SlideShare a Scribd company logo
Perempuan Sejahtera dalam
     Naungan Khilafah

        Dauroh Dirosah Islam
      Ahad, 30 Desember 2012
     DPD II MHTI TULUNGAGUNG
Nasib perempuan ??
Kapitalisme bersikap tidak manusiawi
               terhadap perempuan
• Dianggap sebagai komoditas ekonomi
  yang membawa keuntungan untuk
  negara. Negara memberi gelar
  “pahlawan devisa”. Karena ideologi
  kapitalis menempatkan keuntungan
  materi diatas kepentingan rakyat
• Pada bulan Juli 2012, pemerintah
  membanggakan jumlah pengiriman uang
  yang dibawa oleh para TKI ke dalam
  negeri mencapai 65 triliun rupiah.
  Ironinya banyak kasus perlakuan tidak
  manusiawi diterima oleh para TKI
Kapitalisme tidak menjamin
 kesejahteraan perempuan
Sistem ekonomi kapitalis yang
diterapkan, menyejahterakan
segelintir orang dan
menyengsarakan mayoritas. Saat ini
di Indonesia ada sekitar 150 orang
terkaya yang menguasai 650 trilyun
rupiah, sedangkan di luar itu ada 40
juta lebih orang miskin dengan
pendapatan 6 ribu rupiah per hari.
Akibatnya perempuan terpaksa
menjadi buruh migran
Kapitalisme adalah aturan rusak,
     aturan buatan manusia
• QS Thahaa 124 artinya: “ Dan barangsiapa
  yang berpaling dari peringatanKu, maka
  baginya penghidupan yang sempit……..”
• QS Ar Ruum 41 : “Telah nampak kerusakan di
  darat dan di laut disebabkan karena
  perbuatan tangan manusia, supaya Allah
  merasakan kepada mereka sebahagian dari
  (akibat) perbuatan mereka, agar mereka
  kembali (ke jalan yang benar)”
• Barangsiapa yang mengaku beriman, maka
  wajib menerapkan semua aturan Allah swt
  yaitu dengan menerapkan syariah Islam dalam
  bingkai Khilafah, untuk mengatur seluruh
  aspek kehidupan
• QS Al Maidah 50

                                                           
                                                                                          

50. Apakah hukum Jahiliyah yang mereka kehendaki, dan (hukum) siapakah yang lebih baik daripada (hukum)
Allah bagi orang-orang yang yakin ?
KHILAFAH MEMULIAKAN DAN
  MENYEJAHTERAKAN PEREMPUAN
• Islam memandang perempuan sebagai manusia
  yang harus dilindungi dan dinafkahi oleh suami,
  atau kerabat laki-laki mereka, maupun oleh
  negara sehingga mereka bisa memenuhi peran
  penting mereka sebagai istri dan ibu
• Dalam Islam, perempuan tidak diwajibkan untuk
  bekerja, tapi boleh bekerja. Bekerja bagi
  perempuan bukan karena tekanan ekonomi, tapi
  hanya sebagai amal sholih bagi masyarakat.
Khilafah menerapkan sistem ekonomi Islam,
  dengan kebijakan:
• kekayaan milik umum dikelola negara dan
  digunakan untuk kesejahteraan rakyat
  (pendidikan, kesehatan dll)
• Negara berkewajiban menciptakan lapangan
  pekerjaan sehingga laki-laki sebagai kepala
  keluarga bisa menafkahi sehingga tidak
  memaksa para ibu bekerja
• Pola distribusi yang adil, setiap rakyat dijamin
  pemenuhan kebutuhan primer dan diberi
  kesempatan memenuhi kebutuhan sekunder
Khilafah menjamin kehormatan
          perempuan
Pada masa kepemimpinan Khalifah Al
Mu’tashim, pernah terjadi pelecehan seorang
muslimah oleh pejabat Romawi di kota
Amuria. Menindaklanjuti pelecehan tersebut
sang Khalifah menurunkan ribuan pasukan
hingga akhirnya kota Amuria ditaklukkan
karena membela kehormatan seorang
perempuan.
Sudah saatnya para perempuan Indonesia dan
seluruh dunia Islam mendukung perjuangan
penegakan syariah dan Khilafah. Khilafah lah
satu-satunya institusi yang akan mengangkat
beban ekonomi yang terlampau berat dari
punggung-punggung kaum muslimin.
Perjuangan yang mulia ini menjanjikan pahala
yang sangat besar dari Allah SWT, dan akan
mengubah nasib perempuan dari sekedar
komoditi ekonomi menjadi manusia
bermartabat, terhormat dan terlindungi
QS Ibrahim : 1
                                 
                                                                                       

                                                                                                    
                                                                                                       

1. Alif, laam raa. (ini adalah) kitab yang Kami turunkan kepadamu supaya kamu mengeluarkan manusia dari gelap
gulita kepada cahaya terang benderang dengan izin Tuhan mereka, (yaitu) menuju jalan Tuhan yang Maha Perkasa
lagi Maha Terpuji.
‫‪KEHARUSAN ADANYA JAMA’AH DAKWAH YANG‬‬
         ‫‪MEWUJUDKAN TEGAKNYA SYARIAH DAN KHILAFAH‬‬
‫;‪Allah swt berfirman‬‬


           ‫نولتكن منكم أ نوُمة يدعنون إو ِل ى الخير نويأمرنون‬
         ‫ُمْ  َ ُمْ و ِ  َ  َ ُمْ نوُ نوُ  َ‬   ‫ َ ُمْ  َ نوُ ُمْ و ِ ُمْ نوُ ُمْ ةَّ َي ٌ  َ ُمْ نوُ  َ  َ‬
            ‫و ِ ُمْ  َ ُمْ نوُ و ِ  َ  َ ُمْ  َ ُمْ  َ  َ و ِ ُمْ نوُ  َ و ِ  َ نوُ  َ و ِ  َ نوُ نوُ‬
            ‫بلالمعرنوف نوينهنون عن المنُمْكر نوأنولئك هم‬
                                                                        ‫المفلحنون )401(‬
                                                                                  ‫ُمْ نوُ ُمْ و ِ نوُ  َ‬
‫:‪Makna Ayat‬‬
‫محمد بن جرير بن يزيد بن كثير بن غلالب الملي، أبنو جعفر‬
 ‫الطبري، ] 422 - 013 هـ [, جلامع البيلان في تأنويل القرآن,‬
                                                       ‫09 .‪juz 7, hal‬‬
‫:"نولتكـن منكـم" أيهـلا المؤمننون ="أمـة"، يقنول: جملاعة ="يدعنون"‬
‫النلاس="إلـ ى الخيـر"، يعنـي إلـ ى اللسـل م نوشرائعـه التـي شرعهـلا ا‬
‫لعبلاده ="نويأمرنون بلالمعرنوف"، يقنول: يأمرنون النلاس بلاتبلاع محمد‬
PERAN MUBALLIGHOH bersama umat
   dalam mewujudkan KHILAFAH
1. Bergabung dalam barisan perjuangan
   penegakan khilafah yang rapi dan
   terorganisir
2. Meningkatkan kesadaran Islam di tengah-
   tengah umat
3. Membangun opini umum penegakan syariah
   khilafah
4. Menggerakkan umat melakukan perubahan
   ke arah asas dan sistem Islam
Perempuan sejahtera dalam Naungan Khilafah

More Related Content

What's hot

Palestina: Akar Maslah dan Solusi
Palestina: Akar Maslah dan SolusiPalestina: Akar Maslah dan Solusi
Palestina: Akar Maslah dan Solusi
Dani Siregar
 
Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?
Erwin Wahyu
 
Syahadat sempurna felix siauw
Syahadat sempurna felix siauwSyahadat sempurna felix siauw
Syahadat sempurna felix siauwRohaedah Abdullah
 
Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)
Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)
Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)
Mush'ab Abdurrahman
 
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaKerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Erwin Wahyu
 
Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'el-hafiy
 
Syakhshiyah
SyakhshiyahSyakhshiyah
Syakhshiyahel-hafiy
 
Problematika Umat
Problematika UmatProblematika Umat
Problematika Umat
Niko Arwenda
 
Materi dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.D
Materi dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.DMateri dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.D
Materi dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.D
rendra visual
 
Siksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan RibaSiksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan Riba
Erwin Wahyu
 
16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah
tsaqafahpemuda.wordpress.com
 
Menjadi Pemuda Cemerlang
Menjadi Pemuda CemerlangMenjadi Pemuda Cemerlang
Menjadi Pemuda Cemerlang
Niko Arwenda
 
Kewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifah
Kewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifahKewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifah
Kewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifahFlamencoRizky
 
Melejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian IslamMelejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian Islam
Sefti Rinanda
 
Islam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup SempurnaIslam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup Sempurna
tsaqafahpemuda.wordpress.com
 
Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejati
Erwin Wahyu
 
Problematika Umat
Problematika UmatProblematika Umat
Problematika Umat
Fatimah Syarifuddin
 
Pesona Idola Remaja - LDS DPP HTI
Pesona Idola Remaja - LDS DPP HTIPesona Idola Remaja - LDS DPP HTI
Pesona Idola Remaja - LDS DPP HTI
Guslaeni Hafid
 
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
fissilmikaffah1
 

What's hot (20)

Palestina: Akar Maslah dan Solusi
Palestina: Akar Maslah dan SolusiPalestina: Akar Maslah dan Solusi
Palestina: Akar Maslah dan Solusi
 
Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?Darimana Kita Berasal?
Darimana Kita Berasal?
 
Syahadat sempurna felix siauw
Syahadat sempurna felix siauwSyahadat sempurna felix siauw
Syahadat sempurna felix siauw
 
Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)
Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)
Syariah dan khilafah mewujudkan rahmatan lil alamin (Edisi 1)
 
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan SolusinyaKerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
Kerusakan Dunia: Penyebab dan Solusinya
 
Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'Keterikatan hukum syara'
Keterikatan hukum syara'
 
Syakhshiyah
SyakhshiyahSyakhshiyah
Syakhshiyah
 
Problematika Umat
Problematika UmatProblematika Umat
Problematika Umat
 
Materi dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.D
Materi dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.DMateri dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.D
Materi dakwah 1 (baru) memulai dakwah . Ust Dwi Condra Triono Ph.D
 
Siksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan RibaSiksa Pemakan Riba
Siksa Pemakan Riba
 
16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah16 kewajiban dakwah berjamaah
16 kewajiban dakwah berjamaah
 
Menjadi Pemuda Cemerlang
Menjadi Pemuda CemerlangMenjadi Pemuda Cemerlang
Menjadi Pemuda Cemerlang
 
Kewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifah
Kewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifahKewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifah
Kewajiban mu‘âwin at tafwîdh dan khalifah
 
Melejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian IslamMelejitkan kepribadian Islam
Melejitkan kepribadian Islam
 
Hijab Syar'i By Felix Siauw
Hijab Syar'i By Felix SiauwHijab Syar'i By Felix Siauw
Hijab Syar'i By Felix Siauw
 
Islam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup SempurnaIslam Jalan Hidup Sempurna
Islam Jalan Hidup Sempurna
 
Menjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejatiMenjadi SuperMuslim sejati
Menjadi SuperMuslim sejati
 
Problematika Umat
Problematika UmatProblematika Umat
Problematika Umat
 
Pesona Idola Remaja - LDS DPP HTI
Pesona Idola Remaja - LDS DPP HTIPesona Idola Remaja - LDS DPP HTI
Pesona Idola Remaja - LDS DPP HTI
 
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
05.1 RINGKASAN HUKUM JUAL BELI
 

Similar to Perempuan sejahtera dalam Naungan Khilafah

Institusi siasah
Institusi siasahInstitusi siasah
Institusi siasah
SharifahNurAbu
 
Mebangun kesadaran intelektual ok
Mebangun kesadaran intelektual okMebangun kesadaran intelektual ok
Mebangun kesadaran intelektual okKafi Hidonis
 
Makalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat MadaniMakalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat Madani
Ismail Al Masambi
 
29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx
29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx
29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx
ahmad jazuli
 
KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptxKARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
Muhammad Billah
 
DAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptx
DAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptxDAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptx
DAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptx
Ahmadyassin33
 
04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
BudiPrasetyo203326
 
Move on from jahiliyah to khilafah
Move on from jahiliyah to khilafah   Move on from jahiliyah to khilafah
Move on from jahiliyah to khilafah Widya Syahidah
 
Kembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah saw
Kembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah sawKembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah saw
Kembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah saw
Asudi Hamdun
 
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluargaIslam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluargaNadia Salsabyla
 
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluargaIslam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Nadia Salsabyla
 
Rekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptx
Rekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptxRekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptx
Rekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptx
HardikaKhusnulia
 
Kelompok 4 tafsir hadits ekonomi
Kelompok 4 tafsir hadits ekonomiKelompok 4 tafsir hadits ekonomi
Kelompok 4 tafsir hadits ekonomi
Opissen Yudisyus
 
Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02
Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02
Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02Operator Warnet Vast Raha
 
Kriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptx
Kriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptxKriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptx
Kriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptx
FajarRachmadhani1
 
sistem kehidupan dalam islam
sistem kehidupan dalam islamsistem kehidupan dalam islam
sistem kehidupan dalam islam
Imanina Baim
 
M4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara IslamM4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara Islamcucur
 
Pelaksanaan Syariat Islam
Pelaksanaan Syariat Islam Pelaksanaan Syariat Islam
Pelaksanaan Syariat Islam suwartono SIP
 

Similar to Perempuan sejahtera dalam Naungan Khilafah (20)

Institusi siasah
Institusi siasahInstitusi siasah
Institusi siasah
 
Mebangun kesadaran intelektual ok
Mebangun kesadaran intelektual okMebangun kesadaran intelektual ok
Mebangun kesadaran intelektual ok
 
Makalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat MadaniMakalah Masyarakat Madani
Makalah Masyarakat Madani
 
29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx
29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx
29 Karakteristik Jamaah Dakwah - Nasihat Ustadz.pptx
 
Al ummah
Al ummahAl ummah
Al ummah
 
KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptxKARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
 
DAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptx
DAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptxDAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptx
DAKWAH ISLAM KAFFAH DAN BERJAMAAH.pptx
 
04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
04 KARAKTERISTIK JAMAAH DAKWAH.pptx
 
Move on from jahiliyah to khilafah
Move on from jahiliyah to khilafah   Move on from jahiliyah to khilafah
Move on from jahiliyah to khilafah
 
Kembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah saw
Kembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah sawKembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah saw
Kembali ke Manhaj Taghyeer Madrasah Rasulillah saw
 
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluargaIslam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
 
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluargaIslam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
Islam mensejahterakan perempuan_dankeluarga
 
Rekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptx
Rekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptxRekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptx
Rekonstruksi Kejayaan Peradaban Islam.pptx
 
Kelompok 4 tafsir hadits ekonomi
Kelompok 4 tafsir hadits ekonomiKelompok 4 tafsir hadits ekonomi
Kelompok 4 tafsir hadits ekonomi
 
Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02
Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02
Ctu085sistemkehidupandalamislamgroupira 130917041834-phpapp02
 
Kriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptx
Kriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptxKriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptx
Kriteria Pemimpin dalam Timbangan Al-Quran dan As-Sunnah.pptx
 
sistem kehidupan dalam islam
sistem kehidupan dalam islamsistem kehidupan dalam islam
sistem kehidupan dalam islam
 
M4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara IslamM4 Definisi Negara Islam
M4 Definisi Negara Islam
 
Khilafah
KhilafahKhilafah
Khilafah
 
Pelaksanaan Syariat Islam
Pelaksanaan Syariat Islam Pelaksanaan Syariat Islam
Pelaksanaan Syariat Islam
 

More from Kuswandari Ndari

Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)
Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)
Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)Kuswandari Ndari
 
Pestisida nabati(organik)
Pestisida nabati(organik)Pestisida nabati(organik)
Pestisida nabati(organik)
Kuswandari Ndari
 
Pencemaran lingkungan
Pencemaran lingkunganPencemaran lingkungan
Pencemaran lingkungan
Kuswandari Ndari
 
Training Motivasi
Training MotivasiTraining Motivasi
Training Motivasi
Kuswandari Ndari
 
Khilafah model tbaik negara y msejahterakn
Khilafah model tbaik negara y msejahteraknKhilafah model tbaik negara y msejahterakn
Khilafah model tbaik negara y msejahterakn
Kuswandari Ndari
 
Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.)
 Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.) Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.)
Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.)
Kuswandari Ndari
 

More from Kuswandari Ndari (11)

Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)
Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)
Awaldanakhirramadhan1434 130628174748-phpapp02(1)
 
Sedekah dalam dakwah
Sedekah dalam dakwahSedekah dalam dakwah
Sedekah dalam dakwah
 
Pestisida nabati(organik)
Pestisida nabati(organik)Pestisida nabati(organik)
Pestisida nabati(organik)
 
Pencemaran lingkungan
Pencemaran lingkunganPencemaran lingkungan
Pencemaran lingkungan
 
Training Motivasi
Training MotivasiTraining Motivasi
Training Motivasi
 
Khilafah model tbaik negara y msejahterakn
Khilafah model tbaik negara y msejahteraknKhilafah model tbaik negara y msejahterakn
Khilafah model tbaik negara y msejahterakn
 
Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.)
 Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.) Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.)
Pengolahan Ikan lele (Clarias spp.)
 
Jenis kambing
Jenis kambingJenis kambing
Jenis kambing
 
Pendidikan anak
Pendidikan anakPendidikan anak
Pendidikan anak
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
Keutamaan bulan ramadhan
Keutamaan bulan ramadhanKeutamaan bulan ramadhan
Keutamaan bulan ramadhan
 

Perempuan sejahtera dalam Naungan Khilafah

  • 1. Perempuan Sejahtera dalam Naungan Khilafah Dauroh Dirosah Islam Ahad, 30 Desember 2012 DPD II MHTI TULUNGAGUNG
  • 3. Kapitalisme bersikap tidak manusiawi terhadap perempuan • Dianggap sebagai komoditas ekonomi yang membawa keuntungan untuk negara. Negara memberi gelar “pahlawan devisa”. Karena ideologi kapitalis menempatkan keuntungan materi diatas kepentingan rakyat • Pada bulan Juli 2012, pemerintah membanggakan jumlah pengiriman uang yang dibawa oleh para TKI ke dalam negeri mencapai 65 triliun rupiah. Ironinya banyak kasus perlakuan tidak manusiawi diterima oleh para TKI
  • 4. Kapitalisme tidak menjamin kesejahteraan perempuan Sistem ekonomi kapitalis yang diterapkan, menyejahterakan segelintir orang dan menyengsarakan mayoritas. Saat ini di Indonesia ada sekitar 150 orang terkaya yang menguasai 650 trilyun rupiah, sedangkan di luar itu ada 40 juta lebih orang miskin dengan pendapatan 6 ribu rupiah per hari. Akibatnya perempuan terpaksa menjadi buruh migran
  • 5. Kapitalisme adalah aturan rusak, aturan buatan manusia • QS Thahaa 124 artinya: “ Dan barangsiapa yang berpaling dari peringatanKu, maka baginya penghidupan yang sempit……..” • QS Ar Ruum 41 : “Telah nampak kerusakan di darat dan di laut disebabkan karena perbuatan tangan manusia, supaya Allah merasakan kepada mereka sebahagian dari (akibat) perbuatan mereka, agar mereka kembali (ke jalan yang benar)”
  • 6. • Barangsiapa yang mengaku beriman, maka wajib menerapkan semua aturan Allah swt yaitu dengan menerapkan syariah Islam dalam bingkai Khilafah, untuk mengatur seluruh aspek kehidupan • QS Al Maidah 50                                      50. Apakah hukum Jahiliyah yang mereka kehendaki, dan (hukum) siapakah yang lebih baik daripada (hukum) Allah bagi orang-orang yang yakin ?
  • 7. KHILAFAH MEMULIAKAN DAN MENYEJAHTERAKAN PEREMPUAN • Islam memandang perempuan sebagai manusia yang harus dilindungi dan dinafkahi oleh suami, atau kerabat laki-laki mereka, maupun oleh negara sehingga mereka bisa memenuhi peran penting mereka sebagai istri dan ibu • Dalam Islam, perempuan tidak diwajibkan untuk bekerja, tapi boleh bekerja. Bekerja bagi perempuan bukan karena tekanan ekonomi, tapi hanya sebagai amal sholih bagi masyarakat.
  • 8. Khilafah menerapkan sistem ekonomi Islam, dengan kebijakan: • kekayaan milik umum dikelola negara dan digunakan untuk kesejahteraan rakyat (pendidikan, kesehatan dll) • Negara berkewajiban menciptakan lapangan pekerjaan sehingga laki-laki sebagai kepala keluarga bisa menafkahi sehingga tidak memaksa para ibu bekerja • Pola distribusi yang adil, setiap rakyat dijamin pemenuhan kebutuhan primer dan diberi kesempatan memenuhi kebutuhan sekunder
  • 9. Khilafah menjamin kehormatan perempuan Pada masa kepemimpinan Khalifah Al Mu’tashim, pernah terjadi pelecehan seorang muslimah oleh pejabat Romawi di kota Amuria. Menindaklanjuti pelecehan tersebut sang Khalifah menurunkan ribuan pasukan hingga akhirnya kota Amuria ditaklukkan karena membela kehormatan seorang perempuan.
  • 10. Sudah saatnya para perempuan Indonesia dan seluruh dunia Islam mendukung perjuangan penegakan syariah dan Khilafah. Khilafah lah satu-satunya institusi yang akan mengangkat beban ekonomi yang terlampau berat dari punggung-punggung kaum muslimin. Perjuangan yang mulia ini menjanjikan pahala yang sangat besar dari Allah SWT, dan akan mengubah nasib perempuan dari sekedar komoditi ekonomi menjadi manusia bermartabat, terhormat dan terlindungi
  • 11. QS Ibrahim : 1                                                   1. Alif, laam raa. (ini adalah) kitab yang Kami turunkan kepadamu supaya kamu mengeluarkan manusia dari gelap gulita kepada cahaya terang benderang dengan izin Tuhan mereka, (yaitu) menuju jalan Tuhan yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji.
  • 12. ‫‪KEHARUSAN ADANYA JAMA’AH DAKWAH YANG‬‬ ‫‪MEWUJUDKAN TEGAKNYA SYARIAH DAN KHILAFAH‬‬ ‫;‪Allah swt berfirman‬‬ ‫نولتكن منكم أ نوُمة يدعنون إو ِل ى الخير نويأمرنون‬ ‫ُمْ َ ُمْ و ِ َ َ ُمْ نوُ نوُ َ‬ ‫ َ ُمْ َ نوُ ُمْ و ِ ُمْ نوُ ُمْ ةَّ َي ٌ َ ُمْ نوُ َ َ‬ ‫و ِ ُمْ َ ُمْ نوُ و ِ َ َ ُمْ َ ُمْ َ َ و ِ ُمْ نوُ َ و ِ َ نوُ َ و ِ َ نوُ نوُ‬ ‫بلالمعرنوف نوينهنون عن المنُمْكر نوأنولئك هم‬ ‫المفلحنون )401(‬ ‫ُمْ نوُ ُمْ و ِ نوُ َ‬ ‫:‪Makna Ayat‬‬ ‫محمد بن جرير بن يزيد بن كثير بن غلالب الملي، أبنو جعفر‬ ‫الطبري، ] 422 - 013 هـ [, جلامع البيلان في تأنويل القرآن,‬ ‫09 .‪juz 7, hal‬‬ ‫:"نولتكـن منكـم" أيهـلا المؤمننون ="أمـة"، يقنول: جملاعة ="يدعنون"‬ ‫النلاس="إلـ ى الخيـر"، يعنـي إلـ ى اللسـل م نوشرائعـه التـي شرعهـلا ا‬ ‫لعبلاده ="نويأمرنون بلالمعرنوف"، يقنول: يأمرنون النلاس بلاتبلاع محمد‬
  • 13. PERAN MUBALLIGHOH bersama umat dalam mewujudkan KHILAFAH 1. Bergabung dalam barisan perjuangan penegakan khilafah yang rapi dan terorganisir 2. Meningkatkan kesadaran Islam di tengah- tengah umat 3. Membangun opini umum penegakan syariah khilafah 4. Menggerakkan umat melakukan perubahan ke arah asas dan sistem Islam