SlideShare a Scribd company logo
By : M Fachrul Fatih (19)
M iqbal Yusfian H (20)
Kelas : XI IPS 1
Perang Banjar (1859-1905) ialah perang
perlawanan terhadap penjajahan kolonial Belanda
yang terjadi di Kesultanan Banjar yang meliputi
wilayah provinsi Kalimantan Selatan dan Kalimantan
Tengah.
Perang Banjar berlangsung antara 1859 -1905
(menurut sumber Belanda 1859-1863). Konflik dengan
Belanda sebenarnya sudah mulai sejak Belanda
memperoleh hak monopoli dagang di Kesultanan
Banjar. Dengan ikut campurnya Belanda dalam urusan
kerajaan, kekalutan makin bertambah.
Latar BELAKANGNYA
Pada tahun 1785, Pangeran Nata yang menjadi wali
putra makota, mengangkat dirinya menjadi raja dengan
gelar Sultan Tahmidullah II (1785-1808) dan membunuh
semua putra almarhum Sultan Muhammad Pangeran
Amir, satu-satunya pewaris tahta yang selamat, berhasil
melarikan diri lalu mengadakan perlawanan dengan
dukungan pamannya Arung Turawe, tetapi gagal.
Pangeran Amir (kakek Pangeran Antasari) akhirnya
tertangkap dan dibuang ke Srilangka.
a.Faktor ekonomi
1. FAKTOR FAKTOR PENYEBAB PEPERANGAN
Belanda melakukan monopoli perdagangan
lada, rotan, damar, serta hasil tambang yaitu emas
dan intan. Monopoli tersebut sangat merugikan
rakyat maupun pedagang di daerah tersebut sejak
abad 17. Pada abad 19 Belanda bermaksud
menguasai Kalimantan Selatan. Apalagi di daerah
itu diketemukan tambang batu bara di
Pangaronan dan Kalangan.
b.Faktor Politik
1. FAKTOR FAKTOR PENYEBAB PEPERANGAN
Belanda ikut campur urusan tahta kerajaan
yang menimbulkan berbagai ketidak senangan.
Pada saat menentukan pengganti Sultan Adam
maka yang diangkat adalah Pangeran Tamjidillah
yang disenangi Belanda. Sedangkan Pangeran
Hidayatullah yang lebih berhak atas tahta hanya
dijadikan Mangkubumi karena tidak menyukai
Belanda,
Pangeran Hidayatullah diangkat menjadi Sultan
Banjar berdasarkan Surat Wasiat Kakek beliau Sultan
Adam. Pengangkatan ini dilakukan karena ayah
Pangeran Hidayatullah, Sultan Muda Abdurrahman
wafat.
Lahir di Martapura pada tahun 1822 M, di-didik
secara Islami dipesantren Dalam Pagar Kalampayan (
Didirikan oleh Syekh Muhammad Arsyad Al-banjari,
salah seorang tokoh Agama Islam di Nusantara )
sehingga memiliki ilimu kepemimpinan serta
keagamaan yang cukup tinggi untuk kemudian
dipersiapkan menjadi Sultan.
Sebelum menjadi Sultan sempat menduduki jabatan
sebagai Mangkubumi kesultanan pada tahun 1855 M. Pada saat
itu jabatan Mangkubumi diangkat oleh Kolonial Belanda
dengan persetujuan Sultan Adam. Dengan menduduki jabatan
tersebut maka Pangeran Hidayatullah bisa lebih memahami &
menyelami kondisi Kesultanan maupun rakyat Banjar, serta
mengetahui kekuatan dan kelemahan kolonial Belanda
(spionase), hal tersebut sangat berguna untuk persiapan perang.
Akibat campur tangan berulang-ulang pihak Belanda
dalam pemerintahan Kesultanan, pemaksaan monopoli
perdagangan, maka mengakibatkan kebencian rakyat yang
sangat mendalam. Perselisihan-persilisihan itu telah sangat
lama terjadi, semenjak Kesultanan dipimpin oleh Sultan
Suriansyah (~ 1600 M). Kebencian yang tak dapat lagi
didiamkan, harus di tuntaskan, Sultan dan Rakyat bersatu
untuk mengadakan perang Jihad Fisabilillah.
Lokasi Tempat Perang Banjar berada di daerah
Kalimantan Selatan dan sebagian Kalimantan Tengah.
Termasuk di daerah sungai Barito.
Perang pertama terjadi tanggal 18 April 1859 dengan
menyerang pos Belanda di Martapura dan Pengaron. Kyai
Demang Lehman, Haji Nasrun, Haji Buyasin, dan Kyai
Langlang menyerang Tabanio dan berhasil merebut benteng
Tabanio. Perang terus berkobar. Tumenggung Surapati
dengan pasukannya berhasil menenggelamkan kapal
Onrust milik Belanda di sungai Barito dengan tipu muslihat
pura-pura mau bekerjasama. Sementara Pangeran Hidayat
juga terus berjuang menentang Belanda.
2. Jalanya Perang
Pangeran Hidayatullah dan Pangeran Antasari
menggunakan strategi perang gerilya dengan
membuat kerajaan baru di pedalaman dan
membangun benteng-benteng pertahanan di hutan-
hutan.
2. Jalanya Perang
Tindakan Belanda berikutnya adalah menurunkan Sultan
Tamjidillah dari tahta, sementara itu Pangeran Hidayatullah
menolak untuk menghentikan perlawanan lalu pergi
meninggalkan kraton Tanggal 11 Juni 1860 Belanda secara
sepihak menghapuskan kerajaan Banjar dan langsung diperintah
oleh Belanda dengan menempatkan seorang residen.
Tindakan Belanda terebut tidak menyurutkan perlawanan
Pangeran Antasari Walaupun Kyai Damang Laman menyerah
dan Pangeran Hidayatullan tertangkap lalu dibuang ke Cianjur
namun Pangeran Antasari tetap memimpin perlawanan bahkan
ia diangkat oleh rakyat menjadi pemimpin tertinggi agama
dengan gelar Panembahan Amirudin Khalifatul Mukminin pada
tanggal 14 Maret 1862. Ia dibantu oleh para pemimpin yang lain
yaitu Pangeran Miradipa, Tumenggung Surapati dan Gusti Umah
yang memusatkan pertahanan di Hulu Teweh.
2. Jalanya Perang
Perlawanan terus dikobarkan oleh Pangeran Antasari
yang pada bulan Maret 1862 ia diangkat menjadi pemimpin
tertinggi agama Islam dengan gelar Panembahan
Amiruddin Khalifatul Mukminin.
Perlawanan Antasari berakhir sampai meninggal
dunia tanggal 11 Oktober 1862 kemudian dilanjutkan oleh
puteranya bernama Pangeran Gusti Matseman
Perang Banjar makin meluas. Sementara karena
kurangnya persenjataan Pangeran Hidayat terdesak dan
menyerah 3 Februari 1862. Pemimpin lainnya Kyai Demang
Lehman tertangkap tanggal 2 Oktober 1861. Kemudian
dihukum gantung.
2. Jalanya Perang
Pemimpin perang Banjar tidak mengandalkan satu
pimpinan dan dari satu kalangan. Karenanya pemimpin
silih berganti, ada dari bangsawan, ulama, dan rakyat
biasa. Seperti Tumenggung Jalil, Penghulu Rasyid,
Panglima Batur, Gusti Matseman, dsb.
Setelah lama berjuang Pangeran Antasari jatuh
sakit dan meninggal pada 31 Oktober 1862. Perang
dilanjutkan oleh anaknya Gusti Matseman dengan pusat
Hulu Barito
2. Jalanya Perang
Serangan terhadap Belanda di Banua Lima yang terakhir terjadi
diakhir abad ke 19 yang dipimpin oleh Bukhari, Santar, dan H.
Matseman dan beberapa pemimpin lainnya di Hantarukung,
Kandangan berhasil menewaskan Controleur Ch. H.A de Senerpant
Domis dan Aspirant KWE Von Welonleschen pada hari Minggu, 25
September 1899. Tetapi serangan balasan Belanda tanggal 26 September
1899 telah menewaskan Bukhari, dan Landuk serta menangkap
beberapa pengikut yang kemudian dibuang entah kemana.
Perlawanan Gusti Matseman di daerah Barito terus
berlangsung hingga tahun 1905. Tetapi dengan runtuhnya benteng
Merawing tahun 1905 dan gugurnya Gusti Matseman secara perlahan-
lahan perlawanan rakyat Banjar melemah.
2. Jalanya Perang
Penghancuran seluruh kekuatan Belanda di
Kalangan, Banyu Irang dan Bangkal Penyerangan
dipimpin oleh Pangeran Ardhi Kusuma.
Penggempuran dan pengapungan benteng
Belanda di Pangaron di pimpin Pangiran Antasari,
Pambakal Ali Akbar, Mantri Taming.
Penyerangan di Tabanio, didairah
Plihari/Tanah laut. Penyerangan dibawah
pimpinan Demang Lehman, Kiai Langlang dan
Haji Buyasin.
3. Akhir Perang
Penyerangan di Pulau Pitak, Pulau Telu dan
disepanjang sungai Barito dibawah pimpinan Pambakal
Sulil dan Surapati.
Pembersihan kaki tangan Balanda di Banua Lima
(Nagara, Alabiu, Sungai Banar, Amuntai dan Klua)
dilakukan oleh Kiai Adipati Anom Dinding Raja, pambakal
Gapur, Duwahap, Dulahat dan Panghulu Abdul Gani.
- Penyerangan di daerah Marabahan.
- Penyerangan didaerah gunung Jabok.
- Penyerangan kapal perang Cipanas yang datang di
Martapura, rusak dan ditarik kapal Van Os
3. Akhir Perang
http://id.wikipedia.org/wiki/Perang_Banjar
http://matakristal.com/perang-jagaraga-perang-
banjar-perang-maluku-dan-perang-aceh/
http://sejarah-
suwandy.blogspot.com/2010/02/perang-banjar-
tahun-1859-1863.html
http://ghefirafira.wordpress.com/2013/02/16/ra
ngkuman-dan-cerita-perang-banjar/
Perang banjar   new

More Related Content

What's hot

Perlawanan Kalimantan Selatan
Perlawanan Kalimantan SelatanPerlawanan Kalimantan Selatan
Perlawanan Kalimantan Selatan
Friskilla Suwita
 
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Rani Insani
 
Perang Padri
Perang PadriPerang Padri
Perang Padri
Mischaelle
 
Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)
Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)
Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)
Muhamad Dzaki Albiruni
 
Pertempuran Surabaya
Pertempuran SurabayaPertempuran Surabaya
Pertempuran Surabaya
annekeyolanda99
 
Kerajaan kutai presentasi
Kerajaan kutai presentasiKerajaan kutai presentasi
Kerajaan kutai presentasi
ayuksri Rahayu
 
Perang Batak
Perang Batak Perang Batak
Perang Batak
Renata Gabetta
 
Perlawanan maluku
Perlawanan malukuPerlawanan maluku
Perlawanan maluku
Suratno Ratno Miharjo
 
Pertempuran ambarawa
Pertempuran ambarawaPertempuran ambarawa
Pertempuran ambarawa
Berlinda Putri
 
Perlawanan terhadap pemerintah kolonial belanda
Perlawanan terhadap pemerintah kolonial belandaPerlawanan terhadap pemerintah kolonial belanda
Perlawanan terhadap pemerintah kolonial belanda
Nazrizza Alba
 
Perang Pattimura Final.pptx
Perang Pattimura Final.pptxPerang Pattimura Final.pptx
Perang Pattimura Final.pptx
NizhamRafaLazuardi
 
Materi Lengkap Tokoh tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...
Materi Lengkap Tokoh  tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...Materi Lengkap Tokoh  tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...
Materi Lengkap Tokoh tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...
SMAN 1 KEJAYAN
 
Voc vs Mataram
Voc vs MataramVoc vs Mataram
Voc vs Mataram
David Adi Nugroho
 
Ppt Perang tondano dan pattimura
Ppt Perang tondano dan pattimuraPpt Perang tondano dan pattimura
Ppt Perang tondano dan pattimura
Doris Agusnita
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulan
KandaSachanst
 
Perlawanan rakyat banten terhadap belanda
Perlawanan rakyat banten terhadap belandaPerlawanan rakyat banten terhadap belanda
Perlawanan rakyat banten terhadap belanda
Indryanisrj
 
Ppt bali
Ppt baliPpt bali
perang bali
perang baliperang bali
perang bali
DEDI3060
 
Perang padri sejarah wajib
Perang padri sejarah wajibPerang padri sejarah wajib
Perang padri sejarah wajib
Rakha Al
 

What's hot (20)

Perlawanan Kalimantan Selatan
Perlawanan Kalimantan SelatanPerlawanan Kalimantan Selatan
Perlawanan Kalimantan Selatan
 
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
Perlawanan terhadap kolonialisme dan imperialisme bagian 1
 
Perang Padri
Perang PadriPerang Padri
Perang Padri
 
Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)
Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)
Kerajaan Islam di Kalimantan (Arie Ramdhiani M.)
 
Pertempuran Surabaya
Pertempuran SurabayaPertempuran Surabaya
Pertempuran Surabaya
 
Kerajaan kutai presentasi
Kerajaan kutai presentasiKerajaan kutai presentasi
Kerajaan kutai presentasi
 
Perang Batak
Perang Batak Perang Batak
Perang Batak
 
Perlawanan maluku
Perlawanan malukuPerlawanan maluku
Perlawanan maluku
 
Pertempuran ambarawa
Pertempuran ambarawaPertempuran ambarawa
Pertempuran ambarawa
 
Perlawanan terhadap pemerintah kolonial belanda
Perlawanan terhadap pemerintah kolonial belandaPerlawanan terhadap pemerintah kolonial belanda
Perlawanan terhadap pemerintah kolonial belanda
 
Perang Pattimura Final.pptx
Perang Pattimura Final.pptxPerang Pattimura Final.pptx
Perang Pattimura Final.pptx
 
Materi Lengkap Tokoh tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...
Materi Lengkap Tokoh  tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...Materi Lengkap Tokoh  tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...
Materi Lengkap Tokoh tokoh yang mengatasi disintegrasi bangsa Indonesia_SMAN...
 
Voc vs Mataram
Voc vs MataramVoc vs Mataram
Voc vs Mataram
 
Ppt Perang tondano dan pattimura
Ppt Perang tondano dan pattimuraPpt Perang tondano dan pattimura
Ppt Perang tondano dan pattimura
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulan
 
Palagan ambarawa
Palagan ambarawaPalagan ambarawa
Palagan ambarawa
 
Perlawanan rakyat banten terhadap belanda
Perlawanan rakyat banten terhadap belandaPerlawanan rakyat banten terhadap belanda
Perlawanan rakyat banten terhadap belanda
 
Ppt bali
Ppt baliPpt bali
Ppt bali
 
perang bali
perang baliperang bali
perang bali
 
Perang padri sejarah wajib
Perang padri sejarah wajibPerang padri sejarah wajib
Perang padri sejarah wajib
 

Viewers also liked

Six Sigma Certification
Six Sigma CertificationSix Sigma Certification
Six Sigma CertificationRehan Ahmed
 
Gametogenesis
GametogenesisGametogenesis
Gametogenesis
gabita0510
 
Roles and Responsibilities
Roles and Responsibilities Roles and Responsibilities
Roles and Responsibilities
Tarun Kalra
 
Keilani Resume 2016
Keilani Resume 2016Keilani Resume 2016
Keilani Resume 2016
Keilani Williams
 
FSF Philosophy
FSF PhilosophyFSF Philosophy
FSF Philosophy
aliaalmarri1
 
The FT Web App: Coding Responsively
The FT Web App: Coding ResponsivelyThe FT Web App: Coding Responsively
The FT Web App: Coding Responsively
C4Media
 
DSD-INT 2015 - Heatstress urban area - Kluck
DSD-INT 2015 - Heatstress urban area - KluckDSD-INT 2015 - Heatstress urban area - Kluck
DSD-INT 2015 - Heatstress urban area - Kluck
Deltares
 
Perang Banjar-Perlawanan Rakyat Palembang
Perang Banjar-Perlawanan Rakyat PalembangPerang Banjar-Perlawanan Rakyat Palembang
Perang Banjar-Perlawanan Rakyat Palembang
chelseyvioletaa
 
Goal
GoalGoal
Vegetarian pizza recipe italian food recipe
Vegetarian pizza recipe   italian food recipeVegetarian pizza recipe   italian food recipe
Vegetarian pizza recipe italian food recipe
worldwiderecipePPT
 
Nghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà Nội
Nghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà NộiNghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà Nội
Nghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà Nội
Dao Phuong Nam
 
Bab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasionalBab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasional
cah bagoez87
 
Kerajaan Banjar
Kerajaan BanjarKerajaan Banjar
Kerajaan Banjar
Rahmayani Astuti
 

Viewers also liked (13)

Six Sigma Certification
Six Sigma CertificationSix Sigma Certification
Six Sigma Certification
 
Gametogenesis
GametogenesisGametogenesis
Gametogenesis
 
Roles and Responsibilities
Roles and Responsibilities Roles and Responsibilities
Roles and Responsibilities
 
Keilani Resume 2016
Keilani Resume 2016Keilani Resume 2016
Keilani Resume 2016
 
FSF Philosophy
FSF PhilosophyFSF Philosophy
FSF Philosophy
 
The FT Web App: Coding Responsively
The FT Web App: Coding ResponsivelyThe FT Web App: Coding Responsively
The FT Web App: Coding Responsively
 
DSD-INT 2015 - Heatstress urban area - Kluck
DSD-INT 2015 - Heatstress urban area - KluckDSD-INT 2015 - Heatstress urban area - Kluck
DSD-INT 2015 - Heatstress urban area - Kluck
 
Perang Banjar-Perlawanan Rakyat Palembang
Perang Banjar-Perlawanan Rakyat PalembangPerang Banjar-Perlawanan Rakyat Palembang
Perang Banjar-Perlawanan Rakyat Palembang
 
Goal
GoalGoal
Goal
 
Vegetarian pizza recipe italian food recipe
Vegetarian pizza recipe   italian food recipeVegetarian pizza recipe   italian food recipe
Vegetarian pizza recipe italian food recipe
 
Nghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà Nội
Nghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà NộiNghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà Nội
Nghiên cứu hành vi tiêu dùng giày da công sở tại thị trường Hà Nội
 
Bab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasionalBab 2 proses kebangkitan nasional
Bab 2 proses kebangkitan nasional
 
Kerajaan Banjar
Kerajaan BanjarKerajaan Banjar
Kerajaan Banjar
 

Similar to Perang banjar new

Perlawanan Banjarmasin
Perlawanan BanjarmasinPerlawanan Banjarmasin
Perlawanan BanjarmasinAzka Kamila
 
Kelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptxKelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptx
FaisalAriij
 
16. perang banjar tahun 1859 1863
16. perang banjar tahun 1859 186316. perang banjar tahun 1859 1863
16. perang banjar tahun 1859 1863
SMA Negeri 9 KERINCI
 
perang banjar kelompok 2.pdf
perang banjar kelompok 2.pdfperang banjar kelompok 2.pdf
perang banjar kelompok 2.pdf
FaisalAriij
 
Ringkasan materi ajar ips kelas v
Ringkasan materi ajar ips kelas vRingkasan materi ajar ips kelas v
Ringkasan materi ajar ips kelas v
Minarsih
 
Perlawanan terhadap kolonial belanda
Perlawanan terhadap kolonial belandaPerlawanan terhadap kolonial belanda
Perlawanan terhadap kolonial belanda
Afifah Zulianuriauwani
 
Perang banjar
Perang banjarPerang banjar
Perang banjar
irfi bifadlillah
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahShafiraaaaa
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Rohman Efendi
 
Perlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasari
Perlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasariPerlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasari
Perlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasari
regiandira739
 
Perlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasariPerlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasari
ike nabawiyah
 
Perlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasariPerlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasari
ike nabawiyah
 
Padri aceh new
Padri aceh newPadri aceh new
Padri aceh new
Suratno Ratno Miharjo
 
Perlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik Kolonial
Perlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik KolonialPerlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik Kolonial
Perlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik Kolonial
Nadhira Felicia
 
BAB 2-.pptx
BAB 2-.pptxBAB 2-.pptx
BAB 2-.pptx
dianagustina39
 
Mengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia Belanda
Mengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia BelandaMengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia Belanda
Mengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia Belanda
Syafira Azzahra
 
sejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYA
sejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYAsejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYA
sejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYA
rahmatarifan81
 
Rendy ips
Rendy ipsRendy ips
Rendy ips
Onnie Mbulu
 
Tugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsx
Tugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsxTugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsx
Tugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsx
nadiasalwa6
 
Presentasi Indonesia Madya
Presentasi Indonesia MadyaPresentasi Indonesia Madya
Presentasi Indonesia Madyaardikoro
 

Similar to Perang banjar new (20)

Perlawanan Banjarmasin
Perlawanan BanjarmasinPerlawanan Banjarmasin
Perlawanan Banjarmasin
 
Kelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptxKelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptx
 
16. perang banjar tahun 1859 1863
16. perang banjar tahun 1859 186316. perang banjar tahun 1859 1863
16. perang banjar tahun 1859 1863
 
perang banjar kelompok 2.pdf
perang banjar kelompok 2.pdfperang banjar kelompok 2.pdf
perang banjar kelompok 2.pdf
 
Ringkasan materi ajar ips kelas v
Ringkasan materi ajar ips kelas vRingkasan materi ajar ips kelas v
Ringkasan materi ajar ips kelas v
 
Perlawanan terhadap kolonial belanda
Perlawanan terhadap kolonial belandaPerlawanan terhadap kolonial belanda
Perlawanan terhadap kolonial belanda
 
Perang banjar
Perang banjarPerang banjar
Perang banjar
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
 
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajahPerjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
Perjuangan bangsa indonesia melawan penjajah
 
Perlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasari
Perlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasariPerlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasari
Perlawanan terhadap kolonialisme dibawah pimpinan pangeran antasari
 
Perlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasariPerlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasari
 
Perlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasariPerlawanan pangeran antasari
Perlawanan pangeran antasari
 
Padri aceh new
Padri aceh newPadri aceh new
Padri aceh new
 
Perlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik Kolonial
Perlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik KolonialPerlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik Kolonial
Perlawanan Bangsa Indonesia Terhadap Praktik Kolonial
 
BAB 2-.pptx
BAB 2-.pptxBAB 2-.pptx
BAB 2-.pptx
 
Mengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia Belanda
Mengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia BelandaMengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia Belanda
Mengevaluasi Perang Melawan Penjajah Kolonial Hindia Belanda
 
sejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYA
sejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYAsejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYA
sejarah indonesi TENTGANG SEKOLAH DAN LAINNYA
 
Rendy ips
Rendy ipsRendy ips
Rendy ips
 
Tugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsx
Tugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsxTugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsx
Tugas Nadia - IPS - Perlawanan Rakyat Sumatera Utara.ppsx
 
Presentasi Indonesia Madya
Presentasi Indonesia MadyaPresentasi Indonesia Madya
Presentasi Indonesia Madya
 

Recently uploaded

Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 

Recently uploaded (20)

Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 

Perang banjar new

  • 1. By : M Fachrul Fatih (19) M iqbal Yusfian H (20) Kelas : XI IPS 1
  • 2.
  • 3. Perang Banjar (1859-1905) ialah perang perlawanan terhadap penjajahan kolonial Belanda yang terjadi di Kesultanan Banjar yang meliputi wilayah provinsi Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah. Perang Banjar berlangsung antara 1859 -1905 (menurut sumber Belanda 1859-1863). Konflik dengan Belanda sebenarnya sudah mulai sejak Belanda memperoleh hak monopoli dagang di Kesultanan Banjar. Dengan ikut campurnya Belanda dalam urusan kerajaan, kekalutan makin bertambah.
  • 4. Latar BELAKANGNYA Pada tahun 1785, Pangeran Nata yang menjadi wali putra makota, mengangkat dirinya menjadi raja dengan gelar Sultan Tahmidullah II (1785-1808) dan membunuh semua putra almarhum Sultan Muhammad Pangeran Amir, satu-satunya pewaris tahta yang selamat, berhasil melarikan diri lalu mengadakan perlawanan dengan dukungan pamannya Arung Turawe, tetapi gagal. Pangeran Amir (kakek Pangeran Antasari) akhirnya tertangkap dan dibuang ke Srilangka.
  • 5. a.Faktor ekonomi 1. FAKTOR FAKTOR PENYEBAB PEPERANGAN Belanda melakukan monopoli perdagangan lada, rotan, damar, serta hasil tambang yaitu emas dan intan. Monopoli tersebut sangat merugikan rakyat maupun pedagang di daerah tersebut sejak abad 17. Pada abad 19 Belanda bermaksud menguasai Kalimantan Selatan. Apalagi di daerah itu diketemukan tambang batu bara di Pangaronan dan Kalangan.
  • 6. b.Faktor Politik 1. FAKTOR FAKTOR PENYEBAB PEPERANGAN Belanda ikut campur urusan tahta kerajaan yang menimbulkan berbagai ketidak senangan. Pada saat menentukan pengganti Sultan Adam maka yang diangkat adalah Pangeran Tamjidillah yang disenangi Belanda. Sedangkan Pangeran Hidayatullah yang lebih berhak atas tahta hanya dijadikan Mangkubumi karena tidak menyukai Belanda,
  • 7. Pangeran Hidayatullah diangkat menjadi Sultan Banjar berdasarkan Surat Wasiat Kakek beliau Sultan Adam. Pengangkatan ini dilakukan karena ayah Pangeran Hidayatullah, Sultan Muda Abdurrahman wafat. Lahir di Martapura pada tahun 1822 M, di-didik secara Islami dipesantren Dalam Pagar Kalampayan ( Didirikan oleh Syekh Muhammad Arsyad Al-banjari, salah seorang tokoh Agama Islam di Nusantara ) sehingga memiliki ilimu kepemimpinan serta keagamaan yang cukup tinggi untuk kemudian dipersiapkan menjadi Sultan.
  • 8. Sebelum menjadi Sultan sempat menduduki jabatan sebagai Mangkubumi kesultanan pada tahun 1855 M. Pada saat itu jabatan Mangkubumi diangkat oleh Kolonial Belanda dengan persetujuan Sultan Adam. Dengan menduduki jabatan tersebut maka Pangeran Hidayatullah bisa lebih memahami & menyelami kondisi Kesultanan maupun rakyat Banjar, serta mengetahui kekuatan dan kelemahan kolonial Belanda (spionase), hal tersebut sangat berguna untuk persiapan perang. Akibat campur tangan berulang-ulang pihak Belanda dalam pemerintahan Kesultanan, pemaksaan monopoli perdagangan, maka mengakibatkan kebencian rakyat yang sangat mendalam. Perselisihan-persilisihan itu telah sangat lama terjadi, semenjak Kesultanan dipimpin oleh Sultan Suriansyah (~ 1600 M). Kebencian yang tak dapat lagi didiamkan, harus di tuntaskan, Sultan dan Rakyat bersatu untuk mengadakan perang Jihad Fisabilillah.
  • 9. Lokasi Tempat Perang Banjar berada di daerah Kalimantan Selatan dan sebagian Kalimantan Tengah. Termasuk di daerah sungai Barito. Perang pertama terjadi tanggal 18 April 1859 dengan menyerang pos Belanda di Martapura dan Pengaron. Kyai Demang Lehman, Haji Nasrun, Haji Buyasin, dan Kyai Langlang menyerang Tabanio dan berhasil merebut benteng Tabanio. Perang terus berkobar. Tumenggung Surapati dengan pasukannya berhasil menenggelamkan kapal Onrust milik Belanda di sungai Barito dengan tipu muslihat pura-pura mau bekerjasama. Sementara Pangeran Hidayat juga terus berjuang menentang Belanda. 2. Jalanya Perang
  • 10. Pangeran Hidayatullah dan Pangeran Antasari menggunakan strategi perang gerilya dengan membuat kerajaan baru di pedalaman dan membangun benteng-benteng pertahanan di hutan- hutan. 2. Jalanya Perang
  • 11. Tindakan Belanda berikutnya adalah menurunkan Sultan Tamjidillah dari tahta, sementara itu Pangeran Hidayatullah menolak untuk menghentikan perlawanan lalu pergi meninggalkan kraton Tanggal 11 Juni 1860 Belanda secara sepihak menghapuskan kerajaan Banjar dan langsung diperintah oleh Belanda dengan menempatkan seorang residen. Tindakan Belanda terebut tidak menyurutkan perlawanan Pangeran Antasari Walaupun Kyai Damang Laman menyerah dan Pangeran Hidayatullan tertangkap lalu dibuang ke Cianjur namun Pangeran Antasari tetap memimpin perlawanan bahkan ia diangkat oleh rakyat menjadi pemimpin tertinggi agama dengan gelar Panembahan Amirudin Khalifatul Mukminin pada tanggal 14 Maret 1862. Ia dibantu oleh para pemimpin yang lain yaitu Pangeran Miradipa, Tumenggung Surapati dan Gusti Umah yang memusatkan pertahanan di Hulu Teweh. 2. Jalanya Perang
  • 12. Perlawanan terus dikobarkan oleh Pangeran Antasari yang pada bulan Maret 1862 ia diangkat menjadi pemimpin tertinggi agama Islam dengan gelar Panembahan Amiruddin Khalifatul Mukminin. Perlawanan Antasari berakhir sampai meninggal dunia tanggal 11 Oktober 1862 kemudian dilanjutkan oleh puteranya bernama Pangeran Gusti Matseman Perang Banjar makin meluas. Sementara karena kurangnya persenjataan Pangeran Hidayat terdesak dan menyerah 3 Februari 1862. Pemimpin lainnya Kyai Demang Lehman tertangkap tanggal 2 Oktober 1861. Kemudian dihukum gantung. 2. Jalanya Perang
  • 13. Pemimpin perang Banjar tidak mengandalkan satu pimpinan dan dari satu kalangan. Karenanya pemimpin silih berganti, ada dari bangsawan, ulama, dan rakyat biasa. Seperti Tumenggung Jalil, Penghulu Rasyid, Panglima Batur, Gusti Matseman, dsb. Setelah lama berjuang Pangeran Antasari jatuh sakit dan meninggal pada 31 Oktober 1862. Perang dilanjutkan oleh anaknya Gusti Matseman dengan pusat Hulu Barito 2. Jalanya Perang
  • 14. Serangan terhadap Belanda di Banua Lima yang terakhir terjadi diakhir abad ke 19 yang dipimpin oleh Bukhari, Santar, dan H. Matseman dan beberapa pemimpin lainnya di Hantarukung, Kandangan berhasil menewaskan Controleur Ch. H.A de Senerpant Domis dan Aspirant KWE Von Welonleschen pada hari Minggu, 25 September 1899. Tetapi serangan balasan Belanda tanggal 26 September 1899 telah menewaskan Bukhari, dan Landuk serta menangkap beberapa pengikut yang kemudian dibuang entah kemana. Perlawanan Gusti Matseman di daerah Barito terus berlangsung hingga tahun 1905. Tetapi dengan runtuhnya benteng Merawing tahun 1905 dan gugurnya Gusti Matseman secara perlahan- lahan perlawanan rakyat Banjar melemah. 2. Jalanya Perang
  • 15. Penghancuran seluruh kekuatan Belanda di Kalangan, Banyu Irang dan Bangkal Penyerangan dipimpin oleh Pangeran Ardhi Kusuma. Penggempuran dan pengapungan benteng Belanda di Pangaron di pimpin Pangiran Antasari, Pambakal Ali Akbar, Mantri Taming. Penyerangan di Tabanio, didairah Plihari/Tanah laut. Penyerangan dibawah pimpinan Demang Lehman, Kiai Langlang dan Haji Buyasin. 3. Akhir Perang
  • 16. Penyerangan di Pulau Pitak, Pulau Telu dan disepanjang sungai Barito dibawah pimpinan Pambakal Sulil dan Surapati. Pembersihan kaki tangan Balanda di Banua Lima (Nagara, Alabiu, Sungai Banar, Amuntai dan Klua) dilakukan oleh Kiai Adipati Anom Dinding Raja, pambakal Gapur, Duwahap, Dulahat dan Panghulu Abdul Gani. - Penyerangan di daerah Marabahan. - Penyerangan didaerah gunung Jabok. - Penyerangan kapal perang Cipanas yang datang di Martapura, rusak dan ditarik kapal Van Os 3. Akhir Perang