SlideShare a Scribd company logo
PELAYANAN KB
Disusun oleh: Kelompok 3
 Arihta Saragih
 Dayana Ziliwu
 Ita Mulia Wati Gea
 Marni Dewi Hia
 Rahmah
 Rida Wati
 Semurni Zega
 Windi Patmawati
2.1 PEMBINAAN AKSEPTOR KB MELALUI KONSELING
Pengertian
Pertemuan tatap muka antara dua pihak, dimana satu pihak membantu
pihak lain untuk mengambil keputusan yang tepat bagi dirinya sendiri
dan kemudian bertindak sesuai keputusan.
 Informasi yang diberikan meliputi:
 Arti keluarga berencana
 Manfaat keluarga berencana
 Cara ber-KB atau metode kontrasepsi
 Desas-desus tentang kontrasepsi dan penjelasannya
 Pola perencaan keluarga dan penggunaan kontrasepsi yang
rasional
 Rujukan kontrasepsi
LANGKAH-LANGKAH DALAM KONSELING
SATU TUJUH
SA- Salam, sambut kepada klien secara terbuka dan sopan.
T-Tanyakan kepada klien tentang dirinya.
U-Uraikan kepada klien mengenai pilihannya dna beri tahu apa pilihannya
dan beritahu apa pilihan reproduksinya yang paling mungkin.
TU-Bantulah klien menentukan pilihannya.
J-Jelaskan secara lengkap bagaimana menggunakan kontrsepsi pilihnnya.
U-Ulang, perlunya dilakukan kun jungan ulang bicarakan dan buatlah
perjanjian kapan klien akan kembali untuk melakukan pemeriksaan
lanjutan atau permintaan kontrasepsi jika dibuutuhkan.
2.2 PRAKTEK PEMBINAAN AKSEPTOR KB
1. Kondom
 Pengertian
Sarung karet tipis penutup penis yang menampung
cairan sperma pada saat pria berejakulasi.
 Cara kerja alkon Kondom
Mencegah pertemuan sperma dengan sel telur pada
waktu bersenggama.
 Keuntungan alkon kondom
 murah, mudah, didapat ,tidak perlu resep dokter
 mudah dipakai sendiri
 dapat mencegah penularan penyakit kelamin
 Efektivitas 88-98%
 KETERBATASAN alkon kondom :
1. Kondom hanya dapat dipakai satu kali
2. Kondom mudah sobek dan bocor
3. Kadang-kadang ada pasangan alergi
terhadap kondom karet
4. Mengganggu kenyamanan pada saat
berhubungan
2. IUD (Spiral)
 Pengertian IUD
Alat yang terbuat dari plastik yang dimasukkan ke dalam
rahim,terbuat dari plastik fleksibel.IUD bertembaga dapat dipakai
selama 10 tahun.
 Cara Kerja IUD
Mencegah pembuahan sel telur oleh sperma,dan
mencegah tertanamnya hasil pembuahan pada selaput lendir
rahim.
 Keuntungan IUD
Praktis,efektif dan ekonomis
Kesuburan dapat segera kembali jika IUD dibuka/ditanggalkan
Tidak mengganggu pemberian ASI
Kerugian IUD
 Dapat keluar sendiri jika ukuran IUD tidak cocok dengan
rahim pemakai.
 Perdarahan lebih banyak dan lebih lama pada saat
menstruasi disertai kram dan nyeri selam menstruasi .
 Dapat mengalami bercak perdarahan setelah 1 atau 2 hari
pemasangan
Macam-macam
IUD
KB suntik
 Pengertian kb suntik
• adalah obat yang disuntikan 1 bulan sekali atau 3 bulan sekali.
• untuk yang 1 bulan berisi estrogen dan progesteron
• untuk yang 3 bulan berisi progesteron saja
• Untuk wanita yang menyusui sebaiknya tidak menggunakan yang
1 bulan
karena akan mempengaruhi produksi ASI.
 Cara Kerja kb suntik
 Mencegah lepasnya sel telur dari indung telur
 Mengentalkan lendir mulut rahim , sehingga sperma sulit masuk
kedalam rongga rahim
 Menipiskan selaput lendir agar tidak siap hamil
 KEUNTUNGAN kb suntik
- Praktis,efektif dan aman dengan tingkat keberhasilan lebih dari 99%
- Tidak membatasi umur
- Obat KB suntik yang 3 bulan tidak mempengaruhi ASI dan cocok utuk
ibu menyusui.
 kerugian
 Dibulan pertama terjadi mual,pendarahan berupa bercak diantara
masa masa haid, sakit kepala dan nyeri payudara
 Tidak melindungi dari IMS dan HIV/AIDS
Pil KB
 Pengertian pil kb
Obat kontrasepsi yang diminum setiap hari selama 21 atau 28
hari
Pil KB ada 2 macam:
1.Pil KB yang hanya mengandung hormon golongan
progesteron
2. Pil kombinasi yang mengandung hormon golongan estrogen
dan progesteron
 Cara kerja pil kb
 Mencegah lepasnya sel telur dari indung telur
 Mengentalkan lendir mulut rahim, sehingga sperma tidak dapat
masuk.
 Menipiskan selaput lendir agar tidak siap hamil
Keuntungan pil kb:
-Pemggunaan mudah dan murah, mengurangi rasa sakit ketika haid
-Dapat mencegah kehamilan diluar rahim, kanker rahim dan kanker
payudara
-Kesuburan dapat segera kembali
-Tidak mempengaruhi ASI bagi yang menggunakan pil KB tunggal
-Efektivitas 98,5%-99%
Efek Samping pil kb
-Pemakaian harus disiplin setiap hari
-Dapat meningkatkan infeksi jamur disekitar
kemaluan
-Perdarahan
 vasektomi
 Cara Kerja :
 Saluran vas deferens yang berfungsi mengangkut
sperma dipotong dan diikat, sehingga aliran
sperma dihambat tanpa mempengaruhi jumlah
cairan semen. Cairan semen diproduksi dalam
vesika seminalis dan prostat sehingga tidak akan
terganggu oleh vasektomi.
 Efektifitas : 99% lebih
 Indikasi
 Menunda kehamilan
 Mengakhiri kesuburan
 Membatasi kehamilan
 Setiap pria, suami dari suatu pasangan usia subur yang
telah memiliki jumlah anak cukup dan tidak ingin
menambah anak.
Tubektomi
 Profil
 Sangat efektif dan mantap
 Tindakan pembedahan yang aman dan sederhana
 Konseling dan informed consent (persetujuan
tindakan) mutlak diperlukan
 Tubektomi adalah prosedur bedah sukarela untuk
menghentikan fertilitas (kesuburan) seseorang
perempuan
 Mekanisme Kerja
 Dengan mengoklusi tuba falopi (mengikat dan
memotong atau memasang cincin), sehingga
sperma tidak dapat bertemu dengan ovum
THANK
YOU

More Related Content

What's hot

KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang KebidananKB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
pjj_kemenkes
 
METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG
METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANGMETODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG
METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG
Zakiah dr
 
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan ReproduksiPembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
AffiZakiyya
 
24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan
Siti Maimun
 
Ppt metode kb sederhana
Ppt metode kb sederhanaPpt metode kb sederhana
Ppt metode kb sederhana
lia lia
 
11. asuhan kehamilan kunjungan awal
11. asuhan kehamilan kunjungan awal 11. asuhan kehamilan kunjungan awal
11. asuhan kehamilan kunjungan awal
Devi Narti
 
Dokumentasi asuhan kebidanan
Dokumentasi asuhan kebidananDokumentasi asuhan kebidanan
Dokumentasi asuhan kebidanan
Irfa Kartini
 
Macam macam posisi melahirkan
Macam macam posisi melahirkanMacam macam posisi melahirkan
Macam macam posisi melahirkan
Asih Astuti
 
Pra konsepsi konsepsi kehamilan
Pra konsepsi konsepsi kehamilanPra konsepsi konsepsi kehamilan
Pra konsepsi konsepsi kehamilan
Hetty Astri
 
Kie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaKie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaMonica Fermanda
 
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0Operator Warnet Vast Raha
 
ASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
ASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGOASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
ASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
Veranica Widi
 
Ppt paradigma kebidanan
Ppt paradigma kebidananPpt paradigma kebidanan
Ppt paradigma kebidanan
Fra Fra Ndiani
 
Aspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya PersalinanAspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya Persalinan
evianamsaputri
 
Asuhan antenatal di komunitas
Asuhan antenatal di komunitasAsuhan antenatal di komunitas
Asuhan antenatal di komunitas
Bayu Fijrie
 
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidananLegislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
febriok
 

What's hot (20)

KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang KebidananKB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
 
METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG
METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANGMETODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG
METODE KONTRASEPSI JANGKA PANJANG
 
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan ReproduksiPembahasan Kesehatan Reproduksi
Pembahasan Kesehatan Reproduksi
 
Mop dan mow
Mop dan mowMop dan mow
Mop dan mow
 
24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan24 standar asuhan kebidanan
24 standar asuhan kebidanan
 
Ppt metode kb sederhana
Ppt metode kb sederhanaPpt metode kb sederhana
Ppt metode kb sederhana
 
11. asuhan kehamilan kunjungan awal
11. asuhan kehamilan kunjungan awal 11. asuhan kehamilan kunjungan awal
11. asuhan kehamilan kunjungan awal
 
Konseling kebidanan
Konseling kebidananKonseling kebidanan
Konseling kebidanan
 
Atonia uteri
Atonia uteriAtonia uteri
Atonia uteri
 
Dokumentasi asuhan kebidanan
Dokumentasi asuhan kebidananDokumentasi asuhan kebidanan
Dokumentasi asuhan kebidanan
 
Macam macam posisi melahirkan
Macam macam posisi melahirkanMacam macam posisi melahirkan
Macam macam posisi melahirkan
 
Pra konsepsi konsepsi kehamilan
Pra konsepsi konsepsi kehamilanPra konsepsi konsepsi kehamilan
Pra konsepsi konsepsi kehamilan
 
Kie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tuaKie persiapan menjadi orang tua
Kie persiapan menjadi orang tua
 
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
 
ASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
ASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGOASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
ASKEB Ruptur Uteri AKBID HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROBOLINGGO
 
Ppt paradigma kebidanan
Ppt paradigma kebidananPpt paradigma kebidanan
Ppt paradigma kebidanan
 
Aspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya PersalinanAspek Sosial Budaya Persalinan
Aspek Sosial Budaya Persalinan
 
Asuhan antenatal di komunitas
Asuhan antenatal di komunitasAsuhan antenatal di komunitas
Asuhan antenatal di komunitas
 
Pijat bayi (Baby Masage)
Pijat bayi (Baby Masage)Pijat bayi (Baby Masage)
Pijat bayi (Baby Masage)
 
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidananLegislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
Legislasi,registrasi,lisensi praktek kebidanan
 

Viewers also liked

Pelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes Surakarta
Pelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes SurakartaPelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes Surakarta
Pelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes Surakartashashamarta
 
Peningkatan pelayanan kb di komunitas
Peningkatan pelayanan kb di komunitasPeningkatan pelayanan kb di komunitas
Peningkatan pelayanan kb di komunitas
CikHaappy
 
Kontrasepsi oral kelompok 3
Kontrasepsi oral kelompok 3Kontrasepsi oral kelompok 3
Kontrasepsi oral kelompok 3Fitri Handayani
 
Kb Implan
Kb ImplanKb Implan
Kb Implan
Irma Delima
 
PELAYANAN LANSIA YANG BERKAITAN DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKAT
PELAYANAN LANSIA    YANG BERKAITAN DENGANKESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKATPELAYANAN LANSIA    YANG BERKAITAN DENGANKESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKAT
PELAYANAN LANSIA YANG BERKAITAN DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKAT
ikemaharaniw
 
Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)
Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)
Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)Operator Warnet Vast Raha
 
Jenis- jenis kontrasepsi
Jenis- jenis kontrasepsiJenis- jenis kontrasepsi
Jenis- jenis kontrasepsiDini Harianti
 
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga BerencanaPenggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
Candra Wiguna
 
Kb suntik 3 bulan PPT
Kb suntik 3 bulan PPTKb suntik 3 bulan PPT
Kb suntik 3 bulan PPTqurratuakyun
 
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Afdan Rojabi
 
Kontrasepsi suntik
Kontrasepsi suntikKontrasepsi suntik
Kontrasepsi suntik
Aprillia Indah Fajarwati
 

Viewers also liked (15)

Pelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes Surakarta
Pelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes SurakartaPelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes Surakarta
Pelayanan Kontrasepsi dan KB di Masyarakat Poltekkes Surakarta
 
Konseling hiv
Konseling hivKonseling hiv
Konseling hiv
 
Peningkatan pelayanan kb di komunitas
Peningkatan pelayanan kb di komunitasPeningkatan pelayanan kb di komunitas
Peningkatan pelayanan kb di komunitas
 
Kontrasepsi oral kelompok 3
Kontrasepsi oral kelompok 3Kontrasepsi oral kelompok 3
Kontrasepsi oral kelompok 3
 
Kb Implan
Kb ImplanKb Implan
Kb Implan
 
Alat kontrasepsi
Alat kontrasepsiAlat kontrasepsi
Alat kontrasepsi
 
Konseling dan penapisan kb
Konseling dan penapisan kbKonseling dan penapisan kb
Konseling dan penapisan kb
 
PELAYANAN LANSIA YANG BERKAITAN DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKAT
PELAYANAN LANSIA    YANG BERKAITAN DENGANKESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKATPELAYANAN LANSIA    YANG BERKAITAN DENGANKESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKAT
PELAYANAN LANSIA YANG BERKAITAN DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI DI MASYARAKAT
 
Keluarga berencana
Keluarga berencanaKeluarga berencana
Keluarga berencana
 
Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)
Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)
Percakapan konseling antar bidan dengan pasien tentang kb (alat kontrasepsi)
 
Jenis- jenis kontrasepsi
Jenis- jenis kontrasepsiJenis- jenis kontrasepsi
Jenis- jenis kontrasepsi
 
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga BerencanaPenggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
 
Kb suntik 3 bulan PPT
Kb suntik 3 bulan PPTKb suntik 3 bulan PPT
Kb suntik 3 bulan PPT
 
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
 
Kontrasepsi suntik
Kontrasepsi suntikKontrasepsi suntik
Kontrasepsi suntik
 

Similar to Pelayanan kb

Pembinaan aseptor kb melalui konseling
Pembinaan aseptor kb melalui konselingPembinaan aseptor kb melalui konseling
Pembinaan aseptor kb melalui konselingLucyana A
 
01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf
01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf
01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf
SinergiTanibima
 
ASUHAN NIFAS dan KB edit.pdf
ASUHAN NIFAS dan KB edit.pdfASUHAN NIFAS dan KB edit.pdf
ASUHAN NIFAS dan KB edit.pdf
dorasiagian1
 
Alat kontrasepsi kb
Alat kontrasepsi kbAlat kontrasepsi kb
Alat kontrasepsi kbasfar12
 
LEAFLET_KB_IUD_pdf.pdf
LEAFLET_KB_IUD_pdf.pdfLEAFLET_KB_IUD_pdf.pdf
LEAFLET_KB_IUD_pdf.pdf
LilisWulandari11
 
A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)
A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)
A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)Lailah Fauziah
 
ASKEB KB IUD
ASKEB KB IUDASKEB KB IUD
ASKEB KB IUD
meiria5
 
Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...
Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...
Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...Operator Warnet Vast Raha
 
BAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdf
BAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdfBAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdf
BAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdf
IishNurlela1
 
Kb1
Kb1Kb1
PPT KONSEP KB-UNAIC-.pptx
PPT KONSEP KB-UNAIC-.pptxPPT KONSEP KB-UNAIC-.pptx
PPT KONSEP KB-UNAIC-.pptx
kusmawati4
 
Sap alat kontrasepsi
Sap alat kontrasepsiSap alat kontrasepsi
Sap alat kontrasepsiWarung Bidan
 
Makalah kesehatan tentang kb
Makalah kesehatan tentang kbMakalah kesehatan tentang kb
Makalah kesehatan tentang kb
Septian Muna Barakati
 
keuntungan kb pasca melahirkan bagi ibux
keuntungan kb pasca melahirkan bagi ibuxkeuntungan kb pasca melahirkan bagi ibux
keuntungan kb pasca melahirkan bagi ibux
NurRohman384496
 

Similar to Pelayanan kb (20)

Pembinaan aseptor kb melalui konseling
Pembinaan aseptor kb melalui konselingPembinaan aseptor kb melalui konseling
Pembinaan aseptor kb melalui konseling
 
Definisi kontrasepsi
Definisi kontrasepsiDefinisi kontrasepsi
Definisi kontrasepsi
 
01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf
01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf
01Asuhan Kebidanan pada KB dan kontrasepsi Nurhayana (1).pdf
 
ASUHAN NIFAS dan KB edit.pdf
ASUHAN NIFAS dan KB edit.pdfASUHAN NIFAS dan KB edit.pdf
ASUHAN NIFAS dan KB edit.pdf
 
Kb askeb
Kb askebKb askeb
Kb askeb
 
Alat kontrasepsi kb
Alat kontrasepsi kbAlat kontrasepsi kb
Alat kontrasepsi kb
 
LEAFLET_KB_IUD_pdf.pdf
LEAFLET_KB_IUD_pdf.pdfLEAFLET_KB_IUD_pdf.pdf
LEAFLET_KB_IUD_pdf.pdf
 
Kelebihan dan kekurangan kb
Kelebihan dan kekurangan kbKelebihan dan kekurangan kb
Kelebihan dan kekurangan kb
 
A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)
A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)
A.04.lailah fauziah.tugas4(perbaikan materi)
 
ASKEB KB IUD
ASKEB KB IUDASKEB KB IUD
ASKEB KB IUD
 
Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...
Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...
Konseling tentang pemilihan jenis kb yang nanti akan digunakan ibu yang sudah...
 
BAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdf
BAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdfBAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdf
BAB 3 KIA dan KB-WPS Office.pdf
 
Biologi 1
Biologi 1Biologi 1
Biologi 1
 
Kb1
Kb1Kb1
Kb1
 
ALAT - ALAT KONTRASEPSI
ALAT - ALAT KONTRASEPSIALAT - ALAT KONTRASEPSI
ALAT - ALAT KONTRASEPSI
 
PPT KONSEP KB-UNAIC-.pptx
PPT KONSEP KB-UNAIC-.pptxPPT KONSEP KB-UNAIC-.pptx
PPT KONSEP KB-UNAIC-.pptx
 
Chapter ii 3
Chapter ii 3Chapter ii 3
Chapter ii 3
 
Sap alat kontrasepsi
Sap alat kontrasepsiSap alat kontrasepsi
Sap alat kontrasepsi
 
Makalah kesehatan tentang kb
Makalah kesehatan tentang kbMakalah kesehatan tentang kb
Makalah kesehatan tentang kb
 
keuntungan kb pasca melahirkan bagi ibux
keuntungan kb pasca melahirkan bagi ibuxkeuntungan kb pasca melahirkan bagi ibux
keuntungan kb pasca melahirkan bagi ibux
 

More from Nova Ci Necis

Isu kesehatan lingkungan
Isu kesehatan lingkunganIsu kesehatan lingkungan
Isu kesehatan lingkunganNova Ci Necis
 
meningkatkan kinerja bidan
meningkatkan kinerja bidanmeningkatkan kinerja bidan
meningkatkan kinerja bidanNova Ci Necis
 
Standar pelayanan kebidanan
Standar pelayanan kebidananStandar pelayanan kebidanan
Standar pelayanan kebidananNova Ci Necis
 
Kista sarkoma philodes
Kista sarkoma philodesKista sarkoma philodes
Kista sarkoma philodesNova Ci Necis
 
Kerusakan jalan lahir
Kerusakan jalan lahirKerusakan jalan lahir
Kerusakan jalan lahirNova Ci Necis
 
Syok dalam kebidanan
Syok dalam kebidananSyok dalam kebidanan
Syok dalam kebidananNova Ci Necis
 
Komplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilan
Komplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilanKomplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilan
Komplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilanNova Ci Necis
 
Kehamilan kembar (gemelli) (5)
Kehamilan kembar (gemelli) (5)Kehamilan kembar (gemelli) (5)
Kehamilan kembar (gemelli) (5)Nova Ci Necis
 
Penyakit serta kelainan plasenta
Penyakit serta kelainan plasentaPenyakit serta kelainan plasenta
Penyakit serta kelainan plasentaNova Ci Necis
 
Distosia karena kelainan his
Distosia karena kelainan his Distosia karena kelainan his
Distosia karena kelainan his Nova Ci Necis
 
Pesrsistent oksipito posterior
Pesrsistent oksipito posteriorPesrsistent oksipito posterior
Pesrsistent oksipito posteriorNova Ci Necis
 

More from Nova Ci Necis (20)

kanker payudara
kanker payudarakanker payudara
kanker payudara
 
Isu kesehatan lingkungan
Isu kesehatan lingkunganIsu kesehatan lingkungan
Isu kesehatan lingkungan
 
Kespro infertilitas
Kespro infertilitasKespro infertilitas
Kespro infertilitas
 
meningkatkan kinerja bidan
meningkatkan kinerja bidanmeningkatkan kinerja bidan
meningkatkan kinerja bidan
 
Standar pelayanan kebidanan
Standar pelayanan kebidananStandar pelayanan kebidanan
Standar pelayanan kebidanan
 
Kista sarkoma philodes
Kista sarkoma philodesKista sarkoma philodes
Kista sarkoma philodes
 
Tromboflebitis
TromboflebitisTromboflebitis
Tromboflebitis
 
Kerusakan jalan lahir
Kerusakan jalan lahirKerusakan jalan lahir
Kerusakan jalan lahir
 
Distosia (terbaru)
Distosia (terbaru)Distosia (terbaru)
Distosia (terbaru)
 
Syok dalam kebidanan
Syok dalam kebidananSyok dalam kebidanan
Syok dalam kebidanan
 
Ket
Ket Ket
Ket
 
Ketuban pecah dini
Ketuban pecah diniKetuban pecah dini
Ketuban pecah dini
 
Komplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilan
Komplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilanKomplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilan
Komplikasi yg mempengaruhi dan dipengaruhi kehamilan
 
Kehamilan kembar (gemelli) (5)
Kehamilan kembar (gemelli) (5)Kehamilan kembar (gemelli) (5)
Kehamilan kembar (gemelli) (5)
 
Penyakit serta kelainan plasenta
Penyakit serta kelainan plasentaPenyakit serta kelainan plasenta
Penyakit serta kelainan plasenta
 
Distosia karena kelainan his
Distosia karena kelainan his Distosia karena kelainan his
Distosia karena kelainan his
 
Presentasi muka
Presentasi mukaPresentasi muka
Presentasi muka
 
Pesrsistent oksipito posterior
Pesrsistent oksipito posteriorPesrsistent oksipito posterior
Pesrsistent oksipito posterior
 
Tromboflebitis
TromboflebitisTromboflebitis
Tromboflebitis
 
makalah tonsilitis
makalah  tonsilitis makalah  tonsilitis
makalah tonsilitis
 

Pelayanan kb

  • 1. PELAYANAN KB Disusun oleh: Kelompok 3  Arihta Saragih  Dayana Ziliwu  Ita Mulia Wati Gea  Marni Dewi Hia  Rahmah  Rida Wati  Semurni Zega  Windi Patmawati
  • 2. 2.1 PEMBINAAN AKSEPTOR KB MELALUI KONSELING Pengertian Pertemuan tatap muka antara dua pihak, dimana satu pihak membantu pihak lain untuk mengambil keputusan yang tepat bagi dirinya sendiri dan kemudian bertindak sesuai keputusan.  Informasi yang diberikan meliputi:  Arti keluarga berencana  Manfaat keluarga berencana  Cara ber-KB atau metode kontrasepsi  Desas-desus tentang kontrasepsi dan penjelasannya  Pola perencaan keluarga dan penggunaan kontrasepsi yang rasional  Rujukan kontrasepsi
  • 3. LANGKAH-LANGKAH DALAM KONSELING SATU TUJUH SA- Salam, sambut kepada klien secara terbuka dan sopan. T-Tanyakan kepada klien tentang dirinya. U-Uraikan kepada klien mengenai pilihannya dna beri tahu apa pilihannya dan beritahu apa pilihan reproduksinya yang paling mungkin. TU-Bantulah klien menentukan pilihannya. J-Jelaskan secara lengkap bagaimana menggunakan kontrsepsi pilihnnya. U-Ulang, perlunya dilakukan kun jungan ulang bicarakan dan buatlah perjanjian kapan klien akan kembali untuk melakukan pemeriksaan lanjutan atau permintaan kontrasepsi jika dibuutuhkan.
  • 4. 2.2 PRAKTEK PEMBINAAN AKSEPTOR KB 1. Kondom  Pengertian Sarung karet tipis penutup penis yang menampung cairan sperma pada saat pria berejakulasi.  Cara kerja alkon Kondom Mencegah pertemuan sperma dengan sel telur pada waktu bersenggama.  Keuntungan alkon kondom  murah, mudah, didapat ,tidak perlu resep dokter  mudah dipakai sendiri  dapat mencegah penularan penyakit kelamin  Efektivitas 88-98%
  • 5.  KETERBATASAN alkon kondom : 1. Kondom hanya dapat dipakai satu kali 2. Kondom mudah sobek dan bocor 3. Kadang-kadang ada pasangan alergi terhadap kondom karet 4. Mengganggu kenyamanan pada saat berhubungan
  • 6. 2. IUD (Spiral)  Pengertian IUD Alat yang terbuat dari plastik yang dimasukkan ke dalam rahim,terbuat dari plastik fleksibel.IUD bertembaga dapat dipakai selama 10 tahun.  Cara Kerja IUD Mencegah pembuahan sel telur oleh sperma,dan mencegah tertanamnya hasil pembuahan pada selaput lendir rahim.  Keuntungan IUD Praktis,efektif dan ekonomis Kesuburan dapat segera kembali jika IUD dibuka/ditanggalkan Tidak mengganggu pemberian ASI
  • 7. Kerugian IUD  Dapat keluar sendiri jika ukuran IUD tidak cocok dengan rahim pemakai.  Perdarahan lebih banyak dan lebih lama pada saat menstruasi disertai kram dan nyeri selam menstruasi .  Dapat mengalami bercak perdarahan setelah 1 atau 2 hari pemasangan Macam-macam IUD
  • 8. KB suntik  Pengertian kb suntik • adalah obat yang disuntikan 1 bulan sekali atau 3 bulan sekali. • untuk yang 1 bulan berisi estrogen dan progesteron • untuk yang 3 bulan berisi progesteron saja • Untuk wanita yang menyusui sebaiknya tidak menggunakan yang 1 bulan karena akan mempengaruhi produksi ASI.  Cara Kerja kb suntik  Mencegah lepasnya sel telur dari indung telur  Mengentalkan lendir mulut rahim , sehingga sperma sulit masuk kedalam rongga rahim  Menipiskan selaput lendir agar tidak siap hamil
  • 9.  KEUNTUNGAN kb suntik - Praktis,efektif dan aman dengan tingkat keberhasilan lebih dari 99% - Tidak membatasi umur - Obat KB suntik yang 3 bulan tidak mempengaruhi ASI dan cocok utuk ibu menyusui.  kerugian  Dibulan pertama terjadi mual,pendarahan berupa bercak diantara masa masa haid, sakit kepala dan nyeri payudara  Tidak melindungi dari IMS dan HIV/AIDS
  • 10. Pil KB  Pengertian pil kb Obat kontrasepsi yang diminum setiap hari selama 21 atau 28 hari Pil KB ada 2 macam: 1.Pil KB yang hanya mengandung hormon golongan progesteron 2. Pil kombinasi yang mengandung hormon golongan estrogen dan progesteron  Cara kerja pil kb  Mencegah lepasnya sel telur dari indung telur  Mengentalkan lendir mulut rahim, sehingga sperma tidak dapat masuk.  Menipiskan selaput lendir agar tidak siap hamil
  • 11. Keuntungan pil kb: -Pemggunaan mudah dan murah, mengurangi rasa sakit ketika haid -Dapat mencegah kehamilan diluar rahim, kanker rahim dan kanker payudara -Kesuburan dapat segera kembali -Tidak mempengaruhi ASI bagi yang menggunakan pil KB tunggal -Efektivitas 98,5%-99% Efek Samping pil kb -Pemakaian harus disiplin setiap hari -Dapat meningkatkan infeksi jamur disekitar kemaluan -Perdarahan
  • 12.  vasektomi  Cara Kerja :  Saluran vas deferens yang berfungsi mengangkut sperma dipotong dan diikat, sehingga aliran sperma dihambat tanpa mempengaruhi jumlah cairan semen. Cairan semen diproduksi dalam vesika seminalis dan prostat sehingga tidak akan terganggu oleh vasektomi.  Efektifitas : 99% lebih  Indikasi  Menunda kehamilan  Mengakhiri kesuburan  Membatasi kehamilan  Setiap pria, suami dari suatu pasangan usia subur yang telah memiliki jumlah anak cukup dan tidak ingin menambah anak.
  • 13. Tubektomi  Profil  Sangat efektif dan mantap  Tindakan pembedahan yang aman dan sederhana  Konseling dan informed consent (persetujuan tindakan) mutlak diperlukan  Tubektomi adalah prosedur bedah sukarela untuk menghentikan fertilitas (kesuburan) seseorang perempuan  Mekanisme Kerja  Dengan mengoklusi tuba falopi (mengikat dan memotong atau memasang cincin), sehingga sperma tidak dapat bertemu dengan ovum