SlideShare a Scribd company logo
PATOFISIOLOGI
DAN ASUHAN
KEPERAWATAN
GERD
Gastroesophageal reflux disease
(GERD) adalah penyakit kronik pada
sistem pencernaan. GERD terjadi
ketika asam lambung naik kembali ke
esofagus (kerongkongan).
Hal ini dapat menyebabkan terjadinya
iritasi pada esofagus tersebut
GERD
ETIOLOGIGERD
Mekanisme patofisiologis meliputi relaksasi transien dan tonus
Lower Esophageal Sphincter (LES) yang menurun, gangguan
clearance esofagus, resistensi mukosa yang menurun dan jenis
reluksat dari lambung dan duodenum, baik asam lambung
maupun bahan-bahan agresif lain seperti pepsin, tripsin, dan
cairan empedu serta faktor-faktor pengosongan lambung. Asam
lambung merupakan salah satu faktor utama etiologi penyakit
refluks esofageal, kontak asam lambung yang lama dapat
mengakibatkan kematian sel, nekrosis, dan kerusakan mukosa
pada pasien GERD
4 Faktor Penting Penyebab Gerd oleh
(Rafsanjani et al., 2021):
01
Mekanisme
pembersihan
esofagus
04
Isilambung dan
pengosongannya
02
Rintangan
Anti- refluks
(Anti Refluks Barrier)
03
Daya perusak
bahan refluks
Beberapa faktor risiko terjadinya refluks gastroesofageal antara lain:
 Obesitas
 Usia lebih dari 40 tahun
 Wanita
 Hiatal Hernia
 Kehamilan
 Merokok
 Diabetes
 Asma
 Riwayat Penyakit Keluarga GERD
 Skleroderma
PATOFISIOLOGIGERD
GERD terjadi akibat adanya ketidakseimbangan
antara faktor ofensif dan defensif dari sistem pertahanan
esofagus dan bahan refluksat lambung. Yang termasuk
faktor defensif sistem pertahanan esofagus adalah LES,
mekanisme bersihan esofagus, dan epitel esofagus.
Pada GERD, fungsi LES terganggu dan menyebabkan
terjadinya aliran retrograde dari lambung ke esofagus.
Terganggunya fungsi LES pada GERD disebabkan oleh
turunnya tekanan LES akibat penggunaan obat-obatan,
makanan, faktor hormonal,atau kelainan struktural
PATOFISIOLOGIGERD
Mekanisme bersihan esofagus merupakan kemampuan
esofagus membersihkan dirinya dari bahan refluksat
lambung, termasuk faktor gravitasi, gaya peristaltik
esofagus, bersihan saliva, dan bikarbonat dalamsaliva.
Pada GERD, mekanisme bersihan esofagus terganggu
sehingga bahan refluksat lambung akan kontak ke dalam
esophagus, makin lama kontak antara bahan refluksat
lambung dan esofagus, maka risiko esofagitis akan
makin tinggi. Selain itu, refluks malam hari pun akan
meningkatkan risiko esofagitis lebih besar. Hal ini
karena tidak adanya gaya gravitasi saat berbaring.
Tanda dan Gejala
• Nyeri dibagian dada (Heart Burn)
• Merasa begah atau kambuh setelah makan
• Rasa tidak nyaman di kerongkongan dan
mulut
• Sulit menelan
• Sendawa mual dan cegukan
• Nafas bau
• Batuk Kering
• Suara Serak
KLASIFIKASI
1. Sindrom
esophageal
2. Sindrom
ekstraesophageal
Seorang pasien laki laki bernama Tn.Y berusia 50 tahun
datang ke RS USU pada tanggal 19 Februari jam 11.00
WIB karena pasien mengeluh nyeri di perut kuadran atas.
TN.Y tinggal di Gg. Susuk VI-A, Medan Selayang.
Hasil pengkajian TD : 130/70 mmHg Suhu badan : 36,9 °C,
RR :25 x/menit, HR : 90x/menit, BB: 60 Kg, TB : 170 cm.
Pasien mengatakan nyeri seperti tertimpah beban berat.
Nyeri semakin bertambah saat bergerak dan berkurang
ketika tidur. Klien mengatakan nyeri di rasakan di area
perut atas dan menjalar ke area punggung. Nyeri terasa
terus menerus dan skala nyeri yang dirasakan pada skala
6 (0- 10). Klien mengatakan tidak nafsu makan, mual
muntah dan porsi makan klien tidak habis. Klien tampak
meringis dan lemah. Klien mengatakan pernah dirawat
dengan maag satu bulan yang lalu.
KASUS
ASUHAN KEPERAWATAN
A. PEGKAJIAN
1. BiodataPasien
Nama: Tn.y
Umur: 50 tahun
Jenis kelamin : laki laki
Pendidikan: SMP
Agama: Kristen
Alamat : Gg. Susuk VI-A, Medan selayang
Suku bangsa : Jawa/Indonesia
Tanggal masuk : 19 Februari 202,jam 11.00WIB
Tanggal pengkajian : 20 Februari 2023, jam 11.00WIB
ASUHAN KEPERAWATAN
2. Riwayat Kesehatan
a. Keluhan utama : Pasien mengatakan nyeri di perut kuadran atas
b. Riwayat kesehatan sekarang :
• Klien mengatakan nyeri bertambah saat bergerak dan berkurang
ketika tidur
• Klien mengatakan nyeri seperti tertimpah beban berat
• Klien mengatakan nyeri di rasakan di area perut atas dan menjalar
ke area punggung
• Klien mengatakan skala nyeri yang dirasakan pada skala 6(0-10)
ASUHAN KEPERAWATAN
c. Riwayat penyakit masa yang lalu :
• Nyeri terasa terus menerus
• Klien mengatakan pernah dirawat dengan maag satu bulan yang lalu
d. Riwayat alergi : Klien mengatakan tidak memiliki riwayat alergi baik
makanan maupun obat-obatan.
e. Riwayat kesehatan keluarga :
 Klien mengatakan tidak ada keluarga yang menderita penyakit yang
sama seperti klien.
 Tidak ada riwayat penyakit menular atau turunan seperti asma, TBC,
hipertensi, stroke, diabetes melitus atau kanker.
ASUHAN KEPERAWATAN
3. Pemeriksaan Fisik
a. Keadaan umum : Tampak lemah
b. Tingkat kesadaran: composmentis
c.Tanda-tanda vital : TD; 130/70 mmHg, Suhu; 36,9 °C, RR ; 25
x/menit, Nadi; 90x/menit, BB; 60 Kg, TB; 170 cm
ASUHAN KEPERAWATAN
Hasil pemeriksaanfisik
 Rambut : Berwarna hitam, tidak ada kerontokan, tidak ada ketombe,
tidak ada lesi dan tidak ada nyeri saat ditekan.
 Mata : Konjungtiva anemis, sklera berwarna putih, pupil berwarna
hitam, dapat mengedip, refleks terhadap cahaya yaitu pupil mengecil
saat terkena cahaya dan tidak ada nyeri tekan.
 Telinga : Bentuk telinga simetris kanan dan kiri, warna telinga sama
dengan warna kulit wajah, tidak ada kotoran, tidak ada lesi dan tidak
ada nyeri tekan
 Hidung : Bentuk simetris, tidak ada sekret dan tidak ada nyeri tekan
Asuhan Keperawatan
a. Mulut : Mukosa bibir pucat, tidak ada sianosis dan tidak ada lesi.
Gigi berwarna kekuningan dan terdapat gigi yang ompong. Lidah
berwarna pucat. Gusi berwarna merah dan tidak ada perdarahan
b. Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar getah bening, tidak ada
pembesaran kelenjar tiroid,tidak nyeri saat menelan
c. Dada :
 Inspeksi : Bentuk dada simetris, tidak ada lesi
 Palpasi : Tidak ada nyeri tekan, tidak ditemukan massa
 Perkusi : Suara resonan pada permukaan paru
 Auskultasi : tidak ada wheezing, terdengar suara lup dup
d. Abdomen :
 Inspeksi : Bentuk abdomen simetris dan tidak ada lesi
 Palpasi : terdapat nyeri saat ditekan
 Perkusi : belum terkaji karena pasien mengeluh nyeri
 Auskultasi: terdengar suara bising usus 14x/menit
e. Ekstremitas :
 Ekskremitas atas: tangan hangat,CRT kembali kurang
dari 3 detik,jari lengkap, tidak ada sianosis dan tidak
ada lesi
 Ekskremitas bawah : pergerakan sesuai arahan, tidak
ada bekas luka,suhu hangat,jari lengkap,CRT kembali
kurang dari 3 detik, tidak ada lesi.
ASUHAN KEPERAWATAN
4. Data Psikososial
a.Emosi klien stabil, tetapi klien merasa cemas saat
merasakan nyeri.
b. Klien sering mengeluh tentang penyakitnya
c. Komunikasi lancar dan mau diajak berbicara
d.Klien tidak mampu melakukan aktivitas saat
merasakan nyeri, harus memerlukan bantuan.
e. Pola koping: Klien menganggap sakitnya sekarang
adalah ujian dari Tuhan, tapi klien tetap berusaha
untuk melakukan pengobatan
ASUHAN KEPERAWATAN
ASUHAN KEPERAWATAN
5. Data Spiritual
Klien yakin dan percaya akan agama yang dianutnya
dan selalu berdoa kepada Tuhan agar penyakit nya
cepat sembuh
Asuhan Keperawatan
Asuhan Keperawatan
Asuhan Keperawatan
Asuhan Keperawatan
Asuhan Keperawatan
Asuhan Keperawatan
Asuhan Keperawatan
ASUHAN KEPERAWATAN
EVALUASI
S: - Klien mengatakan merasakan nyeridi perutkuadran atas,
nyeri bertambah saat melakukan pergerakan, dan merasakan nyeri seperti tertimpa
beban berat, nyeri dirasakan di area perut atas dan menjalar ke area punggung, nyeri yang
terasa terus menerus, dan nyeri dirasakan padaskala 6 (0-10).
- Klien merasakan tidak nafsu makan,dan mengalami mualmuntah.
O:- Mengalami mualmuntah
- Tidak menghabiskan makanan -TTV: Td; 130/70mmHg, RR; 25x/menit, P; 90x/menit, Suhu; 36,9
A:- Nyeri akutberhubungan dengan adanya penekanan pada esophagus
- Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan berhubungan dengan,
mual dan muntah.
P: - Kolaborasi dengan pemberian analgasik ketorolac 30mg
- Mengkaji frekuensi muntah, durasi, tingkat keparahan,
- Memberikan informasi yang tepat terhadap klien tentang kebutuhan nutrisi yang tepat dan
sesuai
- Berkolaborasi dengan tim medis
- Ondansentron 4mg - Pemerian obat antimual
KESIMPULAN
Gastroesophageal reflux disease (GERD) terjadi ketika asam lambung berulang kali
mengalir kembali ke saluran yang menghubungkan mulut dan lambung (kerongkongan).
Pencucian balik ini (acid reflux) dapat mengiritasi lapisan kerongkongan. Secara umum,
gejala GERD meliputi:
Nyeri perut bagian atas atau dada
Kesulitan menelan
Penurunan berat badan yang tidak dapat dijelaskan
Tersedak
Berikut beberapaperawatan untuk penderita GERD:
Mengubah gaya hidup.Perubahan pola makan atau gaya hidup
Hindari makanan yang mengandung acid reflux. Kafein berlebihan, coklat, alkohol,
peppermint, dan makanan berlemak dapat menyebabkan acid reflux yang mengganggu.
Berhenti merokok.Merokok juga menurunkan tekanan di bagian bawah sfingter
esofagus danmemicubatuk, sering menyebabkan episodeacid reflux di kerongkongan.
THANKS!!

More Related Content

What's hot

Askep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitusAskep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitus
Yabniel Lit Jingga
 
Pathway nefrolitiasis
Pathway nefrolitiasisPathway nefrolitiasis
Pathway nefrolitiasis
Masykur Khair
 
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairanProses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Amalia Senja
 
Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA
Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA
Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Pengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGI
Pengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGIPengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGI
Pengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGI
nindy cofiana
 
Asuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan InfeksiAsuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan Infeksi
Amee Hidayat
 
Pemeriksaan fisik sistem perkemihan
Pemeriksaan fisik sistem perkemihanPemeriksaan fisik sistem perkemihan
Pemeriksaan fisik sistem perkemihan
Christian Paomey
 
Dokumentasi intervensi keperawatan
Dokumentasi intervensi keperawatanDokumentasi intervensi keperawatan
Dokumentasi intervensi keperawatan
Amalia Senja
 
3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV
Khoirul Ummah
 
ROM
ROMROM
ROM
Cahya
 
ASKEP HIPERTENSI
ASKEP HIPERTENSIASKEP HIPERTENSI
ASKEP HIPERTENSI
Mas Mawon
 
Asuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjal
Asuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjalAsuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjal
Asuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjal
Christian Paomey
 
Askep diare anak
Askep diare anakAskep diare anak
Askep diare anak
f' yagami
 
Sp isolasi sosial
Sp isolasi sosialSp isolasi sosial
Sp isolasi sosial
DiniHadianingsih
 
Asuhan keperawatan kejang demam pada an
Asuhan keperawatan kejang demam pada anAsuhan keperawatan kejang demam pada an
Asuhan keperawatan kejang demam pada an
Rismayanti Hairil
 
Artritis Reumatoid
Artritis ReumatoidArtritis Reumatoid
Artritis Reumatoid
Amee Hidayat
 

What's hot (20)

Askep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitusAskep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitus
 
Pathway nefrolitiasis
Pathway nefrolitiasisPathway nefrolitiasis
Pathway nefrolitiasis
 
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairanProses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
Proses keperawatan gangguan keseimbangan cairan
 
Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA
Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA
Askep hipertermi AKPER PEMDA MUNA
 
Pengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGI
Pengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGIPengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGI
Pengkajian pada sistem IMUN DAN HEMATOLOGI
 
Asuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan InfeksiAsuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan Infeksi
 
Analisa data gagal jantung
Analisa data gagal jantungAnalisa data gagal jantung
Analisa data gagal jantung
 
Pemeriksaan fisik sistem perkemihan
Pemeriksaan fisik sistem perkemihanPemeriksaan fisik sistem perkemihan
Pemeriksaan fisik sistem perkemihan
 
Askep ca serviks
Askep ca serviksAskep ca serviks
Askep ca serviks
 
(5)konsep promkes
(5)konsep promkes(5)konsep promkes
(5)konsep promkes
 
Dokumentasi intervensi keperawatan
Dokumentasi intervensi keperawatanDokumentasi intervensi keperawatan
Dokumentasi intervensi keperawatan
 
3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV
 
ROM
ROMROM
ROM
 
ASKEP HIPERTENSI
ASKEP HIPERTENSIASKEP HIPERTENSI
ASKEP HIPERTENSI
 
Asuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjal
Asuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjalAsuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjal
Asuhan keperawatan pada klien dengan batu ginjal
 
Askep diare anak
Askep diare anakAskep diare anak
Askep diare anak
 
Sp isolasi sosial
Sp isolasi sosialSp isolasi sosial
Sp isolasi sosial
 
Asuhan keperawatan kejang demam pada an
Asuhan keperawatan kejang demam pada anAsuhan keperawatan kejang demam pada an
Asuhan keperawatan kejang demam pada an
 
Makalah ulkus peptikum
Makalah ulkus peptikumMakalah ulkus peptikum
Makalah ulkus peptikum
 
Artritis Reumatoid
Artritis ReumatoidArtritis Reumatoid
Artritis Reumatoid
 

Similar to PATOFISIOLOGI DAN ASUHAN KEPERAWATAN GERD.pptx

CR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptxCR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptx
DiwantiAuliaHasanah
 
PPT THYPOD .pptx
PPT THYPOD .pptxPPT THYPOD .pptx
PPT THYPOD .pptx
adisucipto55
 
Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....
Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....
Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....
Yesi Tika
 
CRS DM tipe 2 .pptx
CRS DM tipe 2 .pptxCRS DM tipe 2 .pptx
CRS DM tipe 2 .pptx
AnnisaPermatasari22
 
Ileus Obstruktif.pptx
Ileus Obstruktif.pptxIleus Obstruktif.pptx
Ileus Obstruktif.pptx
NandaSyauqiwijaya
 
portofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akutportofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akut
Reny Erawati
 
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptxAsuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
chatariahhusna
 
Askep Cholitis ulseratif dan Peritonitis
Askep Cholitis ulseratif dan PeritonitisAskep Cholitis ulseratif dan Peritonitis
Askep Cholitis ulseratif dan Peritonitis
Kampus-Sakinah
 
Batu empedu
Batu empeduBatu empedu
Batu empedu
Hilda Lamtia
 
Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA
Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA
Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
tugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptx
tugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptxtugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptx
tugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptx
RIyan291522
 
Appendikcitis
AppendikcitisAppendikcitis
Appendikcitis
Hendra Rinduku
 
TRAUMA_ABDOMEN[1].pptx
TRAUMA_ABDOMEN[1].pptxTRAUMA_ABDOMEN[1].pptx
TRAUMA_ABDOMEN[1].pptx
RilaRuis1
 
kelompok 2 aspek budaya.pptx
kelompok 2 aspek budaya.pptxkelompok 2 aspek budaya.pptx
kelompok 2 aspek budaya.pptx
dedi876593
 
PPT CRS Fikri Arfu Riza.pptx
PPT CRS Fikri Arfu Riza.pptxPPT CRS Fikri Arfu Riza.pptx
PPT CRS Fikri Arfu Riza.pptx
AlisiaNurjannah
 
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIAKasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Dyah Ervy
 
Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA
Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA
Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Lapsus interna ckd
Lapsus interna ckdLapsus interna ckd
Lapsus interna ckd
RenitaArdani
 

Similar to PATOFISIOLOGI DAN ASUHAN KEPERAWATAN GERD.pptx (20)

CR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptxCR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptx
 
PPT THYPOD .pptx
PPT THYPOD .pptxPPT THYPOD .pptx
PPT THYPOD .pptx
 
Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....
Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....
Asuhan keperawatan ulkus peptikum.....
 
CRS DM tipe 2 .pptx
CRS DM tipe 2 .pptxCRS DM tipe 2 .pptx
CRS DM tipe 2 .pptx
 
Ileus Obstruktif.pptx
Ileus Obstruktif.pptxIleus Obstruktif.pptx
Ileus Obstruktif.pptx
 
portofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akutportofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akut
 
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptxAsuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
Asuhan keperawatan gawat darurat ‘’ trauma abdomen’’.pptx
 
Askep Cholitis ulseratif dan Peritonitis
Askep Cholitis ulseratif dan PeritonitisAskep Cholitis ulseratif dan Peritonitis
Askep Cholitis ulseratif dan Peritonitis
 
Batu empedu
Batu empeduBatu empedu
Batu empedu
 
Askep husna 2 b AKPER PEMKAB MUNA
Askep husna  2 b  AKPER PEMKAB MUNA Askep husna  2 b  AKPER PEMKAB MUNA
Askep husna 2 b AKPER PEMKAB MUNA
 
Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA
Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA
Asuhan keperawatan klien dengan appendicitis AKPER MUNA
 
tugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptx
tugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptxtugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptx
tugas dr.Kukuh SpB skenario 2-2.pptx
 
Appendikcitis
AppendikcitisAppendikcitis
Appendikcitis
 
TRAUMA_ABDOMEN[1].pptx
TRAUMA_ABDOMEN[1].pptxTRAUMA_ABDOMEN[1].pptx
TRAUMA_ABDOMEN[1].pptx
 
kelompok 2 aspek budaya.pptx
kelompok 2 aspek budaya.pptxkelompok 2 aspek budaya.pptx
kelompok 2 aspek budaya.pptx
 
PPT CRS Fikri Arfu Riza.pptx
PPT CRS Fikri Arfu Riza.pptxPPT CRS Fikri Arfu Riza.pptx
PPT CRS Fikri Arfu Riza.pptx
 
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIAKasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
 
Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA
Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA
Kolelitiasis AKPER PEMKAB MUNA
 
Kolelitiasis
KolelitiasisKolelitiasis
Kolelitiasis
 
Lapsus interna ckd
Lapsus interna ckdLapsus interna ckd
Lapsus interna ckd
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 

PATOFISIOLOGI DAN ASUHAN KEPERAWATAN GERD.pptx

  • 2. Gastroesophageal reflux disease (GERD) adalah penyakit kronik pada sistem pencernaan. GERD terjadi ketika asam lambung naik kembali ke esofagus (kerongkongan). Hal ini dapat menyebabkan terjadinya iritasi pada esofagus tersebut GERD
  • 3. ETIOLOGIGERD Mekanisme patofisiologis meliputi relaksasi transien dan tonus Lower Esophageal Sphincter (LES) yang menurun, gangguan clearance esofagus, resistensi mukosa yang menurun dan jenis reluksat dari lambung dan duodenum, baik asam lambung maupun bahan-bahan agresif lain seperti pepsin, tripsin, dan cairan empedu serta faktor-faktor pengosongan lambung. Asam lambung merupakan salah satu faktor utama etiologi penyakit refluks esofageal, kontak asam lambung yang lama dapat mengakibatkan kematian sel, nekrosis, dan kerusakan mukosa pada pasien GERD
  • 4. 4 Faktor Penting Penyebab Gerd oleh (Rafsanjani et al., 2021): 01 Mekanisme pembersihan esofagus 04 Isilambung dan pengosongannya 02 Rintangan Anti- refluks (Anti Refluks Barrier) 03 Daya perusak bahan refluks
  • 5. Beberapa faktor risiko terjadinya refluks gastroesofageal antara lain:  Obesitas  Usia lebih dari 40 tahun  Wanita  Hiatal Hernia  Kehamilan  Merokok  Diabetes  Asma  Riwayat Penyakit Keluarga GERD  Skleroderma
  • 6. PATOFISIOLOGIGERD GERD terjadi akibat adanya ketidakseimbangan antara faktor ofensif dan defensif dari sistem pertahanan esofagus dan bahan refluksat lambung. Yang termasuk faktor defensif sistem pertahanan esofagus adalah LES, mekanisme bersihan esofagus, dan epitel esofagus. Pada GERD, fungsi LES terganggu dan menyebabkan terjadinya aliran retrograde dari lambung ke esofagus. Terganggunya fungsi LES pada GERD disebabkan oleh turunnya tekanan LES akibat penggunaan obat-obatan, makanan, faktor hormonal,atau kelainan struktural
  • 7. PATOFISIOLOGIGERD Mekanisme bersihan esofagus merupakan kemampuan esofagus membersihkan dirinya dari bahan refluksat lambung, termasuk faktor gravitasi, gaya peristaltik esofagus, bersihan saliva, dan bikarbonat dalamsaliva. Pada GERD, mekanisme bersihan esofagus terganggu sehingga bahan refluksat lambung akan kontak ke dalam esophagus, makin lama kontak antara bahan refluksat lambung dan esofagus, maka risiko esofagitis akan makin tinggi. Selain itu, refluks malam hari pun akan meningkatkan risiko esofagitis lebih besar. Hal ini karena tidak adanya gaya gravitasi saat berbaring.
  • 8. Tanda dan Gejala • Nyeri dibagian dada (Heart Burn) • Merasa begah atau kambuh setelah makan • Rasa tidak nyaman di kerongkongan dan mulut • Sulit menelan • Sendawa mual dan cegukan • Nafas bau • Batuk Kering • Suara Serak KLASIFIKASI 1. Sindrom esophageal 2. Sindrom ekstraesophageal
  • 9. Seorang pasien laki laki bernama Tn.Y berusia 50 tahun datang ke RS USU pada tanggal 19 Februari jam 11.00 WIB karena pasien mengeluh nyeri di perut kuadran atas. TN.Y tinggal di Gg. Susuk VI-A, Medan Selayang. Hasil pengkajian TD : 130/70 mmHg Suhu badan : 36,9 °C, RR :25 x/menit, HR : 90x/menit, BB: 60 Kg, TB : 170 cm. Pasien mengatakan nyeri seperti tertimpah beban berat. Nyeri semakin bertambah saat bergerak dan berkurang ketika tidur. Klien mengatakan nyeri di rasakan di area perut atas dan menjalar ke area punggung. Nyeri terasa terus menerus dan skala nyeri yang dirasakan pada skala 6 (0- 10). Klien mengatakan tidak nafsu makan, mual muntah dan porsi makan klien tidak habis. Klien tampak meringis dan lemah. Klien mengatakan pernah dirawat dengan maag satu bulan yang lalu. KASUS
  • 10. ASUHAN KEPERAWATAN A. PEGKAJIAN 1. BiodataPasien Nama: Tn.y Umur: 50 tahun Jenis kelamin : laki laki Pendidikan: SMP Agama: Kristen Alamat : Gg. Susuk VI-A, Medan selayang Suku bangsa : Jawa/Indonesia Tanggal masuk : 19 Februari 202,jam 11.00WIB Tanggal pengkajian : 20 Februari 2023, jam 11.00WIB
  • 11. ASUHAN KEPERAWATAN 2. Riwayat Kesehatan a. Keluhan utama : Pasien mengatakan nyeri di perut kuadran atas b. Riwayat kesehatan sekarang : • Klien mengatakan nyeri bertambah saat bergerak dan berkurang ketika tidur • Klien mengatakan nyeri seperti tertimpah beban berat • Klien mengatakan nyeri di rasakan di area perut atas dan menjalar ke area punggung • Klien mengatakan skala nyeri yang dirasakan pada skala 6(0-10)
  • 12. ASUHAN KEPERAWATAN c. Riwayat penyakit masa yang lalu : • Nyeri terasa terus menerus • Klien mengatakan pernah dirawat dengan maag satu bulan yang lalu d. Riwayat alergi : Klien mengatakan tidak memiliki riwayat alergi baik makanan maupun obat-obatan. e. Riwayat kesehatan keluarga :  Klien mengatakan tidak ada keluarga yang menderita penyakit yang sama seperti klien.  Tidak ada riwayat penyakit menular atau turunan seperti asma, TBC, hipertensi, stroke, diabetes melitus atau kanker.
  • 13. ASUHAN KEPERAWATAN 3. Pemeriksaan Fisik a. Keadaan umum : Tampak lemah b. Tingkat kesadaran: composmentis c.Tanda-tanda vital : TD; 130/70 mmHg, Suhu; 36,9 °C, RR ; 25 x/menit, Nadi; 90x/menit, BB; 60 Kg, TB; 170 cm
  • 14. ASUHAN KEPERAWATAN Hasil pemeriksaanfisik  Rambut : Berwarna hitam, tidak ada kerontokan, tidak ada ketombe, tidak ada lesi dan tidak ada nyeri saat ditekan.  Mata : Konjungtiva anemis, sklera berwarna putih, pupil berwarna hitam, dapat mengedip, refleks terhadap cahaya yaitu pupil mengecil saat terkena cahaya dan tidak ada nyeri tekan.  Telinga : Bentuk telinga simetris kanan dan kiri, warna telinga sama dengan warna kulit wajah, tidak ada kotoran, tidak ada lesi dan tidak ada nyeri tekan  Hidung : Bentuk simetris, tidak ada sekret dan tidak ada nyeri tekan
  • 15. Asuhan Keperawatan a. Mulut : Mukosa bibir pucat, tidak ada sianosis dan tidak ada lesi. Gigi berwarna kekuningan dan terdapat gigi yang ompong. Lidah berwarna pucat. Gusi berwarna merah dan tidak ada perdarahan b. Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar getah bening, tidak ada pembesaran kelenjar tiroid,tidak nyeri saat menelan c. Dada :  Inspeksi : Bentuk dada simetris, tidak ada lesi  Palpasi : Tidak ada nyeri tekan, tidak ditemukan massa  Perkusi : Suara resonan pada permukaan paru  Auskultasi : tidak ada wheezing, terdengar suara lup dup
  • 16. d. Abdomen :  Inspeksi : Bentuk abdomen simetris dan tidak ada lesi  Palpasi : terdapat nyeri saat ditekan  Perkusi : belum terkaji karena pasien mengeluh nyeri  Auskultasi: terdengar suara bising usus 14x/menit e. Ekstremitas :  Ekskremitas atas: tangan hangat,CRT kembali kurang dari 3 detik,jari lengkap, tidak ada sianosis dan tidak ada lesi  Ekskremitas bawah : pergerakan sesuai arahan, tidak ada bekas luka,suhu hangat,jari lengkap,CRT kembali kurang dari 3 detik, tidak ada lesi. ASUHAN KEPERAWATAN
  • 17. 4. Data Psikososial a.Emosi klien stabil, tetapi klien merasa cemas saat merasakan nyeri. b. Klien sering mengeluh tentang penyakitnya c. Komunikasi lancar dan mau diajak berbicara d.Klien tidak mampu melakukan aktivitas saat merasakan nyeri, harus memerlukan bantuan. e. Pola koping: Klien menganggap sakitnya sekarang adalah ujian dari Tuhan, tapi klien tetap berusaha untuk melakukan pengobatan ASUHAN KEPERAWATAN
  • 18. ASUHAN KEPERAWATAN 5. Data Spiritual Klien yakin dan percaya akan agama yang dianutnya dan selalu berdoa kepada Tuhan agar penyakit nya cepat sembuh
  • 26.
  • 27.
  • 28. ASUHAN KEPERAWATAN EVALUASI S: - Klien mengatakan merasakan nyeridi perutkuadran atas, nyeri bertambah saat melakukan pergerakan, dan merasakan nyeri seperti tertimpa beban berat, nyeri dirasakan di area perut atas dan menjalar ke area punggung, nyeri yang terasa terus menerus, dan nyeri dirasakan padaskala 6 (0-10). - Klien merasakan tidak nafsu makan,dan mengalami mualmuntah. O:- Mengalami mualmuntah - Tidak menghabiskan makanan -TTV: Td; 130/70mmHg, RR; 25x/menit, P; 90x/menit, Suhu; 36,9 A:- Nyeri akutberhubungan dengan adanya penekanan pada esophagus - Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan berhubungan dengan, mual dan muntah. P: - Kolaborasi dengan pemberian analgasik ketorolac 30mg - Mengkaji frekuensi muntah, durasi, tingkat keparahan, - Memberikan informasi yang tepat terhadap klien tentang kebutuhan nutrisi yang tepat dan sesuai - Berkolaborasi dengan tim medis - Ondansentron 4mg - Pemerian obat antimual
  • 29. KESIMPULAN Gastroesophageal reflux disease (GERD) terjadi ketika asam lambung berulang kali mengalir kembali ke saluran yang menghubungkan mulut dan lambung (kerongkongan). Pencucian balik ini (acid reflux) dapat mengiritasi lapisan kerongkongan. Secara umum, gejala GERD meliputi: Nyeri perut bagian atas atau dada Kesulitan menelan Penurunan berat badan yang tidak dapat dijelaskan Tersedak Berikut beberapaperawatan untuk penderita GERD: Mengubah gaya hidup.Perubahan pola makan atau gaya hidup Hindari makanan yang mengandung acid reflux. Kafein berlebihan, coklat, alkohol, peppermint, dan makanan berlemak dapat menyebabkan acid reflux yang mengganggu. Berhenti merokok.Merokok juga menurunkan tekanan di bagian bawah sfingter esofagus danmemicubatuk, sering menyebabkan episodeacid reflux di kerongkongan.