SlideShare a Scribd company logo
Di buat oleh :
1)Adam Darmawan
2)Bhanu radityo
3)Gusti pramudya
4)Hasna aulia ramadani
5)Raihan Alfa.F
6)Tiara syahda
Kebugaran jasmani
LOADING
Pengertian kebugaran jasmani
Kebugaran jasmani ialah kemampuan seseorang untuk
melakukan pekerjaan sehari-hari dengan ringan tanpa
merasakan kelelahan yang berarti dan masih mempunyai
cadangan tenaga untuk melakukan kegiatan yang lain. Ada tiga
hal penting dalam kebugaran jasmani, yaitu:
1. Fisik : berkenaan dengan otot, tulang dan lemak.
2. Fungsi organ : berkenaan dengan efisien sistem jantung,
pembuluh darah dan pernapasan (paru-paru).
3. Respons otot : (kelenturan, kekuatan, kecepatan dan
ketahanan).
Tujuan utama dari latihan kebugaran jasmani yaitu untuk
mempertahankan dan meningkatkan tingkat kebugaran jasmani
Kekuatan adalah kemampuan otot tubuh untuk melakukan
kontraksi guna membangkitkan tegangan terhadap suatu
tahanan.
Bentuk latihan yang cocok untuk mengembangkan kekuatan,
yaitu latihan-latihan tahanan (resistance exersice) dimana kita
harus mengangkat, mendorong atau menarik suatu beban.
Beban itu bisa anggota tubuh kita sendiri (internal resistance)
atau beban dari luar (external resistance). Agar hasilnya baik,
latihan tahanan harus maksimal untuk menahan beban tersebut
dan beban harus sedikit demi sedikit bertambah berat agar
perkembangan otot meningkat. Bentuk latihannya, antara lain
mengangkat barbell, dumb-bell, weight training (latihan beban),
lempar bola medicine dan latihan dengan alat-alat
menggunakan per (spring devices).
Manfaat kekuatan bagi tubuh adalah sebagai
berikut:
1. Sebagai penggerak setiap aktivitas fisik.
2. Sebagai pelindung dari kemungkinan cedera.
3. dengan kekuatan akan membuat orang berlari lebih
cepat, melempar atau menendang lebih jauh dan efisien,
memukul lebih keras dan dapat membantu
memperkuat stabilitas sendi-sendi.
Manfaat Melakukan Latihan Kebugaran
Jasmani
Latihan kebugaran jasmani ini memiliki sebuah peranan yang penting untuk
mempertahankan serta meningkatkan kebugaran jasmani seseorang. Kebugaran
jasmani seseorang itu sangat menentukan dalam hal kemampuan fisiknya dalam
melaksanakan kegiatan sehari-harinya. Semakin tinggi kebugaran jasmani
seseorang, maka semakin tinggi pula kemampuan kerja fisik orang itu.
Latihan kebugaran jasmani atau olahraga yang dilakukan secara teratur, baik dan
benar maka akan berpengaruh pada sendirinya terhadap beberapa hal, yang antara
lain yaitu :
 Meningkatkan efisiensi kerja jantungnya
 Meningkatkan daya kerja paru-paru secara efisien
 Meningkatkan pembuluh darah seseorang
 Meningkatkan volume darah yang sehingga lebih meningkatkan sarana untuk
penyaluran oksigen lebih banyak keseluruh tubuh.
 Meningkatkan ketegangan otot, pembuluh darah serta mengubah sebuah
jaringan yang lemah dan juga lunak menjadi jaringan yang kuat.
 Mengubah kondisi tubuh yang awalnya gemuk menjadi ideal, tegap dan lebih
berisi.
 Meningkatkan konsumsi oksigen secara lebih maksimal.
Contoh Latihan Kekuatan dan Daya
Tahan Anggota Badan Bagian Atas
1.Push up
Push-up (Telungkup Dorong Angat Beban)
Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot lengan
Cara melakukannya sebagai berikut:
1. Tidur telungkap, kedua kaki rapat lurus ke belakang dengan ujung kaki
bertumpu pada lantai.
2. kedua telapak tangan menapak lantai di samping dada, jari-jari menghadap
ke depan, siku ditekuk.
3. Angkat badan ke atas sehingga kedua tangan lurus, kepala, badan dan kaki
berada dalam satu garis lurus.
4. Badan diturunkan kembali dengan cara menekuk lengan, sementara posisi
kepala, badan dan kaki tetap lurus tidak menyentuh lantai.
5. Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sampai merasa tidak kuat.
Latihan ini dilakukan secara bertahap, yaitu 10-15 kali dan 20 kali. Dari tahap
ke tahap berikutnya diselingi istirahat kurang lebih 30 detik.
2. Pull-up (Gantung Angkat Tubuh)
Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot lengan.
Cara melakukannya sebagai berikut:
1. Sikap awal bergantung pada palang tunggal, jarak kedua tangan
selebar bahu, posisi telapak tangan menghadap ke arah kepala,
kedua lengan lurus.
2. Ankgat tubuh dengan membengkokkan kedua lengan sehingga
dagu berada diatas palang.
3. Badan diturunkan kembali dengan cara meluruskan lengan,
sementara posisi kepala, badan dan kaki tetap lurus.
4. Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sampai merasa tidak kuat.
Latihan ini dilakukan secara bertahap, yaitu 10 kali, 15 kali dan 20
kali. Setiaptahap diselingi waktu kurang lebih 30 detik.
3.Latihan Otot Punggung (Back up)
Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot
punggung.
Cara melakukannya sebagai berikut:
1. Sikap awal: tidur telungkap, kedua kaki rapat lurus ke
belakang, kedua tangan dengan jari-jari berkaitan
diletakkan di belakang kepala (pergelangan kaki dapat
dipengangi teman.
2. Angkat badan ke atas sampai posisi dada dan perut tidak
lagi menyentuh lantai, kedua tangan tetap berada di
belakang kepala.
3. Badan diturunkan kembali ke sikap awal.
4. Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sebanyak mungkin.
Lakukan secara bertahap, yaitu dimulai dari 10 kali, 15 kali dan
20 kali. Setiaptahap diselingi waktu kurang lebih 30 detik.
Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Anggota
Badan Bagian Bawah
1. Squad jump
Tujuan adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot tungkai.
Cara melakukannya gerakan sebagai berikut:
1. Berdiri tegak salah satu kaki di depan, kedua tangan di belakang kepala.
2. Kedua kaki ditekuk sampai pantat menyentuh tumit, badan tetap tegak dan
tangan tetap diatas kepala.
3. Meloncat ke atas sampai kedua kaki tergantung lurus.
4. Mendarat dengan menukar posisi kaki yang semula di depan menjadi di
belakang, pantat menyentuh tumit.
5. Gerakan dilakukang berulang-ulang sampai merasa tidak kuat.
gerakan dinyatakan gagal apabila
a. loncatan tidak penuh (kaki tidak tergantung lurus di udara).
b. tangan terlepas dari belakang kepala.
c. posisi kaki tidak ditukar.
d. pantat tidak menyentuh tumit
Latihan ini dilakukan secara bertahap, yaitu dimulai dari 10 kali, 15 kali dan 20
kali. Setiaptahap diselingi waktu kurang lebih 30 detik.
2. Naik turun bangku
Tujuannya adalah untuk melatih kekuatan dan daya
tahan oto tungkai.
Cara melakukan sebagai berikut:
1. Berdiri tegak menghadap bangku.
2. Salah satu kaki dinaikkan ke bangku, disusul kaki
yang lain.
3. Kaki diturunkan secara bergantian, posisi badan
tetaptegak.
4. Gerkan dilakukan berulang-ulang sampai merasa
tidak kuat.
Note :
Pada prinsipnya, latihan kekuatan dan daya tahan adalah
gerakan dengan berulang-ulang dan dilakukan menurut
kemampuan tiap individu.
Untuk menjaga keselamatan dalam latihan kebugaran jasmani
harus memperhatikan hal-hal, yaitu latihan yang terprogram
dan terartur di bawah pengawasan instruktur dan istirahat
yang teratur serta makanan yang bergizi.
Sekian dari kami bila ada
kata-kata yang salah mohon
dimaafkan

More Related Content

What's hot

Xii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 Dumai
Xii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 DumaiXii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 Dumai
Xii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 Dumai
Ainun Syarifatul Fitri Fitri
 
Aktivitas kebugaran jasmani 4
Aktivitas kebugaran jasmani 4Aktivitas kebugaran jasmani 4
Aktivitas kebugaran jasmani 4hari183
 
Latihan kebugaran jasmani
Latihan kebugaran jasmaniLatihan kebugaran jasmani
Latihan kebugaran jasmani
faradisa6ipa
 
Presentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUAN
Presentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUANPresentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUAN
Presentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUAN
Marcellino Kevin Harijanto
 
Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani
rullyyanuari
 
Pengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmaniPengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmaniDimas Kusuma Wijanarko
 
Materi kebugaran jasmani (tugas)
Materi kebugaran jasmani (tugas)Materi kebugaran jasmani (tugas)
Materi kebugaran jasmani (tugas)
CV. SINAR MANUNGGAL UTAMA
 
Latihan kondisi fisik
Latihan kondisi fisikLatihan kondisi fisik
Latihan kondisi fisiksyahrul81
 
Daya tahan otot
Daya tahan ototDaya tahan otot
Daya tahan otot
Hana Roxstar
 
Nota konsep kecergasan & kecederaan sukan
Nota konsep kecergasan & kecederaan sukanNota konsep kecergasan & kecederaan sukan
Nota konsep kecergasan & kecederaan sukan
wkhairil80
 
Makalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmaniMakalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmani
Miftahuddin Saja
 
Bahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmaniBahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmani
Dimas Sasongko
 
Nota kecergasan fizikal form 4
Nota kecergasan fizikal form 4Nota kecergasan fizikal form 4
Nota kecergasan fizikal form 4Roslinawati Arafee
 
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-41 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4Mohamad Ihtifazuddin
 
Sains Sukan - MPP
Sains Sukan - MPPSains Sukan - MPP
Sains Sukan - MPP
Shaiful Izham
 
Kebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan Badan
Kebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan BadanKebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan Badan
Kebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan BadanAdada Eric
 
Ceramah kesedaran gaya hidup sihat
Ceramah kesedaran gaya hidup sihatCeramah kesedaran gaya hidup sihat
Ceramah kesedaran gaya hidup sihat
Ungku OmarPolytechnic
 

What's hot (20)

Pembinaan kebugaran jasmani
Pembinaan kebugaran jasmaniPembinaan kebugaran jasmani
Pembinaan kebugaran jasmani
 
Xii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 Dumai
Xii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 DumaiXii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 Dumai
Xii kebugaran jasmani - Ainun Syarifatul Fitri SMAN 1 Dumai
 
Aktivitas kebugaran jasmani 4
Aktivitas kebugaran jasmani 4Aktivitas kebugaran jasmani 4
Aktivitas kebugaran jasmani 4
 
Latihan kebugaran jasmani
Latihan kebugaran jasmaniLatihan kebugaran jasmani
Latihan kebugaran jasmani
 
Presentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUAN
Presentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUANPresentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUAN
Presentasi Kebugaran Jasmani SMAK MGR SOEGIJAPRANATA PASURUAN
 
Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani Aktivitas kebugaran jasmani
Aktivitas kebugaran jasmani
 
Pengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmaniPengertian olahraga & kebugaran jasmani
Pengertian olahraga & kebugaran jasmani
 
Materi kebugaran jasmani (tugas)
Materi kebugaran jasmani (tugas)Materi kebugaran jasmani (tugas)
Materi kebugaran jasmani (tugas)
 
Latihan kondisi fisik
Latihan kondisi fisikLatihan kondisi fisik
Latihan kondisi fisik
 
Daya tahan otot
Daya tahan ototDaya tahan otot
Daya tahan otot
 
Nota konsep kecergasan & kecederaan sukan
Nota konsep kecergasan & kecederaan sukanNota konsep kecergasan & kecederaan sukan
Nota konsep kecergasan & kecederaan sukan
 
Komposisi tubuh badan
Komposisi tubuh badanKomposisi tubuh badan
Komposisi tubuh badan
 
Makalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmaniMakalah kebugaran jasmani
Makalah kebugaran jasmani
 
Bahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmaniBahan kesegaran jasmani
Bahan kesegaran jasmani
 
Kecergasan fizikal
Kecergasan fizikalKecergasan fizikal
Kecergasan fizikal
 
Nota kecergasan fizikal form 4
Nota kecergasan fizikal form 4Nota kecergasan fizikal form 4
Nota kecergasan fizikal form 4
 
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-41 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
1 pengenalan kecergasanl-tingkatan-4
 
Sains Sukan - MPP
Sains Sukan - MPPSains Sukan - MPP
Sains Sukan - MPP
 
Kebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan Badan
Kebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan BadanKebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan Badan
Kebaikan Memanaskan Badan dan Menyejukkan Badan
 
Ceramah kesedaran gaya hidup sihat
Ceramah kesedaran gaya hidup sihatCeramah kesedaran gaya hidup sihat
Ceramah kesedaran gaya hidup sihat
 

Viewers also liked

Upaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahragaUpaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahragaJoni Iswanto
 
Slideahare
SlideahareSlideahare
Slideahare
erika_bel_moon
 
Kebugaran Jasmani
Kebugaran JasmaniKebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
Radenmas Pardisupardi
 
Portofolio pembelajaran apoteker data pengisi-contoh
Portofolio pembelajaran apoteker  data pengisi-contohPortofolio pembelajaran apoteker  data pengisi-contoh
Portofolio pembelajaran apoteker data pengisi-contohSisca Yoliza
 
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKERBORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
IAI PURBALINGGA
 
Power point sepeda
Power point sepedaPower point sepeda
Power point sepedaarhyawan
 
tugas Power point
tugas Power point tugas Power point
tugas Power point
poerbae
 
Ppt kerajaan demak
Ppt kerajaan demakPpt kerajaan demak
Ppt kerajaan demakDewi_Sejarah
 
Powerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputerPowerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputer
niyann
 
Presentase pelatihan jaringan komputer
Presentase pelatihan jaringan komputerPresentase pelatihan jaringan komputer
Presentase pelatihan jaringan komputer
Zed de Santos
 
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islamPower point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
School
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
Gungun Misbah Gunawan
 

Viewers also liked (13)

Kebugaran jasmani
Kebugaran jasmaniKebugaran jasmani
Kebugaran jasmani
 
Upaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahragaUpaya kesehatan olahraga
Upaya kesehatan olahraga
 
Slideahare
SlideahareSlideahare
Slideahare
 
Kebugaran Jasmani
Kebugaran JasmaniKebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
 
Portofolio pembelajaran apoteker data pengisi-contoh
Portofolio pembelajaran apoteker  data pengisi-contohPortofolio pembelajaran apoteker  data pengisi-contoh
Portofolio pembelajaran apoteker data pengisi-contoh
 
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKERBORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
BORANG LOG BOOK RE-SERTIFIKASI APOTEKER
 
Power point sepeda
Power point sepedaPower point sepeda
Power point sepeda
 
tugas Power point
tugas Power point tugas Power point
tugas Power point
 
Ppt kerajaan demak
Ppt kerajaan demakPpt kerajaan demak
Ppt kerajaan demak
 
Powerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputerPowerpoint jaringan komputer
Powerpoint jaringan komputer
 
Presentase pelatihan jaringan komputer
Presentase pelatihan jaringan komputerPresentase pelatihan jaringan komputer
Presentase pelatihan jaringan komputer
 
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islamPower point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
Power point sejarah kerajaan islam di demak dan mataram islam
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 

Similar to Olahraga kebugaran jasmani

ppt kebugaran jasmani 2.pptx
ppt kebugaran jasmani 2.pptxppt kebugaran jasmani 2.pptx
ppt kebugaran jasmani 2.pptx
jimmyoktafsheehan
 
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptxMEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
SMKYPM14
 
Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
MirandaSiahaan
 
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmaniUpaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmaniMuhammad Faruq Amrullah
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
1habib
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
1habib
 
Kartu soal
Kartu soalKartu soal
Kartu soal
Dhy Ta
 
Tugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klender
Tugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klenderTugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klender
Tugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klenderPramudito Hutomo
 
PPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptx
PPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptxPPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptx
PPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptx
fiqihazhari
 
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdfEBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
sajili1
 
100899473 senam-lantai
100899473 senam-lantai100899473 senam-lantai
100899473 senam-lantai
GaleryWarnet
 
0.1 materi kebugaran jasmani
0.1 materi kebugaran jasmani0.1 materi kebugaran jasmani
0.1 materi kebugaran jasmani
Iwan Saputra
 
Nama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannya
Nama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannyaNama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannya
Nama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannyavaniafee
 
Makalah Laporan Hasil Penjaskes
Makalah Laporan Hasil PenjaskesMakalah Laporan Hasil Penjaskes
Makalah Laporan Hasil Penjaskes
Moh Ali Fauzi
 
Pjok bab 5
Pjok bab 5Pjok bab 5
Pjok bab 5
SMPK Stella Maris
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
1habib
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
1habib
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
1habib
 

Similar to Olahraga kebugaran jasmani (20)

ppt kebugaran jasmani 2.pptx
ppt kebugaran jasmani 2.pptxppt kebugaran jasmani 2.pptx
ppt kebugaran jasmani 2.pptx
 
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptxMEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN nade trinopiansyah.pptx
 
Metode kepelatihan
Metode kepelatihanMetode kepelatihan
Metode kepelatihan
 
Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
 
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmaniUpaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
Upaya mengembangkan dan pemeliharaan kebugaran jasmani
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Kartu soal
Kartu soalKartu soal
Kartu soal
 
Tugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klender
Tugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klenderTugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klender
Tugas penjasorkes (1) xii ips ma al falah klender
 
PPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptx
PPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptxPPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptx
PPT PENJAS BAB 3 SITI KHAIRUNNISA.pptx
 
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdfEBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
EBOOK KEBUGARAN JASMANI.pdf
 
100899473 senam-lantai
100899473 senam-lantai100899473 senam-lantai
100899473 senam-lantai
 
1
11
1
 
0.1 materi kebugaran jasmani
0.1 materi kebugaran jasmani0.1 materi kebugaran jasmani
0.1 materi kebugaran jasmani
 
Nama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannya
Nama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannyaNama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannya
Nama nama-alat-fitnes-dan-kegunaannya
 
Makalah Laporan Hasil Penjaskes
Makalah Laporan Hasil PenjaskesMakalah Laporan Hasil Penjaskes
Makalah Laporan Hasil Penjaskes
 
Pjok bab 5
Pjok bab 5Pjok bab 5
Pjok bab 5
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 

Recently uploaded

Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologiDesain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
nadyahermawan
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
AshriNurIstiqomah1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
hanifatunfajria
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
Winda Qowiyatus
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 

Recently uploaded (20)

Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologiDesain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 

Olahraga kebugaran jasmani

  • 1. Di buat oleh : 1)Adam Darmawan 2)Bhanu radityo 3)Gusti pramudya 4)Hasna aulia ramadani 5)Raihan Alfa.F 6)Tiara syahda
  • 4. Pengertian kebugaran jasmani Kebugaran jasmani ialah kemampuan seseorang untuk melakukan pekerjaan sehari-hari dengan ringan tanpa merasakan kelelahan yang berarti dan masih mempunyai cadangan tenaga untuk melakukan kegiatan yang lain. Ada tiga hal penting dalam kebugaran jasmani, yaitu: 1. Fisik : berkenaan dengan otot, tulang dan lemak. 2. Fungsi organ : berkenaan dengan efisien sistem jantung, pembuluh darah dan pernapasan (paru-paru). 3. Respons otot : (kelenturan, kekuatan, kecepatan dan ketahanan).
  • 5. Tujuan utama dari latihan kebugaran jasmani yaitu untuk mempertahankan dan meningkatkan tingkat kebugaran jasmani Kekuatan adalah kemampuan otot tubuh untuk melakukan kontraksi guna membangkitkan tegangan terhadap suatu tahanan. Bentuk latihan yang cocok untuk mengembangkan kekuatan, yaitu latihan-latihan tahanan (resistance exersice) dimana kita harus mengangkat, mendorong atau menarik suatu beban. Beban itu bisa anggota tubuh kita sendiri (internal resistance) atau beban dari luar (external resistance). Agar hasilnya baik, latihan tahanan harus maksimal untuk menahan beban tersebut dan beban harus sedikit demi sedikit bertambah berat agar perkembangan otot meningkat. Bentuk latihannya, antara lain mengangkat barbell, dumb-bell, weight training (latihan beban), lempar bola medicine dan latihan dengan alat-alat menggunakan per (spring devices).
  • 6. Manfaat kekuatan bagi tubuh adalah sebagai berikut: 1. Sebagai penggerak setiap aktivitas fisik. 2. Sebagai pelindung dari kemungkinan cedera. 3. dengan kekuatan akan membuat orang berlari lebih cepat, melempar atau menendang lebih jauh dan efisien, memukul lebih keras dan dapat membantu memperkuat stabilitas sendi-sendi.
  • 7. Manfaat Melakukan Latihan Kebugaran Jasmani Latihan kebugaran jasmani ini memiliki sebuah peranan yang penting untuk mempertahankan serta meningkatkan kebugaran jasmani seseorang. Kebugaran jasmani seseorang itu sangat menentukan dalam hal kemampuan fisiknya dalam melaksanakan kegiatan sehari-harinya. Semakin tinggi kebugaran jasmani seseorang, maka semakin tinggi pula kemampuan kerja fisik orang itu. Latihan kebugaran jasmani atau olahraga yang dilakukan secara teratur, baik dan benar maka akan berpengaruh pada sendirinya terhadap beberapa hal, yang antara lain yaitu :  Meningkatkan efisiensi kerja jantungnya  Meningkatkan daya kerja paru-paru secara efisien  Meningkatkan pembuluh darah seseorang  Meningkatkan volume darah yang sehingga lebih meningkatkan sarana untuk penyaluran oksigen lebih banyak keseluruh tubuh.  Meningkatkan ketegangan otot, pembuluh darah serta mengubah sebuah jaringan yang lemah dan juga lunak menjadi jaringan yang kuat.  Mengubah kondisi tubuh yang awalnya gemuk menjadi ideal, tegap dan lebih berisi.  Meningkatkan konsumsi oksigen secara lebih maksimal.
  • 8. Contoh Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Anggota Badan Bagian Atas
  • 9. 1.Push up Push-up (Telungkup Dorong Angat Beban) Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot lengan Cara melakukannya sebagai berikut: 1. Tidur telungkap, kedua kaki rapat lurus ke belakang dengan ujung kaki bertumpu pada lantai. 2. kedua telapak tangan menapak lantai di samping dada, jari-jari menghadap ke depan, siku ditekuk. 3. Angkat badan ke atas sehingga kedua tangan lurus, kepala, badan dan kaki berada dalam satu garis lurus. 4. Badan diturunkan kembali dengan cara menekuk lengan, sementara posisi kepala, badan dan kaki tetap lurus tidak menyentuh lantai. 5. Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sampai merasa tidak kuat. Latihan ini dilakukan secara bertahap, yaitu 10-15 kali dan 20 kali. Dari tahap ke tahap berikutnya diselingi istirahat kurang lebih 30 detik.
  • 10. 2. Pull-up (Gantung Angkat Tubuh) Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot lengan. Cara melakukannya sebagai berikut: 1. Sikap awal bergantung pada palang tunggal, jarak kedua tangan selebar bahu, posisi telapak tangan menghadap ke arah kepala, kedua lengan lurus. 2. Ankgat tubuh dengan membengkokkan kedua lengan sehingga dagu berada diatas palang. 3. Badan diturunkan kembali dengan cara meluruskan lengan, sementara posisi kepala, badan dan kaki tetap lurus. 4. Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sampai merasa tidak kuat. Latihan ini dilakukan secara bertahap, yaitu 10 kali, 15 kali dan 20 kali. Setiaptahap diselingi waktu kurang lebih 30 detik.
  • 11. 3.Latihan Otot Punggung (Back up) Tujuannya adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot punggung. Cara melakukannya sebagai berikut: 1. Sikap awal: tidur telungkap, kedua kaki rapat lurus ke belakang, kedua tangan dengan jari-jari berkaitan diletakkan di belakang kepala (pergelangan kaki dapat dipengangi teman. 2. Angkat badan ke atas sampai posisi dada dan perut tidak lagi menyentuh lantai, kedua tangan tetap berada di belakang kepala. 3. Badan diturunkan kembali ke sikap awal. 4. Gerakan ini dilakukan berulang-ulang sebanyak mungkin. Lakukan secara bertahap, yaitu dimulai dari 10 kali, 15 kali dan 20 kali. Setiaptahap diselingi waktu kurang lebih 30 detik.
  • 12. Latihan Kekuatan dan Daya Tahan Anggota Badan Bagian Bawah
  • 13. 1. Squad jump Tujuan adalah melatih kekuatan dan daya tahan otot tungkai. Cara melakukannya gerakan sebagai berikut: 1. Berdiri tegak salah satu kaki di depan, kedua tangan di belakang kepala. 2. Kedua kaki ditekuk sampai pantat menyentuh tumit, badan tetap tegak dan tangan tetap diatas kepala. 3. Meloncat ke atas sampai kedua kaki tergantung lurus. 4. Mendarat dengan menukar posisi kaki yang semula di depan menjadi di belakang, pantat menyentuh tumit. 5. Gerakan dilakukang berulang-ulang sampai merasa tidak kuat. gerakan dinyatakan gagal apabila a. loncatan tidak penuh (kaki tidak tergantung lurus di udara). b. tangan terlepas dari belakang kepala. c. posisi kaki tidak ditukar. d. pantat tidak menyentuh tumit Latihan ini dilakukan secara bertahap, yaitu dimulai dari 10 kali, 15 kali dan 20 kali. Setiaptahap diselingi waktu kurang lebih 30 detik.
  • 14. 2. Naik turun bangku Tujuannya adalah untuk melatih kekuatan dan daya tahan oto tungkai. Cara melakukan sebagai berikut: 1. Berdiri tegak menghadap bangku. 2. Salah satu kaki dinaikkan ke bangku, disusul kaki yang lain. 3. Kaki diturunkan secara bergantian, posisi badan tetaptegak. 4. Gerkan dilakukan berulang-ulang sampai merasa tidak kuat.
  • 15. Note : Pada prinsipnya, latihan kekuatan dan daya tahan adalah gerakan dengan berulang-ulang dan dilakukan menurut kemampuan tiap individu. Untuk menjaga keselamatan dalam latihan kebugaran jasmani harus memperhatikan hal-hal, yaitu latihan yang terprogram dan terartur di bawah pengawasan instruktur dan istirahat yang teratur serta makanan yang bergizi.
  • 16. Sekian dari kami bila ada kata-kata yang salah mohon dimaafkan