SlideShare a Scribd company logo
PPPPTK TK DAN PLB BANDUNG
DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
2020
METODE STORY TELLING & LEARNING
STORY DALAM PEMBELAJARAN DI TK
Disampaikan Oleh:
Dr. Cep unang wardaya, M.Si
Disampaikan dalam Webinar @Situs Cloud Training
PPPPTK TK dan PLB (etraining-p4tktkplb.kemdikbud.go.id
S.id/cloudtraining)
METODE STORY
TELLING DALAM
PEMBELAJARAN DI TK
1
PENGANTAR
CERITA SEORANG
GURU YANG SELALU
BERCERITA YANG
MENGINSPIRASI ANAK-
ANAKNYA SEBELUM
PEMBELAJARAN DI
MULAI
STORY TELLING/CERITA/DONGENG
TEMPO DULU
MENDENGARKAN CERITA
YANG DISAMPAIKAN GURU,
ORANG TUA, DAN ATAU
PENDONGENG
STORY TELLING/CERITA/DONGENG
SAAT INI
Story Telling adalah suatu cara pembelajaran dengan memberikan
kesempatan kepada siswa untuk berbagi cerita dengan cara
berpasangan untuk berbagi pengalaman dengan siswa yang lain,
mengajar dan diajar oleh sesama siswa, yang merupakan bagian
penting dalam proses belajar dan sosialisasi yang berkeseimbangan
pada pendekatan interaktif siswa.
TUJUAN
6
LK 04
STORY TELLING DI ERA DIGITAL
 Anak dilatih sebagai storyteller
(pendongeng)
 Anak bercerita tentang apapun (hobby,
keluarga, pengalaman, apapun yang
disukainya ) di depan guru dan teman-
temannya
 Storrytelling berkembang menjadi
sebuah kompetensi yang mendukung
kemampuan komunikasi anak
(communication skill) di depan banyak
orang di era digital
TUJUAN
7
LK 04
STORY TELLING DI ERA DIGITAL
 Anak dilatih untuk kreatif (creativity
skill) dalam memilih tema
 Anak dilatih critical thingking and
problem solving skill (menjawab
pertanyaan guru dan teman seputar
cerita yang dibawakan)
 Anak dilatih ability to work
collaboratively (menjadi pendengar
yang baik saat yang lain cerita)
TANTANGAN KECAKAPAN ABAD 21
1. Bekerjasama utk
mencapai tujuan
positif
2. Adaptable, empati,
3. Komunikasi efektif
4. Bertanggungjawab
1. Ide baru yg positif
2. Mengembangkan
ide yg sudah ada
3. Menanggapi ide
orang lain
1. Komunikasi verbal,
non Verbal
2. Komunikasi cetak,
elektronik
3. Ketrampilan
mendengarkan
4. Ketrampilan
mengekpresikan
pikiran
1. Dasarnya LOTS
& HOTS
2. Menganalis,
menginterpretasi,
mengevaluasi,
membuat
keputusan,
memecahkan
masalah
APA ITU STORY TELLING??
Metode story telling merupakan salah satu
ragam metode dalam model Cooperatif
Learning. Story telling berasalah dari
bahasa Inggris yang artinya bercerita
(Anita Lie, 1994).
APA ITU STORY TELLING??
Metode story telling adalah suatu cara
pembelajaran dengan cara
memberikan rangsangan-rangsangan
untuk dikomunikasikan dengan siswa
yang lain yang diformulasikan dalam
bentuk cerita, sehingga terjadi kondisi
interaktif antar siswa.
11
MANFAAT STORY TELLING??
Storytelling dapat menjadi motovasi
untuk mengembangkan daya
kesadaran, memperluas imajinasi
anak, orangtua atau menggiatkan
kegiatan storytelling pada berbagai
kesempatan seperti ketika anak-anak
sedang bermain, anak menjelang
tidur atau guru yang sedang
membahas tema digunakan metode
storytelling.
Memberikan kesenangan dan kenikmatan
,
Mengembangkan imajinasi
Memberikan pengalaman yang benar-benar dapat dihayati
Mengembangkan pandangan ke arah perilaku manusia dan
menyuguhkan pengalaman-pengalaman yang bersifat universal
Nilai-nilai yang dapat dikembangkan melalui
metode story telling:
NILAI EDUKATIF DARI STORY TELLING/BERCERITA
MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBAHASA,
MEMBACA DAN MENULIS,
MENGEMBANGKAN KEPEKAAN TERHADAP
CERITA
MEMBANTU PERKEMBANGAN ASPEK
SOSIAL EMOSIONAL
MEMBANTU PERKEMBANGAN KOGNITIF
DAN KREATIVITAS
STORY TELLING DI ERA DIGITAL
Digital storytelling:
sebuah cara bercerita dengan
penggabungan narasi, teks, audio, gambar,
musik yang dikemas sedemikian rupa
dalam digital dan disampaikan melalui
multi media digital.
JENIS-JENIS DIGITAL STORY TELLING
1. Narasi pribadi,merupakan sebuah dongeng dari
sebuah kisah peristiwa pribadi seseorang yang
memiliki nilai budaya atau nilai-nilai kehidupan yang
patut dijadikan pembelajaran;
2. Cerita dokumenter, yaitu sebuah cerita yang meneliti
peristiwa dramatis yang dapat membantu kita dalam
mempelajari sejarah masa lalu;
3. Dongeng, yaitu cerita yang dibuat dan dirancang
untuk menyampaikan informasi atau memerintah
sang pendongeng pada konsep atau praktik tertentu
MANFAAT DIGITAL STORY TELLING
1.Salah satu media baru yang bisa
menstimulus munculnya kreativitas dan
inovasi dalam pembelajaran,
2.Adanya layanan digital storytelling yang
ada di perpustakaan sangat efektif untuk
mendukung proses pembelajaran di
sekolah
METODE PEMBELAJARAN
DIGITAL STORY TELLING
Strategi pembelajaran yang berpusat pada siswa
ada 4 (empat), yaitu: keterlibatan siswa (student
engagement), refleksiuntuk belajar lebih dalam
(reflection for deep learning), pembelajaran
berbasis proyek (project-based learning), dan
integrasi teknologi ke dalam kelas (technology
integrationinto the classroom)
DIGITAL STORY TELLING
STORY TELLING-STEAM-LOOSE PART
1. Science, Tekhnologi, Engineering, Art, &
Math (STEAM) tidak harus diajarkan
dengan rumus-rumus.
2. Metode STEAM BISA mengajak orangtua
untuk mengajarkan berpikir kritis melalui
story telling.
3. Melalui kasus-kasus dalam buku, anak
bisa belajar memecahkan masalah,
membuat karya, dan banyak lagi lainnya
STORY TELLING-STEAM-LOOSE PART
"Pada suatu hari yg cerah, se ekor kelinci terlihat murung.
Sejak pagi tadi, ia kehilangan senyumnya. Ada yg aneh, Si
kelinci biasanya sangat riang dan dan pagi sudah berlari
kian kemari. Tapi, hari ini Ibu kelinci kehilangan
senyumnya.."
"Apa yg harus kalian lakukan untuk mengembalikan
senyum ibu kelinci?" tanya Bunda melihat anak-anak yg
sepertinya ikut sedih dengan kisah si kelinci. Kemudian ibu
datang membawa beberapa loose part untuk membuat
sesuatu agar ibu kelinci kembali tersenyum. Misi kali ini
adalah membuat sesuatu untuk ibu kelinci.
Memantik rasa ingin tau anak, (Inquary)
,
Metode story telling
Steam-Loose part
Pendekatan proyek
APA SAJA YANG DAPAT KITA SIMPULKAN
DARI POTONGAN CERITA DI ATAS?
STORY TELLING-DAN PERENCANAAN
PEMBELAJARAN YANG INSPIRATIF
"Pada suatu hari yg cerah, se ekor kelinci
terlihat murung. Sejak pagi tadi, ia kehilangan
senyumnya. Ada yg aneh, Si kelinci biasanya
sangat riang dan dan pagi sudah berlari kian
kemari. Tapi, hari ini Ibu kelinci kehilangan
senyumnya.."
Disajikan Oleh :
Menangkap Ide Anak

STORY TELLING
DAN PEMBELAJARAN AUD DI RUMAH
1. Memasuki usia emas tumbuh kembang , PERAN
ORANG TUA sangat besar untuk mengarahkan anak
dan mempersiapkannya menjadi sosok yang baik di
masa depan.
2. Sekolah pertama untuk anak-anak di RUMAH , salah
satunya dengan storytelling.
3. Storytellingmerupakan salah kegiatan belajar yang
sangat disukai anak-anak karena menyenangkan.
4. Manfaatnya dapat mendidik anak dan membangun
suasana menyenangkan antara orang tua dan anak.
5. Memberi anak-anak kesempatan tanpa batas untuk
berimajinasi serta mengembangkan kemampuan
bahasanya.
CONTOH IDE KREATIF STORY TELLING DI RUMAH
1. Buat Pertunjukan Boneka Kertas
2. Mainkan Storytelling Dengan Boneka Dari Stick Ice
Cream
3. Boneka Tangan dari Flanel
4. Taman Mini Handmade
5. Boneka Jari
6. Mainkan Musik Instrumen dan Lagu Untuk
Menghidupkan Suasana
7. Keranjang Dongeng Sederhana
8. Dsb.
LEARNING STORY
(CERITA PEMBELAJARAN)
2
100 BAHASA ANAK
100 BAHASA ANAK HARUS
DAPAT TERDOKUMENTASIKAN
BAGAIMANA CARA
MENDOKUMENTASIKAN 100
BAHASA ANAK?
LEARNING STORY
DAN PEMBELAJARAN AUD
• Jerome Bruner menulis tentang pendidikan
dan perkembangan dikaitkan dengan
bahasa, pembelajaran dan narasi sehingga
menjadi inspirasi dari cerita pembelajaran
• Digunakan tidak hanya di PAUD/TK, tetapi
mulai juga diadopsi sampai SMA
• Penilaian narasi (Narative assessement) dan
portofolio, sebagai penilaian untuk
pembelajaran (assessment for learning)
LEARNING STORY
DAN PEMBELAJARAN AUD
• Penilaian narasi focus pada disposisi
pembelajaran: kesiapan, kemauan dan
kemampuan
• Lingkungan pembelajaran dan emosi anak
disuburkan karena membuat pembelajaran
makin menantang
LEARNING STORY
DAN PEMBELAJARAN AUD
• Pendekatan penilaian “Learning Story”
merupakan sebuah bentuk pengamatan dan
dokumentasi yang ditulis dalam format cerita
naratif.
• Guru mengamati dan mendengarkan anak
ketika anak sedang bereksplorasi melalui
bermain.
• Guru bisa mengambil satu atau dua photo,
menulis beberapa catatan, membuat catatan
apa yang disaksikannya, kemudian
menyampaikanya pada orang tua
LEARNING STORY SEBAGAI FILOSOFI
PENILAIAN DAN PEMBELAJARAN
• Setiap guru memiliki kesempatan untuk menggunakan ke
otentikan yang dimilikinya, passionnya, kesukaan dan kreativitas
untuk menghargai keunikan anak
• Sebagai sarana bagi guru untuk mentransformasi hubungan
dengan anak dan orang tua untuk menunjukan bahwa
pembelajaran yang dilakukannya berbeda tetapi sesungguhnya
anak itu belajar
• Memberikan kesempatan pada guru untuk menyampaikan
kepada orang tua tentang nilai sebuah pembelajaran,
meningkatkan profesionalisme, mengembangkan antusiasme
untuk mengajar, dan mencatat pengalaman guru sebagai bagian
dari karir profesionalnya
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniPemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Michelle Rumawir
 
PPT Metode Pembelajaran.pdf
PPT Metode Pembelajaran.pdfPPT Metode Pembelajaran.pdf
PPT Metode Pembelajaran.pdf
AdeKusnawan
 
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUDApkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
Khodirin Muhammad
 
Ppt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranPpt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranrizka_pratiwi
 
faktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajar
faktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajarfaktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajar
faktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajarYuli Yanti
 
Pengertian Kurikulum
Pengertian KurikulumPengertian Kurikulum
Pengertian Kurikulum
tbpck
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran
Naily Mulyono
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Muhamad Yogi
 
Silabus
SilabusSilabus
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)Dhiekha Nak Minang
 
Ppt. pendidikan karakter
Ppt. pendidikan karakterPpt. pendidikan karakter
Ppt. pendidikan karakterReni H_dika BK
 
materi profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila pptmateri profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila ppt
sriagunggb
 
Proposal proyek pembangunan
Proposal proyek pembangunanProposal proyek pembangunan
Proposal proyek pembangunan
mus takim
 
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil BelajarModul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Naita Novia Sari
 
Format penilaian observasi
Format penilaian observasiFormat penilaian observasi
Format penilaian observasi
Kuntum Yuliana
 
Materi Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Materi  Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxMateri  Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Materi Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
ArmanDino4
 
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Thufailah Mujahidah
 
inovasi kurikulum dan pembelajaran
inovasi kurikulum dan pembelajaraninovasi kurikulum dan pembelajaran
inovasi kurikulum dan pembelajaran
Suraya Atika
 
Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2
Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2
Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2
Endin Salahudin
 

What's hot (20)

Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia DiniPemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
Pemikiran tokoh-tokoh dan Teori mengenai Pendidikan Anak Usia Dini
 
PPT Metode Pembelajaran.pdf
PPT Metode Pembelajaran.pdfPPT Metode Pembelajaran.pdf
PPT Metode Pembelajaran.pdf
 
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUDApkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
 
Ppt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaranPpt pendekatan pembelajaran
Ppt pendekatan pembelajaran
 
faktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajar
faktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajarfaktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajar
faktor faktor yg mempengaruhi keberhasilan belajar mengajar
 
Pengertian Kurikulum
Pengertian KurikulumPengertian Kurikulum
Pengertian Kurikulum
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah?.pdf
 
Silabus
SilabusSilabus
Silabus
 
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
Tugas kelompok pengantar pendidikan(kel.10)
 
Powerpoint strategi pembelajaran
Powerpoint strategi pembelajaranPowerpoint strategi pembelajaran
Powerpoint strategi pembelajaran
 
Ppt. pendidikan karakter
Ppt. pendidikan karakterPpt. pendidikan karakter
Ppt. pendidikan karakter
 
materi profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila pptmateri profil pelajar pancasila ppt
materi profil pelajar pancasila ppt
 
Proposal proyek pembangunan
Proposal proyek pembangunanProposal proyek pembangunan
Proposal proyek pembangunan
 
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil BelajarModul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
 
Format penilaian observasi
Format penilaian observasiFormat penilaian observasi
Format penilaian observasi
 
Materi Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Materi  Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxMateri  Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Materi Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
 
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
Sejarah Pendidikan di Indonesia Sebelum Kemerdekaan (BAB 2)
 
inovasi kurikulum dan pembelajaran
inovasi kurikulum dan pembelajaraninovasi kurikulum dan pembelajaran
inovasi kurikulum dan pembelajaran
 
Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2
Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2
Lampiran 2 c. instrumen monev siklus 1 & 2
 

Similar to Metode Story Telling & Learning Story dalam Pembelajaran di TK

Storytelling
StorytellingStorytelling
Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...
Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...
Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...
Joule Andre
 
mendongeng.pptx
mendongeng.pptxmendongeng.pptx
mendongeng.pptx
RonatanAlfaPutriPane
 
Bercerita
BerceritaBercerita
Bercerita
rudiutami
 
Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...
Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...
Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...
Indri Riana
 
Inovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-Z
Inovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-ZInovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-Z
Inovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-Z
Rosemini Salam
 
Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa
 Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa
Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa
Nur Nissa
 
MAKALA KARYA NYATA
MAKALA KARYA NYATAMAKALA KARYA NYATA
MAKALA KARYA NYATA
Suhardi Bae
 
Kaedah bercerita
Kaedah berceritaKaedah bercerita
Kaedah bercerita
Satriana Hapi
 
PPT MODUL 4-KB3 (3).pptx
PPT MODUL 4-KB3 (3).pptxPPT MODUL 4-KB3 (3).pptx
PPT MODUL 4-KB3 (3).pptx
YudithiaDianPutra1
 
M3KB4 - Keterkaitan Tema.pptx
M3KB4 - Keterkaitan Tema.pptxM3KB4 - Keterkaitan Tema.pptx
M3KB4 - Keterkaitan Tema.pptx
ErizNKhas2
 
Presentasi.ppt2
Presentasi.ppt2Presentasi.ppt2
Presentasi.ppt2
Zahra Haidar
 
PAPARAN MATERI1.pptx
PAPARAN MATERI1.pptxPAPARAN MATERI1.pptx
PAPARAN MATERI1.pptx
Pelangi31
 
Bercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataan
Bercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataanBercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataan
Bercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataanckinsweet
 
02 Serunya Belajar di Rumah.pdf
02 Serunya Belajar di Rumah.pdf02 Serunya Belajar di Rumah.pdf
02 Serunya Belajar di Rumah.pdf
GamaAceplus
 
Xsigment
XsigmentXsigment
Xsigment
hadmie
 
Jawaban uas nama suaheti nim 11150416
Jawaban uas nama suaheti nim 11150416Jawaban uas nama suaheti nim 11150416
Jawaban uas nama suaheti nim 11150416
Eti Suhaeti
 
School of life 2
School of life 2School of life 2
School of life 2
rpengajian
 

Similar to Metode Story Telling & Learning Story dalam Pembelajaran di TK (20)

Storytelling
StorytellingStorytelling
Storytelling
 
Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...
Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...
Kemampuan adalah penerapan menggunakan atau menafsirkan suatu bahan yang suda...
 
mendongeng.pptx
mendongeng.pptxmendongeng.pptx
mendongeng.pptx
 
mendongeng.pptx
mendongeng.pptxmendongeng.pptx
mendongeng.pptx
 
Bercerita
BerceritaBercerita
Bercerita
 
Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...
Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...
Penerapan metode bercerita untuk meningkatkan kosakata anak pada paud mawar h...
 
Inovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-Z
Inovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-ZInovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-Z
Inovasi Prasekolah 2012 IPGKSM - Skrin-Z
 
Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa
 Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa
Peran pendidikan paud dalam membangun karakter anak bangsa
 
MAKALA KARYA NYATA
MAKALA KARYA NYATAMAKALA KARYA NYATA
MAKALA KARYA NYATA
 
Kemahiran bercerita
Kemahiran berceritaKemahiran bercerita
Kemahiran bercerita
 
Kaedah bercerita
Kaedah berceritaKaedah bercerita
Kaedah bercerita
 
PPT MODUL 4-KB3 (3).pptx
PPT MODUL 4-KB3 (3).pptxPPT MODUL 4-KB3 (3).pptx
PPT MODUL 4-KB3 (3).pptx
 
M3KB4 - Keterkaitan Tema.pptx
M3KB4 - Keterkaitan Tema.pptxM3KB4 - Keterkaitan Tema.pptx
M3KB4 - Keterkaitan Tema.pptx
 
Presentasi.ppt2
Presentasi.ppt2Presentasi.ppt2
Presentasi.ppt2
 
PAPARAN MATERI1.pptx
PAPARAN MATERI1.pptxPAPARAN MATERI1.pptx
PAPARAN MATERI1.pptx
 
Bercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataan
Bercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataanBercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataan
Bercerita tentang gambar atau bahan tiada perkataan
 
02 Serunya Belajar di Rumah.pdf
02 Serunya Belajar di Rumah.pdf02 Serunya Belajar di Rumah.pdf
02 Serunya Belajar di Rumah.pdf
 
Xsigment
XsigmentXsigment
Xsigment
 
Jawaban uas nama suaheti nim 11150416
Jawaban uas nama suaheti nim 11150416Jawaban uas nama suaheti nim 11150416
Jawaban uas nama suaheti nim 11150416
 
School of life 2
School of life 2School of life 2
School of life 2
 

More from Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB

Profil dan matriks rev
Profil dan matriks revProfil dan matriks rev
Profil dan matriks rev
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
PPT Praktik penyusunan_asesmen
PPT Praktik penyusunan_asesmenPPT Praktik penyusunan_asesmen
PPT Praktik penyusunan_asesmen
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Konsep identifikasi dan asesmen rev
Konsep identifikasi dan asesmen revKonsep identifikasi dan asesmen rev
Konsep identifikasi dan asesmen rev
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Modul dpib pb 5
Modul dpib pb 5Modul dpib pb 5
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Modul 4.2 Media dan Penilaian
Modul 4.2 Media dan PenilaianModul 4.2 Media dan Penilaian
Modul 4.2 Media dan Penilaian
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Modul 4.1 Strategi Pembelajaran
Modul 4.1 Strategi Pembelajaran Modul 4.1 Strategi Pembelajaran
Modul 4.1 Strategi Pembelajaran
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Pembelajaran Akademik Fungsional bagi ABK
Pembelajaran Akademik Fungsional bagi ABKPembelajaran Akademik Fungsional bagi ABK
Pembelajaran Akademik Fungsional bagi ABK
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Pembelajaran Pra Akademik
Pembelajaran Pra AkademikPembelajaran Pra Akademik
Pembelajaran Pra Akademik
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Keberagaman Anak Berkebutuhan Khusus
Keberagaman Anak Berkebutuhan KhususKeberagaman Anak Berkebutuhan Khusus
Keberagaman Anak Berkebutuhan Khusus
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Layanan Pembelajaran Bagi ABK
Layanan Pembelajaran Bagi ABKLayanan Pembelajaran Bagi ABK
Layanan Pembelajaran Bagi ABK
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Strategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBK
Strategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBKStrategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBK
Strategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBK
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Strategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBK
Strategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBKStrategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBK
Strategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBK
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Pengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK
Pengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBKPengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK
Pengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
Asesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New Normal
Asesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New NormalAsesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New Normal
Asesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New Normal
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
TEACCH dan Transisi Belajar di Masa Pandemi
TEACCH dan Transisi Belajar di Masa PandemiTEACCH dan Transisi Belajar di Masa Pandemi
TEACCH dan Transisi Belajar di Masa Pandemi
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 

More from Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB (20)

Profil dan matriks rev
Profil dan matriks revProfil dan matriks rev
Profil dan matriks rev
 
PPT Praktik penyusunan_asesmen
PPT Praktik penyusunan_asesmenPPT Praktik penyusunan_asesmen
PPT Praktik penyusunan_asesmen
 
Konsep identifikasi dan asesmen rev
Konsep identifikasi dan asesmen revKonsep identifikasi dan asesmen rev
Konsep identifikasi dan asesmen rev
 
Modul dpib pb 5
Modul dpib pb 5Modul dpib pb 5
Modul dpib pb 5
 
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
Modul 3 Gelombang 3 Pengembangan Kurikulum Dalam Seting Kelas Inklusif
 
Modul 4.2 Media dan Penilaian
Modul 4.2 Media dan PenilaianModul 4.2 Media dan Penilaian
Modul 4.2 Media dan Penilaian
 
Modul 4.1 Strategi Pembelajaran
Modul 4.1 Strategi Pembelajaran Modul 4.1 Strategi Pembelajaran
Modul 4.1 Strategi Pembelajaran
 
Pembelajaran Akademik Fungsional bagi ABK
Pembelajaran Akademik Fungsional bagi ABKPembelajaran Akademik Fungsional bagi ABK
Pembelajaran Akademik Fungsional bagi ABK
 
Pembelajaran Pra Akademik
Pembelajaran Pra AkademikPembelajaran Pra Akademik
Pembelajaran Pra Akademik
 
Keberagaman Anak Berkebutuhan Khusus
Keberagaman Anak Berkebutuhan KhususKeberagaman Anak Berkebutuhan Khusus
Keberagaman Anak Berkebutuhan Khusus
 
Layanan Pembelajaran Bagi ABK
Layanan Pembelajaran Bagi ABKLayanan Pembelajaran Bagi ABK
Layanan Pembelajaran Bagi ABK
 
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
 
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
 
Strategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBK
Strategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBKStrategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBK
Strategi-strategi Pengembangan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan PDBK
 
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 2
 
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1
Pengembangan Kemampuan Sains dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK 1
 
Strategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBK
Strategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBKStrategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBK
Strategi Pengembangan Kemampuan Numerasi PDBK
 
Pengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK
Pengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBKPengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK
Pengembangan Literasi Bahasa dan Strategi Pembelajarannya bagi PDBK
 
Asesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New Normal
Asesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New NormalAsesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New Normal
Asesmen Pembelajaran Jarak Jauh di Era New Normal
 
TEACCH dan Transisi Belajar di Masa Pandemi
TEACCH dan Transisi Belajar di Masa PandemiTEACCH dan Transisi Belajar di Masa Pandemi
TEACCH dan Transisi Belajar di Masa Pandemi
 

Recently uploaded

Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 

Recently uploaded (20)

Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 

Metode Story Telling & Learning Story dalam Pembelajaran di TK

  • 1. PPPPTK TK DAN PLB BANDUNG DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2020 METODE STORY TELLING & LEARNING STORY DALAM PEMBELAJARAN DI TK Disampaikan Oleh: Dr. Cep unang wardaya, M.Si Disampaikan dalam Webinar @Situs Cloud Training PPPPTK TK dan PLB (etraining-p4tktkplb.kemdikbud.go.id S.id/cloudtraining)
  • 3. PENGANTAR CERITA SEORANG GURU YANG SELALU BERCERITA YANG MENGINSPIRASI ANAK- ANAKNYA SEBELUM PEMBELAJARAN DI MULAI
  • 4. STORY TELLING/CERITA/DONGENG TEMPO DULU MENDENGARKAN CERITA YANG DISAMPAIKAN GURU, ORANG TUA, DAN ATAU PENDONGENG
  • 5. STORY TELLING/CERITA/DONGENG SAAT INI Story Telling adalah suatu cara pembelajaran dengan memberikan kesempatan kepada siswa untuk berbagi cerita dengan cara berpasangan untuk berbagi pengalaman dengan siswa yang lain, mengajar dan diajar oleh sesama siswa, yang merupakan bagian penting dalam proses belajar dan sosialisasi yang berkeseimbangan pada pendekatan interaktif siswa.
  • 6. TUJUAN 6 LK 04 STORY TELLING DI ERA DIGITAL  Anak dilatih sebagai storyteller (pendongeng)  Anak bercerita tentang apapun (hobby, keluarga, pengalaman, apapun yang disukainya ) di depan guru dan teman- temannya  Storrytelling berkembang menjadi sebuah kompetensi yang mendukung kemampuan komunikasi anak (communication skill) di depan banyak orang di era digital
  • 7. TUJUAN 7 LK 04 STORY TELLING DI ERA DIGITAL  Anak dilatih untuk kreatif (creativity skill) dalam memilih tema  Anak dilatih critical thingking and problem solving skill (menjawab pertanyaan guru dan teman seputar cerita yang dibawakan)  Anak dilatih ability to work collaboratively (menjadi pendengar yang baik saat yang lain cerita)
  • 8. TANTANGAN KECAKAPAN ABAD 21 1. Bekerjasama utk mencapai tujuan positif 2. Adaptable, empati, 3. Komunikasi efektif 4. Bertanggungjawab 1. Ide baru yg positif 2. Mengembangkan ide yg sudah ada 3. Menanggapi ide orang lain 1. Komunikasi verbal, non Verbal 2. Komunikasi cetak, elektronik 3. Ketrampilan mendengarkan 4. Ketrampilan mengekpresikan pikiran 1. Dasarnya LOTS & HOTS 2. Menganalis, menginterpretasi, mengevaluasi, membuat keputusan, memecahkan masalah
  • 9. APA ITU STORY TELLING?? Metode story telling merupakan salah satu ragam metode dalam model Cooperatif Learning. Story telling berasalah dari bahasa Inggris yang artinya bercerita (Anita Lie, 1994).
  • 10. APA ITU STORY TELLING?? Metode story telling adalah suatu cara pembelajaran dengan cara memberikan rangsangan-rangsangan untuk dikomunikasikan dengan siswa yang lain yang diformulasikan dalam bentuk cerita, sehingga terjadi kondisi interaktif antar siswa.
  • 11. 11 MANFAAT STORY TELLING?? Storytelling dapat menjadi motovasi untuk mengembangkan daya kesadaran, memperluas imajinasi anak, orangtua atau menggiatkan kegiatan storytelling pada berbagai kesempatan seperti ketika anak-anak sedang bermain, anak menjelang tidur atau guru yang sedang membahas tema digunakan metode storytelling.
  • 12. Memberikan kesenangan dan kenikmatan , Mengembangkan imajinasi Memberikan pengalaman yang benar-benar dapat dihayati Mengembangkan pandangan ke arah perilaku manusia dan menyuguhkan pengalaman-pengalaman yang bersifat universal Nilai-nilai yang dapat dikembangkan melalui metode story telling:
  • 13. NILAI EDUKATIF DARI STORY TELLING/BERCERITA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBAHASA, MEMBACA DAN MENULIS, MENGEMBANGKAN KEPEKAAN TERHADAP CERITA MEMBANTU PERKEMBANGAN ASPEK SOSIAL EMOSIONAL MEMBANTU PERKEMBANGAN KOGNITIF DAN KREATIVITAS
  • 14. STORY TELLING DI ERA DIGITAL Digital storytelling: sebuah cara bercerita dengan penggabungan narasi, teks, audio, gambar, musik yang dikemas sedemikian rupa dalam digital dan disampaikan melalui multi media digital.
  • 15. JENIS-JENIS DIGITAL STORY TELLING 1. Narasi pribadi,merupakan sebuah dongeng dari sebuah kisah peristiwa pribadi seseorang yang memiliki nilai budaya atau nilai-nilai kehidupan yang patut dijadikan pembelajaran; 2. Cerita dokumenter, yaitu sebuah cerita yang meneliti peristiwa dramatis yang dapat membantu kita dalam mempelajari sejarah masa lalu; 3. Dongeng, yaitu cerita yang dibuat dan dirancang untuk menyampaikan informasi atau memerintah sang pendongeng pada konsep atau praktik tertentu
  • 16. MANFAAT DIGITAL STORY TELLING 1.Salah satu media baru yang bisa menstimulus munculnya kreativitas dan inovasi dalam pembelajaran, 2.Adanya layanan digital storytelling yang ada di perpustakaan sangat efektif untuk mendukung proses pembelajaran di sekolah
  • 17. METODE PEMBELAJARAN DIGITAL STORY TELLING Strategi pembelajaran yang berpusat pada siswa ada 4 (empat), yaitu: keterlibatan siswa (student engagement), refleksiuntuk belajar lebih dalam (reflection for deep learning), pembelajaran berbasis proyek (project-based learning), dan integrasi teknologi ke dalam kelas (technology integrationinto the classroom)
  • 19. STORY TELLING-STEAM-LOOSE PART 1. Science, Tekhnologi, Engineering, Art, & Math (STEAM) tidak harus diajarkan dengan rumus-rumus. 2. Metode STEAM BISA mengajak orangtua untuk mengajarkan berpikir kritis melalui story telling. 3. Melalui kasus-kasus dalam buku, anak bisa belajar memecahkan masalah, membuat karya, dan banyak lagi lainnya
  • 20. STORY TELLING-STEAM-LOOSE PART "Pada suatu hari yg cerah, se ekor kelinci terlihat murung. Sejak pagi tadi, ia kehilangan senyumnya. Ada yg aneh, Si kelinci biasanya sangat riang dan dan pagi sudah berlari kian kemari. Tapi, hari ini Ibu kelinci kehilangan senyumnya.." "Apa yg harus kalian lakukan untuk mengembalikan senyum ibu kelinci?" tanya Bunda melihat anak-anak yg sepertinya ikut sedih dengan kisah si kelinci. Kemudian ibu datang membawa beberapa loose part untuk membuat sesuatu agar ibu kelinci kembali tersenyum. Misi kali ini adalah membuat sesuatu untuk ibu kelinci.
  • 21. Memantik rasa ingin tau anak, (Inquary) , Metode story telling Steam-Loose part Pendekatan proyek APA SAJA YANG DAPAT KITA SIMPULKAN DARI POTONGAN CERITA DI ATAS?
  • 22. STORY TELLING-DAN PERENCANAAN PEMBELAJARAN YANG INSPIRATIF "Pada suatu hari yg cerah, se ekor kelinci terlihat murung. Sejak pagi tadi, ia kehilangan senyumnya. Ada yg aneh, Si kelinci biasanya sangat riang dan dan pagi sudah berlari kian kemari. Tapi, hari ini Ibu kelinci kehilangan senyumnya.."
  • 24. STORY TELLING DAN PEMBELAJARAN AUD DI RUMAH 1. Memasuki usia emas tumbuh kembang , PERAN ORANG TUA sangat besar untuk mengarahkan anak dan mempersiapkannya menjadi sosok yang baik di masa depan. 2. Sekolah pertama untuk anak-anak di RUMAH , salah satunya dengan storytelling. 3. Storytellingmerupakan salah kegiatan belajar yang sangat disukai anak-anak karena menyenangkan. 4. Manfaatnya dapat mendidik anak dan membangun suasana menyenangkan antara orang tua dan anak. 5. Memberi anak-anak kesempatan tanpa batas untuk berimajinasi serta mengembangkan kemampuan bahasanya.
  • 25. CONTOH IDE KREATIF STORY TELLING DI RUMAH 1. Buat Pertunjukan Boneka Kertas 2. Mainkan Storytelling Dengan Boneka Dari Stick Ice Cream 3. Boneka Tangan dari Flanel 4. Taman Mini Handmade 5. Boneka Jari 6. Mainkan Musik Instrumen dan Lagu Untuk Menghidupkan Suasana 7. Keranjang Dongeng Sederhana 8. Dsb.
  • 27. 100 BAHASA ANAK 100 BAHASA ANAK HARUS DAPAT TERDOKUMENTASIKAN BAGAIMANA CARA MENDOKUMENTASIKAN 100 BAHASA ANAK?
  • 28. LEARNING STORY DAN PEMBELAJARAN AUD • Jerome Bruner menulis tentang pendidikan dan perkembangan dikaitkan dengan bahasa, pembelajaran dan narasi sehingga menjadi inspirasi dari cerita pembelajaran • Digunakan tidak hanya di PAUD/TK, tetapi mulai juga diadopsi sampai SMA • Penilaian narasi (Narative assessement) dan portofolio, sebagai penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning)
  • 29. LEARNING STORY DAN PEMBELAJARAN AUD • Penilaian narasi focus pada disposisi pembelajaran: kesiapan, kemauan dan kemampuan • Lingkungan pembelajaran dan emosi anak disuburkan karena membuat pembelajaran makin menantang
  • 30. LEARNING STORY DAN PEMBELAJARAN AUD • Pendekatan penilaian “Learning Story” merupakan sebuah bentuk pengamatan dan dokumentasi yang ditulis dalam format cerita naratif. • Guru mengamati dan mendengarkan anak ketika anak sedang bereksplorasi melalui bermain. • Guru bisa mengambil satu atau dua photo, menulis beberapa catatan, membuat catatan apa yang disaksikannya, kemudian menyampaikanya pada orang tua
  • 31. LEARNING STORY SEBAGAI FILOSOFI PENILAIAN DAN PEMBELAJARAN • Setiap guru memiliki kesempatan untuk menggunakan ke otentikan yang dimilikinya, passionnya, kesukaan dan kreativitas untuk menghargai keunikan anak • Sebagai sarana bagi guru untuk mentransformasi hubungan dengan anak dan orang tua untuk menunjukan bahwa pembelajaran yang dilakukannya berbeda tetapi sesungguhnya anak itu belajar • Memberikan kesempatan pada guru untuk menyampaikan kepada orang tua tentang nilai sebuah pembelajaran, meningkatkan profesionalisme, mengembangkan antusiasme untuk mengajar, dan mencatat pengalaman guru sebagai bagian dari karir profesionalnya