SlideShare a Scribd company logo
LK. 2.2 Menentukan Solusi
Nama : Fatkhur Rohim
Kelas/Kel : R001/A
MA Asal : MAS Pesantren Al Amin
No.
Eksplorasi alternatif
solusi
Solusi yang relevan Analisis penentuan solusi Analisis alternatif solusi
1. Peserta didik
kurang adanya
minat dalam
belajar
mengexplore
soal pada
materi gerak
lurus
Alternatif Solusi :
1. Pendekatan inquiry
bebas
2. Penerapan metode
eksperimen
terbimbing
3. Penerapan model
problem based
learning
4. Menggunakan
media quipper
school
5. Pembelajaran
berbasis discovery
learning
6. Penerapan model
STEAM.
7. Menggunakan
media scratch
 Penerapan model
Problem Based
Learning ( PBL )
 Menggunakan media
scratch
Analisis penerapan model PBL :
Kelebihan :
- Menantang kemampuan siswa
serta memberikan rasa puas
pada siswa karena telah
menemukan pengetahuan
yang baru
- Meningkatkan motivasi dan
aktivitas pembelajaran pada
siswa
- Membantu siswa mentransfer
pengetahuan ke dunia nyata
- Membantu siswa
mengembangkan pengetahuan
barunya
- Mengembangkan kemampuan
siswa untuk berpikir kritis.
- Memudahkan siswa
memahami konsep untuk
memecahkan masalah pada
dunia nyata.
Dari hasil kajian literatur dan
kajian wawancara yang telah
dilakukan didapatkan penentuan
solusi yaitu menggunakan model
pembelajaran PBL dengan
menggunakan media scratch.
Model pembelajaran PBL dengan
bantuan media scracth bisa jadi
merupakan hal baru bagi peserta
didik, sehingga mereka akan lebih
tertarik untuk mengeksplore
kemampuan mereka. Ditambah
hasil yang didapatkan berupa
animasi maka siswa akan lebih
senang atau puas saat berhasil
mengerjakan atau membuat
animasi tersebut.
Adapun tahapan – tahapan pada
model pembelajaran PBL adalah :
 Orientasi masalah pada siswa
Siswa akan diberikan video
animasi tentang benda yang
bergerak, kemudian siswa
ditanya manakah benda yang
2. Peserta didik
cenderung
terlihat kurang
aktif dalam
mengikuti
pembelajaran
karena
kurangnya
penggunaan
model
pembelajaran
yang inovatif
dan
kontekstual.
Kekurangan :
- Jika minat atau motivasi siswa
kurang maka siswa akan
enggan untuk mencoba
menalar.
Analisis :
Model ini cocok digunakan di
madrasah saya karena tidak
membutuhkan alat dan bahan yang
terlalu rumit, media pembelajaran
yang digunakan pun bisa
bervariasi dan metode ini pun
membuat siswa lebih memahami
konsep yang berhubungan
langsung dengan fenomena dalam
kehidupan sehari – hari. Kendala
dalam menerapkan metode ini
adalah apabila minat siswa rendah
maka siswa cenderung pasiv.
Analisis menggunakan media
scratch
Kelebihan :
 Meningkatkan motivasi peserta
didik untuk belajar
 Meningkatkan kolaborasi siswa
 Mendorong siswa untuk
mengembangkan dan
mempraktikkan kemampuan
komunikasi
bergerak sesuai konsep fisika.
Setelah itu guru mengenalkan
aplikasi scratch kepada siswa
untuk membuat animasi benda
bergerak.
 Mengorganisasikan siswa
untuk belajar
Guru membagi siswa dalam 4
kelompok
 Membimbing penyelidikan
individu / kelompok
kemudian guru membagi
LKPD agar siswa berdiskusi.
Stelah itu masing – masing
kelompok mempresentasikan
hasil diskusi di depan kelas
 Menganalisis / memverifikasi
hasil atau data yang diperoleh
siswa.
Sesi tanya jawab dan guru
memberikan tambahan atau
kesimpulan mengenai hasil
yang didapatkan siswa.
Kekurangan :
 Banyaknya peralatan yang
harus disediakan
 Ada kemungkinan peserta
didik kurang aktif dalam kerja
kelompok.
Analisis :
Media ini bisa diterapkan di kelas
saya, mengingat siswa mengalami
masalah kejenuhan dalam
pembelajaran, dengan media ini
kemungkinan siswa bisa lebih
mengeksplore kemampuannya
dengan menerapkan skill IT
mereka. Mereka mungkin lebih
tertarik karena adanya media
scratch yang menarik. Namun
kendalanya pada perangkat yang
tidak semua siswa memiliki
perangkat yang support dan
mungkin jaringan wifi yang
kurang stabil.

More Related Content

Similar to LK 2.2 Menentukan Solusi.docx

LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
lanisoviana1
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdfLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
neno38
 
LK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdf
LK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdfLK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdf
LK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdf
MasHudi30
 
LK 2.2 ppg daljab.pdf
LK 2.2 ppg daljab.pdfLK 2.2 ppg daljab.pdf
LK 2.2 ppg daljab.pdf
umam100
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptx
RusyihanAnwary1
 
LK 3.1 Best Practice.docx
LK 3.1 Best Practice.docxLK 3.1 Best Practice.docx
LK 3.1 Best Practice.docx
Kelas4Irgt
 
Lembar kerja lk.2.1..pptx
Lembar kerja lk.2.1..pptxLembar kerja lk.2.1..pptx
Lembar kerja lk.2.1..pptx
Asyer2
 
LK 3.1 Best Practice.pdf
LK 3.1 Best Practice.pdfLK 3.1 Best Practice.pdf
LK 3.1 Best Practice.pdf
DianFarista2
 
Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1Taryadi Taryadi
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdf
YULIMUTIARA1
 
Pembelajaran berbasis masalah
Pembelajaran berbasis masalahPembelajaran berbasis masalah
Pembelajaran berbasis masalahIg Fandy Jayanto
 
Menyusun Best Practices aksi 1.pdf
Menyusun Best Practices aksi 1.pdfMenyusun Best Practices aksi 1.pdf
Menyusun Best Practices aksi 1.pdf
ERNIsutira
 
LAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STAR
LAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STARLAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STAR
LAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STAR
anasusanti13
 
L K 2. 1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
L K 2. 1  Eksplorasi Alternatif Solusi.pdfL K 2. 1  Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
L K 2. 1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
XaviJr5
 
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docxLk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
JunaiHunter
 
Macam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya MengajarMacam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya Mengajar
WahyuniMappa
 
Metode pembelajaran-jam-2
Metode pembelajaran-jam-2Metode pembelajaran-jam-2
Metode pembelajaran-jam-2
tsamarul_hizbi
 
LK 2.1.docx
LK 2.1.docxLK 2.1.docx
LK 2.1.docx
KonsolataKula
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
naelis2
 

Similar to LK 2.2 Menentukan Solusi.docx (20)

LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices 1.pdf
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdfLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
 
LK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdf
LK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdfLK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdf
LK 3 best practic_Menulis Aksara Jawa_Mashudi.pdf
 
LK 2.2 ppg daljab.pdf
LK 2.2 ppg daljab.pdfLK 2.2 ppg daljab.pdf
LK 2.2 ppg daljab.pdf
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi Rusyihan Anwary Rusdie 2sj (1).pptx
 
LK 3.1 Best Practice.docx
LK 3.1 Best Practice.docxLK 3.1 Best Practice.docx
LK 3.1 Best Practice.docx
 
Lembar kerja lk.2.1..pptx
Lembar kerja lk.2.1..pptxLembar kerja lk.2.1..pptx
Lembar kerja lk.2.1..pptx
 
LK 3.1 Best Practice.pdf
LK 3.1 Best Practice.pdfLK 3.1 Best Practice.pdf
LK 3.1 Best Practice.pdf
 
Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1Model pembelajaran berbasis masalah 1
Model pembelajaran berbasis masalah 1
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices N. Yuli Mutiara.pdf
 
Pembelajaran berbasis masalah
Pembelajaran berbasis masalahPembelajaran berbasis masalah
Pembelajaran berbasis masalah
 
Menyusun Best Practices aksi 1.pdf
Menyusun Best Practices aksi 1.pdfMenyusun Best Practices aksi 1.pdf
Menyusun Best Practices aksi 1.pdf
 
LAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STAR
LAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STARLAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STAR
LAPORAN BEST PRACTICE. PEMBELAJARAN BIOLOGI MODEL STAR
 
L K 2. 1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
L K 2. 1  Eksplorasi Alternatif Solusi.pdfL K 2. 1  Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
L K 2. 1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pdf
 
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docxLk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
Lk. 2.1 ekplorasi alternatif solusi - Copy.docx
 
Ptk1
Ptk1Ptk1
Ptk1
 
Macam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya MengajarMacam Macam Gaya Mengajar
Macam Macam Gaya Mengajar
 
Metode pembelajaran-jam-2
Metode pembelajaran-jam-2Metode pembelajaran-jam-2
Metode pembelajaran-jam-2
 
LK 2.1.docx
LK 2.1.docxLK 2.1.docx
LK 2.1.docx
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
 

Recently uploaded

PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
AryaMahardhika3
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 

Recently uploaded (20)

PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 

LK 2.2 Menentukan Solusi.docx

  • 1. LK. 2.2 Menentukan Solusi Nama : Fatkhur Rohim Kelas/Kel : R001/A MA Asal : MAS Pesantren Al Amin No. Eksplorasi alternatif solusi Solusi yang relevan Analisis penentuan solusi Analisis alternatif solusi 1. Peserta didik kurang adanya minat dalam belajar mengexplore soal pada materi gerak lurus Alternatif Solusi : 1. Pendekatan inquiry bebas 2. Penerapan metode eksperimen terbimbing 3. Penerapan model problem based learning 4. Menggunakan media quipper school 5. Pembelajaran berbasis discovery learning 6. Penerapan model STEAM. 7. Menggunakan media scratch  Penerapan model Problem Based Learning ( PBL )  Menggunakan media scratch Analisis penerapan model PBL : Kelebihan : - Menantang kemampuan siswa serta memberikan rasa puas pada siswa karena telah menemukan pengetahuan yang baru - Meningkatkan motivasi dan aktivitas pembelajaran pada siswa - Membantu siswa mentransfer pengetahuan ke dunia nyata - Membantu siswa mengembangkan pengetahuan barunya - Mengembangkan kemampuan siswa untuk berpikir kritis. - Memudahkan siswa memahami konsep untuk memecahkan masalah pada dunia nyata. Dari hasil kajian literatur dan kajian wawancara yang telah dilakukan didapatkan penentuan solusi yaitu menggunakan model pembelajaran PBL dengan menggunakan media scratch. Model pembelajaran PBL dengan bantuan media scracth bisa jadi merupakan hal baru bagi peserta didik, sehingga mereka akan lebih tertarik untuk mengeksplore kemampuan mereka. Ditambah hasil yang didapatkan berupa animasi maka siswa akan lebih senang atau puas saat berhasil mengerjakan atau membuat animasi tersebut. Adapun tahapan – tahapan pada model pembelajaran PBL adalah :  Orientasi masalah pada siswa Siswa akan diberikan video animasi tentang benda yang bergerak, kemudian siswa ditanya manakah benda yang 2. Peserta didik cenderung terlihat kurang aktif dalam mengikuti pembelajaran karena kurangnya penggunaan model pembelajaran yang inovatif dan kontekstual.
  • 2. Kekurangan : - Jika minat atau motivasi siswa kurang maka siswa akan enggan untuk mencoba menalar. Analisis : Model ini cocok digunakan di madrasah saya karena tidak membutuhkan alat dan bahan yang terlalu rumit, media pembelajaran yang digunakan pun bisa bervariasi dan metode ini pun membuat siswa lebih memahami konsep yang berhubungan langsung dengan fenomena dalam kehidupan sehari – hari. Kendala dalam menerapkan metode ini adalah apabila minat siswa rendah maka siswa cenderung pasiv. Analisis menggunakan media scratch Kelebihan :  Meningkatkan motivasi peserta didik untuk belajar  Meningkatkan kolaborasi siswa  Mendorong siswa untuk mengembangkan dan mempraktikkan kemampuan komunikasi bergerak sesuai konsep fisika. Setelah itu guru mengenalkan aplikasi scratch kepada siswa untuk membuat animasi benda bergerak.  Mengorganisasikan siswa untuk belajar Guru membagi siswa dalam 4 kelompok  Membimbing penyelidikan individu / kelompok kemudian guru membagi LKPD agar siswa berdiskusi. Stelah itu masing – masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas  Menganalisis / memverifikasi hasil atau data yang diperoleh siswa. Sesi tanya jawab dan guru memberikan tambahan atau kesimpulan mengenai hasil yang didapatkan siswa.
  • 3. Kekurangan :  Banyaknya peralatan yang harus disediakan  Ada kemungkinan peserta didik kurang aktif dalam kerja kelompok. Analisis : Media ini bisa diterapkan di kelas saya, mengingat siswa mengalami masalah kejenuhan dalam pembelajaran, dengan media ini kemungkinan siswa bisa lebih mengeksplore kemampuannya dengan menerapkan skill IT mereka. Mereka mungkin lebih tertarik karena adanya media scratch yang menarik. Namun kendalanya pada perangkat yang tidak semua siswa memiliki perangkat yang support dan mungkin jaringan wifi yang kurang stabil.