SlideShare a Scribd company logo
BAB I

                                  PENDAHULUAN



1.1 Tujuan
    - Mempelajari dan memahami cara kerja dari photodiode dan phototransistor sebagai
       salah satu komponen utama dalam proses transmisi pada komunikasi melalui serat
       optik
    - Menguji dan mengevaluasi transmisi sinyal digital melalui perangkat optic srta
       mengukur power output dari transmitter ketika mengirimkan sinyal digital melalui
       perangkat optic.
    - Menguji dan mengevaluasi receiver sinyal digital melalui perangkat optic serta
       menentukan dari percobaan lebar bandwidth dari perangkat receiver.

1.2 Alat – alat Yang Digunakan
    1. Kit Praktikum
    2. Osciloskop
    3. Frequency Counter
    4. Kabel Jumper
BAB II
                                        TEORI DASAR


2.1 Teori Dasar

        Gelombang cahaya juga merupakan gelombang elektromagnetik, jadi sebenarnya
pengembangan sistem telekomunikasi dari gelombang elektromagnetik ratusan GigaHertz –
TeraHertz merupakan perkembangan yang logis dalam bidang telekomunikasi. Semakin
tinggi frekuensi gelombang pembawa maka semakin tinggi kapasitasnya dalam arti banyak
kanal telepon yang dapat di tumpangkan. Dari segi ini cukup menarik system komunikasi
dengan mempergunakan gelombang cahaya, dimana dengan frekuensinya sekitar 101 GHz
maka jumlah kanal telepon yang dapat dikirimkan adalah sekitar 100.000 kanal. Dengan
menyalurkan gelombang cahaya melalui sebuah serat optik (fiber optic) disamping lebar band
yang cukup besar, akan diperoleh banyak keuntungan tambahan yakni :

   a. Jarak antara repeater cukup jauh (bisa sampai lebih 40 km)
   b. System tidak terganggu oleh induksi rangkaian listrik lainnya (EMI)
   c. Ukuran lebih kecil dan lebih ringan dari kabel-kabel koaksial biasa

2.2 Dasar Sistem Komunikasi Serat Optik

       Dasar sistem komunikasi terdiri dari sebuah transmitter, sebuah receiver, dan sebuah
information channel. Pada transmitter informasi dihasilkan dan mengolahnya menjadi bentuk
yang sesuai untuk dikirimkan sepanjang information channel, informasi ini berjalan dari
transmitter ke receiver melalui information channel ini.

2.2 Photodiode

        Photodiode silikon adalah peranti peka cahaya, juga disebut phodetector, yang mana
mengubah sinyal cahaya menjadi sinyal listrik. Suatu jendela atau lensa mengizinkan cahaya
untuk jatuh pada pencabangan (junction), seperti ditampilkan pada gambar-1. Ketika sinar
cahaya pada pencabangan fotodiode PN yang reverse-biased, pasangan elektron lubang (hole)
diciptakan. Bergeraknya pasangan elektron lubang ini dengan tepat akan menghubungkan
rangkaian yang menghasilkan aliran arus yang ada. Arus itu adalah proporsional kepada
intensitas cahaya dan juga dipengaruhi oleh frekuensi dari terang yang menimpa
pencabangan foto.
Gambar 1




        Hal ini termasuk tanggapan baik dalam jarak penglihatan dan yang di luar itu. Kita
sebut daerah total “menerangi” meskipun cahaya secara normal mengacu pada frekuensi di
dalam spectrum visual (manusia). Kurva tanggapan spektrum dari fotodiode silikon tertentu
bergantung pada geometri dan tingkat dari doping pencabangan. Itu adalah nyata, lalu untuk
efisiensi yang maksimum, bahwa karakteristik spektrum dari sumber terang (emiter cahaya)
digunakan dengan suatu fotodiode harus memenuhi karakteristik dari fotodiode.

2.3 Phototransistor

       Arus yang dikembangkan oleh suatu fotodiode adalah sangat rendah. Arus ini tidak
bisa digunakan secara langsung pada penerapan-penerapan kendali atau pengaturan, tetapi
harus diperbesar. Setelah diperbesar, arus foto itu bisa cukup tinggi untuk digunakan dalam
suatu sistem kendali, sebagai contoh untuk mengatur relay. Fototransistor itu adalah suatu
detektor cahaya yang menkombinasikan suatu fotodiode dan suatu penguat transistor.

        Di sini suatu lensa memusatkan terang di suatu wafer tipe P yang sangat tipis, yang
diselipkan di tengahnya satu kolektor tipe dan satu emiter. Meski fototransistor mempunyai
tiga bagian, hanya dua lead boleh dikeluarkan dari pelindung, yaitu : lead emiter dan
kolektor. Pada piranti ini arus basis peranti ini disediakan oleh arus yang diciptakan oleh
terang yang menimpa pencabangan fotodiode basis-kolektor. Beberapa fototransistor
mempunyai tiga lead yang keluar dari pelindung. Dalam fototransistor yang demikian, bias
basis disediakan dari suatu rangkaian luar, yang di atasnya fotodiode dilapiskan.

                                        Gambar 4




     Arus di suatu fototransistor tergantung seberaoa besar intensitas cahaya yang
memasuki jendela transistor dan pengaruh kecil oleh tegangan terapan pada rangkain luar.
Gambar-5 adalah suatu grafik dari arus kolektor Ic, sebagai suatu fungsi tegangan emitter
kolektor Vce dan sebagai suatu fungsi iluminasi H. Itu adalah jenis bahwa fototransistor
bertindak sebagai suatu sumber arus tetap, dan bahwa arus tergantung hampir seluruhnya di
tingkatan iluminasi dan sangat sedikit pada tingkatan tegangan.
BAB III

                           PROSEDUR PERCOBAAN



3.1 Photodiode

                                Gambar (a) dan (b)




   1. Ikuti langkah – langkah sesuai pada gambar di atas,
   2. Kemudian dengan menggunakan kabel jumper maka bentuklah rangkaian percobaan
      seperti gambar di atas.
   3. Untuk sementara Vin jangan dihubungkan dulu, kemudian On-kan saklar utama
      modul. Lalu on-kan saklar S-1 pada alat yang disediakan.
   4. Kemudian ukurlah tegangan Vf yang melintas pada resistor 1 Kohm, catat hasil
      pengukuran pada lembaran khusus yang ada buat.
   5. Kemudian on-kan saklar s-1 dan s-2. Lalu hubungkan dengan menggunakan kabel
      jumper output dari function generator kepada pin Vin.

3.2 Phototransistor

                         Gambar phototransistor (a) dan (b)




   1. Ikuti langkah – langkah sesuai pada gambar di atas,
   2. Kemudian dengan menggunakan kabel jumper maka bentuklah rangkaian percobaan
      seperti gambar di atas.
   3. Untuk sementara Vin jangan dihubungkan dulu, kemudian On-kan saklar utama
      modul. Lalu on-kan saklar S-1 pada alat yang disediakan.
   4. Kemudian ukurlah tegangan Vf yang melintas pada resistor 1 Kohm, catat hasil
      pengukuran pada lembaran khusus yang ada buat.
   5. Kemudian on-kan saklar s-1 dan s-2. Lalu hubungkan dengan menggunakan kabel
      jumper output dari function generator kepada pin Vin.
BAB IV

                                 HASIL PERCOBAAN



4.1 Photodiode

   a. Photodiode pengirim cahaya




   -   Dari percobaan di atas di dapat hasil catatan transmiter memberi cahaya sebesar
       143,4 hz

   b. Photodiode setelah diberi input 10 v




   -   Besarnya pengirim cahaya setelah diberi input 10 v adalah 136 Hz
   -   Kemudian hasil keluaran dari penerima sebesar 164,91 Hz.
4.2 Phototransistor
a.




-   Pengirim phototransistor sebesar 130,80 Hz
-   Penerima sebesar 211,1 Hz
KESIMPULAN

More Related Content

What's hot

Sensor kapasitif, induktif dan resistif
Sensor kapasitif, induktif dan resistifSensor kapasitif, induktif dan resistif
Sensor kapasitif, induktif dan resistif
MOCHAMAD RIZKY BINTANG ARDYANSYAH
 
R3 franck hertz
R3 franck hertzR3 franck hertz
R3 franck hertz
Miftachul Nur Afifah
 
Konduktor
KonduktorKonduktor
Konduktor
Banu Yuditya
 
Laporan Resmi Percobaan Spektrometer
Laporan Resmi Percobaan SpektrometerLaporan Resmi Percobaan Spektrometer
Laporan Resmi Percobaan SpektrometerLatifatul Hidayah
 
Feromagnetik
FeromagnetikFeromagnetik
Feromagnetik
Putri Mawardani
 
Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"
Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"
Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"
Nurfaizatul Jannah
 
Laporan Eksperimen Efek Fotolistrik
Laporan Eksperimen Efek FotolistrikLaporan Eksperimen Efek Fotolistrik
Laporan Eksperimen Efek Fotolistrik
Nurfaizatul Jannah
 
Dioda
DiodaDioda
Metode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. Fizeau
Metode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. FizeauMetode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. Fizeau
Metode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. Fizeau
Choi Fatma
 
Material semikonduktor
Material semikonduktor Material semikonduktor
Material semikonduktor Heru Dermawan
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
andhi_setyo
 
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
kiplaywibley
 
MAKALAH POLARISASI CAHAYA
MAKALAH POLARISASI CAHAYAMAKALAH POLARISASI CAHAYA
MAKALAH POLARISASI CAHAYAOndel Del
 
Sistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi SelulerSistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi Seluler
Rio Hafandi
 
Rangkaian Listrik Resonansi
Rangkaian Listrik ResonansiRangkaian Listrik Resonansi
Rangkaian Listrik ResonansiFauzi Nugroho
 
Model Matematis untuk Rangkaian Elektrik
Model Matematis untuk Rangkaian ElektrikModel Matematis untuk Rangkaian Elektrik
Model Matematis untuk Rangkaian ElektrikRumah Belajar
 
Difraksi franhoufer
Difraksi franhouferDifraksi franhoufer
Difraksi franhoufer
Sulistiyo Wibowo
 

What's hot (20)

Sensor kapasitif, induktif dan resistif
Sensor kapasitif, induktif dan resistifSensor kapasitif, induktif dan resistif
Sensor kapasitif, induktif dan resistif
 
R3 franck hertz
R3 franck hertzR3 franck hertz
R3 franck hertz
 
Konduktor
KonduktorKonduktor
Konduktor
 
Laporan Resmi Percobaan Spektrometer
Laporan Resmi Percobaan SpektrometerLaporan Resmi Percobaan Spektrometer
Laporan Resmi Percobaan Spektrometer
 
Material konduktor
Material konduktor Material konduktor
Material konduktor
 
Feromagnetik
FeromagnetikFeromagnetik
Feromagnetik
 
Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"
Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"
Eksperimen Fisika "Interferometer Michelson"
 
Gelombang harmonik
Gelombang harmonikGelombang harmonik
Gelombang harmonik
 
Laporan Eksperimen Efek Fotolistrik
Laporan Eksperimen Efek FotolistrikLaporan Eksperimen Efek Fotolistrik
Laporan Eksperimen Efek Fotolistrik
 
Dioda
DiodaDioda
Dioda
 
Metode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. Fizeau
Metode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. FizeauMetode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. Fizeau
Metode Perhitungan Kecepatan Cahaya Armand H. L. Fizeau
 
Material semikonduktor
Material semikonduktor Material semikonduktor
Material semikonduktor
 
Karakteristik transistor
Karakteristik transistorKarakteristik transistor
Karakteristik transistor
 
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
Buku e analisis-rangkaian-listrik-jilid-2 (1)
 
MAKALAH POLARISASI CAHAYA
MAKALAH POLARISASI CAHAYAMAKALAH POLARISASI CAHAYA
MAKALAH POLARISASI CAHAYA
 
Sistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi SelulerSistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi Seluler
 
Rangkaian Listrik Resonansi
Rangkaian Listrik ResonansiRangkaian Listrik Resonansi
Rangkaian Listrik Resonansi
 
Model Matematis untuk Rangkaian Elektrik
Model Matematis untuk Rangkaian ElektrikModel Matematis untuk Rangkaian Elektrik
Model Matematis untuk Rangkaian Elektrik
 
Motor dc.
Motor dc.Motor dc.
Motor dc.
 
Difraksi franhoufer
Difraksi franhouferDifraksi franhoufer
Difraksi franhoufer
 

Viewers also liked

Sensor Optik-Photodioda
Sensor Optik-PhotodiodaSensor Optik-Photodioda
Sensor Optik-Photodioda
Syauqi Asyhabira
 
7090667 link-budget-for-dummies
7090667 link-budget-for-dummies7090667 link-budget-for-dummies
7090667 link-budget-for-dummiesHarry Nugroho
 
Microwave link design versi bhs.ind
Microwave link design versi bhs.indMicrowave link design versi bhs.ind
Microwave link design versi bhs.indijul23
 
Function generator
Function generatorFunction generator
Function generatorQiyad N
 
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap) Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
nellylawar
 
Fiber optik
Fiber optikFiber optik
Fiber optik
Fiber optikFiber optik
Fiber optik
Ahmad Baihaqi
 
Laporan praktikum kimfis kel ix
Laporan praktikum kimfis kel ixLaporan praktikum kimfis kel ix
Laporan praktikum kimfis kel ixDede Suhendra
 
Jaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkk
Jaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkkJaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkk
Jaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkkampas03
 
Laporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLaporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLela Warni
 
Laporan praktikum 1 pemrograman mobile
Laporan praktikum 1 pemrograman mobileLaporan praktikum 1 pemrograman mobile
Laporan praktikum 1 pemrograman mobile
Ali Ikhsan
 
Photodiodes
PhotodiodesPhotodiodes
Photodiodes
AchyutTope
 
Soal jawab Sistem Komunikasi Serat Optik
Soal jawab Sistem Komunikasi Serat OptikSoal jawab Sistem Komunikasi Serat Optik
Soal jawab Sistem Komunikasi Serat Optik
Lilies DLiestyowati
 
1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur
Dhea Intan Patya
 
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Jessy Damayanti
 
Kabel Fiber Optik
Kabel Fiber OptikKabel Fiber Optik
Kabel Fiber Optik
hermawan25
 
Makalah (mengenal karakter remaja pada siswa smp
Makalah (mengenal karakter remaja pada siswa smpMakalah (mengenal karakter remaja pada siswa smp
Makalah (mengenal karakter remaja pada siswa smpNovia Senja
 
Laporan Praktikum Destilasi
Laporan Praktikum DestilasiLaporan Praktikum Destilasi
Laporan Praktikum Destilasi
Ernalia Rosita
 
Laporan Praktikum Pegenalan Neraca di Laboratorium
Laporan Praktikum Pegenalan Neraca di LaboratoriumLaporan Praktikum Pegenalan Neraca di Laboratorium
Laporan Praktikum Pegenalan Neraca di Laboratorium
Ernalia Rosita
 

Viewers also liked (20)

Sensor Optik-Photodioda
Sensor Optik-PhotodiodaSensor Optik-Photodioda
Sensor Optik-Photodioda
 
7090667 link-budget-for-dummies
7090667 link-budget-for-dummies7090667 link-budget-for-dummies
7090667 link-budget-for-dummies
 
Microwave link design versi bhs.ind
Microwave link design versi bhs.indMicrowave link design versi bhs.ind
Microwave link design versi bhs.ind
 
Praktikum 6 print
Praktikum 6 printPraktikum 6 print
Praktikum 6 print
 
Function generator
Function generatorFunction generator
Function generator
 
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap) Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
Laporan praktikum modul 5 (6rankap)
 
Fiber optik
Fiber optikFiber optik
Fiber optik
 
Fiber optik
Fiber optikFiber optik
Fiber optik
 
Laporan praktikum kimfis kel ix
Laporan praktikum kimfis kel ixLaporan praktikum kimfis kel ix
Laporan praktikum kimfis kel ix
 
Jaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkk
Jaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkkJaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkk
Jaringan dan teknologi fiber opti kkkkkkk
 
Laporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLaporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sql
 
Laporan praktikum 1 pemrograman mobile
Laporan praktikum 1 pemrograman mobileLaporan praktikum 1 pemrograman mobile
Laporan praktikum 1 pemrograman mobile
 
Photodiodes
PhotodiodesPhotodiodes
Photodiodes
 
Soal jawab Sistem Komunikasi Serat Optik
Soal jawab Sistem Komunikasi Serat OptikSoal jawab Sistem Komunikasi Serat Optik
Soal jawab Sistem Komunikasi Serat Optik
 
1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur
 
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
Laporan Praktikum Lapangan Botani Tingkat Rendah - Identifikasi Tumbuhan Ting...
 
Kabel Fiber Optik
Kabel Fiber OptikKabel Fiber Optik
Kabel Fiber Optik
 
Makalah (mengenal karakter remaja pada siswa smp
Makalah (mengenal karakter remaja pada siswa smpMakalah (mengenal karakter remaja pada siswa smp
Makalah (mengenal karakter remaja pada siswa smp
 
Laporan Praktikum Destilasi
Laporan Praktikum DestilasiLaporan Praktikum Destilasi
Laporan Praktikum Destilasi
 
Laporan Praktikum Pegenalan Neraca di Laboratorium
Laporan Praktikum Pegenalan Neraca di LaboratoriumLaporan Praktikum Pegenalan Neraca di Laboratorium
Laporan Praktikum Pegenalan Neraca di Laboratorium
 

Similar to Laporan praktikum semster 7

14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor Cahaya
14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor Cahaya14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor Cahaya
14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor CahayaIPA 2014
 
Laporan dioda
Laporan diodaLaporan dioda
Laporan dioda
Yuwan Kilmi
 
Mengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronikaMengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronika
achmad yani
 
7. rangkaian penapis rc
7. rangkaian penapis rc7. rangkaian penapis rc
7. rangkaian penapis rcSyihab Ikbal
 
Percobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi FrequensiPercobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi Frequensi
Polytechnic State Semarang
 
Acar 4 sensor cahaya
Acar 4 sensor cahayaAcar 4 sensor cahaya
Acar 4 sensor cahaya
Yuwan Kilmi
 
Komponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptx
Komponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptxKomponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptx
Komponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptx
AlifZain5
 
ppt jurnal 3.pptx
ppt jurnal 3.pptxppt jurnal 3.pptx
ppt jurnal 3.pptx
PutriChairuniza1
 
kelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptx
kelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptxkelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptx
kelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptx
RaissaAlfatikarani
 
Rangkaian sistem minimum avr 8535
Rangkaian sistem minimum avr 8535Rangkaian sistem minimum avr 8535
Rangkaian sistem minimum avr 8535
vstarz
 
Transistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguatTransistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguat
RetnoWulan26
 
Transistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguatTransistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguat
RetnoWulan26
 
Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2
heri santosa
 
Kamera televisi teknik
Kamera televisi teknikKamera televisi teknik
Kamera televisi teknikNurul Arifin S
 
Penuntun praktikum e lka 2 uin
Penuntun praktikum e lka 2 uinPenuntun praktikum e lka 2 uin
Penuntun praktikum e lka 2 uinSyihab Ikbal
 
Slide week 4 terminal suara
Slide week 4   terminal suaraSlide week 4   terminal suara
Slide week 4 terminal suaraBeny Nugraha
 
bab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptx
bab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptxbab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptx
bab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptx
DewiNovita25
 
PRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptx
PRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptxPRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptx
PRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptx
ChristianBinsar
 

Similar to Laporan praktikum semster 7 (20)

14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor Cahaya
14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor Cahaya14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor Cahaya
14708251073_Deby Kurnia Dewi_Sensor Cahaya
 
Laporan dioda
Laporan diodaLaporan dioda
Laporan dioda
 
Mengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronikaMengenal komponen elektronika
Mengenal komponen elektronika
 
7. rangkaian penapis rc
7. rangkaian penapis rc7. rangkaian penapis rc
7. rangkaian penapis rc
 
Percobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi FrequensiPercobaan Modulasi Frequensi
Percobaan Modulasi Frequensi
 
Acar 4 sensor cahaya
Acar 4 sensor cahayaAcar 4 sensor cahaya
Acar 4 sensor cahaya
 
Komponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptx
Komponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptxKomponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptx
Komponen Diode, Transistor, dan Sensor.pptx
 
ppt jurnal 3.pptx
ppt jurnal 3.pptxppt jurnal 3.pptx
ppt jurnal 3.pptx
 
kelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptx
kelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptxkelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptx
kelompok 3_Sensor Suara dan Sensor Gas.pptx
 
Rangkaian sistem minimum avr 8535
Rangkaian sistem minimum avr 8535Rangkaian sistem minimum avr 8535
Rangkaian sistem minimum avr 8535
 
Transistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguatTransistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguat
 
Transistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguatTransistor sebagai penguat
Transistor sebagai penguat
 
Photodetektor
PhotodetektorPhotodetektor
Photodetektor
 
Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2
 
Kamera televisi teknik
Kamera televisi teknikKamera televisi teknik
Kamera televisi teknik
 
Penuntun praktikum e lka 2 uin
Penuntun praktikum e lka 2 uinPenuntun praktikum e lka 2 uin
Penuntun praktikum e lka 2 uin
 
Slide week 4 terminal suara
Slide week 4   terminal suaraSlide week 4   terminal suara
Slide week 4 terminal suara
 
Robot pemadam api 1
Robot pemadam api 1Robot pemadam api 1
Robot pemadam api 1
 
bab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptx
bab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptxbab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptx
bab 6-SENSOR INFRA RED dan sensor suhu.pptx
 
PRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptx
PRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptxPRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptx
PRESENTASI KELOMPOK 3_PENYEARAH VILLARD.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 

Laporan praktikum semster 7

  • 1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Tujuan - Mempelajari dan memahami cara kerja dari photodiode dan phototransistor sebagai salah satu komponen utama dalam proses transmisi pada komunikasi melalui serat optik - Menguji dan mengevaluasi transmisi sinyal digital melalui perangkat optic srta mengukur power output dari transmitter ketika mengirimkan sinyal digital melalui perangkat optic. - Menguji dan mengevaluasi receiver sinyal digital melalui perangkat optic serta menentukan dari percobaan lebar bandwidth dari perangkat receiver. 1.2 Alat – alat Yang Digunakan 1. Kit Praktikum 2. Osciloskop 3. Frequency Counter 4. Kabel Jumper
  • 2. BAB II TEORI DASAR 2.1 Teori Dasar Gelombang cahaya juga merupakan gelombang elektromagnetik, jadi sebenarnya pengembangan sistem telekomunikasi dari gelombang elektromagnetik ratusan GigaHertz – TeraHertz merupakan perkembangan yang logis dalam bidang telekomunikasi. Semakin tinggi frekuensi gelombang pembawa maka semakin tinggi kapasitasnya dalam arti banyak kanal telepon yang dapat di tumpangkan. Dari segi ini cukup menarik system komunikasi dengan mempergunakan gelombang cahaya, dimana dengan frekuensinya sekitar 101 GHz maka jumlah kanal telepon yang dapat dikirimkan adalah sekitar 100.000 kanal. Dengan menyalurkan gelombang cahaya melalui sebuah serat optik (fiber optic) disamping lebar band yang cukup besar, akan diperoleh banyak keuntungan tambahan yakni : a. Jarak antara repeater cukup jauh (bisa sampai lebih 40 km) b. System tidak terganggu oleh induksi rangkaian listrik lainnya (EMI) c. Ukuran lebih kecil dan lebih ringan dari kabel-kabel koaksial biasa 2.2 Dasar Sistem Komunikasi Serat Optik Dasar sistem komunikasi terdiri dari sebuah transmitter, sebuah receiver, dan sebuah information channel. Pada transmitter informasi dihasilkan dan mengolahnya menjadi bentuk yang sesuai untuk dikirimkan sepanjang information channel, informasi ini berjalan dari transmitter ke receiver melalui information channel ini. 2.2 Photodiode Photodiode silikon adalah peranti peka cahaya, juga disebut phodetector, yang mana mengubah sinyal cahaya menjadi sinyal listrik. Suatu jendela atau lensa mengizinkan cahaya untuk jatuh pada pencabangan (junction), seperti ditampilkan pada gambar-1. Ketika sinar cahaya pada pencabangan fotodiode PN yang reverse-biased, pasangan elektron lubang (hole) diciptakan. Bergeraknya pasangan elektron lubang ini dengan tepat akan menghubungkan rangkaian yang menghasilkan aliran arus yang ada. Arus itu adalah proporsional kepada intensitas cahaya dan juga dipengaruhi oleh frekuensi dari terang yang menimpa pencabangan foto.
  • 3. Gambar 1 Hal ini termasuk tanggapan baik dalam jarak penglihatan dan yang di luar itu. Kita sebut daerah total “menerangi” meskipun cahaya secara normal mengacu pada frekuensi di dalam spectrum visual (manusia). Kurva tanggapan spektrum dari fotodiode silikon tertentu bergantung pada geometri dan tingkat dari doping pencabangan. Itu adalah nyata, lalu untuk efisiensi yang maksimum, bahwa karakteristik spektrum dari sumber terang (emiter cahaya) digunakan dengan suatu fotodiode harus memenuhi karakteristik dari fotodiode. 2.3 Phototransistor Arus yang dikembangkan oleh suatu fotodiode adalah sangat rendah. Arus ini tidak bisa digunakan secara langsung pada penerapan-penerapan kendali atau pengaturan, tetapi harus diperbesar. Setelah diperbesar, arus foto itu bisa cukup tinggi untuk digunakan dalam suatu sistem kendali, sebagai contoh untuk mengatur relay. Fototransistor itu adalah suatu detektor cahaya yang menkombinasikan suatu fotodiode dan suatu penguat transistor. Di sini suatu lensa memusatkan terang di suatu wafer tipe P yang sangat tipis, yang diselipkan di tengahnya satu kolektor tipe dan satu emiter. Meski fototransistor mempunyai tiga bagian, hanya dua lead boleh dikeluarkan dari pelindung, yaitu : lead emiter dan kolektor. Pada piranti ini arus basis peranti ini disediakan oleh arus yang diciptakan oleh terang yang menimpa pencabangan fotodiode basis-kolektor. Beberapa fototransistor mempunyai tiga lead yang keluar dari pelindung. Dalam fototransistor yang demikian, bias basis disediakan dari suatu rangkaian luar, yang di atasnya fotodiode dilapiskan. Gambar 4 Arus di suatu fototransistor tergantung seberaoa besar intensitas cahaya yang memasuki jendela transistor dan pengaruh kecil oleh tegangan terapan pada rangkain luar. Gambar-5 adalah suatu grafik dari arus kolektor Ic, sebagai suatu fungsi tegangan emitter
  • 4. kolektor Vce dan sebagai suatu fungsi iluminasi H. Itu adalah jenis bahwa fototransistor bertindak sebagai suatu sumber arus tetap, dan bahwa arus tergantung hampir seluruhnya di tingkatan iluminasi dan sangat sedikit pada tingkatan tegangan.
  • 5. BAB III PROSEDUR PERCOBAAN 3.1 Photodiode Gambar (a) dan (b) 1. Ikuti langkah – langkah sesuai pada gambar di atas, 2. Kemudian dengan menggunakan kabel jumper maka bentuklah rangkaian percobaan seperti gambar di atas. 3. Untuk sementara Vin jangan dihubungkan dulu, kemudian On-kan saklar utama modul. Lalu on-kan saklar S-1 pada alat yang disediakan. 4. Kemudian ukurlah tegangan Vf yang melintas pada resistor 1 Kohm, catat hasil pengukuran pada lembaran khusus yang ada buat. 5. Kemudian on-kan saklar s-1 dan s-2. Lalu hubungkan dengan menggunakan kabel jumper output dari function generator kepada pin Vin. 3.2 Phototransistor Gambar phototransistor (a) dan (b) 1. Ikuti langkah – langkah sesuai pada gambar di atas, 2. Kemudian dengan menggunakan kabel jumper maka bentuklah rangkaian percobaan seperti gambar di atas. 3. Untuk sementara Vin jangan dihubungkan dulu, kemudian On-kan saklar utama modul. Lalu on-kan saklar S-1 pada alat yang disediakan. 4. Kemudian ukurlah tegangan Vf yang melintas pada resistor 1 Kohm, catat hasil pengukuran pada lembaran khusus yang ada buat. 5. Kemudian on-kan saklar s-1 dan s-2. Lalu hubungkan dengan menggunakan kabel jumper output dari function generator kepada pin Vin.
  • 6. BAB IV HASIL PERCOBAAN 4.1 Photodiode a. Photodiode pengirim cahaya - Dari percobaan di atas di dapat hasil catatan transmiter memberi cahaya sebesar 143,4 hz b. Photodiode setelah diberi input 10 v - Besarnya pengirim cahaya setelah diberi input 10 v adalah 136 Hz - Kemudian hasil keluaran dari penerima sebesar 164,91 Hz.
  • 7. 4.2 Phototransistor a. - Pengirim phototransistor sebesar 130,80 Hz - Penerima sebesar 211,1 Hz