SlideShare a Scribd company logo
Laporan Evaluasi Indikator
Mutu UPT Puskesmas
Panunggangan Barat
Kinerja November 2022
Drg Amalia Indah Purwanti
Indikator Mutu Juni 2022
N
o
Indikator Mutu Target JUNI JULI AGUSTU
S
1 Kepatuhan Kebersihan Tangan 100 69.7% 99,4% 100%
2 Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) 100 100% 100% 100%
3 Kepatuhan Identifikasi Pengguna Layanan 100 46.8
4 Angka keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus Sensitif
Obat (SO)
100 Perhitungan di akhir tahun
5 Ibu Hamil yang mendapatkan pelayanan ANC sesuai standar 100 Perhitungan di akhir tahun
6 Kepuasan Pengguna layanan 86.56
7 Penderita hipertensi mendapatkan pengobatan sesuai dengan
standar
100 0.002%
8 Bayi usia 0-24 bulan mendapatkan Imunisasi dasar lengkap 95 Perhitungan di akhir tahun
9 Kelengkapan pengisian dan penyelesaian e-puskesmas 100 98.4 93,8 93,6
Kepatuhan mencuci tangan
Bulan Petugas
melakukan
cuci tangan
sesuai 5
momen cuci
tangan.
Petugas
mencuci
tangan dengan
langkah yang
benar
Petugas
mencuci
tangan sesuai
waktu yang
ditentukan
(hand rub 20-
30 detik, hand
wash 40-60
detik)
Total
persentase
Juni 87,3% 74,5% 47,3% 69.7%
Juli 100% 100% 98,3% 99,4%
Agustus 100% 100% 100% 100%
1-2 Kepatuhan Mencuci Tangan dan APD
Plan Do Check Action
Membuat google form
untuk monitoring
kepatuhan mencuci
tangan dan APD
PJ PPI mengisi form
monitoring harian staf
yang ada
- Monitoring belum
dilaksanakan harian ,
- hanya beberapa staff
saja yang di monitoring
- Monitoring mingguan PJ
Mutu via whatsapp grup
setiap hari Rabu/kamis
- Jika tim terlalu banyak
tidak efektif Tunjuk 1
orang saja untuk
melakukan monitoring
harian. (admen,
pelayanan,penunjang)

- Kak Nourma 
managemen
- ‘Bu estih dan Laras 
pelayanan
- Putri farmasi dan
laboratorium
- evaluasi perminggu
November
Plan Do Check Action
Pembentukan tim PPI dan
di sahkan melalui SK
kepala puskesmas
Observer bertugas
mengobservasi nakes pada
saat pelayanan sesuai
momen dan langkah cuci
tangan
- Monitoring dilaksakanan
sesuai dengan ketentuan
yang berlaku oleh
observer dan akan
dilaporkan oleh PJ mutu
- Belum ada laporan dari
observer ke PJ mutu
3. Identifikasi pengguna layanan
Kesimpulan
 80,6 % pasien tidak dilakukan identifikasi di unit pendaftaran
 74,2 % pasien tidak dilakukan identifikasi pada saat petugas melakukan tindakan medis
 54,8 % pasien tidak dilakukan identifikasi pada saat pemberian hasil di unit laboratorium
 3,3% pasien tidak diidentifikasi pada saat menyerahkan obat
Rendahnya identifikasi
pasien oleh petugas
19,4 % Pendaftaran
25,8% Pelayanan Medis
54,8% Laboratorium
96,7% farmasi
Belum ada
SOP
Identifikasi
pasien oleh
PJ
Keselamatan
pasien
Kurangnya
pengetahuan
petugas
tentang
identifikasi
pasien
METHODE
Man
Belum ada
seosialisasi
tentang
Identifikasi
Pasien
Monitoring harian
belum terlaksana
secara optimal
identifikasi
pasien oleh
petugas 100%
Identifikasi pengguna layanan
Plan Do Check Action
- sosialisasi identifikasi
pengguna layanan oleh
PJ Keselamatan pasien
sesuai standar
keselamatan pasien ( Dr
Nike) (September 2022)
- Membuat SOP
Identifikasi Pelayanan
pasien (September
2022)
- Pembuatan google form
monitoring identifikasi
pengguna layanan
(Agustus 2022)
- Sosialisasi SOP
Identifikasi pasien
- Tim keselamatan pasien
mengisi form monitoring
harian dengan metode
sampling 10% dari jumlah
pasien yang ada
Jika rata2 pasien 70 orang
perhari maka diambil
sample 7 orang
-
- Monitoring identifikasi
pengguna layanan
dilakukan PJ
Keselamatan pasien
- Peningkatan
pengetahuan petugas
tentang identifikasi
pengguna layanan
- Petugas melakukan
identifikasi sebanyak 60
% di unit pendaftaran (
dari 19,4% meningkat
menjadi 60%)
- Petugas melakukan
identifikasi sebanyak
25,8% menjadi 80% di
unit pelayanan
- Hasil monitoring
mingguan di evaluasi
oleh PJ Mutu
- Peningkatan persentase
identifikasi pengguna
layanan oleh petugas
dimonitoring bulanan
NOVEMBER
Plan Do Check Action
- Rapat kecil dengan PJ
keselamatan pasien
untuk pembentukan
TIM
- Pengesahan SK,
program keselamatan
pasien
- Rapat dilaksanakan 12
desember 2022
- Sosialisasi SK dan
program keselamatan
pasien
- Monitoring identifikasi
pengguna layanan
dilakukan PJ
Keselamatan pasien
- Peningkatan
pengetahuan petugas
tentang identifikasi
pengguna layanan
- Hasil monitoring
mingguan di evaluasi
oleh PJ Mutu
- Peningkatan persentase
identifikasi pengguna
layanan oleh petugas
dimonitoring bulanan
4. Kelengkapan pengisian dan penyelesaian
e-puskesmas November
 Peraturan Baru : klaim bpjs tidak bisa dilakukan jika ada pelayanan yang belum terselesaikan
Kelengkapan pengisian dan penyelesaian e-
puskesmas
100 98.4 93,8 93,6 96.6 97.0
Plan Do Check Action
- PJ UKPP berkoordinasi
dengan PJ Rekam
medis
- Melakukan evaluasi
penyelesaian e-
puskesmas agar
tercapai target 100%
- PJ Rekam medis
melakukan check rutin
untuk epuskesmas
yang belum
terselesaikan
- Hasil monitoring
mingguan di evaluasi
oleh PJ UKPP
- Tercapainya
penyelesaian
epuskesmas 100%
5. Penderita Hipertensi diobati sesuai standar Bulan
November
 Pelayanan kesehatan hipertensi adalah pelayanan kesehatan sesuai standar yang meliputi:
 a) Pengukuran tekanan darah dilakukan minimal satu kali sebulan di fasilitas pelayanan
kesehatan
 b) Edukasi perubahan gaya hidup dan/atau kepatuhan minum obat
 c) Melakukan rujukan jika diperlukan
Plan Do Check Action
- Melakukan Kunjungan
penderita hipertensi
mulai diposyandu
- Kunjungan penderita
hipertensi sesuai data
yang di dapat di
epuskesmas
- Kunjungan penderita
HT pada saat jadwal
posyandu
- Monitoring penderita
HT yang berobat sesuai
standar diposyandu
oleh PJ PTM
berkolaborasi dengan
PJ PISPK
- Peningkatan persentase
penderita HT berobat
sesuai sesuai standar
- Peningkatan lokus
keluarga PISPK dari
indicator merah
menjadi kuning
6. Ibu Hamil Mendapat pemeriksaan ANC Sesuai standar
 Ibu hamil yang mendapatkan pelayanan ANC sesuai standar adalah ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan
ANC lengkap sesuai dengan standar kuantitas dan standar kualitas selama periode kehamilan di wilayah kerja
Puskesmas pada tahun berjalan.
 Standar kuantitas adalah kunjungan 4 kali selama periode kehamilan (K4) terdiri dari:
1. 1(satu) kali kunjungan sedini mungkin pada trimester ke-1 (satu)/ 0-12 minggu,
2. 1 (satu) kali kunjungan pada trimester ke-2 (dua)/ > 12-24 minggu, dan
3. 2 (dua) kali kunjungan pada trimester ke-3 (tiga)/ 24 minggu-sampai dengan kelahiran
4. Standar kualitas yaitu pelayanan antenatal yang memenuhi 10T
 Kriteria Inklusi:
Seluruh ibu hamil bersalin di wilayah kerja pus kesmas pada tahun berjalan
Kriteria Eksklusi:
1.Ibu hamil dengan K1 bukan di trimester 1
2.Ibu hamil yang pindah domisili (drop out)
3.Ibu hamil yang tidak menyelesaikan masa kehamilan (Abortus)
4.Ibu hamil pindahan yang tidak memiliki catatan riwayat kehamilan lengkap
5.Ibu hamil meninggal sebelum bersalin.
Sedang mempelajari data dari mak idep
November
Plan Do Check Action
- Melakukan perhitungan
data ibu hamil yang
melahirkan di
puskesmas (backdate
selama 1 tahun 2022 di
bulan desember )
- Perhitungan ibuhamil
berdasarkan buku
kohort(mak idep)  PJ
KIA
- Melakukan pengecekan
data ibu hamil yang
melahirkan di
puskesmas apakah
sudah sesuai dengan
standar 16 T
- Hasil monitoring
tahunan dilakukan
oleh PJ KIA
- Dilaporkan kepada PJ
mutu untuk diinput
pada aplikasi
mutufasyankes
7. Kepuasan pengguna layanan
 Nilai unit pelayanan Puskesmas Panunggangan Barat berada pada interval
76,61-88,30  kinerja pelayanan puskesmas barat kategori baik
 Survey berikutnya bulan November/desember  sudah dilakukan
8. Imunisasi dasar lengkap
JUNI JULI AGUSTUS
IDL 8 13 267
9. Angka keberhasilan pengobatan pasien TB semua
kasus Sensitif Obat (SO)
 Pasien TB SO adalah pasien TB yang berdasarkan hasil
pemeriksaan bakteriologi atau Tes Cepat Molekuler
(TCM) menunjukkan hasil masih sensitif terhadap
Obat Anti Tuberkulosis (OAT) lini pertama.
 Numerator dari indikator ini adalah jumlah semua
pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap
pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas.
 Sedangkan, denominatornya adalah jumlah semua
pasien TB SO yang menyelesaikan pengobatan pada
tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmasnya.
 Adapun kriteria eksklusinya adalah
(1) pasien TB pindahan yang tidak dilengkapi dengan
TB 09 dan hasil pengobatan pasien TB pindahan
dengan TB 10,
(2) pasien TB dengan hasil positif pada bulan kelima
atau keenam,
(3) pasien meninggal sebelum berakhir masa
pengobatan dan
(4) pasien yang menjalani pengobatan kurang dari
enam bulan dalam tahun berjalan.
Data pasien TB Juni-
Agustus (SITB)
Managemen Risiko
Pelayanan Risiko Mitigasi risiko Regulasi
UKPP- pendaftaran rekam
medis pelayanan
Epuskesmas sedang
maintenance sehingga
tidak dapat diakses
Jika epuskesmas tidak
bisa digunakan selama …
menit maka pelayanan
skrining dilakukan dengan
mengisi kertas skrining
manual
Setelah epus dapat
diakses kembali maka
pendaftaran melakukan
pendaftaran mulai dari
pasien yang pertama
dating dan petugas
melengkapi anamnesa
sampai tindakan pada
epuskesmas
Pembuatan alur SOP untuk
mitigasi gangguan
pelayanan oleh tim UKPP
Membuat Alur pelayanan
mulai dari pendaftaran,
tindakan medis dan
farmasi
Melakukan sosialisasi
regulasi yang telah di
sahkan
Pelayanan Risiko Mitigasi risiko Regulasi
UKPP- pendaftaran rekam
medis pelayanan (kategori
reputasi Puskesmas )
Upload pelayanan pada
social media, status
whatsapp berupa
complain
-

More Related Content

What's hot

ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptxICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
PatenPisan1
 
Penilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmasPenilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmas
Joni Iswanto
 

What's hot (20)

Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
 
Pedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.docPedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.doc
 
Program keselamatan pasien
Program keselamatan pasienProgram keselamatan pasien
Program keselamatan pasien
 
PENYUSUNAN INDIKATOR MUTU UNIT
PENYUSUNAN INDIKATOR MUTU UNITPENYUSUNAN INDIKATOR MUTU UNIT
PENYUSUNAN INDIKATOR MUTU UNIT
 
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docxLAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
 
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
2 SK INDIKATOR MUTU PPI.docx
 
Indikator kinerja ukm
Indikator kinerja ukmIndikator kinerja ukm
Indikator kinerja ukm
 
Trend analisis capaian indikator mutu
Trend analisis capaian indikator mutuTrend analisis capaian indikator mutu
Trend analisis capaian indikator mutu
 
Contoh indikator ukm
Contoh indikator ukmContoh indikator ukm
Contoh indikator ukm
 
BAB I TKPP.pptx
BAB I TKPP.pptxBAB I TKPP.pptx
BAB I TKPP.pptx
 
Keselamatan Pasien di Puskesmas
Keselamatan Pasien di PuskesmasKeselamatan Pasien di Puskesmas
Keselamatan Pasien di Puskesmas
 
KONSEP MUTU PENERAPAN TATA KELOLA MUTU
KONSEP MUTU PENERAPAN TATA KELOLA MUTUKONSEP MUTU PENERAPAN TATA KELOLA MUTU
KONSEP MUTU PENERAPAN TATA KELOLA MUTU
 
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan PasienIndikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
 
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptxPedoman Tata Kelola Mutu.pptx
Pedoman Tata Kelola Mutu.pptx
 
profil indikator.docx
profil indikator.docxprofil indikator.docx
profil indikator.docx
 
FMEA di Puskesmas
FMEA di PuskesmasFMEA di Puskesmas
FMEA di Puskesmas
 
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptxICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
 
Penilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmasPenilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmas
 
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkmContoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
 
Surveilans pengendalian dan pencegahan infeksi di puskesmas
Surveilans pengendalian dan pencegahan infeksi di puskesmasSurveilans pengendalian dan pencegahan infeksi di puskesmas
Surveilans pengendalian dan pencegahan infeksi di puskesmas
 

Similar to Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx

20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf
20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf
20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf
TheoWillyanto
 
Kriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docx
Kriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docxKriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docx
Kriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docx
saprudin1
 
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
erna606977
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedah
fitrielita1
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedah
fitrielita1
 
Monitoring & evaluasi dalam pelayanan kb
Monitoring & evaluasi dalam pelayanan kbMonitoring & evaluasi dalam pelayanan kb
Monitoring & evaluasi dalam pelayanan kb
Agus Candra
 
fc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptx
fc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptxfc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptx
fc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptx
AchmadMubaroq1
 
Transformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptx
Transformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptxTransformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptx
Transformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptx
PutriDwiAstuti4
 

Similar to Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx (20)

indikator-kinerja-ptm.pdf
indikator-kinerja-ptm.pdfindikator-kinerja-ptm.pdf
indikator-kinerja-ptm.pdf
 
20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf
20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf
20240325 Monev KBK dan Pengelolaan Prolanis Puskesmas Kab Pati FINAL.pdf
 
Kriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docx
Kriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docxKriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docx
Kriteria 5.1.2 SK IMPP DAN INM - Copy.docx
 
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
 
Spm rs
Spm rsSpm rs
Spm rs
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedah
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedah
 
Monitoring & evaluasi dalam pelayanan kb
Monitoring & evaluasi dalam pelayanan kbMonitoring & evaluasi dalam pelayanan kb
Monitoring & evaluasi dalam pelayanan kb
 
INDIKATOR MUTU UPT PUSKESMAS GURUN 2023.docx
INDIKATOR MUTU UPT PUSKESMAS GURUN 2023.docxINDIKATOR MUTU UPT PUSKESMAS GURUN 2023.docx
INDIKATOR MUTU UPT PUSKESMAS GURUN 2023.docx
 
Capaian kinerja ukm TW 4.pptx
Capaian kinerja ukm TW 4.pptxCapaian kinerja ukm TW 4.pptx
Capaian kinerja ukm TW 4.pptx
 
12 INDIKATOR WAJIB-1.pptx
12 INDIKATOR WAJIB-1.pptx12 INDIKATOR WAJIB-1.pptx
12 INDIKATOR WAJIB-1.pptx
 
173-341-3-PB.pdf
173-341-3-PB.pdf173-341-3-PB.pdf
173-341-3-PB.pdf
 
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia RahmiPelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
 
fc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptx
fc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptxfc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptx
fc3587f6-a98e-4efc-97b7-1cf20415f2e5_PKP 2023 PTM DAN KESWA.pptx
 
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptxMateri E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
 
surveilans_ppi.pdf
surveilans_ppi.pdfsurveilans_ppi.pdf
surveilans_ppi.pdf
 
ttt
tttttt
ttt
 
Edit Outline presentasi puskesmas Baros.pptx
Edit Outline presentasi puskesmas Baros.pptxEdit Outline presentasi puskesmas Baros.pptx
Edit Outline presentasi puskesmas Baros.pptx
 
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pdf
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pdfBAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pdf
BAB III. PKP 9 gizi KLINIK pptx.pdf
 
Transformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptx
Transformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptxTransformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptx
Transformasi layanan rujukan Persi 07032023.pptx
 

Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx

  • 1. Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat Kinerja November 2022 Drg Amalia Indah Purwanti
  • 2. Indikator Mutu Juni 2022 N o Indikator Mutu Target JUNI JULI AGUSTU S 1 Kepatuhan Kebersihan Tangan 100 69.7% 99,4% 100% 2 Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) 100 100% 100% 100% 3 Kepatuhan Identifikasi Pengguna Layanan 100 46.8 4 Angka keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus Sensitif Obat (SO) 100 Perhitungan di akhir tahun 5 Ibu Hamil yang mendapatkan pelayanan ANC sesuai standar 100 Perhitungan di akhir tahun 6 Kepuasan Pengguna layanan 86.56 7 Penderita hipertensi mendapatkan pengobatan sesuai dengan standar 100 0.002% 8 Bayi usia 0-24 bulan mendapatkan Imunisasi dasar lengkap 95 Perhitungan di akhir tahun 9 Kelengkapan pengisian dan penyelesaian e-puskesmas 100 98.4 93,8 93,6
  • 3. Kepatuhan mencuci tangan Bulan Petugas melakukan cuci tangan sesuai 5 momen cuci tangan. Petugas mencuci tangan dengan langkah yang benar Petugas mencuci tangan sesuai waktu yang ditentukan (hand rub 20- 30 detik, hand wash 40-60 detik) Total persentase Juni 87,3% 74,5% 47,3% 69.7% Juli 100% 100% 98,3% 99,4% Agustus 100% 100% 100% 100%
  • 4.
  • 5. 1-2 Kepatuhan Mencuci Tangan dan APD Plan Do Check Action Membuat google form untuk monitoring kepatuhan mencuci tangan dan APD PJ PPI mengisi form monitoring harian staf yang ada - Monitoring belum dilaksanakan harian , - hanya beberapa staff saja yang di monitoring - Monitoring mingguan PJ Mutu via whatsapp grup setiap hari Rabu/kamis - Jika tim terlalu banyak tidak efektif Tunjuk 1 orang saja untuk melakukan monitoring harian. (admen, pelayanan,penunjang)  - Kak Nourma  managemen - ‘Bu estih dan Laras  pelayanan - Putri farmasi dan laboratorium - evaluasi perminggu
  • 6. November Plan Do Check Action Pembentukan tim PPI dan di sahkan melalui SK kepala puskesmas Observer bertugas mengobservasi nakes pada saat pelayanan sesuai momen dan langkah cuci tangan - Monitoring dilaksakanan sesuai dengan ketentuan yang berlaku oleh observer dan akan dilaporkan oleh PJ mutu - Belum ada laporan dari observer ke PJ mutu
  • 8. Kesimpulan  80,6 % pasien tidak dilakukan identifikasi di unit pendaftaran  74,2 % pasien tidak dilakukan identifikasi pada saat petugas melakukan tindakan medis  54,8 % pasien tidak dilakukan identifikasi pada saat pemberian hasil di unit laboratorium  3,3% pasien tidak diidentifikasi pada saat menyerahkan obat
  • 9. Rendahnya identifikasi pasien oleh petugas 19,4 % Pendaftaran 25,8% Pelayanan Medis 54,8% Laboratorium 96,7% farmasi Belum ada SOP Identifikasi pasien oleh PJ Keselamatan pasien Kurangnya pengetahuan petugas tentang identifikasi pasien METHODE Man Belum ada seosialisasi tentang Identifikasi Pasien Monitoring harian belum terlaksana secara optimal identifikasi pasien oleh petugas 100%
  • 10. Identifikasi pengguna layanan Plan Do Check Action - sosialisasi identifikasi pengguna layanan oleh PJ Keselamatan pasien sesuai standar keselamatan pasien ( Dr Nike) (September 2022) - Membuat SOP Identifikasi Pelayanan pasien (September 2022) - Pembuatan google form monitoring identifikasi pengguna layanan (Agustus 2022) - Sosialisasi SOP Identifikasi pasien - Tim keselamatan pasien mengisi form monitoring harian dengan metode sampling 10% dari jumlah pasien yang ada Jika rata2 pasien 70 orang perhari maka diambil sample 7 orang - - Monitoring identifikasi pengguna layanan dilakukan PJ Keselamatan pasien - Peningkatan pengetahuan petugas tentang identifikasi pengguna layanan - Petugas melakukan identifikasi sebanyak 60 % di unit pendaftaran ( dari 19,4% meningkat menjadi 60%) - Petugas melakukan identifikasi sebanyak 25,8% menjadi 80% di unit pelayanan - Hasil monitoring mingguan di evaluasi oleh PJ Mutu - Peningkatan persentase identifikasi pengguna layanan oleh petugas dimonitoring bulanan
  • 11. NOVEMBER Plan Do Check Action - Rapat kecil dengan PJ keselamatan pasien untuk pembentukan TIM - Pengesahan SK, program keselamatan pasien - Rapat dilaksanakan 12 desember 2022 - Sosialisasi SK dan program keselamatan pasien - Monitoring identifikasi pengguna layanan dilakukan PJ Keselamatan pasien - Peningkatan pengetahuan petugas tentang identifikasi pengguna layanan - Hasil monitoring mingguan di evaluasi oleh PJ Mutu - Peningkatan persentase identifikasi pengguna layanan oleh petugas dimonitoring bulanan
  • 12. 4. Kelengkapan pengisian dan penyelesaian e-puskesmas November  Peraturan Baru : klaim bpjs tidak bisa dilakukan jika ada pelayanan yang belum terselesaikan Kelengkapan pengisian dan penyelesaian e- puskesmas 100 98.4 93,8 93,6 96.6 97.0 Plan Do Check Action - PJ UKPP berkoordinasi dengan PJ Rekam medis - Melakukan evaluasi penyelesaian e- puskesmas agar tercapai target 100% - PJ Rekam medis melakukan check rutin untuk epuskesmas yang belum terselesaikan - Hasil monitoring mingguan di evaluasi oleh PJ UKPP - Tercapainya penyelesaian epuskesmas 100%
  • 13. 5. Penderita Hipertensi diobati sesuai standar Bulan November  Pelayanan kesehatan hipertensi adalah pelayanan kesehatan sesuai standar yang meliputi:  a) Pengukuran tekanan darah dilakukan minimal satu kali sebulan di fasilitas pelayanan kesehatan  b) Edukasi perubahan gaya hidup dan/atau kepatuhan minum obat  c) Melakukan rujukan jika diperlukan
  • 14. Plan Do Check Action - Melakukan Kunjungan penderita hipertensi mulai diposyandu - Kunjungan penderita hipertensi sesuai data yang di dapat di epuskesmas - Kunjungan penderita HT pada saat jadwal posyandu - Monitoring penderita HT yang berobat sesuai standar diposyandu oleh PJ PTM berkolaborasi dengan PJ PISPK - Peningkatan persentase penderita HT berobat sesuai sesuai standar - Peningkatan lokus keluarga PISPK dari indicator merah menjadi kuning
  • 15. 6. Ibu Hamil Mendapat pemeriksaan ANC Sesuai standar  Ibu hamil yang mendapatkan pelayanan ANC sesuai standar adalah ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai dengan standar kuantitas dan standar kualitas selama periode kehamilan di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan.  Standar kuantitas adalah kunjungan 4 kali selama periode kehamilan (K4) terdiri dari: 1. 1(satu) kali kunjungan sedini mungkin pada trimester ke-1 (satu)/ 0-12 minggu, 2. 1 (satu) kali kunjungan pada trimester ke-2 (dua)/ > 12-24 minggu, dan 3. 2 (dua) kali kunjungan pada trimester ke-3 (tiga)/ 24 minggu-sampai dengan kelahiran 4. Standar kualitas yaitu pelayanan antenatal yang memenuhi 10T  Kriteria Inklusi: Seluruh ibu hamil bersalin di wilayah kerja pus kesmas pada tahun berjalan Kriteria Eksklusi: 1.Ibu hamil dengan K1 bukan di trimester 1 2.Ibu hamil yang pindah domisili (drop out) 3.Ibu hamil yang tidak menyelesaikan masa kehamilan (Abortus) 4.Ibu hamil pindahan yang tidak memiliki catatan riwayat kehamilan lengkap 5.Ibu hamil meninggal sebelum bersalin. Sedang mempelajari data dari mak idep
  • 16. November Plan Do Check Action - Melakukan perhitungan data ibu hamil yang melahirkan di puskesmas (backdate selama 1 tahun 2022 di bulan desember ) - Perhitungan ibuhamil berdasarkan buku kohort(mak idep)  PJ KIA - Melakukan pengecekan data ibu hamil yang melahirkan di puskesmas apakah sudah sesuai dengan standar 16 T - Hasil monitoring tahunan dilakukan oleh PJ KIA - Dilaporkan kepada PJ mutu untuk diinput pada aplikasi mutufasyankes
  • 17. 7. Kepuasan pengguna layanan  Nilai unit pelayanan Puskesmas Panunggangan Barat berada pada interval 76,61-88,30  kinerja pelayanan puskesmas barat kategori baik  Survey berikutnya bulan November/desember  sudah dilakukan
  • 18. 8. Imunisasi dasar lengkap JUNI JULI AGUSTUS IDL 8 13 267
  • 19. 9. Angka keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus Sensitif Obat (SO)  Pasien TB SO adalah pasien TB yang berdasarkan hasil pemeriksaan bakteriologi atau Tes Cepat Molekuler (TCM) menunjukkan hasil masih sensitif terhadap Obat Anti Tuberkulosis (OAT) lini pertama.  Numerator dari indikator ini adalah jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas.  Sedangkan, denominatornya adalah jumlah semua pasien TB SO yang menyelesaikan pengobatan pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmasnya.  Adapun kriteria eksklusinya adalah (1) pasien TB pindahan yang tidak dilengkapi dengan TB 09 dan hasil pengobatan pasien TB pindahan dengan TB 10, (2) pasien TB dengan hasil positif pada bulan kelima atau keenam, (3) pasien meninggal sebelum berakhir masa pengobatan dan (4) pasien yang menjalani pengobatan kurang dari enam bulan dalam tahun berjalan. Data pasien TB Juni- Agustus (SITB)
  • 20. Managemen Risiko Pelayanan Risiko Mitigasi risiko Regulasi UKPP- pendaftaran rekam medis pelayanan Epuskesmas sedang maintenance sehingga tidak dapat diakses Jika epuskesmas tidak bisa digunakan selama … menit maka pelayanan skrining dilakukan dengan mengisi kertas skrining manual Setelah epus dapat diakses kembali maka pendaftaran melakukan pendaftaran mulai dari pasien yang pertama dating dan petugas melengkapi anamnesa sampai tindakan pada epuskesmas Pembuatan alur SOP untuk mitigasi gangguan pelayanan oleh tim UKPP Membuat Alur pelayanan mulai dari pendaftaran, tindakan medis dan farmasi Melakukan sosialisasi regulasi yang telah di sahkan
  • 21. Pelayanan Risiko Mitigasi risiko Regulasi UKPP- pendaftaran rekam medis pelayanan (kategori reputasi Puskesmas ) Upload pelayanan pada social media, status whatsapp berupa complain -