SlideShare a Scribd company logo
1 of 30
PENYUSUNAN
INDIKATOR MUTU
PUSKESMAS BANJARSARI
10 FEBRUARI 2023
PENYUSUNAN
INDIKATOR MUTU
INDIKATOR
 Adalah variabel ukuran atau tolok ukur untuk
mengetahui adanya perubahan/penyimpangan
yang dikaitkan dengan target/standar/nilai yang
telah ditentukan
 Indikator harus sensitif dan spesifik
 Indikator biasanya digunakan dalam mengukur
keberhasilan kinerja seseorang atau kelompok
atau organisasi tertentu
 Indikator dapat mengukur kinerja misi, sasaran,
program dan kegiatan
ADA 2 INDIKATOR YANG HARUS KITA
CAPAI :
INDIKATOR KINERJA: SESUATU YANG
DICAPAI, PRESTASI YANG
DIPERLIHATKAN ( CAKUPAN KI, K4,
IMUNISASI DLL)
INDIKATOR MUTU : TOLOK UKUR
YANG DIGUNAKAN UNTUK MENILAI
TINGKAT KEBERHASILAN MUTU
PELAYANAN KESEHATAN DIFASILITAS
PELAYANAN KESEHATAN
CONTOH :
1. PERSENTASE PEMERIKSAAN IBU
HAMIL YANG MENDAPATKAN
PEMERIKSAAN T10
2. PERSENTASE PENEMUAN KASUS TB
YANG DIDIAGNOSA BERDASARKAN
PEMERIKSAANN DAHAK BTA POSITIF
3. PERSENTASE BAYI YANG
MENDAPATKAN IMUNISASI DASAR
LENGKAP
INDIKATOR KINERJA VS INDIKATOR MUTU
INDIKATOR KINERJA
1. IMUNISASI CAMPAK
 BANYAKNYA BAYI YANG
DIIMUNISASI CAMPAK
 CAKUPAN IMUNISASI
CAMPAK
 KUNJUNGANN ( K1) IBU
HAMIL
 BANYAKNYA IBU HAMIL YANG
DATANG PERTAMA KALI
MEMERIKSAKAN
KEHAMILANNYA
 CAKUPAN K1
INDIKATOR MUTU
1. PERSENTASE BAYI YANG
MENDAPATKAN IMUNISASI
DASAR LENGKAP
2. PERSENTASE PEMERIKSAAN
IBU HAMIL YANG
MENDAPATKAN
PEMERIKSAAN T10
INDIKATOR MUTU
TOLOK UKUR YANG DIGUNAKAN
UNTUK MENILAI TINGKAT
KEBERHASILAN MUTU PELAYANAN
KESEHATAN DI FASILITAS PELAYANAN
KESEHATAN
PENGGUNA MENGINGINKAN SESUATU
YANG MEMENUHI KEBUTUHAN
STANDART ATAU LEBIH.
MAKA PENYEDIA BARANG/JASA
BERUPAYA UNTUK MEMENUHI
STANDART DAN MENGUPAYAKAN
PERBAIKAN/ PENINGKATAN.
MAKA PENYEDIA BARANG/JASA
PERLU MENGUKUR KESESUAIAN
TERHADAP KEBUTUHAN/STANDART
DAN MENGUKUR KEBERHASILAN
SUATU PERBAIAKN/PENINGKATAN
PELAYANAN KESEHATAN DIKATAKAN
BERMUTU BILA MEMENUHI 2
INDIKATOR SESUAI DENGAN
STANDART DAN MEMENUHI HARAPAN
PASIEN ( MUTU PELAYANAN
KESEHATAN )
DILAKSANAKAN DI SETIAP UNIT
PELAYANAN
DILAKSANAKAN DI SEMUA POKJA
KMP,UKP DAN UKM
ADA 3 INDIKATOR MUTU DI
PUSKESMAS
1. INM ( INDIKATOR NASIONAL MUTU )
ADA 6 INDIKATOR ( WAJIB )
a) KEPATUHAN KEBERSIHAN TANGAN
b) KEPATUHAN PENGUNAAN APD
c) KEPATUHAN IDENTIFIKASI PASIEN
d) KEBERHASILAN PENGOBATAN TB SEMUA KASUS
SENSITIF OBAT
e) IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN PELAYANAN ANC
SESUAI STANDART
f) KEPUASAN PELANGGAN
1. INDIKATOR MUTU PRIORITAS
PUSKESMAS ( IMPP )
 DIPILIH OLEH MASING MASING
FASYANKES
 INDIKATOR YANG DIPRIORITASKAN
BERDASARKAN PERMASALAHAN
KESEHATAN DIWILAYAH KERJA
PUSKESMAS YANG TELAH
DISEPAKATI MELALUI PROSES
INTERNAL PUSKESMAS
 BERLAKU DI KMP, UKPP DAN UKM
1. INDIKATOR MUTU UNIT PELAYANAN
DIBUAT MASING2 UNIT PELAYANAN
DIBUAT MINIMAL 1 INDIKATOR MUTU
CONTOH INDIKATOR MUTU
UKPP (IGD)
SOP
 Pasien segera
ditangani
 Tidak boleh ada
infeksi saat infus
 Register pasien harus
diisi
INDIKATOR MUTU
 Waktu tanggap (
response time )
pelayanann gawat
darurat < 5 menit
 Persentase kejadian
phlebitis
 Register IGD harus
diisi lengkap
CONTOH INDIKATOR UKM ( TB)
SOP
 Tidak boleh menular
pada orang lain
 Harus minum obat
teratur
 Harus didiagnosa
secara pasti
INDIKATOR MUTU
 Dilaksanakan KIE
pada pasien
 Menunjuk
keluarganya sebagai
PMO
 Diagnosa
berdasarkan BTA +
PRIORITAS INDIKATOR
NO INDIKATOR MUTU U S G TOTAL RANK
1 Dilaksanakan KIE pada
pasien
4 3 3 36 3
2 Menunjuk keluarganya
sebagai PMO
5 4 4 80 1
3 Diagnosa berdasarkan
BTA +
4 4 3 48 2
INDIKATOR MUTU UNIT PELAYANAN
TB
MENUNJUK KELUARGANYA SEBAGAI
PMO
SELANJUTNYA MEMBUAT PROFIL
INDIKATOR MUTU
U = Urgency ( Dilihat dari tersedianya waktu,
mendesak atau tidak masalah tersebut
diselesaikan/dilihat waktu)
S = Seriousness ( Seberapa serius masalah itu
perlu dibahas dikaitkan dengan akibat yang
timbul dengan penundaan pemecahan masalah
tersebut/dilihat dr dampak)
G= Growth ( Seberapa kemungkinan masalah
tersebut akan berkembang dikaitkan
kemungkinan penyebab masalah akan makin
buruk bila dibiarkan /kemugkinan berkembang)
Berdasarkan skala likert 1-5 ( 5=sangat besar,
4=besar, 3=sedang, 2=kecil, 1=sangat kecil)
JANGAN DIJADIKAN INDIKATOR
PENYELESAIAN CEPAT
BUKAN TUPOKSI ATAU PROSES
BISNIS UNIT ATAU SANGAT
BERGANTUNG PIHAK LAIN
BERSIFAT INSIDEN ( TIDAK BISA
DIPREDIKSI )
Profil/Kamus indikator
Indikator Diisi dengan judul indikator singkat ( Kepuasan pasien, Kepatuhan lata
pelindung diri APD )
Dasar Pemikiran/Alasan
memilih
Kenapa memilih indikator tersebut Ketentuan/peraturan, data, analisa
situasi ( 3h 1 P )
Dimensi mutu Diisi dengan dimensi mutu yang mana yang terkait dengan indikator tsb
Bisa 1 atau lebih
Tujuan indikator Diisi dengan hasil yang ingiin dicapai dengan melakukan pengukuran
indikator
Defiinisi Operasional Penjelasan detil tentang bagian-bagian indikator untuk mengurangi
peluang bias, orang yang membaca
Jenis Indikator
Satuan pengukuran Standar atau ukuran yang digunakan. Jumlah, persentase dan satuan
waktu
Numerator (pembilang) Jumlah subyek atau kondisi yang akan diukur dalam populasi atau
sampel yang memiliki karakteristik tertentu
Denominator (penyebut) Semua peluang yang ingin diukur dalam populasi atau sampel
Kriteria :
a. Kriteria inklusi
b. Kriteria eksklusi
Karakteristik subyek yang memenuhi kriteria yang telah ditentukan
Menghilangkan/mengeluarkan subyek yang memenuhi kriteria dari
pengukuran karena berbagai sebab
Sumber data Diisi dengan dari mana data dapat diperoleh, apakah dari survei, dari
Input Proses Output outcome
Sampel Melakukan
sampling
ya Tidak
Metode
sampling
Simpel
random
sampling
Sistematik
random
sampling
Coovelenc
e random
sampling
Besar
Sampling
Penyajian data/rencana analisis Diagram garis, diagrm batang, jaring laba-laba dll
Wilayah pengamatan Tempat/Area Pengukuran indikator
Metode pengumpulan data Restropektid ( auidt dengan telaah dokumen, rm, catatan data dll )
pemenuhan 10 t pada anc, kelengkapan rm dll
Comcurrent ( Observasi saat kegiatan berlangsung ) kkt, apd , dll
Penanggungjawab indikator Nama pihak/unit kerja penanggungjawab indikator ( pengelola data,
analisa data dan tindak lanjut
Contoh :SKP 6 : PJ UKP
Pengumpul data indikator Nama pihak /unit yang mengumpulkan data ( sumber pengumpulan
data )
Frekuensi pengumpulan data Harian, mingguan, bulanan, semester atau tahunan
Peroide pelaporan Waktu pelaporan data ke tim pengelola data / Unit mutu Laporan sdh
dianalisis , pengumpulan harian mingguan dll
Rencana penyebaran hasil
capaian
Tentukan dulu siapa saya yang akan mendapatkan manfaat dan
memerlukan informasi data indikator tersebut untuk upaya penjaminann
Internal
Pihak terkait
Intrumen/Formulir pengumpulan
data
Kalau ada nomor register ditulis
Target capaian Sasaran yang ingijn dicapai
Berdasarkan pada :
Capaian data sebellumnya
Ketetapan yang ditentukan ( SPM)
Interal dan eksternal
Sumber daya yang dimiliki
2020,2021,2022,2023,2024,2025
Pembandingan dengan eksternal bagaimana prosesnya
Jenis Jenis Indikator
INPUT
Berkaitan dengan Man, Money, Material, Methode,
manajemen misalnya jumlah dokter yang melayani, bahan
habis pakai yang digunakan,, metode pelayanan dll
PROSES
Berkaitan dengan proses apa yang dilakukanuntuk
menilai apa yang dikerjakan oleh petugas . Misalnya
cara memberikan pelayanan, cara membuat barang ,
Kelas ibu hamil ( penyuluhan dan kelas ibu hamil )dll.
OUTPUT
untuk menilai hasil akhir drpada proses yang telah
dilaksanakna . Misalnya jumlah pasien yang dioperasi,
jumlah pelayanan rawat jalan, Jumlah kelas ibu hamil
dalam setahun, jumlah ibu hamil yang mengikuti kegiatan
ibu hamil dalam setahun
OUTCOME
Adalah untuk menilai dampak pelayanan yang diberikan
terhadap pengguna layanan . Bisanya merupakan
persepsi pelanggan terhadap pemanfaatan layanan
Tujuan tercapai atau tdk, sesuai harapan atau tidak
IMPACT
Adalah ukuran dampak dari suatu produk secara luas dan
biasanya jangka panjang.
VALIDASI DATA
TUJUAN VALIDASI
 UNTUK MENJAMIN DATA INDIKATOR AKURAT/SAHIH, AGAR
DAPAT DIGUNAKAN UNTUK DASAR PENGAMBILAN
KEPUTUSAN, PERUBAHAN KEBIJAKA, PERBAIKAN DAN
MEMBERIKAN INFORMASI PADA MASYARAKAT.
KAPAN VALIDASI DILAKUKAN , jika:
 Terdapat indikator baru yang diterapkan untuk menilai mutu
kesehatan
 Terdapat indikator mutu yang akan ditampilkan kepada masyarakat
melalui media informasi yang ditetapkan.
 Terdapat perubahan pada metode pengukuran yang ada, antara lain
: perubahan numerator atau denominator, perubahan metode
pengumpulan perubahan sumber data, perubahan subyek
pengumpulan data, perubahan do dari indikator
Efektif
Berorentasi pada pasien
Tepat Waktu
Efisien
Adil
Terintregrasi
Dimensi Mutu
Keselamatan
INDIKATOR SPM ( STANDART
PELAYANAN MINIMAL )
1. Pelayanan kesehatan ibu hamil sesuai standart
2. Pelayanan kesehatan ibu bersalin sesuai standart
3. Pelayanan kesehatan bayi baru lahir ( usia 0-28 hari ) sesuai standart
4. Pelayanan Kesehatan Balita ( Usia 0-59 bulan ) sesuai standart
5. Pelayanan kesehatan pada usia pendidikan dasar kelas 1 sampai dengan
kelas 9 dan diluar satuan pendidikan dasar
6. Pelayanan kesehatan usia produktif
7. Skrining kesehatan WNI usia 60 tahun keatas
8. Pelayanan kesehatanpenderita HT
9. Pelayanan kesehatan penderita DM
10. Pelayanan kesehatan jiwa
11. Orang terduga TBC mendapatkan pelayanan TBS sesuai standart
12. Oarng dengan resiko terinfeksi HIV mendapatkan pelayanann deteksi dini
HIV sesuai standart
INDIKATOR PIS PK
1. Keluarga mengikuti program KB
2. Ibu melakukan persalinan di fasyankes
3. Bayi mendapatkan imunisasi dasar lengkap
4. Bayi mendapatkan ASI eksklusif
5. Balita mendapatkan pemantaun pertumbuhan
6. Penderita TBC mendapatkan pengobatan sesuai standart
7. Penderita HT rutin menjalani pengobatan
8. Penderita gangguan jiwa tidak terlantar dan mendapat pengobatan
9. Anggota keluarag tidak ada yang merokok
10. Keluarga merupakan anggaota Jaminan Kesehatan Nasional (
JKN )
11. Keluarga memiliki akses ke sarana air bersih
INDIKATOR SKP
1. Kepatuhan identifikasi pasien
2. Peningkatan komunikasi efektif
3. Peningkatan keamanan yang harus diwaspadai
4. Kepastian tepat lokasi, tepat prosedur dan
tepat pasien operasi
5. Pengurangan resiko infeksi terkait pelayanan
kesehatan
6. Pengurangan resiko pasien jatuh
INDIKATOR PPI
1. Kebersihan tangan
2. Alat pelindung diri
3. Pemrosesan peralatan perawatan pasien
4. Penanganan linen
5. Pengendalian lingkungan
6. Penanganan limbah
7. Penempatan pasien
8. Pelindungan kesehatan karyawa n
9. Penyuntikan yang aman
10. Etika batuk bersin
PEKERJAANMU ITU AKAN MENGISI SEBAGIAN
BESAR HIDUPMU DAN SATU SATUNYA CARA
UNTUK BENAR-BENAR PUAS ADALAH MELAKUKAN
APA YANG KAMU YAKINI, SEBAGAI PEKERJAAN
HEBAT. DAN SATU-SATUNYA CARA UNTUK
MELAKUKAN PEKERJAAN HEBAT ADALAH
MENCINTAI APA YANG KAMU LAKUKAN. JIKA KAMU
BELUM MENEMUKANNYA , TERUSLAH MENCARI
MATURNUWUN

More Related Content

What's hot

Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasRangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasZakiah dr
 
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Tini Wartini
 
SK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docx
SK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docxSK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docx
SK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docxMufidanaAzis1
 
EP BAB 5 PMP.docx
EP BAB 5 PMP.docxEP BAB 5 PMP.docx
EP BAB 5 PMP.docxAswanAja
 
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptxICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptxPatenPisan1
 
Penilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmasPenilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmasJoni Iswanto
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmKlinikSubanmedika
 
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020RSUDdrABDULAZIZ
 
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022novitawanget
 
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN yesintabella
 
Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas renjanaera
 
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docxLAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docxSuMarni41
 
Trend analisis capaian indikator mutu
Trend analisis capaian indikator mutuTrend analisis capaian indikator mutu
Trend analisis capaian indikator mutuArmin Kobain
 
profil indikator.docx
profil indikator.docxprofil indikator.docx
profil indikator.docxYunitraDevi1
 
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptPetunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptLastriMarga
 

What's hot (20)

Bab 5 mutu
Bab 5 mutuBab 5 mutu
Bab 5 mutu
 
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmasRangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
Rangkuman akreditasi FKTP / puskesmas
 
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
Buku panduan pelaksanaan pispk masa pandemi covid 19 serta adaptasi kebiasaan...
 
SK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docx
SK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docxSK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docx
SK PROGRAM PENINGKATN MUTU.docx
 
EP BAB 5 PMP.docx
EP BAB 5 PMP.docxEP BAB 5 PMP.docx
EP BAB 5 PMP.docx
 
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptxICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
ICRA DALAM IMPLEMENTASI PPI DI PUSKESMAS.pptx
 
Penilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmasPenilaian kinerja puskesmas
Penilaian kinerja puskesmas
 
Manual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmasManual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmas
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
 
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
 
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
 
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
INDIKATOR KINERJA SURVEILANS DI PUSKESMAS I BATURRADEN
 
Pedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.docPedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.doc
 
Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas
 
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docxLAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
 
Trend analisis capaian indikator mutu
Trend analisis capaian indikator mutuTrend analisis capaian indikator mutu
Trend analisis capaian indikator mutu
 
profil indikator.docx
profil indikator.docxprofil indikator.docx
profil indikator.docx
 
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptPetunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
 
BAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdfBAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdf
 
Lokmin puskesmas
Lokmin puskesmasLokmin puskesmas
Lokmin puskesmas
 

Similar to PENYUSUNAN INDIKATOR MUTU UNIT

sosialisasi-inm (2).pptx
sosialisasi-inm (2).pptxsosialisasi-inm (2).pptx
sosialisasi-inm (2).pptxTrisy SY
 
identifikasi indikator ukp.pptx
identifikasi indikator ukp.pptxidentifikasi indikator ukp.pptx
identifikasi indikator ukp.pptxMarlindaZulita
 
#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptx
#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptx#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptx
#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptxanis1110121
 
Meningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.ppt
Meningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.pptMeningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.ppt
Meningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.pptkomitemutu5
 
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docxMadediahsukmaMahatri
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahfitrielita1
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahfitrielita1
 
7. PLAN INM PKM.pptx
7. PLAN INM PKM.pptx7. PLAN INM PKM.pptx
7. PLAN INM PKM.pptxRAHMA674539
 
7. Plan_INM di Puskesmas.pdf
7. Plan_INM di Puskesmas.pdf7. Plan_INM di Puskesmas.pdf
7. Plan_INM di Puskesmas.pdfRidwanMeito
 
#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptx
#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptx#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptx
#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptxRonnyBudiman6
 
KONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptx
KONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptxKONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptx
KONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptxAnnisFathia1
 
Dokumen keperawatan, manfaat proses keperawatan
Dokumen keperawatan, manfaat proses keperawatanDokumen keperawatan, manfaat proses keperawatan
Dokumen keperawatan, manfaat proses keperawatanMarlina Arby
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................teeka180806
 
1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI
1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI
1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSItsablala
 
PERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.ppt
PERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.pptPERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.ppt
PERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.pptkomnakes
 

Similar to PENYUSUNAN INDIKATOR MUTU UNIT (20)

sosialisasi-inm (2).pptx
sosialisasi-inm (2).pptxsosialisasi-inm (2).pptx
sosialisasi-inm (2).pptx
 
INM_Ed 270323_Papay.pptx
INM_Ed 270323_Papay.pptxINM_Ed 270323_Papay.pptx
INM_Ed 270323_Papay.pptx
 
identifikasi indikator ukp.pptx
identifikasi indikator ukp.pptxidentifikasi indikator ukp.pptx
identifikasi indikator ukp.pptx
 
#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptx
#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptx#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptx
#2 Sosialisasi INM 24-25 Feb 22.pptx
 
PLAN INM PKM.pptx
PLAN INM PKM.pptxPLAN INM PKM.pptx
PLAN INM PKM.pptx
 
7. PLAN INM PKM.pdf
7. PLAN INM PKM.pdf7. PLAN INM PKM.pdf
7. PLAN INM PKM.pdf
 
Meningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.ppt
Meningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.pptMeningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.ppt
Meningkatkan_keselamatan_pasien_melalui.ppt
 
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
2-tkm_inm-update-3-des-2020_update.docx
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedah
 
Profil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedahProfil indikator rms bedah
Profil indikator rms bedah
 
7. PLAN INM PKM.pptx
7. PLAN INM PKM.pptx7. PLAN INM PKM.pptx
7. PLAN INM PKM.pptx
 
7. Plan_INM di Puskesmas.pdf
7. Plan_INM di Puskesmas.pdf7. Plan_INM di Puskesmas.pdf
7. Plan_INM di Puskesmas.pdf
 
#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptx
#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptx#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptx
#1 sosialisasi INM RS 8-9 Nov 21.pptx
 
KONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptx
KONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptxKONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptx
KONSEP DASAR PROSES ASUHAN KEPERAWATAN.pptx
 
Pedoman mtbs
Pedoman mtbsPedoman mtbs
Pedoman mtbs
 
Dokumen keperawatan, manfaat proses keperawatan
Dokumen keperawatan, manfaat proses keperawatanDokumen keperawatan, manfaat proses keperawatan
Dokumen keperawatan, manfaat proses keperawatan
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
 
Dokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatanDokumentasi keperawatan
Dokumentasi keperawatan
 
1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI
1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI
1#MONITORING DAN SURVEILANS PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI
 
PERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.ppt
PERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.pptPERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.ppt
PERLUNYA KONSEP MUTU DAN TATA KELOLA MUTU.ppt
 

Recently uploaded

MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxcholiftiara1
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIgermanaaprianineno
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorariniastuti020
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxrosintauli1
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungariniastuti020
 
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.pptnabillasy1
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxulfahyus
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiariniastuti020
 
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.pptAPLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.pptrosintauli1
 
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersafisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersaAgusSupriyanto987244
 
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkKota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkklinikrizkiasyifa
 

Recently uploaded (13)

MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
 
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
 
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
 
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.pptAPLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
 
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersafisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
 
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkKota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
 

PENYUSUNAN INDIKATOR MUTU UNIT

  • 3. INDIKATOR  Adalah variabel ukuran atau tolok ukur untuk mengetahui adanya perubahan/penyimpangan yang dikaitkan dengan target/standar/nilai yang telah ditentukan  Indikator harus sensitif dan spesifik  Indikator biasanya digunakan dalam mengukur keberhasilan kinerja seseorang atau kelompok atau organisasi tertentu  Indikator dapat mengukur kinerja misi, sasaran, program dan kegiatan
  • 4. ADA 2 INDIKATOR YANG HARUS KITA CAPAI : INDIKATOR KINERJA: SESUATU YANG DICAPAI, PRESTASI YANG DIPERLIHATKAN ( CAKUPAN KI, K4, IMUNISASI DLL) INDIKATOR MUTU : TOLOK UKUR YANG DIGUNAKAN UNTUK MENILAI TINGKAT KEBERHASILAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN DIFASILITAS PELAYANAN KESEHATAN
  • 5. CONTOH : 1. PERSENTASE PEMERIKSAAN IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN PEMERIKSAAN T10 2. PERSENTASE PENEMUAN KASUS TB YANG DIDIAGNOSA BERDASARKAN PEMERIKSAANN DAHAK BTA POSITIF 3. PERSENTASE BAYI YANG MENDAPATKAN IMUNISASI DASAR LENGKAP
  • 6. INDIKATOR KINERJA VS INDIKATOR MUTU INDIKATOR KINERJA 1. IMUNISASI CAMPAK  BANYAKNYA BAYI YANG DIIMUNISASI CAMPAK  CAKUPAN IMUNISASI CAMPAK  KUNJUNGANN ( K1) IBU HAMIL  BANYAKNYA IBU HAMIL YANG DATANG PERTAMA KALI MEMERIKSAKAN KEHAMILANNYA  CAKUPAN K1 INDIKATOR MUTU 1. PERSENTASE BAYI YANG MENDAPATKAN IMUNISASI DASAR LENGKAP 2. PERSENTASE PEMERIKSAAN IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN PEMERIKSAAN T10
  • 7. INDIKATOR MUTU TOLOK UKUR YANG DIGUNAKAN UNTUK MENILAI TINGKAT KEBERHASILAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN DI FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN PENGGUNA MENGINGINKAN SESUATU YANG MEMENUHI KEBUTUHAN STANDART ATAU LEBIH.
  • 8. MAKA PENYEDIA BARANG/JASA BERUPAYA UNTUK MEMENUHI STANDART DAN MENGUPAYAKAN PERBAIKAN/ PENINGKATAN. MAKA PENYEDIA BARANG/JASA PERLU MENGUKUR KESESUAIAN TERHADAP KEBUTUHAN/STANDART DAN MENGUKUR KEBERHASILAN SUATU PERBAIAKN/PENINGKATAN
  • 9. PELAYANAN KESEHATAN DIKATAKAN BERMUTU BILA MEMENUHI 2 INDIKATOR SESUAI DENGAN STANDART DAN MEMENUHI HARAPAN PASIEN ( MUTU PELAYANAN KESEHATAN ) DILAKSANAKAN DI SETIAP UNIT PELAYANAN DILAKSANAKAN DI SEMUA POKJA KMP,UKP DAN UKM
  • 10. ADA 3 INDIKATOR MUTU DI PUSKESMAS 1. INM ( INDIKATOR NASIONAL MUTU ) ADA 6 INDIKATOR ( WAJIB ) a) KEPATUHAN KEBERSIHAN TANGAN b) KEPATUHAN PENGUNAAN APD c) KEPATUHAN IDENTIFIKASI PASIEN d) KEBERHASILAN PENGOBATAN TB SEMUA KASUS SENSITIF OBAT e) IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN PELAYANAN ANC SESUAI STANDART f) KEPUASAN PELANGGAN
  • 11. 1. INDIKATOR MUTU PRIORITAS PUSKESMAS ( IMPP )  DIPILIH OLEH MASING MASING FASYANKES  INDIKATOR YANG DIPRIORITASKAN BERDASARKAN PERMASALAHAN KESEHATAN DIWILAYAH KERJA PUSKESMAS YANG TELAH DISEPAKATI MELALUI PROSES INTERNAL PUSKESMAS  BERLAKU DI KMP, UKPP DAN UKM
  • 12. 1. INDIKATOR MUTU UNIT PELAYANAN DIBUAT MASING2 UNIT PELAYANAN DIBUAT MINIMAL 1 INDIKATOR MUTU
  • 13. CONTOH INDIKATOR MUTU UKPP (IGD) SOP  Pasien segera ditangani  Tidak boleh ada infeksi saat infus  Register pasien harus diisi INDIKATOR MUTU  Waktu tanggap ( response time ) pelayanann gawat darurat < 5 menit  Persentase kejadian phlebitis  Register IGD harus diisi lengkap
  • 14. CONTOH INDIKATOR UKM ( TB) SOP  Tidak boleh menular pada orang lain  Harus minum obat teratur  Harus didiagnosa secara pasti INDIKATOR MUTU  Dilaksanakan KIE pada pasien  Menunjuk keluarganya sebagai PMO  Diagnosa berdasarkan BTA +
  • 15. PRIORITAS INDIKATOR NO INDIKATOR MUTU U S G TOTAL RANK 1 Dilaksanakan KIE pada pasien 4 3 3 36 3 2 Menunjuk keluarganya sebagai PMO 5 4 4 80 1 3 Diagnosa berdasarkan BTA + 4 4 3 48 2
  • 16. INDIKATOR MUTU UNIT PELAYANAN TB MENUNJUK KELUARGANYA SEBAGAI PMO SELANJUTNYA MEMBUAT PROFIL INDIKATOR MUTU
  • 17. U = Urgency ( Dilihat dari tersedianya waktu, mendesak atau tidak masalah tersebut diselesaikan/dilihat waktu) S = Seriousness ( Seberapa serius masalah itu perlu dibahas dikaitkan dengan akibat yang timbul dengan penundaan pemecahan masalah tersebut/dilihat dr dampak) G= Growth ( Seberapa kemungkinan masalah tersebut akan berkembang dikaitkan kemungkinan penyebab masalah akan makin buruk bila dibiarkan /kemugkinan berkembang) Berdasarkan skala likert 1-5 ( 5=sangat besar, 4=besar, 3=sedang, 2=kecil, 1=sangat kecil)
  • 18. JANGAN DIJADIKAN INDIKATOR PENYELESAIAN CEPAT BUKAN TUPOKSI ATAU PROSES BISNIS UNIT ATAU SANGAT BERGANTUNG PIHAK LAIN BERSIFAT INSIDEN ( TIDAK BISA DIPREDIKSI )
  • 20. Indikator Diisi dengan judul indikator singkat ( Kepuasan pasien, Kepatuhan lata pelindung diri APD ) Dasar Pemikiran/Alasan memilih Kenapa memilih indikator tersebut Ketentuan/peraturan, data, analisa situasi ( 3h 1 P ) Dimensi mutu Diisi dengan dimensi mutu yang mana yang terkait dengan indikator tsb Bisa 1 atau lebih Tujuan indikator Diisi dengan hasil yang ingiin dicapai dengan melakukan pengukuran indikator Defiinisi Operasional Penjelasan detil tentang bagian-bagian indikator untuk mengurangi peluang bias, orang yang membaca Jenis Indikator Satuan pengukuran Standar atau ukuran yang digunakan. Jumlah, persentase dan satuan waktu Numerator (pembilang) Jumlah subyek atau kondisi yang akan diukur dalam populasi atau sampel yang memiliki karakteristik tertentu Denominator (penyebut) Semua peluang yang ingin diukur dalam populasi atau sampel Kriteria : a. Kriteria inklusi b. Kriteria eksklusi Karakteristik subyek yang memenuhi kriteria yang telah ditentukan Menghilangkan/mengeluarkan subyek yang memenuhi kriteria dari pengukuran karena berbagai sebab Sumber data Diisi dengan dari mana data dapat diperoleh, apakah dari survei, dari Input Proses Output outcome
  • 21. Sampel Melakukan sampling ya Tidak Metode sampling Simpel random sampling Sistematik random sampling Coovelenc e random sampling Besar Sampling Penyajian data/rencana analisis Diagram garis, diagrm batang, jaring laba-laba dll Wilayah pengamatan Tempat/Area Pengukuran indikator Metode pengumpulan data Restropektid ( auidt dengan telaah dokumen, rm, catatan data dll ) pemenuhan 10 t pada anc, kelengkapan rm dll Comcurrent ( Observasi saat kegiatan berlangsung ) kkt, apd , dll Penanggungjawab indikator Nama pihak/unit kerja penanggungjawab indikator ( pengelola data, analisa data dan tindak lanjut Contoh :SKP 6 : PJ UKP Pengumpul data indikator Nama pihak /unit yang mengumpulkan data ( sumber pengumpulan data ) Frekuensi pengumpulan data Harian, mingguan, bulanan, semester atau tahunan Peroide pelaporan Waktu pelaporan data ke tim pengelola data / Unit mutu Laporan sdh dianalisis , pengumpulan harian mingguan dll Rencana penyebaran hasil capaian Tentukan dulu siapa saya yang akan mendapatkan manfaat dan memerlukan informasi data indikator tersebut untuk upaya penjaminann
  • 22. Internal Pihak terkait Intrumen/Formulir pengumpulan data Kalau ada nomor register ditulis Target capaian Sasaran yang ingijn dicapai Berdasarkan pada : Capaian data sebellumnya Ketetapan yang ditentukan ( SPM) Interal dan eksternal Sumber daya yang dimiliki 2020,2021,2022,2023,2024,2025 Pembandingan dengan eksternal bagaimana prosesnya
  • 23. Jenis Jenis Indikator INPUT Berkaitan dengan Man, Money, Material, Methode, manajemen misalnya jumlah dokter yang melayani, bahan habis pakai yang digunakan,, metode pelayanan dll PROSES Berkaitan dengan proses apa yang dilakukanuntuk menilai apa yang dikerjakan oleh petugas . Misalnya cara memberikan pelayanan, cara membuat barang , Kelas ibu hamil ( penyuluhan dan kelas ibu hamil )dll. OUTPUT untuk menilai hasil akhir drpada proses yang telah dilaksanakna . Misalnya jumlah pasien yang dioperasi, jumlah pelayanan rawat jalan, Jumlah kelas ibu hamil dalam setahun, jumlah ibu hamil yang mengikuti kegiatan ibu hamil dalam setahun OUTCOME Adalah untuk menilai dampak pelayanan yang diberikan terhadap pengguna layanan . Bisanya merupakan persepsi pelanggan terhadap pemanfaatan layanan Tujuan tercapai atau tdk, sesuai harapan atau tidak IMPACT Adalah ukuran dampak dari suatu produk secara luas dan biasanya jangka panjang.
  • 24. VALIDASI DATA TUJUAN VALIDASI  UNTUK MENJAMIN DATA INDIKATOR AKURAT/SAHIH, AGAR DAPAT DIGUNAKAN UNTUK DASAR PENGAMBILAN KEPUTUSAN, PERUBAHAN KEBIJAKA, PERBAIKAN DAN MEMBERIKAN INFORMASI PADA MASYARAKAT. KAPAN VALIDASI DILAKUKAN , jika:  Terdapat indikator baru yang diterapkan untuk menilai mutu kesehatan  Terdapat indikator mutu yang akan ditampilkan kepada masyarakat melalui media informasi yang ditetapkan.  Terdapat perubahan pada metode pengukuran yang ada, antara lain : perubahan numerator atau denominator, perubahan metode pengumpulan perubahan sumber data, perubahan subyek pengumpulan data, perubahan do dari indikator
  • 25. Efektif Berorentasi pada pasien Tepat Waktu Efisien Adil Terintregrasi Dimensi Mutu Keselamatan
  • 26. INDIKATOR SPM ( STANDART PELAYANAN MINIMAL ) 1. Pelayanan kesehatan ibu hamil sesuai standart 2. Pelayanan kesehatan ibu bersalin sesuai standart 3. Pelayanan kesehatan bayi baru lahir ( usia 0-28 hari ) sesuai standart 4. Pelayanan Kesehatan Balita ( Usia 0-59 bulan ) sesuai standart 5. Pelayanan kesehatan pada usia pendidikan dasar kelas 1 sampai dengan kelas 9 dan diluar satuan pendidikan dasar 6. Pelayanan kesehatan usia produktif 7. Skrining kesehatan WNI usia 60 tahun keatas 8. Pelayanan kesehatanpenderita HT 9. Pelayanan kesehatan penderita DM 10. Pelayanan kesehatan jiwa 11. Orang terduga TBC mendapatkan pelayanan TBS sesuai standart 12. Oarng dengan resiko terinfeksi HIV mendapatkan pelayanann deteksi dini HIV sesuai standart
  • 27. INDIKATOR PIS PK 1. Keluarga mengikuti program KB 2. Ibu melakukan persalinan di fasyankes 3. Bayi mendapatkan imunisasi dasar lengkap 4. Bayi mendapatkan ASI eksklusif 5. Balita mendapatkan pemantaun pertumbuhan 6. Penderita TBC mendapatkan pengobatan sesuai standart 7. Penderita HT rutin menjalani pengobatan 8. Penderita gangguan jiwa tidak terlantar dan mendapat pengobatan 9. Anggota keluarag tidak ada yang merokok 10. Keluarga merupakan anggaota Jaminan Kesehatan Nasional ( JKN ) 11. Keluarga memiliki akses ke sarana air bersih
  • 28. INDIKATOR SKP 1. Kepatuhan identifikasi pasien 2. Peningkatan komunikasi efektif 3. Peningkatan keamanan yang harus diwaspadai 4. Kepastian tepat lokasi, tepat prosedur dan tepat pasien operasi 5. Pengurangan resiko infeksi terkait pelayanan kesehatan 6. Pengurangan resiko pasien jatuh
  • 29. INDIKATOR PPI 1. Kebersihan tangan 2. Alat pelindung diri 3. Pemrosesan peralatan perawatan pasien 4. Penanganan linen 5. Pengendalian lingkungan 6. Penanganan limbah 7. Penempatan pasien 8. Pelindungan kesehatan karyawa n 9. Penyuntikan yang aman 10. Etika batuk bersin
  • 30. PEKERJAANMU ITU AKAN MENGISI SEBAGIAN BESAR HIDUPMU DAN SATU SATUNYA CARA UNTUK BENAR-BENAR PUAS ADALAH MELAKUKAN APA YANG KAMU YAKINI, SEBAGAI PEKERJAAN HEBAT. DAN SATU-SATUNYA CARA UNTUK MELAKUKAN PEKERJAAN HEBAT ADALAH MENCINTAI APA YANG KAMU LAKUKAN. JIKA KAMU BELUM MENEMUKANNYA , TERUSLAH MENCARI MATURNUWUN