SlideShare a Scribd company logo
Nama kelompok 4:
Devi nur azizah
Mario surya.a.p
Tri rahmat.s
Tri sumiati
a.Klasifikasi makhluk hidup
Makhluk hidup memiliki ciri- ciri yang
membedakan makhluk hidup satu
dengan yang lain. Selain itu, makhluk
hidup juga memiliki persamaan ciri.
Misalnya, ayam selalu memiliki ciri
berbulu dan memiliki dua kaki,
sedangkan sapi memiliki empat kaki.
 Pengertian klasifikasi adalah pengelompokan
organisme yang didasarkan pada persamaan
dan perbedaan ciri serta sifat tertentu.
Pengelompokan organisme dari beberapa
tingkatan itu disebut takson.selanjutnya muncul
taksonomi (taxis=susunan/kelompok dan
nomos=hukum)
1.Tujuan klasifikasi makhluk hidup
a. Menyederhanakan objek belajar biologi
b. Mendeskripsikan ciri-ciri makhluk hidup
sehingga mempermudah dalam mengenali
keanekaragamannya
c. Mengelompokan makhluk hidup berdasarkan
perbedaan dan persamaan ciri-ciri nya
d. Mengetahui hubungan kekerabatan antar makhluk
hidup
2.Manfaat klasifikasi
a.pengelompokan memudahkan kita
mempelajari jenis organisme yang
beranekaragam
B.adanya saling keterganungan antar
makhluk hidup
c.Dapat digunakan untuk melihat hubungan
kekerabatan antar organisme
d.Mengetahui manfaat organisme
Macam - Macam Sistem Klasifikasi
1.Sistem Alami / Natural
sistem yang didasarkan atas persamaan ciri morfologi dan alaminya.pencetusnya
adalah:
a.Aristoteles : historia animalium
b.Theoparastus : historia plantarum
c.John ray : classification of
plant
 Contoh
 hewan berkaki empat : gajah,sapi,harimau,kelinci,dan lain sebagainya
 Tumbuhan berdasarkan ukuran dan strukturnya : herba,semak,dan pohon
2.SISTEM BUATAN (ARTIFICIAL)
 SISTEM YANG DIDASARKAN ATAS SATU ATAU BEBERAPA CIRI
ORGANISME,ANTARA LAIN,MORFOLOGI,ALAT REPRODUKSI DAN HABITAT.
 PENCETUSNYA ADALAH CAROLUS LINNAEUS : SPECIES PLANTARUM
SYSTEMA NOMENCLATUR
 CONTOH: HEWAN : HIDUP DIDARAT DAN DIAIR
TUMBUHAN : BENTUK BUNGA,WARNA,DLL
3.SISTEM FILOGENETIK
 Sistem yang didasarkan atas hubungan kekerabatan
antar organisme.pencetusnya adalah CHARLES
ROBERT DARWIN: on he origin of species by means of
natural selection.
Contoh:persamaan ciri morfologi,anatomi,fisiologi
dan perilaku menjadi dasar mencari
hubungan kekerabatan.
 URUTAN TINGKATAN TAKSON DALAM KLASIFIKASI
1.species (jenis)
2.genus (marga)
3.famili (suku/keluarga)
4.ordo (bangsa)
5.class (kelas)
6.filum atau divisio
7.kingdom (kerajaan)
Hasil klasifikasi yang diperkenalkan oleh para ahli taksonomi di antaranya.
1.Dua kingdom oleh ARISTOTELES
a.kingdom plantae (kerajaan tumbuhan)
b.kingdom animalia (kerajaan hewan)
2.Tiga kingdom oleh ERNEST HAEKEL
a.monera (kelompok prokariotik)
b.plantae
c.animalia
3.Empat kingdom oleh ROBERT WHITTAKER.
a.monera c.plantae
b.fungi d.animalia
4.Enam kingdom
a.virus
b.monera
c.protista
d.fungi
e.plantae
f.animalia
Sistem Tata Nama
Nama penting dalam mempelajari keanekaragaman
hayati.nama suatu jenis makhluk hidup mempunyai
syarat ,yaitu mantap,sederhana,mudah dipahami,dan
digunakan komunikasi di seluruh dunia.
CAROLUS LINNAEUS (Swedia) mempelajari
klasifikasi dan menetapkan tata cara pemberian
nama makhluk hidup dengan sistem BINOMINAL
NOMENCLATUR atau sistem nama ganda/tata
Dalam bukunya yang berjudul GENERAL PLANTARUM dan SPECIES
PLANTARUM,untuk tata nama tumbuhan dan SYSTEM NATURAL untuk tata
nama hewan .karena keberhasilannya meletakkan dasar-dasar klasifikasi dan tata
cara pemberian nama,beliau dinobatkan sebagai BAPAK KLASIFIKASI.
ATURAN CAROLUS LINNAEUS DALAM
PEMBERIAN NAMA
1. Setiap makhluk hidup mempunyai nama ilmiah
tertentu.
2. Tidak ada dua atau lebih makhluk hidup mempunyai
nama spesies sama.
3. Menggunakan bahasa lain atau dilatinkan.
4. Nama spesies / jenis menggunakan dua kata. Kata
pertama menunjukkan genus dan huruf depan ditulis
besar, sedangkan kata kedua menunjukkan spesies dan
huruf depan nama spesies.
5. Nama genus menggunakan kata tunggal dari kata
depan nama spesies.
6. Nama familia diambil dari salah satu genus yang paling
banyak dikenal dan ditambah akhiran “aceae” untuk
tumbuhan dan akhiran “idea” untuk hewan.
7. Nama penemu boleh dicantumkan dibelakang nama
spesies dan ditulis dalam bentuk singkatan.
8. Ditulis berbeda cetakannya dari kata – kata lain atau
diberi garis bawah.
SISTEM LIMA KINGDOM
a. Kingdom Monera
Ciri khusus yang dimiliki oleh makhluk hidup yang digolongkan ke
dalam kingdom monera adalah ukuran kecil ( mikro ) dan bersifat
prokariotik, yaitu tidak memiliki membran / selaput inti, tetapi memiliki
bahan inti. contohnya, bakteri dan ganggang biru.
b. Kingdom Protista
Ciri khusus protista adalah eukariotik, yaitu
memiliki membran inti. Ada yang uni seluler dan ada
yang multi seluler ( bersel satu / bersel banyak). Habitat
protista adalah air tanah, air laut, dalam tanah, tempat
lembab, bersimbiosis bahkan ada yang parasit. Protista
ada yang mirip tumbuhan dan hewan. Contoh : amoeba
( mirip hewan ) dan euglena ( mirip tumbuhan).
c.Kingdom fungi
Ciri khusus:
1. Tak berklorofil
2. Bersifat heterotrof
3. Hidup sebagai parasit/sporofit
4. Memiliki inti sejati dan dinding
sel
5. Memperoleh nutrisi(makanan)
dengan penyerapan
Conoh : penicilium notatum,dan
d. Kingdom Plantae
Ciri Khusus :
1. Tersusun dari banyak sel yang sudah membentuk
jaringan.
2. Sel bersifat eukariotik.
3. Memiliki dinding sel dan kloroplas.
4. Mampu berfotosintesis.
Contoh : Lumut Kali, Suplir, Padi
e. Kingdom Animalia ( Hewan )
Ciri Khusus :
1. Bersel banyak, sebagian besar sudah membentuk jaringan,
organ, dan sistem organ.
2. Tak berklorofil.
3. Bersifat heterotrof
4. Sel tak memiliki dinding sel.
Contoh : Euspongia, Cacing Tanah, Ikan dan Kera.
Kunci Determinasi
Kunci determinasi merupakan sejumlah pernyataan
yang menyebutkan ciri – ciri makhluk hidup, yang
diperlukan untuk mencari nama suatu makhluk hidup / taxon
yang belum diketahui. Biasanya kunci determinasi dibuat
dikotomi, artinya bercabang dua. Jadi, setiap nomor memuat
dua pernyataan yang berlawanan.
Contoh : 1.a. Tumbuhan berakar serabut ............. 5
1.b. Tumbuhan berakar tunggang .......... 7
Apabila suatu tanaman berakar serabut, maka ciri
selanjutnya dicari ke no. 5. pada nomor 5 akan memuat dua
pernyataan yang berlawanan, misalnya :
5.a. Hidup di air .................... dst.
5.b. Hidup di darat ................ dst.
Begitu seterusnya sampai diperoleh pernyataan yang
menyebutkan identitas / nama tumbuhan tersebut.
SEKIAN DARI KELOMPOK 4
TERIMA KASIH
WASSALAMUALAIKUM
WARAHMATULLAHI
WABARAKATUH............

More Related Content

What's hot

mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
materikuliahpeternakan
 
Klasifikasi
KlasifikasiKlasifikasi
Klasifikasi
Brian Abdillah
 
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdomKlasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
Andika Bramantoro
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk HidupKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
Klasifikasi makhluk-hidup-power-point
Klasifikasi makhluk-hidup-power-pointKlasifikasi makhluk-hidup-power-point
Klasifikasi makhluk-hidup-power-pointEko Supriyadi
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
KevinAnggono
 
Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)
Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)
Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)
Muhamad Toha
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMPKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
FatharaniPutriAdrian
 
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasiPert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasihabibdyatama
 
Klasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidupKlasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidup
Irma Suryani
 
Materi 5 Klasifikasi Keanekaragaman Hayati
Materi 5  Klasifikasi Keanekaragaman HayatiMateri 5  Klasifikasi Keanekaragaman Hayati
Materi 5 Klasifikasi Keanekaragaman Hayati
MagdaNae
 
klasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidupklasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidup
Umay Yoshioka
 
Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10Tania Rizka
 
Klasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupKlasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupEko Supriyadi
 
BIOLOGI klasifikasi mahluk hidup
BIOLOGI klasifikasi mahluk hidupBIOLOGI klasifikasi mahluk hidup
BIOLOGI klasifikasi mahluk hidup
Ahmad Ali
 
Klasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupKlasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidup
rohis
 
File ppt klasifikasi makhluk hidup kelas x
File ppt klasifikasi makhluk hidup kelas xFile ppt klasifikasi makhluk hidup kelas x
File ppt klasifikasi makhluk hidup kelas x
Mubin Viwiiardians
 
2. klasifikasi new
2. klasifikasi new2. klasifikasi new
2. klasifikasi new
Zaid Abdullah
 

What's hot (20)

mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan mata kuliah Biologi  Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
mata kuliah Biologi Dasar dasar klasifikasi semester 1 prodi peternakan
 
Klasifikasi
KlasifikasiKlasifikasi
Klasifikasi
 
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdomKlasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
Klasifikasi Makhluk hidup 5 kingdom
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk HidupKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup
 
Klasifikasi makhluk-hidup-power-point
Klasifikasi makhluk-hidup-power-pointKlasifikasi makhluk-hidup-power-point
Klasifikasi makhluk-hidup-power-point
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
 
Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)
Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)
Buku x bab 2 (Klasifikasi Makhluk Hidup)
 
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMPKeanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
Keanekaragaman dan Klasifikasi Makhluk Hidup / Kelas 7 SMP
 
Bab 2 klasifikasi makhluk h
Bab 2 klasifikasi makhluk hBab 2 klasifikasi makhluk h
Bab 2 klasifikasi makhluk h
 
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasiPert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
Pert 6 keanekaragaman dan klasifikasi
 
Klasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupKlasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidup
 
Klasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidupKlasifikasi mahluk hidup
Klasifikasi mahluk hidup
 
Materi 5 Klasifikasi Keanekaragaman Hayati
Materi 5  Klasifikasi Keanekaragaman HayatiMateri 5  Klasifikasi Keanekaragaman Hayati
Materi 5 Klasifikasi Keanekaragaman Hayati
 
klasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidupklasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidup
 
Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10Matkul IAD, Kajian 10
Matkul IAD, Kajian 10
 
Klasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupKlasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidup
 
BIOLOGI klasifikasi mahluk hidup
BIOLOGI klasifikasi mahluk hidupBIOLOGI klasifikasi mahluk hidup
BIOLOGI klasifikasi mahluk hidup
 
Klasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidupKlasifikasi makhluk hidup
Klasifikasi makhluk hidup
 
File ppt klasifikasi makhluk hidup kelas x
File ppt klasifikasi makhluk hidup kelas xFile ppt klasifikasi makhluk hidup kelas x
File ppt klasifikasi makhluk hidup kelas x
 
2. klasifikasi new
2. klasifikasi new2. klasifikasi new
2. klasifikasi new
 

Similar to Klasifikasi makhluk hidup

Kunci determinasi
Kunci determinasiKunci determinasi
Kunci determinasi
Indah Indull
 
7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx
7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx
7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx
PrieschaMangundapSar
 
Xavi bab iii keanekaragaman
Xavi bab iii keanekaragamanXavi bab iii keanekaragaman
Xavi bab iii keanekaragaman
dhy-at
 
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
IrmaKusumastuti
 
Ruang lingkup taksonomi
Ruang lingkup taksonomiRuang lingkup taksonomi
Ruang lingkup taksonomi
Fatonah mawardi
 
BIOSISMATIKAptx
 BIOSISMATIKAptx BIOSISMATIKAptx
BIOSISMATIKAptx
KhalifahRizqiyah
 
Keanekaragaman mkhlk-hidup pm
Keanekaragaman mkhlk-hidup pmKeanekaragaman mkhlk-hidup pm
Keanekaragaman mkhlk-hidup pm
aw222
 
klasifikasi.ppt
klasifikasi.pptklasifikasi.ppt
klasifikasi.ppt
siskawatihermin
 
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptxPertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
KelasBiologi2
 
Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2
akbarprnw
 
klasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidupklasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidup
TiaInsanNurfadillah1
 
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.pptPPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
FKIPISA
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xSMAK 5 Penabur
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xSMAK 5 Penabur
 
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS XKLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
Iselaelly
 
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.pptPPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
sandra609674
 
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptxPPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx
AdeNdara
 
MAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptx
MAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptxMAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptx
MAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptx
tutimarinitarigan1
 

Similar to Klasifikasi makhluk hidup (20)

Kunci determinasi
Kunci determinasiKunci determinasi
Kunci determinasi
 
7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx
7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx
7 - klasifikasi makhluk hidup.pptx
 
Xavi bab iii keanekaragaman
Xavi bab iii keanekaragamanXavi bab iii keanekaragaman
Xavi bab iii keanekaragaman
 
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
004 BINOMIAL NOMENKLATUR.ppt ——————————-
 
SKL 6.2
SKL 6.2SKL 6.2
SKL 6.2
 
Ruang lingkup taksonomi
Ruang lingkup taksonomiRuang lingkup taksonomi
Ruang lingkup taksonomi
 
BIOSISMATIKAptx
 BIOSISMATIKAptx BIOSISMATIKAptx
BIOSISMATIKAptx
 
Keanekaragaman mkhlk-hidup pm
Keanekaragaman mkhlk-hidup pmKeanekaragaman mkhlk-hidup pm
Keanekaragaman mkhlk-hidup pm
 
Kki burn
Kki burnKki burn
Kki burn
 
klasifikasi.ppt
klasifikasi.pptklasifikasi.ppt
klasifikasi.ppt
 
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptxPertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
 
Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2Klasifikasi pertemuan 2
Klasifikasi pertemuan 2
 
klasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidupklasifikasi makhluk hidup
klasifikasi makhluk hidup
 
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.pptPPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas x
 
Hakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas xHakikat biologi kelas x
Hakikat biologi kelas x
 
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS XKLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP BIOLOGI KELAS X
 
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.pptPPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx.ppt
 
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptxPPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx
PPT-BAB-2-Klasifikasi-Makhluk-Hidup-Kelas-7-Kurikulum-2013.pptx
 
MAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptx
MAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptxMAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptx
MAHLUK HIDUP (Ciri, Struktur dan Keragamannya)PPT IPA Kelas VII SMP.pptx
 

More from Agustinus Wiyarno

Soal uas 2011
Soal uas  2011Soal uas  2011
Soal uas 2011
Agustinus Wiyarno
 
Silabus ipa berkarakter
Silabus ipa berkarakterSilabus ipa berkarakter
Silabus ipa berkarakter
Agustinus Wiyarno
 
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjil
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjilPemetaan standar kompetensi.semester ganjil
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjil
Agustinus Wiyarno
 
Pemetaan standar kompetensi
Pemetaan standar kompetensiPemetaan standar kompetensi
Pemetaan standar kompetensi
Agustinus Wiyarno
 
Lembar tes gerak lurus
Lembar tes gerak lurusLembar tes gerak lurus
Lembar tes gerak lurus
Agustinus Wiyarno
 
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhanLembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Agustinus Wiyarno
 
Latihansoalpewarisansifat 161128024126
Latihansoalpewarisansifat 161128024126Latihansoalpewarisansifat 161128024126
Latihansoalpewarisansifat 161128024126
Agustinus Wiyarno
 
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjilKisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Agustinus Wiyarno
 
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
Agustinus Wiyarno
 
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
Agustinus Wiyarno
 
Kartu soal ipa
Kartu soal ipaKartu soal ipa
Kartu soal ipa
Agustinus Wiyarno
 
Cara atau langkah mikroskop
Cara atau langkah mikroskopCara atau langkah mikroskop
Cara atau langkah mikroskop
Agustinus Wiyarno
 
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembedaAnalisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
Agustinus Wiyarno
 
4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
Agustinus Wiyarno
 
Utsipakelas7 sem22017
Utsipakelas7 sem22017Utsipakelas7 sem22017
Utsipakelas7 sem22017
Agustinus Wiyarno
 
Utsipakelas7 sem22017 remidial
Utsipakelas7 sem22017 remidialUtsipakelas7 sem22017 remidial
Utsipakelas7 sem22017 remidial
Agustinus Wiyarno
 
Usbnipa2017
Usbnipa2017Usbnipa2017
Usbnipa2017
Agustinus Wiyarno
 
Medan magnetik
Medan magnetikMedan magnetik
Medan magnetik
Agustinus Wiyarno
 
Soal ipa bab 3 kelas 9
Soal ipa bab 3 kelas 9Soal ipa bab 3 kelas 9
Soal ipa bab 3 kelas 9
Agustinus Wiyarno
 
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidupUh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Agustinus Wiyarno
 

More from Agustinus Wiyarno (20)

Soal uas 2011
Soal uas  2011Soal uas  2011
Soal uas 2011
 
Silabus ipa berkarakter
Silabus ipa berkarakterSilabus ipa berkarakter
Silabus ipa berkarakter
 
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjil
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjilPemetaan standar kompetensi.semester ganjil
Pemetaan standar kompetensi.semester ganjil
 
Pemetaan standar kompetensi
Pemetaan standar kompetensiPemetaan standar kompetensi
Pemetaan standar kompetensi
 
Lembar tes gerak lurus
Lembar tes gerak lurusLembar tes gerak lurus
Lembar tes gerak lurus
 
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhanLembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
Lembar kerja siswa struktur dan fungsi tubuh tumbuhan
 
Latihansoalpewarisansifat 161128024126
Latihansoalpewarisansifat 161128024126Latihansoalpewarisansifat 161128024126
Latihansoalpewarisansifat 161128024126
 
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjilKisi kisi uas-kls_9_ganjil
Kisi kisi uas-kls_9_ganjil
 
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
Kisi kisi uas ipa kelas 9 2016
 
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
Kisi kisi soal ipa kelas 7 uas ganjil 2016
 
Kartu soal ipa
Kartu soal ipaKartu soal ipa
Kartu soal ipa
 
Cara atau langkah mikroskop
Cara atau langkah mikroskopCara atau langkah mikroskop
Cara atau langkah mikroskop
 
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembedaAnalisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
Analisis soal pilihan_ganda_daya_pembeda
 
4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)4 ipa kisi uas  ganjil kls 9 2006 (1)
4 ipa kisi uas ganjil kls 9 2006 (1)
 
Utsipakelas7 sem22017
Utsipakelas7 sem22017Utsipakelas7 sem22017
Utsipakelas7 sem22017
 
Utsipakelas7 sem22017 remidial
Utsipakelas7 sem22017 remidialUtsipakelas7 sem22017 remidial
Utsipakelas7 sem22017 remidial
 
Usbnipa2017
Usbnipa2017Usbnipa2017
Usbnipa2017
 
Medan magnetik
Medan magnetikMedan magnetik
Medan magnetik
 
Soal ipa bab 3 kelas 9
Soal ipa bab 3 kelas 9Soal ipa bab 3 kelas 9
Soal ipa bab 3 kelas 9
 
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidupUh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
Uh 3 sistem saraf dan kelangsungan hidup makluk hidup
 

Klasifikasi makhluk hidup

  • 1. Nama kelompok 4: Devi nur azizah Mario surya.a.p Tri rahmat.s Tri sumiati
  • 2. a.Klasifikasi makhluk hidup Makhluk hidup memiliki ciri- ciri yang membedakan makhluk hidup satu dengan yang lain. Selain itu, makhluk hidup juga memiliki persamaan ciri. Misalnya, ayam selalu memiliki ciri berbulu dan memiliki dua kaki, sedangkan sapi memiliki empat kaki.
  • 3.  Pengertian klasifikasi adalah pengelompokan organisme yang didasarkan pada persamaan dan perbedaan ciri serta sifat tertentu. Pengelompokan organisme dari beberapa tingkatan itu disebut takson.selanjutnya muncul taksonomi (taxis=susunan/kelompok dan nomos=hukum)
  • 4. 1.Tujuan klasifikasi makhluk hidup a. Menyederhanakan objek belajar biologi b. Mendeskripsikan ciri-ciri makhluk hidup sehingga mempermudah dalam mengenali keanekaragamannya c. Mengelompokan makhluk hidup berdasarkan perbedaan dan persamaan ciri-ciri nya d. Mengetahui hubungan kekerabatan antar makhluk hidup
  • 5. 2.Manfaat klasifikasi a.pengelompokan memudahkan kita mempelajari jenis organisme yang beranekaragam B.adanya saling keterganungan antar makhluk hidup c.Dapat digunakan untuk melihat hubungan kekerabatan antar organisme d.Mengetahui manfaat organisme
  • 6. Macam - Macam Sistem Klasifikasi 1.Sistem Alami / Natural sistem yang didasarkan atas persamaan ciri morfologi dan alaminya.pencetusnya adalah: a.Aristoteles : historia animalium b.Theoparastus : historia plantarum c.John ray : classification of plant
  • 7.  Contoh  hewan berkaki empat : gajah,sapi,harimau,kelinci,dan lain sebagainya  Tumbuhan berdasarkan ukuran dan strukturnya : herba,semak,dan pohon
  • 8. 2.SISTEM BUATAN (ARTIFICIAL)  SISTEM YANG DIDASARKAN ATAS SATU ATAU BEBERAPA CIRI ORGANISME,ANTARA LAIN,MORFOLOGI,ALAT REPRODUKSI DAN HABITAT.  PENCETUSNYA ADALAH CAROLUS LINNAEUS : SPECIES PLANTARUM SYSTEMA NOMENCLATUR  CONTOH: HEWAN : HIDUP DIDARAT DAN DIAIR TUMBUHAN : BENTUK BUNGA,WARNA,DLL
  • 9. 3.SISTEM FILOGENETIK  Sistem yang didasarkan atas hubungan kekerabatan antar organisme.pencetusnya adalah CHARLES ROBERT DARWIN: on he origin of species by means of natural selection. Contoh:persamaan ciri morfologi,anatomi,fisiologi dan perilaku menjadi dasar mencari hubungan kekerabatan.
  • 10.  URUTAN TINGKATAN TAKSON DALAM KLASIFIKASI 1.species (jenis) 2.genus (marga) 3.famili (suku/keluarga) 4.ordo (bangsa) 5.class (kelas) 6.filum atau divisio 7.kingdom (kerajaan)
  • 11. Hasil klasifikasi yang diperkenalkan oleh para ahli taksonomi di antaranya. 1.Dua kingdom oleh ARISTOTELES a.kingdom plantae (kerajaan tumbuhan) b.kingdom animalia (kerajaan hewan) 2.Tiga kingdom oleh ERNEST HAEKEL a.monera (kelompok prokariotik) b.plantae c.animalia
  • 12. 3.Empat kingdom oleh ROBERT WHITTAKER. a.monera c.plantae b.fungi d.animalia 4.Enam kingdom a.virus b.monera c.protista d.fungi e.plantae f.animalia
  • 13. Sistem Tata Nama Nama penting dalam mempelajari keanekaragaman hayati.nama suatu jenis makhluk hidup mempunyai syarat ,yaitu mantap,sederhana,mudah dipahami,dan digunakan komunikasi di seluruh dunia. CAROLUS LINNAEUS (Swedia) mempelajari klasifikasi dan menetapkan tata cara pemberian nama makhluk hidup dengan sistem BINOMINAL NOMENCLATUR atau sistem nama ganda/tata
  • 14. Dalam bukunya yang berjudul GENERAL PLANTARUM dan SPECIES PLANTARUM,untuk tata nama tumbuhan dan SYSTEM NATURAL untuk tata nama hewan .karena keberhasilannya meletakkan dasar-dasar klasifikasi dan tata cara pemberian nama,beliau dinobatkan sebagai BAPAK KLASIFIKASI.
  • 15. ATURAN CAROLUS LINNAEUS DALAM PEMBERIAN NAMA 1. Setiap makhluk hidup mempunyai nama ilmiah tertentu. 2. Tidak ada dua atau lebih makhluk hidup mempunyai nama spesies sama. 3. Menggunakan bahasa lain atau dilatinkan. 4. Nama spesies / jenis menggunakan dua kata. Kata pertama menunjukkan genus dan huruf depan ditulis besar, sedangkan kata kedua menunjukkan spesies dan huruf depan nama spesies.
  • 16. 5. Nama genus menggunakan kata tunggal dari kata depan nama spesies. 6. Nama familia diambil dari salah satu genus yang paling banyak dikenal dan ditambah akhiran “aceae” untuk tumbuhan dan akhiran “idea” untuk hewan. 7. Nama penemu boleh dicantumkan dibelakang nama spesies dan ditulis dalam bentuk singkatan. 8. Ditulis berbeda cetakannya dari kata – kata lain atau diberi garis bawah.
  • 17. SISTEM LIMA KINGDOM a. Kingdom Monera Ciri khusus yang dimiliki oleh makhluk hidup yang digolongkan ke dalam kingdom monera adalah ukuran kecil ( mikro ) dan bersifat prokariotik, yaitu tidak memiliki membran / selaput inti, tetapi memiliki bahan inti. contohnya, bakteri dan ganggang biru.
  • 18. b. Kingdom Protista Ciri khusus protista adalah eukariotik, yaitu memiliki membran inti. Ada yang uni seluler dan ada yang multi seluler ( bersel satu / bersel banyak). Habitat protista adalah air tanah, air laut, dalam tanah, tempat lembab, bersimbiosis bahkan ada yang parasit. Protista ada yang mirip tumbuhan dan hewan. Contoh : amoeba ( mirip hewan ) dan euglena ( mirip tumbuhan).
  • 19. c.Kingdom fungi Ciri khusus: 1. Tak berklorofil 2. Bersifat heterotrof 3. Hidup sebagai parasit/sporofit 4. Memiliki inti sejati dan dinding sel 5. Memperoleh nutrisi(makanan) dengan penyerapan Conoh : penicilium notatum,dan
  • 20. d. Kingdom Plantae Ciri Khusus : 1. Tersusun dari banyak sel yang sudah membentuk jaringan. 2. Sel bersifat eukariotik. 3. Memiliki dinding sel dan kloroplas. 4. Mampu berfotosintesis. Contoh : Lumut Kali, Suplir, Padi
  • 21. e. Kingdom Animalia ( Hewan ) Ciri Khusus : 1. Bersel banyak, sebagian besar sudah membentuk jaringan, organ, dan sistem organ. 2. Tak berklorofil. 3. Bersifat heterotrof 4. Sel tak memiliki dinding sel. Contoh : Euspongia, Cacing Tanah, Ikan dan Kera.
  • 22. Kunci Determinasi Kunci determinasi merupakan sejumlah pernyataan yang menyebutkan ciri – ciri makhluk hidup, yang diperlukan untuk mencari nama suatu makhluk hidup / taxon yang belum diketahui. Biasanya kunci determinasi dibuat dikotomi, artinya bercabang dua. Jadi, setiap nomor memuat dua pernyataan yang berlawanan.
  • 23. Contoh : 1.a. Tumbuhan berakar serabut ............. 5 1.b. Tumbuhan berakar tunggang .......... 7 Apabila suatu tanaman berakar serabut, maka ciri selanjutnya dicari ke no. 5. pada nomor 5 akan memuat dua pernyataan yang berlawanan, misalnya : 5.a. Hidup di air .................... dst. 5.b. Hidup di darat ................ dst. Begitu seterusnya sampai diperoleh pernyataan yang menyebutkan identitas / nama tumbuhan tersebut.
  • 24. SEKIAN DARI KELOMPOK 4 TERIMA KASIH WASSALAMUALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH............