Nama Kelompok :
1. Doni Prawoto (16)
2. Wahyu Ari Wibowo (27)
3. M. Rahmandhani (28)
PENGERTIAN
 Kanker serviks atau kanker leher rahim terjadi di
bagian organ reproduksi seorang wanita. Leher
rahim adalah bagian yang sempit di sebelah
bawah antara vagina dan rahim seorang wanita.
Di bagian inilah tempat terjadi dan tumbuhnya
kanker serviks.
 Menurut Organisasi Kesehatan Dunia
(WHO), infeksi ini merupakan faktor risiko utama
kanker leher rahim.
Penyebab dan Gejala Kanker Serviks
1. Penyebab Utama
Kanker serviks disebabkan infeksi virus HPV (human
papillomavirus) atau virus papiloma manusia. HPV menimbulkan
kutil pada pria maupun wanita, termasuk kutil pada kelamin, yang
disebut kondiloma akuminatum. Kanker serviks atau kanker leher
rahim bisa terjadi jika terjadi infeksi yang tidak sembuh-sembuh
untuk waktu lama.
Jika kekebalan tubuh berkurang, maka infeksi HPV akan
mengganas dan bisa menyebabkan terjadinya kanker serviks.
Gejalanya tidak terlalu kelihatan pada stadium dini, itulah sebabnya
2. Penyebab Lain Kanker Serviks
a. Keputihan atau mengeluarkan sedikit darah setelah melakukan
hubungan intim adalah sedikit tanda gejala dari kanker ini. Selain
itu, adanya cairan kekuningan yang berbau di area genital juga bisa
menjadi petunjuk infeksi HPV.
b. Kontak langsung dan karena hubungan seks. Ketika terdapat virus
ini pada tangan seseorang, lalu menyentuh daerah genital, virus ini
akan berpindah dan dapat menginfeksi daerah serviks atau leher
rahim Anda.
c. Cara penularan lain adalah di closet pada WC umum yang sudah
terkontaminasi virus ini.
Deteksi Kanker Serviks
1. IVA
2. Pap smear
3. Thin prep
4. Kolposkopi
GEJALA KANKER SERVIKS PADA KONDISI
PRA-KANKER
1. Ditemukannya sel-sel abnormal di
bagian bawah serviks yang dapat
dideteksi melalui tes Pap Smear, atau
Inspeksi Visual dengan Asam Asetat.
2. Pendarahan serta keputihan pada
vagina yang tidak normal
3. Sakit saat buang air kecil dan rasa
sakit saat berhubungan seksual.
GEJALA KANKER SERVIKS TINGKAT LANJUT :
 munculnya rasa sakit dan perdarahan saat berhubungan intim
(contact bleeding).
 keputihan yang berlebihan dan tidak normal.
 perdarahan di luar siklus menstruasi.
 penurunan berat badan drastis.
 Apabila kanker sudah menyebar ke panggul, maka pasien
akan menderita keluhan nyeri punggung
 juga hambatan dalam berkemih, serta pembesaran ginjal.
Mencegah Kanker Serviks
Beberapa cara praktis yang dapat Anda lakukan dalam kehidupan sehari-
hari antara lain:
 Pola makan sehat, untuk merangsang sistem kekebalan tubuh.
 Hindari merokok.
 Hindari seks sebelum menikah atau di usia sangat muda atau belasan
tahun.
 Hindari berhubungan seks selama masa haid terbukti efektif untuk
mencegah dan menghambat terbentuknya dan berkembangnya kanker
serviks.
 Hindari berhubungan seks dengan banyak partner.
 Secara rutin menjalani tes Pap smear secara teratur.
 Melakukan tes IVA, tujuannya untuk deteksi dini terhadap infeksi HPV.
 Pemberian vaksin atau vaksinasi HPV untuk mencegah terinfeksi HPV.
 Melakukan pembersihan organ intim atau dikenal dengan istilah vagina
toilet.Tujuannya untuk membersihkan organ intim wanita dari kotoran
dan penyakit.
Cara Pengobati Kanker Serviks
1. Mematikan sel-sel yang mengandung virus HPV.
2. Menyingkirkan bagian yang rusak atau terinfeksi dengan an
listrik, pembedahan laser, atau cryosurgery (membuang
jaringan abnormal dengan pembekuan).
3. Kemoterapi, jika kanker serviks sudah sampai ke stadium
lanjut, maka akan dilakukan terapi .
4. Histerektomi yaitu operasi pengangkatan rahim atau
kandungan secara total.Tujuannya untuk membuang sel-sel
kanker serviks yang sudah berkembang pada tubuh.
Namun, mencegah lebih baik daripada mengobati.
Cara Lain Pengobatan
 Pemanasan
 Cone biopsi
 Operasi
 Radioterapi
LETAK KANKER SERVIKS
PADA VAGINA
Kanker Serviks Pada Vagina
Perkembangan Kanker Serviks
Fase Awal Kanker Serviks

Kanker serviks 2007

  • 1.
    Nama Kelompok : 1.Doni Prawoto (16) 2. Wahyu Ari Wibowo (27) 3. M. Rahmandhani (28)
  • 2.
    PENGERTIAN  Kanker serviksatau kanker leher rahim terjadi di bagian organ reproduksi seorang wanita. Leher rahim adalah bagian yang sempit di sebelah bawah antara vagina dan rahim seorang wanita. Di bagian inilah tempat terjadi dan tumbuhnya kanker serviks.  Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), infeksi ini merupakan faktor risiko utama kanker leher rahim.
  • 3.
    Penyebab dan GejalaKanker Serviks 1. Penyebab Utama Kanker serviks disebabkan infeksi virus HPV (human papillomavirus) atau virus papiloma manusia. HPV menimbulkan kutil pada pria maupun wanita, termasuk kutil pada kelamin, yang disebut kondiloma akuminatum. Kanker serviks atau kanker leher rahim bisa terjadi jika terjadi infeksi yang tidak sembuh-sembuh untuk waktu lama. Jika kekebalan tubuh berkurang, maka infeksi HPV akan mengganas dan bisa menyebabkan terjadinya kanker serviks. Gejalanya tidak terlalu kelihatan pada stadium dini, itulah sebabnya
  • 4.
    2. Penyebab LainKanker Serviks a. Keputihan atau mengeluarkan sedikit darah setelah melakukan hubungan intim adalah sedikit tanda gejala dari kanker ini. Selain itu, adanya cairan kekuningan yang berbau di area genital juga bisa menjadi petunjuk infeksi HPV. b. Kontak langsung dan karena hubungan seks. Ketika terdapat virus ini pada tangan seseorang, lalu menyentuh daerah genital, virus ini akan berpindah dan dapat menginfeksi daerah serviks atau leher rahim Anda. c. Cara penularan lain adalah di closet pada WC umum yang sudah terkontaminasi virus ini.
  • 5.
    Deteksi Kanker Serviks 1.IVA 2. Pap smear 3. Thin prep 4. Kolposkopi
  • 6.
    GEJALA KANKER SERVIKSPADA KONDISI PRA-KANKER 1. Ditemukannya sel-sel abnormal di bagian bawah serviks yang dapat dideteksi melalui tes Pap Smear, atau Inspeksi Visual dengan Asam Asetat. 2. Pendarahan serta keputihan pada vagina yang tidak normal 3. Sakit saat buang air kecil dan rasa sakit saat berhubungan seksual.
  • 7.
    GEJALA KANKER SERVIKSTINGKAT LANJUT :  munculnya rasa sakit dan perdarahan saat berhubungan intim (contact bleeding).  keputihan yang berlebihan dan tidak normal.  perdarahan di luar siklus menstruasi.  penurunan berat badan drastis.  Apabila kanker sudah menyebar ke panggul, maka pasien akan menderita keluhan nyeri punggung  juga hambatan dalam berkemih, serta pembesaran ginjal.
  • 8.
    Mencegah Kanker Serviks Beberapacara praktis yang dapat Anda lakukan dalam kehidupan sehari- hari antara lain:  Pola makan sehat, untuk merangsang sistem kekebalan tubuh.  Hindari merokok.  Hindari seks sebelum menikah atau di usia sangat muda atau belasan tahun.  Hindari berhubungan seks selama masa haid terbukti efektif untuk mencegah dan menghambat terbentuknya dan berkembangnya kanker serviks.  Hindari berhubungan seks dengan banyak partner.  Secara rutin menjalani tes Pap smear secara teratur.  Melakukan tes IVA, tujuannya untuk deteksi dini terhadap infeksi HPV.  Pemberian vaksin atau vaksinasi HPV untuk mencegah terinfeksi HPV.  Melakukan pembersihan organ intim atau dikenal dengan istilah vagina toilet.Tujuannya untuk membersihkan organ intim wanita dari kotoran dan penyakit.
  • 9.
    Cara Pengobati KankerServiks 1. Mematikan sel-sel yang mengandung virus HPV. 2. Menyingkirkan bagian yang rusak atau terinfeksi dengan an listrik, pembedahan laser, atau cryosurgery (membuang jaringan abnormal dengan pembekuan). 3. Kemoterapi, jika kanker serviks sudah sampai ke stadium lanjut, maka akan dilakukan terapi . 4. Histerektomi yaitu operasi pengangkatan rahim atau kandungan secara total.Tujuannya untuk membuang sel-sel kanker serviks yang sudah berkembang pada tubuh. Namun, mencegah lebih baik daripada mengobati.
  • 10.
    Cara Lain Pengobatan Pemanasan  Cone biopsi  Operasi  Radioterapi
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14.