SlideShare a Scribd company logo
Pemeriksaan IVA
(INSPEKSI VISUAL DENGAN ASAM
ASETAT)
• Pengertian
• IVA (Inspeksi Visual dengan Asam Asetat) merupakan salah
satu cara melakukan tes kanker serviks. Kelebihan dari tes
ini adalah kesederhanaan teknik dan kemampuan untuk
memberikan hasil yang segera kepada ibu. (Inspeksi Visual
dengan Asam Asetat) merupakan cara sederhana untuk
mendeteksi kanker leher rahim sedini mungkin. Alat ini
begitu sederhana sebab saat pemeriksaannya tidak perlu
ke laboratorium.
• Metode Inspeksi Visual dengan Asam Asetat (IVA) jadi
alternatif baru untuk deteksi dini kanker serviks selain
pemeriksaan dengan Pap Smear. Berbeda dengan Pap
Smear yang di Indonesia metodenya masih mengalami
kendala, terutama terkait laboratorium, dengan IVA cara
untuk mengenali sel kanker relatif tidak sulit.
• Cara ini relatif murah, mudah dan dapat dilakukan
oleh bidan atau tenaga medis Puskesmas. Prinsip
kerja pemeriksaan adalah dengan cara mengolesi
mulut rahim dengan asam asetat. Kondisi keasaman
lendir di permukaan mulut rahim yang telah
terinfeksi oleh sel prakanker akan berubah warna
menjadi putih. Melalui bantuan cahaya, petugas
medis akan dapat melihat bercak putih pada mulut
rahim. Keberadaan bercak putih ini menunjukkan
adanya sel abnormal. Jika hasilnya positif, maka
pemeriksaan akan dilanjutkan dengan biopsy
(pengambilan sampel jaringan serviks) ke
laboratorium dengan menggunakan teknik pap
smear atau gynescopy oleh dokter ahli kandungan.
• Keunggulan dari Test Pap Smear
Keunggulan dengan tes pap smear adalah
pap smear harus menunggu waktu mendapatkan
hasilnya sedangkan IVA tidak perlu menunggul
lama, karena hasilnya akan segera diketahui.
Sensitivitas IVA bahkan lebih tinggi dari Pap
Smear. Dalam waktu 60 detik kalau ada kelainan
di serviks akan timbul plak putih yang bisa
dicurigai sebagai lesi kanker. Dengan deteksi dini
secara teratur, kanker serviks dapat diketahui
lebih awal dan ditangani lebih cepat.
• Metode skrining IVA mempunyai kelebihan,
diantaranya:
a. Mudah, praktis dan sangat mampu laksana.
b. Butuh bahan dan alat yang sederhana dan murah
c. Sensivitas dan spesifikasitas cukup tinggi
d. Dapat dilaksanakan oleh tenaga kesehatan bukan
dokter ginekologi, dapat dilakukan oleh bidan di
setiap tempat pemeriksaan kesehatan ibu atau
dilakukan oleh semua tenaga medis terlatih
e. Alat-alat yang dibutuhkan dan Teknik pemeriksaan
sangat sederhana.
f. Metode skrining IVA sesuai untuk pusat pelayanan
sederhana.
Syarat Mengikuti IVA Test
a. Sudah pernah melakukan hubungan seksual
b. Tidak sedang datang bulan/haid
c. Tidak sedang hamil
d. 24 jam sebelumnya tidak melakukan
hubungan seksual
• Cara Penggunaan
a. IVA test dilakukan dengan cara mengoleskan
asam asetat 3-5% pada permukaan mulut rahim.
Pada lesi prakanker akan menampilkan warna
bercak putih yang disebut aceto white
epithelium.
b. Hasil dari pemeriksaan ini adalah bercak putih
dapat disimpulkan bahwa tes IVA positif. Maka
jika hal itu terjadi maka dapat dilakukan biposy.
c. Untuk mengetahui hasilnya langsung pada saat
pemeriksaan.
d. Pemeriksaan dengan metode ini bisa dilakukan
oleh bidan atau dokter di Puskesmas atau di
tempat praktek bidan dengan biaya yang
cenderung lebih ekonomis. (Sukaca, 2009 : 100)
• Langkah-Langkah Melakukan Tes IVA
• 1. Penilaian Klien
– a. Menyambut pasien dengan hormat dan penuh
keramahan
– b. Menjelaskan mengapa tes IVA direkomendasi dan
menjelaskan prosedurnya
– c. Memberitahukan pasien kemungkinan temuan
dan apa follow up atau terapi yang dibutuhkan.
• Persiapan
a. Cek apakah alat dan instrumen sudah tersedia
b. Memastikan bahwa lampu tersedia dan siap digunakan
c. Cek apakah pasien telah mengosongkan kandung kencing
dan mencuci atau membilas daerah genitalnya
d. Mintakan pasien untuk menanggalkan pakaiannya sampai
ke pinggang
e. Membantu pasien naik ke meja pemeriksaan dan
menutupinya.
f. Cuci tangan dengan sabun dan air dan keringkan dengan
udara atau kain bersih. Lalu palpasi perut.
g. Pakai sepasang sarung tangan bedah yang telah
disterilkan dengan desinfektan tingkat tinggi. Jika tersedia
pakai sarung tangna kedua pada satu tangan.
h. Atur instrumen dan alat-alat di atas baki yang telah
disterilkan, jika belum dilakukan.
3. Inspeksi Visual Dengan Asam Asetat
a. Periksa alat kelamin luar dan cek discharge pada urethra
b. Raba kelenjar skena dan kelenjar bartholini
c. Masukkan spekulum sehingga seluruh serviks dapat terlihat
d. Letakkan spekulum dalam posisi terbuka sehingga spekulum
tetap pada posisi dimana serviks tetap kelihatan. Jika
memakai sarung tangan sebelah luar, masukkan ke dalam
larutan klorin 0,5% dan pindahkan sarung tangan dengan cara
memutarnya dari dalam keluar
i. Jika membuang sarung tangan, letakkan di dalam satu
tas plastik atau container yang tahan bocor.
ii. Jika menggunakan kembali sarung tangan, rendam
dalam larutan klorin 0,5% selama 10 menit untuk
dekontaminasi
e. Gerakkan sumber cahaya sehingga dapat melihat serviks
dengan jelas
f. Periksa serviks apakah ada radang serviks,
ekstropion, tumor, kista nabothi atau ulkus.
g. Pakai kapas lidi bersih untuk mengambil cairan,
darah atau mukus dari serviks. Buang kapas lidi ke
dalam kantong plastik atau kotak yang tahan bocor.
h. Identifikasi mulut serviks, squamocolumnar
junction (SCJ) dan daerah transformasi.
i. Celupkan kapas lidi dalam larutan asam asetat dan
oleskan pada serviks.
j. Tunggu 1 menit agar asam asetat diserap dan
perubahan aceto white kelihatan.
k. Periksa SCJ dengan hati-hati, cek apakah serviks
mudah berdarah dan cari aceto white epithelium.
l. Jika perlu, oleskan lagi kapas lidi pada serviks untuk
membersihkan mucus, darah, debris.
m. Jika pemeriksaan visual telah selesai, pakai kapas
lidi baru untuk membersihkan sisa-sisa asam asetat
pada serviks dan vagina.
n. Lepaskan spekulum. Jika tes IVA negatif, masukkan
ke dalam larutan klorin 0,5% selama 10 menit untuk
dekontaminasi. Jika tes IVA positif, masukkan
spekulum ke dalam kotak desinfektan tingkat tinggi.
o. Lakukan pemeriksaan bimanual dan rektovaginal
(jika ada indikasi).

More Related Content

What's hot

02 sistem rujukan maternal & neonatal
02 sistem rujukan maternal & neonatal02 sistem rujukan maternal & neonatal
02 sistem rujukan maternal & neonatal
Joni Iswanto
 
Kelas ibu hamil
Kelas ibu hamilKelas ibu hamil
Kelas ibu hamil
Gepy Gbu
 
Prosedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasiProsedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasi
Joni Iswanto
 
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Andhika Pratama
 
Kala IV Persalinan
Kala IV PersalinanKala IV Persalinan
Kala IV Persalinan
Indah Widi
 

What's hot (20)

PPT kanker serviks
PPT kanker serviksPPT kanker serviks
PPT kanker serviks
 
Inspeksi visual dengan asam asetat
Inspeksi visual dengan asam asetatInspeksi visual dengan asam asetat
Inspeksi visual dengan asam asetat
 
02 sistem rujukan maternal & neonatal
02 sistem rujukan maternal & neonatal02 sistem rujukan maternal & neonatal
02 sistem rujukan maternal & neonatal
 
Kelas ibu hamil
Kelas ibu hamilKelas ibu hamil
Kelas ibu hamil
 
Partograf dan penilaian kemajuan persalinan
Partograf dan penilaian kemajuan persalinanPartograf dan penilaian kemajuan persalinan
Partograf dan penilaian kemajuan persalinan
 
Abortus
AbortusAbortus
Abortus
 
askeb Bayi sehat dengan imunisasi campak
askeb Bayi sehat dengan imunisasi campakaskeb Bayi sehat dengan imunisasi campak
askeb Bayi sehat dengan imunisasi campak
 
Prosedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasiProsedur penyuntikan imunisasi
Prosedur penyuntikan imunisasi
 
Soap imunisasi BCG dan Polio 1
Soap imunisasi BCG dan Polio 1Soap imunisasi BCG dan Polio 1
Soap imunisasi BCG dan Polio 1
 
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga BerencanaPenggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
Penggunaan Alat Kontrasepsi Dalam Program Keluarga Berencana
 
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
 
Fisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normalFisiologi persalinan dan nifas normal
Fisiologi persalinan dan nifas normal
 
ASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMALASKEB NIFAS NORMAL
ASKEB NIFAS NORMAL
 
03 distosia bahu
03 distosia bahu03 distosia bahu
03 distosia bahu
 
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetan
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetanJawaban mtbs puskesmas prambon wetan
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetan
 
Kala IV Persalinan
Kala IV PersalinanKala IV Persalinan
Kala IV Persalinan
 
Bagan MTBS
Bagan MTBSBagan MTBS
Bagan MTBS
 
3. Issue Etik dalam Pelayanan Kebidanan
3. Issue Etik dalam Pelayanan Kebidanan3. Issue Etik dalam Pelayanan Kebidanan
3. Issue Etik dalam Pelayanan Kebidanan
 
Manuver leopold
Manuver leopoldManuver leopold
Manuver leopold
 
Pap smear
Pap smearPap smear
Pap smear
 

Viewers also liked

Kanker Leher Rahim dan Pencegahannya
Kanker Leher Rahim dan PencegahannyaKanker Leher Rahim dan Pencegahannya
Kanker Leher Rahim dan Pencegahannya
Pramadhya Bachtiar
 
Persepsi wanita ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)
Persepsi wanita  ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)Persepsi wanita  ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)
Persepsi wanita ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)
Nana Noviana Nadarsyah
 
Iva power point
Iva power pointIva power point
Iva power point
carlossolo
 
Presentasi konisasi dr hariyono
Presentasi konisasi dr hariyonoPresentasi konisasi dr hariyono
Presentasi konisasi dr hariyono
Reza Tiansah
 
KANKER SERVIKS
KANKER SERVIKSKANKER SERVIKS
KANKER SERVIKS
Asrirapika
 
111199261 rumus-lengkap-kimia-sma
111199261 rumus-lengkap-kimia-sma111199261 rumus-lengkap-kimia-sma
111199261 rumus-lengkap-kimia-sma
aiiuk
 

Viewers also liked (20)

screening ca servix metode IVA
screening ca servix metode IVAscreening ca servix metode IVA
screening ca servix metode IVA
 
LESI PRA KANKER
LESI PRA KANKERLESI PRA KANKER
LESI PRA KANKER
 
Kanker Leher Rahim dan Pencegahannya
Kanker Leher Rahim dan PencegahannyaKanker Leher Rahim dan Pencegahannya
Kanker Leher Rahim dan Pencegahannya
 
Persepsi wanita ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)
Persepsi wanita  ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)Persepsi wanita  ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)
Persepsi wanita ttg Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)
 
Seminar ibi deteksi dini kanker cervix
Seminar ibi deteksi dini kanker cervixSeminar ibi deteksi dini kanker cervix
Seminar ibi deteksi dini kanker cervix
 
Kanker serviks
Kanker serviksKanker serviks
Kanker serviks
 
Deteksi dini kanker dan cara pemeriksaannya 2013 oleh Dr. Hardina Sabrida, MARS
Deteksi dini kanker dan cara pemeriksaannya 2013 oleh Dr. Hardina Sabrida, MARSDeteksi dini kanker dan cara pemeriksaannya 2013 oleh Dr. Hardina Sabrida, MARS
Deteksi dini kanker dan cara pemeriksaannya 2013 oleh Dr. Hardina Sabrida, MARS
 
Iva power point
Iva power pointIva power point
Iva power point
 
Presentasi konisasi dr hariyono
Presentasi konisasi dr hariyonoPresentasi konisasi dr hariyono
Presentasi konisasi dr hariyono
 
Merissa
MerissaMerissa
Merissa
 
Kanker Serviks
Kanker ServiksKanker Serviks
Kanker Serviks
 
KANKER SERVIKS
KANKER SERVIKSKANKER SERVIKS
KANKER SERVIKS
 
Faktor risiko dan penyebab kanker serviks
Faktor risiko dan penyebab kanker serviksFaktor risiko dan penyebab kanker serviks
Faktor risiko dan penyebab kanker serviks
 
Pemeriksaan payudara
Pemeriksaan payudaraPemeriksaan payudara
Pemeriksaan payudara
 
Ppt sadari
Ppt sadariPpt sadari
Ppt sadari
 
Kanker Payudara
Kanker PayudaraKanker Payudara
Kanker Payudara
 
Leaflet kanker serviks
Leaflet kanker serviksLeaflet kanker serviks
Leaflet kanker serviks
 
Role playing2
Role playing2Role playing2
Role playing2
 
12. deteksi dini kanker
12. deteksi dini kanker12. deteksi dini kanker
12. deteksi dini kanker
 
111199261 rumus-lengkap-kimia-sma
111199261 rumus-lengkap-kimia-sma111199261 rumus-lengkap-kimia-sma
111199261 rumus-lengkap-kimia-sma
 

Similar to 151226855 pemeriksaan-iva

IVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptx
IVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptxIVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptx
IVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptx
reyhan60
 
Kumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdf
Kumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdfKumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdf
Kumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdf
Yunifatmawati8
 
Leaflatpemeriksaan genetalia
Leaflatpemeriksaan genetaliaLeaflatpemeriksaan genetalia
Leaflatpemeriksaan genetalia
Warung Bidan
 
Kanker Serviks
Kanker ServiksKanker Serviks
Kanker Serviks
sri wahyuni
 
4. Prosedur IVA.........................
4. Prosedur IVA.........................4. Prosedur IVA.........................
4. Prosedur IVA.........................
ZulhidaYuni1
 
Materi Kanker Serviks & Payudara.pptx
Materi Kanker Serviks & Payudara.pptxMateri Kanker Serviks & Payudara.pptx
Materi Kanker Serviks & Payudara.pptx
sherla1
 
Pelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes SurakartaPelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Yunita Dipra
 

Similar to 151226855 pemeriksaan-iva (20)

IVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptx
IVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptxIVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptx
IVA revisajajajajajajajajsi8sbavaaxi fix.pptx
 
Pemeriksaan IVA dan Pap Tes ppt.pdf
Pemeriksaan IVA dan Pap Tes ppt.pdfPemeriksaan IVA dan Pap Tes ppt.pdf
Pemeriksaan IVA dan Pap Tes ppt.pdf
 
MATERI IVA.ppt
MATERI IVA.pptMATERI IVA.ppt
MATERI IVA.ppt
 
IVA TEST DR. NANANG.pptx
IVA TEST DR. NANANG.pptxIVA TEST DR. NANANG.pptx
IVA TEST DR. NANANG.pptx
 
Penyuluhan_IVA.ppt
Penyuluhan_IVA.pptPenyuluhan_IVA.ppt
Penyuluhan_IVA.ppt
 
Pemeriksaan IVA.pptx
Pemeriksaan IVA.pptxPemeriksaan IVA.pptx
Pemeriksaan IVA.pptx
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
Kumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdf
Kumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdfKumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdf
Kumpulan-Daftar-Tilik-Modul-Pemb-Jenjang-1_-Lengkap.pdf
 
ppt Kanker Serviks - edited ellay.pptx
ppt Kanker Serviks - edited ellay.pptxppt Kanker Serviks - edited ellay.pptx
ppt Kanker Serviks - edited ellay.pptx
 
DD KANKER LEHER RAHIM.pptx
DD KANKER LEHER RAHIM.pptxDD KANKER LEHER RAHIM.pptx
DD KANKER LEHER RAHIM.pptx
 
Pedoman Praktikum 1
Pedoman Praktikum 1Pedoman Praktikum 1
Pedoman Praktikum 1
 
Vbac ppt
Vbac pptVbac ppt
Vbac ppt
 
Leaflatpemeriksaan genetalia
Leaflatpemeriksaan genetaliaLeaflatpemeriksaan genetalia
Leaflatpemeriksaan genetalia
 
Kanker Serviks
Kanker ServiksKanker Serviks
Kanker Serviks
 
4. Prosedur IVA.........................
4. Prosedur IVA.........................4. Prosedur IVA.........................
4. Prosedur IVA.........................
 
Materi Kanker Serviks & Payudara.pptx
Materi Kanker Serviks & Payudara.pptxMateri Kanker Serviks & Payudara.pptx
Materi Kanker Serviks & Payudara.pptx
 
Job sheet PAP Smear dan IVA Test
Job sheet PAP Smear dan IVA TestJob sheet PAP Smear dan IVA Test
Job sheet PAP Smear dan IVA Test
 
Dd kanker ns 2020 ok
Dd kanker ns 2020 okDd kanker ns 2020 ok
Dd kanker ns 2020 ok
 
Maria margaret mano_ tugas kedua epid kespro_.pptx
Maria margaret mano_ tugas kedua epid kespro_.pptxMaria margaret mano_ tugas kedua epid kespro_.pptx
Maria margaret mano_ tugas kedua epid kespro_.pptx
 
Pelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes SurakartaPelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
Pelayanan Intranatal Poltekkes Surakarta
 

Recently uploaded

Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  BantulJual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
viagrajogja
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdahmateri tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
tien148950
 
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.KChest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
danangandi
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx
127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx
127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx
JonathanIngram16
 
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdfJUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
graceduma3
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 

Recently uploaded (17)

Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  BantulJual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman -  Bantul
Jual Kondom Sambung Jumbo Di Jogja - Alat Bantu Sex Pria Sleman - Bantul
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdahmateri tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
materi tatalaksana prematur dan berat badan lahir rebdah
 
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.KChest Meeting  Presentasi divisi pulmo Ny.K
Chest Meeting Presentasi divisi pulmo Ny.K
 
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptxPosyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
Posyandu Center Of Excellence Sebagai Upaya peningkatan Kualitas.pptx
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
 
127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx
127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx
127743877-Otopsi-Virtual-forensic-basic.pptx
 
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptxPeran orang tua dalam mendidik anak.pptx
Peran orang tua dalam mendidik anak.pptx
 
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.pptPenyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
Penyuluhan Stroke bagi peserta prolanis.ppt
 
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptxPeritonitis  dan Optek Perforasi Gaster.pptx
Peritonitis dan Optek Perforasi Gaster.pptx
 
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdfJUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
JUKNIS INISIASI PENGOBATAN TBC RO DI PUSKESMAS(komplit).pdf
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
 

151226855 pemeriksaan-iva

  • 1. Pemeriksaan IVA (INSPEKSI VISUAL DENGAN ASAM ASETAT)
  • 2. • Pengertian • IVA (Inspeksi Visual dengan Asam Asetat) merupakan salah satu cara melakukan tes kanker serviks. Kelebihan dari tes ini adalah kesederhanaan teknik dan kemampuan untuk memberikan hasil yang segera kepada ibu. (Inspeksi Visual dengan Asam Asetat) merupakan cara sederhana untuk mendeteksi kanker leher rahim sedini mungkin. Alat ini begitu sederhana sebab saat pemeriksaannya tidak perlu ke laboratorium. • Metode Inspeksi Visual dengan Asam Asetat (IVA) jadi alternatif baru untuk deteksi dini kanker serviks selain pemeriksaan dengan Pap Smear. Berbeda dengan Pap Smear yang di Indonesia metodenya masih mengalami kendala, terutama terkait laboratorium, dengan IVA cara untuk mengenali sel kanker relatif tidak sulit.
  • 3. • Cara ini relatif murah, mudah dan dapat dilakukan oleh bidan atau tenaga medis Puskesmas. Prinsip kerja pemeriksaan adalah dengan cara mengolesi mulut rahim dengan asam asetat. Kondisi keasaman lendir di permukaan mulut rahim yang telah terinfeksi oleh sel prakanker akan berubah warna menjadi putih. Melalui bantuan cahaya, petugas medis akan dapat melihat bercak putih pada mulut rahim. Keberadaan bercak putih ini menunjukkan adanya sel abnormal. Jika hasilnya positif, maka pemeriksaan akan dilanjutkan dengan biopsy (pengambilan sampel jaringan serviks) ke laboratorium dengan menggunakan teknik pap smear atau gynescopy oleh dokter ahli kandungan.
  • 4. • Keunggulan dari Test Pap Smear Keunggulan dengan tes pap smear adalah pap smear harus menunggu waktu mendapatkan hasilnya sedangkan IVA tidak perlu menunggul lama, karena hasilnya akan segera diketahui. Sensitivitas IVA bahkan lebih tinggi dari Pap Smear. Dalam waktu 60 detik kalau ada kelainan di serviks akan timbul plak putih yang bisa dicurigai sebagai lesi kanker. Dengan deteksi dini secara teratur, kanker serviks dapat diketahui lebih awal dan ditangani lebih cepat.
  • 5. • Metode skrining IVA mempunyai kelebihan, diantaranya: a. Mudah, praktis dan sangat mampu laksana. b. Butuh bahan dan alat yang sederhana dan murah c. Sensivitas dan spesifikasitas cukup tinggi d. Dapat dilaksanakan oleh tenaga kesehatan bukan dokter ginekologi, dapat dilakukan oleh bidan di setiap tempat pemeriksaan kesehatan ibu atau dilakukan oleh semua tenaga medis terlatih e. Alat-alat yang dibutuhkan dan Teknik pemeriksaan sangat sederhana. f. Metode skrining IVA sesuai untuk pusat pelayanan sederhana.
  • 6. Syarat Mengikuti IVA Test a. Sudah pernah melakukan hubungan seksual b. Tidak sedang datang bulan/haid c. Tidak sedang hamil d. 24 jam sebelumnya tidak melakukan hubungan seksual
  • 7. • Cara Penggunaan a. IVA test dilakukan dengan cara mengoleskan asam asetat 3-5% pada permukaan mulut rahim. Pada lesi prakanker akan menampilkan warna bercak putih yang disebut aceto white epithelium. b. Hasil dari pemeriksaan ini adalah bercak putih dapat disimpulkan bahwa tes IVA positif. Maka jika hal itu terjadi maka dapat dilakukan biposy. c. Untuk mengetahui hasilnya langsung pada saat pemeriksaan. d. Pemeriksaan dengan metode ini bisa dilakukan oleh bidan atau dokter di Puskesmas atau di tempat praktek bidan dengan biaya yang cenderung lebih ekonomis. (Sukaca, 2009 : 100)
  • 8. • Langkah-Langkah Melakukan Tes IVA • 1. Penilaian Klien – a. Menyambut pasien dengan hormat dan penuh keramahan – b. Menjelaskan mengapa tes IVA direkomendasi dan menjelaskan prosedurnya – c. Memberitahukan pasien kemungkinan temuan dan apa follow up atau terapi yang dibutuhkan.
  • 9. • Persiapan a. Cek apakah alat dan instrumen sudah tersedia b. Memastikan bahwa lampu tersedia dan siap digunakan c. Cek apakah pasien telah mengosongkan kandung kencing dan mencuci atau membilas daerah genitalnya d. Mintakan pasien untuk menanggalkan pakaiannya sampai ke pinggang e. Membantu pasien naik ke meja pemeriksaan dan menutupinya. f. Cuci tangan dengan sabun dan air dan keringkan dengan udara atau kain bersih. Lalu palpasi perut. g. Pakai sepasang sarung tangan bedah yang telah disterilkan dengan desinfektan tingkat tinggi. Jika tersedia pakai sarung tangna kedua pada satu tangan. h. Atur instrumen dan alat-alat di atas baki yang telah disterilkan, jika belum dilakukan.
  • 10. 3. Inspeksi Visual Dengan Asam Asetat a. Periksa alat kelamin luar dan cek discharge pada urethra b. Raba kelenjar skena dan kelenjar bartholini c. Masukkan spekulum sehingga seluruh serviks dapat terlihat d. Letakkan spekulum dalam posisi terbuka sehingga spekulum tetap pada posisi dimana serviks tetap kelihatan. Jika memakai sarung tangan sebelah luar, masukkan ke dalam larutan klorin 0,5% dan pindahkan sarung tangan dengan cara memutarnya dari dalam keluar i. Jika membuang sarung tangan, letakkan di dalam satu tas plastik atau container yang tahan bocor. ii. Jika menggunakan kembali sarung tangan, rendam dalam larutan klorin 0,5% selama 10 menit untuk dekontaminasi e. Gerakkan sumber cahaya sehingga dapat melihat serviks dengan jelas
  • 11. f. Periksa serviks apakah ada radang serviks, ekstropion, tumor, kista nabothi atau ulkus. g. Pakai kapas lidi bersih untuk mengambil cairan, darah atau mukus dari serviks. Buang kapas lidi ke dalam kantong plastik atau kotak yang tahan bocor. h. Identifikasi mulut serviks, squamocolumnar junction (SCJ) dan daerah transformasi. i. Celupkan kapas lidi dalam larutan asam asetat dan oleskan pada serviks. j. Tunggu 1 menit agar asam asetat diserap dan perubahan aceto white kelihatan.
  • 12. k. Periksa SCJ dengan hati-hati, cek apakah serviks mudah berdarah dan cari aceto white epithelium. l. Jika perlu, oleskan lagi kapas lidi pada serviks untuk membersihkan mucus, darah, debris. m. Jika pemeriksaan visual telah selesai, pakai kapas lidi baru untuk membersihkan sisa-sisa asam asetat pada serviks dan vagina. n. Lepaskan spekulum. Jika tes IVA negatif, masukkan ke dalam larutan klorin 0,5% selama 10 menit untuk dekontaminasi. Jika tes IVA positif, masukkan spekulum ke dalam kotak desinfektan tingkat tinggi. o. Lakukan pemeriksaan bimanual dan rektovaginal (jika ada indikasi).