SlideShare a Scribd company logo
Prototyping
Prototipe merupakan suatu metode dalam pengembangan
sistem yang menggunakan pendekatan untuk membuat
sesuatu program dengan cepat dan bertahap sehingga
segera dapat dievaluasi oleh pemakai.
Prototipe mewakili model produk yang akan dibangun atau
mensimulasikan struktur, fungsionalitas dan operasi sistem.
Dalam pembuatan prototipe kita dapat menerapkan UCD
(User Centered Design) yang cocok untuk user awam IT
(Technology Information).
PROTOTYPING
Mengidentifikasi, membuat dokumentasi dan menyetujui
kegunaan dan tujuan pengalaman user.
Identifikasi
Memahami user dan kebutuhannya.
Memahami User
Fokus pada user pada tahap awal desain dan mengevaluasi
hasil desain.
Fokus
KARAKTERISTIK
USER-CENTERED DESIGN
Perulangan hampir dapat dipastikan. Para perancang tidak
pernah berhasil hanya dalam satu kali proses
Perulangan
Anggota tim dapat berkomunikasi secara efektif.
Komunikasi
Evaluasi dan feedback pada rancangan interaktif.
Evaluasi
Stakeholder (dalam hal ini user) dapat melihat, menyentuh,
berinteraksi dengan prototype.
Interaksi
TUJUAN
PROTOTYPE
Para perancang dapat mengeluarkan ide-idenya.
Idea
Mendapatkan informasi dan pemahaman tentang pengalaman
pengguna.
Informasi User
Memunculkan ide-ide secara visual dan mengembangkannya
Visualisai
Dapat menjawab pertanyaan ->
membantu pemilihan di antara alternatif-alternatif.
Choices
Estimasi dan validasi tentang kesulitan perancangan,
keputusan dan keuntungan biaya.
Validasi
Investigas, explorasi dan pembandingan solusi perancangan
yang berbeda.
Investigasi
COMPUTER REPAIR & SUPPORT
TAHAPAN PEMBUATAN
PROTOTYPE
o Pengembanga
n dan pemakai
bertemu
o Pemakai
menjelaskan
kebutuhan
sistem
Identifikasi
Pengembang
mulai membuat
prototipe
Membuat Pemakai menguji
prototype &
memberikan
kritikan /saran
Menguji Pengembang
melakukan
modifikasi sesuai
dengan masukan
pemakai
Memperbaiki
Pengembang
merampungkan sistem
sesuai dengan masukan
terakhir dari pemakai
I
Pengembangan
IDENTIFIKASI
MEMBUAT
MENGUJI
MEMPERBAIKI
PENGEMBANGAN
Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
COMPUTER REPAIR & SUPPORT
PROTOTYPE
Kelebihan
1. Adanya komunikasi yang baik antara pengembang dan pelanggan
2. Pengembang dapat bekerja lebih baik dalam menentukan kebutuhan pelanggan
3. Pelanggan berperan aktif dalam pengembangan sistem
4. Lebih menghemat waktu dalam pengembangan sistem
5. Penerapan menjadi lebih mudah karena pemakai mengetahui apa yang diharapkannya.
6. Mengurangi biaya pengembangan dan pemeliharaan
7. Dapat bereksperimen dengan perancangan alternatif
8. Meningkatkan kualitas, kecepatan spesifikasi dan perancangan sistem
9. Dapat dipadukan dengan metode terstruktur dan CASE tools
10.Dapat digunakan pada berbagai level, detail termasuk konsep, kebutuhan, spesifikasi dan perancangan.
Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
COMPUTER REPAIR & SUPPORT
PROTOTYPE
Kekurangan
1. Pelanggan kadang tidak melihat atau menyadari bahwa perangkat lunak
yang ada belum mencantumkan kualitas perangkat lunak secara
keseluruhan dan juga belum memikirkan kemampuan pemeliharaan untuk
jangka waktu lama.
2. Pengembang biasanya ingin cepat menyelesaikan proyek. Sehingga
menggunakan algoritma dan bahasa pemrograman yang sederhana untuk
membuat prototyping lebih cepat selesai tanpa memikirkan lebih lanjut
bahwa program tersebut hanya merupakan cetak biru sistem .
3. Hubungan pelanggan dengan komputer yang disediakan mungkin tidak
mencerminkan teknik perancangan yang baik
Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
Dimensi Prototyping
01
0203
Penyajian
o Bagaimana desain dilukiskan atau diwakili?
o Dapat berupa uraian tekstual atau dapat visual dan diagram.
Lingkup
Apakah hanya interface atau apakah
mencakup komponen komputasi?
Executability
o Dapatkah prototype tersebut dijalankan?
o Jika dikodekan, apakah akan ada periode saat prototype tidak
dapat dijalankan?
04
Maturation
o Revolusioner: mengganti yang lama. Jika dirasa sistem yang lama
sudah tidak dapat mengikuti perkembangan teknologi.
o volusioner : terus melakukan perubahan pada perancangan yang
sebelumnya.
COMPUTER REPAIR & SUPPORT
Metode Prototyping
MetodeNon-Computer
Sketsa,Mock-Ups
Storyboarding
Skenario
Tutorial dan Manual
Menirukan lebih banyak
kemampuan sistem.
Pada umumnya hanya
baru beberapa aspek
atau fitur
Dapat berpusat
pada lebih banyak
detail
Para pemakai lebih segan untuk
menyarankan perubahan sekali
ketika mereka melihat prototype
yang lebih realistis.
MetodeComputer-Based
Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
Terminologi Prototype
Prototipe horizontal
o Mencakup seluruh antarmuka pengguna namun
tanpa fungsi pokok, berupa simulasi dan belum dapat
digunakan untuk melakukan pekerjaan yang
sesungguhnya.
o Misal, pengguna dapat mengeksekusi seluruh
navigasi dan perintah pencarian tapi tanpa
memanggil informasi secara nyata.
o Mengurangi level fungsionalitas, tetapi semua fitur
ada.
Prototipe vertikal
o Lebih sedikit aspek atau fitur dari interface yang disimulasikan, tetapi
dilaksanakan dengan rincian yang sangat baik.
o Misal: dalam sistem informasi penerbangan, pengguna dapat
mengakses suatu basisdata dengan data real dari penyedia informasi,
tetapi tidak untuk keseluruhan data.
o Mempunyai performance lebih rendah daripada sistem akhir.
o Tidak dalam jaringan
40%
01 02
03 Early prototypig 04 Late prototyping
Terminologi Prototype
Low-fidelity prototyping
o Gambaran cepat dari sistem akhir
o Mempunyai fungsi atau interaksi yang terbatas
o Lebih menggambarkan konsep, perancangan, alternatif dan layout layar dibanding model
interaksi pengguna dengan sistem
o Mendemostrasikan secara umum ‘feel and look ‘ dari antarmuka pengguna.
o Tidak untuk memperlihatkan secara rinci bagaimana operasi sistem aplikasi.
05
Storyboard
Sketsa
Wizard of Oz
Mid-fidelity prototyping
o Form skematik.
o Navigasi dan fungsi yang disimulasikan
biasanya berbasis pada apa yang tampil pada
layar atau simulasi layar.
o Contoh tools yang digunakan: powerpoint,
illustrator, dll.
06
High-fidelity prototyping
o Mempunyai interaksi penuh
o Pengguna dapat memasukkan data ke dalam
medan masukan, menanggapi pesan, memilih ikon
untuk membuka window, berinteraksi dengan UI
o Mewakili fungsi-fungsi inti dari antarmuka pengguna
produk
07
Prototyping Tools
01
02
03
Draw/Paint Program
Adobe Photoshop, Corel Draw,
Incscape, dll
Scripted
Simulation/Slide Show
Powerpoint, Hypercard, Macromedia
Director, HTML dll
Interface Builder
Visual Basic, Delphi.
Dimensi prototipe terdiri dari penyajian, lingkup,
executability dan maturation.
DIMENSI
Prototipe merupakan suatu metode dalam pengembangan sistem
yang menggunakan pendekatan untuk membuat sesuatu
program dengan cepat dan bertahap
PROTOTYPE
Tahapan prototipe yaitu identifikasi kebutuhan pemakai,
membuat prototipe, menguji prototipe, memperbaiki prototipe,
mengembangkan versi produksi.
TAHAPAN PROTOTYPE
.POINT
PROTOTYPE
Metode prototipe dibedakan menjadi metode non-
computer dan metode computer-based.
METODE PROTOTYPE
http://lintang.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/62828/buku-
ajar-imk.pdf
02
https://www.free-powerpoint-templates-design.com/computer-
repair-powerpoint-templates/
03
Reference
Thanks for The Material
Thanks for Free Templates
Ir. Khozin Yuliana, MM.,01
Thanks to My Lecturer
Thank You

More Related Content

What's hot

Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066
Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066
Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066
LukmanHermanto
 
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan KomputerRagam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Auliaa Oktarianii
 
Prinsip User Interface Design
Prinsip User Interface DesignPrinsip User Interface Design
Prinsip User Interface DesignMateri Kuliah Online
 
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl   05 - persyaratan perangkat lunakRpl   05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunak
Febriyani Syafri
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 5
Interaksi Manusia Dan Komputer 5Interaksi Manusia Dan Komputer 5
Interaksi Manusia Dan Komputer 5
Hide Maru
 
Interaksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputerInteraksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputer
Miftahul Khair N
 
Analisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMKAnalisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMK
Miftahul Muttaqin
 
PPT Desain Antar Muka.pptx
PPT Desain Antar Muka.pptxPPT Desain Antar Muka.pptx
PPT Desain Antar Muka.pptx
MirnaNia
 
Materi pemrograman dasar 5 percabangan
Materi pemrograman dasar 5 percabanganMateri pemrograman dasar 5 percabangan
Materi pemrograman dasar 5 percabangan
AsepSunandar12
 
Pertemuan 1 Pemodelan Perangkat Lunak
Pertemuan 1 Pemodelan Perangkat LunakPertemuan 1 Pemodelan Perangkat Lunak
Pertemuan 1 Pemodelan Perangkat Lunak
Disma Ariyanti W
 
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKDhika The'Lover
 
Pertemuan 6 tabview
Pertemuan 6 tabviewPertemuan 6 tabview
Pertemuan 6 tabview
heriakj
 
PPT Teknik Informatika.pptx
PPT Teknik Informatika.pptxPPT Teknik Informatika.pptx
PPT Teknik Informatika.pptx
UcihaJinRio
 
Pengolahan Citra digital
Pengolahan Citra digitalPengolahan Citra digital
Wireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptx
Wireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptxWireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptx
Wireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptx
YOSAFAT11
 
Perancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunakPerancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunak
Sahrul Sindriana
 
Kerangka kerja interaksi
Kerangka kerja interaksiKerangka kerja interaksi
Kerangka kerja interaksiAriev Kusuma
 
PPT Microsoft office
PPT Microsoft officePPT Microsoft office
PPT Microsoft office
Risna Septiani
 

What's hot (20)

Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066
Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066
Analisis Pieces Terhadap Sistem Informasi Lukman Hermanto 55518110066
 
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan KomputerRagam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
 
Prinsip User Interface Design
Prinsip User Interface DesignPrinsip User Interface Design
Prinsip User Interface Design
 
Ragam dialog
Ragam dialogRagam dialog
Ragam dialog
 
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl   05 - persyaratan perangkat lunakRpl   05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunak
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 5
Interaksi Manusia Dan Komputer 5Interaksi Manusia Dan Komputer 5
Interaksi Manusia Dan Komputer 5
 
Interaksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputerInteraksi manusia dan komputer
Interaksi manusia dan komputer
 
Analisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMKAnalisa Website Traveloka - Makalah IMK
Analisa Website Traveloka - Makalah IMK
 
PPT Desain Antar Muka.pptx
PPT Desain Antar Muka.pptxPPT Desain Antar Muka.pptx
PPT Desain Antar Muka.pptx
 
Materi pemrograman dasar 5 percabangan
Materi pemrograman dasar 5 percabanganMateri pemrograman dasar 5 percabangan
Materi pemrograman dasar 5 percabangan
 
Pertemuan 1 Pemodelan Perangkat Lunak
Pertemuan 1 Pemodelan Perangkat LunakPertemuan 1 Pemodelan Perangkat Lunak
Pertemuan 1 Pemodelan Perangkat Lunak
 
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
 
Pertemuan 6 tabview
Pertemuan 6 tabviewPertemuan 6 tabview
Pertemuan 6 tabview
 
PPT Teknik Informatika.pptx
PPT Teknik Informatika.pptxPPT Teknik Informatika.pptx
PPT Teknik Informatika.pptx
 
Pengolahan Citra digital
Pengolahan Citra digitalPengolahan Citra digital
Pengolahan Citra digital
 
Wireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptx
Wireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptxWireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptx
Wireframe and Low Fidelity Prototype - Developer Student Clubs.pptx
 
Perancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunakPerancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunak
 
Prototyping
PrototypingPrototyping
Prototyping
 
Kerangka kerja interaksi
Kerangka kerja interaksiKerangka kerja interaksi
Kerangka kerja interaksi
 
PPT Microsoft office
PPT Microsoft officePPT Microsoft office
PPT Microsoft office
 

Similar to Interaksi Manusia Dan Komputer 6

Prototyping kelompok 1 tugas 1
Prototyping kelompok 1 tugas 1Prototyping kelompok 1 tugas 1
Prototyping kelompok 1 tugas 1
WGAMERS
 
Konsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / Jasa
Konsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / JasaKonsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / Jasa
Konsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / Jasa
ikhsyansyaputra
 
Pemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunakPemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunak
AdityaSaputra83
 
PROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsa
PROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsaPROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsa
PROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsa
ikhsyansyaputra
 
UX Design Process - Developer Student Clubs.pptx
UX Design Process - Developer Student Clubs.pptxUX Design Process - Developer Student Clubs.pptx
UX Design Process - Developer Student Clubs.pptx
YOSAFAT11
 
Design interface dalam_interaksi_manusia
Design interface dalam_interaksi_manusiaDesign interface dalam_interaksi_manusia
Design interface dalam_interaksi_manusia
pt.ccc
 
Usability
UsabilityUsability
Usability
Brigita Wensen
 
Rpl 07 - pembuatan prototipe perangkat lunak
Rpl   07 - pembuatan prototipe perangkat lunakRpl   07 - pembuatan prototipe perangkat lunak
Rpl 07 - pembuatan prototipe perangkat lunakFebriyani Syafri
 
T ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imk
T ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imkT ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imk
T ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imkArtaya Honest
 
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
nrlputri26
 
Tahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunakTahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunak
Robbyyanto Robbyyanto
 
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
nur hasnah
 
Antarmuka_pengguna.pptx
Antarmuka_pengguna.pptxAntarmuka_pengguna.pptx
Antarmuka_pengguna.pptx
FransiskaPrihatiniSi1
 
UI, Prinsip UI, Know Ur Users
UI, Prinsip UI, Know Ur UsersUI, Prinsip UI, Know Ur Users
UI, Prinsip UI, Know Ur UsersRizki Ogawa
 
Tampilan GUI di NetBeans.pptx
Tampilan GUI di NetBeans.pptxTampilan GUI di NetBeans.pptx
Tampilan GUI di NetBeans.pptx
IYudarma
 
Protype model (rekayasa perangkat lunak)
Protype model (rekayasa perangkat lunak)Protype model (rekayasa perangkat lunak)
Protype model (rekayasa perangkat lunak)
priyadiajabae
 
Rpl 8-ui desain
Rpl 8-ui desainRpl 8-ui desain
Rpl 8-ui desainf' yagami
 
IMK-Pertemuan5.pptx
IMK-Pertemuan5.pptxIMK-Pertemuan5.pptx
IMK-Pertemuan5.pptx
RedyWinatha1
 
Prototyping and Spiral Method
Prototyping and Spiral MethodPrototyping and Spiral Method
Prototyping and Spiral Method
Deza Qholby
 

Similar to Interaksi Manusia Dan Komputer 6 (20)

Prototyping kelompok 1 tugas 1
Prototyping kelompok 1 tugas 1Prototyping kelompok 1 tugas 1
Prototyping kelompok 1 tugas 1
 
Konsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / Jasa
Konsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / JasaKonsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / Jasa
Konsep Desain Prototype dan Kemasan Produk Barang / Jasa
 
Pemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunakPemodelan perangkat lunak
Pemodelan perangkat lunak
 
PROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsa
PROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsaPROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsa
PROTOTYPE DESAIN KREATIFNAsndfasnf aanfsa
 
UX Design Process - Developer Student Clubs.pptx
UX Design Process - Developer Student Clubs.pptxUX Design Process - Developer Student Clubs.pptx
UX Design Process - Developer Student Clubs.pptx
 
Design interface dalam_interaksi_manusia
Design interface dalam_interaksi_manusiaDesign interface dalam_interaksi_manusia
Design interface dalam_interaksi_manusia
 
Usability
UsabilityUsability
Usability
 
Rpl 07 - pembuatan prototipe perangkat lunak
Rpl   07 - pembuatan prototipe perangkat lunakRpl   07 - pembuatan prototipe perangkat lunak
Rpl 07 - pembuatan prototipe perangkat lunak
 
T ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imk
T ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imkT ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imk
T ugas 7 daya guna website dengan blog-artayahonest-imk
 
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
Sim, nurul putri pebriani, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, u...
 
Tahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunakTahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunak
 
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
SIM, NURHASANAH, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Sumber Daya Komputasi dan ...
 
RPL
RPLRPL
RPL
 
Antarmuka_pengguna.pptx
Antarmuka_pengguna.pptxAntarmuka_pengguna.pptx
Antarmuka_pengguna.pptx
 
UI, Prinsip UI, Know Ur Users
UI, Prinsip UI, Know Ur UsersUI, Prinsip UI, Know Ur Users
UI, Prinsip UI, Know Ur Users
 
Tampilan GUI di NetBeans.pptx
Tampilan GUI di NetBeans.pptxTampilan GUI di NetBeans.pptx
Tampilan GUI di NetBeans.pptx
 
Protype model (rekayasa perangkat lunak)
Protype model (rekayasa perangkat lunak)Protype model (rekayasa perangkat lunak)
Protype model (rekayasa perangkat lunak)
 
Rpl 8-ui desain
Rpl 8-ui desainRpl 8-ui desain
Rpl 8-ui desain
 
IMK-Pertemuan5.pptx
IMK-Pertemuan5.pptxIMK-Pertemuan5.pptx
IMK-Pertemuan5.pptx
 
Prototyping and Spiral Method
Prototyping and Spiral MethodPrototyping and Spiral Method
Prototyping and Spiral Method
 

More from Hide Maru

Struktur cpu
Struktur cpuStruktur cpu
Struktur cpu
Hide Maru
 
Pengantar orkom
Pengantar orkomPengantar orkom
Pengantar orkom
Hide Maru
 
Evolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputerEvolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputer
Hide Maru
 
Media Transmisi dan Network Device
Media Transmisi dan Network DeviceMedia Transmisi dan Network Device
Media Transmisi dan Network Device
Hide Maru
 
Model dan Element Komunikasi Data
Model dan Element Komunikasi DataModel dan Element Komunikasi Data
Model dan Element Komunikasi Data
Hide Maru
 
Komunikasi Data
Komunikasi DataKomunikasi Data
Komunikasi Data
Hide Maru
 
Modulasi
ModulasiModulasi
Modulasi
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 11
Interaksi Manusia Dan Komputer 11Interaksi Manusia Dan Komputer 11
Interaksi Manusia Dan Komputer 11
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Interaksi Manusia Dan Komputer 10Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 9
Interaksi Manusia Dan Komputer 9Interaksi Manusia Dan Komputer 9
Interaksi Manusia Dan Komputer 9
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 8
Interaksi Manusia Dan Komputer 8Interaksi Manusia Dan Komputer 8
Interaksi Manusia Dan Komputer 8
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 7
Interaksi Manusia Dan Komputer 7Interaksi Manusia Dan Komputer 7
Interaksi Manusia Dan Komputer 7
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 4
Interaksi Manusia Dan Komputer 4Interaksi Manusia Dan Komputer 4
Interaksi Manusia Dan Komputer 4
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 3
Interaksi Manusia Dan Komputer 3Interaksi Manusia Dan Komputer 3
Interaksi Manusia Dan Komputer 3
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 2
Interaksi Manusia Dan Komputer 2Interaksi Manusia Dan Komputer 2
Interaksi Manusia Dan Komputer 2
Hide Maru
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 1
Interaksi Manusia Dan Komputer 1Interaksi Manusia Dan Komputer 1
Interaksi Manusia Dan Komputer 1
Hide Maru
 

More from Hide Maru (16)

Struktur cpu
Struktur cpuStruktur cpu
Struktur cpu
 
Pengantar orkom
Pengantar orkomPengantar orkom
Pengantar orkom
 
Evolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputerEvolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputer
 
Media Transmisi dan Network Device
Media Transmisi dan Network DeviceMedia Transmisi dan Network Device
Media Transmisi dan Network Device
 
Model dan Element Komunikasi Data
Model dan Element Komunikasi DataModel dan Element Komunikasi Data
Model dan Element Komunikasi Data
 
Komunikasi Data
Komunikasi DataKomunikasi Data
Komunikasi Data
 
Modulasi
ModulasiModulasi
Modulasi
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 11
Interaksi Manusia Dan Komputer 11Interaksi Manusia Dan Komputer 11
Interaksi Manusia Dan Komputer 11
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Interaksi Manusia Dan Komputer 10Interaksi Manusia Dan Komputer 10
Interaksi Manusia Dan Komputer 10
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 9
Interaksi Manusia Dan Komputer 9Interaksi Manusia Dan Komputer 9
Interaksi Manusia Dan Komputer 9
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 8
Interaksi Manusia Dan Komputer 8Interaksi Manusia Dan Komputer 8
Interaksi Manusia Dan Komputer 8
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 7
Interaksi Manusia Dan Komputer 7Interaksi Manusia Dan Komputer 7
Interaksi Manusia Dan Komputer 7
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 4
Interaksi Manusia Dan Komputer 4Interaksi Manusia Dan Komputer 4
Interaksi Manusia Dan Komputer 4
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 3
Interaksi Manusia Dan Komputer 3Interaksi Manusia Dan Komputer 3
Interaksi Manusia Dan Komputer 3
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 2
Interaksi Manusia Dan Komputer 2Interaksi Manusia Dan Komputer 2
Interaksi Manusia Dan Komputer 2
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 1
Interaksi Manusia Dan Komputer 1Interaksi Manusia Dan Komputer 1
Interaksi Manusia Dan Komputer 1
 

Recently uploaded

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 

Recently uploaded (20)

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 

Interaksi Manusia Dan Komputer 6

  • 1. Prototyping Prototipe merupakan suatu metode dalam pengembangan sistem yang menggunakan pendekatan untuk membuat sesuatu program dengan cepat dan bertahap sehingga segera dapat dievaluasi oleh pemakai. Prototipe mewakili model produk yang akan dibangun atau mensimulasikan struktur, fungsionalitas dan operasi sistem. Dalam pembuatan prototipe kita dapat menerapkan UCD (User Centered Design) yang cocok untuk user awam IT (Technology Information). PROTOTYPING
  • 2. Mengidentifikasi, membuat dokumentasi dan menyetujui kegunaan dan tujuan pengalaman user. Identifikasi Memahami user dan kebutuhannya. Memahami User Fokus pada user pada tahap awal desain dan mengevaluasi hasil desain. Fokus KARAKTERISTIK USER-CENTERED DESIGN Perulangan hampir dapat dipastikan. Para perancang tidak pernah berhasil hanya dalam satu kali proses Perulangan
  • 3. Anggota tim dapat berkomunikasi secara efektif. Komunikasi Evaluasi dan feedback pada rancangan interaktif. Evaluasi Stakeholder (dalam hal ini user) dapat melihat, menyentuh, berinteraksi dengan prototype. Interaksi TUJUAN PROTOTYPE Para perancang dapat mengeluarkan ide-idenya. Idea Mendapatkan informasi dan pemahaman tentang pengalaman pengguna. Informasi User Memunculkan ide-ide secara visual dan mengembangkannya Visualisai Dapat menjawab pertanyaan -> membantu pemilihan di antara alternatif-alternatif. Choices Estimasi dan validasi tentang kesulitan perancangan, keputusan dan keuntungan biaya. Validasi Investigas, explorasi dan pembandingan solusi perancangan yang berbeda. Investigasi
  • 4. COMPUTER REPAIR & SUPPORT TAHAPAN PEMBUATAN PROTOTYPE o Pengembanga n dan pemakai bertemu o Pemakai menjelaskan kebutuhan sistem Identifikasi Pengembang mulai membuat prototipe Membuat Pemakai menguji prototype & memberikan kritikan /saran Menguji Pengembang melakukan modifikasi sesuai dengan masukan pemakai Memperbaiki Pengembang merampungkan sistem sesuai dengan masukan terakhir dari pemakai I Pengembangan IDENTIFIKASI MEMBUAT MENGUJI MEMPERBAIKI PENGEMBANGAN Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
  • 5. COMPUTER REPAIR & SUPPORT PROTOTYPE Kelebihan 1. Adanya komunikasi yang baik antara pengembang dan pelanggan 2. Pengembang dapat bekerja lebih baik dalam menentukan kebutuhan pelanggan 3. Pelanggan berperan aktif dalam pengembangan sistem 4. Lebih menghemat waktu dalam pengembangan sistem 5. Penerapan menjadi lebih mudah karena pemakai mengetahui apa yang diharapkannya. 6. Mengurangi biaya pengembangan dan pemeliharaan 7. Dapat bereksperimen dengan perancangan alternatif 8. Meningkatkan kualitas, kecepatan spesifikasi dan perancangan sistem 9. Dapat dipadukan dengan metode terstruktur dan CASE tools 10.Dapat digunakan pada berbagai level, detail termasuk konsep, kebutuhan, spesifikasi dan perancangan. Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
  • 6. COMPUTER REPAIR & SUPPORT PROTOTYPE Kekurangan 1. Pelanggan kadang tidak melihat atau menyadari bahwa perangkat lunak yang ada belum mencantumkan kualitas perangkat lunak secara keseluruhan dan juga belum memikirkan kemampuan pemeliharaan untuk jangka waktu lama. 2. Pengembang biasanya ingin cepat menyelesaikan proyek. Sehingga menggunakan algoritma dan bahasa pemrograman yang sederhana untuk membuat prototyping lebih cepat selesai tanpa memikirkan lebih lanjut bahwa program tersebut hanya merupakan cetak biru sistem . 3. Hubungan pelanggan dengan komputer yang disediakan mungkin tidak mencerminkan teknik perancangan yang baik Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
  • 7. Dimensi Prototyping 01 0203 Penyajian o Bagaimana desain dilukiskan atau diwakili? o Dapat berupa uraian tekstual atau dapat visual dan diagram. Lingkup Apakah hanya interface atau apakah mencakup komponen komputasi? Executability o Dapatkah prototype tersebut dijalankan? o Jika dikodekan, apakah akan ada periode saat prototype tidak dapat dijalankan? 04 Maturation o Revolusioner: mengganti yang lama. Jika dirasa sistem yang lama sudah tidak dapat mengikuti perkembangan teknologi. o volusioner : terus melakukan perubahan pada perancangan yang sebelumnya.
  • 8. COMPUTER REPAIR & SUPPORT Metode Prototyping MetodeNon-Computer Sketsa,Mock-Ups Storyboarding Skenario Tutorial dan Manual Menirukan lebih banyak kemampuan sistem. Pada umumnya hanya baru beberapa aspek atau fitur Dapat berpusat pada lebih banyak detail Para pemakai lebih segan untuk menyarankan perubahan sekali ketika mereka melihat prototype yang lebih realistis. MetodeComputer-Based Interaksi Manusia Dan Komputer ©2019 Maru
  • 9. Terminologi Prototype Prototipe horizontal o Mencakup seluruh antarmuka pengguna namun tanpa fungsi pokok, berupa simulasi dan belum dapat digunakan untuk melakukan pekerjaan yang sesungguhnya. o Misal, pengguna dapat mengeksekusi seluruh navigasi dan perintah pencarian tapi tanpa memanggil informasi secara nyata. o Mengurangi level fungsionalitas, tetapi semua fitur ada. Prototipe vertikal o Lebih sedikit aspek atau fitur dari interface yang disimulasikan, tetapi dilaksanakan dengan rincian yang sangat baik. o Misal: dalam sistem informasi penerbangan, pengguna dapat mengakses suatu basisdata dengan data real dari penyedia informasi, tetapi tidak untuk keseluruhan data. o Mempunyai performance lebih rendah daripada sistem akhir. o Tidak dalam jaringan 40% 01 02 03 Early prototypig 04 Late prototyping
  • 10. Terminologi Prototype Low-fidelity prototyping o Gambaran cepat dari sistem akhir o Mempunyai fungsi atau interaksi yang terbatas o Lebih menggambarkan konsep, perancangan, alternatif dan layout layar dibanding model interaksi pengguna dengan sistem o Mendemostrasikan secara umum ‘feel and look ‘ dari antarmuka pengguna. o Tidak untuk memperlihatkan secara rinci bagaimana operasi sistem aplikasi. 05 Storyboard Sketsa Wizard of Oz Mid-fidelity prototyping o Form skematik. o Navigasi dan fungsi yang disimulasikan biasanya berbasis pada apa yang tampil pada layar atau simulasi layar. o Contoh tools yang digunakan: powerpoint, illustrator, dll. 06 High-fidelity prototyping o Mempunyai interaksi penuh o Pengguna dapat memasukkan data ke dalam medan masukan, menanggapi pesan, memilih ikon untuk membuka window, berinteraksi dengan UI o Mewakili fungsi-fungsi inti dari antarmuka pengguna produk 07
  • 11. Prototyping Tools 01 02 03 Draw/Paint Program Adobe Photoshop, Corel Draw, Incscape, dll Scripted Simulation/Slide Show Powerpoint, Hypercard, Macromedia Director, HTML dll Interface Builder Visual Basic, Delphi.
  • 12. Dimensi prototipe terdiri dari penyajian, lingkup, executability dan maturation. DIMENSI Prototipe merupakan suatu metode dalam pengembangan sistem yang menggunakan pendekatan untuk membuat sesuatu program dengan cepat dan bertahap PROTOTYPE Tahapan prototipe yaitu identifikasi kebutuhan pemakai, membuat prototipe, menguji prototipe, memperbaiki prototipe, mengembangkan versi produksi. TAHAPAN PROTOTYPE .POINT PROTOTYPE Metode prototipe dibedakan menjadi metode non- computer dan metode computer-based. METODE PROTOTYPE