SlideShare a Scribd company logo
KANTOR SEKRETARIAT :
JALAN TARUNA JAYA. I. NO. 44 , RT. 011 / RW. O2, SERDANG,
KEMAYORAN, JAKARTA PUSAT, 10650, TELP : 021 – 21478776,
FAX : 021 – 21478776 Hotline: 081321892123/0811899770
Email : hasan_lpmkp2d85@yahoo.com
LPMKP2D
COMPANY PROFILE
Lembaga Pengembangan Manajemen Keuangan Pembangunan
Dan Pemerintahan Daerah (LPMKP2D)
Lembaga Pengembangan Manajemen Keuangan Pembangunan Dan Pemerintahan Daerah
(LPMKP2D)didirikan di Jakarta pada tanggal 17 September 2009, Lembaga ini berasaskan Pancasila
dan Undang-Undang Dasar 1945, yang bergerak di bidang : Pendidikan dan Pelatihan, Bimbingan
Teknis, Workshop, Seminar, Lokakarya, Simposium dan in house Training bagi instansi Pemerintah
baik Eksekutif, Legislatif, BUMN, BUMD dan Swasta serta didukung oleh Narasumber/Instruktur
yang berkompoten dan Profesional dari berbagai latar belakang disiplin ilmu dan sudah
berpengalaman di bidang masing-masing.
 Berbadan Hukum Akta Pendirian Lembaga, Lembaga Pengembangan Manajemen Keuangan
Pembangunan Dan Pemerintahan Daerah (LPMKP2D) di Kantor Notaris & PPAT. ZAINAL
ABIDIN,SH pada hari senin, tanggal dua puluh lima mai tahun dua ribu semilan (25-05-2009)
di Jakarta, Nomor Akte : 137
 Terdaftar di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota
Jakarta SKT. Nomor Inventarisasi : 151/SKT/K/XI/2009
 Terdaftar di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik, Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kota
Administrasi Jakarta Pusat, SKT. Nomor : 134/1/1.863/2009
 Terdaftar di Ditjen Politik dan Pemerintahan Umum Kemendagri, Surat Keterangan Terdaftar
(SKT) Nomor : 01-00-00/013/D.IV/1/2016
 Terdaftar di Ditjen Pajak Depkeu RI. NPWP. 02.832.455.6-027.000
 Terdaftar di DPP ALPEKSI. Nomor KTA. 030142/KTA-ALPEKSI/V/2019, Nomor Sertifikat
: AA.030142.038
Menunjuk Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1985 dan telah di Revisi menjadi
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2013 tentang Organisasi Kemasyarakatan
melakukan kerjasama dengan Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah, Swasta, Ormas lain dan Pihak
lain dalam rangka pengembangan dan keberlanjutan organisasi dan membantu pemerintah
mensosialisasikan Peraturan/Kebijakan Pemerintah Pusat Ke Pemerintah Daerah dan masyarakat,
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 tahun 2009 Tentang Pedoman Kerjasama Depertemen
Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah dengan Organisasi Kemasyarakatan dan Lembaga Nirlaba
lainnya dalam bidang Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri, Serta Menunjuk Peraturan Menteri
Dalam Negeri Republik Indonesia yang Mengatur dalam hal Pendalaman Tugas/Pengembangan,
Kapasitas Pejabat Daerah dan Staf Pemerintahan Daerah, Pimpinan dan Anggota DPRD serta unsur
lainnya seperti Tenaga Ahli yang Pelaksanaannya kurang dari 4 (empat) hari atau kurang dari 30 (tiga
puluh) Jam Pelajaran, dapat berupa Bimbingan Teknis, Sosialisasi, Workshop, Loka Karya, Seminar
atau sejenis lainnya dikoordinasikan oleh Kementerian Dalam Negeri,serta dapat bekerjasama dengan
Pihak Penyelenggara lainnya sesuai Peraturan Perundang-undangan yang berlaku.
LPMKP2D
I. VISI DAN MISI
VISI
Mewujudkan cita-cita Luhur Bangsa dalam mencerdaskan masyarakat dalam kehidupan berbangsa
dan bernegara meningkatkan kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) bagi aparat pemerintah, baik
Eksekutif maupun Legislatif dan masyarakat guna terciptanya manusia indonesia yang berkepribadian
bersih, jujur, berwibawa dan bertanggungjawab.
MISI
a. Meningkatkan kemampuan sumber daya manusia melalui pendidikan dan pelatihan bagi aparat
pemerintahan dan masyarakat
b. Meningkatkan kemampuan aparatur dalam melaksanakan perannya
c. Meningkatkan kemampuan institusi daerah baik birokrasi maupun legislatif daerah untuk
mengemban peran yang semakin kompleks
d. Menyebarluaskan invormasi dari hasil analisis terhadap praktek penyelenggaraan
pemerintahan yang baik
II. MAKSUD DAN TUJUAN
Mengusahakan dan turut serta membantu pemerintah Republik Indonesia dalam memajukan
pendidikan umum, kesejahteraan dan keamanan demi kepentingan bangsa dan negara, dalam
mewujudkan masyarakat adil dan makmur
Membantu program pemerintah dalam meningkatkan kinerja Aparatur dalam menjalankan tugas
pemerintahan dan mensosialisasikan serta mensikronisasikan antara kebijakan pemerintah pusat
dengan pemerintah daerah agar kebijakan pemerintah pusat dapat di pahami dan di jalankan dengan
baik oleh pemerintah daerah agar target pembangunan dapat tercapai dan kesejahteraan bangsa
indonesia dapat terwujudkan serta terciptanya Pemerintahan yang Baik di Seluruh Indonesia
III. PROGRAM KERJA
1. Orientasi Legislatif
Peningkatkan pegetahuan, pemahaman, kesadaran, komitmen dan keterampilan anggota
DPRD dalam memperjuangkan dan mengimplementasikan good governance dan fokus pada
penyusunan visi daerah, program legislasi daerah dan legal drafting, pengembangan ekonomi
lokal, dan pengembangan budaya demokrasi. Orientasi legislatif mencakup materi sebagai
berikut :
a. Etika Politik
b. Good governance and Clean Government
c. Dimentsi-dimensi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah
d. Pengembangan Ekonomi Daerah
e. Hubungan Legislatif-Eksekutif
f. Teknik Pelaksanaan Fungsi Supervisi
g. Legal Drafting
h. Aspirasi dan Partisipasi Masyarakat
i. Membangun Institusi dan budaya Demokrasi
j. Peran dan Fubgsi DPRD
k. Kebijakan terkait dengan Peran dan Fubgsi DPRD
l. UU Politik, UU Parpol
m. Kebijakan terbaru yang berkaitan dengan peran dan kedudukan DPRD
2. Pelatihan Manajemen
a. Reformasi Manajemen Publik
Meningkakan pengetahuan, pemahaman, kesadaran, komitmen dan keterampilan para peserta
untuk dapat secara teraarah dan sistematis melaksanakan manajemen publik yang reformatif
sesuai semangat desentralisasi dengan fokus pada pendayagunaan atoritas, penataaan
kelembagaan, pengelolaan sumber daya manusia dan pengelolaan keuangan dengan orientasi
pembangunan ekonomi masyarakat dan peningkatan kualitas pelayanan masyarakat. Materi
pelatihan antara lain :
1. Etika Pemerintahan
2. Good Governance and Clean Government
3. Manajemen Strategis
4. Aspek Politik Manajemen Publik
5. sistem Keuangan Daerah
6. Manajemen Pelayanan Masyarakat
7. Pengembangan Ekonomi Daerah
8. Sistem Informasi Manajemen Pemerintahan Daerah
b. Manajemen Sumber Daya Manusia
Meningkatkan pengelolaan, pemahaman, kesadaran, komitmen dan keterampilan para
peserta untuk secara terarah dan sistematik melaksanakan pengelolaan sumber daya
manusia yang kreatif, normatif dan produktif. Materi antra lain :
1. Perencanaan Kebutuhan SDM
2. Rekrutmen dan Penempatan Pegawai
3. Perencanaan Karier Pegawai
4. Sistem Pemikiran Kinerja
5. Analisa Jabatan
6. Sistem Kompetensi Jabatan Fungsional
7. Sistem Informasi Kepegawaian
c. Manajemen Aset Daerah
Seiring dengan perubahan paradigma Pemerintahan darah, maka timbul tantangan baru
bagi pemerintah daerah terutama yang berkaitan dengan pembiayaan daerah. Salah satu
upaya dan sistematis yang perlu dilakukan daerah pada masa yang akan datang adalah
mengelola aset daerah secara optimal untuk mendukung sumber-sumber penerimaan
daerah.
Manajemen asset daerah sampai saat ini belum sepenuhnya dipahami oleh para pengelola
aset pemerintah daerah. Oleh karena itu diklat ini dimasudkan untuk memberikan
pengetahuan teknis kepada pengelola asset daerah dalam menjalankan fungsinya. Materi
antara lain :
1. Perlunya manajemen asset daerah
2. Tahap-tahap manajemen asset daerah
3. Peranan asset dalam pemberdayaan ekonomi daerah
4. Penilaian harta kekayaan negara/daerah
5. Sistem informasi Manajemen aset daerah
3. Perencanaan dan Keuangan
a. Perencanaan Daerah
Teknik Penyusunan Perencanaan Pembangunan
Dalam rangka menjamin sinkronisasi antara Perencanaan Pembangunan Nasional dengan
Rencana Pembangunan maka Undang-undang No. 32 Tahun 2004 mengamanatkan perlunya
daerah (Provinsi, Kabupaten/Kota) menyusun rencana pembangunan jangka panjang daerah
(RPJPD) dan rencana pembangunan jangka menengah daerah (RPJMD).
Pelatihan ini dimaksudkan untuk memberikan pemahaman yang integratif kepada unit-unit
perencanaan di daerah (Bapeda, unit perencanaan pada dinas atau badan) dalam menyusun
RPJP Daerah. Materi pendidikan dan latihan mencakup:
1. Urgensi Penyusunan RPJPD dan RPJMD
2. Teknik Penyusunan Visi dan Misi RPJPD dan RPJMD
3. Hubungan RPJPD dengan RPJMD
4. Sistematika Penyusunan RPJPD dan RPJMD
5. Statistik Perencanaan
b. Keuangan Daerah
1). Teknik Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja
Pelatihan ini dimaksudkan untuk memberikan pemahaman yang utuh kepada pejabat daerah
yang terkait dengan penyusunan anggaran berbasis kinerja. Materi pelatihan antara lain :
a). Latar belakang Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja
b). Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Berdasarkan Konsep Money Follows
Function
c). Manajemen Keuangan Daerah
d). Penyusunan dan Prioritas Anggaran Pendapatan Belanja daerah
e). Sumber-sumber penerimaan daerah
f). Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah
2). Manajemen Keuangan Daerah
Perubahan otonomi daerah dan fosrmat hubungan keuangan menuntut perubahan dalam pola
pengelolaan keuangan serta sistem pengelolaan, pencatatan dan pelaporan keuangan pemerintah
daerah. Untuk mendukung upaya perubahan tersebut dibutuhkan penyusunan sistem keuangan
a). Akuntabilitas keuangan daerah
b). Sistem informasi keuangan daerah
c). Penyusunan anggaran unit
d). Penyusunan capital budgeting
e). Analisa laporan keuangan
3). Manajemen Pendapatan Daerah
Kemampuan keuangan yang bersumber dari pendapatan sendiri adalah faktor penting dalam
penyelenggaraan otoda. Peningkatan kemampuan pengelolaan dan penggalian sumber-sumber
sendiri perlu dilakukan. Pelatihan diharapkan meningkatkan pemahaman, keterampilan secara
terarah dan sistematik dalam pengelolaan PAD. Materi Pelatihan antar lain :
a). Administrasi pengelolaan kekayaan dan asset daerah
b). Manajemen kekayaan daerah
c). Tata cara pelaksanaan pinjaman daerah
d). Pedoman penyusunan pertanggungjawaban pengawasan keuangan daerah
e). Manajemen arus kas
4. Pengelolaan Barang Daerah dan Pengadaan barang jasa
Memberikan keahlian dan keterampilan dalam mengelolah asset
daerah dan investasi daerah maupun pengguna barang/jasa
5. Tehknik Penyidikan terbaru bagi Penyidik pegawai Negeri Sipil (PPNS)
Memberikan pemahaman kepada para PPNS dan Pembinaan PPNS dalam meningkatkan
kemampuan penyidikan, penegakan Perda dan Tindak Pidana tertentu
6. Penataan Kelembagaan Daerah
a. Kelembagaan Daerah
Memberi pemahaman, pengetahuan dan ketrampilan tentang prinsip-prinsip dasar penyusunan
organisasi daerah agar organisasi yang dibentuk sesuai dengan tuntutan perubahan dan urgen
dalam peningkatan pelayanan. Fokusnya adalah evaluasi existing, identifikasi urgensi tugas-
tugas dalam urusan, penyusuan uraian tugas yang operasional. Pelatihan mencakup materi
sebagai berikut :
1).Urusan dan organisasi pemerintah daerah
2).Evaluasi kelembagaan daerah
3).Desain organisasi dan Analisa jabatan
4).Urgensi parameter penyusunan organisasi daerah
5). Format kecamatan dan kelurahan dan organisasi daerah
b. Kelembagaan Kecamatan dan Kelurahan
Memberi pemahaman, pengetahuan dan ketrampilan dalam rangka penataan kelembagaan
kecamatan dan kelurahan agar perubahan kecamatan dan kelurahan dari wilayah pemerintahan
menjadi wilayah kerja dapat segera dilakukan dan pelayanan masyarakat dapat ditingkatkan
secara optimal. Fokus pelatihan adalah perubahan kedudukan kecamatan pelimpahan tugas,
penyusunan organisasi dan anggaran kecamatan dan kelurahan. Pelatihan mencakup materi
sebagai berikut :
1). Organisasi Pemerintah daerah
2). Kedudukan kecamatan dan kelurahan sebagai wilayah kerja
3). Identifikasi tugas-tugas yang dilimpahkan kepada kecamataan dan Kel.
4). Desain organisasi kecamatan dan kelurahan
5). Anggaran kecamatan.
C.Pemerintah desa
Menyikapi lahirnya UU Pemdes, maka diharapkan memberikan perubahan bagi penguatan
kewenangan bagi otonomi desa. Maka dari itu dibutuhkan pelatihan tentan, optimalisasi pemerintah
desa dan pelatihan tentang Desentralisasi kewenangan dan keuangan desa menyongsong undang-
undang pemerintahan desa
Materi
 Draf RUU Pemerintahan Desa,
 Kewenangan desa dan kelembagaan desa,
 Peraturan Desa, & Teknik penyusunan APBD desa,
 Produk Hukum Desa dan Hubungan kerja Pemerintah Desa dengan BPD serta lembaga lainnya
 Kebijakan keuangan desa, & Laporan keuangan Desa,
 Pengelolaan dan penyusunan Administrasi Desa,
 Laporan penyelenggaraan pemerintah desa,
 Pendekatan Pelayanan melalui pendelegasian sebagian kewenangan pada pemerintah Kecamatan
dan Desa **
III. Pengalaman Kerjasama dan kegiatan
1. Bimtek dengan Bappeda Kabupten Polewali Mandar
2. Kerjasama dengan Sekretariat DPRD Kabupaten Poso Dalam Diklat Akuntansi
3. Kerjasama dengan Dispenda Provinsi Sulawesi Tengah dalam Bimtek Pajak Daerah
4. Kerjasama dengan DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti dalam Bimtek Optimalisasi Fungsi
dan Wewenang DPRD dalam Proses Penyusunan dan Penetapan APBD
5. Bimtek dengan Pemkot Kota Samarinda Kalimantan Timur ttg Pedoman penyusunan APBD
Tahun 2011
6. Kerjasama dengan Bappeda Kabupaten Rokan Hilir ttg Pembangunan Daerah
7. Bintek dengan Camat dan Kepala Desa Kabupaten Sintang ttg Pengelolaan Anggaran Dana
Desa
8. Bimtek dengan Sejumlah DPRD Kab Kota/Provinsi Calon Perseorangan dan Tantangan Partai
Politik, Pemikiran dalam Revisi UU No.32/2004 Bab PILKADA, Birokrasi, Politisi Dan Partai
Politik, Reformasi Sistem Politik Indonesia (Dilihat Dari Perspektif Otonomi Daerah)
9. Bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Pinrang Provinsi Sulawesi Selatan dalam
penyelenggaraan Bintek Pelayanan Administrasi Terpadu Kecamatan
10. Diklat dengan Pemerintah Kabupaten Lembata ttg pengelolaan keuangan daerah
11. Bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir Ttg Pengelolaan Keuangan Daerah
12. Bimtek dengan Anggota DPRD Kabupaten Karo ttg Kedudukan Dan Protokoler Keuagan
Pimpinan dan Anggota DPRD
13. Kerjasama dengan KEMENDAGRI Pada DIREKTORAT JENDRAL POLITIK &
Pemerintahan Umum –dengan tema Dialog publik ttg Eksistensi Perempuan Dari Aspek
Budaya Berkiprah Dalam Dunia Politik
14. Bimtek Pengelolaan Keungan Desa Dan Peningkatan Ekonomi Lokal Melalui BUMDes
LEGALITAS
LEMBAGA MANAJEMEN KEUANGAN
PEMBANGUNAN DAN PEMERINTAHAN DAERAH
DOKUMENTASI KEGIATAN
Penutup
Demikian Company Profile ini kami buat, Besar harapan kami untuk bisa bekerjasama demi
meningkatkan kualitas SDM agar tercapai pemerintahan yg baik sesuai amanat Undang-undang,
Sekian dan terimah kasih.

More Related Content

What's hot

04 yanti way
04 yanti way04 yanti way
04 yanti way
Indah342348
 
Rancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasiRancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasi
tomyjenius
 
Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...
Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...
Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...
Indah Suri Zaluchu
 
Contoh pelaksanaan aktualisasi nd asn
Contoh pelaksanaan aktualisasi nd asnContoh pelaksanaan aktualisasi nd asn
Contoh pelaksanaan aktualisasi nd asn
Agus Triono
 
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNSAktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS
Mokh Afifuddin
 
Local Community Development Model
Local Community Development ModelLocal Community Development Model
Local Community Development Model
Dadang Solihin
 
Pandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasiPandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasiapotek agam farma
 
Rancangan aktualisasi media sosial
Rancangan aktualisasi media sosialRancangan aktualisasi media sosial
Rancangan aktualisasi media sosial
ArdyChandra2
 
OPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan Upaya
OPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan UpayaOPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan Upaya
OPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan Upaya
Dadang Solihin
 
Pembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GG
Pembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GGPembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GG
Pembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GGTri Widodo W. UTOMO
 
Optimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan Upaya
Optimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan UpayaOptimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan Upaya
Optimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan Upaya
Dadang Solihin
 
Pembentangan manual prosedur kerja
Pembentangan manual prosedur kerjaPembentangan manual prosedur kerja
Pembentangan manual prosedur kerja
Ustaz NikNizam Nasir
 
Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...
Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...
Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...
Khrisna Ariyudha
 
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L LainnyaKerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Dadang Solihin
 
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...
temanna #LABEDDU
 
Lakip kab pakpak bharat
Lakip kab pakpak bharatLakip kab pakpak bharat
Lakip kab pakpak bharat
ppbkab
 
Sinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan Daerah
Sinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan DaerahSinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan Daerah
Sinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan Daerah
Dadang Solihin
 
Proses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Proses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi DaerahProses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Proses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Dadang Solihin
 
Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...
Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...
Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...
Dadang Solihin
 

What's hot (20)

04 yanti way
04 yanti way04 yanti way
04 yanti way
 
Rancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasiRancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasi
 
Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...
Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...
Rancangan Aktualisasi Diklat Prajabatan Gol II Gelombang VII Kota Gunungsitol...
 
Contoh pelaksanaan aktualisasi nd asn
Contoh pelaksanaan aktualisasi nd asnContoh pelaksanaan aktualisasi nd asn
Contoh pelaksanaan aktualisasi nd asn
 
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNSAktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS
 
Local Community Development Model
Local Community Development ModelLocal Community Development Model
Local Community Development Model
 
Pandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasiPandangan umum ranperda tata organisasi
Pandangan umum ranperda tata organisasi
 
Rancangan aktualisasi media sosial
Rancangan aktualisasi media sosialRancangan aktualisasi media sosial
Rancangan aktualisasi media sosial
 
OPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan Upaya
OPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan UpayaOPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan Upaya
OPTIMALISASI OTONOMI DAERAH: Kebijakan, Strategi, dan Upaya
 
Pembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GG
Pembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GGPembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GG
Pembangunan Administrasi Publik Dalam Mendukung RB dan GG
 
Optimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan Upaya
Optimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan UpayaOptimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan Upaya
Optimalisasi Otonomi Daerah -Kebijakan, Strategi dan Upaya
 
Pembentangan manual prosedur kerja
Pembentangan manual prosedur kerjaPembentangan manual prosedur kerja
Pembentangan manual prosedur kerja
 
Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...
Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...
Visualisasi Laporan Keuangan Untuk Meningkatkan Understandability Pengguna La...
 
Renstra
RenstraRenstra
Renstra
 
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L LainnyaKerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
Kerangka Kelembagaan Kemendagri dengan K/L Lainnya
 
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUB...
 
Lakip kab pakpak bharat
Lakip kab pakpak bharatLakip kab pakpak bharat
Lakip kab pakpak bharat
 
Sinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan Daerah
Sinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan DaerahSinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan Daerah
Sinergi Kebijakan Anggaran dan Pembangunan Daerah
 
Proses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Proses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi DaerahProses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Proses Perencanaan APBD dan APBN dalam rangka Pertumbuhan Ekonomi Daerah
 
Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...
Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...
Dadang Solihin: Kegagalan Perencanaan Akibat Aparat Pelaksana yang Tidak Komp...
 

Similar to Info Jadwal Bimtek Nasional

Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...
Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...
Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...
Dadang Solihin
 
Modul 4 eselon 4 manajemen proyek
Modul 4 eselon 4 manajemen proyekModul 4 eselon 4 manajemen proyek
Modul 4 eselon 4 manajemen proyekDhiangga Jauhary
 
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Pelaksanaannya
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan PelaksanaannyaSistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Pelaksanaannya
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Pelaksanaannya
Dadang Solihin
 
Modul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyekModul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyekDhiangga Jauhary
 
04 materi buku informasi
04 materi buku informasi04 materi buku informasi
04 materi buku informasi
Nda Handara
 
LAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptx
LAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptxLAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptx
LAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptx
Universitas Siliwangi
 
Laporan koordinasi internal eksternal
Laporan koordinasi internal eksternalLaporan koordinasi internal eksternal
Laporan koordinasi internal eksternal
National Research and Innovation Agency
 
2. Manajemen ASN.pdf
2. Manajemen ASN.pdf2. Manajemen ASN.pdf
2. Manajemen ASN.pdf
NagaTanggar
 
Paparan RAD Kalsel 2023 (1).pptx
Paparan RAD Kalsel 2023 (1).pptxPaparan RAD Kalsel 2023 (1).pptx
Paparan RAD Kalsel 2023 (1).pptx
PiandPriam1
 
Policy brief Penataan Daerah
Policy brief Penataan DaerahPolicy brief Penataan Daerah
Policy brief Penataan DaerahDeny P. Sambodo
 
Aktualisasi ganesha
Aktualisasi ganeshaAktualisasi ganesha
Aktualisasi ganesha
temanna #LABEDDU
 
Meknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan Nasional
Meknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan NasionalMeknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan Nasional
Meknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan Nasional
Dadang Solihin
 
Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...
Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...
Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...
Bidang ANDROIDA-Puslatbang KDOD LAN
 
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015
Dadang Solihin
 
AGENDA IV 2022.pptx
AGENDA IV 2022.pptxAGENDA IV 2022.pptx
AGENDA IV 2022.pptx
neliherawati
 
Administrasi Pembangunan di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan Pengawasan
Administrasi Pembangunan  di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan PengawasanAdministrasi Pembangunan  di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan Pengawasan
Administrasi Pembangunan di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan Pengawasan
Dadang Solihin
 
Modul manajemen asn cetak
Modul manajemen asn cetakModul manajemen asn cetak
Modul manajemen asn cetak
Harun Surya
 
Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)
Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)
Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)
temanna #LABEDDU
 
Pedum-Posyantek-1.pdf
Pedum-Posyantek-1.pdfPedum-Posyantek-1.pdf
Pedum-Posyantek-1.pdf
DianSopyan
 
kebijakan-pemda-dalam-pkk.ppt
kebijakan-pemda-dalam-pkk.pptkebijakan-pemda-dalam-pkk.ppt
kebijakan-pemda-dalam-pkk.ppt
ssuser305239
 

Similar to Info Jadwal Bimtek Nasional (20)

Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...
Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...
Sistem, Proses, Mekanisme, dan Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Pemda dan...
 
Modul 4 eselon 4 manajemen proyek
Modul 4 eselon 4 manajemen proyekModul 4 eselon 4 manajemen proyek
Modul 4 eselon 4 manajemen proyek
 
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Pelaksanaannya
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan PelaksanaannyaSistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Pelaksanaannya
Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Pelaksanaannya
 
Modul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyekModul 1 eselon 3 manajemen proyek
Modul 1 eselon 3 manajemen proyek
 
04 materi buku informasi
04 materi buku informasi04 materi buku informasi
04 materi buku informasi
 
LAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptx
LAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptxLAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptx
LAPORAN OBSERVASI DAN REKOMENDASI PROGRAM DIKLAT KEAGAMAAN BANDUNG.pptx
 
Laporan koordinasi internal eksternal
Laporan koordinasi internal eksternalLaporan koordinasi internal eksternal
Laporan koordinasi internal eksternal
 
2. Manajemen ASN.pdf
2. Manajemen ASN.pdf2. Manajemen ASN.pdf
2. Manajemen ASN.pdf
 
Paparan RAD Kalsel 2023 (1).pptx
Paparan RAD Kalsel 2023 (1).pptxPaparan RAD Kalsel 2023 (1).pptx
Paparan RAD Kalsel 2023 (1).pptx
 
Policy brief Penataan Daerah
Policy brief Penataan DaerahPolicy brief Penataan Daerah
Policy brief Penataan Daerah
 
Aktualisasi ganesha
Aktualisasi ganeshaAktualisasi ganesha
Aktualisasi ganesha
 
Meknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan Nasional
Meknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan NasionalMeknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan Nasional
Meknisme Penyusunan dan Sinkronisasi RPJMD dengan Kebijakan Nasional
 
Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...
Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...
Pengembangan Jaringan Kelitbangan Dan Resource Center Litbang Dalam Mendukung...
 
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Peraturan Presiden No 2/2015
 
AGENDA IV 2022.pptx
AGENDA IV 2022.pptxAGENDA IV 2022.pptx
AGENDA IV 2022.pptx
 
Administrasi Pembangunan di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan Pengawasan
Administrasi Pembangunan  di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan PengawasanAdministrasi Pembangunan  di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan Pengawasan
Administrasi Pembangunan di Indonesia Perencanaan, Penganggaran, dan Pengawasan
 
Modul manajemen asn cetak
Modul manajemen asn cetakModul manajemen asn cetak
Modul manajemen asn cetak
 
Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)
Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)
Rancangan aktualisasi mulhaeri (2)
 
Pedum-Posyantek-1.pdf
Pedum-Posyantek-1.pdfPedum-Posyantek-1.pdf
Pedum-Posyantek-1.pdf
 
kebijakan-pemda-dalam-pkk.ppt
kebijakan-pemda-dalam-pkk.pptkebijakan-pemda-dalam-pkk.ppt
kebijakan-pemda-dalam-pkk.ppt
 

Recently uploaded

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

Info Jadwal Bimtek Nasional

  • 1. KANTOR SEKRETARIAT : JALAN TARUNA JAYA. I. NO. 44 , RT. 011 / RW. O2, SERDANG, KEMAYORAN, JAKARTA PUSAT, 10650, TELP : 021 – 21478776, FAX : 021 – 21478776 Hotline: 081321892123/0811899770 Email : hasan_lpmkp2d85@yahoo.com LPMKP2D COMPANY PROFILE
  • 2. Lembaga Pengembangan Manajemen Keuangan Pembangunan Dan Pemerintahan Daerah (LPMKP2D) Lembaga Pengembangan Manajemen Keuangan Pembangunan Dan Pemerintahan Daerah (LPMKP2D)didirikan di Jakarta pada tanggal 17 September 2009, Lembaga ini berasaskan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945, yang bergerak di bidang : Pendidikan dan Pelatihan, Bimbingan Teknis, Workshop, Seminar, Lokakarya, Simposium dan in house Training bagi instansi Pemerintah baik Eksekutif, Legislatif, BUMN, BUMD dan Swasta serta didukung oleh Narasumber/Instruktur yang berkompoten dan Profesional dari berbagai latar belakang disiplin ilmu dan sudah berpengalaman di bidang masing-masing.  Berbadan Hukum Akta Pendirian Lembaga, Lembaga Pengembangan Manajemen Keuangan Pembangunan Dan Pemerintahan Daerah (LPMKP2D) di Kantor Notaris & PPAT. ZAINAL ABIDIN,SH pada hari senin, tanggal dua puluh lima mai tahun dua ribu semilan (25-05-2009) di Jakarta, Nomor Akte : 137  Terdaftar di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta SKT. Nomor Inventarisasi : 151/SKT/K/XI/2009  Terdaftar di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik, Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Administrasi Jakarta Pusat, SKT. Nomor : 134/1/1.863/2009  Terdaftar di Ditjen Politik dan Pemerintahan Umum Kemendagri, Surat Keterangan Terdaftar (SKT) Nomor : 01-00-00/013/D.IV/1/2016  Terdaftar di Ditjen Pajak Depkeu RI. NPWP. 02.832.455.6-027.000  Terdaftar di DPP ALPEKSI. Nomor KTA. 030142/KTA-ALPEKSI/V/2019, Nomor Sertifikat : AA.030142.038 Menunjuk Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1985 dan telah di Revisi menjadi Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2013 tentang Organisasi Kemasyarakatan melakukan kerjasama dengan Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah, Swasta, Ormas lain dan Pihak lain dalam rangka pengembangan dan keberlanjutan organisasi dan membantu pemerintah mensosialisasikan Peraturan/Kebijakan Pemerintah Pusat Ke Pemerintah Daerah dan masyarakat, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 tahun 2009 Tentang Pedoman Kerjasama Depertemen Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah dengan Organisasi Kemasyarakatan dan Lembaga Nirlaba lainnya dalam bidang Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri, Serta Menunjuk Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia yang Mengatur dalam hal Pendalaman Tugas/Pengembangan, Kapasitas Pejabat Daerah dan Staf Pemerintahan Daerah, Pimpinan dan Anggota DPRD serta unsur lainnya seperti Tenaga Ahli yang Pelaksanaannya kurang dari 4 (empat) hari atau kurang dari 30 (tiga puluh) Jam Pelajaran, dapat berupa Bimbingan Teknis, Sosialisasi, Workshop, Loka Karya, Seminar atau sejenis lainnya dikoordinasikan oleh Kementerian Dalam Negeri,serta dapat bekerjasama dengan Pihak Penyelenggara lainnya sesuai Peraturan Perundang-undangan yang berlaku. LPMKP2D
  • 3. I. VISI DAN MISI VISI Mewujudkan cita-cita Luhur Bangsa dalam mencerdaskan masyarakat dalam kehidupan berbangsa dan bernegara meningkatkan kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) bagi aparat pemerintah, baik Eksekutif maupun Legislatif dan masyarakat guna terciptanya manusia indonesia yang berkepribadian bersih, jujur, berwibawa dan bertanggungjawab. MISI a. Meningkatkan kemampuan sumber daya manusia melalui pendidikan dan pelatihan bagi aparat pemerintahan dan masyarakat b. Meningkatkan kemampuan aparatur dalam melaksanakan perannya c. Meningkatkan kemampuan institusi daerah baik birokrasi maupun legislatif daerah untuk mengemban peran yang semakin kompleks d. Menyebarluaskan invormasi dari hasil analisis terhadap praktek penyelenggaraan pemerintahan yang baik II. MAKSUD DAN TUJUAN Mengusahakan dan turut serta membantu pemerintah Republik Indonesia dalam memajukan pendidikan umum, kesejahteraan dan keamanan demi kepentingan bangsa dan negara, dalam mewujudkan masyarakat adil dan makmur Membantu program pemerintah dalam meningkatkan kinerja Aparatur dalam menjalankan tugas pemerintahan dan mensosialisasikan serta mensikronisasikan antara kebijakan pemerintah pusat dengan pemerintah daerah agar kebijakan pemerintah pusat dapat di pahami dan di jalankan dengan baik oleh pemerintah daerah agar target pembangunan dapat tercapai dan kesejahteraan bangsa indonesia dapat terwujudkan serta terciptanya Pemerintahan yang Baik di Seluruh Indonesia III. PROGRAM KERJA 1. Orientasi Legislatif Peningkatkan pegetahuan, pemahaman, kesadaran, komitmen dan keterampilan anggota DPRD dalam memperjuangkan dan mengimplementasikan good governance dan fokus pada penyusunan visi daerah, program legislasi daerah dan legal drafting, pengembangan ekonomi lokal, dan pengembangan budaya demokrasi. Orientasi legislatif mencakup materi sebagai berikut : a. Etika Politik b. Good governance and Clean Government c. Dimentsi-dimensi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah d. Pengembangan Ekonomi Daerah e. Hubungan Legislatif-Eksekutif f. Teknik Pelaksanaan Fungsi Supervisi g. Legal Drafting
  • 4. h. Aspirasi dan Partisipasi Masyarakat i. Membangun Institusi dan budaya Demokrasi j. Peran dan Fubgsi DPRD k. Kebijakan terkait dengan Peran dan Fubgsi DPRD l. UU Politik, UU Parpol m. Kebijakan terbaru yang berkaitan dengan peran dan kedudukan DPRD 2. Pelatihan Manajemen a. Reformasi Manajemen Publik Meningkakan pengetahuan, pemahaman, kesadaran, komitmen dan keterampilan para peserta untuk dapat secara teraarah dan sistematis melaksanakan manajemen publik yang reformatif sesuai semangat desentralisasi dengan fokus pada pendayagunaan atoritas, penataaan kelembagaan, pengelolaan sumber daya manusia dan pengelolaan keuangan dengan orientasi pembangunan ekonomi masyarakat dan peningkatan kualitas pelayanan masyarakat. Materi pelatihan antara lain : 1. Etika Pemerintahan 2. Good Governance and Clean Government 3. Manajemen Strategis 4. Aspek Politik Manajemen Publik 5. sistem Keuangan Daerah 6. Manajemen Pelayanan Masyarakat 7. Pengembangan Ekonomi Daerah 8. Sistem Informasi Manajemen Pemerintahan Daerah b. Manajemen Sumber Daya Manusia Meningkatkan pengelolaan, pemahaman, kesadaran, komitmen dan keterampilan para peserta untuk secara terarah dan sistematik melaksanakan pengelolaan sumber daya manusia yang kreatif, normatif dan produktif. Materi antra lain : 1. Perencanaan Kebutuhan SDM 2. Rekrutmen dan Penempatan Pegawai 3. Perencanaan Karier Pegawai 4. Sistem Pemikiran Kinerja 5. Analisa Jabatan 6. Sistem Kompetensi Jabatan Fungsional 7. Sistem Informasi Kepegawaian c. Manajemen Aset Daerah Seiring dengan perubahan paradigma Pemerintahan darah, maka timbul tantangan baru bagi pemerintah daerah terutama yang berkaitan dengan pembiayaan daerah. Salah satu upaya dan sistematis yang perlu dilakukan daerah pada masa yang akan datang adalah mengelola aset daerah secara optimal untuk mendukung sumber-sumber penerimaan daerah. Manajemen asset daerah sampai saat ini belum sepenuhnya dipahami oleh para pengelola aset pemerintah daerah. Oleh karena itu diklat ini dimasudkan untuk memberikan pengetahuan teknis kepada pengelola asset daerah dalam menjalankan fungsinya. Materi antara lain : 1. Perlunya manajemen asset daerah 2. Tahap-tahap manajemen asset daerah 3. Peranan asset dalam pemberdayaan ekonomi daerah
  • 5. 4. Penilaian harta kekayaan negara/daerah 5. Sistem informasi Manajemen aset daerah 3. Perencanaan dan Keuangan a. Perencanaan Daerah Teknik Penyusunan Perencanaan Pembangunan Dalam rangka menjamin sinkronisasi antara Perencanaan Pembangunan Nasional dengan Rencana Pembangunan maka Undang-undang No. 32 Tahun 2004 mengamanatkan perlunya daerah (Provinsi, Kabupaten/Kota) menyusun rencana pembangunan jangka panjang daerah (RPJPD) dan rencana pembangunan jangka menengah daerah (RPJMD). Pelatihan ini dimaksudkan untuk memberikan pemahaman yang integratif kepada unit-unit perencanaan di daerah (Bapeda, unit perencanaan pada dinas atau badan) dalam menyusun RPJP Daerah. Materi pendidikan dan latihan mencakup: 1. Urgensi Penyusunan RPJPD dan RPJMD 2. Teknik Penyusunan Visi dan Misi RPJPD dan RPJMD 3. Hubungan RPJPD dengan RPJMD 4. Sistematika Penyusunan RPJPD dan RPJMD 5. Statistik Perencanaan b. Keuangan Daerah 1). Teknik Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pelatihan ini dimaksudkan untuk memberikan pemahaman yang utuh kepada pejabat daerah yang terkait dengan penyusunan anggaran berbasis kinerja. Materi pelatihan antara lain : a). Latar belakang Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja b). Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Berdasarkan Konsep Money Follows Function c). Manajemen Keuangan Daerah d). Penyusunan dan Prioritas Anggaran Pendapatan Belanja daerah e). Sumber-sumber penerimaan daerah f). Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah 2). Manajemen Keuangan Daerah Perubahan otonomi daerah dan fosrmat hubungan keuangan menuntut perubahan dalam pola pengelolaan keuangan serta sistem pengelolaan, pencatatan dan pelaporan keuangan pemerintah daerah. Untuk mendukung upaya perubahan tersebut dibutuhkan penyusunan sistem keuangan a). Akuntabilitas keuangan daerah b). Sistem informasi keuangan daerah c). Penyusunan anggaran unit d). Penyusunan capital budgeting e). Analisa laporan keuangan 3). Manajemen Pendapatan Daerah Kemampuan keuangan yang bersumber dari pendapatan sendiri adalah faktor penting dalam penyelenggaraan otoda. Peningkatan kemampuan pengelolaan dan penggalian sumber-sumber sendiri perlu dilakukan. Pelatihan diharapkan meningkatkan pemahaman, keterampilan secara terarah dan sistematik dalam pengelolaan PAD. Materi Pelatihan antar lain : a). Administrasi pengelolaan kekayaan dan asset daerah b). Manajemen kekayaan daerah c). Tata cara pelaksanaan pinjaman daerah
  • 6. d). Pedoman penyusunan pertanggungjawaban pengawasan keuangan daerah e). Manajemen arus kas 4. Pengelolaan Barang Daerah dan Pengadaan barang jasa Memberikan keahlian dan keterampilan dalam mengelolah asset daerah dan investasi daerah maupun pengguna barang/jasa 5. Tehknik Penyidikan terbaru bagi Penyidik pegawai Negeri Sipil (PPNS) Memberikan pemahaman kepada para PPNS dan Pembinaan PPNS dalam meningkatkan kemampuan penyidikan, penegakan Perda dan Tindak Pidana tertentu 6. Penataan Kelembagaan Daerah a. Kelembagaan Daerah Memberi pemahaman, pengetahuan dan ketrampilan tentang prinsip-prinsip dasar penyusunan organisasi daerah agar organisasi yang dibentuk sesuai dengan tuntutan perubahan dan urgen dalam peningkatan pelayanan. Fokusnya adalah evaluasi existing, identifikasi urgensi tugas- tugas dalam urusan, penyusuan uraian tugas yang operasional. Pelatihan mencakup materi sebagai berikut : 1).Urusan dan organisasi pemerintah daerah 2).Evaluasi kelembagaan daerah 3).Desain organisasi dan Analisa jabatan 4).Urgensi parameter penyusunan organisasi daerah 5). Format kecamatan dan kelurahan dan organisasi daerah b. Kelembagaan Kecamatan dan Kelurahan Memberi pemahaman, pengetahuan dan ketrampilan dalam rangka penataan kelembagaan kecamatan dan kelurahan agar perubahan kecamatan dan kelurahan dari wilayah pemerintahan menjadi wilayah kerja dapat segera dilakukan dan pelayanan masyarakat dapat ditingkatkan secara optimal. Fokus pelatihan adalah perubahan kedudukan kecamatan pelimpahan tugas, penyusunan organisasi dan anggaran kecamatan dan kelurahan. Pelatihan mencakup materi sebagai berikut : 1). Organisasi Pemerintah daerah 2). Kedudukan kecamatan dan kelurahan sebagai wilayah kerja 3). Identifikasi tugas-tugas yang dilimpahkan kepada kecamataan dan Kel. 4). Desain organisasi kecamatan dan kelurahan 5). Anggaran kecamatan. C.Pemerintah desa Menyikapi lahirnya UU Pemdes, maka diharapkan memberikan perubahan bagi penguatan kewenangan bagi otonomi desa. Maka dari itu dibutuhkan pelatihan tentan, optimalisasi pemerintah desa dan pelatihan tentang Desentralisasi kewenangan dan keuangan desa menyongsong undang- undang pemerintahan desa Materi  Draf RUU Pemerintahan Desa,  Kewenangan desa dan kelembagaan desa,  Peraturan Desa, & Teknik penyusunan APBD desa,  Produk Hukum Desa dan Hubungan kerja Pemerintah Desa dengan BPD serta lembaga lainnya
  • 7.  Kebijakan keuangan desa, & Laporan keuangan Desa,  Pengelolaan dan penyusunan Administrasi Desa,  Laporan penyelenggaraan pemerintah desa,  Pendekatan Pelayanan melalui pendelegasian sebagian kewenangan pada pemerintah Kecamatan dan Desa ** III. Pengalaman Kerjasama dan kegiatan 1. Bimtek dengan Bappeda Kabupten Polewali Mandar 2. Kerjasama dengan Sekretariat DPRD Kabupaten Poso Dalam Diklat Akuntansi 3. Kerjasama dengan Dispenda Provinsi Sulawesi Tengah dalam Bimtek Pajak Daerah 4. Kerjasama dengan DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti dalam Bimtek Optimalisasi Fungsi dan Wewenang DPRD dalam Proses Penyusunan dan Penetapan APBD 5. Bimtek dengan Pemkot Kota Samarinda Kalimantan Timur ttg Pedoman penyusunan APBD Tahun 2011 6. Kerjasama dengan Bappeda Kabupaten Rokan Hilir ttg Pembangunan Daerah 7. Bintek dengan Camat dan Kepala Desa Kabupaten Sintang ttg Pengelolaan Anggaran Dana Desa 8. Bimtek dengan Sejumlah DPRD Kab Kota/Provinsi Calon Perseorangan dan Tantangan Partai Politik, Pemikiran dalam Revisi UU No.32/2004 Bab PILKADA, Birokrasi, Politisi Dan Partai Politik, Reformasi Sistem Politik Indonesia (Dilihat Dari Perspektif Otonomi Daerah) 9. Bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Pinrang Provinsi Sulawesi Selatan dalam penyelenggaraan Bintek Pelayanan Administrasi Terpadu Kecamatan 10. Diklat dengan Pemerintah Kabupaten Lembata ttg pengelolaan keuangan daerah 11. Bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir Ttg Pengelolaan Keuangan Daerah 12. Bimtek dengan Anggota DPRD Kabupaten Karo ttg Kedudukan Dan Protokoler Keuagan Pimpinan dan Anggota DPRD 13. Kerjasama dengan KEMENDAGRI Pada DIREKTORAT JENDRAL POLITIK & Pemerintahan Umum –dengan tema Dialog publik ttg Eksistensi Perempuan Dari Aspek Budaya Berkiprah Dalam Dunia Politik 14. Bimtek Pengelolaan Keungan Desa Dan Peningkatan Ekonomi Lokal Melalui BUMDes
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 20.
  • 21.
  • 22.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32.
  • 33.
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37.
  • 38.
  • 39.
  • 40.
  • 41.
  • 42.
  • 44.
  • 45.
  • 46.
  • 47.
  • 48. Penutup Demikian Company Profile ini kami buat, Besar harapan kami untuk bisa bekerjasama demi meningkatkan kualitas SDM agar tercapai pemerintahan yg baik sesuai amanat Undang-undang, Sekian dan terimah kasih.