SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
3.2 M eng analisis struktur dan kebahasaan teks
prosedur berkaitan dengan bidang pekerjaan
TEKS PROSEDUR
KOMPETENSI
DASAR
TUJUAN
PEMBELA JA RA N
Setelah mempelajari materi ini, diharapkan
peserta didik mampu:
1.Menjelaskan pengertian, tujuan, dan jenis
teks prosedur
2.Menentukan struktur dan kebahasaan teks
prosedur
MANFAAT
MEMPELAJARI TEKS
PROSEDUR
Manfaat mempelajari teks prosedur dalam
kehidupan sehari- hari akan membantu kita
untuk mengetahui bagaimana cara melakukan
aktivitas tertentu.
dan menggunakan suatu alat atau peralatan
dengan benar.
Pengertian Teks
Prosedur
Teks prosedur adalah teks yang berisi cara, tujuan
untuk membuat atau melakukan sesuatu hal
dengan langkah demi langkah yang tepat secara
berurutan sehingga menghasilkan suatu tujuan
yang diinginkan.
Tujuan
Teks
Prosedur
Teks prosedur bertujuan untuk memudahkan pembaca
maupun pendengar agar dapat mengikuti langkah atau
perintah dari isi teks yang tujuan akhirnya bisa sesuai
keinginan pembaca maupun pendengar.
Jenis- jenis Teks Prosedur
1.Teks prosedur sederhana
2. Teks prosedur kompleks
3.Teks prosedur
protokol
Teks prosedur
sederhana
Teks prosedur sederhana yaitu teks yang berisi
langkah-langkah sederhana yang biasaya hanya 2-4
langkah saja dalam melakukannya, contohnya cara
login facebook.
Teks prosedur
kompleks
Teks prosedur kompleks yaitu teks yang berisi banyak
langkah dalam melakukannya. contohnya, cara membuat
sambal balado, cara mengajukan pembuatan kartu SIM,
cara memperpanjang STNK,prosedur pembuatan ktp.
Teks prosedur
protokol
Teks prosedur protokol adalah teks yang pada setiap
langkahnya bisa diubah tidak harus runut atau bisa
dibolak balik, walaupun berubah, tetapi hasil akhirnya
tetap sama. misalnya, jika memasak mie instan.
STRUKTUR TEKS
PROSEDURR
1.Tujuan
2. Material
3.Langkah- langkah
4.Penegasan ulang
Tujuan
Tujuan pada teks prosedur adalah
pengantar umum sebagai
penanda apa yang akan dibuat
atau dilakukan.
Material
Berisi mengenai rincian bahan dan
alat yang digunakan dalam teks
prosedur.
Penegasan Ulang
Pada bagian ini berisi kesimplan
untuk mempertegas prosedur yang
sudah dilakukan.
KEBAHASAAN TEKS
PROSEDUR
1.Kalimat
Imperatif
Deklaratif
Interogatif
Kalimat imperatif merupakan kalimat yang mengandung makna
meminta/ memerintah seseorang untuk melakukan sesuatu.
Contoh :
1.Tolong matikan kran air itu!
2.Jangan membuat ribut, anak-anak!
Kalimat deklaratif yang berisi pernyataan, fungsinya
ialah untuk memberikan informasi atau berita tentang
sesuatu.
Contoh: Ada 3 bahan yang digunakan untuk membuat
kopi.
Kalimat interogatif yang berisi pertanyaan, fungsinya
ialah untuk meminta informasi tentang sesuatu. Contoh:
apakah Anda penikmat kopi?
Konjungsi
Konjungsi temporal merupakan kata penghubung yang
berhubungan secara kronologis dengan waktu dan
kejadian dari kedua peristiwa yang memiliki keterkaitan.
Misalnya, setelah ini, kemudian, lalu, sesudah itu,
selanjutnya,sebelum itu, dan lain-lain
Numeralia
Numeralia dalam teks prosedur merupakan kata
bilangan yang digunakan untuk mengurutkan langkah-
langkah dalam teks prosedur.
contoh: pertama, kedua, ketiga, dan seterusnya.
Pronomina
Pronomina persona disebut
juga dengan kata ganti
orang. Contoh: Anda, saya,
kamu, Aldo, dll.
Verba
Verba material adalah perbuatan yang
mengacu pada tindakan, seperti potonglah
ubi itu, masukan air kedalam wadah.
Sedangkan Verba tingkah laku adalah
perbuatan yang mengacu pada tindakan
berdasarkan ungkapan, seperti, tunggu kira-
kira 5 menit, tunggu sampai matang, tetap
pertahankan, dan lainnya.
Contoh teks prosedur
Membuat kopi
Kopi merupakan salah satu minuman favorit banyak orang. Meski rasanya pahit, orang yang
terbiasa meminum kopi sehari-hari akan bisa menemukan kelezatan dan keunikan ragam kopi.
Apakah Anda salah satu penikmat kopi?
Alat dan Bahan
1
. Sachet kopi instan
2.Sendok
3.Gelas
4.Air panas
Langkah-langkah
1. Pertama silahkan buka 1bungkus kopi sachet.
2.Tuangkan kopi ke dalam gelas.
3. Seduh kopi dengan air panas.
4. Aduk kopi hingga tercampur rata.
5. Kopi siap dinikmati.
Nah itulah cara membuat kopi sachet dengan mudah. Langkah-langkahnya sangat gampang
untuk diikuti. Bahan yang diperlukan juga bisa dengan mudah kamu dapatkan.
Contoh teks prosedur
Membuat kopi
Contoh analisis struktur teks prosedur
Membuat kopi
Kopi merupakan salah satu minuman favorit banyak orang. Meski
rasanya pahit, orang yang terbiasa meminum kopi sehari-hari akan
bisa menemukan kelezatan dan keunikan ragam kopi. Apakah Anda
salah satu penikmat kopi? (TUJUA N)
Alat dan Bahan
1
. Sachet kopi instan
2.Sendok
3.Gelas
4.Air panas
Langkah-langkah
1.Pertama silahkan buka 1bungkus kopi sachet.
2. Tuangkan kopi ke dalam gelas.
3. Seduh kopi dengan air panas.
4. Aduk kopi hingga tercampur rata.
5. Kopi siap dinikmati.
Nah itulah cara membuat kopi sachet dengan mudah. Langkah-
langkahnya sangat gampang untuk diikuti. Bahan yang diperlukan
juga bisa dengan mudah kamu dapatkan. (penegasan ulang)
Contoh analisis kebahasaan teks prosedur
Membuat kopi
Kopi merupakan salah satu minuman favorit banyak orang. Meski
rasanya pahit, orang yang terbiasa meminum kopi sehari-hari akan
bisa menemukan kelezatan dan keunikan ragam kopi. Apakah Anda
salah satu penikmat kopi? (TUJUA N)
Alat dan Bahan
1
. Sachet kopi instan
2.Sendok
3.Gelas
4.Air panas
Langkah-langkah
1.Pertama silahkan buka 1bungkus kopi sachet.
2. Tuangkan kopi ke dalam gelas.
3. Seduh kopi dengan air panas.
4. Aduk kopi hingga tercampur rata.
5. Kopi siap dinikmati.
Nah itulah cara membuat kopi sachet dengan mudah. Langkah-
langkahnya sangat gampang untuk diikuti. Bahan yang diperlukan
juga bisa dengan mudah kamu dapatkan. (penegasan ulang)
Demikian tadi materi
kita pertemuan ini
tentang teks prosedur.
Semoga bermanfaat.
Tetap semangat.

More Related Content

Similar to ANALISIS

Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaanStruktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaansriningsihdwisetyori
 
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure textPower_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure textWindaGeristi1
 
Bahan ajar teks prosedur
Bahan  ajar teks prosedurBahan  ajar teks prosedur
Bahan ajar teks prosedurzaenalarifin202
 
Materi SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptx
Materi SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptxMateri SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptx
Materi SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptxEviSahara1
 
Kelas xi pertemuan 3
Kelas xi pertemuan 3Kelas xi pertemuan 3
Kelas xi pertemuan 3SeptiFauziah2
 
Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7
Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7
Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7AanSutrisno
 
Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.Ranran Kurogane
 
Teks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleksTeks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleksshofiazzahra
 
B. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedurB. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedurRiyanAdita
 
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptxppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptxFarilKenji
 
Teks procedure Bahasa Indonesia
Teks procedure Bahasa IndonesiaTeks procedure Bahasa Indonesia
Teks procedure Bahasa Indonesiaganish anggraeni
 

Similar to ANALISIS (20)

PROSEDUR
PROSEDURPROSEDUR
PROSEDUR
 
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaanStruktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
 
Makalah procedure text dan report text v.3
Makalah procedure text dan report text v.3Makalah procedure text dan report text v.3
Makalah procedure text dan report text v.3
 
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure textPower_point_teks_prosedur.pptx procedure text
Power_point_teks_prosedur.pptx procedure text
 
Bahan ajar teks prosedur
Bahan  ajar teks prosedurBahan  ajar teks prosedur
Bahan ajar teks prosedur
 
Procedure Text.pptx
Procedure Text.pptxProcedure Text.pptx
Procedure Text.pptx
 
PPT ESI.pptx
PPT ESI.pptxPPT ESI.pptx
PPT ESI.pptx
 
Materi SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptx
Materi SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptxMateri SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptx
Materi SMP Bahasa Indoensia Teks Prosedur kd 3.5 dan 4.5.pptx
 
Kelas xi pertemuan 3
Kelas xi pertemuan 3Kelas xi pertemuan 3
Kelas xi pertemuan 3
 
Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7
Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7
Teks prosedur bahan ajar bahasa indonesia kelas 7
 
Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.Presentasi Prosedur Kompleks.
Presentasi Prosedur Kompleks.
 
Teks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleksTeks Prosedur kompleks
Teks Prosedur kompleks
 
B. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedurB. indo xi mipa kania teks prosedur
B. indo xi mipa kania teks prosedur
 
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptxppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
ppt teks Prosedur tri Gayuh.pptx
 
Makalah procedure text dan report text
Makalah procedure text dan report textMakalah procedure text dan report text
Makalah procedure text dan report text
 
KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptxKEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
 
Teks Prosedur.pptx
Teks Prosedur.pptxTeks Prosedur.pptx
Teks Prosedur.pptx
 
Makalah procedure text dan report text v.6
Makalah procedure text dan report text v.6Makalah procedure text dan report text v.6
Makalah procedure text dan report text v.6
 
Teks procedure Bahasa Indonesia
Teks procedure Bahasa IndonesiaTeks procedure Bahasa Indonesia
Teks procedure Bahasa Indonesia
 
Procedure Text
Procedure TextProcedure Text
Procedure Text
 

Recently uploaded

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 

ANALISIS

  • 1. 3.2 M eng analisis struktur dan kebahasaan teks prosedur berkaitan dengan bidang pekerjaan TEKS PROSEDUR KOMPETENSI DASAR
  • 2. TUJUAN PEMBELA JA RA N Setelah mempelajari materi ini, diharapkan peserta didik mampu: 1.Menjelaskan pengertian, tujuan, dan jenis teks prosedur 2.Menentukan struktur dan kebahasaan teks prosedur
  • 3. MANFAAT MEMPELAJARI TEKS PROSEDUR Manfaat mempelajari teks prosedur dalam kehidupan sehari- hari akan membantu kita untuk mengetahui bagaimana cara melakukan aktivitas tertentu. dan menggunakan suatu alat atau peralatan dengan benar.
  • 4.
  • 5. Pengertian Teks Prosedur Teks prosedur adalah teks yang berisi cara, tujuan untuk membuat atau melakukan sesuatu hal dengan langkah demi langkah yang tepat secara berurutan sehingga menghasilkan suatu tujuan yang diinginkan.
  • 6. Tujuan Teks Prosedur Teks prosedur bertujuan untuk memudahkan pembaca maupun pendengar agar dapat mengikuti langkah atau perintah dari isi teks yang tujuan akhirnya bisa sesuai keinginan pembaca maupun pendengar.
  • 7. Jenis- jenis Teks Prosedur 1.Teks prosedur sederhana 2. Teks prosedur kompleks 3.Teks prosedur protokol
  • 8. Teks prosedur sederhana Teks prosedur sederhana yaitu teks yang berisi langkah-langkah sederhana yang biasaya hanya 2-4 langkah saja dalam melakukannya, contohnya cara login facebook.
  • 9. Teks prosedur kompleks Teks prosedur kompleks yaitu teks yang berisi banyak langkah dalam melakukannya. contohnya, cara membuat sambal balado, cara mengajukan pembuatan kartu SIM, cara memperpanjang STNK,prosedur pembuatan ktp.
  • 10. Teks prosedur protokol Teks prosedur protokol adalah teks yang pada setiap langkahnya bisa diubah tidak harus runut atau bisa dibolak balik, walaupun berubah, tetapi hasil akhirnya tetap sama. misalnya, jika memasak mie instan.
  • 12. Tujuan Tujuan pada teks prosedur adalah pengantar umum sebagai penanda apa yang akan dibuat atau dilakukan.
  • 13. Material Berisi mengenai rincian bahan dan alat yang digunakan dalam teks prosedur.
  • 14. Penegasan Ulang Pada bagian ini berisi kesimplan untuk mempertegas prosedur yang sudah dilakukan.
  • 16. Kalimat imperatif merupakan kalimat yang mengandung makna meminta/ memerintah seseorang untuk melakukan sesuatu. Contoh : 1.Tolong matikan kran air itu! 2.Jangan membuat ribut, anak-anak! Kalimat deklaratif yang berisi pernyataan, fungsinya ialah untuk memberikan informasi atau berita tentang sesuatu. Contoh: Ada 3 bahan yang digunakan untuk membuat kopi. Kalimat interogatif yang berisi pertanyaan, fungsinya ialah untuk meminta informasi tentang sesuatu. Contoh: apakah Anda penikmat kopi?
  • 17. Konjungsi Konjungsi temporal merupakan kata penghubung yang berhubungan secara kronologis dengan waktu dan kejadian dari kedua peristiwa yang memiliki keterkaitan. Misalnya, setelah ini, kemudian, lalu, sesudah itu, selanjutnya,sebelum itu, dan lain-lain
  • 18. Numeralia Numeralia dalam teks prosedur merupakan kata bilangan yang digunakan untuk mengurutkan langkah- langkah dalam teks prosedur. contoh: pertama, kedua, ketiga, dan seterusnya.
  • 19. Pronomina Pronomina persona disebut juga dengan kata ganti orang. Contoh: Anda, saya, kamu, Aldo, dll.
  • 20. Verba Verba material adalah perbuatan yang mengacu pada tindakan, seperti potonglah ubi itu, masukan air kedalam wadah. Sedangkan Verba tingkah laku adalah perbuatan yang mengacu pada tindakan berdasarkan ungkapan, seperti, tunggu kira- kira 5 menit, tunggu sampai matang, tetap pertahankan, dan lainnya.
  • 21. Contoh teks prosedur Membuat kopi Kopi merupakan salah satu minuman favorit banyak orang. Meski rasanya pahit, orang yang terbiasa meminum kopi sehari-hari akan bisa menemukan kelezatan dan keunikan ragam kopi. Apakah Anda salah satu penikmat kopi? Alat dan Bahan 1 . Sachet kopi instan 2.Sendok 3.Gelas 4.Air panas Langkah-langkah 1. Pertama silahkan buka 1bungkus kopi sachet. 2.Tuangkan kopi ke dalam gelas. 3. Seduh kopi dengan air panas. 4. Aduk kopi hingga tercampur rata. 5. Kopi siap dinikmati. Nah itulah cara membuat kopi sachet dengan mudah. Langkah-langkahnya sangat gampang untuk diikuti. Bahan yang diperlukan juga bisa dengan mudah kamu dapatkan.
  • 23. Contoh analisis struktur teks prosedur Membuat kopi Kopi merupakan salah satu minuman favorit banyak orang. Meski rasanya pahit, orang yang terbiasa meminum kopi sehari-hari akan bisa menemukan kelezatan dan keunikan ragam kopi. Apakah Anda salah satu penikmat kopi? (TUJUA N) Alat dan Bahan 1 . Sachet kopi instan 2.Sendok 3.Gelas 4.Air panas Langkah-langkah 1.Pertama silahkan buka 1bungkus kopi sachet. 2. Tuangkan kopi ke dalam gelas. 3. Seduh kopi dengan air panas. 4. Aduk kopi hingga tercampur rata. 5. Kopi siap dinikmati. Nah itulah cara membuat kopi sachet dengan mudah. Langkah- langkahnya sangat gampang untuk diikuti. Bahan yang diperlukan juga bisa dengan mudah kamu dapatkan. (penegasan ulang)
  • 24. Contoh analisis kebahasaan teks prosedur Membuat kopi Kopi merupakan salah satu minuman favorit banyak orang. Meski rasanya pahit, orang yang terbiasa meminum kopi sehari-hari akan bisa menemukan kelezatan dan keunikan ragam kopi. Apakah Anda salah satu penikmat kopi? (TUJUA N) Alat dan Bahan 1 . Sachet kopi instan 2.Sendok 3.Gelas 4.Air panas Langkah-langkah 1.Pertama silahkan buka 1bungkus kopi sachet. 2. Tuangkan kopi ke dalam gelas. 3. Seduh kopi dengan air panas. 4. Aduk kopi hingga tercampur rata. 5. Kopi siap dinikmati. Nah itulah cara membuat kopi sachet dengan mudah. Langkah- langkahnya sangat gampang untuk diikuti. Bahan yang diperlukan juga bisa dengan mudah kamu dapatkan. (penegasan ulang)
  • 25. Demikian tadi materi kita pertemuan ini tentang teks prosedur. Semoga bermanfaat. Tetap semangat.