SlideShare a Scribd company logo
Pengertian Balok
Balok adalah suatu Bangun Ruang yang
dibatasi oleh 6 persegi panjang. Dimana,
setiap sisi persegi panjang berimpit dengan
tepat satu sisi persegi panjang yang lain dan
persegi panjang yang sehadap adalah
kongruen.
Unsur-
Unsur
pada Balok
Rusuk
Bidang Sisi
Titik Sudut
Diagonal
Sisi
Diagonal
Ruang
Bidang
Diagonal
Rusuk Pada Balok…
Rusuk balok merupakan
garis potong antara sisi-sisi
balok.
Pada balok ABCD.EFGH
terdapat 12 rusuk yaitu :
Rusuk Alas : AB, BC, CD, AD
Rusuk Tegak : AE, BF, CG, DH
Rusuk Atas : EF, FG, GH, EH
A
B C
D
E
F G
H
Sisi Pada Balok…
Balok dibatasi oleh 6 / sisi berbentuk persegipanjang, sisi-sisi yang berhadapan sejajar
dan kongruen.
Penyebutan / penamaan sisi balok dengan menggunakan notasi empat huruf kapital
Bidang / sisi balok adalah :
Sisi alas = ABCD
Sisi atas = EFGH
Sisi depan = ABFE
Sisi belakang = CDHG
Sisi kiri = ADHE
Sisi kanan = BCGF
A
B C
D
E
F G
H
Titik Sudut Pada Balok…
Titik sudut pada balok adalah titik temu
(titik pojok balok)
Diaagonal Sisi Pada Balok..
Diagonal sisi /
bidang suatu balok
adalah ruas garis yang
menghubungkan dua
titik sudut berhadapan
pada sebuah sisi.
A B
CD
E F
G H
Terdapat 12 buah diagonal sisi balok.
Diagonal Ruang Pada Balok..
Diagonal ruang sebuah balok adalah ruas garis yang
menghubungkan dua titik sudut berhadapan dalam balok.
Diagonal ruang balok saling berpotongan di tengah-
tengah dan membagi dua diagonal ruang sama panjang.
Terdapat 4 buah
diagonal ruang
pada sebuah
balok dengan
panjang sama..
Bidang Diagonal
Bidang diagonal
balok adalah bidang
yang melalui dua
buah rusuk yang
berhadapan.
Bidang diagonal
balok membagi balok
menjadi dua bagian
yang sama besar.
Terdapat 6 buah bidang diagonal
Jaring-Jaring BaLok..
Jika suatu balok
diiris pada beberapa
rusuknya, kemudian
direbahkan sehingga
terjadi Bangun
datar,maka bangun
datar tersebut disebut
Jaring-jaring Balok.
Jaring-Jaring Balok Lainnya…
Jaring-Jaring Balok Lainnya…
Jaring-Jaring Balok Lainnya…
Luas Permukaan
Luas permukaan balok
adalah jumlah seluruh luas
dari bidang – bidang yang
membatasi balok .
Coba perhatikan gambar berikut.
Bila Ada Rusuk Balok Di pisah..
Maka , Akan menjadi 6
persegi panjang..
Maka dari itu akan tersusun rumus seperti ini…
LP Balok = (p x l) + (p x l) + (p x t) + (p x t) +
(l x t) + (l xt)
= 2 (p x l) +2 (p x t) + 2 (l x t)
= 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) )
Jadi Luas Permukaan Balok =
2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) )
Volume Balok..
Gambar tersebut menunjukkan beberapa kubus satuan
yang disusun untuk mengisi sebuah kotak yang berbentuk
Balok. Ternyata dengan meletakkan untuk panjangnya 4 kubus
satuan, lebar 2 kubus satuan dan tinggi 2 kubus satuan, kotak
tersebut akan penuh.
Untuk menentukan volume balok, perhatikan gambar berikut.
Maka volume kotak tersebut yang berbentuk balok adalah :
Volume balok
= panjang kotak satuan x lebar kotak satuan x tinggi kotak satuan
= ( 4 x 2 x 2 ) satuan volume
= 16 satuan volume
Jadi, diperoleh rumus volume balok (V) dengan panjang (p), lebar (l)
dan tinggi (t) adalah:
V = panjang x lebar x tinggi
= p x l x t
Soal
Tentang
Volume
balok …
Dea mempunyai Kotak sereal
berbentuk balok.
Kotak sereal itu mempunyai
ukuran :
Panjang 7.0 , lebar 4.2 ,dan tinggi
10,2..
berapa Volumenya?
1. V = p x l x t =
= 7,0 x 4,2 x 10,2 = 299,88
Jadi volume Kotak sereal dea dalam
kotak itu 299,88 cm3
2. Keke mempunyai kardus berbentuk
balok yang mempunyai ukuran panjang 70
cm lebar 40 cm dan tinggi 20 cm...
Kardus itu akan Digunakan untuk
mengepak suatu kotak kapur berbentuk
kubus dengan panjang rusuknya 10 cm.
Berapa banyak kotak kapur yang bisa
masuk !
2. Volume kardus
= p x l x t
= 70 x 40 x 20
= 72000
Volume kotak kapur
= s x s x s
= 10 x 10 x10
= 1000
Banyaknya kotak kapur yang bisa masuk kardus
= 56000 : 1000
=56
Jadi Banyaknya kotak kapur yang bisa
masuk kardus adalah 56 buah
3. Dina Mempunyai Meja berbentuk balok
dengan panjang , lebar, tinggi yang
berbanding = 5 : 2 : 1 ..
Meja tersebut mempunyai luas permukaan
306 cm persegi...
Berapa Volumenya?
Pertama kita mencari panjang P,L,T ..
p = 5y
l = 2y
t = y
LP balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) )
306 = 2 ( (5y x 2y) + (5y x y) + (2y x y) )
306 : 2 = ( 10y2 + 5y2 + 2y2 )
153 = 17y2
153 : 17 = y2
9 = y2
y = 3
Karena y = 3
Maka..
p = 5y = 5.3 = 15
l = 2y = 2.3 = 6
t = y = 1.3 = 3
Volume = p x l x t
= 15 x 6 x 3
= 270
Volume meja dina = 270 cm3
Soal Luas
Permukaan
Balok..
1. Berapakan Panjang kawat yang dibutuhkan lili
untuk membuat sebuah kerangka balok
dengan panjang 18 cm, lebar 8 cm, dan tinggi
6,5 cm.!
1. Mencari panjang kawat = memcari luas permukaan..
LP Balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) )
= 2 ( (18 x 8 ) + ( 18 x 6,5 ) + (8 x 6,5 ) )
= 2 ( 144 + 117 + 52 )
= 2 ( 313 )
= 626
Jadi Kawat yang di butuhkan Adalah 626 cm2
2. Dina mempunyai Balok yang P,L,T di
umpamakan 2:4:3 . Balok tersebut
mempunyai volume 1536 cm3
Berapa Luas permukaannya..?
2.Pertama kita mencari p,l,t
p = 2s
l = 4s
t =3s
Volume balok = p x l x t
1536 = 2s x 4s x 3s
1536 =24S3
1536 : 24 =S3
16 = S3
S =4
Maka :
p = 2s = 2.4 = 8
l = 4s = 4.4 = 16
t = 3s = 3.4 = 12
LP Balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) )
= 2 ( (8 x 16) + (8 x 12) + (16x12) )
= 2 ( 128 + 96 + 192 )
= 2 ( 416 )
= 832
Jadi Luas Permukaan
Balok Dina 832cm2
3. Made akan membuat 15 buah kerangka balok yang
masing-masing berukuran p = 30 cm l= 20 cm t= 15
cm. Bahan yang akan digunakan terbuat dari kawat
yang harganya Rp1.500/m.
a. Hitunglah jumlah panjang kawat yang diperlukan
untuk membuat balok tersebut.
b. Hitunglah biaya yang diperlukan untuk membeli
bahan/kawat
3. a. Menghitung panjang kawat yang di butuhkan..
LP Balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) )
= 2 ( (30 x 20) + (30 x 15) + (20 x 15)
= 2 ( 600 + 450 + 300 )
= 2 ( 1350 )
= 2700
Karena membuat 15 balok..
Maka ..
= 2700 x 15
= 40500 cm2 / 4,05 m2
b. Menghitung Biaya yang di butuhkan
= Panjang Kawat X 1500
= 4,05 X 1500
= 6,075
hdhfhhdfht

More Related Content

What's hot

7. bangun ruang sisi datar(3)
7. bangun ruang sisi datar(3)7. bangun ruang sisi datar(3)
7. bangun ruang sisi datar(3)Beta Briliana
 
Materi balok
Materi balokMateri balok
Materi balokDewi Rawani
 
Unsur kubus balok[bukahalaman]
Unsur kubus   balok[bukahalaman]Unsur kubus   balok[bukahalaman]
Unsur kubus balok[bukahalaman]Farida Hwa
 
Balok
BalokBalok
Balokvyrda
 
Luas Permukaan dan Volume Prisma
Luas Permukaan dan Volume PrismaLuas Permukaan dan Volume Prisma
Luas Permukaan dan Volume PrismaAmbar Gini
 
Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2
maidasalma
 
Luas permukaan bangun ruang sisi datar
Luas permukaan bangun ruang sisi datarLuas permukaan bangun ruang sisi datar
Luas permukaan bangun ruang sisi datarRiezt Kienyies Misfits
 
Ppt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma baruPpt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma barurini hastuti
 
Matematika - Diagram Balok
Matematika - Diagram BalokMatematika - Diagram Balok
Matematika - Diagram Balok
tioprayogi
 
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruangAlat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Sriwijaya University - Indonesia
 
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2bambangfirmanu
 
Bangun ruang sisi datar kelas VIII
Bangun ruang sisi datar kelas VIIIBangun ruang sisi datar kelas VIII
Bangun ruang sisi datar kelas VIII
Sahida Widaswari
 
Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal berapa volume, luas dan kelil...
Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal   berapa volume, luas dan kelil...Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal   berapa volume, luas dan kelil...
Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal berapa volume, luas dan kelil...
Iwan Threads
 
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limasBangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limasVen Dot
 
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubusFahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubusLilis Dinatapura
 

What's hot (20)

7. bangun ruang sisi datar(3)
7. bangun ruang sisi datar(3)7. bangun ruang sisi datar(3)
7. bangun ruang sisi datar(3)
 
Materi balok
Materi balokMateri balok
Materi balok
 
Unsur kubus balok[bukahalaman]
Unsur kubus   balok[bukahalaman]Unsur kubus   balok[bukahalaman]
Unsur kubus balok[bukahalaman]
 
Balok
BalokBalok
Balok
 
Luas Permukaan dan Volume Prisma
Luas Permukaan dan Volume PrismaLuas Permukaan dan Volume Prisma
Luas Permukaan dan Volume Prisma
 
Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2Ppt luas dan volume balok 2
Ppt luas dan volume balok 2
 
8.1 kubus.
8.1 kubus.8.1 kubus.
8.1 kubus.
 
Luas permukaan bangun ruang sisi datar
Luas permukaan bangun ruang sisi datarLuas permukaan bangun ruang sisi datar
Luas permukaan bangun ruang sisi datar
 
Ppt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma baruPpt limas dan prisma baru
Ppt limas dan prisma baru
 
Matematika - Diagram Balok
Matematika - Diagram BalokMatematika - Diagram Balok
Matematika - Diagram Balok
 
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii cTugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
Tugas mtmtk gempar, dkk, kls viii c
 
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruangAlat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
Alat peraga untuk menemukan volume limas segi empat melalui bangun ruang
 
Kubus dan balok
Kubus dan balokKubus dan balok
Kubus dan balok
 
Lks prisma
Lks prismaLks prisma
Lks prisma
 
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
B ab 8 bangun ruang sisi datar kelas 8 semester 2
 
PPT MTK Balok
PPT MTK BalokPPT MTK Balok
PPT MTK Balok
 
Bangun ruang sisi datar kelas VIII
Bangun ruang sisi datar kelas VIIIBangun ruang sisi datar kelas VIII
Bangun ruang sisi datar kelas VIII
 
Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal berapa volume, luas dan kelil...
Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal   berapa volume, luas dan kelil...Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal   berapa volume, luas dan kelil...
Bangun ruang. 2s = s 2. 3s = s 3. contoh soal berapa volume, luas dan kelil...
 
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limasBangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
Bangun ruang kubus, balok, prisma, dan limas
 
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubusFahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
Fahmi bastian tugas kubus presentasi matematika-kubus
 

Similar to hdhfhhdfht

Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"
Syifa Sahaliya
 
Bangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptx
Bangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptxBangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptx
Bangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptx
BurhanHamid6
 
Balok virgi anggraini
Balok  virgi anggrainiBalok  virgi anggraini
Balok virgi anggraini
Virgi Anggraini
 
pdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.ppt
pdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.pptpdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.ppt
pdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.ppt
normalasari10
 
2. BGN RUANG SISI DATAR
2. BGN RUANG SISI DATAR2. BGN RUANG SISI DATAR
2. BGN RUANG SISI DATAR
IlmalSPd
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
putri_irnanda
 
Bangun ruang & unsur unsurnya
Bangun ruang & unsur unsurnyaBangun ruang & unsur unsurnya
Bangun ruang & unsur unsurnya
Lilik Sari
 
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkungBangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
Tika S
 
2734986(1).ppt
2734986(1).ppt2734986(1).ppt
2734986(1).ppt
MahazirSidiq
 
Dimensi Tiga
Dimensi TigaDimensi Tiga
Dimensi Tiga
Farah Dzil Barr
 
Hand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datarHand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datarZeyo Cherolino
 
Ppt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruangPpt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruang
Yoseph Prakoso
 
Media pembelajaran brsl
Media pembelajaran brslMedia pembelajaran brsl
Media pembelajaran brslWayan Sudiarta
 
Bangun ruang matematika smp
Bangun ruang   matematika smpBangun ruang   matematika smp
Bangun ruang matematika smp
Yogos Lee
 
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docxdokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
WelmalindaSari
 
Lingkaran
LingkaranLingkaran
Bangun ruang
Bangun ruangBangun ruang
Bangun ruangFarida Hwa
 
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
kromodihardjo
 
GEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURAGEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURA
Ziadatul M
 

Similar to hdhfhhdfht (20)

Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"Matematika "Dimensi Tiga"
Matematika "Dimensi Tiga"
 
Bangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptx
Bangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptxBangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptx
Bangun ruang sisi datar BAGI KE SISWA.pptx
 
Balok virgi anggraini
Balok  virgi anggrainiBalok  virgi anggraini
Balok virgi anggraini
 
pdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.ppt
pdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.pptpdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.ppt
pdfslide.tips_7-bangun-ruang-sisi-datar.ppt
 
2. BGN RUANG SISI DATAR
2. BGN RUANG SISI DATAR2. BGN RUANG SISI DATAR
2. BGN RUANG SISI DATAR
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
Bangun ruang & unsur unsurnya
Bangun ruang & unsur unsurnyaBangun ruang & unsur unsurnya
Bangun ruang & unsur unsurnya
 
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkungBangun ruang sisi datar dan lengkung
Bangun ruang sisi datar dan lengkung
 
2734986(1).ppt
2734986(1).ppt2734986(1).ppt
2734986(1).ppt
 
Dimensi Tiga
Dimensi TigaDimensi Tiga
Dimensi Tiga
 
Hand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datarHand out & lat soal bangun datar
Hand out & lat soal bangun datar
 
Ppt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruangPpt geometri bangun ruang
Ppt geometri bangun ruang
 
Media pembelajaran brsl
Media pembelajaran brslMedia pembelajaran brsl
Media pembelajaran brsl
 
Bangun ruang matematika smp
Bangun ruang   matematika smpBangun ruang   matematika smp
Bangun ruang matematika smp
 
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docxdokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
dokumen.tips_ppt-geometri-bangun-ruang[1](1).docx
 
Bangun segi 4
Bangun segi 4Bangun segi 4
Bangun segi 4
 
Lingkaran
LingkaranLingkaran
Lingkaran
 
Bangun ruang
Bangun ruangBangun ruang
Bangun ruang
 
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
2 menghitung-luas-permukaan-bangun-ruang
 
GEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURAGEOMETRI PENGUKURA
GEOMETRI PENGUKURA
 

Recently uploaded

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

hdhfhhdfht

  • 1.
  • 2.
  • 3. Pengertian Balok Balok adalah suatu Bangun Ruang yang dibatasi oleh 6 persegi panjang. Dimana, setiap sisi persegi panjang berimpit dengan tepat satu sisi persegi panjang yang lain dan persegi panjang yang sehadap adalah kongruen.
  • 4. Unsur- Unsur pada Balok Rusuk Bidang Sisi Titik Sudut Diagonal Sisi Diagonal Ruang Bidang Diagonal
  • 5. Rusuk Pada Balok… Rusuk balok merupakan garis potong antara sisi-sisi balok. Pada balok ABCD.EFGH terdapat 12 rusuk yaitu : Rusuk Alas : AB, BC, CD, AD Rusuk Tegak : AE, BF, CG, DH Rusuk Atas : EF, FG, GH, EH A B C D E F G H
  • 6. Sisi Pada Balok… Balok dibatasi oleh 6 / sisi berbentuk persegipanjang, sisi-sisi yang berhadapan sejajar dan kongruen. Penyebutan / penamaan sisi balok dengan menggunakan notasi empat huruf kapital Bidang / sisi balok adalah : Sisi alas = ABCD Sisi atas = EFGH Sisi depan = ABFE Sisi belakang = CDHG Sisi kiri = ADHE Sisi kanan = BCGF A B C D E F G H
  • 7. Titik Sudut Pada Balok… Titik sudut pada balok adalah titik temu (titik pojok balok)
  • 8. Diaagonal Sisi Pada Balok.. Diagonal sisi / bidang suatu balok adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut berhadapan pada sebuah sisi. A B CD E F G H Terdapat 12 buah diagonal sisi balok.
  • 9. Diagonal Ruang Pada Balok.. Diagonal ruang sebuah balok adalah ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut berhadapan dalam balok. Diagonal ruang balok saling berpotongan di tengah- tengah dan membagi dua diagonal ruang sama panjang. Terdapat 4 buah diagonal ruang pada sebuah balok dengan panjang sama..
  • 10. Bidang Diagonal Bidang diagonal balok adalah bidang yang melalui dua buah rusuk yang berhadapan. Bidang diagonal balok membagi balok menjadi dua bagian yang sama besar. Terdapat 6 buah bidang diagonal
  • 11. Jaring-Jaring BaLok.. Jika suatu balok diiris pada beberapa rusuknya, kemudian direbahkan sehingga terjadi Bangun datar,maka bangun datar tersebut disebut Jaring-jaring Balok.
  • 15. Luas Permukaan Luas permukaan balok adalah jumlah seluruh luas dari bidang – bidang yang membatasi balok .
  • 16. Coba perhatikan gambar berikut. Bila Ada Rusuk Balok Di pisah.. Maka , Akan menjadi 6 persegi panjang..
  • 17. Maka dari itu akan tersusun rumus seperti ini… LP Balok = (p x l) + (p x l) + (p x t) + (p x t) + (l x t) + (l xt) = 2 (p x l) +2 (p x t) + 2 (l x t) = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) ) Jadi Luas Permukaan Balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) )
  • 18. Volume Balok.. Gambar tersebut menunjukkan beberapa kubus satuan yang disusun untuk mengisi sebuah kotak yang berbentuk Balok. Ternyata dengan meletakkan untuk panjangnya 4 kubus satuan, lebar 2 kubus satuan dan tinggi 2 kubus satuan, kotak tersebut akan penuh. Untuk menentukan volume balok, perhatikan gambar berikut.
  • 19. Maka volume kotak tersebut yang berbentuk balok adalah : Volume balok = panjang kotak satuan x lebar kotak satuan x tinggi kotak satuan = ( 4 x 2 x 2 ) satuan volume = 16 satuan volume Jadi, diperoleh rumus volume balok (V) dengan panjang (p), lebar (l) dan tinggi (t) adalah: V = panjang x lebar x tinggi = p x l x t
  • 20.
  • 22. Dea mempunyai Kotak sereal berbentuk balok. Kotak sereal itu mempunyai ukuran : Panjang 7.0 , lebar 4.2 ,dan tinggi 10,2.. berapa Volumenya?
  • 23. 1. V = p x l x t = = 7,0 x 4,2 x 10,2 = 299,88 Jadi volume Kotak sereal dea dalam kotak itu 299,88 cm3
  • 24. 2. Keke mempunyai kardus berbentuk balok yang mempunyai ukuran panjang 70 cm lebar 40 cm dan tinggi 20 cm... Kardus itu akan Digunakan untuk mengepak suatu kotak kapur berbentuk kubus dengan panjang rusuknya 10 cm. Berapa banyak kotak kapur yang bisa masuk !
  • 25. 2. Volume kardus = p x l x t = 70 x 40 x 20 = 72000 Volume kotak kapur = s x s x s = 10 x 10 x10 = 1000 Banyaknya kotak kapur yang bisa masuk kardus = 56000 : 1000 =56 Jadi Banyaknya kotak kapur yang bisa masuk kardus adalah 56 buah
  • 26. 3. Dina Mempunyai Meja berbentuk balok dengan panjang , lebar, tinggi yang berbanding = 5 : 2 : 1 .. Meja tersebut mempunyai luas permukaan 306 cm persegi... Berapa Volumenya?
  • 27. Pertama kita mencari panjang P,L,T .. p = 5y l = 2y t = y LP balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) ) 306 = 2 ( (5y x 2y) + (5y x y) + (2y x y) ) 306 : 2 = ( 10y2 + 5y2 + 2y2 ) 153 = 17y2 153 : 17 = y2 9 = y2 y = 3 Karena y = 3 Maka.. p = 5y = 5.3 = 15 l = 2y = 2.3 = 6 t = y = 1.3 = 3 Volume = p x l x t = 15 x 6 x 3 = 270 Volume meja dina = 270 cm3
  • 29. 1. Berapakan Panjang kawat yang dibutuhkan lili untuk membuat sebuah kerangka balok dengan panjang 18 cm, lebar 8 cm, dan tinggi 6,5 cm.!
  • 30. 1. Mencari panjang kawat = memcari luas permukaan.. LP Balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) ) = 2 ( (18 x 8 ) + ( 18 x 6,5 ) + (8 x 6,5 ) ) = 2 ( 144 + 117 + 52 ) = 2 ( 313 ) = 626 Jadi Kawat yang di butuhkan Adalah 626 cm2
  • 31. 2. Dina mempunyai Balok yang P,L,T di umpamakan 2:4:3 . Balok tersebut mempunyai volume 1536 cm3 Berapa Luas permukaannya..?
  • 32. 2.Pertama kita mencari p,l,t p = 2s l = 4s t =3s Volume balok = p x l x t 1536 = 2s x 4s x 3s 1536 =24S3 1536 : 24 =S3 16 = S3 S =4 Maka : p = 2s = 2.4 = 8 l = 4s = 4.4 = 16 t = 3s = 3.4 = 12 LP Balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) ) = 2 ( (8 x 16) + (8 x 12) + (16x12) ) = 2 ( 128 + 96 + 192 ) = 2 ( 416 ) = 832 Jadi Luas Permukaan Balok Dina 832cm2
  • 33. 3. Made akan membuat 15 buah kerangka balok yang masing-masing berukuran p = 30 cm l= 20 cm t= 15 cm. Bahan yang akan digunakan terbuat dari kawat yang harganya Rp1.500/m. a. Hitunglah jumlah panjang kawat yang diperlukan untuk membuat balok tersebut. b. Hitunglah biaya yang diperlukan untuk membeli bahan/kawat
  • 34. 3. a. Menghitung panjang kawat yang di butuhkan.. LP Balok = 2 ( (p x l) + (p x t) + (l x t) ) = 2 ( (30 x 20) + (30 x 15) + (20 x 15) = 2 ( 600 + 450 + 300 ) = 2 ( 1350 ) = 2700 Karena membuat 15 balok.. Maka .. = 2700 x 15 = 40500 cm2 / 4,05 m2 b. Menghitung Biaya yang di butuhkan = Panjang Kawat X 1500 = 4,05 X 1500 = 6,075