SlideShare a Scribd company logo
MORFOLOGI DAN TERMINOLOGI PENYAKIT
              KULIT




        Diana Tri Ratnasari, dr, SpKK



                     SKILL LAB
          ILMU KESEHATAN KULIT & KELAMIN
EFLORESENSI PRIMER
• Makula:
  perubahan warna kulit, biasanya berbatas tegas (pigmen,
  vasodilatasi, ekstravasasi eritrosit, kongesti pembuluh darah)

• Papula:
  penonjolan padat diatas permukaan kulit  Ø < 0,5 cm

• Nodul:
  penonjolan padat  Ø >0,5 cm,               infiltratnya   bisa   di
  epidermis&dermis atau di subkutis

• Plak:
  infiltrat padat, batas tegas, lempengan  Ø > 1 cm
• Vesikel:
  gelembung isi cairan serosa,batas tegas, mempunyai atap &
  dasae  ukuran <0,5 cm
  (isi nanah pustula, isi darah  vesikel hemoragik)

• Bula:
  vesikel berukuran > 0,5 cm

• Kista:
  penonjolan diatas permukaan kulit berupa kantong berisi
  cairan serosa atau padat atau setengah padat  kapsul (+)

• Urtika:
  penonjolan diatas permukaan kulit akibat oedem setempat
  dan dapat hilang perlahan
EFLORESENSI SEKUNDER
• Skuama:
  pelepasan lapisan tanduk / stratum korneum

• Krusta:
  cairan tubuh yang mengering diatas permukaan kulit

• Vegetasi:
  erupsi kulit yang tumbuh ke permukaan  dasar ulkus atau
  kulit

• Guma:
  infiltrat sirkumskrip, kronik, destruktif ke sekitarnya
• Erosi:
  kehilangan jaringan yang tidak melebihi stratum basalis
  (epidermis)

• Ekskoriasi:
  kehilangan jaringan sampai startum papilare di dermis

• Ulkus:
  kehilangan jaringan yang melebihi startum papilare 
  bentuk cawan  tepi, dinding, dasar, isi

• Fisura (ragades):
  kontinuitas kulit hilang  belahan kulit tanpa kehilangan
  jaringan
• Sikatriks/parut:
  jaringan ikat yang menggantikan epidermis &
  dermis yang hilang  eutrofi, atrofi, atau
  hipertrofi

• Keloid:
  sikatriks hipertrofi  pertumbuhannya berlebihan
   melebihi ukuran awal luka

• Abses:
  akumulasi pus di jaringan  proses supurasi 
  batas tegas, dinding (+), tanda radang (+)

• Fistel &sinus:
  saluran yang     menghubungkan        2 rongga       
  tubuh+lingkungan luar (fistel),tubuh+tubuh (sinus)
Istilah –istilah lain

• Sklerosis:
  pengerasan kulit dan jaringan dibawahnya  difus

• Likenifikasi:
  penebalan kulit  relief kulit makin jelas

• Enantema dan eksantema  lesi di mukosa (enantema) atau kulit
  (eksantema) timbul serentak dan menghilang dlm waktu singkat

• Hiper/hipopigmentasi: penimbunan/berkurangnya pigmen kulit
UKURAN

•   Miliar  sebesar kepala jarum pentol
•   Lentikuler  sebesar biji jagung
•   Gutata  sebesar tetesan air
•   Numular  sebesar uang koin / logam
•   Plakat  sebesar telapak tangan org dewasa
    Plakat > Numular > Gutata > Lentikuler > Miliar
GAMBARAN / SUSUNAN / KONFIGURASI

•   Linier  lesi tersusun lurus mirip garis
•   Sirsiner (anular)  lesi tersusun bundar mirip cincin
•   Arsiner  lesi berbentuk ½ lingkaran
•   Polisiklik  beberapa lesi arsiner bersambung menjadi
    satu
• Irisformis  lesi tersusun menyerupai iris mata 
  bagian tengah > gelap atau terdapat vesikel / bula
  dengan halo di sekitarnya

• Konfluens  dua atau beberapa lesi menyatu

• Korimbiformis  lesi tersusun mirip induk ayam
  dikelilingi anaknya ( lesi induk dikelilingi lesi satelit )
• Herpetiformis  beberapa vesikel bergerombol di satu
  tempat menyerupai herpes

• Monomorf  lesi terdiri atas satu jenis morfologi

• Polimorf  lesi terdiri atas bermacam-macam morfologi

• Multipel  lesi berjumlah lebih dari satu atau berjumlah
  banyak

• Soliter  hanya ada satu lesi
DISTRIBUSI / PENYEBARAN

• Regional  lesi terbatas di satu tempat
• Universal  lesi tersebar hampir seluruh tubuh (
  90-100% )
• Generalisata  lesi tersebar di setiap bagian tubuh
  ( skalp, wajah, ekstremitas, abdomen, punggung )
   50-90% luas permukaan tubuh
• Simetris  lesi tersebar di kedua belahan tubuh 
  letak, bentuk, ukuran persis sama
• Bilateral  lesi tersebar di kedua belahan tubuh 
  letak dan ukuran tidak perlu persis sama
• Unilateral  lesi ditemukan di satu sisi tubuh
• Diseminata  penjalaran dari satu lesi ke bagian
  tubuh yang lain
• Fagadenik  penjalaran yang meluas ke dalam dan
  ke samping dari satu lesi
• Diskret  lesi tersebar satu persatu  ada di
  mana-mana
• Serpiginosa  penjalaran lesi ke satu arah diikuti
  proses penyembuhan di sisi yang ditinggalkan
• Batas lesi  sirkumskrip ( batas tegas atau
  perbedaan lesi dan kulit sehat terlihat jelas ) atau
  difus ( batas tidak tegas )
Handout morfologi dan terminologi penyakit kulit(1)
Handout morfologi dan terminologi penyakit kulit(1)
Handout morfologi dan terminologi penyakit kulit(1)

More Related Content

What's hot

Pem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskulerPem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskulerJafar Nyan
 
Referat pneumothorax
Referat pneumothoraxReferat pneumothorax
Referat pneumothoraxListiana Dewi
 
Cutaneous Larva Migrans
Cutaneous Larva MigransCutaneous Larva Migrans
Cutaneous Larva Migrans
Syscha Lumempouw
 
Prolaps hemoroid
Prolaps hemoroidProlaps hemoroid
Prolaps hemoroid
Regi Septian
 
Laporan kasus ii
Laporan kasus iiLaporan kasus ii
Laporan kasus ii
Riesti Roiito
 
tehnik operasi tiroidektomi
tehnik operasi tiroidektomitehnik operasi tiroidektomi
tehnik operasi tiroidektomi
boby-nugroho
 
Refrat THT EPISTAKSIS
Refrat THT EPISTAKSISRefrat THT EPISTAKSIS
Refrat THT EPISTAKSIS
Kharima SD
 
Meningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireviewMeningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireview
Ersifa Fatimah
 
CUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTION
CUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTIONCUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTION
CUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTION
Brenda Panjaitan
 
Pemeriksaan Jantung Pada Anak
Pemeriksaan Jantung Pada AnakPemeriksaan Jantung Pada Anak
Pemeriksaan Jantung Pada Anak
Syscha Lumempouw
 
Laporan kasus endokrin ulkus diabetikum
Laporan kasus endokrin ulkus diabetikumLaporan kasus endokrin ulkus diabetikum
Laporan kasus endokrin ulkus diabetikum
kemal pratama
 
Veruka vulgaris
Veruka vulgarisVeruka vulgaris
Veruka vulgaris
ery putra
 
Hipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi Kasus
Hipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi KasusHipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi Kasus
Hipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi Kasus
Aris Rahmanda
 
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter IndonesiaStandar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
Dayu Agung Dewi Sawitri
 
PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI
PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI
PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI
Suharti Wairagya
 
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosisSkenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
Syscha Lumempouw
 
Ppt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec appPpt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec app
Puteri Mentira
 

What's hot (20)

Pem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskulerPem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskuler
 
Referat pneumothorax
Referat pneumothoraxReferat pneumothorax
Referat pneumothorax
 
Pengantar ilmu anatomi
Pengantar ilmu anatomiPengantar ilmu anatomi
Pengantar ilmu anatomi
 
Cutaneous Larva Migrans
Cutaneous Larva MigransCutaneous Larva Migrans
Cutaneous Larva Migrans
 
Prolaps hemoroid
Prolaps hemoroidProlaps hemoroid
Prolaps hemoroid
 
Laporan kasus ii
Laporan kasus iiLaporan kasus ii
Laporan kasus ii
 
tehnik operasi tiroidektomi
tehnik operasi tiroidektomitehnik operasi tiroidektomi
tehnik operasi tiroidektomi
 
Refrat THT EPISTAKSIS
Refrat THT EPISTAKSISRefrat THT EPISTAKSIS
Refrat THT EPISTAKSIS
 
Meningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireviewMeningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireview
 
CUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTION
CUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTIONCUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTION
CUTANEUS LARVA MIGRAN / CREEPING ERUPTION
 
Rhinitis alergi
Rhinitis alergi Rhinitis alergi
Rhinitis alergi
 
Pemeriksaan Jantung Pada Anak
Pemeriksaan Jantung Pada AnakPemeriksaan Jantung Pada Anak
Pemeriksaan Jantung Pada Anak
 
Laporan kasus endokrin ulkus diabetikum
Laporan kasus endokrin ulkus diabetikumLaporan kasus endokrin ulkus diabetikum
Laporan kasus endokrin ulkus diabetikum
 
Veruka vulgaris
Veruka vulgarisVeruka vulgaris
Veruka vulgaris
 
Hipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi Kasus
Hipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi KasusHipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi Kasus
Hipokalemia (Hypokalemia) - Presentasi Kasus
 
Stilah untuk suara nafas
Stilah untuk suara nafasStilah untuk suara nafas
Stilah untuk suara nafas
 
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter IndonesiaStandar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
 
PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI
PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI
PENATALAKSANAAN TERKINI PENYAKIT KULIT DALAM PRAKTEK SEHARI HARI
 
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosisSkenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
 
Ppt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec appPpt peritonitis ec app
Ppt peritonitis ec app
 

Viewers also liked

KB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit PayudaraKB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit Payudara
pjj_kemenkes
 
5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt
5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt
5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt
BEM FKM UNSRI
 
Penyakit menurun pda manusia
Penyakit menurun pda manusiaPenyakit menurun pda manusia
Penyakit menurun pda manusia
Khomsha Sholikhah
 
Tenosynovitis supuratif
Tenosynovitis supuratifTenosynovitis supuratif
Tenosynovitis supuratifvonysafitri
 
Topik 2
Topik 2Topik 2
KB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit PayudaraKB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit Payudara
pjj_kemenkes
 
Presentasi morbus hansen
Presentasi morbus hansenPresentasi morbus hansen
Presentasi morbus hansen
Noveldy Pitna
 
PwC's - Redefining finance's role in the digital-age
PwC's - Redefining finance's role in the digital-agePwC's - Redefining finance's role in the digital-age
PwC's - Redefining finance's role in the digital-age
Todd DeStefano
 
Dear Mr. Kilmer
Dear Mr. KilmerDear Mr. Kilmer
Dear Mr. Kilmer
Sharuliza Saad
 
Aws seminar-tokyo ken-final-publish
Aws seminar-tokyo ken-final-publishAws seminar-tokyo ken-final-publish
Aws seminar-tokyo ken-final-publishawsadovantageseminar
 
Company Profile- CFMS.-1
Company Profile- CFMS.-1Company Profile- CFMS.-1
Company Profile- CFMS.-1Shashi Singh
 
Hukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-Bayan
Hukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-BayanHukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-Bayan
Hukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-BayanMuhammad Nashiruddin
 
Hukum Waris Islam
Hukum Waris IslamHukum Waris Islam
Hukum Waris Islam
Merta Triyadi
 
Ch 41 erosion and sediment control plans
Ch 41   erosion and sediment control plansCh 41   erosion and sediment control plans
Ch 41 erosion and sediment control plans
Fuad Chiwa
 
1 a pengertian-dasar-statistika
1 a pengertian-dasar-statistika1 a pengertian-dasar-statistika
1 a pengertian-dasar-statistikaSalma Van Licht
 
Mukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan Orientalis
Mukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan OrientalisMukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan Orientalis
Mukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan Orientalis
Ezad Azraai Jamsari
 

Viewers also liked (20)

Penyakit Kulit Yang Umum Di Indonesia
Penyakit Kulit Yang Umum Di IndonesiaPenyakit Kulit Yang Umum Di Indonesia
Penyakit Kulit Yang Umum Di Indonesia
 
Impetigo bullosa
Impetigo bullosaImpetigo bullosa
Impetigo bullosa
 
KB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit PayudaraKB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit Payudara
 
5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt
5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt
5 Istilah Kelainan Pada Penyakit ppt
 
Penyakit menurun pda manusia
Penyakit menurun pda manusiaPenyakit menurun pda manusia
Penyakit menurun pda manusia
 
Tenosynovitis supuratif
Tenosynovitis supuratifTenosynovitis supuratif
Tenosynovitis supuratif
 
Topik 2
Topik 2Topik 2
Topik 2
 
KB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit PayudaraKB 3 Penyakit Payudara
KB 3 Penyakit Payudara
 
Eflorecensi
EflorecensiEflorecensi
Eflorecensi
 
Presentasi morbus hansen
Presentasi morbus hansenPresentasi morbus hansen
Presentasi morbus hansen
 
Storyboards
StoryboardsStoryboards
Storyboards
 
PwC's - Redefining finance's role in the digital-age
PwC's - Redefining finance's role in the digital-agePwC's - Redefining finance's role in the digital-age
PwC's - Redefining finance's role in the digital-age
 
Dear Mr. Kilmer
Dear Mr. KilmerDear Mr. Kilmer
Dear Mr. Kilmer
 
Aws seminar-tokyo ken-final-publish
Aws seminar-tokyo ken-final-publishAws seminar-tokyo ken-final-publish
Aws seminar-tokyo ken-final-publish
 
Company Profile- CFMS.-1
Company Profile- CFMS.-1Company Profile- CFMS.-1
Company Profile- CFMS.-1
 
Hukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-Bayan
Hukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-BayanHukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-Bayan
Hukum Keluarga dalam Tafsir Adhwa' al-Bayan
 
Hukum Waris Islam
Hukum Waris IslamHukum Waris Islam
Hukum Waris Islam
 
Ch 41 erosion and sediment control plans
Ch 41   erosion and sediment control plansCh 41   erosion and sediment control plans
Ch 41 erosion and sediment control plans
 
1 a pengertian-dasar-statistika
1 a pengertian-dasar-statistika1 a pengertian-dasar-statistika
1 a pengertian-dasar-statistika
 
Mukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan Orientalis
Mukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan OrientalisMukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan Orientalis
Mukjizat Nabi Muhammad SAW dan Penafian Terhadap Dakwaan Orientalis
 

Similar to Handout morfologi dan terminologi penyakit kulit(1)

Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
AyundaHennaPelalawan
 
Clinical process dermatoveneorology
Clinical process dermatoveneorologyClinical process dermatoveneorology
Clinical process dermatoveneorology
roropuji
 
Ruam kulit.ppt
Ruam kulit.pptRuam kulit.ppt
Ruam kulit.ppt
fatmawati750287
 
kulit ss
kulit sskulit ss
Ujud Kelainan Kulit.ppt
Ujud Kelainan Kulit.pptUjud Kelainan Kulit.ppt
Ujud Kelainan Kulit.ppt
NonoRustono
 
136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt
136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt
136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt
ssuserd8c3ae
 
Perawatan kulit
Perawatan kulitPerawatan kulit
Perawatan kulit
Edi Ae Ws
 
Laporan pendahuluan askep abses
Laporan pendahuluan askep absesLaporan pendahuluan askep abses
Laporan pendahuluan askep abses
Sujana Pkm
 
Lesi rongga mulut
Lesi rongga mulutLesi rongga mulut
Lesi rongga mulut
premaysari
 
Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)
Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)
Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)
fikri asyura
 
Kulkel
KulkelKulkel
Kulkel
Sofyan Eko
 
fisiologi sistem integumen - Unija.com
fisiologi sistem integumen - Unija.comfisiologi sistem integumen - Unija.com
fisiologi sistem integumen - Unija.com
Enni Qanita
 
Lesi dasar mulut
Lesi dasar mulutLesi dasar mulut
Lesi dasar mulut
eliza kristina
 
perawatankulit-121231155552-phpapp02.pptx
perawatankulit-121231155552-phpapp02.pptxperawatankulit-121231155552-phpapp02.pptx
perawatankulit-121231155552-phpapp02.pptx
mufida16
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Dewi lestari
 
Ppt drivat kulit
Ppt drivat kulitPpt drivat kulit
Ppt drivat kulit
LALUSUNARYA27
 
DERMATOVENEROLOGI.pdf
DERMATOVENEROLOGI.pdfDERMATOVENEROLOGI.pdf
DERMATOVENEROLOGI.pdf
ZaidHidayah
 
Chapter ii
Chapter iiChapter ii
Chapter ii
ar bi
 
PF Kulit.pdf
PF Kulit.pdfPF Kulit.pdf
PF Kulit.pdf
Uvuvwevweosas2
 
Anatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumenAnatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumen
Viliansyah Viliansyah
 

Similar to Handout morfologi dan terminologi penyakit kulit(1) (20)

Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
 
Clinical process dermatoveneorology
Clinical process dermatoveneorologyClinical process dermatoveneorology
Clinical process dermatoveneorology
 
Ruam kulit.ppt
Ruam kulit.pptRuam kulit.ppt
Ruam kulit.ppt
 
kulit ss
kulit sskulit ss
kulit ss
 
Ujud Kelainan Kulit.ppt
Ujud Kelainan Kulit.pptUjud Kelainan Kulit.ppt
Ujud Kelainan Kulit.ppt
 
136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt
136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt
136362351-Infeksi-Mycobacterium-Leprae.ppt
 
Perawatan kulit
Perawatan kulitPerawatan kulit
Perawatan kulit
 
Laporan pendahuluan askep abses
Laporan pendahuluan askep absesLaporan pendahuluan askep abses
Laporan pendahuluan askep abses
 
Lesi rongga mulut
Lesi rongga mulutLesi rongga mulut
Lesi rongga mulut
 
Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)
Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)
Funsi kulit (modul kulit dan jaringan penunjang)
 
Kulkel
KulkelKulkel
Kulkel
 
fisiologi sistem integumen - Unija.com
fisiologi sistem integumen - Unija.comfisiologi sistem integumen - Unija.com
fisiologi sistem integumen - Unija.com
 
Lesi dasar mulut
Lesi dasar mulutLesi dasar mulut
Lesi dasar mulut
 
perawatankulit-121231155552-phpapp02.pptx
perawatankulit-121231155552-phpapp02.pptxperawatankulit-121231155552-phpapp02.pptx
perawatankulit-121231155552-phpapp02.pptx
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Ppt drivat kulit
Ppt drivat kulitPpt drivat kulit
Ppt drivat kulit
 
DERMATOVENEROLOGI.pdf
DERMATOVENEROLOGI.pdfDERMATOVENEROLOGI.pdf
DERMATOVENEROLOGI.pdf
 
Chapter ii
Chapter iiChapter ii
Chapter ii
 
PF Kulit.pdf
PF Kulit.pdfPF Kulit.pdf
PF Kulit.pdf
 
Anatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumenAnatomi fisiologi sistem integumen
Anatomi fisiologi sistem integumen
 

Handout morfologi dan terminologi penyakit kulit(1)

  • 1. MORFOLOGI DAN TERMINOLOGI PENYAKIT KULIT Diana Tri Ratnasari, dr, SpKK SKILL LAB ILMU KESEHATAN KULIT & KELAMIN
  • 2. EFLORESENSI PRIMER • Makula: perubahan warna kulit, biasanya berbatas tegas (pigmen, vasodilatasi, ekstravasasi eritrosit, kongesti pembuluh darah) • Papula: penonjolan padat diatas permukaan kulit  Ø < 0,5 cm • Nodul: penonjolan padat  Ø >0,5 cm, infiltratnya bisa di epidermis&dermis atau di subkutis • Plak: infiltrat padat, batas tegas, lempengan  Ø > 1 cm
  • 3.
  • 4.
  • 5.
  • 6.
  • 7. • Vesikel: gelembung isi cairan serosa,batas tegas, mempunyai atap & dasae  ukuran <0,5 cm (isi nanah pustula, isi darah  vesikel hemoragik) • Bula: vesikel berukuran > 0,5 cm • Kista: penonjolan diatas permukaan kulit berupa kantong berisi cairan serosa atau padat atau setengah padat  kapsul (+) • Urtika: penonjolan diatas permukaan kulit akibat oedem setempat dan dapat hilang perlahan
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12. EFLORESENSI SEKUNDER • Skuama: pelepasan lapisan tanduk / stratum korneum • Krusta: cairan tubuh yang mengering diatas permukaan kulit • Vegetasi: erupsi kulit yang tumbuh ke permukaan  dasar ulkus atau kulit • Guma: infiltrat sirkumskrip, kronik, destruktif ke sekitarnya
  • 13.
  • 14.
  • 15. • Erosi: kehilangan jaringan yang tidak melebihi stratum basalis (epidermis) • Ekskoriasi: kehilangan jaringan sampai startum papilare di dermis • Ulkus: kehilangan jaringan yang melebihi startum papilare  bentuk cawan  tepi, dinding, dasar, isi • Fisura (ragades): kontinuitas kulit hilang  belahan kulit tanpa kehilangan jaringan
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 20. • Sikatriks/parut: jaringan ikat yang menggantikan epidermis & dermis yang hilang  eutrofi, atrofi, atau hipertrofi • Keloid: sikatriks hipertrofi  pertumbuhannya berlebihan  melebihi ukuran awal luka • Abses: akumulasi pus di jaringan  proses supurasi  batas tegas, dinding (+), tanda radang (+) • Fistel &sinus: saluran yang menghubungkan 2 rongga  tubuh+lingkungan luar (fistel),tubuh+tubuh (sinus)
  • 21.
  • 22.
  • 23. Istilah –istilah lain • Sklerosis: pengerasan kulit dan jaringan dibawahnya  difus • Likenifikasi: penebalan kulit  relief kulit makin jelas • Enantema dan eksantema  lesi di mukosa (enantema) atau kulit (eksantema) timbul serentak dan menghilang dlm waktu singkat • Hiper/hipopigmentasi: penimbunan/berkurangnya pigmen kulit
  • 24.
  • 25.
  • 26. UKURAN • Miliar  sebesar kepala jarum pentol • Lentikuler  sebesar biji jagung • Gutata  sebesar tetesan air • Numular  sebesar uang koin / logam • Plakat  sebesar telapak tangan org dewasa Plakat > Numular > Gutata > Lentikuler > Miliar
  • 27.
  • 28. GAMBARAN / SUSUNAN / KONFIGURASI • Linier  lesi tersusun lurus mirip garis • Sirsiner (anular)  lesi tersusun bundar mirip cincin • Arsiner  lesi berbentuk ½ lingkaran • Polisiklik  beberapa lesi arsiner bersambung menjadi satu
  • 29.
  • 30. • Irisformis  lesi tersusun menyerupai iris mata  bagian tengah > gelap atau terdapat vesikel / bula dengan halo di sekitarnya • Konfluens  dua atau beberapa lesi menyatu • Korimbiformis  lesi tersusun mirip induk ayam dikelilingi anaknya ( lesi induk dikelilingi lesi satelit )
  • 31.
  • 32.
  • 33. • Herpetiformis  beberapa vesikel bergerombol di satu tempat menyerupai herpes • Monomorf  lesi terdiri atas satu jenis morfologi • Polimorf  lesi terdiri atas bermacam-macam morfologi • Multipel  lesi berjumlah lebih dari satu atau berjumlah banyak • Soliter  hanya ada satu lesi
  • 34.
  • 35.
  • 36. DISTRIBUSI / PENYEBARAN • Regional  lesi terbatas di satu tempat • Universal  lesi tersebar hampir seluruh tubuh ( 90-100% ) • Generalisata  lesi tersebar di setiap bagian tubuh ( skalp, wajah, ekstremitas, abdomen, punggung )  50-90% luas permukaan tubuh • Simetris  lesi tersebar di kedua belahan tubuh  letak, bentuk, ukuran persis sama
  • 37.
  • 38.
  • 39. • Bilateral  lesi tersebar di kedua belahan tubuh  letak dan ukuran tidak perlu persis sama • Unilateral  lesi ditemukan di satu sisi tubuh • Diseminata  penjalaran dari satu lesi ke bagian tubuh yang lain • Fagadenik  penjalaran yang meluas ke dalam dan ke samping dari satu lesi
  • 40.
  • 41. • Diskret  lesi tersebar satu persatu  ada di mana-mana • Serpiginosa  penjalaran lesi ke satu arah diikuti proses penyembuhan di sisi yang ditinggalkan • Batas lesi  sirkumskrip ( batas tegas atau perbedaan lesi dan kulit sehat terlihat jelas ) atau difus ( batas tidak tegas )