SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Jawa Barat, Jawa Tengah,
Kalimantan Selatan, Sulawesi
Selatan, Aceh
Laetitia Dewi Amalia (07-PC 5)
Pemberontakan Darul
Islam/Tentara Islam
Indonesia (DI/TII) adalah
gerakan yang
menginginkan berdirinya
Negara Islam Indonesia.
Pemberontakan ini dimulai
di Jawa Barat, lalu
menyebar ke berbagai
daerah lain seperti Jawa
Tengah, Aceh, Sulawesi
Selatan, dan Kalimantan
Selatan
Nama Lengkap: Sekarmadji Maridjan Kartosuwirjo
Nama Panggilan: Kartosoewirjo
Lahir: Cepu, Blora, 7 Januari 1905
Wafat: Pulau Ubi, Jakarta, 5 September 1962
Dikenal Pendiri Negara Islam Indonesia (DI/TII)
penandatanganan Perjanjian
Renville pada 1948 yang
mengharuskan pengikut RI
mengosongkan wilayah Jawa
Barat dan pindah ke Jawa
Tengah
Upaya penumpasan pemberontakan DI/TII di Jawa
Barat dilakukan dengan menurunkan pasukan Kodam
Siliwangi dan menerapkan taktik Pagar Betis. Taktik
Pagar Betis dilakukan menggunakan tenaga rakyat
dengan jumlah ratusan ribu untuk mengepung tempat
persembunyian DI/TII. Selain itu, Kodam Siliwangi
juga melakukan operasi lain, yaitu Operasi Brata
Yudha. Operasi Brata Yudha bertujuan untuk
menemukan tempat persembunyian Kartosuwiryo.
Kartosuwiryo pun berhasil ditemukan oleh Letda
Suhanda, pemimpin Kompi C Batalyon 328 Kujang
II/Siliwangi.
Nama Lengkap: Amir Fatah Wijaya Kusumah
Nama Panggilan: Amir Fatah
Lahir: Besuki, Jawa Timur
Munculnya gerakan DI/TII di Jawa Tengah diawali
dengan adanya perubahan situasi politik di daerah
Tegal-Brebes akibat penandatanganan Perjanjian
Renville. Dalam perjanjian tersebut disebutkan satu
pasal yang berisi bahwa semua kekuatan pasukan RI
yang berada di daerah pendudukan Belanda harus
ditarik dan ditempatkan di daerah RI.
GBN adalah komando penumpasan pemberontakan
DI/TII di Jawa Tengah. Para pemimpin dari GBN
sendiri adalah Letnan Kolonel Sarbini, Letnan Kolonel
Bachrum, dan Letnan Kolonel Ahmad Yani. Unsur
penting yang ada di dalem GBN adalah Banteng
Raiders, sebuah pasukan elit di bawah kepemimpinan
Ahmad Yani untuk memburu gerilyawan DI/TII.
Selama proses pembekukan, pasukan Mujahidin serta
Hizbullah sempat berhasil meloloskan diri dari
tangkapan TNI. Sampai akhirnya pada 22 Desember
1950, pasukan-pasukan ini berhasil ditangkap saat
berada di Desa Cisayong, Tasikmalaya. Amir Fatah
yang juga ikut tertangkap dipenjara selama dua tahun.
Nama Lengkap: Abdul Kahar Muzakkar
Nama Panggilan: Kahar Muzakkar
Lahir: Lanipa, Ponrang Selatan, Luwu, Sulawesi Selatan,
24 Maret 1921
Wafat: Lasolo, Konawe Utara, Sulawesi Tenggara,
Indonesia, 3 Februari 1965
Kahar Muzakkar kecil memiliki nama La Domeng
kekecewaan Kahar Muzakar
karena pasukannya yang
tergabung dalam Komando
Gerilya tidak dimasukkan ke
dalam Angkatan Perang
Republik Indonesia Serikat
(APRIS)
pemerintah bertindak tegas dengan
mengadakan operasi militer.
Penumpasan tersebut mengalami
berbagai kesulitan, hingga pada
akhirnya pada bulan Februari 1965
Kahar Muzakkar berhasil ditembak.
Peristiwa tersebut mengakhiri
pemberontakan DI/TII di Sulawesi
Selatan.
Nama Lengkap: Ibnu Hadjar, Haderi bin Umar, Angli
Nama Panggilan: Ibnu Hadjar
Lahir: Ambutun, Kalimantan Selatan, 19 April 1920
Wafat: 22 Maret 1965
Rasa ketidakpuasan Ibnu
Hadjar terhadap reorganisasi
TNI, salah satunya ALRIS
Divisi IV, kelompok tempat ia
bertugas
TNI membentuk Operasi Segi Tiga pada 10 Maret 1960.
Terakhir, TNI membentuk Operasi Riko, yaitu sebuah
operasi militer sebagai reaksi atas persembunyian Ibnu
Hadjar di dalam hutan. Operasi Riko pun membuat
pasukan Ibnu Hadjar harus mundur kembali ke selatan.
Puncaknya, pada Juli 1963, Ibnu Hadjar menyerahkan diri
karena dijanjikan akan diberi pengampunan. Penangkapan
Ibnu Hadjar baru dilakukan secara resmi pada September
1963. Ia sempat ditahan selama dua tahun sebelum
diterbangkan ke Jakarta pada 11 Maret 1965, untuk
menjalani proses pengadilan Mahkamah Militer.
Pengadilan pun memutuskan memberi vonis hukuman
mati untuk Ibnu Hadjar. Ibnu Hadjar meninggal dunia pada
22 Maret 1965.
Nama Lengkap: Teungku Muhammad Daud Beureueh
Nama Panggilan: Daud Beureuh
Lahir: Kabupaten Pidie, Aceh, 23 September 1896
Wafat: 10 Juni 1987
ketidakpuasan rakyat Aceh
atas keputusan pemerintah
yang menjadikan Aceh satu
karesidenan di bawah
Sumatra Utara
pada 26 Mei 1959 secara damai melalui
musyawarah antara pemerintah pusat
dengan pemerintah Aceh. Menteri Hardi
S.H. menjadi perwakilan pemerintah
pusat, sementara pemerintah Aceh
diwakili oleh Kepala Staf Kodam Iskandar
Muda T. Hamzah

More Related Content

What's hot

Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa barat
Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa baratPemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa barat
Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa baratdwiandrititi
 
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIAPOWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIAFirdika Arini
 
Peninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islamPeninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islamRiza Muafiqunnahar
 
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde Baru
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde BaruPerkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde Baru
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde BaruEnggita Aprilika Yustian
 
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.pptMateri 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.pptDinaNurArafat
 
Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Muhamad Tsani Farhan
 
Pergerakan nasional pada masa pendudukan jepang
Pergerakan nasional pada masa pendudukan jepangPergerakan nasional pada masa pendudukan jepang
Pergerakan nasional pada masa pendudukan jepangMuhammad Al Hakim
 
Pemberontakan kahar muzakkar
Pemberontakan kahar muzakkarPemberontakan kahar muzakkar
Pemberontakan kahar muzakkarIgaimania
 
Buku geologi sulawesi armstrong sompotan
Buku geologi sulawesi armstrong sompotanBuku geologi sulawesi armstrong sompotan
Buku geologi sulawesi armstrong sompotanArmstrong Sompotan
 
Kondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaKondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaAdilah126
 
sejarah pergerakan nasiona Indonesia
sejarah pergerakan nasiona Indonesiasejarah pergerakan nasiona Indonesia
sejarah pergerakan nasiona IndonesiaKusmiati
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...Jumari Awi
 
Darul Islam / Tentara Islam Indonesia
Darul Islam / Tentara Islam IndonesiaDarul Islam / Tentara Islam Indonesia
Darul Islam / Tentara Islam IndonesiaSignsaild
 
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RIPRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RIputrisagut
 
TATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptx
TATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptxTATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptx
TATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptxSyamsuddinDin3
 

What's hot (20)

Kaolin
KaolinKaolin
Kaolin
 
Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa barat
Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa baratPemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa barat
Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) jawa barat
 
PPT GEOGRAFI FINAL.pptx
PPT GEOGRAFI FINAL.pptxPPT GEOGRAFI FINAL.pptx
PPT GEOGRAFI FINAL.pptx
 
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIAPOWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
POWER POIN USAHA PERJUANGAN MEMEPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA
 
Peninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islamPeninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islam
 
Batuan beku
Batuan bekuBatuan beku
Batuan beku
 
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde Baru
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde BaruPerkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde Baru
Perkembangan Masyarakat Indonesia pada masa Orde Baru
 
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.pptMateri 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
Materi 1 - Konsep Dasar Sejarah & Penelitian Sejarah.ppt
 
Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Zaman Pra aksara (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
 
Pemberontakan DI / TII
Pemberontakan DI / TIIPemberontakan DI / TII
Pemberontakan DI / TII
 
Pergerakan nasional pada masa pendudukan jepang
Pergerakan nasional pada masa pendudukan jepangPergerakan nasional pada masa pendudukan jepang
Pergerakan nasional pada masa pendudukan jepang
 
Pemberontakan kahar muzakkar
Pemberontakan kahar muzakkarPemberontakan kahar muzakkar
Pemberontakan kahar muzakkar
 
Buku geologi sulawesi armstrong sompotan
Buku geologi sulawesi armstrong sompotanBuku geologi sulawesi armstrong sompotan
Buku geologi sulawesi armstrong sompotan
 
Kondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaKondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di Dunia
 
sejarah pergerakan nasiona Indonesia
sejarah pergerakan nasiona Indonesiasejarah pergerakan nasiona Indonesia
sejarah pergerakan nasiona Indonesia
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
 
Darul Islam / Tentara Islam Indonesia
Darul Islam / Tentara Islam IndonesiaDarul Islam / Tentara Islam Indonesia
Darul Islam / Tentara Islam Indonesia
 
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RIPRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
PRESENTASI MENUJU KEMERDEKAAN RI
 
TATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptx
TATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptxTATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptx
TATA CARA PEMBERIAN CUTI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN (1).pptx
 
Persebaran barang tambang di indonesia
Persebaran barang tambang di indonesiaPersebaran barang tambang di indonesia
Persebaran barang tambang di indonesia
 

Similar to DI/TII

KELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptx
KELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptxKELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptx
KELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptxfitriyahyusufhoar
 
Darul Islam - Tentara Islam Indonesia
Darul Islam - Tentara Islam IndonesiaDarul Islam - Tentara Islam Indonesia
Darul Islam - Tentara Islam IndonesiaFarida Aryani Dian
 
DI_atau_TII.pptx
DI_atau_TII.pptxDI_atau_TII.pptx
DI_atau_TII.pptxLordAgus1
 
Pemberontakan DI/TII
Pemberontakan DI/TIIPemberontakan DI/TII
Pemberontakan DI/TIIanastanindya
 
Pemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerahPemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerahSuci Ramdani
 
Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02
Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02
Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02Afifah Rahma
 
KONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptx
KONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptxKONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptx
KONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptxAhsanuz Zikri
 
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)Khansha Hanak
 
Sejarah DI/TII (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...
Sejarah DI/TII  (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...Sejarah DI/TII  (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...
Sejarah DI/TII (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...Marlina PBG
 
pemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.pptpemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.pptSugiantoSugianto37
 
Tugas Sejarah
Tugas SejarahTugas Sejarah
Tugas Sejarahmutisav
 
Sejarah - Ancaman disintegrasi bangsa
Sejarah - Ancaman disintegrasi bangsaSejarah - Ancaman disintegrasi bangsa
Sejarah - Ancaman disintegrasi bangsaevin17
 
Terjadinya konflik berdasarkan ideologi di Indonesia
Terjadinya konflik berdasarkan ideologi di IndonesiaTerjadinya konflik berdasarkan ideologi di Indonesia
Terjadinya konflik berdasarkan ideologi di Indonesiadakur140214
 
Tokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 Kejayan
Tokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 KejayanTokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 Kejayan
Tokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 KejayanSMA N 1 KEJAYAN
 

Similar to DI/TII (20)

KELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptx
KELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptxKELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptx
KELOMPOK 2 (SEJARAH INDO).pptx
 
MAKALAH DI TII
MAKALAH DI TIIMAKALAH DI TII
MAKALAH DI TII
 
Darul Islam - Tentara Islam Indonesia
Darul Islam - Tentara Islam IndonesiaDarul Islam - Tentara Islam Indonesia
Darul Islam - Tentara Islam Indonesia
 
DI_atau_TII.pptx
DI_atau_TII.pptxDI_atau_TII.pptx
DI_atau_TII.pptx
 
Di tii kalimantan dan sulawesi
Di tii kalimantan dan sulawesiDi tii kalimantan dan sulawesi
Di tii kalimantan dan sulawesi
 
Pemberontakan DI/TII
Pemberontakan DI/TIIPemberontakan DI/TII
Pemberontakan DI/TII
 
Pemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerahPemberontakan di berbagai daerah
Pemberontakan di berbagai daerah
 
Di tii
Di tiiDi tii
Di tii
 
Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02
Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02
Sejarah ditiijawabarat-121020064135-phpapp02
 
PKI dan DI/TII
PKI dan DI/TIIPKI dan DI/TII
PKI dan DI/TII
 
KONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptx
KONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptxKONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptx
KONFLIK IDEOLOGI PADA AWAL KEMERDEKAAN INDONESIA.pptx
 
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
Sejarah Pemberontakan DI/TII (Sejarah Kelas XII Semester 1)
 
Sejarah DI/TII
Sejarah DI/TIISejarah DI/TII
Sejarah DI/TII
 
Sejarah DI/TII (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...
Sejarah DI/TII  (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...Sejarah DI/TII  (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...
Sejarah DI/TII (Darul Islam / Tentara Islam Indonesia)-SMA TUNAS DHARMA KARA...
 
pemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.pptpemberontakan di indonesia.ppt
pemberontakan di indonesia.ppt
 
Di tii jabar
Di   tii jabarDi   tii jabar
Di tii jabar
 
Tugas Sejarah
Tugas SejarahTugas Sejarah
Tugas Sejarah
 
Sejarah - Ancaman disintegrasi bangsa
Sejarah - Ancaman disintegrasi bangsaSejarah - Ancaman disintegrasi bangsa
Sejarah - Ancaman disintegrasi bangsa
 
Terjadinya konflik berdasarkan ideologi di Indonesia
Terjadinya konflik berdasarkan ideologi di IndonesiaTerjadinya konflik berdasarkan ideologi di Indonesia
Terjadinya konflik berdasarkan ideologi di Indonesia
 
Tokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 Kejayan
Tokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 KejayanTokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 Kejayan
Tokoh tokoh yang Mengatasi Disintegrasi Bangsa_SMA N 1 Kejayan
 

DI/TII

  • 1. Jawa Barat, Jawa Tengah, Kalimantan Selatan, Sulawesi Selatan, Aceh Laetitia Dewi Amalia (07-PC 5)
  • 2. Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) adalah gerakan yang menginginkan berdirinya Negara Islam Indonesia. Pemberontakan ini dimulai di Jawa Barat, lalu menyebar ke berbagai daerah lain seperti Jawa Tengah, Aceh, Sulawesi Selatan, dan Kalimantan Selatan
  • 3.
  • 4. Nama Lengkap: Sekarmadji Maridjan Kartosuwirjo Nama Panggilan: Kartosoewirjo Lahir: Cepu, Blora, 7 Januari 1905 Wafat: Pulau Ubi, Jakarta, 5 September 1962 Dikenal Pendiri Negara Islam Indonesia (DI/TII)
  • 5. penandatanganan Perjanjian Renville pada 1948 yang mengharuskan pengikut RI mengosongkan wilayah Jawa Barat dan pindah ke Jawa Tengah Upaya penumpasan pemberontakan DI/TII di Jawa Barat dilakukan dengan menurunkan pasukan Kodam Siliwangi dan menerapkan taktik Pagar Betis. Taktik Pagar Betis dilakukan menggunakan tenaga rakyat dengan jumlah ratusan ribu untuk mengepung tempat persembunyian DI/TII. Selain itu, Kodam Siliwangi juga melakukan operasi lain, yaitu Operasi Brata Yudha. Operasi Brata Yudha bertujuan untuk menemukan tempat persembunyian Kartosuwiryo. Kartosuwiryo pun berhasil ditemukan oleh Letda Suhanda, pemimpin Kompi C Batalyon 328 Kujang II/Siliwangi.
  • 6.
  • 7. Nama Lengkap: Amir Fatah Wijaya Kusumah Nama Panggilan: Amir Fatah Lahir: Besuki, Jawa Timur
  • 8. Munculnya gerakan DI/TII di Jawa Tengah diawali dengan adanya perubahan situasi politik di daerah Tegal-Brebes akibat penandatanganan Perjanjian Renville. Dalam perjanjian tersebut disebutkan satu pasal yang berisi bahwa semua kekuatan pasukan RI yang berada di daerah pendudukan Belanda harus ditarik dan ditempatkan di daerah RI. GBN adalah komando penumpasan pemberontakan DI/TII di Jawa Tengah. Para pemimpin dari GBN sendiri adalah Letnan Kolonel Sarbini, Letnan Kolonel Bachrum, dan Letnan Kolonel Ahmad Yani. Unsur penting yang ada di dalem GBN adalah Banteng Raiders, sebuah pasukan elit di bawah kepemimpinan Ahmad Yani untuk memburu gerilyawan DI/TII. Selama proses pembekukan, pasukan Mujahidin serta Hizbullah sempat berhasil meloloskan diri dari tangkapan TNI. Sampai akhirnya pada 22 Desember 1950, pasukan-pasukan ini berhasil ditangkap saat berada di Desa Cisayong, Tasikmalaya. Amir Fatah yang juga ikut tertangkap dipenjara selama dua tahun.
  • 9.
  • 10. Nama Lengkap: Abdul Kahar Muzakkar Nama Panggilan: Kahar Muzakkar Lahir: Lanipa, Ponrang Selatan, Luwu, Sulawesi Selatan, 24 Maret 1921 Wafat: Lasolo, Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, Indonesia, 3 Februari 1965 Kahar Muzakkar kecil memiliki nama La Domeng
  • 11. kekecewaan Kahar Muzakar karena pasukannya yang tergabung dalam Komando Gerilya tidak dimasukkan ke dalam Angkatan Perang Republik Indonesia Serikat (APRIS) pemerintah bertindak tegas dengan mengadakan operasi militer. Penumpasan tersebut mengalami berbagai kesulitan, hingga pada akhirnya pada bulan Februari 1965 Kahar Muzakkar berhasil ditembak. Peristiwa tersebut mengakhiri pemberontakan DI/TII di Sulawesi Selatan.
  • 12.
  • 13. Nama Lengkap: Ibnu Hadjar, Haderi bin Umar, Angli Nama Panggilan: Ibnu Hadjar Lahir: Ambutun, Kalimantan Selatan, 19 April 1920 Wafat: 22 Maret 1965
  • 14. Rasa ketidakpuasan Ibnu Hadjar terhadap reorganisasi TNI, salah satunya ALRIS Divisi IV, kelompok tempat ia bertugas TNI membentuk Operasi Segi Tiga pada 10 Maret 1960. Terakhir, TNI membentuk Operasi Riko, yaitu sebuah operasi militer sebagai reaksi atas persembunyian Ibnu Hadjar di dalam hutan. Operasi Riko pun membuat pasukan Ibnu Hadjar harus mundur kembali ke selatan. Puncaknya, pada Juli 1963, Ibnu Hadjar menyerahkan diri karena dijanjikan akan diberi pengampunan. Penangkapan Ibnu Hadjar baru dilakukan secara resmi pada September 1963. Ia sempat ditahan selama dua tahun sebelum diterbangkan ke Jakarta pada 11 Maret 1965, untuk menjalani proses pengadilan Mahkamah Militer. Pengadilan pun memutuskan memberi vonis hukuman mati untuk Ibnu Hadjar. Ibnu Hadjar meninggal dunia pada 22 Maret 1965.
  • 15.
  • 16. Nama Lengkap: Teungku Muhammad Daud Beureueh Nama Panggilan: Daud Beureuh Lahir: Kabupaten Pidie, Aceh, 23 September 1896 Wafat: 10 Juni 1987
  • 17. ketidakpuasan rakyat Aceh atas keputusan pemerintah yang menjadikan Aceh satu karesidenan di bawah Sumatra Utara pada 26 Mei 1959 secara damai melalui musyawarah antara pemerintah pusat dengan pemerintah Aceh. Menteri Hardi S.H. menjadi perwakilan pemerintah pusat, sementara pemerintah Aceh diwakili oleh Kepala Staf Kodam Iskandar Muda T. Hamzah