SlideShare a Scribd company logo
Diagnosis Kehamilan
DEFINISI
• Kehamilan adalah fertilisasi yang dilanjutkan dengan implantasi
• Secara normal terjadi selama 40 minggu atau 9 bulan dihitung
dari fertilisasi
– Trimester I selama 12 minggu (minggu 1 – 12)
– Trimester II selama 15 minggu (minggu 13 – 27)
– Trimester III selama 13 minggu (minggu 28 – 40)
• Tanda presumtif
– Perubahan fisiologi yang mengindikasikan bahwa sudah hamil
• Tanda tidak pasti
– Perubahan anatomi dan fisiologi selain tanda presumtif yang
ditentukan melalui pemeriksaan fisik
• Tanda pasti hamil
– Kondisi yang menunjukkan terdapat buah kehamilan
– Diketahui melalui pemeriksaan dan direkam oleh pemeriksa
TANDA PRESUMTIF
AMENORRHEA
• Disebabkan oleh peningkatan sekresi estrogen dan progesterone
oleh corpus luteum
• Penyebab lainnya
– Gangguan aksis hypothalamus-hipofisis-ovarium, infeksi local,
stress, malnutrisi, kontrasepsi oral, penyakit kronis
MUAL DAN MUNTAH
• Bervariasi dari mual sampai muntah yang berlebihan
– Biasanya muncul pada pagi hari (morning sickness)
– Diperberat oleh bau yang menyengat dan stress emosional
• Kemungkinan disebabkan oleh
– Peningkatan estrogen dan HCG
– Penurunan motilitas lambung
– Relaksasi lower esophageal sphincter
MASTODINIA
• Payudara membesar sehingga terasa kencang, tegang, dan nyeri
• Pengaruh hormone
– Estrogen : Proliferasi ductus dan peningkatan deposisi lemak
– Progesteron : Proliferasi acinus
• Perubahan anatomi
– Hiperpigmentasi areola pada umur kehamilan 8 minggu
– Glandula Montgomery tampak menonjol di sekitar areola
karena hipertrofi glandula sebacea
– Papilla mammae membesar, lebih tegak, dan lebih hitam
– Sekresi kolustrum pada umur kehamilan 16 minggu
MALAISE DAN FATIGUE
• Disebabkan oleh penurunan BMR pada trimester pertama
• Aktivitas metabolic janin semakin lama semakin meningkat
sehingga keluha akan menghilang secara perlahan
PERUBAHAN BERAT BADAN
• Peningkatan berat badan berasal dari
– Payudara, uterus, janin, plasenta, cairan amnion
– Volume darah, cairan ekstraseluler, deposisi protein dan lemak
• Rekomendasi penambahan berat badan
IMT Kehamilan Tunggal Kehamilan Ganda
< 18,5 12,5 – 18 kg
18,5 – 24,9 11,5 – 16 kg 17 – 25 kg
25 – 29,9 7 – 11,5 kg 14 – 23 kg
> 30 5 – 9 kg 11 – 19 kg
HIPERPIGMENTASI KULIT
• Disebabkan oleh peningkatan sekresi MSH dan peregangan
dermis saat uterus membesar
• Kloasma gravidarum / mask of pregnancy
– Patch berwarna coklat pada dahi, hidung, pipi, dan leher
• Stria gravidarum
– Garis berwarna merah kebiruan pada abdomen, payudara,
paha, atau lengan atas
• Linea nigra
– Linea alba yang berwarna coklat kehitaman
KELUHAN LAINNYA
• Gangguan miksi
– Poliuria dan nocturia
– Disebabkan oleh desakan uterus pada vesica urinaria
• Heartburn
– Estrogen  Relaksasi lower esophageal sphincter  Refluks
secret gaster ke esofagus
• Konstipasi
– Progesteron  Menurunkan motilitas usus besar  Absorpsi
air menjadi lebih lama
TANDA TIDAK PASTI
PERUT MEMBESAR
• Dimulai pada umur kehamilan
16 minggu
– Uterus keluar dari rongga
pelvis dan masuk ke cavum
abdomen
• TFU menurun pada umur
kehamilan 40 minggu
– Kepala janin sudah turun
dan masuk ke rongga pelvis
Umur Ukuran Letak
8 minggu Telur bebek Belum teraba
12 minggu Telur angsa Di atas symphisis
16 minggu Kepala bayi Setengah jarak umbilicus ke symphisis
20 minggu
Kepala dewasa
1 jari di bawah umbilicus
24 minggu Umbilicus
28 minggu
3 jari di atas umbilicus atau sepertiga jarak
umbilicus ke processus xiphoideus
32 minggu Setengah jarak umbilicus ke processus xiphoideus
36 minggu 1 jari di bawah processus xiphoideus
40 minggu 3 jari di bawah processus xiphoideus
PERUBAHAN PADA PELVIS
• Tanda Chadwick
– Labia, vagina, dan serviks tampak livid (kebiruan) dan edema
karena hipervaskularisasi
– Muncul pada umur kehamilan 6 – 8 minggu
• Tanda Hegar
– Perlunakan dan kompresibilitas isthmus uteri
– Kedua ujung jari dapat bertemu apabila isthmus ditekan dari
arah yang berlawanan (dalam-luar)
– Muncul pada umur kehamilan 6 – 8 minggu
• Tanda Goodell
– Konsistensi serviks berubah dari kenyal menjadi lunak
– Kenyal seperti konsistensi ujung hidung
– Lunak seperti konsistensi bibir
• Tanda Piscaseck
– Uterus membesar secara asimetris ke salah satu sisi
– Muncul pada umur kehamilan 10 minggu
Tanda Hegar Tanda Piscaseck
KONTRAKSI BRAXTON-HICKS
• Kontraksi uterus yang bersifat irregular dan tidak nyeri
– Semakin lama frekuensi dan intensitasnya semakin meningkat
dan semakin regular
• Mulai muncul pada umur kehamilan 6 minggu
• Disebabkan oleh peregangan myometrium saat uterus membesar
TANDA BALLOTTEMENT / PANTULAN
• Menunjukkan benda yang melayang dalam cairan
• Muncul pada umur kehamilan 16 – 20 minggu setelah obliterasi
cavum uteri dan cairan amnion cukup banyak
QUICKENING
• Persepsi gerakan janin pertama yang dihantarkan melalui
peritoneum parietalis
• Muncul pada umur kehamilan 18 – 20 minggu pada primigravida
dan 2 – 3 minggu lebih awal pada multigravida
TANDA PASTI HAMIL
DENYUT JANTUNG JANIN
• Mulai berdenyut pada awal minggu keempat setelah fertilisasi
– Stetoskop Laennec : Umur kehamilan 16 – 19 minggu
– Doppler ultrasound : Umur kehamilan 10 minggu
– Real-time sonography : Umur kehamilan 5 minggu
GERAKAN JANIN
• Dapat dirasakan mulai umur kehamilan 16 – 20 minggu
PALPASI BAGIAN JANIN
• Mulai dapat dipalpasi pada umur kehamilan 22 minggu
ULTRASONOGRAFI
• Umur kehamilan 6 – 7 minggu : Kutub janin
• Umur kehamilan 7 – 8 minggu : Denyut jantung janin
• Umur kehamilan 8 – 9 minggu : Gerakan janin
• Umur kehamilan 9 – 10 minggu : Plasenta
• Umur kehamilan 12 minggu : Diameter biparietal
PLANO TEST
• Digunakan untuk mendeteksi HCG pada urine
– Dihasilkan oleh sinsitiotrofoblast pada plasenta
– Mulai terdeteksi pada urine sekitar 26 hari setelah fertilisasi
– Mencapai puncak pada umur kehamilan 60 – 70 hari
– Mulai turun secara perlahan dan menetap sampai akhir
kehamilan pada umur kehamilan 100 – 130 hari
• Prinsip dasar : ELISA
– Inhibisi koagulasi oleh anti-HCG
• Langkah pemeriksaan
– Strip HCG dicelupkan dalam urine pertama pagi hari
• Interpretasi
– Negatif / tidak hamil : 1 strip
– Positif / hamil : 2 strip

More Related Content

What's hot

Fisiologi kehamilan
Fisiologi   kehamilanFisiologi   kehamilan
Fisiologi kehamilan
Egas Xavier
 
Persalinan Patologis
Persalinan PatologisPersalinan Patologis
Persalinan Patologis
Evan Permana
 
Kelahiran kecemasan
Kelahiran kecemasanKelahiran kecemasan
Kelahiran kecemasanTuan Haroun
 
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
Devi Narti
 
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Fisiologi persalinan (9)
Fisiologi persalinan (9)Fisiologi persalinan (9)
Fisiologi persalinan (9)
Muhammad Amin
 
FISIOLOGI PERSALINAN
FISIOLOGI PERSALINANFISIOLOGI PERSALINAN
FISIOLOGI PERSALINAN
leasly sanjoita
 
Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS
Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS
Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS
juliya96
 
Tanda tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilan
Tanda  tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilanTanda  tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilan
Tanda tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilan
iiesti
 
Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)
hani ar
 
Fisiologi Persalinan
Fisiologi PersalinanFisiologi Persalinan
Fisiologi Persalinan
Eviana Maya
 
Partus Lama final
Partus Lama finalPartus Lama final
Partus Lama final
harry christama
 
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamil
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamilPerubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamil
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamil
bintangzwitsal28
 
Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1
Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1
Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1
Aprillia Indah Fajarwati
 
Fisiologi persalinan
Fisiologi persalinanFisiologi persalinan
Fisiologi persalinan
Desi Wildayani
 
Tanda tanda kehamilan
Tanda tanda kehamilanTanda tanda kehamilan
Tanda tanda kehamilan
991beauty
 
Leafleat anc
Leafleat ancLeafleat anc
Leafleat anc
Warung Bidan
 
Partograph
PartographPartograph
Partograph
Jumratul Seftriani
 

What's hot (20)

Fisiologi kehamilan
Fisiologi   kehamilanFisiologi   kehamilan
Fisiologi kehamilan
 
Persalinan Patologis
Persalinan PatologisPersalinan Patologis
Persalinan Patologis
 
Diagnosis kehamilan AKPER PEMKAB MUNA
Diagnosis kehamilan AKPER PEMKAB MUNA Diagnosis kehamilan AKPER PEMKAB MUNA
Diagnosis kehamilan AKPER PEMKAB MUNA
 
Kelahiran kecemasan
Kelahiran kecemasanKelahiran kecemasan
Kelahiran kecemasan
 
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
6.perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi dalam kehamilan -
 
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologis pada ibu AKPER PEMKAB MUNA
 
Fisiologi persalinan (9)
Fisiologi persalinan (9)Fisiologi persalinan (9)
Fisiologi persalinan (9)
 
FISIOLOGI PERSALINAN
FISIOLOGI PERSALINANFISIOLOGI PERSALINAN
FISIOLOGI PERSALINAN
 
Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS
Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS
Tanda tanda persalinan STIKES MUHAMMADIYAH KUDUS
 
Tanda tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilan
Tanda  tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilanTanda  tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilan
Tanda tanda kehamilan dan pemeriksaan diagnostik kehamilan
 
Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)Asuhan persalinan normal (apn)
Asuhan persalinan normal (apn)
 
Fisiologi Persalinan
Fisiologi PersalinanFisiologi Persalinan
Fisiologi Persalinan
 
Askep abortus imminens
Askep abortus imminensAskep abortus imminens
Askep abortus imminens
 
Partus Lama final
Partus Lama finalPartus Lama final
Partus Lama final
 
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamil
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamilPerubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamil
Perubahan anatomi dan adaptasi fisiologi ibu hamil
 
Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1
Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1
Perubahan fisik pada ibu hamil kelompok 1
 
Fisiologi persalinan
Fisiologi persalinanFisiologi persalinan
Fisiologi persalinan
 
Tanda tanda kehamilan
Tanda tanda kehamilanTanda tanda kehamilan
Tanda tanda kehamilan
 
Leafleat anc
Leafleat ancLeafleat anc
Leafleat anc
 
Partograph
PartographPartograph
Partograph
 

Similar to Diagnosis Kehamilan

Pendarahan pada Kehamilan Muda
Pendarahan pada Kehamilan MudaPendarahan pada Kehamilan Muda
Pendarahan pada Kehamilan Muda
Evan Permana
 
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptx
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptxANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptx
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptx
Nanang638977
 
Persalinan Normal
Persalinan NormalPersalinan Normal
Persalinan Normal
Evan Permana
 
asuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.pptasuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.ppt
dwikurnia39
 
UTERINE ABNORMALITIES
UTERINE ABNORMALITIESUTERINE ABNORMALITIES
UTERINE ABNORMALITIES
Muhammad Nasrullah
 
Essensial Koas Obgyn 1.pdf
Essensial Koas Obgyn 1.pdfEssensial Koas Obgyn 1.pdf
Essensial Koas Obgyn 1.pdf
IntanAuliannisa
 
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPATMENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
Ratna Imas Indriyani (Ratna Fadhilah Al-mumtazah)
 
Pelayanan Antenatal
Pelayanan AntenatalPelayanan Antenatal
Pelayanan Antenatal
Evan Permana
 
Asuhan keperawatan pada periode prenatal
Asuhan keperawatan pada periode prenatalAsuhan keperawatan pada periode prenatal
Asuhan keperawatan pada periode prenatal
Operator Warnet Vast Raha
 
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.ppt
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.pptANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.ppt
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.ppt
kartika51813
 
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinanKonsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinanYohanes Dedio
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 
Obsgin
ObsginObsgin
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Operator Warnet Vast Raha
 
Askeb kehamilan fisiologi
Askeb kehamilan fisiologiAskeb kehamilan fisiologi
Askeb kehamilan fisiologiSucigun Love
 
5. Konsep Askep Intranatal.pptx
5. Konsep Askep Intranatal.pptx5. Konsep Askep Intranatal.pptx
5. Konsep Askep Intranatal.pptx
AstriYuliaSariLubis1
 
Kelainan Janin dan Air Ketuban
Kelainan Janin dan Air KetubanKelainan Janin dan Air Ketuban
Kelainan Janin dan Air Ketuban
Evan Permana
 
konsep dasar persalinan.pptx
 konsep dasar persalinan.pptx konsep dasar persalinan.pptx
konsep dasar persalinan.pptx
opricelxofficial
 

Similar to Diagnosis Kehamilan (20)

Pendarahan pada Kehamilan Muda
Pendarahan pada Kehamilan MudaPendarahan pada Kehamilan Muda
Pendarahan pada Kehamilan Muda
 
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptx
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptxANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptx
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN dr. Nanang.pptx
 
Persalinan Normal
Persalinan NormalPersalinan Normal
Persalinan Normal
 
asuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.pptasuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.ppt
 
UTERINE ABNORMALITIES
UTERINE ABNORMALITIESUTERINE ABNORMALITIES
UTERINE ABNORMALITIES
 
Essensial Koas Obgyn 1.pdf
Essensial Koas Obgyn 1.pdfEssensial Koas Obgyn 1.pdf
Essensial Koas Obgyn 1.pdf
 
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPATMENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
 
Pelayanan Antenatal
Pelayanan AntenatalPelayanan Antenatal
Pelayanan Antenatal
 
Asuhan keperawatan pada periode prenatal
Asuhan keperawatan pada periode prenatalAsuhan keperawatan pada periode prenatal
Asuhan keperawatan pada periode prenatal
 
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.ppt
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.pptANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.ppt
ANATOMI_and_FISIOLOGI_KEHAMILAN.ppt
 
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
Obsgin AKPER PEMKAB MUNA
 
Obsgin
ObsginObsgin
Obsgin
 
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinanKonsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
Konsep dasar asuhan kebidanan pada ibu dalam masa persalinan
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 
Obsgin
ObsginObsgin
Obsgin
 
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
Obsgin ''mekanisme persalinan normal''
 
Askeb kehamilan fisiologi
Askeb kehamilan fisiologiAskeb kehamilan fisiologi
Askeb kehamilan fisiologi
 
5. Konsep Askep Intranatal.pptx
5. Konsep Askep Intranatal.pptx5. Konsep Askep Intranatal.pptx
5. Konsep Askep Intranatal.pptx
 
Kelainan Janin dan Air Ketuban
Kelainan Janin dan Air KetubanKelainan Janin dan Air Ketuban
Kelainan Janin dan Air Ketuban
 
konsep dasar persalinan.pptx
 konsep dasar persalinan.pptx konsep dasar persalinan.pptx
konsep dasar persalinan.pptx
 

More from Evan Permana

Tumor Jinak Ovarium
Tumor Jinak OvariumTumor Jinak Ovarium
Tumor Jinak Ovarium
Evan Permana
 
Pemeriksaan Obstetri
Pemeriksaan ObstetriPemeriksaan Obstetri
Pemeriksaan Obstetri
Evan Permana
 
Faktor persalinan
Faktor persalinanFaktor persalinan
Faktor persalinan
Evan Permana
 
Asuhan Persalinan Normal
Asuhan Persalinan NormalAsuhan Persalinan Normal
Asuhan Persalinan Normal
Evan Permana
 
Anatomi Jalan Lahir
Anatomi Jalan LahirAnatomi Jalan Lahir
Anatomi Jalan Lahir
Evan Permana
 
Pendarahan pada Kehamilan Tua
Pendarahan pada Kehamilan TuaPendarahan pada Kehamilan Tua
Pendarahan pada Kehamilan Tua
Evan Permana
 
HIV / AIDS pada Kehamilan
HIV / AIDS pada KehamilanHIV / AIDS pada Kehamilan
HIV / AIDS pada Kehamilan
Evan Permana
 
Hipertensi pada Kehamilan
Hipertensi pada KehamilanHipertensi pada Kehamilan
Hipertensi pada Kehamilan
Evan Permana
 
Hiperemesis Gravidarum
Hiperemesis GravidarumHiperemesis Gravidarum
Hiperemesis Gravidarum
Evan Permana
 
Pendarahan Post Partum
Pendarahan Post PartumPendarahan Post Partum
Pendarahan Post Partum
Evan Permana
 
Forensik : Asfiksia dan Tenggelam
Forensik : Asfiksia dan TenggelamForensik : Asfiksia dan Tenggelam
Forensik : Asfiksia dan Tenggelam
Evan Permana
 
Forensik - Traumatologi
Forensik - TraumatologiForensik - Traumatologi
Forensik - Traumatologi
Evan Permana
 
Forensik - Thanatologi
Forensik - ThanatologiForensik - Thanatologi
Forensik - Thanatologi
Evan Permana
 
Forensik - Pembunuhan Anak Sendiri
Forensik - Pembunuhan Anak SendiriForensik - Pembunuhan Anak Sendiri
Forensik - Pembunuhan Anak Sendiri
Evan Permana
 
Antibiotik - Inhibitor Sintesis Protein
Antibiotik - Inhibitor Sintesis ProteinAntibiotik - Inhibitor Sintesis Protein
Antibiotik - Inhibitor Sintesis Protein
Evan Permana
 
Antibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding Sel
Antibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding SelAntibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding Sel
Antibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding Sel
Evan Permana
 
Antibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis Folat
Antibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis FolatAntibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis Folat
Antibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis Folat
Evan Permana
 
Catatan Farmasi - Kumpulan Resep
Catatan Farmasi - Kumpulan ResepCatatan Farmasi - Kumpulan Resep
Catatan Farmasi - Kumpulan Resep
Evan Permana
 
Catatan Farmasi - Bentuk Sediaan Obat
Catatan Farmasi - Bentuk Sediaan ObatCatatan Farmasi - Bentuk Sediaan Obat
Catatan Farmasi - Bentuk Sediaan Obat
Evan Permana
 
Catatan Farmasi - Bahasa Latin Resep
Catatan Farmasi - Bahasa Latin ResepCatatan Farmasi - Bahasa Latin Resep
Catatan Farmasi - Bahasa Latin Resep
Evan Permana
 

More from Evan Permana (20)

Tumor Jinak Ovarium
Tumor Jinak OvariumTumor Jinak Ovarium
Tumor Jinak Ovarium
 
Pemeriksaan Obstetri
Pemeriksaan ObstetriPemeriksaan Obstetri
Pemeriksaan Obstetri
 
Faktor persalinan
Faktor persalinanFaktor persalinan
Faktor persalinan
 
Asuhan Persalinan Normal
Asuhan Persalinan NormalAsuhan Persalinan Normal
Asuhan Persalinan Normal
 
Anatomi Jalan Lahir
Anatomi Jalan LahirAnatomi Jalan Lahir
Anatomi Jalan Lahir
 
Pendarahan pada Kehamilan Tua
Pendarahan pada Kehamilan TuaPendarahan pada Kehamilan Tua
Pendarahan pada Kehamilan Tua
 
HIV / AIDS pada Kehamilan
HIV / AIDS pada KehamilanHIV / AIDS pada Kehamilan
HIV / AIDS pada Kehamilan
 
Hipertensi pada Kehamilan
Hipertensi pada KehamilanHipertensi pada Kehamilan
Hipertensi pada Kehamilan
 
Hiperemesis Gravidarum
Hiperemesis GravidarumHiperemesis Gravidarum
Hiperemesis Gravidarum
 
Pendarahan Post Partum
Pendarahan Post PartumPendarahan Post Partum
Pendarahan Post Partum
 
Forensik : Asfiksia dan Tenggelam
Forensik : Asfiksia dan TenggelamForensik : Asfiksia dan Tenggelam
Forensik : Asfiksia dan Tenggelam
 
Forensik - Traumatologi
Forensik - TraumatologiForensik - Traumatologi
Forensik - Traumatologi
 
Forensik - Thanatologi
Forensik - ThanatologiForensik - Thanatologi
Forensik - Thanatologi
 
Forensik - Pembunuhan Anak Sendiri
Forensik - Pembunuhan Anak SendiriForensik - Pembunuhan Anak Sendiri
Forensik - Pembunuhan Anak Sendiri
 
Antibiotik - Inhibitor Sintesis Protein
Antibiotik - Inhibitor Sintesis ProteinAntibiotik - Inhibitor Sintesis Protein
Antibiotik - Inhibitor Sintesis Protein
 
Antibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding Sel
Antibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding SelAntibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding Sel
Antibiotik - Golongan Inhibitor Sintesis Dinding Sel
 
Antibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis Folat
Antibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis FolatAntibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis Folat
Antibiotik - Golongan Fluorokuinolon dan Antagonis Folat
 
Catatan Farmasi - Kumpulan Resep
Catatan Farmasi - Kumpulan ResepCatatan Farmasi - Kumpulan Resep
Catatan Farmasi - Kumpulan Resep
 
Catatan Farmasi - Bentuk Sediaan Obat
Catatan Farmasi - Bentuk Sediaan ObatCatatan Farmasi - Bentuk Sediaan Obat
Catatan Farmasi - Bentuk Sediaan Obat
 
Catatan Farmasi - Bahasa Latin Resep
Catatan Farmasi - Bahasa Latin ResepCatatan Farmasi - Bahasa Latin Resep
Catatan Farmasi - Bahasa Latin Resep
 

Recently uploaded

PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
sulastri822782
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
ImanChimonxNurjaman
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
Hamzi Hadi
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
FredyMaringga1
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
lala263132
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DamianLoveChannel
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
pkmcinagara
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
ssusera85899
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
MFCorp
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
LisnaKhairaniNasutio
 

Recently uploaded (20)

PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMERPPT  RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
PPT RAKOR POKJANAL POSYANDU DALAM PENGUATAN INTEGRASI LAYANAN PRIMER
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
 
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptxDEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
DEFENISI OPERASIONAL (SINDROM) PENYAKIT SKDR.pptx
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
 
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.pptGambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
Gambaran Umum asuhan persalinan normal.ppt
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic DasarANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
ANTIBIOTIK TOPIKAL Farmakologi Basic Dasar
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
1.Kebutuhan Dasar Neonatus, Bayi, Balita, dan Anak Pra Sekolah.pptx
 

Diagnosis Kehamilan

  • 2. DEFINISI • Kehamilan adalah fertilisasi yang dilanjutkan dengan implantasi • Secara normal terjadi selama 40 minggu atau 9 bulan dihitung dari fertilisasi – Trimester I selama 12 minggu (minggu 1 – 12) – Trimester II selama 15 minggu (minggu 13 – 27) – Trimester III selama 13 minggu (minggu 28 – 40)
  • 3. • Tanda presumtif – Perubahan fisiologi yang mengindikasikan bahwa sudah hamil • Tanda tidak pasti – Perubahan anatomi dan fisiologi selain tanda presumtif yang ditentukan melalui pemeriksaan fisik • Tanda pasti hamil – Kondisi yang menunjukkan terdapat buah kehamilan – Diketahui melalui pemeriksaan dan direkam oleh pemeriksa
  • 5. AMENORRHEA • Disebabkan oleh peningkatan sekresi estrogen dan progesterone oleh corpus luteum • Penyebab lainnya – Gangguan aksis hypothalamus-hipofisis-ovarium, infeksi local, stress, malnutrisi, kontrasepsi oral, penyakit kronis
  • 6. MUAL DAN MUNTAH • Bervariasi dari mual sampai muntah yang berlebihan – Biasanya muncul pada pagi hari (morning sickness) – Diperberat oleh bau yang menyengat dan stress emosional • Kemungkinan disebabkan oleh – Peningkatan estrogen dan HCG – Penurunan motilitas lambung – Relaksasi lower esophageal sphincter
  • 7. MASTODINIA • Payudara membesar sehingga terasa kencang, tegang, dan nyeri • Pengaruh hormone – Estrogen : Proliferasi ductus dan peningkatan deposisi lemak – Progesteron : Proliferasi acinus • Perubahan anatomi – Hiperpigmentasi areola pada umur kehamilan 8 minggu – Glandula Montgomery tampak menonjol di sekitar areola karena hipertrofi glandula sebacea – Papilla mammae membesar, lebih tegak, dan lebih hitam – Sekresi kolustrum pada umur kehamilan 16 minggu
  • 8. MALAISE DAN FATIGUE • Disebabkan oleh penurunan BMR pada trimester pertama • Aktivitas metabolic janin semakin lama semakin meningkat sehingga keluha akan menghilang secara perlahan
  • 9. PERUBAHAN BERAT BADAN • Peningkatan berat badan berasal dari – Payudara, uterus, janin, plasenta, cairan amnion – Volume darah, cairan ekstraseluler, deposisi protein dan lemak • Rekomendasi penambahan berat badan IMT Kehamilan Tunggal Kehamilan Ganda < 18,5 12,5 – 18 kg 18,5 – 24,9 11,5 – 16 kg 17 – 25 kg 25 – 29,9 7 – 11,5 kg 14 – 23 kg > 30 5 – 9 kg 11 – 19 kg
  • 10. HIPERPIGMENTASI KULIT • Disebabkan oleh peningkatan sekresi MSH dan peregangan dermis saat uterus membesar • Kloasma gravidarum / mask of pregnancy – Patch berwarna coklat pada dahi, hidung, pipi, dan leher • Stria gravidarum – Garis berwarna merah kebiruan pada abdomen, payudara, paha, atau lengan atas • Linea nigra – Linea alba yang berwarna coklat kehitaman
  • 11. KELUHAN LAINNYA • Gangguan miksi – Poliuria dan nocturia – Disebabkan oleh desakan uterus pada vesica urinaria • Heartburn – Estrogen  Relaksasi lower esophageal sphincter  Refluks secret gaster ke esofagus • Konstipasi – Progesteron  Menurunkan motilitas usus besar  Absorpsi air menjadi lebih lama
  • 12.
  • 14. PERUT MEMBESAR • Dimulai pada umur kehamilan 16 minggu – Uterus keluar dari rongga pelvis dan masuk ke cavum abdomen • TFU menurun pada umur kehamilan 40 minggu – Kepala janin sudah turun dan masuk ke rongga pelvis
  • 15. Umur Ukuran Letak 8 minggu Telur bebek Belum teraba 12 minggu Telur angsa Di atas symphisis 16 minggu Kepala bayi Setengah jarak umbilicus ke symphisis 20 minggu Kepala dewasa 1 jari di bawah umbilicus 24 minggu Umbilicus 28 minggu 3 jari di atas umbilicus atau sepertiga jarak umbilicus ke processus xiphoideus 32 minggu Setengah jarak umbilicus ke processus xiphoideus 36 minggu 1 jari di bawah processus xiphoideus 40 minggu 3 jari di bawah processus xiphoideus
  • 16. PERUBAHAN PADA PELVIS • Tanda Chadwick – Labia, vagina, dan serviks tampak livid (kebiruan) dan edema karena hipervaskularisasi – Muncul pada umur kehamilan 6 – 8 minggu • Tanda Hegar – Perlunakan dan kompresibilitas isthmus uteri – Kedua ujung jari dapat bertemu apabila isthmus ditekan dari arah yang berlawanan (dalam-luar) – Muncul pada umur kehamilan 6 – 8 minggu
  • 17. • Tanda Goodell – Konsistensi serviks berubah dari kenyal menjadi lunak – Kenyal seperti konsistensi ujung hidung – Lunak seperti konsistensi bibir • Tanda Piscaseck – Uterus membesar secara asimetris ke salah satu sisi – Muncul pada umur kehamilan 10 minggu
  • 18. Tanda Hegar Tanda Piscaseck
  • 19. KONTRAKSI BRAXTON-HICKS • Kontraksi uterus yang bersifat irregular dan tidak nyeri – Semakin lama frekuensi dan intensitasnya semakin meningkat dan semakin regular • Mulai muncul pada umur kehamilan 6 minggu • Disebabkan oleh peregangan myometrium saat uterus membesar
  • 20. TANDA BALLOTTEMENT / PANTULAN • Menunjukkan benda yang melayang dalam cairan • Muncul pada umur kehamilan 16 – 20 minggu setelah obliterasi cavum uteri dan cairan amnion cukup banyak
  • 21.
  • 22. QUICKENING • Persepsi gerakan janin pertama yang dihantarkan melalui peritoneum parietalis • Muncul pada umur kehamilan 18 – 20 minggu pada primigravida dan 2 – 3 minggu lebih awal pada multigravida
  • 24. DENYUT JANTUNG JANIN • Mulai berdenyut pada awal minggu keempat setelah fertilisasi – Stetoskop Laennec : Umur kehamilan 16 – 19 minggu – Doppler ultrasound : Umur kehamilan 10 minggu – Real-time sonography : Umur kehamilan 5 minggu
  • 25. GERAKAN JANIN • Dapat dirasakan mulai umur kehamilan 16 – 20 minggu
  • 26. PALPASI BAGIAN JANIN • Mulai dapat dipalpasi pada umur kehamilan 22 minggu
  • 27. ULTRASONOGRAFI • Umur kehamilan 6 – 7 minggu : Kutub janin • Umur kehamilan 7 – 8 minggu : Denyut jantung janin • Umur kehamilan 8 – 9 minggu : Gerakan janin • Umur kehamilan 9 – 10 minggu : Plasenta • Umur kehamilan 12 minggu : Diameter biparietal
  • 28. PLANO TEST • Digunakan untuk mendeteksi HCG pada urine – Dihasilkan oleh sinsitiotrofoblast pada plasenta – Mulai terdeteksi pada urine sekitar 26 hari setelah fertilisasi – Mencapai puncak pada umur kehamilan 60 – 70 hari – Mulai turun secara perlahan dan menetap sampai akhir kehamilan pada umur kehamilan 100 – 130 hari • Prinsip dasar : ELISA – Inhibisi koagulasi oleh anti-HCG
  • 29. • Langkah pemeriksaan – Strip HCG dicelupkan dalam urine pertama pagi hari • Interpretasi – Negatif / tidak hamil : 1 strip – Positif / hamil : 2 strip