SlideShare a Scribd company logo
Uji Silang Serasi
( Crossmatch )
Novi Ersanto Amd. AK, S.Si
Uji Silang Serasi
Merupakan suatu seri pemeriksaan yang
dilakukan pretransfusi untuk menjamin kecocokan
darah yang akan ditransfusikan bagi resipien dan
mendeteksi kemungkinan adanya Ab yang tidak
diharapkan dalam serum resipien yang dapat
mengurangi umur hidup atau menghancurkan
eritrosit donor
Tujuan
1.Mencegah terjadinya reaksi transfusi
2.Memberi keyakinan akan manfaat transfusi
yang maksimal untuk penderita
( Menaikkan kesempatan hidup sel darah
donor dalam tubuh pasien )
Macam Uji Silang Serasi
1.Mayor Crossmatch
-Sel darah donor dicampur dengan serum resipien
-Bila dalam serum resipien terdapat Ab terhadap sel
donor maka terjadi destruksi sel donor
2.Minor Crossmatch
-Serum donor dicampur dengan sel darah resipien
-Bila dalam serum donor terdapat Ab terhadap sel
resipien, maka terjadi destruksi sel resipien
APLIKASI KLINIS UJI SILANG SERASI
• Mendeteksi ada tidaknya antibodi , baik antibodi
komplet (IgM) maupun antibodi inkomplet (IgG)
yang terdapat dalam serum / plasma pasien
maupun dalam plasma donor yang mempunyai arti
klinis yang dapat menyebabkan kerusakan sel
darah merah
• Memastikan bahwa transfusi darah yang diberikan
sesuai /kompatibel dan tidak menimbulkan reaksi
apapun pada pasien serta sel-sel darah dapat
mencapai masa hidup maksimum setelah diberikan
• Cek akhir uji kecocokan golongan darah ABO
METODE
-KONVENSIONAL ( Tube Test )
-Gel Test
PRINSIP DASAR UJI SILANG SERASI
• REAKSI ANTIGEN ANTIBODI
• DILAKUKAN DALAM FASE DAN MEDIUM
BERBEDA . MENGAPA ?
MENGAPA DILAKUKAN PADA FASE
/MEDIUM YANG BERBEDA?
• Reaksi antigen antibodi yang dilakukan pada fase dan
medium yang berbeda karena jenis2 antibodi golongan
darah mempunyai karakter yang berbeda
• Antibodi seperti anti M,N,P, Lua ,Lub bereaksi baik dalam
medium saline di suhu kamar, tapi kurang baik reaksinya
dalam medium albumin
• Antibodi sistim Rhesus bereaksi baik dalam medium
albumin tetapi tidak dalam medium saline( kecuali anti E)
• Anti Kell, Duffy, Kidd baru tampak reaksinya dengan
antiglobulin
SEBELUM MELAKUKAN UJI SILANG SERASI
Lakukan tes validasi reagensia / alat:
• Anti serum A
• Anti Serum B
• Anti D
• Coomb’s serum
• Bovine Albumin 22 %
• Anti Sera
Uji Silang Serasi
• Harus dilakukan 3 fase, mayor, minor dan
auto
• Untuk permintaan lebih dari satu kantong,
tidak boleh dilakukan metoda pooling, baik
pada uji cocok serasi mayor maupun minor.
• Ada instruksi kerja / SOP , lembar
kerja/lembar pemeriksaan
• Hasil terdokumentasi dengan baik
BAHAN PEMERIKSAAN
• CONTOH DARAH PASIEN : darah tanpa anti
koagulan / darah dengan antikoagulan yang
berumur kurang dari 48 jam
• CONTOH DARAH DONOR : darah dalam
antikoagulan yang diambil dari slang kantong darah
• REAGENSIA : Saline / NaCl 0,9 %
Bovine Albumin 22 %
Coomb’s serum
Coombs Control Cell ( CCC)
PERALATAN
• Tabung gelas ukuran 12 X 75 mm
• Inkubator ( waterbath ) 37ºC
• Sentrifuge
• Objek glass
• Mikroskop
PERSIAPAN UJI SILANG SERASI
• SERUM RESIPIEN : jernih bebas dari SDM
• SUSPENSI S.D.M. RESIPIEN 5% DALAM SALINE
, setelah sel dicuci
• PLASMA DONOR yang jernih bebas dari sel2
darah
• SUSPENSI S.D.M. DONOR 5% DALAM SALINE ,
setelah sel dicuci
TEKNIK UJI SILANG SERASI
FASE I ( FASE SUHU KAMAR )
2 tts serum pasien 2 tts plasma donor
1 tts sel donor susp 5 % 1 tts sel pasien susp 5 %
I ( MAYOR ) II ( MINOR )
KOCOK-KOCOK
CENTRIFUGASI 3000 rpm/15” atau 1000 rpm/ 1 menit
BACA REAKSI ---Hemolisis / agglutinasi . Bila tidak ada reaksi---
lanjut fase II
TABUNG I & II
III AC
2 tts serum pasien
TEKNIK UJI SILANG SERASI
FASE II ( FASE INKUBASI 37 º C)
I (MAYOR) II (MINOR)
2 TTS BOVINE ALB 22 %
 KOCOK-KOCOK
 INKUBASI 37 ° C SELAMA 15 MENIT
 CENTRIFUGASI 3000 rpm / 15” atau 1000 rpm / 1 menit
 BACA REAKSI ------Bila tidak ada reaksi ----lanjut fase III
III AC
TEKNIK UJI SILANG SERASI
FASE III ( FASE ANTIGLOBULIN )
I (MAYOR) II (MINOR)
 TABUNG I& II CUCI DENGAN SALINE 3 X
 2 TTS COOMB’S SERUM
 KOCOK KOCOK
 CENTRIFUGASI 3000 rpm/15 “ atau 1000 rpm/ 1 menit
Bila tidak ada reaksi , hasil kompatibel
III AC
• Tambahkan 1 tetes CCC
1 tetes CCC
I ( MAYOR ) II (MINOR) III AC
Putar 3000 rpm15 ‘’
Baca bila aglutinasi  pemeriksaan benar
INTERPRETASI HASIL UJI
SILANG SERASI
• Bila Mayor dan Minor fase 1 sampai fase 3 tidak
menunjukkan reaksi aglutinasi dan atau hemolisis
, hasil diinterpretasikan kompatibel (cocok) 
darah dapat keluar
• Bila Mayor dan Minor fase 1 sampai fase 3
menunjukkan adanya reaksi aglutinasi dan atau
hemolisis , hasil diinterpretasikan inkompatibel
(tidak cocok)  darah tidak dapat keluar
ANTIBODI PADA FASE UJI
SILANG SERASI
FASE I : Fase suhu kamar dengan medium saline
• Fase ini dapat mendeteksi :
1. Antibodi yang komplet ( IgM / Cold antibodi )
misalnya terdapat pada ketidak cocokan pada
penetapan golongan darah ABO
2. Adanya Alloantibodi (antibodi komplet )seperti :
anti M, anti Lewis, anti N, anti P1, anti A1
3. Adanya auto antibodi : anti-H, anti-I
• FASE II : Fase inkubasi 37ºC didalam
medium Bovine Albumin
• Fase ini dapat mendeteksi :
beberapa antibodi sistim Rhesus
seperti : anti D, anti E, anti c
antibodi inkomplet lain :anti- K, Fya, Fyb,Jka,
S, Lea, Leb
Mengapa 37ºC ?
Memberi kesempatan kepada antibodi untuk
coated pada sel
• FASE III : Fase antiglobulin .
• Pada fase ini akan terdeteksi aglutinasi
antibodi inkomplet : anti D, anti E, anti C, anti
Duffy, anti Kell, anti Kidd, anti S dll.
YANG PERLU DIPERHATIKAN
• Suhu inkubasi 37 º C
• Lama inkubasi minimal 15 menit, jika waktu
dikurangi maka antibodi inkomplet tidak akan
coated dengan sempurna sehingga akan
lepas pada waktu pencucian
• Cara pencucian sel untuk menghilangkan sisa
globulin yang bebas harus sempurna. Karena
sisa glubulin yang tertinggal akan dapat
menetralisir anti globulin serum (
Coomb’s serum )
AGAR REAKSI SILANG TIDAK
MEMBERIKAN HASIL NEGATIP PALSU
• Saline harus bersih, jernih, tidak berwarna, tidak
terkontaminasi serum
• Suhu inkubator harus tepat
• Lama inkubasi harus tepat
• Pencucian sel darah merah harus bersih
• Hasil negatip harus dikontrol dengan
menggunakan CCC
CROSSMATCHING
DENGAN METODE
GEL
Ditemukan oleh Dr Yves Lapierre dari Perancis
tahun 1985
3 tahun R+D di DiaMed, Switzerland
Pertama kali digunakan untuk pemeriksaan rutin
pada tahun 1988 di Eropa
 Sederhana, mudah dan cepat
Hasil reaksi stabil dapat disimpan / foto
copy
“No-washing step”
Sampel yang diperlukan sedikit
Pembacaan reaksi makroskopis
Mengurangi limbah
METODA GEL
• ID Dispensor
• Autopipette 10, 25, 50 ul
• Pipette tips
• Test tubes
• Working table
• Incubator 37ºC
• ID-centrifuge
• Pen marker
MATERIAL
Reagents
• LISS/Coombs card
• ID Diluent 2
(modified LISS)
Prinsip Teknologi Gel Test
Material gel dengan “Sephadex”
Aglutinasi yang berukuran besar akan
berada pada permukaan gel
Aglutinasi yang lebih kecil ukurannya
dapat lewat pori-pori gel, tergantung
ukurannya
Sel yang tidak beraglutinasi akan langsung
mengendap di dasar
PRINSIP GEL TEST
PEMBUATAN SUSPENSI SEL 1%
Ambil ID Diluent 2
: 1 ml
Pipet 10 ul sel donor
(PRC) kedalam tabung
yang berisi 1 ml ID
Diluent 2
Campur sel donor 1%
dan ambil 50 ul masukkan
kedalam microtube
25 μl serum/plasma50 μl suspensi sel 1%
TEKNIK PEMIPETAN GEL TEST
Inkubasi 37ºC 15 menit
Sentrifus selama 10 menit
A 4+
B 3+
C 2+
D 1+
E Negatip
KEGUNAAN GEL TEST
Penetapan golongan darah ABO/Rh
Penetapan golongan darah lain
Skrining dan identifikasi antibodi
Crossmatching.
Partial D
Crosmatch
Crosmatch

More Related Content

What's hot

Tutor 2
Tutor 2Tutor 2
Transfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s test
Transfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s testTransfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s test
Transfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s test
Dewi Fitriani
 
Pelatihan Quality Control
Pelatihan Quality Control Pelatihan Quality Control
Pelatihan Quality Control
ferinurgianto
 
Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA
Sarah Maulina
 
Pemeriksaan agregasi trombosit.
Pemeriksaan agregasi trombosit.Pemeriksaan agregasi trombosit.
Pemeriksaan agregasi trombosit.
Dian Jenova
 
Isi atlas sedimen urin
Isi atlas sedimen urinIsi atlas sedimen urin
Isi atlas sedimen urin
Mita Yurike
 
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode ImunokromatografiPemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
PatriciaGitaNaully
 
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode ImunokromatografiPemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
PatriciaGitaNaully
 
Hasil lab 1
Hasil lab 1Hasil lab 1
Hasil lab 1
Pipih Thea
 
CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)
CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)
CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)
PRAMITHA GALUH
 
Referat 2
Referat 2Referat 2
Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)
Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)
Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)Mursyida Muzar
 

What's hot (20)

Tutor 2
Tutor 2Tutor 2
Tutor 2
 
Px gol.darah (4)
Px gol.darah (4)Px gol.darah (4)
Px gol.darah (4)
 
Transfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s test
Transfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s testTransfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s test
Transfusi Darah 5. pemeriksaan coomb’s test
 
Pelatihan Quality Control
Pelatihan Quality Control Pelatihan Quality Control
Pelatihan Quality Control
 
Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA
 
Penanganan sputum
Penanganan sputumPenanganan sputum
Penanganan sputum
 
Feses
FesesFeses
Feses
 
Media kultur
Media kulturMedia kultur
Media kultur
 
Pemeriksaan agregasi trombosit.
Pemeriksaan agregasi trombosit.Pemeriksaan agregasi trombosit.
Pemeriksaan agregasi trombosit.
 
Th7
Th7Th7
Th7
 
Isi atlas sedimen urin
Isi atlas sedimen urinIsi atlas sedimen urin
Isi atlas sedimen urin
 
Analis kesehatan
Analis kesehatanAnalis kesehatan
Analis kesehatan
 
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode ImunokromatografiPemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HBsAg, Anti-HBs, dan Anti-HCV Metode Imunokromatografi
 
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode ImunokromatografiPemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
Pemeriksaan HIV dan Anti-T. pallidum Metode Imunokromatografi
 
Waktu perdarahan
Waktu perdarahanWaktu perdarahan
Waktu perdarahan
 
Hasil lab 1
Hasil lab 1Hasil lab 1
Hasil lab 1
 
CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)
CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)
CARIK CELUP URINE (REFLACTAN)
 
Referat 2
Referat 2Referat 2
Referat 2
 
Sel darah merah
Sel darah merahSel darah merah
Sel darah merah
 
Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)
Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)
Transfusi+darah+fk+unjani+(dinyar+s,+dr,+sp pk)
 

Similar to Crosmatch

Uji Pra Transfusi II
Uji Pra Transfusi IIUji Pra Transfusi II
Uji Pra Transfusi II
NoviErsanto
 
Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)
Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)
Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)
Dewi Fitriani
 
Pemeriksaan Golongan Darah ABO dan Rh
Pemeriksaan Golongan Darah ABO dan RhPemeriksaan Golongan Darah ABO dan Rh
Pemeriksaan Golongan Darah ABO dan Rh
NoviErsanto
 
Praktikum imunologi by.saras
Praktikum imunologi by.sarasPraktikum imunologi by.saras
Praktikum imunologi by.saras
Nheeya Warz
 
Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2
pdspatologikliniksby
 
Tibaru18
Tibaru18Tibaru18
Tibaru18andreei
 
pemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdf
pemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdfpemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdf
pemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdf
MuhammadAndre28
 
pemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.ppt
pemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.pptpemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.ppt
pemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.ppt
dryuby
 
Penuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdf
Penuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdfPenuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdf
Penuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdf
AzzahraChaerunnisa
 
Uji potensi antibiotik secara mikrobiologi
Uji potensi antibiotik secara mikrobiologiUji potensi antibiotik secara mikrobiologi
Uji potensi antibiotik secara mikrobiologi
Guide_Consulting
 
Uji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotikUji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotik
amelialestari417
 
Uji Pra Transfusi I
Uji Pra Transfusi IUji Pra Transfusi I
Uji Pra Transfusi I
NoviErsanto
 
Hematologi.pptx
Hematologi.pptxHematologi.pptx
Hematologi.pptx
AfienMukti1
 
Uji Potensi Antibiotik.pptx
Uji Potensi Antibiotik.pptxUji Potensi Antibiotik.pptx
Uji Potensi Antibiotik.pptx
shendi suryana
 
Agregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombosit
Agregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombositAgregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombosit
Agregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombosit
Levina24
 
Pemeriksaan (crp) xii tlm
Pemeriksaan (crp) xii tlmPemeriksaan (crp) xii tlm
Pemeriksaan (crp) xii tlm
henirahayu8
 
Pemeriksaan (crp) xi tlm
Pemeriksaan (crp) xi tlmPemeriksaan (crp) xi tlm
Pemeriksaan (crp) xi tlm
materipptgc
 

Similar to Crosmatch (20)

Uji Pra Transfusi II
Uji Pra Transfusi IIUji Pra Transfusi II
Uji Pra Transfusi II
 
Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)
Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)
Uji cocok serasi untuk 1 donor (9)
 
Pemeriksaan Golongan Darah ABO dan Rh
Pemeriksaan Golongan Darah ABO dan RhPemeriksaan Golongan Darah ABO dan Rh
Pemeriksaan Golongan Darah ABO dan Rh
 
Praktikum imunologi by.saras
Praktikum imunologi by.sarasPraktikum imunologi by.saras
Praktikum imunologi by.saras
 
Ti4
Ti4Ti4
Ti4
 
Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2
 
Tibaru18
Tibaru18Tibaru18
Tibaru18
 
pemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdf
pemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdfpemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdf
pemeriksaankimiaklinikcairantubuhcairanasites-221115072010-ce7a8d50.pdf
 
pemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.ppt
pemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.pptpemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.ppt
pemeriksaan kimia klinik cairan tubuh cairan asites.ppt
 
Penuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdf
Penuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdfPenuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdf
Penuntun Praktikum Imunologi (Daring).pdf
 
Uji potensi antibiotik secara mikrobiologi
Uji potensi antibiotik secara mikrobiologiUji potensi antibiotik secara mikrobiologi
Uji potensi antibiotik secara mikrobiologi
 
Uji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotikUji potensi antibiotik
Uji potensi antibiotik
 
Tutor hema hotim
Tutor hema hotimTutor hema hotim
Tutor hema hotim
 
Uji Pra Transfusi I
Uji Pra Transfusi IUji Pra Transfusi I
Uji Pra Transfusi I
 
Hematologi.pptx
Hematologi.pptxHematologi.pptx
Hematologi.pptx
 
Kamar hitung trambosit
Kamar hitung trambositKamar hitung trambosit
Kamar hitung trambosit
 
Uji Potensi Antibiotik.pptx
Uji Potensi Antibiotik.pptxUji Potensi Antibiotik.pptx
Uji Potensi Antibiotik.pptx
 
Agregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombosit
Agregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombositAgregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombosit
Agregasi Trombosit adalah perlekatan antar sesama trombosit
 
Pemeriksaan (crp) xii tlm
Pemeriksaan (crp) xii tlmPemeriksaan (crp) xii tlm
Pemeriksaan (crp) xii tlm
 
Pemeriksaan (crp) xi tlm
Pemeriksaan (crp) xi tlmPemeriksaan (crp) xi tlm
Pemeriksaan (crp) xi tlm
 

Recently uploaded

2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 

Recently uploaded (20)

2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 

Crosmatch

  • 1. Uji Silang Serasi ( Crossmatch ) Novi Ersanto Amd. AK, S.Si
  • 2. Uji Silang Serasi Merupakan suatu seri pemeriksaan yang dilakukan pretransfusi untuk menjamin kecocokan darah yang akan ditransfusikan bagi resipien dan mendeteksi kemungkinan adanya Ab yang tidak diharapkan dalam serum resipien yang dapat mengurangi umur hidup atau menghancurkan eritrosit donor
  • 3. Tujuan 1.Mencegah terjadinya reaksi transfusi 2.Memberi keyakinan akan manfaat transfusi yang maksimal untuk penderita ( Menaikkan kesempatan hidup sel darah donor dalam tubuh pasien )
  • 4. Macam Uji Silang Serasi 1.Mayor Crossmatch -Sel darah donor dicampur dengan serum resipien -Bila dalam serum resipien terdapat Ab terhadap sel donor maka terjadi destruksi sel donor 2.Minor Crossmatch -Serum donor dicampur dengan sel darah resipien -Bila dalam serum donor terdapat Ab terhadap sel resipien, maka terjadi destruksi sel resipien
  • 5. APLIKASI KLINIS UJI SILANG SERASI • Mendeteksi ada tidaknya antibodi , baik antibodi komplet (IgM) maupun antibodi inkomplet (IgG) yang terdapat dalam serum / plasma pasien maupun dalam plasma donor yang mempunyai arti klinis yang dapat menyebabkan kerusakan sel darah merah • Memastikan bahwa transfusi darah yang diberikan sesuai /kompatibel dan tidak menimbulkan reaksi apapun pada pasien serta sel-sel darah dapat mencapai masa hidup maksimum setelah diberikan • Cek akhir uji kecocokan golongan darah ABO
  • 6. METODE -KONVENSIONAL ( Tube Test ) -Gel Test
  • 7. PRINSIP DASAR UJI SILANG SERASI • REAKSI ANTIGEN ANTIBODI • DILAKUKAN DALAM FASE DAN MEDIUM BERBEDA . MENGAPA ?
  • 8. MENGAPA DILAKUKAN PADA FASE /MEDIUM YANG BERBEDA? • Reaksi antigen antibodi yang dilakukan pada fase dan medium yang berbeda karena jenis2 antibodi golongan darah mempunyai karakter yang berbeda • Antibodi seperti anti M,N,P, Lua ,Lub bereaksi baik dalam medium saline di suhu kamar, tapi kurang baik reaksinya dalam medium albumin • Antibodi sistim Rhesus bereaksi baik dalam medium albumin tetapi tidak dalam medium saline( kecuali anti E) • Anti Kell, Duffy, Kidd baru tampak reaksinya dengan antiglobulin
  • 9. SEBELUM MELAKUKAN UJI SILANG SERASI Lakukan tes validasi reagensia / alat: • Anti serum A • Anti Serum B • Anti D • Coomb’s serum • Bovine Albumin 22 % • Anti Sera
  • 10. Uji Silang Serasi • Harus dilakukan 3 fase, mayor, minor dan auto • Untuk permintaan lebih dari satu kantong, tidak boleh dilakukan metoda pooling, baik pada uji cocok serasi mayor maupun minor. • Ada instruksi kerja / SOP , lembar kerja/lembar pemeriksaan • Hasil terdokumentasi dengan baik
  • 11. BAHAN PEMERIKSAAN • CONTOH DARAH PASIEN : darah tanpa anti koagulan / darah dengan antikoagulan yang berumur kurang dari 48 jam • CONTOH DARAH DONOR : darah dalam antikoagulan yang diambil dari slang kantong darah • REAGENSIA : Saline / NaCl 0,9 % Bovine Albumin 22 % Coomb’s serum Coombs Control Cell ( CCC)
  • 12. PERALATAN • Tabung gelas ukuran 12 X 75 mm • Inkubator ( waterbath ) 37ºC • Sentrifuge • Objek glass • Mikroskop
  • 13. PERSIAPAN UJI SILANG SERASI • SERUM RESIPIEN : jernih bebas dari SDM • SUSPENSI S.D.M. RESIPIEN 5% DALAM SALINE , setelah sel dicuci • PLASMA DONOR yang jernih bebas dari sel2 darah • SUSPENSI S.D.M. DONOR 5% DALAM SALINE , setelah sel dicuci
  • 14. TEKNIK UJI SILANG SERASI FASE I ( FASE SUHU KAMAR ) 2 tts serum pasien 2 tts plasma donor 1 tts sel donor susp 5 % 1 tts sel pasien susp 5 % I ( MAYOR ) II ( MINOR ) KOCOK-KOCOK CENTRIFUGASI 3000 rpm/15” atau 1000 rpm/ 1 menit BACA REAKSI ---Hemolisis / agglutinasi . Bila tidak ada reaksi--- lanjut fase II TABUNG I & II III AC 2 tts serum pasien
  • 15. TEKNIK UJI SILANG SERASI FASE II ( FASE INKUBASI 37 º C) I (MAYOR) II (MINOR) 2 TTS BOVINE ALB 22 %  KOCOK-KOCOK  INKUBASI 37 ° C SELAMA 15 MENIT  CENTRIFUGASI 3000 rpm / 15” atau 1000 rpm / 1 menit  BACA REAKSI ------Bila tidak ada reaksi ----lanjut fase III III AC
  • 16. TEKNIK UJI SILANG SERASI FASE III ( FASE ANTIGLOBULIN ) I (MAYOR) II (MINOR)  TABUNG I& II CUCI DENGAN SALINE 3 X  2 TTS COOMB’S SERUM  KOCOK KOCOK  CENTRIFUGASI 3000 rpm/15 “ atau 1000 rpm/ 1 menit Bila tidak ada reaksi , hasil kompatibel III AC
  • 17. • Tambahkan 1 tetes CCC 1 tetes CCC I ( MAYOR ) II (MINOR) III AC Putar 3000 rpm15 ‘’ Baca bila aglutinasi  pemeriksaan benar
  • 18. INTERPRETASI HASIL UJI SILANG SERASI • Bila Mayor dan Minor fase 1 sampai fase 3 tidak menunjukkan reaksi aglutinasi dan atau hemolisis , hasil diinterpretasikan kompatibel (cocok)  darah dapat keluar • Bila Mayor dan Minor fase 1 sampai fase 3 menunjukkan adanya reaksi aglutinasi dan atau hemolisis , hasil diinterpretasikan inkompatibel (tidak cocok)  darah tidak dapat keluar
  • 19. ANTIBODI PADA FASE UJI SILANG SERASI FASE I : Fase suhu kamar dengan medium saline • Fase ini dapat mendeteksi : 1. Antibodi yang komplet ( IgM / Cold antibodi ) misalnya terdapat pada ketidak cocokan pada penetapan golongan darah ABO 2. Adanya Alloantibodi (antibodi komplet )seperti : anti M, anti Lewis, anti N, anti P1, anti A1 3. Adanya auto antibodi : anti-H, anti-I
  • 20. • FASE II : Fase inkubasi 37ºC didalam medium Bovine Albumin • Fase ini dapat mendeteksi : beberapa antibodi sistim Rhesus seperti : anti D, anti E, anti c antibodi inkomplet lain :anti- K, Fya, Fyb,Jka, S, Lea, Leb Mengapa 37ºC ? Memberi kesempatan kepada antibodi untuk coated pada sel
  • 21. • FASE III : Fase antiglobulin . • Pada fase ini akan terdeteksi aglutinasi antibodi inkomplet : anti D, anti E, anti C, anti Duffy, anti Kell, anti Kidd, anti S dll.
  • 22. YANG PERLU DIPERHATIKAN • Suhu inkubasi 37 º C • Lama inkubasi minimal 15 menit, jika waktu dikurangi maka antibodi inkomplet tidak akan coated dengan sempurna sehingga akan lepas pada waktu pencucian • Cara pencucian sel untuk menghilangkan sisa globulin yang bebas harus sempurna. Karena sisa glubulin yang tertinggal akan dapat menetralisir anti globulin serum ( Coomb’s serum )
  • 23. AGAR REAKSI SILANG TIDAK MEMBERIKAN HASIL NEGATIP PALSU • Saline harus bersih, jernih, tidak berwarna, tidak terkontaminasi serum • Suhu inkubator harus tepat • Lama inkubasi harus tepat • Pencucian sel darah merah harus bersih • Hasil negatip harus dikontrol dengan menggunakan CCC
  • 25. Ditemukan oleh Dr Yves Lapierre dari Perancis tahun 1985 3 tahun R+D di DiaMed, Switzerland Pertama kali digunakan untuk pemeriksaan rutin pada tahun 1988 di Eropa  Sederhana, mudah dan cepat Hasil reaksi stabil dapat disimpan / foto copy “No-washing step” Sampel yang diperlukan sedikit Pembacaan reaksi makroskopis Mengurangi limbah METODA GEL
  • 26. • ID Dispensor • Autopipette 10, 25, 50 ul • Pipette tips • Test tubes • Working table • Incubator 37ºC • ID-centrifuge • Pen marker MATERIAL
  • 27. Reagents • LISS/Coombs card • ID Diluent 2 (modified LISS)
  • 28. Prinsip Teknologi Gel Test Material gel dengan “Sephadex” Aglutinasi yang berukuran besar akan berada pada permukaan gel Aglutinasi yang lebih kecil ukurannya dapat lewat pori-pori gel, tergantung ukurannya Sel yang tidak beraglutinasi akan langsung mengendap di dasar
  • 30.
  • 31. PEMBUATAN SUSPENSI SEL 1% Ambil ID Diluent 2 : 1 ml Pipet 10 ul sel donor (PRC) kedalam tabung yang berisi 1 ml ID Diluent 2 Campur sel donor 1% dan ambil 50 ul masukkan kedalam microtube
  • 32. 25 μl serum/plasma50 μl suspensi sel 1%
  • 34. Inkubasi 37ºC 15 menit Sentrifus selama 10 menit
  • 35. A 4+ B 3+ C 2+ D 1+ E Negatip
  • 36. KEGUNAAN GEL TEST Penetapan golongan darah ABO/Rh Penetapan golongan darah lain Skrining dan identifikasi antibodi Crossmatching. Partial D