SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Communication is art, use the heart to display its beauty when speaking.���
By PemerhatiPendidikan DejuSalju
���✊Hamasah, Dan Saling menasehatilah dalam kebaikan, agar kesurganya sama
sama hayu kita semangat mengingatkan walau satu ayat. Hehe���. Kebijaksanaan tidak bisa
dicari, tidak bisa dikejar, tidak bisa diberikan dan tidak bisa dibagikan. Tetapi kebijaksanaan bisa
diciptakan.
Pernahkah kita kecewa, kesel, marah, sedih ke seseorang atau lembaga sehingga
rasanya tuch menggebu gebu ingin langsung memberikan masukan saran, mengkritik,
mengeluhkan/menyampaikan keluhan, menasehati?! Kalau saya sich iyes pernah merasa
hehe, anda?! Hehe ��� Boleh enggak iyamengkritik, menasehati, menyampaikan keluhan,
curhat kekeselan /kesedihan/ kemarahan itu?! Emmm itu kecerdasan mengolah rasa,
mengekspresikan rasa, menyalurkan esssssssmosi����� jadi boleh, asyik.....�� Dalam islam
dibolehkan juga lho.... Betapa semua problematika kehidupan sudah diatur dalam islam
sampai adab/etikanya. Kereenn iya islam?!� AlhamdulillahirobbilAalamiin. Masa iya kita
berdiam diri saja, kan kita punya anggota tubuh untuk digerakan/diekspresikan. ��
mengkritik, menyampaikan keluhan, curhat, memberikan saran, menasihat itu baik berarti
kita peduli and peka��. Demikian juga kritik konstruktrif bagi perbaikan diri seseorang atau
lembaga, why not?! Namun ow ow ow���, nasihat, keluhan, saran, curhatan, dan kritik
harus disampaikan dengan adab or etika yang tepat, terutama dalam hal cara (how) dan
waktu (timing)�. Dalam Islam, memberikan nasihat, kritikan, menyampaikan keluhan, curhat
harus disampaikan dengan bijak sehingga tidak mempermalukan, menjadi kesalah pahaman
sampai ke ghibah terhadap sesuatu yang sedang kita kuluhkan, kritisi, nasehati, or
dicurhati� (-i... kata kerja pelaku yg telah membuat kita menjadi... bisa juga kata kerja
imperatif, hehe apa deuih iya malah ke semantik bhs Indonesia��).
Hayu ah gapleh (gaul tapi sholih/ah kita next...
Berikut ini etika memberi nasihat, menyampaikan keluhan, mengkritisi, mencurhati dalam
Islam sebagaimana dikemukakan dalam Syarah ‘Arbain an-Nawawiyah.��
Pertama, janganlah ikatan pertemanan, persaudaraan, dan lainnya yang ada di
antara kita, kamu, dia, mereka, aku dengan orang lain membuat kita merasa
enggan atau tidak enak hati untuk menasihati orang tersebut bila ia melakukan
kemungkaran. Karena sesungguhnya, persaudaraan sejati adalah persaudaraan
yang dilakukan karena Alloh, cinta dan benci pun karena Alloh. Intinya kita
diharuskan mengingatkan dlm kebenaran dan gesit mencegah mungkaran (tah
eta�)
Keluarga, guru, teman, Sahabat dll yang sejati, adeuh wit wit wiw ah��� bukanlah
mereka yang selalu membenarkan kita baik, kita benar atau salah, akan tetapi mereka yg
sejati adalah mereka yang mengingatkan kita ketika kita lupa, menegur kita ketika kita salah,
dan menasihati kita kepada kebenaran dan mencegah kita dari kesesatan. Sungguh dewasa
ini banyak orang yang meninggalkan nasihat-menasihati, maka semoga kita tidak menjadi
bagian dari orang-orang tersebut. Beranilah untuk menasehati karena dengan menasehati
kita belajar retorika dan ini jadi lahan mendapat pahala dari Allah.
Kedua, hendaklah nasihat itu dilakukan dengan cara yang baik, bukan dengan
celaan dan hinaan, atau cara-cara kasar lainnya. �� Qul khairan, Hendaklah
berkata baik, Sungguh banyak manusia yang belum bisa menerima isi yg
tersirat dan tersurat dari nasihat, keluhan, kritikaan, curhatan yg
panjaaaaaaaaaang panjang dari ujaran kita, apalagi jika nasihat /keluhan/
kritikan yang dilakukan dengan cara yang kasar, maka akan semakin kecil
kemungkinan nasihat itu diterima, terutama disampaikan dgn emosi negatif
malah mendzalimi diri dan orang. Dan tolong menolong dlm kebaikan.
( ( ‫َى‬‫ش‬ْ‫خ‬َ‫ي‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ُ‫ر‬َّ‫ك‬َ‫ذ‬َ‫ت‬َ‫ي‬ ُ‫ه‬َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ ‫ا‬ً‫ن‬ِّ‫ي‬َ‫ل‬ ‫ال‬ ْ‫و‬َ‫ق‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ‫وال‬ُ‫ق‬َ‫ف‬٤٤
“Maka berbicaralah kamu berdua kepadanya dengan kata-kata yang lemah lembut,
mudah-mudahan ia ingat atau takut” (QS. Thaha: 44)
Ketiga, hendaklah nasihat, menyampaikn keluhan/ kritikan/ saran u
orang/lembaga dilakukan bukan di depan umum atau di depan orang lain,
akan tetapi lakukanlah komunikasi dengan pribadi, dengan empat mata,
kalau di gadged via JAPRI/ pesan pribadi. Mari kita bijaksana tidak membuat
status di wa, story facebook/ Ig or akun akun sosmed lain tentang curhatan/
keluhan/ kritikan/ saran/ ujaran kekesalan kita untuk orang atau lembaga.
setiap orang dan lembaga memiliki privasi yang harus saling dijaga, dan
bahasa tulisan memiliki makna multitafsir. bahkan anak kecil sekalipun tidak
boleh dimarahi, ditegur, dikritisi di depan umum, misal didepan kakaknya
sendiri, diusahan iya itu empat mata sambil diajak diskusi.
Tidaklah seseorang menutupiaib orang lain di dunia,melainkan Allah akan menutupiaibnya
di hari kiamat kelak.” [Shahih Muslim]
Sesungguhnya manusia tidak suka bila kesalahannya diketahui oleh orang lain,
apalagi oleh orang banyak, maka jika engkau menasihati manusia di depan umum, maka
seolah-olah engkau tengah membuka aibnya di depan umum, dan tentu orang tersebut
akan tidak suka sehingga akan semakin kecil kemungkian dia menerima nasihatmu.
Manusiakanlah manusia karena anda manusia.
Keempat, tidak ada kewajiban bagi kita untuk memastikan seseorang yang
kita nasihati untuk menerima nasihat kita. Kewajiban kita sebatas memberi
nasihat sebaik mungkin, bila diterima itu yang terbaik baginya, dan bila
ditolak maka itu urusannya dengan Robbnya.
Kelima, jangan lupa iringi nasihat dengan doa, agar orang yang kita nasihati
mau kembali kepada kebenaran. Wallahu a’lam bish-showab.
Komunikasi adalah seni, gunakan hati, etika dan adab untuk menampilkan keindahannya
saat bicara.
Bismilllah mohon maaf ibu bapak, orang tua siswa sit Matahati, mari kita sama sama
kembali saling menguatkan ukhuwah ini, bersatu padu membangun peradaban bangsa,
membentuk karakter baik dimulai dari hal komunikasi yang baik. orangtua bagi sekolah
adalah benteng pengokoh, bahu membahu kita sama memperkuat banguan pendidikan ini.
mohon maaf bila ada keluhan, saran, kritikan mengenai guru wali kelas, guru bidang studi
mangga kami terbuka untuk diskusi bersama, tapi tolong langsung via japri atau jika ada
keluhan mengenai sekolah misal jemputan, katering, layanan lainnya kami pun sangat
terbuka untuk sama sama kembali mengevaluasi dan berusaha kembali memperbaiki,
dengan beberapa tahapan. hamasah. terima kasih, semoga kebaikan mamah ayah dibalas
oleh Allah.

More Related Content

Similar to Communication is art

Lembar kerja mandiri siswa
Lembar kerja mandiri siswaLembar kerja mandiri siswa
Lembar kerja mandiri siswaFathur Marah
 
ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)
ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)
ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)AstriAmalia6
 
Pergaulan sehat anti pergaulan bebas
Pergaulan sehat anti pergaulan bebasPergaulan sehat anti pergaulan bebas
Pergaulan sehat anti pergaulan bebasHana Rabiya Awalia
 
Musni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang Banyak
Musni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang BanyakMusni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang Banyak
Musni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang Banyakmusniumar
 
Artkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola PersepsiArtkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola Persepsirobby chandra
 
7. Mengelola Persepsi
7. Mengelola Persepsi7. Mengelola Persepsi
7. Mengelola Persepsirobby chandra
 
diskusi tawuran
diskusi tawurandiskusi tawuran
diskusi tawuranMESHABPH10
 
Artkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola PersepsiArtkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola Persepsirobby chandra
 
Makalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan Pengembangannya
Makalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan PengembangannyaMakalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan Pengembangannya
Makalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan PengembangannyaAizulIstiqomah
 
Pengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddian
Pengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddianPengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddian
Pengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddianOperator Warnet Vast Raha
 
001. sukses tanpa gelar (www.berpeluang.blogspot.com)
001. sukses tanpa gelar  (www.berpeluang.blogspot.com)001. sukses tanpa gelar  (www.berpeluang.blogspot.com)
001. sukses tanpa gelar (www.berpeluang.blogspot.com)Muliyadi Muliyadi
 
14 Mindfulness Training
14 Mindfulness Training14 Mindfulness Training
14 Mindfulness Trainingthu conghua
 
Dampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi RemajaDampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi RemajaNadhira Felicia
 
Etiket pergaulan
Etiket pergaulanEtiket pergaulan
Etiket pergaulanQueen Lea
 
Motivation tip’s for everyone negative emotion's
Motivation tip’s for everyone   negative emotion'sMotivation tip’s for everyone   negative emotion's
Motivation tip’s for everyone negative emotion'sHome
 
Tips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diriTips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diriafifahdhaniyah
 

Similar to Communication is art (20)

Lembar kerja mandiri siswa
Lembar kerja mandiri siswaLembar kerja mandiri siswa
Lembar kerja mandiri siswa
 
A
AA
A
 
ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)
ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)
ASTRI AMALIA AMIR (05180300001)
 
Pergaulan sehat anti pergaulan bebas
Pergaulan sehat anti pergaulan bebasPergaulan sehat anti pergaulan bebas
Pergaulan sehat anti pergaulan bebas
 
Sedar diri
Sedar diriSedar diri
Sedar diri
 
Musni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang Banyak
Musni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang BanyakMusni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang Banyak
Musni Umar Pencegahan Tawuran antar Warga dan Kumpulan Orang Banyak
 
Artkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola PersepsiArtkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola Persepsi
 
7. Mengelola Persepsi
7. Mengelola Persepsi7. Mengelola Persepsi
7. Mengelola Persepsi
 
diskusi tawuran
diskusi tawurandiskusi tawuran
diskusi tawuran
 
Artkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola PersepsiArtkel 3 Mengelola Persepsi
Artkel 3 Mengelola Persepsi
 
Makalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan Pengembangannya
Makalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan PengembangannyaMakalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan Pengembangannya
Makalah Pengantar Ilmu Pendidikan Hakikat Manusia dan Pengembangannya
 
Pengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddian
Pengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddianPengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddian
Pengaruh sosialisasi terhadap pembentukan kepribaddian
 
001. sukses tanpa gelar (www.berpeluang.blogspot.com)
001. sukses tanpa gelar  (www.berpeluang.blogspot.com)001. sukses tanpa gelar  (www.berpeluang.blogspot.com)
001. sukses tanpa gelar (www.berpeluang.blogspot.com)
 
Kelompok 4
Kelompok 4Kelompok 4
Kelompok 4
 
14 Mindfulness Training
14 Mindfulness Training14 Mindfulness Training
14 Mindfulness Training
 
Dampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi RemajaDampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi Remaja
 
Etiket pergaulan
Etiket pergaulanEtiket pergaulan
Etiket pergaulan
 
Motivation tip’s for everyone negative emotion's
Motivation tip’s for everyone   negative emotion'sMotivation tip’s for everyone   negative emotion's
Motivation tip’s for everyone negative emotion's
 
Tips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diriTips meningkatkan kepercayaan diri
Tips meningkatkan kepercayaan diri
 
Pendidikan karakter
Pendidikan karakterPendidikan karakter
Pendidikan karakter
 

More from SIT MATAHATI INDONESIA @Deju Salju (12)

Kisah untuk anak
Kisah untuk anakKisah untuk anak
Kisah untuk anak
 
Konsep ramadhan 2021 Sdit Matahati
Konsep ramadhan 2021 Sdit MatahatiKonsep ramadhan 2021 Sdit Matahati
Konsep ramadhan 2021 Sdit Matahati
 
Pendidikan karakter
Pendidikan karakterPendidikan karakter
Pendidikan karakter
 
Dede uts 2
Dede uts 2Dede uts 2
Dede uts 2
 
Resolusi 2020, Semangat lebih baik
Resolusi 2020, Semangat lebih baikResolusi 2020, Semangat lebih baik
Resolusi 2020, Semangat lebih baik
 
PTS tema6 KURTILAS REFISI
PTS tema6 KURTILAS REFISIPTS tema6 KURTILAS REFISI
PTS tema6 KURTILAS REFISI
 
soal PTS Tema 5 kreatif
soal PTS Tema 5 kreatifsoal PTS Tema 5 kreatif
soal PTS Tema 5 kreatif
 
soal PTS sdit Matahati
soal PTS sdit Matahatisoal PTS sdit Matahati
soal PTS sdit Matahati
 
SOAL PTS KURIKULUM2013 REVISI, SEMESTER 1
SOAL PTS KURIKULUM2013 REVISI, SEMESTER 1SOAL PTS KURIKULUM2013 REVISI, SEMESTER 1
SOAL PTS KURIKULUM2013 REVISI, SEMESTER 1
 
SOAL PTS KURIKULUM2013 REVISI
SOAL PTS KURIKULUM2013 REVISISOAL PTS KURIKULUM2013 REVISI
SOAL PTS KURIKULUM2013 REVISI
 
Deju surat
Deju suratDeju surat
Deju surat
 
Contoh Pr yang terkandung literasi dan adab
Contoh Pr yang terkandung literasi dan adabContoh Pr yang terkandung literasi dan adab
Contoh Pr yang terkandung literasi dan adab
 

Recently uploaded

IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANGilangNandiaputri1
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanNesha Mutiara
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxcupulin
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGmamaradin
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASNursKitchen
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxWulanEnggarAnaskaPut
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptpalagoro17
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...luqmanhakimkhairudin
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfTeukuEriSyahputra
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxTekiMulyani
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)BashoriAlwi4
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Communication is art

  • 1. Communication is art, use the heart to display its beauty when speaking.��� By PemerhatiPendidikan DejuSalju ���✊Hamasah, Dan Saling menasehatilah dalam kebaikan, agar kesurganya sama sama hayu kita semangat mengingatkan walau satu ayat. Hehe���. Kebijaksanaan tidak bisa dicari, tidak bisa dikejar, tidak bisa diberikan dan tidak bisa dibagikan. Tetapi kebijaksanaan bisa diciptakan. Pernahkah kita kecewa, kesel, marah, sedih ke seseorang atau lembaga sehingga rasanya tuch menggebu gebu ingin langsung memberikan masukan saran, mengkritik, mengeluhkan/menyampaikan keluhan, menasehati?! Kalau saya sich iyes pernah merasa hehe, anda?! Hehe ��� Boleh enggak iyamengkritik, menasehati, menyampaikan keluhan, curhat kekeselan /kesedihan/ kemarahan itu?! Emmm itu kecerdasan mengolah rasa, mengekspresikan rasa, menyalurkan esssssssmosi����� jadi boleh, asyik.....�� Dalam islam dibolehkan juga lho.... Betapa semua problematika kehidupan sudah diatur dalam islam sampai adab/etikanya. Kereenn iya islam?!� AlhamdulillahirobbilAalamiin. Masa iya kita berdiam diri saja, kan kita punya anggota tubuh untuk digerakan/diekspresikan. �� mengkritik, menyampaikan keluhan, curhat, memberikan saran, menasihat itu baik berarti kita peduli and peka��. Demikian juga kritik konstruktrif bagi perbaikan diri seseorang atau lembaga, why not?! Namun ow ow ow���, nasihat, keluhan, saran, curhatan, dan kritik harus disampaikan dengan adab or etika yang tepat, terutama dalam hal cara (how) dan waktu (timing)�. Dalam Islam, memberikan nasihat, kritikan, menyampaikan keluhan, curhat harus disampaikan dengan bijak sehingga tidak mempermalukan, menjadi kesalah pahaman sampai ke ghibah terhadap sesuatu yang sedang kita kuluhkan, kritisi, nasehati, or dicurhati� (-i... kata kerja pelaku yg telah membuat kita menjadi... bisa juga kata kerja imperatif, hehe apa deuih iya malah ke semantik bhs Indonesia��). Hayu ah gapleh (gaul tapi sholih/ah kita next... Berikut ini etika memberi nasihat, menyampaikan keluhan, mengkritisi, mencurhati dalam Islam sebagaimana dikemukakan dalam Syarah ‘Arbain an-Nawawiyah.�� Pertama, janganlah ikatan pertemanan, persaudaraan, dan lainnya yang ada di antara kita, kamu, dia, mereka, aku dengan orang lain membuat kita merasa enggan atau tidak enak hati untuk menasihati orang tersebut bila ia melakukan kemungkaran. Karena sesungguhnya, persaudaraan sejati adalah persaudaraan yang dilakukan karena Alloh, cinta dan benci pun karena Alloh. Intinya kita diharuskan mengingatkan dlm kebenaran dan gesit mencegah mungkaran (tah eta�) Keluarga, guru, teman, Sahabat dll yang sejati, adeuh wit wit wiw ah��� bukanlah mereka yang selalu membenarkan kita baik, kita benar atau salah, akan tetapi mereka yg sejati adalah mereka yang mengingatkan kita ketika kita lupa, menegur kita ketika kita salah, dan menasihati kita kepada kebenaran dan mencegah kita dari kesesatan. Sungguh dewasa ini banyak orang yang meninggalkan nasihat-menasihati, maka semoga kita tidak menjadi bagian dari orang-orang tersebut. Beranilah untuk menasehati karena dengan menasehati kita belajar retorika dan ini jadi lahan mendapat pahala dari Allah.
  • 2. Kedua, hendaklah nasihat itu dilakukan dengan cara yang baik, bukan dengan celaan dan hinaan, atau cara-cara kasar lainnya. �� Qul khairan, Hendaklah berkata baik, Sungguh banyak manusia yang belum bisa menerima isi yg tersirat dan tersurat dari nasihat, keluhan, kritikaan, curhatan yg panjaaaaaaaaaang panjang dari ujaran kita, apalagi jika nasihat /keluhan/ kritikan yang dilakukan dengan cara yang kasar, maka akan semakin kecil kemungkinan nasihat itu diterima, terutama disampaikan dgn emosi negatif malah mendzalimi diri dan orang. Dan tolong menolong dlm kebaikan. ( ( ‫َى‬‫ش‬ْ‫خ‬َ‫ي‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ُ‫ر‬َّ‫ك‬َ‫ذ‬َ‫ت‬َ‫ي‬ ُ‫ه‬َّ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ ‫ا‬ً‫ن‬ِّ‫ي‬َ‫ل‬ ‫ال‬ ْ‫و‬َ‫ق‬ ُ‫ه‬َ‫ل‬ ‫وال‬ُ‫ق‬َ‫ف‬٤٤ “Maka berbicaralah kamu berdua kepadanya dengan kata-kata yang lemah lembut, mudah-mudahan ia ingat atau takut” (QS. Thaha: 44) Ketiga, hendaklah nasihat, menyampaikn keluhan/ kritikan/ saran u orang/lembaga dilakukan bukan di depan umum atau di depan orang lain, akan tetapi lakukanlah komunikasi dengan pribadi, dengan empat mata, kalau di gadged via JAPRI/ pesan pribadi. Mari kita bijaksana tidak membuat status di wa, story facebook/ Ig or akun akun sosmed lain tentang curhatan/ keluhan/ kritikan/ saran/ ujaran kekesalan kita untuk orang atau lembaga. setiap orang dan lembaga memiliki privasi yang harus saling dijaga, dan bahasa tulisan memiliki makna multitafsir. bahkan anak kecil sekalipun tidak boleh dimarahi, ditegur, dikritisi di depan umum, misal didepan kakaknya sendiri, diusahan iya itu empat mata sambil diajak diskusi. Tidaklah seseorang menutupiaib orang lain di dunia,melainkan Allah akan menutupiaibnya di hari kiamat kelak.” [Shahih Muslim] Sesungguhnya manusia tidak suka bila kesalahannya diketahui oleh orang lain, apalagi oleh orang banyak, maka jika engkau menasihati manusia di depan umum, maka seolah-olah engkau tengah membuka aibnya di depan umum, dan tentu orang tersebut akan tidak suka sehingga akan semakin kecil kemungkian dia menerima nasihatmu. Manusiakanlah manusia karena anda manusia. Keempat, tidak ada kewajiban bagi kita untuk memastikan seseorang yang kita nasihati untuk menerima nasihat kita. Kewajiban kita sebatas memberi nasihat sebaik mungkin, bila diterima itu yang terbaik baginya, dan bila ditolak maka itu urusannya dengan Robbnya. Kelima, jangan lupa iringi nasihat dengan doa, agar orang yang kita nasihati mau kembali kepada kebenaran. Wallahu a’lam bish-showab. Komunikasi adalah seni, gunakan hati, etika dan adab untuk menampilkan keindahannya saat bicara. Bismilllah mohon maaf ibu bapak, orang tua siswa sit Matahati, mari kita sama sama kembali saling menguatkan ukhuwah ini, bersatu padu membangun peradaban bangsa, membentuk karakter baik dimulai dari hal komunikasi yang baik. orangtua bagi sekolah
  • 3. adalah benteng pengokoh, bahu membahu kita sama memperkuat banguan pendidikan ini. mohon maaf bila ada keluhan, saran, kritikan mengenai guru wali kelas, guru bidang studi mangga kami terbuka untuk diskusi bersama, tapi tolong langsung via japri atau jika ada keluhan mengenai sekolah misal jemputan, katering, layanan lainnya kami pun sangat terbuka untuk sama sama kembali mengevaluasi dan berusaha kembali memperbaiki, dengan beberapa tahapan. hamasah. terima kasih, semoga kebaikan mamah ayah dibalas oleh Allah.