SlideShare a Scribd company logo
Hasri Ainur Rahmah | Regilia Shinta Mayangsari
AVES (BURUNG)
X MIA 5
Aves adalah vertebrata yang tubuhnya ditutupi oleh bulu yang
berasal dari epidermis dan memiliki bermacam-macam adaptasi
untuk terbang.
Ciri-ciri Aves :
1. Tidak memiliki gigi (fungsi gigi digantikan
oleh paruh)
2. Hewan berdarah panas (homoioterm)
3. Memiliki jantung sempurna.
4. Fertilisasi berlangsung secara internal.
5. Memiliki tulang ekor pendek.
Struktur Aves keterangan :
1. paruh
2.faring
3.celah faring
4.mata
5.teinga
6.sayap
7.bulu halus pada leher
8.bulu ekor
9.digiti
A.badan
B.alat gerak
Sistem Percernaan Aves
Klasifikasi Aves
Galliformes (unggas)
Casuariiformes (kasuari)
Passeriformes (burung penyanyi)
Strigiformes (burung hantu)
Falconiformes (burung pemangsa)
Columbiformes (merpati)
Psittaciformes (burung nuri)
Ciconiiformes (bangau)
Galliformes (unggas)
Ciri-ciri :
• Terbangnya pendek-pendek.
• Paruh pendek bulu dengan cabang bulu.
• Kaki digunakan untuk berlari dan mengais.
• Pemakan biji-biji rerumputan (Graminivor).
Contoh : kalkun (Meleagris gallapavo) dan ayam buras (Gallus
domesticus)
Merupakan kelompok burung tak terbang.
Ciri-ciri :
• Ukuran tubuh besar.
• Kepala berbulu tipis, leher dan badan berbulu tebal.
• Bulu bercabang hamper sama panjang dengan induknya.
• Kaki berjari tiga, satu diantaranya bercakar runcing.
• Tulang dada tanpa lunas.
• Sayap kecil.
Contoh : emu (Dromaius novaehollandiae) dan kasuari bergelambir
ganda (Casuarius casuarius)
Casuariiformes (kasuari)
Ciri-ciri :
• Kaki berjari-jari empat, dengan bentuk 3 ke depan dan 1 ke belakang
• Paruh sesuai dengan memotong.
Contoh : beo (Gracula religiosa) dan jalak Bali (Leucopsar rothschildi)
Passeriformes (burung penyanyi)
Ciri-ciri :
• Kepala besar dan bulat
• Mata besar dan menghadap ke depan, di kelilingi oleh bulu-bulu yang tersusun
radial ( menjari)
• Lubang telinga lebar, sering kali tertutup oleh lipatan kulit
• Paruh pendek
• Jari kaki mempuyai cakar yang tajam sesuai dengan fungsinya untuk
mengcengkeram
• Aktif diwaktu malam (nokturnal), sebagai predator.
Contoh : burung hantu sayap bundar (Uroglaux dimorpha)
Strigiformes (burung hantu)
Ciri-ciri :
• Mencakup burung-burung buas dengan ciri-ciri sebagai berikut:
• Paruh pendek, ujungnya melepas dan runcing, tepi-tepinya tajam.
• Jari-jari kaki tajam melengkung sesuai untuk mencengkram mangsanya.
• Kuat terbang.
Contoh : elang kepala botak (Haliaeetus leucocephalus), dan rajawali emas (Aquila
chrysaetos)
Falconiformes (burung pemangsa)
Ciri-ciri :
• Paruh pendek dan langsing.
• Tarsus biasanya lebih pendek daripada jari-jari.
• Kulit tebal dan halis.
• Tembolok besar dan menghasilkan cairan seperti susu (pigeon susu) untuk
anaknya.
• Pemakan biji-bijian (Graminivor) dan buah-buahan (fragivor).
Contoh : perkutut (Geopelia striata) dan burung dara mahkota elok (Goura cristata)
Columbiformes (merpati)
Ciri-ciri :
• Bulu-bulu berwarna hijau, biru, kuning, atau hijau.
• Paruh pendek, sempit, tepinya tajam, ujungnya berkait.
• Paruh bagian atas bersendi dengan tengkorak sehingga dapat bergerak.
• Kaki bertipe “zygodactylus” (dua jari ke depan dua jari ke belakang).
• Jari terluar tidak “reversible” (tidak dapat dibalikka ke depan).
Contoh : betet kepala biru (Pionus menstruus) dan kakaktua berjambul (Cacatua
galerita)
Psittaciformes (burung nuri)
Ciri-ciri :
• Leher dan tungkai panjang.
• Paruh besar lurus atau berombak tajam.
• Jari-jari tanpa selaput.
• Bulu-bulu dekoratif.
• Burung yang baru menetas tidak berbulu.
• Makanannya ikan, atau hewan-hewan air yang lainnya.
Contoh : kuntul putih besar (Egretta alba) dan bangau (Mycteria leucocephala)
Ciconiiformes (bangau)
Peranan Aves
1. Telur dan dagingnya untuk bahan makanan sumber protein.
Sarang walet dibuat sop sarang burung.
2. Bahan obat, misalnya telur itik.
3. Hiburan, burung yang suaranya merdu dapat dilatih bermain
sirkus.
4. Bahan industri, misalnya bulu entok dapat digunakan untuk
membuat kok, dan pengisi bantal. Bulu ayam untuk membuat
kemoceng.
5. Predator alamiah, memangsa ulat dan serangga.
Aves (burung)

More Related Content

What's hot

Ppt mamalia (welly&fitri)
Ppt mamalia (welly&fitri)Ppt mamalia (welly&fitri)
Ppt mamalia (welly&fitri)Welly Andrei
 
Soal pilihan ganda aves
Soal pilihan ganda avesSoal pilihan ganda aves
Soal pilihan ganda aves
meldaambar
 
chordata X IIS
chordata X IISchordata X IIS
chordata X IIS
Tiora14
 
Presentasi lumut-fix
Presentasi lumut-fixPresentasi lumut-fix
Presentasi lumut-fixRian Maulana
 
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVESSISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
Aida
 
Sistem reproduksi vertebrata
Sistem reproduksi vertebrataSistem reproduksi vertebrata
Sistem reproduksi vertebrata
f' yagami
 
Animalia(Arthropoda) Kelas X
Animalia(Arthropoda) Kelas XAnimalia(Arthropoda) Kelas X
Animalia(Arthropoda) Kelas X
fadillahsalsa
 
Reptilia
ReptiliaReptilia
Reptilia
Ahadia Rosalina
 
Reptil
ReptilReptil
Filum Arthropoda Biologi
Filum Arthropoda BiologiFilum Arthropoda Biologi
Filum Arthropoda Biologi
Rahmatiana Yuniar
 
Tugas ppt fiswan reproduksi hewan
Tugas ppt fiswan reproduksi hewanTugas ppt fiswan reproduksi hewan
Tugas ppt fiswan reproduksi hewan
marwahmoniCha
 
Cacing(vermes) biologi
Cacing(vermes)  biologiCacing(vermes)  biologi
Cacing(vermes) biologi
SMA N 90 JKT
 
Sistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen VertebrataSistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen Vertebrata
Endang Sri Wati Matarru
 
Holothuroidea
HolothuroideaHolothuroidea
Holothuroidea
reskii13
 
Peredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewanPeredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewan
ayu larissa
 
Aves
AvesAves
Avertebrata penyusun terumbu karang
Avertebrata penyusun terumbu karangAvertebrata penyusun terumbu karang
Avertebrata penyusun terumbu karang
Teguh Edogawa
 
Laporan Praktikum 1 Chondrichtyes
Laporan Praktikum 1 ChondrichtyesLaporan Praktikum 1 Chondrichtyes
Laporan Praktikum 1 Chondrichtyes
Selly Noviyanty Yunus
 

What's hot (20)

Ppt mamalia (welly&fitri)
Ppt mamalia (welly&fitri)Ppt mamalia (welly&fitri)
Ppt mamalia (welly&fitri)
 
Soal pilihan ganda aves
Soal pilihan ganda avesSoal pilihan ganda aves
Soal pilihan ganda aves
 
Sistem integumen
Sistem integumenSistem integumen
Sistem integumen
 
chordata X IIS
chordata X IISchordata X IIS
chordata X IIS
 
Presentasi lumut-fix
Presentasi lumut-fixPresentasi lumut-fix
Presentasi lumut-fix
 
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVESSISTEM ENDOKRIN PADA AVES
SISTEM ENDOKRIN PADA AVES
 
Sistem reproduksi vertebrata
Sistem reproduksi vertebrataSistem reproduksi vertebrata
Sistem reproduksi vertebrata
 
Animalia(Arthropoda) Kelas X
Animalia(Arthropoda) Kelas XAnimalia(Arthropoda) Kelas X
Animalia(Arthropoda) Kelas X
 
Reptilia
ReptiliaReptilia
Reptilia
 
Reptil
ReptilReptil
Reptil
 
Filum Arthropoda Biologi
Filum Arthropoda BiologiFilum Arthropoda Biologi
Filum Arthropoda Biologi
 
Tugas ppt fiswan reproduksi hewan
Tugas ppt fiswan reproduksi hewanTugas ppt fiswan reproduksi hewan
Tugas ppt fiswan reproduksi hewan
 
Cacing(vermes) biologi
Cacing(vermes)  biologiCacing(vermes)  biologi
Cacing(vermes) biologi
 
Sistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen VertebrataSistem Integumen Vertebrata
Sistem Integumen Vertebrata
 
Holothuroidea
HolothuroideaHolothuroidea
Holothuroidea
 
Reptil, aves, mamalia
Reptil, aves, mamaliaReptil, aves, mamalia
Reptil, aves, mamalia
 
Peredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewanPeredaran darah pada hewan
Peredaran darah pada hewan
 
Aves
AvesAves
Aves
 
Avertebrata penyusun terumbu karang
Avertebrata penyusun terumbu karangAvertebrata penyusun terumbu karang
Avertebrata penyusun terumbu karang
 
Laporan Praktikum 1 Chondrichtyes
Laporan Praktikum 1 ChondrichtyesLaporan Praktikum 1 Chondrichtyes
Laporan Praktikum 1 Chondrichtyes
 

Viewers also liked

Avertebrata aves
Avertebrata avesAvertebrata aves
Avertebrata aves
yulita trianingsih
 
Biologi aves
Biologi avesBiologi aves
Biologi aves
Tria Monica
 
Aves (Burung)
Aves (Burung)Aves (Burung)
Aves (Burung)
Asri Arum Sari
 
Klasifikasi aves
Klasifikasi avesKlasifikasi aves
Klasifikasi aves
Uchiha Ithaci
 
Pendahuluan Materi Aves
Pendahuluan Materi AvesPendahuluan Materi Aves
Pendahuluan Materi Aves
meldaambar
 
Kelompok 11 super kelas aves
Kelompok 11 super kelas avesKelompok 11 super kelas aves
Kelompok 11 super kelas aves
f' yagami
 
Ppt mamalia
Ppt mamaliaPpt mamalia
Ppt mamaliaEnyrah
 
MEKANISME PERNAPASAN BURUNG
MEKANISME PERNAPASAN BURUNGMEKANISME PERNAPASAN BURUNG
MEKANISME PERNAPASAN BURUNG
gitaatr
 
Mamalia dan aves
Mamalia dan avesMamalia dan aves
Mamalia dan aves
Denny Fardian
 
Sistem pernapasan pada aves
Sistem pernapasan pada avesSistem pernapasan pada aves
Sistem pernapasan pada aveskrisnasuryanti
 
Presentasi Reproduksi Aves
Presentasi Reproduksi AvesPresentasi Reproduksi Aves
Presentasi Reproduksi Aves
arkhanprada
 
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Ummi Fitri
 
Ppt biologi mamalia
Ppt biologi mamaliaPpt biologi mamalia
Ppt biologi mamalia
UNIB
 
Kingdom Animalia (Vertebrata)
Kingdom Animalia (Vertebrata)Kingdom Animalia (Vertebrata)
Kingdom Animalia (Vertebrata)
setyarinima
 
Doves (game bird)
Doves (game bird)Doves (game bird)
Doves (game bird)
Mango Man
 
Aves [Birds]
Aves [Birds]Aves [Birds]
Aves [Birds]
Neil Rojan
 
Anatomi Aves
Anatomi AvesAnatomi Aves
Anatomi Aves
meldaambar
 
Sistem respirasi pada katak
Sistem respirasi pada katakSistem respirasi pada katak
Sistem respirasi pada katakkrisnasuryanti
 
Sistem organ aves
Sistem organ avesSistem organ aves
Sistem organ aves
ayu_hardini
 

Viewers also liked (20)

Avertebrata aves
Avertebrata avesAvertebrata aves
Avertebrata aves
 
Biologi aves
Biologi avesBiologi aves
Biologi aves
 
Aves (Burung)
Aves (Burung)Aves (Burung)
Aves (Burung)
 
Klasifikasi aves
Klasifikasi avesKlasifikasi aves
Klasifikasi aves
 
Pendahuluan Materi Aves
Pendahuluan Materi AvesPendahuluan Materi Aves
Pendahuluan Materi Aves
 
Kelompok 11 super kelas aves
Kelompok 11 super kelas avesKelompok 11 super kelas aves
Kelompok 11 super kelas aves
 
Ppt mamalia
Ppt mamaliaPpt mamalia
Ppt mamalia
 
MEKANISME PERNAPASAN BURUNG
MEKANISME PERNAPASAN BURUNGMEKANISME PERNAPASAN BURUNG
MEKANISME PERNAPASAN BURUNG
 
Mamalia dan aves
Mamalia dan avesMamalia dan aves
Mamalia dan aves
 
Sistem pernapasan pada aves
Sistem pernapasan pada avesSistem pernapasan pada aves
Sistem pernapasan pada aves
 
Presentasi Reproduksi Aves
Presentasi Reproduksi AvesPresentasi Reproduksi Aves
Presentasi Reproduksi Aves
 
Mamalia
MamaliaMamalia
Mamalia
 
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
Taksonomi Vetebtara "Ordo Aves"
 
Ppt biologi mamalia
Ppt biologi mamaliaPpt biologi mamalia
Ppt biologi mamalia
 
Kingdom Animalia (Vertebrata)
Kingdom Animalia (Vertebrata)Kingdom Animalia (Vertebrata)
Kingdom Animalia (Vertebrata)
 
Doves (game bird)
Doves (game bird)Doves (game bird)
Doves (game bird)
 
Aves [Birds]
Aves [Birds]Aves [Birds]
Aves [Birds]
 
Anatomi Aves
Anatomi AvesAnatomi Aves
Anatomi Aves
 
Sistem respirasi pada katak
Sistem respirasi pada katakSistem respirasi pada katak
Sistem respirasi pada katak
 
Sistem organ aves
Sistem organ avesSistem organ aves
Sistem organ aves
 

Similar to Aves (burung)

Kelompok 2 neornithes
Kelompok 2 neornithesKelompok 2 neornithes
Kelompok 2 neornithes
PPGTM Jemaat Tamalanrea
 
Kelompok 1 neornithes
Kelompok 1 neornithesKelompok 1 neornithes
Kelompok 1 neornithes
PPGTM Jemaat Tamalanrea
 
Mamalia
MamaliaMamalia
Mamalia
Lula Wanitama
 
Hewan Vertebrata kelas 7 SMP
Hewan Vertebrata kelas 7 SMPHewan Vertebrata kelas 7 SMP
Hewan Vertebrata kelas 7 SMP
Kurnia Saputri
 
Bab 10. Rngkasan aves
Bab 10. Rngkasan avesBab 10. Rngkasan aves
Bab 10. Rngkasan aves
Nana Citra
 
PPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.Oriinerdit
PPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.OriinerditPPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.Oriinerdit
PPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.Oriinerdit
ElizabethAngela3
 
Ordo caprimulgiformes kelas aves
Ordo caprimulgiformes kelas avesOrdo caprimulgiformes kelas aves
Ordo caprimulgiformes kelas aves
AnggunW
 
Ordo lepidoptera
Ordo lepidopteraOrdo lepidoptera
Ordo lepidoptera
Abdillah20
 
Chordata
ChordataChordata
Chordata
dianristan90
 
Vertebrata
VertebrataVertebrata
Tugas presentasi biologi x 2
Tugas presentasi biologi x 2Tugas presentasi biologi x 2
Tugas presentasi biologi x 2Aseng Budiman
 
Klasifikasi hewan
Klasifikasi hewanKlasifikasi hewan
Klasifikasi hewanXINYOUWANZ
 
450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx
450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx
450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx
IrfanRizaAfandi1
 
Chordata
ChordataChordata
Chordata
Kurnia Wati
 

Similar to Aves (burung) (20)

Kelompok 2 neornithes
Kelompok 2 neornithesKelompok 2 neornithes
Kelompok 2 neornithes
 
Kelompok 1 neornithes
Kelompok 1 neornithesKelompok 1 neornithes
Kelompok 1 neornithes
 
Mamalia
MamaliaMamalia
Mamalia
 
Animalia
AnimaliaAnimalia
Animalia
 
Vertebrata
VertebrataVertebrata
Vertebrata
 
Hewan Vertebrata kelas 7 SMP
Hewan Vertebrata kelas 7 SMPHewan Vertebrata kelas 7 SMP
Hewan Vertebrata kelas 7 SMP
 
Mamals
MamalsMamals
Mamals
 
Primata
PrimataPrimata
Primata
 
Bab 10. Rngkasan aves
Bab 10. Rngkasan avesBab 10. Rngkasan aves
Bab 10. Rngkasan aves
 
PPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.Oriinerdit
PPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.OriinerditPPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.Oriinerdit
PPT Bagian Tubuh Hewan Dan Tumbuhan.Oriinerdit
 
Ordo caprimulgiformes kelas aves
Ordo caprimulgiformes kelas avesOrdo caprimulgiformes kelas aves
Ordo caprimulgiformes kelas aves
 
Ordo lepidoptera
Ordo lepidopteraOrdo lepidoptera
Ordo lepidoptera
 
Chordata
ChordataChordata
Chordata
 
Vertebrata
VertebrataVertebrata
Vertebrata
 
Vertebrata
VertebrataVertebrata
Vertebrata
 
Tugas presentasi biologi x 2
Tugas presentasi biologi x 2Tugas presentasi biologi x 2
Tugas presentasi biologi x 2
 
Klasifikasi hewan
Klasifikasi hewanKlasifikasi hewan
Klasifikasi hewan
 
450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx
450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx
450853145-hewan-tingkat-tinggi-dan-hewan-tingkat-rendah.pptx
 
Chordata
ChordataChordata
Chordata
 
Zooin arthropoda
Zooin arthropodaZooin arthropoda
Zooin arthropoda
 

Aves (burung)

  • 1. Hasri Ainur Rahmah | Regilia Shinta Mayangsari AVES (BURUNG) X MIA 5
  • 2. Aves adalah vertebrata yang tubuhnya ditutupi oleh bulu yang berasal dari epidermis dan memiliki bermacam-macam adaptasi untuk terbang.
  • 3. Ciri-ciri Aves : 1. Tidak memiliki gigi (fungsi gigi digantikan oleh paruh) 2. Hewan berdarah panas (homoioterm) 3. Memiliki jantung sempurna. 4. Fertilisasi berlangsung secara internal. 5. Memiliki tulang ekor pendek.
  • 4. Struktur Aves keterangan : 1. paruh 2.faring 3.celah faring 4.mata 5.teinga 6.sayap 7.bulu halus pada leher 8.bulu ekor 9.digiti A.badan B.alat gerak
  • 6. Klasifikasi Aves Galliformes (unggas) Casuariiformes (kasuari) Passeriformes (burung penyanyi) Strigiformes (burung hantu) Falconiformes (burung pemangsa) Columbiformes (merpati) Psittaciformes (burung nuri) Ciconiiformes (bangau)
  • 7. Galliformes (unggas) Ciri-ciri : • Terbangnya pendek-pendek. • Paruh pendek bulu dengan cabang bulu. • Kaki digunakan untuk berlari dan mengais. • Pemakan biji-biji rerumputan (Graminivor). Contoh : kalkun (Meleagris gallapavo) dan ayam buras (Gallus domesticus)
  • 8. Merupakan kelompok burung tak terbang. Ciri-ciri : • Ukuran tubuh besar. • Kepala berbulu tipis, leher dan badan berbulu tebal. • Bulu bercabang hamper sama panjang dengan induknya. • Kaki berjari tiga, satu diantaranya bercakar runcing. • Tulang dada tanpa lunas. • Sayap kecil. Contoh : emu (Dromaius novaehollandiae) dan kasuari bergelambir ganda (Casuarius casuarius) Casuariiformes (kasuari)
  • 9. Ciri-ciri : • Kaki berjari-jari empat, dengan bentuk 3 ke depan dan 1 ke belakang • Paruh sesuai dengan memotong. Contoh : beo (Gracula religiosa) dan jalak Bali (Leucopsar rothschildi) Passeriformes (burung penyanyi)
  • 10. Ciri-ciri : • Kepala besar dan bulat • Mata besar dan menghadap ke depan, di kelilingi oleh bulu-bulu yang tersusun radial ( menjari) • Lubang telinga lebar, sering kali tertutup oleh lipatan kulit • Paruh pendek • Jari kaki mempuyai cakar yang tajam sesuai dengan fungsinya untuk mengcengkeram • Aktif diwaktu malam (nokturnal), sebagai predator. Contoh : burung hantu sayap bundar (Uroglaux dimorpha) Strigiformes (burung hantu)
  • 11. Ciri-ciri : • Mencakup burung-burung buas dengan ciri-ciri sebagai berikut: • Paruh pendek, ujungnya melepas dan runcing, tepi-tepinya tajam. • Jari-jari kaki tajam melengkung sesuai untuk mencengkram mangsanya. • Kuat terbang. Contoh : elang kepala botak (Haliaeetus leucocephalus), dan rajawali emas (Aquila chrysaetos) Falconiformes (burung pemangsa)
  • 12. Ciri-ciri : • Paruh pendek dan langsing. • Tarsus biasanya lebih pendek daripada jari-jari. • Kulit tebal dan halis. • Tembolok besar dan menghasilkan cairan seperti susu (pigeon susu) untuk anaknya. • Pemakan biji-bijian (Graminivor) dan buah-buahan (fragivor). Contoh : perkutut (Geopelia striata) dan burung dara mahkota elok (Goura cristata) Columbiformes (merpati)
  • 13. Ciri-ciri : • Bulu-bulu berwarna hijau, biru, kuning, atau hijau. • Paruh pendek, sempit, tepinya tajam, ujungnya berkait. • Paruh bagian atas bersendi dengan tengkorak sehingga dapat bergerak. • Kaki bertipe “zygodactylus” (dua jari ke depan dua jari ke belakang). • Jari terluar tidak “reversible” (tidak dapat dibalikka ke depan). Contoh : betet kepala biru (Pionus menstruus) dan kakaktua berjambul (Cacatua galerita) Psittaciformes (burung nuri)
  • 14. Ciri-ciri : • Leher dan tungkai panjang. • Paruh besar lurus atau berombak tajam. • Jari-jari tanpa selaput. • Bulu-bulu dekoratif. • Burung yang baru menetas tidak berbulu. • Makanannya ikan, atau hewan-hewan air yang lainnya. Contoh : kuntul putih besar (Egretta alba) dan bangau (Mycteria leucocephala) Ciconiiformes (bangau)
  • 15. Peranan Aves 1. Telur dan dagingnya untuk bahan makanan sumber protein. Sarang walet dibuat sop sarang burung. 2. Bahan obat, misalnya telur itik. 3. Hiburan, burung yang suaranya merdu dapat dilatih bermain sirkus. 4. Bahan industri, misalnya bulu entok dapat digunakan untuk membuat kok, dan pengisi bantal. Bulu ayam untuk membuat kemoceng. 5. Predator alamiah, memangsa ulat dan serangga.