SlideShare a Scribd company logo
1 of 48
BNSP
Denpasar, 20-24 November 2023
ASESOR
KOMPETENSI
MERENCANAKAN
AKTIVITAS DAN
PROSES ASESMEN
2
BNSP
SKEMA Asesor Kompetensi
1. Kebijakan Sistem Sertifikasi Kompetensi
2. Merencanakan Aktivitas dan Proses Asesmen (MAPA)
(P.85ASM00.001)
3. Melaksanakan Asesmen (MA)
(P.85ASM00.003.2)
4. Memberikan Kontribusi dalam Validasi Asesmen (MKVA)
(P.854900.047.01)
BNSP
14/LSP/SKM/03/2022
4
TUJUAN
INSTRUKSIONAL
Menentukan Pendekatan Asesmen
Identifikasi Persyaratan Modifikasi
dan Kontekstualisasi
Menyusun Instrumen Asesmen
Mempersiapkan Rencana Asesmen
ELEMEN 1
Penjelasan tulisan dicetak
tebal pada slide berikut....
5
Menentukan Pendekatan
Asesmen
1.1
Kandidat, tujuan dan
konteks asesmen
diidentifikasi dan
dikonfirmasikan dengan
orang yang relevan
sesuai dengan
persyaratan hukum,
organisasi dan etika
1.2
Standar industri atau
tempat kerja yang
berlaku diidentifikasi dan
diakses untuk asesmen,
dan persyaratan asesmen
spesifik apa pun.
Kandidat / Asesi
6
Hasil Pelatihan
dan/ Pendidikan
Kurikulum dan Fasilitas
Praktek
Hasil Pelatihan dan/
atau Pendidikan
Kurikulum belum berbasis
kompetensi
Pekerja
Berpengalaman
Berasal dari industri/
tempat kerja yang dalam
operasionalnya mampu
telusur dengan standar
kompetensi
Pekerja
Berpengalaman
Bersal dari industri/tempat
kerja yang dalam
operasionalnya belum
berbasis kompetensi
Pelatihan/ Belajar
mandiri atau
otodidak
Rekognisi
Pembelajaran
Lampau
Pengakuan
Kompetensi
Terkini (PKT)
Sertifikasi
Kompetensi
Evaluasi hasil
Pelatihan/ Proses
Pembelajaran
Penetapan
kemajuan dalam
rangka
pencapaian
kualifikasi
TUJUAN
ASESMEN/
RPL
Rekrumen Berbasis
kompetensi
Pengklasifikasian Karyawan/
Pengembangan
Pengukuran Kinerja
Pemberian lisensi, registrasi
atau persyaratan regulator
Tujuan Asesmen
8
www.puzzletemplate.com P A G E
2
Dengan Peluang untuk
mengumpulkan bukti
dalam berbagai situasi
(tersedia atau terbatas).
3
Dalam hubungan antar
standar kompetensi dengan
bukti untuk mendukung
assmen, aktivitas pekerjaan
kandididat ditempat kerja,
dan aktivitas belajar.
1
Dengan lingkungan
tempat kerja (tempat
kerja riil atau simulasi).
4
Dalam hubungannya
dengan siapa yang
melakukan asesmen
(lembaga sertifikasi,
lembaga pelatihan, asesor
dari dunia usaha
(enterprise
assessor).
Konteks
Asesmen
Konteks Asesmen
Persyaratan Hukum, Organisasi
dan Etika
Sistem jaminan mutu
Kebijakan Prosedur
Sistem Asesmen
Rencana
Bisnis dan
Kinerja
Persyaratan hukum –
anti-diskriminasi
Pengaturan Saling
Pengakuan
Persyaratan Strategi
Asesmen
Pengaturan
kolaboratif dan
kemitraan
Sistem pelaporan,
pengambilan
keputusan
asesmen
Ruag lingkup registrasi
Kebijakan dan
Prosedur SDM
Kebijakan dan
prosedur akses
dan kesetaraan
Kerangka Kualifikasi
03
Peran pekerjaan,
tanggung jawab,dan
kondisi
Pihak yang Relevan
untuk Dikonfirmasi
Lainnya
Manajer
Pelatihan
Manajer
Sertifikasi
Page 4
Lembaga Pelatihan Kerja
11
P A G E
Standar Industri atau Tempat Kerja
Standar Kompetensi
Kriteria asesmen
kurikulum saja
Spesifikasi kinerja suatu
perusahaan atau industri
Spesifikasi Produk.
Pedoman Khusus
Pelanggan, Perusahaan
atau Organisasi
01
02
03
04
05
06
Latihan.1. MAPA.01 Bagian 1
5/2/2024 12
Lakukan identifikasi dan konfirmasi
kandidat (asesi), tujuan dan konteks
asesmen dengan orang yang relevan
sesuai dengan persyaratan hukum,
organisasi dan etika. Pilih salah satu
kandidat/ asesi:
1. Hasil pelatihan dan / atau pendidikan, dimana Kurikulum
dan fasilitas praktek mampu telusur terhadap standar
kompetensi.
2. Hasil pelatihan dan / atau pendidikan, dimana kurikulum
belum berbasis kompetensi.
3. Pekerja berpengalaman, dimana berasal dari
industri/tempat kerja yang dalam operasionalnya mampu
telusur dengan standar kompetensi.
4. Pekerja berpengalaman, dimana berasal dari
industri/tempat kerja yang dalam operasionalnya belum
berbasis kompetensi.
5. Pelatihan / belajar mandiri atau otodidak.
Gunakan FR.MAPA-1 Bagian 1
13
TUJUAN
INSTRUKSIONAL
Menentukan Pendekatan
Asesmen
Identifikasi Persyaratan
Modifikasi dan Kontekstualisasi
Menyusun Instrumen Asesmen
Menyiapkan Rencana Asesmen
ELEMEN 2
14
Mempersiapkan Rencana
Asesmen
2.1
Unit kompetensi dan
persyaratan asesmen
dianalisis untuk
mengidentifikasi bukti dan
jenis bukti yang diperlukan
untuk menunjukkan
kompetensi, sesuai dengan
aturan bukti
2.2
Metode dan instrumen
asesmen dipilih untuk
mendukung pengumpulan
bukti yang ditetapkan,
dengan mempertimbangkan
konteks di mana asesmen
akan berlangsung
2.3
Rencana asesmen
dikembangkan dan
persetujuan didapatkan
dari para pemangku
kepentingan terkait.
Menentukan Bukti yg Berkualitas
your
footer
is
here
15
 Bukti: suatu bahan yang dikumpulkan dalam rangka memenuhi pencapaian
kompetensi asesi/kandidat sebagaimana dipersyaratkan unit/sejumlah unit
standar kompetensi
BUKTI
L
TL
T
BUKTI, JENIS BUKTI DAN ATURAN BUKTI
Valid
Autentik
Terkini
Memadai
5/2/2024 16
Langsung
Bukti Langsung adalah bukti yang
dikumpulkan oleh asesor melalui
pengamatan. Disebut bukti langsung
Tidak Langsung
Bukti tidak langsung adalah bukti yang
dikumpulkan yang tidak secara langsung
diamati oleh asesor.
Tambahan
Bukti Tambahan adalah bukti yang
digunakan untuk memastikan
kecukupan bukti-bukti yang diajukan
baik secara pengetahuan atau verifikasi
bukti tersebut.
BUKTI,
Suatu bahan yang
dikumpulkan
dalam rangka
membuktikan
pencapaian
kompetensi
peserta
Contoh Jenis Bukti
.
5/2/2024
17
Langsung
• Observasi aktivitas
kerja, baik pada
keadaan
sebenarnya
ataupun dalam
kondisi
disimulasikan.
• Contoh hasil kerja.
Tidak Langsung
• Laporan Pihak
ketiga yang
kredibel
• Portofolio
Tambahan
• Pertanyaan
Lisan
• Pertanyaan
Tertulis
• Pertanyaan
Wawancara
your
footer
is
here
19
Competency Assessment Approach
20
P A G E
Valid
Memenuhi seluruh persyaratan unit
kompetensi/ skema sertifikasi.
Valid
Autentik
Hasil kerja asesi
Autentik
Memadai
Bukti yang cukup sesuai persyaratan yang
diminta
Memadai
Terkini
Hasil kinerja yang terbaru
Terkini
Prinsip Aturan Bukti
LATIHAN 2
5/2/2024 21
Isilah formulir dibawah ini,
sebagai lanjutan dari bagian 1
dengan menggunakan unit
kompetensi yang Anda pilih.
Latihan #2: Gunakan formulir dibawah ini (MAPA .01, Bagian 2) untuk unit
kompetensi yang sama pada Latihan 1.
your
footer
is
here
22
25
TUJUAN
INSTRUKSIONAL
Menentukan Pendekatan Asesmen
Identifikasi Persyaratan Modifikasi
dan Kontekstualisasi
Menyusun Instrumen Asesmen
Menyiapkan Rencana Asesmen
ELEMEN 3
26
Identifikasi Persyaratan Modifikasi dan
Kontekstualisasi
3.1
Informasi dari kandidat
dan, jika relevan, tempat
kerja kandidat digunakan
untuk mengidentifikasi
kebutuhan
kontekstualisasi
3.2
Saran yang diberikan oleh
paket pelatihan atau
pengembang kursus yang
relevan diperiksa dengan
kebutuhan kontekstualisasi
yang diidentifikasi
3.3
Alat asesmen yang ada
dianalisis dan amandemen
yang diperlukan dicatatat
untuk mengatasi
kebutuhan
kontekstualisasi yang
diidentifikasi
.
3.4
Peluang untuk kegiatan
asesmen terintegrasi
diidentifikasi dan setiap
perubahan yang
diperlukan untuk alat
asesmen dicatat.
Kondisi medis
yang berdampak
terhadap
asesmen
Tingkat kemampuan fisik
yang berdampak
terhadap asesmen
Tingkat dan
pengalaman
asesmen
sebelumnya
Tingkat
Pengalaman
Kerja
Pertimbangan Kebutuhan Spesifik Asesi
Perbedaan pada
kemajuan belajar,
Dan lainnya
Hubungan antara
Standar Kompetensi
dan bukti untuk
mendukung RPL
Kesempatan
mengumpulkan dari
sejumlah situasi
Lingkungan
proses asesmen
dilaksanakan
Bagian Proses
Pendaftaran
Konteks Asesmen/ RPL
Pengaturan
hubungan
kerjasama,
Dan lainnya
LATIHAN 3
5/2/2024 29
Gunakan formulir dibawah ini (MAPA 1 Bagian 3) untuk unit
kompetensi yang sama pada Latihan 2
your
footer
is
here
30
Latihan #3: Gunakan formulir dibawah ini (MAPA .01, Bagian 3) untuk unit
kompetensi yang sama pada Latihan 2.
31
TUJUAN
INSTRUKSIONAL Menentukan Pendekatan
Asesmen
Identifikasi Persyaratan
Modifikasi dan Kontekstualisasi
Menyusun Instrumen Asesmen
Menyiapkan Rencana Asesmen
ELEMEN 4
Menyusun Instrumen Asesmen
Menganalisis instrumen asesmen yang tersedia untuk kesesuaian penggunaan dianalisis,
dan modifikasi yang diperlukan diidentifikasi
Instrumen asesmen untuk memenuhi standar dan kebutuhan tempat kerja/ kandidat
yang diperlukan dikembangkan
Instrumen asesmen terhadap persyaratan unit atau kursus dipetakan
Instruksi yang jelas ditulis untuk kandidat dan penilai mengenai penggunaan instrumen asesmen
Draft asesmen memenuhi standar yang diisyaratkan dan kebutuhan tempat kerja/ kandidat tertentu
serta catat hasil pemeriksaan diperiksa, dicatat dan dikonfirmasi
your
footer
is
here
33
Competency Assessment Approach
METODE OBSERVASI
Ceklis Observasi
Aktivitas di tempat
kerja atau Tempat Kerja
Simulasi (CL)
Tugas Praktik
Demonstrasi
Pertanyaan untuk
mendukung
observasi
Form Instrumen
Asesmen (FR.IA)
01 02 03
35
Form Instrumen
Asesmen (FR.IA)
Form Instrumen
Asesmen (FR.IA)
METODE KEGIATAN TERSTRUKTUR
Penjelasan Singkat
Proyek Terkait
Pekerjaan/ Kegiatan
Terstruktur lainnya –
DIT (Daftar Instruksi
Terstruktur
Form Instrumen Asesmen
(FR.IA 04)
04
36
Pada saat akan menggunakan
metode kegiatan terstruktur/
disimulasikan untuk mengases
kompetensi, instrumen
mencakup:
• skenario / garis besar situasi
• skrip untuk orang yang
terlibat dalam kegiatan /
simulasi
• instruksi untuk kandidat dan
asesor
• instruksi untuk kandidat dan
asesor
METODE TANYA JAWAB - 1
• Pertanyaan Tertulis
Pilihan Ganda (DPT)
• Lembar Kunci
Jawaban Pertanyaan
Tertulis Pilihan Ganda
• Lembar Jawaban
Pilihan Ganda
• Pertanyaan Tertulis Esai
• Lembar Kunci Jawaban
Pertanyaan Tertulis Esai
• Lembar Jawaban
Pertanyaan Tertulis Esai
Form Instrumen
Asesmen (FR.IA 05)
05-A, B, C 06 – A, B, C
37
Form Instrumen
Asesmen (FR.IA 06)
METODE TANYA JAWAB - 2
Daftar
Pertanyaan Lisan
(DPL)
Pertanyaan
Wawancara
(PW)
Form Instrumen
Asesmen (FR.IA 07)
07 09
38
Form Instrumen
Asesmen (FR.IA 09)
METODE PORTOFOLIO
Ceklis Verifikasi
Portofolio
Form Instrumen Asesmen
(FR.IA 08)
09 B
39
BENTUK BUKTI PENERAPAN
Jadwal Self-assessment Mengizinkan kandidat menilai kinerjanya sendiri terhadap
persyaratan unit kompetensi yang relevan.
Transkrip resmi, kualifikasi,
Pernyataan Pencapaian,
sertifikat
Memberikan bukti pendidikan atau pelatihan sebelumnya
yang diselesaikan di tempat atau di luar pekerjaan.
Umpan balik asesmen atau
daftar periksa yang lengkap
Memberikan bukti kinerja di tempat kerja, komentar
pengamat dan tindakan di masa depan sebagai hasil dari
asesmen.
Pernyataan atau referensi
tertulis
Memberikan bukti kinerja, tanggung jawab, prestasi, dan
tingkat keterampilan kandidat.
Deskripsi pekerjaan Memberikan bukti pengalaman kerja sebelumnya.
Jurnal kerja Memberikan bukti tugas, kegiatan, atau prestasi lain yang
dicapai oleh kandidat
selama berhari-hari atau berminggu-minggu di tempat
kerja atau dalam peran komunitas / relawan.
Contoh pekerjaan, misalnya
laporan, surat, desain.
Memberikan bukti kemampuan kandidat untuk
melakukan sebagian atau seluruh tugas atau proses
kerja.
Produk jadi, misalnya alat
selesai
Memberikan bukti kemampuan kandidat untuk
menghasilkan produk atau layanan.
Deskripsi atau spesifikasi
produk
Memberikan bukti bahwa kandidat mengetahui input,
output atau standar yang diperlukan untuk menghasilkan
produk atau menyediakan layanan.
Deklarasi berdasarkan
undang- undang
Memberikan bukti bahwa sampel pekerjaan adalah
pekerjaan kandidat.
METODE REVIEW PRODUK
09 B
40
Produk yang merupakan
output dari partisipasi
dalam suatu proyek, atau
sampel atau produk kerja
dapat menjadi bagian dari
bukti asesmen.
Alat yang dapat
dikembangkan untuk
metode ini dapat mencakup
spesifikasi produk dan
daftar periksa sederhana
untuk mengases produk
Standar Produk
Instrumen
Asesmen
LAPORAN PIHAK KETIGA
Klarifikasi Bukti
Pihak Ketiga
Form Instrumen Asesmen
(FR.IA 10)
10
41
Bukti pihak ketiga asalah bukti yang dikumpulkan
dari penyelia, rekan kerja, dan orang lain di tempat
kerja untuk mendukung keputusan asesmen.
Seorang asesor tidak selalu dapat mengamati
seorang kandidat selama periode waktu tertentu
dan beberapa kompetensi sulit untuk dinilai hanya
dengan melakukan observasi. Oleh karena itu,
mengumpulkan bukti pihak ketiga dapat menjadi
bagian penting dari proses asesmen.
LATIHAN 4
5/2/2024 42
Lakukan pengembangan Instrumen Asesmen sesuai dengan rencana
asesmen yang telah ditetapkan atau revisi instrumen yang sudah tersedia
sesuai dengan persyaratan unit (unit-unit) kompetensi dan skema sertifikasi.
 IA.01
 IA.02
 IA.03
 IA.07
 IA.11
Observasi Portofolio
 IA.08
 IA.09
 IA.10
TL + T
FR.MAPA.02 Peta Instrumen Asesmen >>>
Instruksi Terstruktur
 IA.04A
 IA.04B
 IA.06
L + T
MEMETAKAN INSTRUMEN TERHADAP
PERSYARATAN UNIT KOMPETENSI
ELEMEN DAN KUK
Berupa tugas-tugas yang akan dilaksanakan untuk melengkapi
seluruh unit (unit-unit) kompetensi
BATASAN VARIABEL
Penggunaan batasan variabel untuk membantu kontekstualisasi
asesmen agar memenuhi kebutuhan persyaratan.
PENGETAHUAN DAN
KETERAMPILAN YANG
DIPERLUKAN
Hal ini harus dicakup oleh asesmen unit (unit-unit) kompetensi.
Pertanyaan baik lisan maupun tertulis, adalah metode asesmen yang
paling sering digunakan untuk mengases pengetahuan, sedangkan
metode observasi atau laporan pihak ketiga merupakan metode yang
sering digunakan untuk mengumpulkan bukti keterampilan.
ASPEK PENTING/
KRITIS
Merupakan bukti penting yang dipersyaratkan oleh unit (unit-unit)
kompetensi dan harus dicapai selama proses asesmen
berlangsung.
5/2/2024 45
LATIHAN 5
5/2/2024 46
Periksa Instrumen Asesmen yang sudah ada, analisis
instrumen-instrumen dengan menggunakan form pemetaan
Gunakan MAPA 2
.
47
Latihan #4: Gunakan formulir dibawah ini (MAPA .02,)
METODE UJI COBA INSTRUMEN
.
48
PANEL PARA AHLI
Informasi dapat diperiksa oleh suatu paneL para
ahli, seperti perwakilan industri atau kolega
yang ahli di bidangnya, untuk memastikan
kejelasan materi asesmen, istilah bahasa yang
tepat dan relevan..
PANEL BERSAMA KOLEGA
instrumen dianalisa oleh kolega
sesama asesor yang memiliki
keterampilan asesmen untuk
memvalidasi instruksi bagi asesor dan
validitas dari instrumen itu sendiri.
.
PERCONTOHAN
Instrumen dapat digunakan sebagai
percontohan kepada sejumlah kecil
individu yang merupakan dari target
asesi. Penggunaan metode untuk
mempertimbangkan waktu dan
kesesuaian instrumen untuk asesinya.
UJI COBA
Instrumen asesmen dapat diuji cobakan kepada
suatu kelompok atau individu dengan
karakteristik tertentu. Uji coba tersebut
diantaranya untuk memastikan bahwa proses
sudah efektif, valid, reliable, sesuai dengan
tingkat kerangka kualifikasi.
49
Apakah Anda telah Mengembangkan sebanyak 3 kali?
Menentukan Pendekatan Asesmen
Identifikasi Persyaratan Modifikasi
dan Kontekstualisasi
Menyusun Instrumen Asesmen
Menyiapkan Rencana Asesmen
Selesai
Terima Kasih
Asessor kompetensi bagian MAPA PRESENTASI
Asessor kompetensi bagian MAPA PRESENTASI

More Related Content

Similar to Asessor kompetensi bagian MAPA PRESENTASI

01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf
01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf
01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf
IRWANHERYK
 
01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf
01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf
01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf
rifa tika
 
Contoh Presentasi.pptx
Contoh Presentasi.pptxContoh Presentasi.pptx
Contoh Presentasi.pptx
khamidmubarok
 

Similar to Asessor kompetensi bagian MAPA PRESENTASI (20)

BNSP Modul Merencanakan Aktivitas dan Proses Asesmen 2019 f
BNSP Modul Merencanakan Aktivitas dan Proses Asesmen 2019 fBNSP Modul Merencanakan Aktivitas dan Proses Asesmen 2019 f
BNSP Modul Merencanakan Aktivitas dan Proses Asesmen 2019 f
 
2. PRESENTASI ASKOM MAPA.pptx
2.  PRESENTASI ASKOM MAPA.pptx2.  PRESENTASI ASKOM MAPA.pptx
2. PRESENTASI ASKOM MAPA.pptx
 
MERENCANAKAN AKTIFITAS DAN PROSES ASESMEN
MERENCANAKAN AKTIFITAS DAN PROSES ASESMENMERENCANAKAN AKTIFITAS DAN PROSES ASESMEN
MERENCANAKAN AKTIFITAS DAN PROSES ASESMEN
 
Penjabaran Askom 2019
Penjabaran Askom 2019Penjabaran Askom 2019
Penjabaran Askom 2019
 
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
BNSP Modul Pelatihan Asesor Kompetensi f 18 mar 0924
 
Okpr10 020 b
Okpr10 020 bOkpr10 020 b
Okpr10 020 b
 
FIRE SAFETY AUDIT.ppt
FIRE SAFETY AUDIT.pptFIRE SAFETY AUDIT.ppt
FIRE SAFETY AUDIT.ppt
 
4d perangkat-akreditasi-smk
4d perangkat-akreditasi-smk4d perangkat-akreditasi-smk
4d perangkat-akreditasi-smk
 
01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf
01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf
01. Kebijakan Sistem Sertifikasi Nasional NEW (1).pdf
 
SUMMARY ASESMEN ASKOM.pptx
SUMMARY  ASESMEN ASKOM.pptxSUMMARY  ASESMEN ASKOM.pptx
SUMMARY ASESMEN ASKOM.pptx
 
Pedoman bnsp 201 syarat lsp
Pedoman bnsp 201 syarat lspPedoman bnsp 201 syarat lsp
Pedoman bnsp 201 syarat lsp
 
PENJELASAN PELATIHAN-MDF.pptx
PENJELASAN PELATIHAN-MDF.pptxPENJELASAN PELATIHAN-MDF.pptx
PENJELASAN PELATIHAN-MDF.pptx
 
Buku Kerja Rev Akhir Juli 2020
Buku Kerja Rev Akhir Juli  2020Buku Kerja Rev Akhir Juli  2020
Buku Kerja Rev Akhir Juli 2020
 
FORUM SDM BALI - LSP MSDM APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDM
FORUM SDM BALI - LSP MSDM   APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDMFORUM SDM BALI - LSP MSDM   APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDM
FORUM SDM BALI - LSP MSDM APL-02 Asesmen Mandiri - SUPERVISOR SDM
 
Buku kerja asesor tugas irwandony
Buku kerja asesor tugas irwandonyBuku kerja asesor tugas irwandony
Buku kerja asesor tugas irwandony
 
11125637.ppt
11125637.ppt11125637.ppt
11125637.ppt
 
04. PERENCANAAN ASESMENT.pdf
04. PERENCANAAN ASESMENT.pdf04. PERENCANAAN ASESMENT.pdf
04. PERENCANAAN ASESMENT.pdf
 
01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf
01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf
01. BNSP-MODUL AWARENESS 2019.pdf
 
Opkr10 023 b
Opkr10 023 bOpkr10 023 b
Opkr10 023 b
 
Contoh Presentasi.pptx
Contoh Presentasi.pptxContoh Presentasi.pptx
Contoh Presentasi.pptx
 

More from AriNingsih6

More from AriNingsih6 (6)

SAPTA PESONA DAN SADAR WISATA PRESENTASI.pptx
SAPTA PESONA DAN SADAR WISATA PRESENTASI.pptxSAPTA PESONA DAN SADAR WISATA PRESENTASI.pptx
SAPTA PESONA DAN SADAR WISATA PRESENTASI.pptx
 
Green Housekeeping Management (Room division)
Green Housekeeping Management (Room division)Green Housekeeping Management (Room division)
Green Housekeeping Management (Room division)
 
Green FO Managemen and room hotel manage
Green FO Managemen and room hotel manageGreen FO Managemen and room hotel manage
Green FO Managemen and room hotel manage
 
Ripped Paper Soft Style Marketing Plan by Slidesgo.pptx
Ripped Paper Soft Style Marketing Plan by Slidesgo.pptxRipped Paper Soft Style Marketing Plan by Slidesgo.pptx
Ripped Paper Soft Style Marketing Plan by Slidesgo.pptx
 
Kelompok 4 User Experince.pptx
Kelompok 4 User Experince.pptxKelompok 4 User Experince.pptx
Kelompok 4 User Experince.pptx
 
FWD
FWDFWD
FWD
 

Recently uploaded

Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953
 
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953
 
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptxPPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
firbadian97
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
buktifisikskp23
 
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di MedanObat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
 
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Obat Telat Bulan Di Bandung
 
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 

Recently uploaded (13)

Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
Jual Obat Aborsi Tasikmalaya ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik J...
 
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. KebumenPersyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
 
PPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH (1).pptx
PPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH  (1).pptxPPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH  (1).pptx
PPT ANALISIS KEUANGAN PEMERINTAH (1).pptx
 
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
ATP KELAS XII PKN BERBASIS DUNIA KERJA.docx
ATP KELAS XII PKN BERBASIS DUNIA KERJA.docxATP KELAS XII PKN BERBASIS DUNIA KERJA.docx
ATP KELAS XII PKN BERBASIS DUNIA KERJA.docx
 
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
 
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptxPPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
 
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di MedanObat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
 
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
 
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Jual Obat Aborsi Surabaya 082223109953 Klinik Penjual Obat Penggugur Kandunga...
Jual Obat Aborsi Surabaya 082223109953 Klinik Penjual Obat Penggugur Kandunga...Jual Obat Aborsi Surabaya 082223109953 Klinik Penjual Obat Penggugur Kandunga...
Jual Obat Aborsi Surabaya 082223109953 Klinik Penjual Obat Penggugur Kandunga...
 
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 

Asessor kompetensi bagian MAPA PRESENTASI

  • 3. SKEMA Asesor Kompetensi 1. Kebijakan Sistem Sertifikasi Kompetensi 2. Merencanakan Aktivitas dan Proses Asesmen (MAPA) (P.85ASM00.001) 3. Melaksanakan Asesmen (MA) (P.85ASM00.003.2) 4. Memberikan Kontribusi dalam Validasi Asesmen (MKVA) (P.854900.047.01) BNSP 14/LSP/SKM/03/2022
  • 4. 4 TUJUAN INSTRUKSIONAL Menentukan Pendekatan Asesmen Identifikasi Persyaratan Modifikasi dan Kontekstualisasi Menyusun Instrumen Asesmen Mempersiapkan Rencana Asesmen
  • 5. ELEMEN 1 Penjelasan tulisan dicetak tebal pada slide berikut.... 5 Menentukan Pendekatan Asesmen 1.1 Kandidat, tujuan dan konteks asesmen diidentifikasi dan dikonfirmasikan dengan orang yang relevan sesuai dengan persyaratan hukum, organisasi dan etika 1.2 Standar industri atau tempat kerja yang berlaku diidentifikasi dan diakses untuk asesmen, dan persyaratan asesmen spesifik apa pun.
  • 6. Kandidat / Asesi 6 Hasil Pelatihan dan/ Pendidikan Kurikulum dan Fasilitas Praktek Hasil Pelatihan dan/ atau Pendidikan Kurikulum belum berbasis kompetensi Pekerja Berpengalaman Berasal dari industri/ tempat kerja yang dalam operasionalnya mampu telusur dengan standar kompetensi Pekerja Berpengalaman Bersal dari industri/tempat kerja yang dalam operasionalnya belum berbasis kompetensi Pelatihan/ Belajar mandiri atau otodidak
  • 7. Rekognisi Pembelajaran Lampau Pengakuan Kompetensi Terkini (PKT) Sertifikasi Kompetensi Evaluasi hasil Pelatihan/ Proses Pembelajaran Penetapan kemajuan dalam rangka pencapaian kualifikasi TUJUAN ASESMEN/ RPL Rekrumen Berbasis kompetensi Pengklasifikasian Karyawan/ Pengembangan Pengukuran Kinerja Pemberian lisensi, registrasi atau persyaratan regulator Tujuan Asesmen
  • 8. 8 www.puzzletemplate.com P A G E 2 Dengan Peluang untuk mengumpulkan bukti dalam berbagai situasi (tersedia atau terbatas). 3 Dalam hubungan antar standar kompetensi dengan bukti untuk mendukung assmen, aktivitas pekerjaan kandididat ditempat kerja, dan aktivitas belajar. 1 Dengan lingkungan tempat kerja (tempat kerja riil atau simulasi). 4 Dalam hubungannya dengan siapa yang melakukan asesmen (lembaga sertifikasi, lembaga pelatihan, asesor dari dunia usaha (enterprise assessor). Konteks Asesmen Konteks Asesmen
  • 9. Persyaratan Hukum, Organisasi dan Etika Sistem jaminan mutu Kebijakan Prosedur Sistem Asesmen Rencana Bisnis dan Kinerja Persyaratan hukum – anti-diskriminasi Pengaturan Saling Pengakuan Persyaratan Strategi Asesmen Pengaturan kolaboratif dan kemitraan Sistem pelaporan, pengambilan keputusan asesmen Ruag lingkup registrasi Kebijakan dan Prosedur SDM Kebijakan dan prosedur akses dan kesetaraan Kerangka Kualifikasi 03 Peran pekerjaan, tanggung jawab,dan kondisi
  • 10. Pihak yang Relevan untuk Dikonfirmasi Lainnya Manajer Pelatihan Manajer Sertifikasi Page 4 Lembaga Pelatihan Kerja
  • 11. 11 P A G E Standar Industri atau Tempat Kerja Standar Kompetensi Kriteria asesmen kurikulum saja Spesifikasi kinerja suatu perusahaan atau industri Spesifikasi Produk. Pedoman Khusus Pelanggan, Perusahaan atau Organisasi 01 02 03 04 05 06
  • 12. Latihan.1. MAPA.01 Bagian 1 5/2/2024 12 Lakukan identifikasi dan konfirmasi kandidat (asesi), tujuan dan konteks asesmen dengan orang yang relevan sesuai dengan persyaratan hukum, organisasi dan etika. Pilih salah satu kandidat/ asesi: 1. Hasil pelatihan dan / atau pendidikan, dimana Kurikulum dan fasilitas praktek mampu telusur terhadap standar kompetensi. 2. Hasil pelatihan dan / atau pendidikan, dimana kurikulum belum berbasis kompetensi. 3. Pekerja berpengalaman, dimana berasal dari industri/tempat kerja yang dalam operasionalnya mampu telusur dengan standar kompetensi. 4. Pekerja berpengalaman, dimana berasal dari industri/tempat kerja yang dalam operasionalnya belum berbasis kompetensi. 5. Pelatihan / belajar mandiri atau otodidak. Gunakan FR.MAPA-1 Bagian 1
  • 13. 13 TUJUAN INSTRUKSIONAL Menentukan Pendekatan Asesmen Identifikasi Persyaratan Modifikasi dan Kontekstualisasi Menyusun Instrumen Asesmen Menyiapkan Rencana Asesmen
  • 14. ELEMEN 2 14 Mempersiapkan Rencana Asesmen 2.1 Unit kompetensi dan persyaratan asesmen dianalisis untuk mengidentifikasi bukti dan jenis bukti yang diperlukan untuk menunjukkan kompetensi, sesuai dengan aturan bukti 2.2 Metode dan instrumen asesmen dipilih untuk mendukung pengumpulan bukti yang ditetapkan, dengan mempertimbangkan konteks di mana asesmen akan berlangsung 2.3 Rencana asesmen dikembangkan dan persetujuan didapatkan dari para pemangku kepentingan terkait.
  • 15. Menentukan Bukti yg Berkualitas your footer is here 15  Bukti: suatu bahan yang dikumpulkan dalam rangka memenuhi pencapaian kompetensi asesi/kandidat sebagaimana dipersyaratkan unit/sejumlah unit standar kompetensi BUKTI L TL T
  • 16. BUKTI, JENIS BUKTI DAN ATURAN BUKTI Valid Autentik Terkini Memadai 5/2/2024 16 Langsung Bukti Langsung adalah bukti yang dikumpulkan oleh asesor melalui pengamatan. Disebut bukti langsung Tidak Langsung Bukti tidak langsung adalah bukti yang dikumpulkan yang tidak secara langsung diamati oleh asesor. Tambahan Bukti Tambahan adalah bukti yang digunakan untuk memastikan kecukupan bukti-bukti yang diajukan baik secara pengetahuan atau verifikasi bukti tersebut. BUKTI, Suatu bahan yang dikumpulkan dalam rangka membuktikan pencapaian kompetensi peserta
  • 17. Contoh Jenis Bukti . 5/2/2024 17 Langsung • Observasi aktivitas kerja, baik pada keadaan sebenarnya ataupun dalam kondisi disimulasikan. • Contoh hasil kerja. Tidak Langsung • Laporan Pihak ketiga yang kredibel • Portofolio Tambahan • Pertanyaan Lisan • Pertanyaan Tertulis • Pertanyaan Wawancara
  • 19. 20 P A G E Valid Memenuhi seluruh persyaratan unit kompetensi/ skema sertifikasi. Valid Autentik Hasil kerja asesi Autentik Memadai Bukti yang cukup sesuai persyaratan yang diminta Memadai Terkini Hasil kinerja yang terbaru Terkini Prinsip Aturan Bukti
  • 20. LATIHAN 2 5/2/2024 21 Isilah formulir dibawah ini, sebagai lanjutan dari bagian 1 dengan menggunakan unit kompetensi yang Anda pilih.
  • 21. Latihan #2: Gunakan formulir dibawah ini (MAPA .01, Bagian 2) untuk unit kompetensi yang sama pada Latihan 1. your footer is here 22
  • 22.
  • 23.
  • 24. 25 TUJUAN INSTRUKSIONAL Menentukan Pendekatan Asesmen Identifikasi Persyaratan Modifikasi dan Kontekstualisasi Menyusun Instrumen Asesmen Menyiapkan Rencana Asesmen
  • 25. ELEMEN 3 26 Identifikasi Persyaratan Modifikasi dan Kontekstualisasi 3.1 Informasi dari kandidat dan, jika relevan, tempat kerja kandidat digunakan untuk mengidentifikasi kebutuhan kontekstualisasi 3.2 Saran yang diberikan oleh paket pelatihan atau pengembang kursus yang relevan diperiksa dengan kebutuhan kontekstualisasi yang diidentifikasi 3.3 Alat asesmen yang ada dianalisis dan amandemen yang diperlukan dicatatat untuk mengatasi kebutuhan kontekstualisasi yang diidentifikasi . 3.4 Peluang untuk kegiatan asesmen terintegrasi diidentifikasi dan setiap perubahan yang diperlukan untuk alat asesmen dicatat.
  • 26. Kondisi medis yang berdampak terhadap asesmen Tingkat kemampuan fisik yang berdampak terhadap asesmen Tingkat dan pengalaman asesmen sebelumnya Tingkat Pengalaman Kerja Pertimbangan Kebutuhan Spesifik Asesi Perbedaan pada kemajuan belajar, Dan lainnya
  • 27. Hubungan antara Standar Kompetensi dan bukti untuk mendukung RPL Kesempatan mengumpulkan dari sejumlah situasi Lingkungan proses asesmen dilaksanakan Bagian Proses Pendaftaran Konteks Asesmen/ RPL Pengaturan hubungan kerjasama, Dan lainnya
  • 28. LATIHAN 3 5/2/2024 29 Gunakan formulir dibawah ini (MAPA 1 Bagian 3) untuk unit kompetensi yang sama pada Latihan 2
  • 29. your footer is here 30 Latihan #3: Gunakan formulir dibawah ini (MAPA .01, Bagian 3) untuk unit kompetensi yang sama pada Latihan 2.
  • 30. 31 TUJUAN INSTRUKSIONAL Menentukan Pendekatan Asesmen Identifikasi Persyaratan Modifikasi dan Kontekstualisasi Menyusun Instrumen Asesmen Menyiapkan Rencana Asesmen
  • 31. ELEMEN 4 Menyusun Instrumen Asesmen Menganalisis instrumen asesmen yang tersedia untuk kesesuaian penggunaan dianalisis, dan modifikasi yang diperlukan diidentifikasi Instrumen asesmen untuk memenuhi standar dan kebutuhan tempat kerja/ kandidat yang diperlukan dikembangkan Instrumen asesmen terhadap persyaratan unit atau kursus dipetakan Instruksi yang jelas ditulis untuk kandidat dan penilai mengenai penggunaan instrumen asesmen Draft asesmen memenuhi standar yang diisyaratkan dan kebutuhan tempat kerja/ kandidat tertentu serta catat hasil pemeriksaan diperiksa, dicatat dan dikonfirmasi
  • 33. METODE OBSERVASI Ceklis Observasi Aktivitas di tempat kerja atau Tempat Kerja Simulasi (CL) Tugas Praktik Demonstrasi Pertanyaan untuk mendukung observasi Form Instrumen Asesmen (FR.IA) 01 02 03 35 Form Instrumen Asesmen (FR.IA) Form Instrumen Asesmen (FR.IA)
  • 34. METODE KEGIATAN TERSTRUKTUR Penjelasan Singkat Proyek Terkait Pekerjaan/ Kegiatan Terstruktur lainnya – DIT (Daftar Instruksi Terstruktur Form Instrumen Asesmen (FR.IA 04) 04 36 Pada saat akan menggunakan metode kegiatan terstruktur/ disimulasikan untuk mengases kompetensi, instrumen mencakup: • skenario / garis besar situasi • skrip untuk orang yang terlibat dalam kegiatan / simulasi • instruksi untuk kandidat dan asesor • instruksi untuk kandidat dan asesor
  • 35. METODE TANYA JAWAB - 1 • Pertanyaan Tertulis Pilihan Ganda (DPT) • Lembar Kunci Jawaban Pertanyaan Tertulis Pilihan Ganda • Lembar Jawaban Pilihan Ganda • Pertanyaan Tertulis Esai • Lembar Kunci Jawaban Pertanyaan Tertulis Esai • Lembar Jawaban Pertanyaan Tertulis Esai Form Instrumen Asesmen (FR.IA 05) 05-A, B, C 06 – A, B, C 37 Form Instrumen Asesmen (FR.IA 06)
  • 36. METODE TANYA JAWAB - 2 Daftar Pertanyaan Lisan (DPL) Pertanyaan Wawancara (PW) Form Instrumen Asesmen (FR.IA 07) 07 09 38 Form Instrumen Asesmen (FR.IA 09)
  • 37. METODE PORTOFOLIO Ceklis Verifikasi Portofolio Form Instrumen Asesmen (FR.IA 08) 09 B 39 BENTUK BUKTI PENERAPAN Jadwal Self-assessment Mengizinkan kandidat menilai kinerjanya sendiri terhadap persyaratan unit kompetensi yang relevan. Transkrip resmi, kualifikasi, Pernyataan Pencapaian, sertifikat Memberikan bukti pendidikan atau pelatihan sebelumnya yang diselesaikan di tempat atau di luar pekerjaan. Umpan balik asesmen atau daftar periksa yang lengkap Memberikan bukti kinerja di tempat kerja, komentar pengamat dan tindakan di masa depan sebagai hasil dari asesmen. Pernyataan atau referensi tertulis Memberikan bukti kinerja, tanggung jawab, prestasi, dan tingkat keterampilan kandidat. Deskripsi pekerjaan Memberikan bukti pengalaman kerja sebelumnya. Jurnal kerja Memberikan bukti tugas, kegiatan, atau prestasi lain yang dicapai oleh kandidat selama berhari-hari atau berminggu-minggu di tempat kerja atau dalam peran komunitas / relawan. Contoh pekerjaan, misalnya laporan, surat, desain. Memberikan bukti kemampuan kandidat untuk melakukan sebagian atau seluruh tugas atau proses kerja. Produk jadi, misalnya alat selesai Memberikan bukti kemampuan kandidat untuk menghasilkan produk atau layanan. Deskripsi atau spesifikasi produk Memberikan bukti bahwa kandidat mengetahui input, output atau standar yang diperlukan untuk menghasilkan produk atau menyediakan layanan. Deklarasi berdasarkan undang- undang Memberikan bukti bahwa sampel pekerjaan adalah pekerjaan kandidat.
  • 38. METODE REVIEW PRODUK 09 B 40 Produk yang merupakan output dari partisipasi dalam suatu proyek, atau sampel atau produk kerja dapat menjadi bagian dari bukti asesmen. Alat yang dapat dikembangkan untuk metode ini dapat mencakup spesifikasi produk dan daftar periksa sederhana untuk mengases produk Standar Produk Instrumen Asesmen
  • 39. LAPORAN PIHAK KETIGA Klarifikasi Bukti Pihak Ketiga Form Instrumen Asesmen (FR.IA 10) 10 41 Bukti pihak ketiga asalah bukti yang dikumpulkan dari penyelia, rekan kerja, dan orang lain di tempat kerja untuk mendukung keputusan asesmen. Seorang asesor tidak selalu dapat mengamati seorang kandidat selama periode waktu tertentu dan beberapa kompetensi sulit untuk dinilai hanya dengan melakukan observasi. Oleh karena itu, mengumpulkan bukti pihak ketiga dapat menjadi bagian penting dari proses asesmen.
  • 40. LATIHAN 4 5/2/2024 42 Lakukan pengembangan Instrumen Asesmen sesuai dengan rencana asesmen yang telah ditetapkan atau revisi instrumen yang sudah tersedia sesuai dengan persyaratan unit (unit-unit) kompetensi dan skema sertifikasi.  IA.01  IA.02  IA.03  IA.07  IA.11 Observasi Portofolio  IA.08  IA.09  IA.10 TL + T FR.MAPA.02 Peta Instrumen Asesmen >>> Instruksi Terstruktur  IA.04A  IA.04B  IA.06 L + T
  • 41. MEMETAKAN INSTRUMEN TERHADAP PERSYARATAN UNIT KOMPETENSI ELEMEN DAN KUK Berupa tugas-tugas yang akan dilaksanakan untuk melengkapi seluruh unit (unit-unit) kompetensi BATASAN VARIABEL Penggunaan batasan variabel untuk membantu kontekstualisasi asesmen agar memenuhi kebutuhan persyaratan. PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN YANG DIPERLUKAN Hal ini harus dicakup oleh asesmen unit (unit-unit) kompetensi. Pertanyaan baik lisan maupun tertulis, adalah metode asesmen yang paling sering digunakan untuk mengases pengetahuan, sedangkan metode observasi atau laporan pihak ketiga merupakan metode yang sering digunakan untuk mengumpulkan bukti keterampilan. ASPEK PENTING/ KRITIS Merupakan bukti penting yang dipersyaratkan oleh unit (unit-unit) kompetensi dan harus dicapai selama proses asesmen berlangsung. 5/2/2024 45
  • 42. LATIHAN 5 5/2/2024 46 Periksa Instrumen Asesmen yang sudah ada, analisis instrumen-instrumen dengan menggunakan form pemetaan Gunakan MAPA 2 .
  • 43. 47 Latihan #4: Gunakan formulir dibawah ini (MAPA .02,)
  • 44. METODE UJI COBA INSTRUMEN . 48 PANEL PARA AHLI Informasi dapat diperiksa oleh suatu paneL para ahli, seperti perwakilan industri atau kolega yang ahli di bidangnya, untuk memastikan kejelasan materi asesmen, istilah bahasa yang tepat dan relevan.. PANEL BERSAMA KOLEGA instrumen dianalisa oleh kolega sesama asesor yang memiliki keterampilan asesmen untuk memvalidasi instruksi bagi asesor dan validitas dari instrumen itu sendiri. . PERCONTOHAN Instrumen dapat digunakan sebagai percontohan kepada sejumlah kecil individu yang merupakan dari target asesi. Penggunaan metode untuk mempertimbangkan waktu dan kesesuaian instrumen untuk asesinya. UJI COBA Instrumen asesmen dapat diuji cobakan kepada suatu kelompok atau individu dengan karakteristik tertentu. Uji coba tersebut diantaranya untuk memastikan bahwa proses sudah efektif, valid, reliable, sesuai dengan tingkat kerangka kualifikasi.
  • 45. 49 Apakah Anda telah Mengembangkan sebanyak 3 kali? Menentukan Pendekatan Asesmen Identifikasi Persyaratan Modifikasi dan Kontekstualisasi Menyusun Instrumen Asesmen Menyiapkan Rencana Asesmen

Editor's Notes

  1. Peserta pelatihan dapat mengembangkan Rencana dan proses asesmen dalam kondisi tempat kerja atau tempat kerja yang disimulasikan minimal 3 kali, termasuk: Menentukan pendekatan asesmen Menyiapkan rencana asesmen Identifikasi persyaratan modifikasi dan kontekstualisasi Mengorganisasikan Asesmen
  2. Persyaratan Hukum, organisasi dan etika  kebijakan dan prosedur sistem asesmen  persyaratan strategi asesmen  sistem pelaporan, pencatatan dan pengambilan kepiutusan untuk asesmen, termasuk RPL.  sistem jaminan mutu  rencana bisnis dan kinerja  kebijakan dan prosedur akses dan kesetaraan  pengaturan kolaboratif dan kemitraan  parameter sumber daya yang ditentukan  pengaturan saling pengakuan  sistem dan proses hubungan industrial, penghargaan, dan perjanjian perusahaan  kerangka kualifikasi  ruang lingkup registrasi  kebijakan dan prosedur sumber daya manusia  persyaratan hukum, termasuk anti-diskriminasi  kesempatan kerja yang setara  peran pekerjaan, tanggung jawab, dan kondisi  kode praktik industri yang relevan  persyaratan kerahasiaan dan privasi  Pertimbangan K3, termasuk:memastikan persyaratan K3 dipatuhi selama proses asesmen  mengidentifikasi dan melaporkan bahaya dan kekhawatiran K3 kepada personel terkait.
  3. Peserta pelatihan dapat mengembangkan Rencana dan proses asesmen dalam kondisi tempat kerja atau tempat kerja yang disimulasikan minimal 3 kali, termasuk: Menentukan pendekatan asesmen Menyiapkan rencana asesmen Identifikasi persyaratan modifikasi dan kontekstualisasi Mengorganisasikan Asesmen
  4. Valid Berkaitan dengan unit kompetensi yang tepat. Mencerminkan kelima dimensi kompetensi. Memberikan bukti keterampilan kerja. Apakah sesuai dengan keberpihakan KKNI yang sedang dinilai. Asli apakah karya peserta sendiri (dan prosedur telah dikembangkan untuk memastikan ini). Terkini menunjukkan bahwa kandidat/ Asesi secara konsisten memenuhi unit kompetensi yang didukung Memadai /Cukup Memberikan bukti yang cukup untuk membuat asesmen tentang kompetensi individu dalam kaitannya dengan kelima dimensi kompetensi. Memenuhi semua persyaratan bukti untuk unit kompetensi.
  5. Peserta pelatihan dapat mengembangkan Rencana dan proses asesmen dalam kondisi tempat kerja atau tempat kerja yang disimulasikan minimal 3 kali, termasuk: Menentukan pendekatan asesmen Menyiapkan rencana asesmen Identifikasi persyaratan modifikasi dan kontekstualisasi Mengorganisasikan Asesmen
  6. Pertimbangan kebutuhan yang spesifik dari asesi anda, diantaranya adalah: Tingkat pengalaman kerja Tingkat dan pengalaman asesmen sebelumnya Tingkat kemampuan berbahasa, baca tulis dan hitung Ketidakmampuan fisik yang berdampak terhadap asesmen Ketidakmampuan intelektual yang berdampak terhadap asesmen Kondisi medis yang berdampak terhadap asesmen Perbedaan pada kemajuan belajar Kepercayaan dan spritual Latar belakang budaya, imej dan persepsi Usia dan jenis kelamin
  7. Sebagai asesor, perlu memahami bahwa konteks asesmen/RPL diantaranya adalah: Bagian dari proses pendaftaran Lingkungan dimana proses asesmen/ RPL dilakukan, termasuk bekerja secara langsung/ simulasi Kesempatan untuk mengumpulkan bukti dari sejumlah situasi Hubungan antara standar kompetensi dan bukti untuk mendukung rekognisi pembelajaran lampu Seseorang yang melaksanakan asesmen/ RPL Hubungan antara standar kompetensi dan kegiatan belajar Pengaturan hubungan kerjasama Periode waktu selama pelaksanaan asesmen Mekanisme penjaminan mutu
  8. Peserta pelatihan dapat mengembangkan Rencana dan proses asesmen dalam kondisi tempat kerja atau tempat kerja yang disimulasikan minimal 3 kali, termasuk: Menentukan pendekatan asesmen Menyiapkan rencana asesmen Identifikasi persyaratan modifikasi dan kontekstualisasi Mengorganisasikan Asesmen
  9. Untuk mengumpulkan bukti yang sesuai dari asesi, seorang asesor memerlukan beberapa bentuk instrumen asesmen untuk merekam pencapaiannya. Rekaman harus valid, autentik, terbaru dan memadai, perangkat untuk mendapatkan bukti-bukti tersebut disebut perangkat asesmen. Perangkat asesmen terdiri dari: Instrumen asesmen: Aktivitas spesifik atau pertanyaan yang digunakan untuk mengases kompetensi terhadap individu atau kelompok. Instrumen dapat didukung oleh profil, yang memiliki pengukuran kinerja yang spesifik, aturan pembuatan keputusan, peran atau pedoman yang dapat digunakan oleh asesor. Prosedur asesmen: Informasi dan instruksi diberikan baik bagi asesi dan aseor terkait dengan proses asesmen, bagaimana asesmen akan dilakukan dan harapan dari setiap pihak yang terlibat.
  10. Peserta pelatihan dapat mengembangkan Rencana dan proses asesmen dalam kondisi tempat kerja atau tempat kerja yang disimulasikan minimal 3 kali, termasuk: Menentukan pendekatan asesmen Menyiapkan rencana asesmen Identifikasi persyaratan modifikasi dan kontekstualisasi Mengorganisasikan Asesmen