SlideShare a Scribd company logo
1 of 34
APAKAH
HIV / AIDS
   ITU
SEJARAH-AWAL

   • 1983
    Luc Montaigner-Institute Pasteur
    Prancis pada seekor monyet Sub-
    Sahara, Afrika.
    LAV-Lymphadenophaty Associated
    Virus
   • Juli-1984
    Robert Gallo-NIC USA
    HTLV III-Human Tlympocytic Virus
    type III
   • 1986
    Komisi Toksonomi Internasional-HIV
SEJARAH-INDONESIA
     • 1983
       Dr. Zubairi Djoerban
       2/30 waria Jakarta (+) secara klinis
     • Juli-1984
      KOPAPDI – 3/15 (+) Kriteria minimal
     • Nov 1984
      Dr. Masri Rustam-Kadiv Tr.Dr. PMI
      Donor wajib skrining…Homo xx Donor
     • 1985
      Menkes…HIV mgkn sdh masuk Indo
      2 Sep..5 Orang (+) di bali
           …Pr,25 Thn,Haemofillia,RSI Jkt, Inf
              1986 (††)
SEJARAH-INDONESIA
     • 1987
      Wisatawan Belanda †† di RS Sanglah
      Bali…RI melaporkan resmi ke WHO
     • 1992
      Terinfeksi HIV = 28 Orang
      Sudah AIDS = 10 Orang
     • 1993
      Terinfeksi HIV = 137 Orang
      Sudah AIDS = 51 Orang
     • 1997
      ARV masuk di Indonesia…..Mahal Polll
     • 2001
      ARV jadi lebih agak murah…1-1,5 jt/Bln
APAKAH
HIV = AIDS
APA ITU HIV ?
                   • Human
                   • Immunodeficiency
                   • Virus

    Virus Yang menyerang sel kekebalan tubuh
                         Manusia
Sehingga menyebabkan Penurunan kekebalan tubuh

                 Sedangkan :
        Kekebalan Tubuh Yang Menurun
       Menguntungkan Bagi Kuman Lain !!!
APAKAH AIDS ITU ?
                           Kependekan dari:
                               * Acquired
                               * Immuno
                               * Deficiency
                               * Syndrom

AIDS adalah :
Kumpulan Gejala yang muncul akibat daya tahan atau
kekebalan tubuh yang menurun.
Pernah Sakit Flu ?
 Bagaimana Gejalanya ?

          Flu
Jadi . . .
HIV dan AIDS beda Dong !
• HIV itu Virus-nya
• AIDS itu Kumpulan Gejala akibat infeksi HIV.

 Awalnya infeksi HIV dulu . . .bila kekebalan terus
   menurun . . . dan kuman-kuman lain dengan
   mudah masuk ke dalam tubuh . . . munculah
       kumpulan gejala yang disebut AIDS
Penularan HIV
  1 Tranfusi Darah
  2 Jarum Suntik
    Bergantian


                             4 Ibu Ke Bayi
                              • M. Hamil
3 Hubungan Sex
                              • M. Salin
 Yang Tidak Aman              • ASI
•M. Kehamilan    15-25 %
                             •M. Persalinan   25-35 %
                             •M. ASI          35-45 %




3/3/2013   AIDS, Sex, and Teens                  12
BAGAIMANA
         HIV
    DAPAT MENYEBABKAN
PENURUNAN KEKEBALANTUBUH
MANUSIA SEHAT (BELUM TERINFEKSI HIV)

                                     Sel Imun
                                      CD 4




Infeksi
Kelamin
Manusia Sehat (Belum Terinfeksi HIV)

                                                    Sel Imun
                                                     CD 4

   Infeksi
   Saluran Nafas
   (TBC)


Infeksi Saluran
Cerna - Diare
                                                        Infeksi
                                                        Jamur
Bila Tubuh Terinfeksi HIV
                             HIV
                      Berkembang Biak di
                      dalam Sel Imun CD4




         HIV
    dari luar tubuh
Kekebalan Tubuh Menurun

                                                 Kekebalan Menurun


                                                Lebih Mudah Terinfeksi
                                                      Kuman Lain


                                                        AIDS

Virus (HIV) di dalam :
Cairan sperma, vagina ,     Virus (HIV) menyerang sel ketahanan
darah, ASI                tubuh dan berkembang biak di dalamnya
                              Sel kekebalan tubuh kita hancur.
HASILNYA . . .

• Kekebalan Tubuh


• HIV


• Kekebalan Tubuh Menurun Kuman Lain Mudah
  Masuk dan Infeksi Yang Timbul Sukar
  Sembuh
Kekebalan Tubuh Menurun VS Kuman Lain


                                        Sel Imun
                                         CD 4
 Infeksi
 Saluran Nafas
 (TBC)


 Infeksi Saluran
 Cerna - Diare

                                            Infeksi
Infeksi                                     Jamur
Kelamin
Bagaimana Selanjutnya ?
3/3/2013   AIDS, Sex, and Teens   21
3/3/2013   AIDS, Sex, and Teens   22
Infeksi Oportunistik = I.O
• Infeksi oleh kuman lain yang timbul karena kelemahan
  kekebalan tubuh

• I.O bisa bermacam-macam
• Dapat menyerang mulai kepala sampai kaki

Meningitis ; Toxoplasmosis ; Infeksi Jamur Rongga Mulut ;
TBC/Infeksi Paru Lain ; Diare lama ;Tumor Ganas Kulit ;
Infeksi Kelamin ; Herpes ; Infeksi darah ; Limfoma . . .
Contoh – Contoh I.O




Infeksi Jamur Rongga Mulut




                             Infeksi Jamur Alat Kelamin
Soal 1
• Bila Seseorang Terinfeksi HIV maka dia
  akan meninggal karena :
             A. Infeksi HIV itu sendiri
             B. Infeksi Oportunistik (I.O)



               Bila hanya terinfeksi HIV tanpa I.O orang
               tidak akan meninggal*
Soal 3
• Bagaimana Cara Menolong ODHA dengan I.O ?
    A. Obati dulu sebisanya.
    B. Segera ke Rumah Sakit.
    C. VCT dulu.




I.O harus segera dibawa ke RS yang memiliki
fasilitas bagi perawatan ODHA
Soal 4

  •Apakah Infeksi HIV dapat sembuh Sempurna ?
      A. Ya
      B. Tidak




HIV sudah ditemukan obatnya tetapi belum efektif
membunuh virus 100%.
Masih ada virus hidup yang tersisa dan dapat
berkembang biak lagi
Pengobatan HIV
• Belum ada obat yang menyembuhkan.
• Baru ada obat yang menghambat
  perkembang biakan virus.
• Disebut ARV = Anti Retro Viral.
• Bila Sudah Mendapat ARV harus rutin
  minum obat dan sesuai anjuran.
• Efek Samping yang Timbul Dapat Diatasi
  maka sekali lagi jangan mudah
  menghentikan terapi.
• Harga Mahal
Yang Penting . . .
• Mencegah lebih baik dari pada mengobati
• OHDA usahakan jangan jatuh pada
  I.O, CEGAH I.O.
• Tingkatkan Status Gizi.
• Suport / Berikan dukungan.
• Tindakan Pencegahan Bila Belum Terinfeksi
  HIV.
Pencegahan HIV - AIDS
   Gunakan RUMUS - ABCDE :
   • Abstinence= Absen melakukan
                  Seks bebas
   • Be faithful = Berlaku setia
   • Condom = Cegah dengan
                  Kondom, sewaktu
                  berhubungan seks.
   • Drug        = Tolak Napza terutama
                  jenis suntikan
   • Equipment = Pakai Jarum suntik &
                  Peralatan Tajam Yg
                  steril
Siapa yg beresiko tinggi tertular HIV ?
• Penyalahguna NAPZA yang menggunakan jarum
  suntik secara bersama
• Orang-orang yang berganti-ganti pasangan seksual
• Melakukan hubungan seksual untuk uang/obat
• Terpisah dengan pasangan krn kondisi tertentu (sopir
  truk, buruh, imigran)
• Menderita PMS
• Bayi yang dilahirkan oleh ibu yang terinfeksi HIV
• Orang yg mendapat transfusi darah sebelum 1985
• Anal sex dengan pasangan
HIV – AIDS sudah menimbulkan
    banyak masalah . . .
                    •   Medis
                    • Psikologis
                    • Masalah Ekonomi
                    • Masalah Sosial
PENCEGAHAN PMS YANG PALING
 AMPUH BAGI REMAJA ADALAH
  TIDAK BERHUBUNGAN SEKS
  SEBELUM NIKAH DAN TIDAK
 BERGANTI-GANTI PASANGAN
           SEKS.
APA_ITU_HIV/AIDS?

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

mengenai HIV AIDS
mengenai HIV AIDSmengenai HIV AIDS
mengenai HIV AIDS
 
HIV AIDS
HIV AIDSHIV AIDS
HIV AIDS
 
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novikaPenyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
 
Hiv aids smu
Hiv aids smuHiv aids smu
Hiv aids smu
 
Mencegah HIV AIDS
Mencegah HIV AIDSMencegah HIV AIDS
Mencegah HIV AIDS
 
Kesja (Kesehatan Remaja) - HIV AIDS
Kesja (Kesehatan Remaja) - HIV AIDSKesja (Kesehatan Remaja) - HIV AIDS
Kesja (Kesehatan Remaja) - HIV AIDS
 
Anda & hiv_aids,_ims
Anda & hiv_aids,_imsAnda & hiv_aids,_ims
Anda & hiv_aids,_ims
 
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
 
Ppt hiv
Ppt hivPpt hiv
Ppt hiv
 
Memerangi HIV/AIDS, Malaria dan Penyakit Menular lainnya
Memerangi HIV/AIDS, Malaria dan Penyakit Menular lainnyaMemerangi HIV/AIDS, Malaria dan Penyakit Menular lainnya
Memerangi HIV/AIDS, Malaria dan Penyakit Menular lainnya
 
Dasar hiv dan aids umum
Dasar hiv dan aids umum Dasar hiv dan aids umum
Dasar hiv dan aids umum
 
Presentasi Pemuda, Mahasiswa dan HIV/AIDS di Tanah Papua
Presentasi Pemuda, Mahasiswa dan HIV/AIDS di Tanah Papua Presentasi Pemuda, Mahasiswa dan HIV/AIDS di Tanah Papua
Presentasi Pemuda, Mahasiswa dan HIV/AIDS di Tanah Papua
 
Sosialisasi HIV - AIDS
Sosialisasi HIV - AIDSSosialisasi HIV - AIDS
Sosialisasi HIV - AIDS
 
Hiv dr.joni
Hiv dr.joniHiv dr.joni
Hiv dr.joni
 
Remaja dan HIV AIDS .pdf
Remaja dan HIV AIDS .pdfRemaja dan HIV AIDS .pdf
Remaja dan HIV AIDS .pdf
 
Pengertian HIV/AIDS
Pengertian HIV/AIDSPengertian HIV/AIDS
Pengertian HIV/AIDS
 
HIV-AIDS
HIV-AIDSHIV-AIDS
HIV-AIDS
 
HIV / AIDS
HIV / AIDSHIV / AIDS
HIV / AIDS
 
Makalah lengkap tentang hiv aids
Makalah lengkap tentang hiv aidsMakalah lengkap tentang hiv aids
Makalah lengkap tentang hiv aids
 
Hiv aids
Hiv aidsHiv aids
Hiv aids
 

Similar to APA_ITU_HIV/AIDS?

Similar to APA_ITU_HIV/AIDS? (20)

PENYULUHAN IMS DAN HIV.ppt
PENYULUHAN IMS DAN HIV.pptPENYULUHAN IMS DAN HIV.ppt
PENYULUHAN IMS DAN HIV.ppt
 
Masalah hiv dan aids
Masalah hiv dan aidsMasalah hiv dan aids
Masalah hiv dan aids
 
HIV aids.ppt
HIV aids.pptHIV aids.ppt
HIV aids.ppt
 
HIV Murid NEW OLA.ppt
HIV Murid NEW OLA.pptHIV Murid NEW OLA.ppt
HIV Murid NEW OLA.ppt
 
HIV.pptx
HIV.pptxHIV.pptx
HIV.pptx
 
Hiv abat
Hiv  abatHiv  abat
Hiv abat
 
Hiv aids-dasar PEKSOS
Hiv aids-dasar PEKSOSHiv aids-dasar PEKSOS
Hiv aids-dasar PEKSOS
 
PPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptx
PPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptxPPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptx
PPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptx
 
penyakit serius sifilis
penyakit serius sifilispenyakit serius sifilis
penyakit serius sifilis
 
Sifilis, dan hiv pada kanak-kanak
Sifilis, dan hiv pada kanak-kanakSifilis, dan hiv pada kanak-kanak
Sifilis, dan hiv pada kanak-kanak
 
2 Informasi Dasar HIV AIDS.pptx
2 Informasi Dasar HIV AIDS.pptx2 Informasi Dasar HIV AIDS.pptx
2 Informasi Dasar HIV AIDS.pptx
 
tas HIV.ppt
tas HIV.ppttas HIV.ppt
tas HIV.ppt
 
Whatis hivaids
Whatis hivaidsWhatis hivaids
Whatis hivaids
 
Bimbingan Konseling (BK) - HIV AIDS
Bimbingan Konseling (BK) - HIV AIDSBimbingan Konseling (BK) - HIV AIDS
Bimbingan Konseling (BK) - HIV AIDS
 
HIV AIDS
HIV AIDSHIV AIDS
HIV AIDS
 
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
Materi presentasi-ims-dan-hiv-aids2 2
 
Hiv pwrpoint
Hiv  pwrpointHiv  pwrpoint
Hiv pwrpoint
 
HIV DAN AIDS.pptx
HIV DAN AIDS.pptxHIV DAN AIDS.pptx
HIV DAN AIDS.pptx
 
Menghadapi aids
Menghadapi aidsMenghadapi aids
Menghadapi aids
 
Penyuluhan HIV/AIDS
Penyuluhan HIV/AIDSPenyuluhan HIV/AIDS
Penyuluhan HIV/AIDS
 

Recently uploaded

Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 

Recently uploaded (20)

Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 

APA_ITU_HIV/AIDS?

  • 1.
  • 3. SEJARAH-AWAL • 1983 Luc Montaigner-Institute Pasteur Prancis pada seekor monyet Sub- Sahara, Afrika. LAV-Lymphadenophaty Associated Virus • Juli-1984 Robert Gallo-NIC USA HTLV III-Human Tlympocytic Virus type III • 1986 Komisi Toksonomi Internasional-HIV
  • 4. SEJARAH-INDONESIA • 1983 Dr. Zubairi Djoerban 2/30 waria Jakarta (+) secara klinis • Juli-1984 KOPAPDI – 3/15 (+) Kriteria minimal • Nov 1984 Dr. Masri Rustam-Kadiv Tr.Dr. PMI Donor wajib skrining…Homo xx Donor • 1985 Menkes…HIV mgkn sdh masuk Indo 2 Sep..5 Orang (+) di bali …Pr,25 Thn,Haemofillia,RSI Jkt, Inf 1986 (††)
  • 5. SEJARAH-INDONESIA • 1987 Wisatawan Belanda †† di RS Sanglah Bali…RI melaporkan resmi ke WHO • 1992 Terinfeksi HIV = 28 Orang Sudah AIDS = 10 Orang • 1993 Terinfeksi HIV = 137 Orang Sudah AIDS = 51 Orang • 1997 ARV masuk di Indonesia…..Mahal Polll • 2001 ARV jadi lebih agak murah…1-1,5 jt/Bln
  • 7. APA ITU HIV ? • Human • Immunodeficiency • Virus Virus Yang menyerang sel kekebalan tubuh Manusia Sehingga menyebabkan Penurunan kekebalan tubuh Sedangkan : Kekebalan Tubuh Yang Menurun Menguntungkan Bagi Kuman Lain !!!
  • 8. APAKAH AIDS ITU ? Kependekan dari: * Acquired * Immuno * Deficiency * Syndrom AIDS adalah : Kumpulan Gejala yang muncul akibat daya tahan atau kekebalan tubuh yang menurun.
  • 9. Pernah Sakit Flu ? Bagaimana Gejalanya ? Flu
  • 10. Jadi . . . HIV dan AIDS beda Dong ! • HIV itu Virus-nya • AIDS itu Kumpulan Gejala akibat infeksi HIV. Awalnya infeksi HIV dulu . . .bila kekebalan terus menurun . . . dan kuman-kuman lain dengan mudah masuk ke dalam tubuh . . . munculah kumpulan gejala yang disebut AIDS
  • 11. Penularan HIV 1 Tranfusi Darah 2 Jarum Suntik Bergantian 4 Ibu Ke Bayi • M. Hamil 3 Hubungan Sex • M. Salin Yang Tidak Aman • ASI
  • 12. •M. Kehamilan 15-25 % •M. Persalinan 25-35 % •M. ASI 35-45 % 3/3/2013 AIDS, Sex, and Teens 12
  • 13. BAGAIMANA HIV DAPAT MENYEBABKAN PENURUNAN KEKEBALANTUBUH
  • 14. MANUSIA SEHAT (BELUM TERINFEKSI HIV) Sel Imun CD 4 Infeksi Kelamin
  • 15. Manusia Sehat (Belum Terinfeksi HIV) Sel Imun CD 4 Infeksi Saluran Nafas (TBC) Infeksi Saluran Cerna - Diare Infeksi Jamur
  • 16. Bila Tubuh Terinfeksi HIV HIV Berkembang Biak di dalam Sel Imun CD4 HIV dari luar tubuh
  • 17. Kekebalan Tubuh Menurun Kekebalan Menurun Lebih Mudah Terinfeksi Kuman Lain AIDS Virus (HIV) di dalam : Cairan sperma, vagina , Virus (HIV) menyerang sel ketahanan darah, ASI tubuh dan berkembang biak di dalamnya Sel kekebalan tubuh kita hancur.
  • 18. HASILNYA . . . • Kekebalan Tubuh • HIV • Kekebalan Tubuh Menurun Kuman Lain Mudah Masuk dan Infeksi Yang Timbul Sukar Sembuh
  • 19. Kekebalan Tubuh Menurun VS Kuman Lain Sel Imun CD 4 Infeksi Saluran Nafas (TBC) Infeksi Saluran Cerna - Diare Infeksi Infeksi Jamur Kelamin
  • 21. 3/3/2013 AIDS, Sex, and Teens 21
  • 22. 3/3/2013 AIDS, Sex, and Teens 22
  • 23. Infeksi Oportunistik = I.O • Infeksi oleh kuman lain yang timbul karena kelemahan kekebalan tubuh • I.O bisa bermacam-macam • Dapat menyerang mulai kepala sampai kaki Meningitis ; Toxoplasmosis ; Infeksi Jamur Rongga Mulut ; TBC/Infeksi Paru Lain ; Diare lama ;Tumor Ganas Kulit ; Infeksi Kelamin ; Herpes ; Infeksi darah ; Limfoma . . .
  • 24. Contoh – Contoh I.O Infeksi Jamur Rongga Mulut Infeksi Jamur Alat Kelamin
  • 25. Soal 1 • Bila Seseorang Terinfeksi HIV maka dia akan meninggal karena : A. Infeksi HIV itu sendiri B. Infeksi Oportunistik (I.O) Bila hanya terinfeksi HIV tanpa I.O orang tidak akan meninggal*
  • 26. Soal 3 • Bagaimana Cara Menolong ODHA dengan I.O ? A. Obati dulu sebisanya. B. Segera ke Rumah Sakit. C. VCT dulu. I.O harus segera dibawa ke RS yang memiliki fasilitas bagi perawatan ODHA
  • 27. Soal 4 •Apakah Infeksi HIV dapat sembuh Sempurna ? A. Ya B. Tidak HIV sudah ditemukan obatnya tetapi belum efektif membunuh virus 100%. Masih ada virus hidup yang tersisa dan dapat berkembang biak lagi
  • 28. Pengobatan HIV • Belum ada obat yang menyembuhkan. • Baru ada obat yang menghambat perkembang biakan virus. • Disebut ARV = Anti Retro Viral. • Bila Sudah Mendapat ARV harus rutin minum obat dan sesuai anjuran. • Efek Samping yang Timbul Dapat Diatasi maka sekali lagi jangan mudah menghentikan terapi. • Harga Mahal
  • 29. Yang Penting . . . • Mencegah lebih baik dari pada mengobati • OHDA usahakan jangan jatuh pada I.O, CEGAH I.O. • Tingkatkan Status Gizi. • Suport / Berikan dukungan. • Tindakan Pencegahan Bila Belum Terinfeksi HIV.
  • 30. Pencegahan HIV - AIDS Gunakan RUMUS - ABCDE : • Abstinence= Absen melakukan Seks bebas • Be faithful = Berlaku setia • Condom = Cegah dengan Kondom, sewaktu berhubungan seks. • Drug = Tolak Napza terutama jenis suntikan • Equipment = Pakai Jarum suntik & Peralatan Tajam Yg steril
  • 31. Siapa yg beresiko tinggi tertular HIV ? • Penyalahguna NAPZA yang menggunakan jarum suntik secara bersama • Orang-orang yang berganti-ganti pasangan seksual • Melakukan hubungan seksual untuk uang/obat • Terpisah dengan pasangan krn kondisi tertentu (sopir truk, buruh, imigran) • Menderita PMS • Bayi yang dilahirkan oleh ibu yang terinfeksi HIV • Orang yg mendapat transfusi darah sebelum 1985 • Anal sex dengan pasangan
  • 32. HIV – AIDS sudah menimbulkan banyak masalah . . . • Medis • Psikologis • Masalah Ekonomi • Masalah Sosial
  • 33. PENCEGAHAN PMS YANG PALING AMPUH BAGI REMAJA ADALAH TIDAK BERHUBUNGAN SEKS SEBELUM NIKAH DAN TIDAK BERGANTI-GANTI PASANGAN SEKS.