SlideShare a Scribd company logo
1 of 38
IMS & HIV AIDS
PENGETAHUAN REMAJA
TENTANG KESEHATAN
REPRODUKSI
• Hanya 24% mengetahui tentang IMS (Baseline Survey,1999).
• Remaja tsb tidak mempunyai pengetahuan khusus
mengenai Seks.
• Hanya 55% remaja mengetahui proses kehamilan dgn
benar,(PKBI,2005)
• 42% mengetahui ttg HIV/AIDS ,(PKBI,2005)
KENAPA KITA PERLU BICARA
TENTANG IMS & HIV/AIDS ??????
IMS merupakan PINTU MASUK HIV
36% penderita IMSadalah PELAJAR
HIV/AIDS BISA MENYERANG SIAPA SAJA dan sekarang telah menjadi masalah
Global..
DataDEPKESRI: Setiap hari 14.000 penderita HIV baru SAMPAI SAAT INI BELUM
ADA OBAT yang dapat menyembuhkan AIDS
BIAYA TINGGI/HIGH COST
SELAIN MASALAH KESEHATAN, HIV/AIDS JUGA MASALAH PERILAKU
Sebagian besar Kasus AIDS di Rumah Sakit menderita IMS
.
IMS (INFEKSI MENULAR SEKSUAL)
Infeksi Menular Seksual (IMS) atau biasa
disebut penyakit kelamin
penyakit yang umumnya ditularkan
melalui hubungan seksual.
Termasuk IMS : Sifilis, Gonore, Bubo,
Jenger Ayam, Jamur, Herpes.
IMS
BAHAYA IMS BAGI KITA
SAKIT
MANDUL
KEGUGURAN
KANKER LEHER
RAHIM
MERUSAK OTAK,
PENGLIHATAN & HATI
MENULAR
KE BAYI
TERTULAR
HIV
KEMATIAN
!
Jenis-Jenis IMS
Klamidiasis Raja Singa (Sifilis)
Jenis-Jenis IMS
Kencing Nanah
(Gonore)
Herpes
Genitalis
Kutil Kelamin/
Jengger Ayam
Jenis-Jenis IMS
GEJALA
GEJALA IMS
1. Keluar cairan tidak normal dan atau sakit pada vagina
(keputihan);
2. Keluar cairan tidak normal & atau sakit dari penis;
3. Luka pada dan sekitar kelamin;
4. Pembesaran kelenjar pada lipat paha;
5. Nyeri perut bagian bawah pada perempuan;
6. Nyeri atau panas saat kencing atau setelah kencing, atau
menjadi sering kencing;
7. Pembengkakan buah Zakar;
8. Radang mata pada bayi baru lahir;
9. Tumbuhan pada genital (Vegetasi);
10. Gatal-gatal di daerah kelamin;
11. Keluar darah/sehabis berhubungan seks;
12. Secara umum merasa tidak enak badan atau demam
PENULARAN IMS
CARA PENULARAN IMS
1. Hubungan seksual yang tidak terlindungi,
2. Dari ibu ke anak selama periode kehamilan
(Herpes, HIV, Sifilis), pada saat kelahiran
(Go dan Chlamidia) dan sesudah kelahiran
(HIV),
3. Melalui transfusi darah atau kontak
langsung dengan cairan tubuh atau produk
darah (Sifilis, HIV).
Hubungan seks lewat liang senggama
tanpa kondom, hubungan seks lewat
dubur tanpa kondom, seks oral
PERILAKU BERISIKO
YG MEMPENGARUHI PENYEBARAN
IMS & HIV / AIDS :
1. Sering berganti pasangan,
2. Mempunyai pasangan yg juga mempunyai
pasangan lain,
3. Berhubungan seksual dengan pasangan yg
tidak dikenal,
4. Melakukan hub. Seksual dg penderita PMS,
5. Tidak menggunakan kondom bila berhub.
Seksual dg orang yang berperilaku berisiko.
FAKTOR-FAKTOR YG
MEMPENGARUHI PENULARAN
IMS
FAKTOR SOSIAL
YG MEMPENGARUHI PENYEBARAN
IMS
PERILAKU SEKS YG TIDAK AMAN
TERLAMBAT DALAM PENGOBATAN
KEGAGALAN DALAM MENGAJAKMITRA SEKS U/ BEROBAT
FAKTOR BIOLOGI
YG
MEMPENGARUHI
PENYEBARAN
IMS
FAKTOR UMUR
FAKTOR KELAMIN
Pd Wanita berusia muda
Jaringan Leher Rahim
mudah Terinfeksi krn
seksual aktif
Wanita lebih
mudah Tertular
IMS TIDAK MENULAR MELALUI
WC UMUM
BERENANG BERSAMA
BERCIUMAN DI PIPI
MENGGUNAKAN HP
PENDERITA
MINUM
MENGGUNAKAN ALAT
MAKAN BERSAMA
TAPI…
WASPADALAH !!!!!
• IMS tidak selalu ada tandanya
• Ada IMS yg muncul tanda-tandanya
setelah berminggu-minggu, berbulan-bulan
atau bertahun-tahun
Tetap bisa menularkan kepada orang lain
JIKA SUDAH TERTULAR IMS...
1. Segera ke Dokter yaaaa….atau ke Puskesmas &
Pustu. INGAT!!! Habiskan semua obatnya
biarpun gejalanya sdh hilang.
2. Jangan mengobati sendiri. Dokter saja PERLU
melakukan TES untuk memastikan Jenis IMS
yang diderita pasiennya. Obatnya pun berbeda,
tergantung Jenis IMS-nya. HANYA DOKTER
YANG TAHU Obat apa yg paling tepat untuk IMS
yg diderita.
3. Jawablah semua pertanyaan dokter dengan
JUJUR, spy ia dapat memberikan obat yg tepat.
4. JANGAN mengobati sendiri dgn obat dari tukang
obat atau apotik.
5. JANGAN pergi ke dukun untuk mengobati IMS.
6. Bawa juga Pasangan anda ke dokter.
7. STOP SEKS BEBAS!!!! Dan bertobatlah!!!!
APA ITU HIV /AIDS..??
H : HUMAN
I : IMMUNODEFICIENCY
V : VIRUS
VIRUS YANG MENYEBABKAN DAYA TAHAN TUBUH MANUSIA
BERKURANG ATAU MELEMAH
A : ACQUIRED ( TDK DITURUNKAN TTP DITULARKAN )
I : IMMUNE ( SISTEM DAYA TANGKAL ATAU KEKEBALAN THD
SUATU PENYAKIT)
D : DEFICIENCY ( TDK CUKUP ATAU KURANG)
S : SYNDROME ( KUMPULAN ATAU TANDA & GEJALA PENYAKIT)
AIDS ADALAH BENTUK LANJUTAN DARI INFEKSI HIV ( PENYAKIT YANG
MEMBUAT ORG TAK BERDAYA & MEMBUAT KEMATIAN YG DISEBABKAN
OLEH HIV
HIV
Human Immunodeficiency Virus
• virus yang menyerang sistem kekebalan
tubuh kekebalan tubuh hilang mudah
sakit
• HIV dapat masuk ke dalam sel dan diam
untuk waktu yang lama
• Yg membuat ODHA meninggal adalah
hilangnya imunitas dalam dirinya
VIRUS HIV
Dapat dijumpai di cairan tubuh
seperti:
Cairan vagina & mani
Darah
Virus HIV
HIV masuk ke dalam sel dan merusak
bagian yang memegang peran
penting pada kekebalan tubuh.
HIV dan Sistim Kekebalan
• Hubungannya sederhana saja:
• Semakin banyak HIV di dalam tubuh,
semakin cepat orang akan menjadi
sakit, dan sejalan dengan waktu akan
menjadi semakin sakit
• Semakin kuat sistim kekebalan,
semakin lamban orang untuk menjadi
sakit.
• Tidak bergejala
• Mula - mula tes darah negatif kemudian
menjadi positif,
• Saat antara seseorang terinfeksi virus HIV
sampai dapat dideteksinya antibodi terhadap
virus disebut periode jendela, berlangsung
antara 1-6 bln
• Sehat, berlangsung 3-10 tahun
• Disebut dengan ODHA
INGAT !!!!!! PENGIDAP
HIV
KRONOLOGI PERJALANAN HIV KE AIDS
3 - 6 BULAN
Periode
Jendela
Tertular
3 - 10 TAHUN
HIV +
1 - 2 TAHUN
AIDS
VIRUS HIV
hanya dapat ditularkan melalui:
ANTENATAL
HUB.SEKSUAL
VIRUS HIV
juga dapat ditularkan melalui:
AIDS
(Acquired
Immunodefeciency
Syndrome)
artinya :
Kumpulan berbagai gejala penyakit yg
menyerang tubuh karena daya tahan
tubuh melemah, akibat virus HIV
Seseorang dikatakan menderita AIDS
apabila sudah menampakan berbagai
gejala penyakit yang menyerang
tubuh akibat hilangnya daya tahan
tubuh
GEJALA-GEJALA AIDS
Gejala Mayor :
1. Berat badan turun
drastis
2. Diare terus menerus
3. Demam
berkepanjangan
4. Penyakit pernafasan
yang tidak biasa
5. Gangguan syaraf,
khususnya dementia
Rasa lelah
berkepanjanga
n
Sesak napas dan
batuk
berkepanjangan
GELAJA AIDS
Bercak merah kebiruan
pada kulit (kanker kulit)
Diare lebih dari
satu bulan tanpa
sebab yang jelas
Sering demam (lebih dari
38 °C) disertai keringat
malam tanpa sebab yang
jelas
Gejala minor :
• Batuk kronis > 1 bulan
• Infeksi mulut dan tenggorokan krn candida
Albicans
• Pembengkakan menetap kelenjar getah
bening
• Munculnya Herpes Zooster berulang
• Bercak-bercak gatal di seluruh tubuh
GEJALA-GEJALA AIDS
DAMPAK PSIKOSOSIAL
• Penderita merasa dikucilkan dan dihukum
oleh masyarakat sekitarnya.
• dikeluarkan dari pekerjaan atau sekolah, atau
ditolak bila melamar pekerjaan.
• mengalami kesulitan untuk mendapatkan
pengobatan medik
• penolakan untuk mendapatkan asuransi
kesehatan atau asuransi jiwa.
• diusir dari asrama atau rumah sewanya.
identitas penderita harus sangat dirahasiakan
baik oleh dokter yang merawat ataupun
pemberitaan di media pers.
INGAT!
1. HIV/AIDS dapat dipastikan melalui
Pemeriksaan Medis/ Tes Darah
2. Tes HIV/AIDS harus Sukarela (VCT/KTS).Bila
merasa berisiko sebaiknya memeriksakan diri.
3. ODHA Punya Hak yang sama dengan Kita.
4. ODHA Perlu Dukungan bukan Stigma dan
Diskriminasi
SEKIAN
&
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to IMS & HIV/AIDS: Remaja Kurang Tahu

Similar to IMS & HIV/AIDS: Remaja Kurang Tahu (20)

Materi_presentasi_ims_dan_hiv_aids.ppt
Materi_presentasi_ims_dan_hiv_aids.pptMateri_presentasi_ims_dan_hiv_aids.ppt
Materi_presentasi_ims_dan_hiv_aids.ppt
 
Makalah hiv
Makalah hivMakalah hiv
Makalah hiv
 
Makalah hiv
Makalah hivMakalah hiv
Makalah hiv
 
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novikaPenyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
 
Bimbingan Konseling (BK) - HIV AIDS
Bimbingan Konseling (BK) - HIV AIDSBimbingan Konseling (BK) - HIV AIDS
Bimbingan Konseling (BK) - HIV AIDS
 
Hiv dr.joni
Hiv dr.joniHiv dr.joni
Hiv dr.joni
 
Anda & hiv_aids,_ims
Anda & hiv_aids,_imsAnda & hiv_aids,_ims
Anda & hiv_aids,_ims
 
penyakit serius sifilis
penyakit serius sifilispenyakit serius sifilis
penyakit serius sifilis
 
Sifilis, dan hiv pada kanak-kanak
Sifilis, dan hiv pada kanak-kanakSifilis, dan hiv pada kanak-kanak
Sifilis, dan hiv pada kanak-kanak
 
FARMAKOLOGI_ANTI_HIV antireteroviral.pptx
FARMAKOLOGI_ANTI_HIV antireteroviral.pptxFARMAKOLOGI_ANTI_HIV antireteroviral.pptx
FARMAKOLOGI_ANTI_HIV antireteroviral.pptx
 
HIV aids.ppt
HIV aids.pptHIV aids.ppt
HIV aids.ppt
 
HIV/AIDS
HIV/AIDSHIV/AIDS
HIV/AIDS
 
Makalah hiv
Makalah hivMakalah hiv
Makalah hiv
 
Penyuluhan HIV/AIDS
Penyuluhan HIV/AIDSPenyuluhan HIV/AIDS
Penyuluhan HIV/AIDS
 
HIV/AIDS and its impact
HIV/AIDS and its impactHIV/AIDS and its impact
HIV/AIDS and its impact
 
HIV/AIDS
HIV/AIDSHIV/AIDS
HIV/AIDS
 
PPT Peringatan HIV NURSE PADA CITRA INDONESIA
PPT Peringatan HIV NURSE PADA CITRA INDONESIAPPT Peringatan HIV NURSE PADA CITRA INDONESIA
PPT Peringatan HIV NURSE PADA CITRA INDONESIA
 
Makalah aids 2
Makalah aids 2Makalah aids 2
Makalah aids 2
 
Hiv & Aids
Hiv & AidsHiv & Aids
Hiv & Aids
 
Hiv abat
Hiv  abatHiv  abat
Hiv abat
 

Recently uploaded

MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxheru687292
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 

Recently uploaded (7)

MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 

IMS & HIV/AIDS: Remaja Kurang Tahu

  • 1. IMS & HIV AIDS
  • 2. PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI • Hanya 24% mengetahui tentang IMS (Baseline Survey,1999). • Remaja tsb tidak mempunyai pengetahuan khusus mengenai Seks. • Hanya 55% remaja mengetahui proses kehamilan dgn benar,(PKBI,2005) • 42% mengetahui ttg HIV/AIDS ,(PKBI,2005)
  • 3. KENAPA KITA PERLU BICARA TENTANG IMS & HIV/AIDS ?????? IMS merupakan PINTU MASUK HIV 36% penderita IMSadalah PELAJAR HIV/AIDS BISA MENYERANG SIAPA SAJA dan sekarang telah menjadi masalah Global.. DataDEPKESRI: Setiap hari 14.000 penderita HIV baru SAMPAI SAAT INI BELUM ADA OBAT yang dapat menyembuhkan AIDS BIAYA TINGGI/HIGH COST SELAIN MASALAH KESEHATAN, HIV/AIDS JUGA MASALAH PERILAKU Sebagian besar Kasus AIDS di Rumah Sakit menderita IMS .
  • 4. IMS (INFEKSI MENULAR SEKSUAL) Infeksi Menular Seksual (IMS) atau biasa disebut penyakit kelamin penyakit yang umumnya ditularkan melalui hubungan seksual. Termasuk IMS : Sifilis, Gonore, Bubo, Jenger Ayam, Jamur, Herpes.
  • 5. IMS BAHAYA IMS BAGI KITA SAKIT MANDUL KEGUGURAN KANKER LEHER RAHIM MERUSAK OTAK, PENGLIHATAN & HATI MENULAR KE BAYI TERTULAR HIV KEMATIAN !
  • 10. GEJALA IMS 1. Keluar cairan tidak normal dan atau sakit pada vagina (keputihan); 2. Keluar cairan tidak normal & atau sakit dari penis; 3. Luka pada dan sekitar kelamin; 4. Pembesaran kelenjar pada lipat paha; 5. Nyeri perut bagian bawah pada perempuan; 6. Nyeri atau panas saat kencing atau setelah kencing, atau menjadi sering kencing; 7. Pembengkakan buah Zakar; 8. Radang mata pada bayi baru lahir; 9. Tumbuhan pada genital (Vegetasi); 10. Gatal-gatal di daerah kelamin; 11. Keluar darah/sehabis berhubungan seks; 12. Secara umum merasa tidak enak badan atau demam
  • 12. CARA PENULARAN IMS 1. Hubungan seksual yang tidak terlindungi, 2. Dari ibu ke anak selama periode kehamilan (Herpes, HIV, Sifilis), pada saat kelahiran (Go dan Chlamidia) dan sesudah kelahiran (HIV), 3. Melalui transfusi darah atau kontak langsung dengan cairan tubuh atau produk darah (Sifilis, HIV). Hubungan seks lewat liang senggama tanpa kondom, hubungan seks lewat dubur tanpa kondom, seks oral
  • 13. PERILAKU BERISIKO YG MEMPENGARUHI PENYEBARAN IMS & HIV / AIDS : 1. Sering berganti pasangan, 2. Mempunyai pasangan yg juga mempunyai pasangan lain, 3. Berhubungan seksual dengan pasangan yg tidak dikenal, 4. Melakukan hub. Seksual dg penderita PMS, 5. Tidak menggunakan kondom bila berhub. Seksual dg orang yang berperilaku berisiko.
  • 15. FAKTOR SOSIAL YG MEMPENGARUHI PENYEBARAN IMS PERILAKU SEKS YG TIDAK AMAN TERLAMBAT DALAM PENGOBATAN KEGAGALAN DALAM MENGAJAKMITRA SEKS U/ BEROBAT
  • 16. FAKTOR BIOLOGI YG MEMPENGARUHI PENYEBARAN IMS FAKTOR UMUR FAKTOR KELAMIN Pd Wanita berusia muda Jaringan Leher Rahim mudah Terinfeksi krn seksual aktif Wanita lebih mudah Tertular
  • 17. IMS TIDAK MENULAR MELALUI WC UMUM BERENANG BERSAMA BERCIUMAN DI PIPI MENGGUNAKAN HP PENDERITA MINUM MENGGUNAKAN ALAT MAKAN BERSAMA
  • 18. TAPI… WASPADALAH !!!!! • IMS tidak selalu ada tandanya • Ada IMS yg muncul tanda-tandanya setelah berminggu-minggu, berbulan-bulan atau bertahun-tahun Tetap bisa menularkan kepada orang lain
  • 19. JIKA SUDAH TERTULAR IMS... 1. Segera ke Dokter yaaaa….atau ke Puskesmas & Pustu. INGAT!!! Habiskan semua obatnya biarpun gejalanya sdh hilang. 2. Jangan mengobati sendiri. Dokter saja PERLU melakukan TES untuk memastikan Jenis IMS yang diderita pasiennya. Obatnya pun berbeda, tergantung Jenis IMS-nya. HANYA DOKTER YANG TAHU Obat apa yg paling tepat untuk IMS yg diderita. 3. Jawablah semua pertanyaan dokter dengan JUJUR, spy ia dapat memberikan obat yg tepat. 4. JANGAN mengobati sendiri dgn obat dari tukang obat atau apotik. 5. JANGAN pergi ke dukun untuk mengobati IMS. 6. Bawa juga Pasangan anda ke dokter. 7. STOP SEKS BEBAS!!!! Dan bertobatlah!!!!
  • 20. APA ITU HIV /AIDS..?? H : HUMAN I : IMMUNODEFICIENCY V : VIRUS VIRUS YANG MENYEBABKAN DAYA TAHAN TUBUH MANUSIA BERKURANG ATAU MELEMAH A : ACQUIRED ( TDK DITURUNKAN TTP DITULARKAN ) I : IMMUNE ( SISTEM DAYA TANGKAL ATAU KEKEBALAN THD SUATU PENYAKIT) D : DEFICIENCY ( TDK CUKUP ATAU KURANG) S : SYNDROME ( KUMPULAN ATAU TANDA & GEJALA PENYAKIT) AIDS ADALAH BENTUK LANJUTAN DARI INFEKSI HIV ( PENYAKIT YANG MEMBUAT ORG TAK BERDAYA & MEMBUAT KEMATIAN YG DISEBABKAN OLEH HIV
  • 21. HIV Human Immunodeficiency Virus • virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh kekebalan tubuh hilang mudah sakit • HIV dapat masuk ke dalam sel dan diam untuk waktu yang lama • Yg membuat ODHA meninggal adalah hilangnya imunitas dalam dirinya
  • 22. VIRUS HIV Dapat dijumpai di cairan tubuh seperti: Cairan vagina & mani Darah
  • 23. Virus HIV HIV masuk ke dalam sel dan merusak bagian yang memegang peran penting pada kekebalan tubuh.
  • 24. HIV dan Sistim Kekebalan • Hubungannya sederhana saja: • Semakin banyak HIV di dalam tubuh, semakin cepat orang akan menjadi sakit, dan sejalan dengan waktu akan menjadi semakin sakit • Semakin kuat sistim kekebalan, semakin lamban orang untuk menjadi sakit.
  • 25. • Tidak bergejala • Mula - mula tes darah negatif kemudian menjadi positif, • Saat antara seseorang terinfeksi virus HIV sampai dapat dideteksinya antibodi terhadap virus disebut periode jendela, berlangsung antara 1-6 bln • Sehat, berlangsung 3-10 tahun • Disebut dengan ODHA INGAT !!!!!! PENGIDAP HIV
  • 26. KRONOLOGI PERJALANAN HIV KE AIDS 3 - 6 BULAN Periode Jendela Tertular 3 - 10 TAHUN HIV + 1 - 2 TAHUN AIDS
  • 27. VIRUS HIV hanya dapat ditularkan melalui: ANTENATAL HUB.SEKSUAL
  • 28. VIRUS HIV juga dapat ditularkan melalui:
  • 29.
  • 30. AIDS (Acquired Immunodefeciency Syndrome) artinya : Kumpulan berbagai gejala penyakit yg menyerang tubuh karena daya tahan tubuh melemah, akibat virus HIV Seseorang dikatakan menderita AIDS apabila sudah menampakan berbagai gejala penyakit yang menyerang tubuh akibat hilangnya daya tahan tubuh
  • 31. GEJALA-GEJALA AIDS Gejala Mayor : 1. Berat badan turun drastis 2. Diare terus menerus 3. Demam berkepanjangan 4. Penyakit pernafasan yang tidak biasa 5. Gangguan syaraf, khususnya dementia
  • 32. Rasa lelah berkepanjanga n Sesak napas dan batuk berkepanjangan GELAJA AIDS
  • 33. Bercak merah kebiruan pada kulit (kanker kulit) Diare lebih dari satu bulan tanpa sebab yang jelas Sering demam (lebih dari 38 °C) disertai keringat malam tanpa sebab yang jelas
  • 34.
  • 35. Gejala minor : • Batuk kronis > 1 bulan • Infeksi mulut dan tenggorokan krn candida Albicans • Pembengkakan menetap kelenjar getah bening • Munculnya Herpes Zooster berulang • Bercak-bercak gatal di seluruh tubuh GEJALA-GEJALA AIDS
  • 36. DAMPAK PSIKOSOSIAL • Penderita merasa dikucilkan dan dihukum oleh masyarakat sekitarnya. • dikeluarkan dari pekerjaan atau sekolah, atau ditolak bila melamar pekerjaan. • mengalami kesulitan untuk mendapatkan pengobatan medik • penolakan untuk mendapatkan asuransi kesehatan atau asuransi jiwa. • diusir dari asrama atau rumah sewanya. identitas penderita harus sangat dirahasiakan baik oleh dokter yang merawat ataupun pemberitaan di media pers.
  • 37. INGAT! 1. HIV/AIDS dapat dipastikan melalui Pemeriksaan Medis/ Tes Darah 2. Tes HIV/AIDS harus Sukarela (VCT/KTS).Bila merasa berisiko sebaiknya memeriksakan diri. 3. ODHA Punya Hak yang sama dengan Kita. 4. ODHA Perlu Dukungan bukan Stigma dan Diskriminasi