SlideShare a Scribd company logo
Analisisis Biaya Pendidikan
Ady Setiawan
PEMBAHASAN
Konsep Analisis Biaya Manfaat
Tujuan Analisis Biaya Manfaat
Pendidikan
Kategori Biaya Pendidikan
Perhitungan Analisis Biaya Manfaat
Pendidikan
Cara-Cara Memperkirakan Biaya
Pendidikan
Analisis Mikro Biaya
Pendaftaran dan Biaya Pelayanan
Pendidikan
Biaya Penyelenggaraan Pendidikan di
Indonesia
Konsep Analisis Biaya Manfaat
• Analisis Biaya Manfaat (Cost Benefit Analysis) = rasio antara
keuntungan finansial sebagai hasil Pendidikan (biasanya diukur
dengan penghasilan) dengan seluruh biaya yang dikeluarkan
untuk Pendidikan (Fatah, 2000, dalam Asriati, 2018)
• Beberapa tipe analisis biaya yang relevan untuk diterapkan
dalam bidang pendidikan, menurut Fattah (2012:8), antara lain
“cost-benefit analysis, study the determinants of educational
costs, study economies of scale dalam aplikasi teknologi
pendidikan baru, dan studi analisa biaya pembangunan
sekolah”.
Indikator Tingkat Keberhasilan Pendidikan
• Dapat tidaknya seorang lulusan
melanjutkan ke pendidikan yang lebih
tinggi.
• Dapat tidaknya seseorang memperoleh
pekerjaan.
• Besarnya penghasilan/ gaji yang
diterima.
• Sikap perilaku dalam konteks sosial,
budaya dan politik.
Tujuan Analisis Biaya Manfaat Pendidikan
• Manfaat Anggaran sebagai: 1) Alat Penaksir; 2) Alat Otorisasi; dan 3)
Alat Efisiensi
• Secara khusus, analisis manfaat biaya Pendidikan bagi pemerintah
menjadi:
1. acuan untuk menetapkan anggaran Pendidikan dalam RAPBN
2. Dasar untuk meningkatkan kualitas SDM dengan meningkatkan
mutu Pendidikan nasional
• Bagi masyarakat, analisis biaya manfaat Pendidikan berguna sebagai
dasar/pijakan dalam melakukan “investasi” di dunia Pendidikan.
Kategori Biaya Pendidikan
Biaya Langsung dan Tidak Langsung Biaya Sosial dan Biaya Pribadi
Biaya Moneter dan Non-Moneter
Biaya Langsung dan Tidak Langsung
• Biaya langsung terdiri dari biaya yang dikeluarkan untuk keperluan
pelaksanaan pengajaran dan kegiatan belajar siswa berupa pembelian
alat-alat pelajaran, sarana belajar, biaya transfortasi, gaji guru, baik
yang dikeluarkan pemerintah, orang tua maupun siswa sendiri.
• Biaya tidak langsung berupa keuntungan yang hilang (earning
forgone) dalam bentuk biaya kesempatan yang hilang (opportunity
cost) yang dikorbankan oleh siswa selama belajar.
Fattah (2012:23)
Biaya Sosial dan Biaya Pribadi
• Biaya pribadi mempresentasikan kesempatan terdahulu bagi individu
dan keluarganya
• Biaya pribadi dikurangi ketika terdapat kontribusi public yang
signifikan dalam mendukung sekolah atau perguruan tinggi
• Biaya sosial merupakan jumlah gabungan biaya pribadi dan biaya yang
dibayar public
• Total biaya langsung dan tidak langsung dapat dibandingkan dengan
keuntungan sosial, guna menjadi dasar dala pengambilan keputusan
mengenai investasi sosial di bidang Pendidikan.
Biaya Moneter dan Non-Moneter
• Biaya moneter dapat berupa biaya langsung ataupun biaya tidak
langsung, dan dapat dibayarkan baik oleh masyarakat maupun
individu.
• Biaya non-moneter meliputi kesempatan/peluang untuk menikmati
kesenangan terdahulu oleh mahasiswa ketika dia menggunakan
waktu yang lama untuk belajar.
Perhitungan Analisis Biaya Manfaat Pendidikan
• Asrianti, 2018: 136-142
1. Nilai Bersih Sekarang
(Net Present Value)
2. Tingkat Kembalian
Pribadi
(Private Rate of Return)
3. Tingkat Pengembalian
Investasi
(Return on Investment)
4. Analisis Nilai Tambah
secara Perorangan dan
Bagi Masyarakat
(Private and Social Value Addedof Analysis)
1. Nilai Bersih Sekarang (Net Present Value)
• Adalah rasio nilai yang akan datang (future value/FV) terhadap
tingkat keuntungan (Fattah: 2012)
• Persamaan yang dipakai: NPV = FV : (1+r)2
• Keterangan: NPV = pada tahun 1 program; r = tingkat keuntungan; t =
waktu (tahun dalam periode tertentu)
• “Two method are used for the measurement of costs and benefits, the
net present value and the internal (private) rate of return” Roe L.
Johns et all dalam Asriati, (2018: 138).
2. Tingkat Kembalian Pribadi (Private Rate of Return)
• Kalkulasi PRR terhadap investasi Pendidikan menunjukkan sejauh
mana keuntungannya bagi individu bersangkutan atau untuk
keluarganya dengan berinvestasi dalam Pendidikan
• Cara ini pada dasarnya mengestimasi hasil Pendidikan tinggi dengan
memperhitungkan tingkat balikan internal secara pribadi.
• Pada dasarnya cara ini merupakan kebalikan dari cara NPV
3. Tingkat Pengembalian Investasi (Return on
Investment)
• Merupakan perbandingan laba dengan investasi yang digunakan
untuk menghasilkan laba (Mulyadi dalam Asriati, 2018: 139)
• Return on Investment (RoI) dapat menggunakan rumus berikut:
• RoI = x 100%
4. Analisis Nilai Tambah secara Perorangan dan Bagi
Masyarakat (Private and Social Value Addedof
Analysis)
• Manfaat Pendidikan adalah sesuatu yang dapat diberikan oleh
Pendidikan tsb, baik untuk manfaat ekonomi maupun manfaat sosial.
• Manfaat ekonomi dapat bersifat individual maupun manfaat public
• Menurut Roe L. Jhon et all (1983), manfaat Pendidikan:
1. Adanya peningkatan produksi
2. Adanya peningkatan efisiensi
3. Adanya peningkatan kesadaran perlunya perbaikan standar
kehidupan
Cara-Cara Memperkirakan Biaya Pendidikan
• Meneliti laporan dari sumber-sumber
pembiayaan Pendidikan.
• Menurut sifatnya, sumber-sumber dibedakan
atas:
1. Pengeluaran yang menyeluruh (sumber-
sumber pemerintah pusat, daerah, luar
negeri), dan
2. Pengeluaran menurut status (negeri atau
swasta), tingkatan (TK-Perguruan Tinggi),
dan sifatnya (pengeluaran berulang, modal,
dan lainnya)
Atas Dasar
Sumber-Sumber Pembiayaan
Atas Dasar
Laporan dari Lembaga Pendidikan
• Menggunakan secara langsung laporan dari
Lembaga-Lembaga Pendidikan.
• Laporan hendaknya dibuat sesuai format
standar dan memperlihatkan keseluruhan
biaya operasi dari Lembaga tersebut
Hal yang Perlu Diperhatikan
• Perencanaan harus realistis
• Perlunya koordinasi dalam perencanaan
• Perencanaan harus berdasarkan pengalaman, pengetahuan, dan
intuisi
• Perencanaan harus fleksible (luwes)
• Perencanaan yang didasarkan penelitian
• Perencanaan akan menghindari under dan over planning
Biaya Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia
• PP no. 17 Tahun 2009 tentang Pengelolaan Pendidikan
RUJUKAN
• Asriati, Nuraini. 2018. Ekonomi dan Pembiayaan Pendidikan. Bahan
Ajar. Bandung: Penerbit Lekkas
• Engkoswara dan Komariah, A., 2011. Administrasi Pendidikan.
Bandung: Alfabeta.
• Fattah, N., 2012. Ekonomi dan Pembiayaan Pendidikan. Bandung: PT.
Remaja Rosdakarya
• Jhon, Roe L., et all. 1971. Alternative Programs for Financing
Education. Florida: Florida Department of Education

More Related Content

What's hot

Sumber pendanaan pendidikan
Sumber pendanaan pendidikan Sumber pendanaan pendidikan
Sumber pendanaan pendidikan Abdulr0hman
 
Ppt landasan perkembangan kurikulum
Ppt landasan perkembangan kurikulumPpt landasan perkembangan kurikulum
Ppt landasan perkembangan kurikulumSuci Agustina
 
faktor yang mempengaruhi tingkat investasi
faktor yang mempengaruhi tingkat investasifaktor yang mempengaruhi tingkat investasi
faktor yang mempengaruhi tingkat investasiM fazrul
 
Penggunaan dana bank
Penggunaan dana bankPenggunaan dana bank
Penggunaan dana bankEva Andini
 
Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)
Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)
Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)resa safrida
 
PPT PENENTUAN HARGA JUAL
PPT PENENTUAN HARGA JUALPPT PENENTUAN HARGA JUAL
PPT PENENTUAN HARGA JUALrisni sari
 
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1Leo Dhunt
 
pengembngan kurikulum makro......
pengembngan  kurikulum makro......pengembngan  kurikulum makro......
pengembngan kurikulum makro......Tri Ajeng
 
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuanganSoal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuanganM Nasution
 
Asesmen diagnostik
Asesmen diagnostikAsesmen diagnostik
Asesmen diagnostik25011986
 
Chapter 11 evaluasi dan pengawasan
Chapter 11 evaluasi dan pengawasanChapter 11 evaluasi dan pengawasan
Chapter 11 evaluasi dan pengawasanpangarso_adi
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Judianto Nugroho
 
13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...
13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...
13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...Ummu Nihayah
 
Teori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatif
Teori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatifTeori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatif
Teori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatifWahono Diphayana
 
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)Nurmansyah Arif W
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Judianto Nugroho
 

What's hot (20)

Sumber pendanaan pendidikan
Sumber pendanaan pendidikan Sumber pendanaan pendidikan
Sumber pendanaan pendidikan
 
Ppt landasan perkembangan kurikulum
Ppt landasan perkembangan kurikulumPpt landasan perkembangan kurikulum
Ppt landasan perkembangan kurikulum
 
faktor yang mempengaruhi tingkat investasi
faktor yang mempengaruhi tingkat investasifaktor yang mempengaruhi tingkat investasi
faktor yang mempengaruhi tingkat investasi
 
Investasi
InvestasiInvestasi
Investasi
 
Penggunaan dana bank
Penggunaan dana bankPenggunaan dana bank
Penggunaan dana bank
 
Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)
Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)
Ppt manajemen pembiayaan pendidikan(1)
 
Nilai waktu uang time value of money
Nilai waktu uang   time value of moneyNilai waktu uang   time value of money
Nilai waktu uang time value of money
 
PPT PENENTUAN HARGA JUAL
PPT PENENTUAN HARGA JUALPPT PENENTUAN HARGA JUAL
PPT PENENTUAN HARGA JUAL
 
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
Materi 4-return-yang-diharapkan-dan-risiko-portofolio1
 
pengembngan kurikulum makro......
pengembngan  kurikulum makro......pengembngan  kurikulum makro......
pengembngan kurikulum makro......
 
Analisis jalur (path analysis)
Analisis jalur (path analysis)Analisis jalur (path analysis)
Analisis jalur (path analysis)
 
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuanganSoal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
Soal dan jawaban uas bank dan lembaga keuangan
 
Asesmen diagnostik
Asesmen diagnostikAsesmen diagnostik
Asesmen diagnostik
 
Chapter 11 evaluasi dan pengawasan
Chapter 11 evaluasi dan pengawasanChapter 11 evaluasi dan pengawasan
Chapter 11 evaluasi dan pengawasan
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5
 
13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...
13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...
13 strategi peningkatan mutu pendidikan melalui penerapan mbs konsep mbs meru...
 
Teori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatif
Teori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatifTeori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatif
Teori perdag internasional : keunggulan absolut & keunggulan komparatif
 
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
Biaya modal dan Struktur Modal MNC (Multi National Corporate)
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5
 
Makalah manajemen berbasis sekolah
Makalah manajemen berbasis sekolahMakalah manajemen berbasis sekolah
Makalah manajemen berbasis sekolah
 

Similar to Analisis Biaya Pendidikan

Ekonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaan
Ekonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaanEkonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaan
Ekonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaanIAIN syekh Nurjati Cirebon
 
Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)
Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)
Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)Muthiah IAIN SKA
 
efisiensi pembiayaan
efisiensi pembiayaanefisiensi pembiayaan
efisiensi pembiayaanYuliaLian
 
Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...
Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...
Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...titaros
 
Economics of education_2011,_dwini
Economics of education_2011,_dwiniEconomics of education_2011,_dwini
Economics of education_2011,_dwiniAdam Abdi Al'ala
 
Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)
Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)
Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)Mae Saroh
 
Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...
Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...
Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...Ady Setiawan
 
Landasan Ekonomi Pendidikan
Landasan Ekonomi PendidikanLandasan Ekonomi Pendidikan
Landasan Ekonomi PendidikanSri Handayani
 
Analisis jurnal pembiayaan pendidikan
Analisis jurnal pembiayaan pendidikanAnalisis jurnal pembiayaan pendidikan
Analisis jurnal pembiayaan pendidikanYuzt Hadrianti
 
Ppt manajemen pembiayaan LPI
Ppt manajemen pembiayaan LPIPpt manajemen pembiayaan LPI
Ppt manajemen pembiayaan LPIaditya rizal
 
presentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptx
presentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptxpresentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptx
presentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptxWannyIhfaSyahfitriNa
 
Administrasi Keuangan.pdf
Administrasi Keuangan.pdfAdministrasi Keuangan.pdf
Administrasi Keuangan.pdfZukét Printing
 
Administrasi Keuangan.docx
Administrasi Keuangan.docxAdministrasi Keuangan.docx
Administrasi Keuangan.docxZukét Printing
 
Pembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat tangible dan intangible
Pembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat  tangible dan intangiblePembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat  tangible dan intangible
Pembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat tangible dan intangibleDjadja Sardjana
 

Similar to Analisis Biaya Pendidikan (20)

Ekonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaan
Ekonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaanEkonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaan
Ekonomi pendidikan analissi manfaat pembiayaan
 
Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)
Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)
Ppt kel 4 (rate of return dan penerapannya)
 
efisiensi pembiayaan
efisiensi pembiayaanefisiensi pembiayaan
efisiensi pembiayaan
 
Inisiasi 6
Inisiasi 6Inisiasi 6
Inisiasi 6
 
Inisiasi 6
Inisiasi 6Inisiasi 6
Inisiasi 6
 
Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...
Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...
Tutorial 6: Inisiasi 6: Pengertian, Pendekatan, dan Model dalam Pembiayaan Pe...
 
Nurman
NurmanNurman
Nurman
 
Economics of education_2011,_dwini
Economics of education_2011,_dwiniEconomics of education_2011,_dwini
Economics of education_2011,_dwini
 
Inisiasi 6
Inisiasi 6Inisiasi 6
Inisiasi 6
 
Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)
Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)
Ppt (pendekatan pembiayaan pendidikan)
 
Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...
Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...
Pendekatan Cost Benefit, Cost Effectiveness, dan Sarpras dalam Perencanaan Pe...
 
Landasan Ekonomi Pendidikan
Landasan Ekonomi PendidikanLandasan Ekonomi Pendidikan
Landasan Ekonomi Pendidikan
 
Analisis jurnal pembiayaan pendidikan
Analisis jurnal pembiayaan pendidikanAnalisis jurnal pembiayaan pendidikan
Analisis jurnal pembiayaan pendidikan
 
1.analisis biaya pendidikan
1.analisis biaya pendidikan1.analisis biaya pendidikan
1.analisis biaya pendidikan
 
Ppt manajemen pembiayaan LPI
Ppt manajemen pembiayaan LPIPpt manajemen pembiayaan LPI
Ppt manajemen pembiayaan LPI
 
presentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptx
presentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptxpresentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptx
presentasi kelompok 1 biaya pendididikan.pptx
 
Administrasi Keuangan.pdf
Administrasi Keuangan.pdfAdministrasi Keuangan.pdf
Administrasi Keuangan.pdf
 
Administrasi Keuangan.docx
Administrasi Keuangan.docxAdministrasi Keuangan.docx
Administrasi Keuangan.docx
 
Rute of return
Rute of returnRute of return
Rute of return
 
Pembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat tangible dan intangible
Pembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat  tangible dan intangiblePembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat  tangible dan intangible
Pembiayaan pendidikan dilihat dari manfaat tangible dan intangible
 

More from Ady Setiawan

Presentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTAN
Presentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTANPresentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTAN
Presentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTANAdy Setiawan
 
Konsep Sistem Desentralisasi Dalam Pendidikan
Konsep Sistem Desentralisasi Dalam PendidikanKonsep Sistem Desentralisasi Dalam Pendidikan
Konsep Sistem Desentralisasi Dalam PendidikanAdy Setiawan
 
Kepemimpinan Pendidikan
Kepemimpinan PendidikanKepemimpinan Pendidikan
Kepemimpinan PendidikanAdy Setiawan
 
Pelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah Inklusif
Pelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah InklusifPelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah Inklusif
Pelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah InklusifAdy Setiawan
 
Fiqih Penguatan Penyandang Disabilitas
Fiqih Penguatan Penyandang DisabilitasFiqih Penguatan Penyandang Disabilitas
Fiqih Penguatan Penyandang DisabilitasAdy Setiawan
 
Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)
Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)
Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)Ady Setiawan
 
Pedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3T
Pedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3TPedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3T
Pedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3TAdy Setiawan
 
Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018
Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018
Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018Ady Setiawan
 
Konsep Belajar dan Kinerja
Konsep Belajar dan KinerjaKonsep Belajar dan Kinerja
Konsep Belajar dan KinerjaAdy Setiawan
 
Kebijakan Pendidikan yang Unggul
Kebijakan Pendidikan yang UnggulKebijakan Pendidikan yang Unggul
Kebijakan Pendidikan yang UnggulAdy Setiawan
 
Wawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian Kualitatif
Wawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian KualitatifWawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian Kualitatif
Wawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian KualitatifAdy Setiawan
 
Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...
Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...
Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...Ady Setiawan
 
Teori dan Fungsi Manajemen
Teori dan Fungsi ManajemenTeori dan Fungsi Manajemen
Teori dan Fungsi ManajemenAdy Setiawan
 
Menyusun Instrumen Penelitian Kuantitatif
Menyusun Instrumen Penelitian KuantitatifMenyusun Instrumen Penelitian Kuantitatif
Menyusun Instrumen Penelitian KuantitatifAdy Setiawan
 
e-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad Suharto
e-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad Suhartoe-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad Suharto
e-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad SuhartoAdy Setiawan
 
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)Ady Setiawan
 
Analisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan Pendidikan
Analisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan PendidikanAnalisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan Pendidikan
Analisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan PendidikanAdy Setiawan
 
Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)
Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)
Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)Ady Setiawan
 
Konsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Konsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan PendidikanKonsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Konsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan PendidikanAdy Setiawan
 
Proses Perubahan dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Proses Perubahan dalam Manajemen Perubahan PendidikanProses Perubahan dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Proses Perubahan dalam Manajemen Perubahan PendidikanAdy Setiawan
 

More from Ady Setiawan (20)

Presentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTAN
Presentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTANPresentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTAN
Presentasi Usulan Maskot dan Slogan UNTAN
 
Konsep Sistem Desentralisasi Dalam Pendidikan
Konsep Sistem Desentralisasi Dalam PendidikanKonsep Sistem Desentralisasi Dalam Pendidikan
Konsep Sistem Desentralisasi Dalam Pendidikan
 
Kepemimpinan Pendidikan
Kepemimpinan PendidikanKepemimpinan Pendidikan
Kepemimpinan Pendidikan
 
Pelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah Inklusif
Pelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah InklusifPelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah Inklusif
Pelaksanaan Kurikulum Modifikasi di Sekolah Inklusif
 
Fiqih Penguatan Penyandang Disabilitas
Fiqih Penguatan Penyandang DisabilitasFiqih Penguatan Penyandang Disabilitas
Fiqih Penguatan Penyandang Disabilitas
 
Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)
Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)
Buku KH. Hasyim Asy'ari (Pendiri Nahdlatul Ulama)
 
Pedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3T
Pedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3TPedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3T
Pedoman Diklat Berjenjang Bagi Guru PAUD di Daerah 3T
 
Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018
Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018
Kebijakan Pendidikan Kesetaraan Tahun 2018
 
Konsep Belajar dan Kinerja
Konsep Belajar dan KinerjaKonsep Belajar dan Kinerja
Konsep Belajar dan Kinerja
 
Kebijakan Pendidikan yang Unggul
Kebijakan Pendidikan yang UnggulKebijakan Pendidikan yang Unggul
Kebijakan Pendidikan yang Unggul
 
Wawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian Kualitatif
Wawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian KualitatifWawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian Kualitatif
Wawancara sebagai Teknik Pengumpulan Data dalam Penelitian Kualitatif
 
Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...
Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...
Promosi, Perpindahan, Demosi, dan PHK dalam Manajemen Sumber Daya Manusia Pen...
 
Teori dan Fungsi Manajemen
Teori dan Fungsi ManajemenTeori dan Fungsi Manajemen
Teori dan Fungsi Manajemen
 
Menyusun Instrumen Penelitian Kuantitatif
Menyusun Instrumen Penelitian KuantitatifMenyusun Instrumen Penelitian Kuantitatif
Menyusun Instrumen Penelitian Kuantitatif
 
e-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad Suharto
e-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad Suhartoe-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad Suharto
e-Book Senarai Kearifan Gontory Karya Ust. Ahmad Suharto
 
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI)
 
Analisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan Pendidikan
Analisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan PendidikanAnalisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan Pendidikan
Analisis Biaya dan Pengeluaran dalam Perencanaan Pendidikan
 
Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)
Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)
Menentukan Sumber Data Penelitian (Populasi dan Sampel)
 
Konsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Konsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan PendidikanKonsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Konsep Resistensi dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
 
Proses Perubahan dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Proses Perubahan dalam Manajemen Perubahan PendidikanProses Perubahan dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
Proses Perubahan dalam Manajemen Perubahan Pendidikan
 

Recently uploaded

Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024AndrianiWimarSarasWa1
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfUditGheozi2
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfgloriosaesy
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024SABDA
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxKurnia Fajar
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxEkoPutuKromo
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfNurSriWidyastuti1
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogorWILDANREYkun
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfPangarso Yuliatmoko
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 

Recently uploaded (20)

Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 

Analisis Biaya Pendidikan

  • 2. PEMBAHASAN Konsep Analisis Biaya Manfaat Tujuan Analisis Biaya Manfaat Pendidikan Kategori Biaya Pendidikan Perhitungan Analisis Biaya Manfaat Pendidikan Cara-Cara Memperkirakan Biaya Pendidikan Analisis Mikro Biaya Pendaftaran dan Biaya Pelayanan Pendidikan Biaya Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia
  • 3. Konsep Analisis Biaya Manfaat • Analisis Biaya Manfaat (Cost Benefit Analysis) = rasio antara keuntungan finansial sebagai hasil Pendidikan (biasanya diukur dengan penghasilan) dengan seluruh biaya yang dikeluarkan untuk Pendidikan (Fatah, 2000, dalam Asriati, 2018) • Beberapa tipe analisis biaya yang relevan untuk diterapkan dalam bidang pendidikan, menurut Fattah (2012:8), antara lain “cost-benefit analysis, study the determinants of educational costs, study economies of scale dalam aplikasi teknologi pendidikan baru, dan studi analisa biaya pembangunan sekolah”.
  • 4. Indikator Tingkat Keberhasilan Pendidikan • Dapat tidaknya seorang lulusan melanjutkan ke pendidikan yang lebih tinggi. • Dapat tidaknya seseorang memperoleh pekerjaan. • Besarnya penghasilan/ gaji yang diterima. • Sikap perilaku dalam konteks sosial, budaya dan politik.
  • 5. Tujuan Analisis Biaya Manfaat Pendidikan • Manfaat Anggaran sebagai: 1) Alat Penaksir; 2) Alat Otorisasi; dan 3) Alat Efisiensi • Secara khusus, analisis manfaat biaya Pendidikan bagi pemerintah menjadi: 1. acuan untuk menetapkan anggaran Pendidikan dalam RAPBN 2. Dasar untuk meningkatkan kualitas SDM dengan meningkatkan mutu Pendidikan nasional • Bagi masyarakat, analisis biaya manfaat Pendidikan berguna sebagai dasar/pijakan dalam melakukan “investasi” di dunia Pendidikan.
  • 6. Kategori Biaya Pendidikan Biaya Langsung dan Tidak Langsung Biaya Sosial dan Biaya Pribadi Biaya Moneter dan Non-Moneter
  • 7. Biaya Langsung dan Tidak Langsung • Biaya langsung terdiri dari biaya yang dikeluarkan untuk keperluan pelaksanaan pengajaran dan kegiatan belajar siswa berupa pembelian alat-alat pelajaran, sarana belajar, biaya transfortasi, gaji guru, baik yang dikeluarkan pemerintah, orang tua maupun siswa sendiri. • Biaya tidak langsung berupa keuntungan yang hilang (earning forgone) dalam bentuk biaya kesempatan yang hilang (opportunity cost) yang dikorbankan oleh siswa selama belajar. Fattah (2012:23)
  • 8. Biaya Sosial dan Biaya Pribadi • Biaya pribadi mempresentasikan kesempatan terdahulu bagi individu dan keluarganya • Biaya pribadi dikurangi ketika terdapat kontribusi public yang signifikan dalam mendukung sekolah atau perguruan tinggi • Biaya sosial merupakan jumlah gabungan biaya pribadi dan biaya yang dibayar public • Total biaya langsung dan tidak langsung dapat dibandingkan dengan keuntungan sosial, guna menjadi dasar dala pengambilan keputusan mengenai investasi sosial di bidang Pendidikan.
  • 9. Biaya Moneter dan Non-Moneter • Biaya moneter dapat berupa biaya langsung ataupun biaya tidak langsung, dan dapat dibayarkan baik oleh masyarakat maupun individu. • Biaya non-moneter meliputi kesempatan/peluang untuk menikmati kesenangan terdahulu oleh mahasiswa ketika dia menggunakan waktu yang lama untuk belajar.
  • 10. Perhitungan Analisis Biaya Manfaat Pendidikan • Asrianti, 2018: 136-142 1. Nilai Bersih Sekarang (Net Present Value) 2. Tingkat Kembalian Pribadi (Private Rate of Return) 3. Tingkat Pengembalian Investasi (Return on Investment) 4. Analisis Nilai Tambah secara Perorangan dan Bagi Masyarakat (Private and Social Value Addedof Analysis)
  • 11. 1. Nilai Bersih Sekarang (Net Present Value) • Adalah rasio nilai yang akan datang (future value/FV) terhadap tingkat keuntungan (Fattah: 2012) • Persamaan yang dipakai: NPV = FV : (1+r)2 • Keterangan: NPV = pada tahun 1 program; r = tingkat keuntungan; t = waktu (tahun dalam periode tertentu) • “Two method are used for the measurement of costs and benefits, the net present value and the internal (private) rate of return” Roe L. Johns et all dalam Asriati, (2018: 138).
  • 12.
  • 13. 2. Tingkat Kembalian Pribadi (Private Rate of Return) • Kalkulasi PRR terhadap investasi Pendidikan menunjukkan sejauh mana keuntungannya bagi individu bersangkutan atau untuk keluarganya dengan berinvestasi dalam Pendidikan • Cara ini pada dasarnya mengestimasi hasil Pendidikan tinggi dengan memperhitungkan tingkat balikan internal secara pribadi. • Pada dasarnya cara ini merupakan kebalikan dari cara NPV
  • 14. 3. Tingkat Pengembalian Investasi (Return on Investment) • Merupakan perbandingan laba dengan investasi yang digunakan untuk menghasilkan laba (Mulyadi dalam Asriati, 2018: 139) • Return on Investment (RoI) dapat menggunakan rumus berikut: • RoI = x 100%
  • 15. 4. Analisis Nilai Tambah secara Perorangan dan Bagi Masyarakat (Private and Social Value Addedof Analysis) • Manfaat Pendidikan adalah sesuatu yang dapat diberikan oleh Pendidikan tsb, baik untuk manfaat ekonomi maupun manfaat sosial. • Manfaat ekonomi dapat bersifat individual maupun manfaat public • Menurut Roe L. Jhon et all (1983), manfaat Pendidikan: 1. Adanya peningkatan produksi 2. Adanya peningkatan efisiensi 3. Adanya peningkatan kesadaran perlunya perbaikan standar kehidupan
  • 16. Cara-Cara Memperkirakan Biaya Pendidikan • Meneliti laporan dari sumber-sumber pembiayaan Pendidikan. • Menurut sifatnya, sumber-sumber dibedakan atas: 1. Pengeluaran yang menyeluruh (sumber- sumber pemerintah pusat, daerah, luar negeri), dan 2. Pengeluaran menurut status (negeri atau swasta), tingkatan (TK-Perguruan Tinggi), dan sifatnya (pengeluaran berulang, modal, dan lainnya) Atas Dasar Sumber-Sumber Pembiayaan Atas Dasar Laporan dari Lembaga Pendidikan • Menggunakan secara langsung laporan dari Lembaga-Lembaga Pendidikan. • Laporan hendaknya dibuat sesuai format standar dan memperlihatkan keseluruhan biaya operasi dari Lembaga tersebut
  • 17. Hal yang Perlu Diperhatikan • Perencanaan harus realistis • Perlunya koordinasi dalam perencanaan • Perencanaan harus berdasarkan pengalaman, pengetahuan, dan intuisi • Perencanaan harus fleksible (luwes) • Perencanaan yang didasarkan penelitian • Perencanaan akan menghindari under dan over planning
  • 18. Biaya Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia • PP no. 17 Tahun 2009 tentang Pengelolaan Pendidikan
  • 19. RUJUKAN • Asriati, Nuraini. 2018. Ekonomi dan Pembiayaan Pendidikan. Bahan Ajar. Bandung: Penerbit Lekkas • Engkoswara dan Komariah, A., 2011. Administrasi Pendidikan. Bandung: Alfabeta. • Fattah, N., 2012. Ekonomi dan Pembiayaan Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya • Jhon, Roe L., et all. 1971. Alternative Programs for Financing Education. Florida: Florida Department of Education