SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR
Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah:
Pengantar Akuntansi I
Nama Dosen Pengampu:
Ahmad Fajri, M.E
Oleh:
Kelompok 3
1. Krisdayanti. 22.12.07.29.0774
2. Lailatul Hamesa Firdausiah. 22.12.07.29.0776
3. Moh. Yudi. 22.12.07.29.0791
4. Mahabbur Risky F.M. 22.12.07.29.0781
5. Moh. Iqbal. 22.12.07.29.0793
PROGRAM STUDI EKONOMI SYARI'AH
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
UNIVERSITAS ISLAM ZAINUL HASAN GENGGONG
2023
2
KATA PENGANTAR
Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, kami
panjatkan puja dan puji syukur atas ke hadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah,
dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah PENGANTAR
AKUNTANSI ini tepat pada waktunya.
Makalah ini telah kami susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari berbagai pihak
sehingga dapat memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu kami menyampaikan banyak
terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini.
Terlepas dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa masih ada kekurangan baik dari
segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu dengan tangan terbuka kami
menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar kami dapat memperbaiki makalah ini.
Akhir kata kami berharap semoga makalah ini dapat memberikan manfaat maupun inspirasi
bagi kami dan pembaca pada umumnya.
3
DAFTAR ISI
COVER. .............................................................................................................................. I
BAB I: PENDAHULUAN
A. Latar Belakang. .......................................................................................................... 4
B. Rumusan Masalah....................................................................................................... 4
C. Tujuan Penulisan........................................................................................................ 4
BAB II: PEMBAHASAN
A. Perbedaan Akuntansi Perusahan Jasa, Dagang dan Manufaktur…………………. 5
B. Akun-akun yang Terdapat di Perusahaan Manufaktur............................................ 6
BAB III: PENUTUP
A. Kesimpulan............................................................................................................. 10
DAFTAR PUSTAKA
Kraksaan, 20 Mei 2023
Penyusun
4
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Perusahaan manufaktur mempunyai kegiatan pokok mengolah bahan baku menjadi
produk jadi yang siap dijual kepada konsumen. Adapun beberapa karakteristik yang dimiliki
oleh perusahaan manufaktur, diantaranya yaitu mengolah bahan baku menjadi produk jadi,
konsumen tidak ikut dalam proses produksi, hasil produksi berwujud atau terlihat,dan adanya
ketergantungan konsumen untuk mencari produk lagi. Berbeda dengan perusahaan dagang
yang membeli dan menjualnya dalam bentuk yang sama,perusahaan manufaktur harus
mengolah terlebih dahulu bahan baku atau bahan mentah yangdibelinya sebelum menjualnya
kepada konsumen atau masyarakat. Maka jenis persediaan(stok barang) dalam perusahaan
manufaktur dapat dibedakan menjadi 3, yaitu persediaan bahan baku,persediaan barang dalam
proses, dan persediaan barang jadi.
B. Rumusan Masalah
Dari latar belakang diatas berikut rumusan masalah
1. Apa perbedaan akuntansi perusahaan jasa, dagang dan Manufaktur?
2. Apa saja akun akun yang terdapat di perusahaan manufaktur?
C. Tujuan Penulisan
1. Untuk mengetahui perbedaan akuntansi perusahaan jasa, dagang dan manufaktur
2. Untuk mengetahui akun akun yang terdapat di perusahaan manufaktur.
5
BAB II
PEMBAHASAN
A. Perbedaan Akuntansi Perusahan Jasa, Dagang dan Manufaktur
Perbedaan perusahaan jasa, dagang dan manufaktur yaitu Perusahaan jasa adalah
perusahaan yang memberikan dan menjual jasa, perusahaan dagang adalah perusahaan dagang
yang menjual tanpa mengubah barang atau produk yang dijual, sedangkan perusahaan
manufaktur adalah perusahaan yang mengubah dan menjual produk menjadi produk yang
berbeda.1
Perusahaan jasa tidak memiliki persediaan barang untuk di pasarkan. Tetapi produk mereka
bersifat tidak berwujud seperti perusahaan dagang atau manufaktur.Produk mereka terlihat
berupa hasil jasa mereka sehingga dalam pencatatan akuntansi mereka hanya akan terlihat pada
bagian persediaan dan pembelian saja. Perusahaan dagang memperoleh produk persediaan dari
supplier dalam bentuk bahan jadi untuk di jual kembali dan mengambil selisih penjualan
sebagai keuntungan bisnis. Perusahaan manufaktur memperoleh produk yang dibuat dari bahan
mentah menjadi bahan baku atau bahan jadi, untuk kemudian diolah sedemikian rupa menjadi
produk dengan nilai jual yang lebih tinggi dari bahan baku. Karena itu, penghitungan
keuangannya akan jauh lebih rumit dari perusahaan dagang. Perbedaan akuntansi perusahaan
jasa, dagang, dan manufaktur dari aspek persediaan, pembelian, harga, dan akuntansi biaya.
Pada perusahaan jasa, proses penjualan dan produksi jasa berlangsung ketika ada kesepakatan
antara perusahaan dan konsumen. Oleh karena itu, dari sudut pandang akuntansi hanya ada dua
transaksi utama pada perusahaan jasa, yaitu transaksi administratif dan penjualan jasa.
Siklus akuntansi perusahaan manufaktur pada dasarnya sama dengan membuat siklus akuntansi
pada umumnya. Perbedaan mendasar siklus akuntansi perusahaan manufaktur adalah adanya
penambahan laporan beban pokok produksi pada neraca lajur. Disamping itu, akan muncul
perkiraan baru seperti adanya perhitungan biaya pabrik, biaya overhead dan biaya bahan baku.
1
. Siti Aisyah Siregar, PENGANTAR AKUNTANSI DASAR PERUSAHAAN JASA, DAGANG DAN MANUFAKTUR,
Januari 2022, Hlm 8
6
B. Akun Akun Yang Terdapat di Perusahaan Manufaktur
Pada dasarnya daftar akun perusahaan manufaktur dengan perusahaan jasa dan dagang
hampir sama. Hanya saja di perusahaan manufaktur memiliki beberapa akun khusus yang tidak
dimiliki oleh perusahaan dagang dan jasa. Beberapa akun khusus tersebut adalah : . Akun
Persediaan kelompok asset, Persediaan Bahan Baku, Persediaan Bahan Pembantu, Persediaan
Spare Parts, Persediaan Barang Dalam Proses, Persediaan Barang Jadi, Akun Biaya Produksi
kelompok harga pokok, Biaya Bahan Baku, Biaya Upah Langsung, Biaya Overhead Pabrik,
Biaya Overhead Pabrik Dibebankan, Biaya Overhead Pabrik Sesungguhnya, Barang Dalam
Proses Awal dan Akhir, Barang Jadi Awal dan Akhir, Barang Jadi Standar, Selisih Harga
Pokok Produksi Aktual.
1. Pembelian bahan baku, digunakan untuk mencatat transaksi pembelian bahan baku
2. Persediaan bahan baku, digunakan untuk mencatat bahan baku yang sampai akhir periode
tidak diproduksi.
3.Persediaan barang dalam proses, digunakan untuk mencatat produksi yang kemungkinan
tidak selesai sampai akhir periode dan akan dilanjutkan proses produksinya pada periode
berikutnya.
4. Persediaan barang jadi, digunakakan untuk mencatat persediaan barang dalam proses awal
produk yang akan dilanjutkan produksinya hingga terbentuk barang jadi. Barang jadi yang
belum terjual sampai akhir periode maka akan diakui persediaan barang jadi.
5. Ikhtisar harga pokok produksi, digunakan untuk menampung pembebanan semua biaya
produksi. Sehingga pada akhir periode semua biaya produksi akan dibebankan pada akun
ikhtisar harga pokok produksi.
Contoh:
PT. Melati Mawar berproduksi ats dasar pesanan. Berikut ini transaksi yang dilakukan oleh
perusahaan untuk mengerjakan berbagai pesanan pada bulan Mei 200X :
1. Membeli bahan secara kredit dengan harga sebesar Rp40.000.000, Termin 2/10,n/30
yang terdiri dari :
Bahan baku : Rp. 30.000.000
Bahan penolong : Rp. 10.000.000
7
2. Menggunakan bahan untuk proses produksi sebagai berikut :
Bahan baku : Rp. 30.000.000
Bahan penolong : Rp. 6.000.000
Total : Rp. 36.000.000
3. Mengembalikan bahan yang tidak jadi dipakai ke gudang bahan sebagai berikut :
Bahan Baku Rp 800.000
Bahan Penolong Rp 200.000
Total Rp1.000.000
4. Mencatat upah dan gaji karyawan selama bulan mei sebesar Rp38.600.000
5. Mendistribusikan gaji dan upah karyawan untuk bulan mei sebagai berikut :
Tenaga Kerja Langsung 60%
Tenaga Kerja Tak Langsung 15%
Gaji Penjualan 10%
Gaji Administrasi 15%
Total 100%
6. Biaya overhead yang terjadi, selain bahan penolong dan tenaga kerja tak langsung terdiri
atas depresiasi mesin Rp3.000.000.
7. Biaya overhead pabrik yg dibebankan ke produksi sebanyak 60% dari Tenaga Kerja
Langsung.
8. Sebuah pesanan telah selesai diproduksi dan ditransfer ke gudang. Kartu biaya pesanan
tersebut menunjukan data sebagi berikut :
Bahan baku Rp24.000.000
Tenaga Kerja Langsung Rp19.500.000
8
Overhead pabrik dibebankan Rp11.700.000
Jumlah Rp55.200.000
9. Pesanan yang sudah selesai dikerjakan pada no.8 dikirim ke pemesan bersama dengan
faktur tagihan sebesar Rp85.000.000, Termin 2/10,n/30.2
NO AKUN DEBIT KREDIT
1. Bahan 40.000.000
Utang Usaha 40.000.000
2. Barang Dalam Proses 36.000.000
Bahan 36.000.000
3. Bahan 1.000.000
Barang Dalam Proses 1.000.000
4. Gaji dan Upah 38.600.000
Utang Gaji dan Upah 38.600.000
5. Utang Gaji
Tenaga Kerja
Langsung (60%)
Tenaga Kerja Tak
Langsung (15%)
Gaji Penjualan (10%)
Gaji Administrasi
(15%)
38.600.000
Kas 38.600.000
2
https://candraekonom.blogspot.com/2015/04 /contoh-soal-dan-jawaban-ayat-jurnal.html
9
6. Biaya Overhead 3.000.000
Akumulasi
Penyusutan Mesin
3.000.000
7. Barang dalam Proses 13.896.000
Biaya Overhead
Yang Dibebankan
13.896.000
8. Barang Jadi 55.200.000
Barang Dalam Proses 55.200.000
9. Piutang Usaha 85.000.000
Penjualan 85.000.000
Harga Pokok
Penjualan
29.800.000
Barang Jadi 29.800.000
10
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Dari penjelasan makalah diatas dapat disimpulkan bahwa perusahan manufaktur ialah
perusahaan yang mengubah dan menjual produk menjadi produk yang berbeda, dengan kata
lain perusahaan manufaktur ialah mengubah atau memproduksi bahan mentah menjadi barang
setengah jadi atau jadi seperti semen. Daftar akun dalam perusahaan manufaktur sebenarnya
sama dengan perusahaan jasa dan perusahaan dagang hanya saja ada beberapa akun khusus
yang terdapat di perusahaan manufaktur.3
3
Akun Persediaan kelompok asset, Persediaan Bahan Baku, Persediaan Bahan Pembantu, Persediaan Spare
Parts, Persediaan Barang Dalam Proses, Persediaan Barang Jadi, Akun Biaya Produksi kelompok harga pokok,
Biaya Bahan Baku, Biaya Upah Langsung, Biaya Overhead Pabrik, Biaya Overhead Pabrik Dibebankan, Biaya
Overhead Pabrik Sesungguhnya, Barang Dalam Proses Awal dan Akhir, Barang Jadi Awal dan Akhir, Barang
Jadi Standar, Selisih Harga Pokok Produksi Aktual.
11
DAFTAR PUSTAKA
Siregar Aisyah Siti,Januari 2022, Hlm 8 PENGANTAR AKUNTANSI DASAR PERUSAHAAN
JASA, DAGANG DAN MANUFAKTUR.
https://text-id.123dok.com/document/lq53eewrz-daftar-akun-khusus-manufaktur-jurnal-
standar-transaksi-manufaktur.html
https://candraekonom.blogspot.com/2015/04 /contoh-soal-dan-jawaban-ayat-jurnal.html

More Related Content

Similar to Akuntansi Perusahaan Manufaktur.pdf

Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...Fazril Azi
 
Tugas sia sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...
Tugas sia   sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...Tugas sia   sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...
Tugas sia sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...Theresia Magdalena
 
AKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGAN
AKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGANAKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGAN
AKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGANMandiri Sekuritas
 
akuntansi biaya 1 - harga pokok pesanan
akuntansi biaya 1  - harga pokok pesananakuntansi biaya 1  - harga pokok pesanan
akuntansi biaya 1 - harga pokok pesananariandriyanto3
 
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...Fazril Azi
 
MK_8 Perush.Manufaktur.pdf
MK_8 Perush.Manufaktur.pdfMK_8 Perush.Manufaktur.pdf
MK_8 Perush.Manufaktur.pdfssuserbcb604
 
Akuntansi biaya bab 3.pptx
Akuntansi biaya bab 3.pptxAkuntansi biaya bab 3.pptx
Akuntansi biaya bab 3.pptxMiaAdinda3
 
KELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptx
KELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptxKELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptx
KELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptxsellyhuang
 
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...JEMMY ESROM SERANG
 
Materi 1 (Pengertian Biaya).ppt
Materi 1 (Pengertian Biaya).pptMateri 1 (Pengertian Biaya).ppt
Materi 1 (Pengertian Biaya).pptTriEvelina1
 
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Ferdinand Jason
 
Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6
Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6
Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6monniswasti
 
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptxPPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptxSilverYst
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiJihan Putri
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiJihan Putri
 
Kelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptx
Kelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptxKelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptx
Kelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptxRohidsetiawan
 

Similar to Akuntansi Perusahaan Manufaktur.pdf (20)

Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
 
Tugas sia sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...
Tugas sia   sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...Tugas sia   sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...
Tugas sia sistem informasi siklus produksi, sistem informasi siklus pengupa...
 
AKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGAN
AKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGANAKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGAN
AKUNTANSI BIAYA, MANAGEMEN & KEUANGAN
 
akuntansi biaya 1 - harga pokok pesanan
akuntansi biaya 1  - harga pokok pesananakuntansi biaya 1  - harga pokok pesanan
akuntansi biaya 1 - harga pokok pesanan
 
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
 
MK_8 Perush.Manufaktur.pdf
MK_8 Perush.Manufaktur.pdfMK_8 Perush.Manufaktur.pdf
MK_8 Perush.Manufaktur.pdf
 
Akuntansi biaya bab 3.pptx
Akuntansi biaya bab 3.pptxAkuntansi biaya bab 3.pptx
Akuntansi biaya bab 3.pptx
 
KELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptx
KELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptxKELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptx
KELOMPOK 2 SISTEM INFORMASI.pptx
 
Akuntansi Perusahaan Manufaktur
Akuntansi Perusahaan ManufakturAkuntansi Perusahaan Manufaktur
Akuntansi Perusahaan Manufaktur
 
Makalah mayob
Makalah mayobMakalah mayob
Makalah mayob
 
PERUSAHAAN_JASA.pptx
PERUSAHAAN_JASA.pptxPERUSAHAAN_JASA.pptx
PERUSAHAAN_JASA.pptx
 
Laporan sistem informasi akuntansi pada ud santoso
Laporan sistem informasi akuntansi pada ud santosoLaporan sistem informasi akuntansi pada ud santoso
Laporan sistem informasi akuntansi pada ud santoso
 
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
 
Materi 1 (Pengertian Biaya).ppt
Materi 1 (Pengertian Biaya).pptMateri 1 (Pengertian Biaya).ppt
Materi 1 (Pengertian Biaya).ppt
 
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
 
Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6
Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6
Aaaa fixsiklus audit persediaan dan pergudanga nklpk 6
 
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptxPPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
PPN-CONTOH-SOAL-PPN-08042019 2.pptx
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansi
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansi
 
Kelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptx
Kelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptxKelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptx
Kelompok 10 Akuntansi Perusahaan Dagang.pptx
 

More from Zukét Printing

ASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptxASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptxZukét Printing
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdfPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdfZukét Printing
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docxPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docxZukét Printing
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdfMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdfZukét Printing
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docxMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docxZukét Printing
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdfManajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdfZukét Printing
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docxManajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docxZukét Printing
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdfHukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdfZukét Printing
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docxHukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docxZukét Printing
 
Gejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdfGejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdfZukét Printing
 
Gejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docxGejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docxZukét Printing
 
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdfKaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdfZukét Printing
 

More from Zukét Printing (20)

ASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptxASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
 
Fiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdfFiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdf
 
Fiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.docFiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.doc
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdfPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docxPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdfMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docxMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdfManajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docxManajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docx
 
Fiqih Muamalah.pdf
Fiqih Muamalah.pdfFiqih Muamalah.pdf
Fiqih Muamalah.pdf
 
Fiqih Muamalah.docx
Fiqih Muamalah.docxFiqih Muamalah.docx
Fiqih Muamalah.docx
 
Fiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdfFiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdf
 
Fiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.docFiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.doc
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdfHukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docxHukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docx
 
Integral.docx
Integral.docxIntegral.docx
Integral.docx
 
Integral.pdf
Integral.pdfIntegral.pdf
Integral.pdf
 
Gejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdfGejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdf
 
Gejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docxGejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docx
 
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdfKaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
 

Recently uploaded

materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfkaramitha
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxresidentcardio13usk
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfssuser4743df
 
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas TerbukaMateri Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas TerbukaNikmah Suryandari
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxSyabilAfandi
 
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxR6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxmagfira271100
 
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaLKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaBtsDaily
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...laila16682
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)ratnawijayanti31
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumfebrie2
 

Recently uploaded (10)

materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas TerbukaMateri Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
 
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxR6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
 
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaLKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
 

Akuntansi Perusahaan Manufaktur.pdf

  • 1. AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah: Pengantar Akuntansi I Nama Dosen Pengampu: Ahmad Fajri, M.E Oleh: Kelompok 3 1. Krisdayanti. 22.12.07.29.0774 2. Lailatul Hamesa Firdausiah. 22.12.07.29.0776 3. Moh. Yudi. 22.12.07.29.0791 4. Mahabbur Risky F.M. 22.12.07.29.0781 5. Moh. Iqbal. 22.12.07.29.0793 PROGRAM STUDI EKONOMI SYARI'AH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UNIVERSITAS ISLAM ZAINUL HASAN GENGGONG 2023
  • 2. 2 KATA PENGANTAR Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, kami panjatkan puja dan puji syukur atas ke hadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah PENGANTAR AKUNTANSI ini tepat pada waktunya. Makalah ini telah kami susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari berbagai pihak sehingga dapat memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu kami menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini. Terlepas dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa masih ada kekurangan baik dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu dengan tangan terbuka kami menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar kami dapat memperbaiki makalah ini. Akhir kata kami berharap semoga makalah ini dapat memberikan manfaat maupun inspirasi bagi kami dan pembaca pada umumnya.
  • 3. 3 DAFTAR ISI COVER. .............................................................................................................................. I BAB I: PENDAHULUAN A. Latar Belakang. .......................................................................................................... 4 B. Rumusan Masalah....................................................................................................... 4 C. Tujuan Penulisan........................................................................................................ 4 BAB II: PEMBAHASAN A. Perbedaan Akuntansi Perusahan Jasa, Dagang dan Manufaktur…………………. 5 B. Akun-akun yang Terdapat di Perusahaan Manufaktur............................................ 6 BAB III: PENUTUP A. Kesimpulan............................................................................................................. 10 DAFTAR PUSTAKA Kraksaan, 20 Mei 2023 Penyusun
  • 4. 4 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perusahaan manufaktur mempunyai kegiatan pokok mengolah bahan baku menjadi produk jadi yang siap dijual kepada konsumen. Adapun beberapa karakteristik yang dimiliki oleh perusahaan manufaktur, diantaranya yaitu mengolah bahan baku menjadi produk jadi, konsumen tidak ikut dalam proses produksi, hasil produksi berwujud atau terlihat,dan adanya ketergantungan konsumen untuk mencari produk lagi. Berbeda dengan perusahaan dagang yang membeli dan menjualnya dalam bentuk yang sama,perusahaan manufaktur harus mengolah terlebih dahulu bahan baku atau bahan mentah yangdibelinya sebelum menjualnya kepada konsumen atau masyarakat. Maka jenis persediaan(stok barang) dalam perusahaan manufaktur dapat dibedakan menjadi 3, yaitu persediaan bahan baku,persediaan barang dalam proses, dan persediaan barang jadi. B. Rumusan Masalah Dari latar belakang diatas berikut rumusan masalah 1. Apa perbedaan akuntansi perusahaan jasa, dagang dan Manufaktur? 2. Apa saja akun akun yang terdapat di perusahaan manufaktur? C. Tujuan Penulisan 1. Untuk mengetahui perbedaan akuntansi perusahaan jasa, dagang dan manufaktur 2. Untuk mengetahui akun akun yang terdapat di perusahaan manufaktur.
  • 5. 5 BAB II PEMBAHASAN A. Perbedaan Akuntansi Perusahan Jasa, Dagang dan Manufaktur Perbedaan perusahaan jasa, dagang dan manufaktur yaitu Perusahaan jasa adalah perusahaan yang memberikan dan menjual jasa, perusahaan dagang adalah perusahaan dagang yang menjual tanpa mengubah barang atau produk yang dijual, sedangkan perusahaan manufaktur adalah perusahaan yang mengubah dan menjual produk menjadi produk yang berbeda.1 Perusahaan jasa tidak memiliki persediaan barang untuk di pasarkan. Tetapi produk mereka bersifat tidak berwujud seperti perusahaan dagang atau manufaktur.Produk mereka terlihat berupa hasil jasa mereka sehingga dalam pencatatan akuntansi mereka hanya akan terlihat pada bagian persediaan dan pembelian saja. Perusahaan dagang memperoleh produk persediaan dari supplier dalam bentuk bahan jadi untuk di jual kembali dan mengambil selisih penjualan sebagai keuntungan bisnis. Perusahaan manufaktur memperoleh produk yang dibuat dari bahan mentah menjadi bahan baku atau bahan jadi, untuk kemudian diolah sedemikian rupa menjadi produk dengan nilai jual yang lebih tinggi dari bahan baku. Karena itu, penghitungan keuangannya akan jauh lebih rumit dari perusahaan dagang. Perbedaan akuntansi perusahaan jasa, dagang, dan manufaktur dari aspek persediaan, pembelian, harga, dan akuntansi biaya. Pada perusahaan jasa, proses penjualan dan produksi jasa berlangsung ketika ada kesepakatan antara perusahaan dan konsumen. Oleh karena itu, dari sudut pandang akuntansi hanya ada dua transaksi utama pada perusahaan jasa, yaitu transaksi administratif dan penjualan jasa. Siklus akuntansi perusahaan manufaktur pada dasarnya sama dengan membuat siklus akuntansi pada umumnya. Perbedaan mendasar siklus akuntansi perusahaan manufaktur adalah adanya penambahan laporan beban pokok produksi pada neraca lajur. Disamping itu, akan muncul perkiraan baru seperti adanya perhitungan biaya pabrik, biaya overhead dan biaya bahan baku. 1 . Siti Aisyah Siregar, PENGANTAR AKUNTANSI DASAR PERUSAHAAN JASA, DAGANG DAN MANUFAKTUR, Januari 2022, Hlm 8
  • 6. 6 B. Akun Akun Yang Terdapat di Perusahaan Manufaktur Pada dasarnya daftar akun perusahaan manufaktur dengan perusahaan jasa dan dagang hampir sama. Hanya saja di perusahaan manufaktur memiliki beberapa akun khusus yang tidak dimiliki oleh perusahaan dagang dan jasa. Beberapa akun khusus tersebut adalah : . Akun Persediaan kelompok asset, Persediaan Bahan Baku, Persediaan Bahan Pembantu, Persediaan Spare Parts, Persediaan Barang Dalam Proses, Persediaan Barang Jadi, Akun Biaya Produksi kelompok harga pokok, Biaya Bahan Baku, Biaya Upah Langsung, Biaya Overhead Pabrik, Biaya Overhead Pabrik Dibebankan, Biaya Overhead Pabrik Sesungguhnya, Barang Dalam Proses Awal dan Akhir, Barang Jadi Awal dan Akhir, Barang Jadi Standar, Selisih Harga Pokok Produksi Aktual. 1. Pembelian bahan baku, digunakan untuk mencatat transaksi pembelian bahan baku 2. Persediaan bahan baku, digunakan untuk mencatat bahan baku yang sampai akhir periode tidak diproduksi. 3.Persediaan barang dalam proses, digunakan untuk mencatat produksi yang kemungkinan tidak selesai sampai akhir periode dan akan dilanjutkan proses produksinya pada periode berikutnya. 4. Persediaan barang jadi, digunakakan untuk mencatat persediaan barang dalam proses awal produk yang akan dilanjutkan produksinya hingga terbentuk barang jadi. Barang jadi yang belum terjual sampai akhir periode maka akan diakui persediaan barang jadi. 5. Ikhtisar harga pokok produksi, digunakan untuk menampung pembebanan semua biaya produksi. Sehingga pada akhir periode semua biaya produksi akan dibebankan pada akun ikhtisar harga pokok produksi. Contoh: PT. Melati Mawar berproduksi ats dasar pesanan. Berikut ini transaksi yang dilakukan oleh perusahaan untuk mengerjakan berbagai pesanan pada bulan Mei 200X : 1. Membeli bahan secara kredit dengan harga sebesar Rp40.000.000, Termin 2/10,n/30 yang terdiri dari : Bahan baku : Rp. 30.000.000 Bahan penolong : Rp. 10.000.000
  • 7. 7 2. Menggunakan bahan untuk proses produksi sebagai berikut : Bahan baku : Rp. 30.000.000 Bahan penolong : Rp. 6.000.000 Total : Rp. 36.000.000 3. Mengembalikan bahan yang tidak jadi dipakai ke gudang bahan sebagai berikut : Bahan Baku Rp 800.000 Bahan Penolong Rp 200.000 Total Rp1.000.000 4. Mencatat upah dan gaji karyawan selama bulan mei sebesar Rp38.600.000 5. Mendistribusikan gaji dan upah karyawan untuk bulan mei sebagai berikut : Tenaga Kerja Langsung 60% Tenaga Kerja Tak Langsung 15% Gaji Penjualan 10% Gaji Administrasi 15% Total 100% 6. Biaya overhead yang terjadi, selain bahan penolong dan tenaga kerja tak langsung terdiri atas depresiasi mesin Rp3.000.000. 7. Biaya overhead pabrik yg dibebankan ke produksi sebanyak 60% dari Tenaga Kerja Langsung. 8. Sebuah pesanan telah selesai diproduksi dan ditransfer ke gudang. Kartu biaya pesanan tersebut menunjukan data sebagi berikut : Bahan baku Rp24.000.000 Tenaga Kerja Langsung Rp19.500.000
  • 8. 8 Overhead pabrik dibebankan Rp11.700.000 Jumlah Rp55.200.000 9. Pesanan yang sudah selesai dikerjakan pada no.8 dikirim ke pemesan bersama dengan faktur tagihan sebesar Rp85.000.000, Termin 2/10,n/30.2 NO AKUN DEBIT KREDIT 1. Bahan 40.000.000 Utang Usaha 40.000.000 2. Barang Dalam Proses 36.000.000 Bahan 36.000.000 3. Bahan 1.000.000 Barang Dalam Proses 1.000.000 4. Gaji dan Upah 38.600.000 Utang Gaji dan Upah 38.600.000 5. Utang Gaji Tenaga Kerja Langsung (60%) Tenaga Kerja Tak Langsung (15%) Gaji Penjualan (10%) Gaji Administrasi (15%) 38.600.000 Kas 38.600.000 2 https://candraekonom.blogspot.com/2015/04 /contoh-soal-dan-jawaban-ayat-jurnal.html
  • 9. 9 6. Biaya Overhead 3.000.000 Akumulasi Penyusutan Mesin 3.000.000 7. Barang dalam Proses 13.896.000 Biaya Overhead Yang Dibebankan 13.896.000 8. Barang Jadi 55.200.000 Barang Dalam Proses 55.200.000 9. Piutang Usaha 85.000.000 Penjualan 85.000.000 Harga Pokok Penjualan 29.800.000 Barang Jadi 29.800.000
  • 10. 10 BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Dari penjelasan makalah diatas dapat disimpulkan bahwa perusahan manufaktur ialah perusahaan yang mengubah dan menjual produk menjadi produk yang berbeda, dengan kata lain perusahaan manufaktur ialah mengubah atau memproduksi bahan mentah menjadi barang setengah jadi atau jadi seperti semen. Daftar akun dalam perusahaan manufaktur sebenarnya sama dengan perusahaan jasa dan perusahaan dagang hanya saja ada beberapa akun khusus yang terdapat di perusahaan manufaktur.3 3 Akun Persediaan kelompok asset, Persediaan Bahan Baku, Persediaan Bahan Pembantu, Persediaan Spare Parts, Persediaan Barang Dalam Proses, Persediaan Barang Jadi, Akun Biaya Produksi kelompok harga pokok, Biaya Bahan Baku, Biaya Upah Langsung, Biaya Overhead Pabrik, Biaya Overhead Pabrik Dibebankan, Biaya Overhead Pabrik Sesungguhnya, Barang Dalam Proses Awal dan Akhir, Barang Jadi Awal dan Akhir, Barang Jadi Standar, Selisih Harga Pokok Produksi Aktual.
  • 11. 11 DAFTAR PUSTAKA Siregar Aisyah Siti,Januari 2022, Hlm 8 PENGANTAR AKUNTANSI DASAR PERUSAHAAN JASA, DAGANG DAN MANUFAKTUR. https://text-id.123dok.com/document/lq53eewrz-daftar-akun-khusus-manufaktur-jurnal- standar-transaksi-manufaktur.html https://candraekonom.blogspot.com/2015/04 /contoh-soal-dan-jawaban-ayat-jurnal.html