SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
AKSINYATA
MERDEKA BELAJAR
PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
oleh: Ketut Merta Utami,S.Pd,.M.Pd
SMP NEGERI 2 UBUD
Modul Merdeka Belajar
http://guru.kemdikbud.go.id/
Diakses pada Platform Merdeka Mengajar
Modul Pelatihan:
◦ Mengenali dan memahami diri sebagai pendidik
◦ Mendidik dan Mengajar
◦ Mendampingi murid dengan utuh dan menyeluruh
◦ Mendidik dan melatih kecerdasan Budi Pekerti
◦ Pendidikan yang mengantarkan Keselamatan dan Kebahagiaan.
Modul 1
Mengenali dan memahami Diri sebagai Pendidik
◦ Sebagai pendidik , kita telah menyadari kebutuhan untuk terus belajar secara
mandiri. Demikian juga peran kita sebagai pendidik/guru kita perlu terus
belajar agar bisa menghantarkan murid murid untuk berdaya dan menjadi
manusia merdeka.
Manusia Merdeka adalah manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan diri
sendiri baik lahir maupun batin, tidak tergantung pada orang lain. ''Ki Hadjar
Dewantara"
Manusia Merdeka adalah manusia yang hidupnya bersandar pada
kekuatan diri sendiri baik lahir maupun batin, tidak tergantung
pada orang lain.
''Ki Hadjar Dewantara"
Modul 2
Mendidik dan Mengajar
◦ Pengajaran adalah suatu cara menyampaikan ilmu atau manfaat bagi hidup anak-anak secara lahir maupun
batin.
◦ Pengajaran merupakan bagian dari pendidikan
◦ Pendidikan adalah tempat menaburkan benih-benih kebudayaan yang hidup dalam masyarakat sekaligus
sebagai instrumen tumbuhnya unsur peradaban.
◦ Pengajaran salah satu bagian dari pendidikan - Pendidikan tidak sekedar memberi pengetahuan tetapi
mendidik keterampilan berpikir dan mengembangkan batin siswa
◦ Pendidikan yang berfokus pada orientasi kognitif akan berdampak pada kecakapan emosional murid yang
terabaikan
Modul 3
Mendampingi Murid dengan Utuh
dan Menyeluruh
◦ Setiap murid dilahirkan dengan kodrat alam yang berbeda-beda. Kita tidak bisa menegah
perubahan zaman sehingga cara mendidik dan mengajar kita harus mengikuti perkembangan
zaman.
◦ Asas TRIKON dianggap menjadi jawaban yang tepat menuju pembelajaran yang berpihak pada
murid.
◦ Dengan TRIKON (kontinyu,konvergen, dan konsentris) guru dapat merancang pembealjaran yang
berkelanjutan ,terbuka, dan berdasarkan kebudayaan.
◦ Dalam melakukan pembahruan yang terpadu hendaknya selalu diingat bahwa segala kepentingan
anak-anak didik, baik mengenai hidup pribadinya maupun hidup kemasyarakatannya jangan sampai
meninggalkan segala kepentingan yang berhubungan dengan kodrat keadaan baik pada alam
maupun zaman" (KHD)
Modul 4
Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti
◦ Budi pekerti (watak) merupakan hasil dari bersatunya gerak pikiran, perasaan dan kehendak/
kemauan sehingga menghasilkan suatu tenaga.
◦ Watak atau budi pekerti merupakan kodrat setiap manusia, sehingga kita sebagai pendidik
perlu memahami kodrat itu dan dapat mendampingi tumbuhnya kecakapan budi pekerti murid
dalam kegiatan-kegiatan pembelajaran yang dialami (KHD)
Teori Konvergensi didasari atas Aliran Daya Pendidikan yaitu :
Teori Tabularasa : anak ibarat kertas kosong yang dapat ditulis sesuai keinginan pendidik.
Teori Negatif : anak ibarat kertas yang sudah terisi penuh dengan berbagai tulisan dan
coretan
Teori Korvengensi oleh KHD "kodrat manusis sebagai suatu kertas yang sudah terisi dengan
tulisan-tulisan yang samar dan belum jelas arti dan maksutnya" tugas pendidik untuk menebalkan
laku baik dan menyamarkan laku yang kurang baik pada anak
Modul 5
Pendidikan yang mengantarkan Keselamatan dan Kebahagiaan
◦ Pendidik sejatinya dapat mengantarkan murid untuk keselamatan dan kebahagiaan.
◦ Menerapkan prinsip dan praktik pembelajaran mandri dan konteksual berdasarkan pengalaman
dan pengamatan disekitar, serta orang tua dan masyarakat bisa terlibat dalam prosesnya.
“Sistem Among” yaitu
◦ Ing Ngarsa Sung Tuludha (di depan memeberi teladan)
◦ Ing Madya Mangun Karsa (di tengah membangun kehendak)
◦ Tut Wuri Handayani (di belakang memberikan dorongan)
Tuntutan Pembelajaran Abad 21
Menjadi pembelajar sepanjang hayat Membangun konteks diri serta identitas suatu bangsa
Kemampuan yang menjadi penting pada abad 21 :
Kemampuan memecahkan masalah Kemampuan kognitif yang kompleks kemampuan sosial emosional
kemampuan literasi
UMPAN BALIK
◦ Setelah Ibu, Bapak Guru mendengarkan dan menyimak presentasi
saya tentang Merdeka Belajar , saya minta tolong untuk Ibu Bapak
Guru mengisi form umpan balik pada kolom deskripsi:
Dengan melanjutkan kalimat;
- Dari paparan yang disampaikan ,sebelumnya saya berpikir....
ternyata....
- Langkah kecil yang akan saya lakukan setelah ini adalah ....
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to MENERAPKAN MERDEKA BELAJAR

AKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptx
AKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptxAKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptx
AKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptxIkaYani1
 
Aksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdf
Aksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdfAksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdf
Aksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdfRatna580272
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pptxAksi Nyata Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pptxadelsinaga2
 
AKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptx
AKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptxAKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptx
AKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptxVialan1
 
Presentation2.pptx
Presentation2.pptxPresentation2.pptx
Presentation2.pptxIvanaLima37
 
AKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdfAKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdfYudhiKrisnanto2
 
AKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptx
AKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptxAKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptx
AKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptxQorry Debby Ismayati
 
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptxAksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptxssuser54ec48
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdftatalosssetiawan
 
TOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdeka
TOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdekaTOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdeka
TOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdekaambarfebriyanti22
 
I Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docx
I Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docxI Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docx
I Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docxkastan25
 
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....HilmanZhulmy
 
AKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukan
AKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukanAKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukan
AKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukanAnglerWibi
 
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"Melda432
 
AKSI NYATA TOPIK 2.pptx
AKSI NYATA TOPIK 2.pptxAKSI NYATA TOPIK 2.pptx
AKSI NYATA TOPIK 2.pptxARIPURNAMA20
 
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdfMATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdfandy234112
 
I wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdf
I wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdfI wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdf
I wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdfbmsguyonan
 
AKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJARAKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJARSyakiirSuchanto1
 

Similar to MENERAPKAN MERDEKA BELAJAR (20)

AKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptx
AKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptxAKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptx
AKSI NYATA Topik 2_Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar (1).pptx
 
Aksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdf
Aksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdfAksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdf
Aksi Nyata Topik 1 perbaikan.pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pptxAksi Nyata Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Merdeka Belajar.pptx
 
AKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptx
AKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptxAKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptx
AKSI NYATA Topik Merdeka Mengajar.pptx
 
Presentation2.pptx
Presentation2.pptxPresentation2.pptx
Presentation2.pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdfAKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdf
AKSI NYATA TOPIK 2 MERDEKA BELAJAR OK.pdf
 
18192712.ppt
18192712.ppt18192712.ppt
18192712.ppt
 
AKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptx
AKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptxAKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptx
AKSI NYATA TOPIK 1_MERDEKA BELAJAR_MENYEBARKAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR.pptx
 
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptxAksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptx
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar.pptx
 
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdfAKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
AKSI NYATA MERDEKA BELAJAR SRI NOVITA SPd.pdf
 
TOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdeka
TOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdekaTOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdeka
TOPIK 2 PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR kurikulum merdeka
 
I Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docx
I Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docxI Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docx
I Wayan Sudana Merdeka Mengajar.docx
 
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
Aksi Nyata Topik Merdeka Belajar - Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar (1)....
 
ijun.pptx
ijun.pptxijun.pptx
ijun.pptx
 
AKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukan
AKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukanAKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukan
AKSI NYATA mengenai pembelajaran yang dilakukan
 
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
PMM AKSI NYATA "PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR"
 
AKSI NYATA TOPIK 2.pptx
AKSI NYATA TOPIK 2.pptxAKSI NYATA TOPIK 2.pptx
AKSI NYATA TOPIK 2.pptx
 
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdfMATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
MATERI TOPIK 1 DHARMANINGSIH.pdf
 
I wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdf
I wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdfI wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdf
I wayan sudana pemahaman Merdeka Mengajar.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJARAKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA TOPIK MERDEKA BELAJAR
 

Recently uploaded

MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024Zakiah dr
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxmade406432
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxunityfarmasis
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxHikmaLavigne
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Arif Fahmi
 
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptINFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptab368
 
DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdf
DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdfDETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdf
DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdfBekti5
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritisfidel377036
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.pptTrifenaFebriantisitu
 

Recently uploaded (12)

MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
 
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptINFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
 
DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdf
DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdfDETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdf
DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA SANGAT PENTING.pdf
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
 

MENERAPKAN MERDEKA BELAJAR

  • 1. AKSINYATA MERDEKA BELAJAR PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR oleh: Ketut Merta Utami,S.Pd,.M.Pd SMP NEGERI 2 UBUD
  • 2. Modul Merdeka Belajar http://guru.kemdikbud.go.id/ Diakses pada Platform Merdeka Mengajar Modul Pelatihan: ◦ Mengenali dan memahami diri sebagai pendidik ◦ Mendidik dan Mengajar ◦ Mendampingi murid dengan utuh dan menyeluruh ◦ Mendidik dan melatih kecerdasan Budi Pekerti ◦ Pendidikan yang mengantarkan Keselamatan dan Kebahagiaan.
  • 3. Modul 1 Mengenali dan memahami Diri sebagai Pendidik ◦ Sebagai pendidik , kita telah menyadari kebutuhan untuk terus belajar secara mandiri. Demikian juga peran kita sebagai pendidik/guru kita perlu terus belajar agar bisa menghantarkan murid murid untuk berdaya dan menjadi manusia merdeka. Manusia Merdeka adalah manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan diri sendiri baik lahir maupun batin, tidak tergantung pada orang lain. ''Ki Hadjar Dewantara" Manusia Merdeka adalah manusia yang hidupnya bersandar pada kekuatan diri sendiri baik lahir maupun batin, tidak tergantung pada orang lain. ''Ki Hadjar Dewantara"
  • 4. Modul 2 Mendidik dan Mengajar ◦ Pengajaran adalah suatu cara menyampaikan ilmu atau manfaat bagi hidup anak-anak secara lahir maupun batin. ◦ Pengajaran merupakan bagian dari pendidikan ◦ Pendidikan adalah tempat menaburkan benih-benih kebudayaan yang hidup dalam masyarakat sekaligus sebagai instrumen tumbuhnya unsur peradaban. ◦ Pengajaran salah satu bagian dari pendidikan - Pendidikan tidak sekedar memberi pengetahuan tetapi mendidik keterampilan berpikir dan mengembangkan batin siswa ◦ Pendidikan yang berfokus pada orientasi kognitif akan berdampak pada kecakapan emosional murid yang terabaikan
  • 5. Modul 3 Mendampingi Murid dengan Utuh dan Menyeluruh ◦ Setiap murid dilahirkan dengan kodrat alam yang berbeda-beda. Kita tidak bisa menegah perubahan zaman sehingga cara mendidik dan mengajar kita harus mengikuti perkembangan zaman. ◦ Asas TRIKON dianggap menjadi jawaban yang tepat menuju pembelajaran yang berpihak pada murid. ◦ Dengan TRIKON (kontinyu,konvergen, dan konsentris) guru dapat merancang pembealjaran yang berkelanjutan ,terbuka, dan berdasarkan kebudayaan. ◦ Dalam melakukan pembahruan yang terpadu hendaknya selalu diingat bahwa segala kepentingan anak-anak didik, baik mengenai hidup pribadinya maupun hidup kemasyarakatannya jangan sampai meninggalkan segala kepentingan yang berhubungan dengan kodrat keadaan baik pada alam maupun zaman" (KHD)
  • 6. Modul 4 Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti ◦ Budi pekerti (watak) merupakan hasil dari bersatunya gerak pikiran, perasaan dan kehendak/ kemauan sehingga menghasilkan suatu tenaga. ◦ Watak atau budi pekerti merupakan kodrat setiap manusia, sehingga kita sebagai pendidik perlu memahami kodrat itu dan dapat mendampingi tumbuhnya kecakapan budi pekerti murid dalam kegiatan-kegiatan pembelajaran yang dialami (KHD) Teori Konvergensi didasari atas Aliran Daya Pendidikan yaitu : Teori Tabularasa : anak ibarat kertas kosong yang dapat ditulis sesuai keinginan pendidik. Teori Negatif : anak ibarat kertas yang sudah terisi penuh dengan berbagai tulisan dan coretan Teori Korvengensi oleh KHD "kodrat manusis sebagai suatu kertas yang sudah terisi dengan tulisan-tulisan yang samar dan belum jelas arti dan maksutnya" tugas pendidik untuk menebalkan laku baik dan menyamarkan laku yang kurang baik pada anak
  • 7. Modul 5 Pendidikan yang mengantarkan Keselamatan dan Kebahagiaan ◦ Pendidik sejatinya dapat mengantarkan murid untuk keselamatan dan kebahagiaan. ◦ Menerapkan prinsip dan praktik pembelajaran mandri dan konteksual berdasarkan pengalaman dan pengamatan disekitar, serta orang tua dan masyarakat bisa terlibat dalam prosesnya. “Sistem Among” yaitu ◦ Ing Ngarsa Sung Tuludha (di depan memeberi teladan) ◦ Ing Madya Mangun Karsa (di tengah membangun kehendak) ◦ Tut Wuri Handayani (di belakang memberikan dorongan) Tuntutan Pembelajaran Abad 21 Menjadi pembelajar sepanjang hayat Membangun konteks diri serta identitas suatu bangsa Kemampuan yang menjadi penting pada abad 21 : Kemampuan memecahkan masalah Kemampuan kognitif yang kompleks kemampuan sosial emosional kemampuan literasi
  • 8. UMPAN BALIK ◦ Setelah Ibu, Bapak Guru mendengarkan dan menyimak presentasi saya tentang Merdeka Belajar , saya minta tolong untuk Ibu Bapak Guru mengisi form umpan balik pada kolom deskripsi: Dengan melanjutkan kalimat; - Dari paparan yang disampaikan ,sebelumnya saya berpikir.... ternyata.... - Langkah kecil yang akan saya lakukan setelah ini adalah ....