SlideShare a Scribd company logo
ADSORPSI
Pengertian Adsorpsi
 Adsorpsi adalah suatu proses yang terjadi
ketika suatu fluida (cairan maupun gas) terikat
pada permukaan zat padat (adsorben) dan
akhirnya membentuk suatu film (lapisan tipis)
pada molekul atau atom,molekul zat tidak
hanya ditahan di permukaan tetapi menembus
masuk dan terdistribusi (tersebar) ke seluruh
bagian materi (padat atau cair). Contoh : air
diabsorpsi oleh spons, dan uap air diabsorpsi
oleh CaCl2 CaCl2 hidrat.
Metode Adsorpsi
 Metode Fisika(Physisorption)
Metode fisika adalah adsorbat melekat pada permukaan
hanya melalui interaksi Van der Waals (interaksi intermolekuler
yang lemah).
Karakteristik Metode Fisika, yaitu :
 Suhu lingkungan rendah, selalu di bawah suhu kritik adsorbat;
 Entalpi (kalor adsorpsi) rendah : ΔH < 20 kj/mol;
 Energi pengaktifan (activation energy) rendah.
 Gaya tarik tidak pada tempat spesifik, adsorbat relatif bebas
bergerak padapermukaan  adsorpsi berlangsung dalam
multilayer
 Keadaan energi adsorbat tidak berubah.
 Keseimbangan adsorpsi reversibel.
Penggunaan Metode Fisika, yaitu :
 Penentuan luas permukaan adsorben
 Analisis kromatografi (klt, kolom, kckt/hplc)
 Pemurnian gas, perlindungan korosi
 Metode Kimia (Chemisorption)
Metode kimia adalahmolekul melekat pada permukaan melalui
pembentukan ikatan kimia yang kuat, dapat berupa ikatan kovalen
antara adsorbat dan permukaan (adsorben).
Karakteristik Metode Kimia, yaitu :
 Suhu tinggi
 Entalpi tinggi :50 kJ/mol <ΔH< 800 kJ/mol.
 Kalor adsorpsi  kalor reaksi kimia  ikatan kimia pembentukan
senyawa permukaan
 Derajat spesifisitas tinggi  adsorpsi monolayer
 Molekul adsorbat tidak bebas bergerak pada permukaan
 Terdapat kenaikan densitas elektron pada antar permukaan adsorben-
adsorbat.
 Jarang reversibel ; hanya terjadi pada suhu tinggi
Penggunaan Metode kimia, yaitu :
 Sangat penting untuk katalisis heterogen (jika katalis dalam fase padat)
— terutama katalis logam transisi.
 Dalam beberapa contoh, kedua reagen kimia (reaktan) akan mengikat
permukaan katalitik (adsorben) ikatan kimia terbentuk dan elektron
bergerak menjauh dari ikatan chemisorption molekul (produk)
kemudian terdesorpsi dan bebas meninggalkan permukaan.
Isoterm Adsorpsi
Hubungan kesetimbangan isoterm adsorpsi
yaitu hubungan antara jumlah adsorbat yang
teradsorpsi pada adsorben dengan tekanan (untuk
gas) atau konsentrasi (untuk zat cair) pada suhu
konstan. Ada 5 tipe isoterm adsorpsi (lihat
gambar), yaitu :
tekanan
jumlahzatteradsorpsi
TIPE I
tekanan
jumlahzatteradsorpsi
TIPE II
tekanan
jumlahzatteradsorpsi
.
TIPE iii
tekanan
jumlahzatteradsorpsi
TIPE IV
tekanan
jumlahzatteradsorpsi
TIPE V
Adsorpsi gas
Pada dasarnya semua zat padat (solid) dapat
mengadsorpsi gas dalam jumlah tertentu. Hukum adsorpsi
hanya dapat diterapkan jika adsorben mempunyai luas
permukaanyang besar untuk sejumlah massa tertentu.
 Jumlah gas yang teradsorpsi tergantung pada :
 Sifat adsorben, luas permukaan adsorben
 Sifat adsorbat, yaitu suhu kritik gas
 Suhu dan tekanan
Jumlah gas yang teradsorpsi tergantung pada :
 Sifat adsorben, luas permukaan adsorben
 Sifat adsorbat, yaitu suhu kritik gas
 Suhu dan tekanan
*Persamaan Freundlich untuk Adsorpsi Gas*
Y = k . P 1/n log Y = 1/n log P + log k
Jumlah zat teradsorpsi  tekanan gas
*Persamaan adsorpsi Langmuir*
Persamaan adsorpsi Langmurir berdasarkan
teori kinetik gas
 Gas yang teradsorpsi adalah lapisan satu molekul
tunggal (monomolekul layer)
 Molekul yang teradsorpsi terlokalisir
kedudukannyatidak ada interaksi antar molekul
 Proses adsorpsi adalah 2 proses yang berlawanan,
yaitu kondensasi molekul gas pada permukaan
(adsorpsi), dan penguapan molekul dari
permukaan (desorpsi)
*Isoterm BET (Brunauer, Emmett and Teller)*
Isoterm BET (Brunauer, Emmett, and Teller)
adalah lebih umum untuk model multi-layer.
 Isoterm Langmuir berlaku untuk tiap layer dan
tidak terjadi transmigration antar layer.
 Energi adsorpsi untuk tiap layer sama, kecuali
untuk layer pertama.
Adsorpsi Larutan
Adsorpsi larutan adalah Permukaan zat padat
dapat mengadsorpsi zat dari larutan (solut), dan
pelarut.
*Prinsip Adsorpsi Solut Adsorpsi Gas*
 Suhu naik maka adsorpsi berkurang
 Luas permukaan adsorben makin besar maka
adsorpsi bertambah
 Melibatkan keseimbangan antara jumlah zat
teradsorpsi  konsentrasi solut dalam larutan.
PERSAMAAN FREUNDLICH :
Y = k . C 1/n
log Y = 1/n log C+log k
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
ADSORPSI
 Adsorbat
 Adanya solut lain
 Adsorben

More Related Content

What's hot

laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutanlaporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
qlp
 
Laporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum PermanganometriLaporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum Permanganometri
Ridha Faturachmi
 
Annes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis GravimetriAnnes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis Gravimetri
An Nes Niwayatul
 
spektrofotometri serapan atom
spektrofotometri serapan atomspektrofotometri serapan atom
spektrofotometri serapan atom
Dyah Asih Setiatin
 
titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri
Afif Randika
 
Laporan Pratikum Konduktometri
Laporan Pratikum KonduktometriLaporan Pratikum Konduktometri
Laporan Pratikum KonduktometriDila Adila
 
Asam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannyaAsam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannya
Indra Yudhipratama
 
Rekristalisasi
RekristalisasiRekristalisasi
RekristalisasiTillapia
 
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter) Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
nailaamaliaa
 
Kinetika adsorpsi
Kinetika adsorpsiKinetika adsorpsi
Kinetika adsorpsi
qlp
 
Penentuan kadar ca dan mg serta turbiditas
Penentuan kadar ca dan mg serta turbiditasPenentuan kadar ca dan mg serta turbiditas
Penentuan kadar ca dan mg serta turbiditas
UIN Alauddin Makassar
 
Farmasi : Soxhletasi
Farmasi : SoxhletasiFarmasi : Soxhletasi
Farmasi : Soxhletasi
ArwinAr
 
Larutan dan Kelarutan
Larutan dan KelarutanLarutan dan Kelarutan
Larutan dan Kelarutan
Abulkhair Abdullah
 

What's hot (20)

Adsorpsi
AdsorpsiAdsorpsi
Adsorpsi
 
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutanlaporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
laporan kimia fisik - Proses adsorpsi isoterm larutan
 
Laporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum PermanganometriLaporan Praktikum Permanganometri
Laporan Praktikum Permanganometri
 
Annes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis GravimetriAnnes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis Gravimetri
 
spektrofotometri serapan atom
spektrofotometri serapan atomspektrofotometri serapan atom
spektrofotometri serapan atom
 
titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri
 
Adsorpsi
AdsorpsiAdsorpsi
Adsorpsi
 
Fenomena antarmuka
Fenomena antarmuka Fenomena antarmuka
Fenomena antarmuka
 
Klt ku
Klt kuKlt ku
Klt ku
 
Laporan Pratikum Konduktometri
Laporan Pratikum KonduktometriLaporan Pratikum Konduktometri
Laporan Pratikum Konduktometri
 
Asam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannyaAsam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannya
 
Rheologi
RheologiRheologi
Rheologi
 
Reaksi eliminasi
Reaksi eliminasiReaksi eliminasi
Reaksi eliminasi
 
Rekristalisasi
RekristalisasiRekristalisasi
Rekristalisasi
 
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter) Kimia Organik (Alkohol dan eter)
Kimia Organik (Alkohol dan eter)
 
Kinetika adsorpsi
Kinetika adsorpsiKinetika adsorpsi
Kinetika adsorpsi
 
Penentuan kadar ca dan mg serta turbiditas
Penentuan kadar ca dan mg serta turbiditasPenentuan kadar ca dan mg serta turbiditas
Penentuan kadar ca dan mg serta turbiditas
 
Farmasi : Soxhletasi
Farmasi : SoxhletasiFarmasi : Soxhletasi
Farmasi : Soxhletasi
 
Larutan dan Kelarutan
Larutan dan KelarutanLarutan dan Kelarutan
Larutan dan Kelarutan
 
Spektro uv-vis-21
Spektro uv-vis-21Spektro uv-vis-21
Spektro uv-vis-21
 

Similar to Adsorpsi ( kimfis )

Adsorpsi kimia fisik
Adsorpsi kimia fisikAdsorpsi kimia fisik
Adsorpsi kimia fisik
iriadiirwan
 
Adsorpsi
AdsorpsiAdsorpsi
Adsorpsi
rahmadannor
 
LAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docx
LAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docxLAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docx
LAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docx
FikramMunandar
 
Adsorben makalah
Adsorben makalahAdsorben makalah
Adsorben makalah
Mia Odina
 
Luas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptx
Luas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptxLuas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptx
Luas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptx
rahmat267549
 
Adsorpsi 2.pptx
Adsorpsi 2.pptxAdsorpsi 2.pptx
Adsorpsi 2.pptx
FransiscaDita3
 
KULIAH 14-15 Tentang Kimia Permukaan.pptx
KULIAH 14-15  Tentang Kimia Permukaan.pptxKULIAH 14-15  Tentang Kimia Permukaan.pptx
KULIAH 14-15 Tentang Kimia Permukaan.pptx
Said878643
 
Pemyerapan permukaan gas-padat
Pemyerapan permukaan gas-padatPemyerapan permukaan gas-padat
Pemyerapan permukaan gas-padat
Alfiah Alif
 
Termokimia
TermokimiaTermokimia
TermokimiaTillapia
 
Kimia permukaan
Kimia permukaanKimia permukaan
Kimia permukaanTillapia
 
ppt.Kaloid
ppt.Kaloidppt.Kaloid
ppt.Kaloid
WidhiAiman
 
5. kimia permukaan
5. kimia permukaan5. kimia permukaan
5. kimia permukaan
bima wandika
 
Plugin likuida%20 suspensi
Plugin likuida%20 suspensiPlugin likuida%20 suspensi
Plugin likuida%20 suspensidukuhwaru
 
Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii
Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii
Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii Dede Suhendra
 
How to Design An Activated Carbon Reactor
How to Design An Activated Carbon ReactorHow to Design An Activated Carbon Reactor
How to Design An Activated Carbon Reactor
Research Center of Institut Teknologi Sepuluh Nopember
 
kimia dasar universitas
kimia dasar universitaskimia dasar universitas
kimia dasar universitasRudi Wicaksana
 
Fenomena Antar Muka.pptx
Fenomena Antar Muka.pptxFenomena Antar Muka.pptx
Fenomena Antar Muka.pptx
AyoeWoelandari
 
Awal mds ( tugas kimia )
Awal mds    (  tugas kimia  )Awal mds    (  tugas kimia  )
Awal mds ( tugas kimia )
Septian Muna Barakati
 

Similar to Adsorpsi ( kimfis ) (20)

Makalah koloid
Makalah koloidMakalah koloid
Makalah koloid
 
Adsorpsi kimia fisik
Adsorpsi kimia fisikAdsorpsi kimia fisik
Adsorpsi kimia fisik
 
Adsorpsi
AdsorpsiAdsorpsi
Adsorpsi
 
LAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docx
LAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docxLAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docx
LAPRAK KOLOID DAN ADSORPSI(aryand hidayat) (1).docx
 
Adsorben makalah
Adsorben makalahAdsorben makalah
Adsorben makalah
 
Luas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptx
Luas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptxLuas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptx
Luas permukaan partikel&isoterm_kelompok 1 (1).pptx
 
Adsorpsi 2.pptx
Adsorpsi 2.pptxAdsorpsi 2.pptx
Adsorpsi 2.pptx
 
KULIAH 14-15 Tentang Kimia Permukaan.pptx
KULIAH 14-15  Tentang Kimia Permukaan.pptxKULIAH 14-15  Tentang Kimia Permukaan.pptx
KULIAH 14-15 Tentang Kimia Permukaan.pptx
 
Pemyerapan permukaan gas-padat
Pemyerapan permukaan gas-padatPemyerapan permukaan gas-padat
Pemyerapan permukaan gas-padat
 
Termokimia
TermokimiaTermokimia
Termokimia
 
Kimia permukaan
Kimia permukaanKimia permukaan
Kimia permukaan
 
ppt.Kaloid
ppt.Kaloidppt.Kaloid
ppt.Kaloid
 
5. kimia permukaan
5. kimia permukaan5. kimia permukaan
5. kimia permukaan
 
Plugin likuida%20 suspensi
Plugin likuida%20 suspensiPlugin likuida%20 suspensi
Plugin likuida%20 suspensi
 
Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii
Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii
Laporan praktikum kimia fisika i perc. viii
 
How to Design An Activated Carbon Reactor
How to Design An Activated Carbon ReactorHow to Design An Activated Carbon Reactor
How to Design An Activated Carbon Reactor
 
kimia dasar universitas
kimia dasar universitaskimia dasar universitas
kimia dasar universitas
 
Fenomena Antar Muka.pptx
Fenomena Antar Muka.pptxFenomena Antar Muka.pptx
Fenomena Antar Muka.pptx
 
Awal mds ( tugas kimia )
Awal mds    (  tugas kimia  )Awal mds    (  tugas kimia  )
Awal mds ( tugas kimia )
 
Bab 1 ww
Bab 1 wwBab 1 ww
Bab 1 ww
 

More from andi septi

Diabetes
DiabetesDiabetes
Diabetes
andi septi
 
Resep obat tradisional
Resep obat tradisionalResep obat tradisional
Resep obat tradisional
andi septi
 
Alzheimer
AlzheimerAlzheimer
Alzheimer
andi septi
 
ppt gel
ppt gelppt gel
ppt gel
andi septi
 
Titrasi argentrometri
Titrasi argentrometriTitrasi argentrometri
Titrasi argentrometri
andi septi
 
Kimia bahan alam 1
Kimia bahan alam 1Kimia bahan alam 1
Kimia bahan alam 1
andi septi
 
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
andi septi
 
Thallophyta(tumbuhan talus)
Thallophyta(tumbuhan talus)Thallophyta(tumbuhan talus)
Thallophyta(tumbuhan talus)
andi septi
 

More from andi septi (8)

Diabetes
DiabetesDiabetes
Diabetes
 
Resep obat tradisional
Resep obat tradisionalResep obat tradisional
Resep obat tradisional
 
Alzheimer
AlzheimerAlzheimer
Alzheimer
 
ppt gel
ppt gelppt gel
ppt gel
 
Titrasi argentrometri
Titrasi argentrometriTitrasi argentrometri
Titrasi argentrometri
 
Kimia bahan alam 1
Kimia bahan alam 1Kimia bahan alam 1
Kimia bahan alam 1
 
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
 
Thallophyta(tumbuhan talus)
Thallophyta(tumbuhan talus)Thallophyta(tumbuhan talus)
Thallophyta(tumbuhan talus)
 

Recently uploaded

481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
FazaKhilwan1
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
NathanielIbram
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 

Recently uploaded (10)

481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 

Adsorpsi ( kimfis )

  • 2. Pengertian Adsorpsi  Adsorpsi adalah suatu proses yang terjadi ketika suatu fluida (cairan maupun gas) terikat pada permukaan zat padat (adsorben) dan akhirnya membentuk suatu film (lapisan tipis) pada molekul atau atom,molekul zat tidak hanya ditahan di permukaan tetapi menembus masuk dan terdistribusi (tersebar) ke seluruh bagian materi (padat atau cair). Contoh : air diabsorpsi oleh spons, dan uap air diabsorpsi oleh CaCl2 CaCl2 hidrat.
  • 3. Metode Adsorpsi  Metode Fisika(Physisorption) Metode fisika adalah adsorbat melekat pada permukaan hanya melalui interaksi Van der Waals (interaksi intermolekuler yang lemah). Karakteristik Metode Fisika, yaitu :  Suhu lingkungan rendah, selalu di bawah suhu kritik adsorbat;  Entalpi (kalor adsorpsi) rendah : ΔH < 20 kj/mol;  Energi pengaktifan (activation energy) rendah.  Gaya tarik tidak pada tempat spesifik, adsorbat relatif bebas bergerak padapermukaan  adsorpsi berlangsung dalam multilayer  Keadaan energi adsorbat tidak berubah.  Keseimbangan adsorpsi reversibel. Penggunaan Metode Fisika, yaitu :  Penentuan luas permukaan adsorben  Analisis kromatografi (klt, kolom, kckt/hplc)  Pemurnian gas, perlindungan korosi
  • 4.  Metode Kimia (Chemisorption) Metode kimia adalahmolekul melekat pada permukaan melalui pembentukan ikatan kimia yang kuat, dapat berupa ikatan kovalen antara adsorbat dan permukaan (adsorben). Karakteristik Metode Kimia, yaitu :  Suhu tinggi  Entalpi tinggi :50 kJ/mol <ΔH< 800 kJ/mol.  Kalor adsorpsi  kalor reaksi kimia  ikatan kimia pembentukan senyawa permukaan  Derajat spesifisitas tinggi  adsorpsi monolayer  Molekul adsorbat tidak bebas bergerak pada permukaan  Terdapat kenaikan densitas elektron pada antar permukaan adsorben- adsorbat.  Jarang reversibel ; hanya terjadi pada suhu tinggi Penggunaan Metode kimia, yaitu :  Sangat penting untuk katalisis heterogen (jika katalis dalam fase padat) — terutama katalis logam transisi.  Dalam beberapa contoh, kedua reagen kimia (reaktan) akan mengikat permukaan katalitik (adsorben) ikatan kimia terbentuk dan elektron bergerak menjauh dari ikatan chemisorption molekul (produk) kemudian terdesorpsi dan bebas meninggalkan permukaan.
  • 5. Isoterm Adsorpsi Hubungan kesetimbangan isoterm adsorpsi yaitu hubungan antara jumlah adsorbat yang teradsorpsi pada adsorben dengan tekanan (untuk gas) atau konsentrasi (untuk zat cair) pada suhu konstan. Ada 5 tipe isoterm adsorpsi (lihat gambar), yaitu : tekanan jumlahzatteradsorpsi TIPE I tekanan jumlahzatteradsorpsi TIPE II
  • 7. Adsorpsi gas Pada dasarnya semua zat padat (solid) dapat mengadsorpsi gas dalam jumlah tertentu. Hukum adsorpsi hanya dapat diterapkan jika adsorben mempunyai luas permukaanyang besar untuk sejumlah massa tertentu.  Jumlah gas yang teradsorpsi tergantung pada :  Sifat adsorben, luas permukaan adsorben  Sifat adsorbat, yaitu suhu kritik gas  Suhu dan tekanan Jumlah gas yang teradsorpsi tergantung pada :  Sifat adsorben, luas permukaan adsorben  Sifat adsorbat, yaitu suhu kritik gas  Suhu dan tekanan *Persamaan Freundlich untuk Adsorpsi Gas* Y = k . P 1/n log Y = 1/n log P + log k Jumlah zat teradsorpsi  tekanan gas
  • 8. *Persamaan adsorpsi Langmuir* Persamaan adsorpsi Langmurir berdasarkan teori kinetik gas  Gas yang teradsorpsi adalah lapisan satu molekul tunggal (monomolekul layer)  Molekul yang teradsorpsi terlokalisir kedudukannyatidak ada interaksi antar molekul  Proses adsorpsi adalah 2 proses yang berlawanan, yaitu kondensasi molekul gas pada permukaan (adsorpsi), dan penguapan molekul dari permukaan (desorpsi)
  • 9. *Isoterm BET (Brunauer, Emmett and Teller)* Isoterm BET (Brunauer, Emmett, and Teller) adalah lebih umum untuk model multi-layer.  Isoterm Langmuir berlaku untuk tiap layer dan tidak terjadi transmigration antar layer.  Energi adsorpsi untuk tiap layer sama, kecuali untuk layer pertama.
  • 10. Adsorpsi Larutan Adsorpsi larutan adalah Permukaan zat padat dapat mengadsorpsi zat dari larutan (solut), dan pelarut. *Prinsip Adsorpsi Solut Adsorpsi Gas*  Suhu naik maka adsorpsi berkurang  Luas permukaan adsorben makin besar maka adsorpsi bertambah  Melibatkan keseimbangan antara jumlah zat teradsorpsi  konsentrasi solut dalam larutan. PERSAMAAN FREUNDLICH : Y = k . C 1/n log Y = 1/n log C+log k
  • 11. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ADSORPSI  Adsorbat  Adanya solut lain  Adsorben