SlideShare a Scribd company logo
1
Perkembangan dan Transformasi
Financial Technology
Pertemuan 2
6/14/2023
Perkembangan FinTech
• Secara global, fintech mulai dikembangkan pada tahun 1960-an. Kala itu
revolusi komputer mulai membuka peluang bagi berbagai sektor, termasuk
sektor keuangan.
•Selanjutnya, di tahun 1980an, bank-bank di dunia mulai memanfaatkan
komputer untuk pencatatan data
•kemajuan fintech yang terasa drastis terjadi pada tahun 1990an. Pada
saat itu, internet mulai merubah segalanya dan sektor keuangan terkena
dampaknya. Hal ini ditandai dengan jual beli saham yang sudah bisa
dilakukan secara online, beberapa bank yang sudah menyediakan online
banking, serta kehadiran e-commerce yang merevolusi pasar tradisional.
•Seperti halnya, di tahun 2005 yang mana muncul sebuah fintech P2P
lending asal Inggris dengan nama Zopa. Setelah itu, perkembangan fintech
menjadi tidak terbendung dan mulai merubah sektor keuangan secara
digital
Manfaat FinTech
• Transaksi Keuangan Jadi Lebih Mudah
• Akses Pendanaan Lebih Baik
• Taraf Hidup Masyarakat Meningkat
• Mendukung Inklusi Keuangan
• Mempercepat Perputaran Ekonomi
Cara Kerja FinTech
Fintech adalah salah satu bidang usaha sophisticated yang
mengintegrasikan pengelolaan keuangan, penyimpanan, distribusi uang,
dan teknologi. Oleh karena itu, cara kerja fintech kompleks dan bercabang-
cabang sesuai layanannya kepada masyarakat.
Kita ambil contoh fintech penyedia kredit elektronik. Cara kerja fintech
penyedia kredit pertama-tama adalah menerima pendataan dari
masyarakat nasabah kredit. Setelah melakukan verifikasi data serta
penjaminan ke Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) dan Bank Indonesia
(BI), fintech akan mencairkan dana ke toko elektronik tempat nasabah
mengajukan kredit. Selanjutnya, toko elektronik akan mengirimkan barang
pesanan ke nasabah.
Jenis-Jenis FinTech di Indonesia
Crowdfunding
Crowdfunding adalah produk fintech sebagai platform mempertemukan
pihak yang memerlukan dana dan pihak donatur dengan jaminan transaksi
secara aman dan mudah. Crowdfunding tak hanya dimanfaatkan dalam
pengumpulan donasi saja, namun juga diterapkan dalam mengembangkan
usaha untuk menemukan investor dan pelaku bisnis.
E-Wallet
Jenis fintech yang berikutnya adalah dompet digital, atau disebut juga
dengan e-wallet. Produk fintech satu ini berperan menyediakan tempat
menyimpan uang secara elektronik bagi penggunanya. Tujuan produk
fintech berupa e-wallet adalah untuk mempermudah pengguna melakukan
pencairan dana untuk transaksi di aplikasi-aplikasi lain, seperti
marketplace, merchant app, dan semacamnya.
Jenis-Jenis FinTech di Indonesia
Micro Finance
Keempat, jenis fintech adalah micro finance. Micro finance merupakan
layanan perusahaan fintech yang membantu masyarakat kelas menengah
ke bawah untuk menunjang kehidupan dan keuangan mereka melalui
penyediaan layanan finansial.
Payment Gateway
Jenis kelima fintech adalah payment gateway. Payment gateway
merupakan sistem fintech yang melakukan otorisasi pembayaran melalui
transaksi online. Contoh fintech dalam payment gateway ini yakni paypal.
Investasi
Seiring berkembangnya fintech, proses investasi dapat dilakukan secara
mudah. Banyak instrumen investasi bermigrasi melalui aplikasi online
sehingga investor dengan mudah menanamkan modalnya.
Jenis-Jenis FinTech di Indonesia
Bank Digital
Jenis fintech yang terakhir adalah bank digital, yaitu bank yang 100%
transaksinya dilakukan secara digital, mulai dari pendaftaran rekening
sampai manajemen asetnya. Bank digital berbeda dengan mobile-banking,
karena dalam transaksinya m-banking masih berkaitan dengan bank offline
sedangkan bank digital 100% transaksinya elektronik.
Perkembangan FinTech di
Indonesia
6/14/2023 Kewirausahaan dan Perencanaan Bisnis 8
Di Indonesia, perkembangan fintech bisa dibilang cukup telat. Meski sejak
tahun 2006 sudah mulai berkembang, namun baru di tahun 2015
organisasi Asosiasi Fintech Indonesia (AFI) dibentuk. Setelah tahun 2015
itulah fintech di Indonesia mulai menunjukan tren positif.
Perkembangan FinTech di
Indonesia
6/14/2023 Kewirausahaan dan Perencanaan Bisnis 9
Di Indonesia, perkembangan fintech bisa dibilang cukup telat. Meski sejak
tahun 2006 sudah mulai berkembang, namun baru di tahun 2015
organisasi Asosiasi Fintech Indonesia (AFI) dibentuk. Setelah tahun 2015
itulah fintech di Indonesia mulai menunjukan tren positif.
FinTech Syariah
Indonesia merupakan negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia.
Seiring pesatnya pertumbuhan pasar teknologi finansial, fakta tersebut
memunculkan adanya potensi yang besar bagi layanan keuangan digital
atau financial technology (fintech) syariah di Indonesia.
Fintech syariah di Indonesia diatur dan mengacu pada Fatwa Dewan
Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia (DSN MUI) Nomor 117/2018
tentang Layanan Pembiayaan Berbasis Teknologi Informasi Berdasarkan
Prinsip Syariah (AFTECH, 2019). Berdasarkan fatwa tersebut, fintech
syariah adalah penyelenggaraan layanan jasa keuangan berdasarkan
prinsip syariah yang mempertemukan atau menghubungkan pemberi
pembiayaan dengan penerima pembiayaan dalam rangka melakukan akad
pembiayaan melalui sistem elektronik dengan menggunakan jaringan
internet .
Dalam perkembangannya, fintech syariah didukung oleh Asosiasi Fintech
Syariah Indonesia (AFSI). AFSI didirikan sebagai kongregasi startup,
institusi, akademisi, komunitas, dan pakar syariah yang bergerak dalam
jasa keuangan syariah berbasis teknologi.
Perubahan dan Era FinTech
Era Fintech: Era 1.0
1866-1987
“Merchant could order product by phone and travels his wealth across
the globe without exertion or
even trouble” – John Maynard Keynes (1920)
Di tahun 1867 terdapat pendirian kabel telegraf transatlantik pertama.
Kabel telegraf transatlantik itu memungkinkan komunikasi seketika antara
pasar utama New York dan London, atau London dan Paris, atau bahkan
beberapa dekade kemudian, Shanghai, atau Hong Hong, dan London. Ini
adalah infrastruktur dasar yang mendasari semua teknologi keuangan saat
ini.
Era Fintech 2.0: Bank
1987-2008
“The Automatic Teller Machine is the most important financial innovation”
– Paul Volcker (2009)
Pembentukan serangkaian sistem pembayaran elektronik domestik dan
internasional. Sistem pembayaran ini memungkinkan pembayaran bernilai
besar dilakukan hari ini secara real time, yang menopang volume besar
transaksi di seluruh dunia.
Perubahan dan Era FinTech
Era Fintech 3.0 dan 3.5: Startup & Perkembangan Pasar
2008 – Saat ini
3.0: “Hundreds of Start- ups offers various alternative to traditional
banking” – Jamie Dimon (2015)
3.5: “Internet Finance led purely by outsiders” – Jack Ma (2013)
TERIMA
KASIH

More Related Content

What's hot

Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)
Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)
Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)
gifariwk
 
Meningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi Perbankan
Meningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi PerbankanMeningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi Perbankan
Meningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi Perbankan
Lestari Moerdijat
 
Analisa keputusan lease vs buy part 1
Analisa keputusan lease vs buy part 1Analisa keputusan lease vs buy part 1
Analisa keputusan lease vs buy part 1
Futurum2
 
Business Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) EducationBusiness Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) Education
Togar Simatupang
 
K1 - Financial Technology.pptx
K1 - Financial Technology.pptxK1 - Financial Technology.pptx
K1 - Financial Technology.pptx
NazlaSyifaLakiki
 
Electronic Money @ Indonesia
Electronic Money @ IndonesiaElectronic Money @ Indonesia
Electronic Money @ Indonesia
Arief Gunawan
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Mega Sucia
 
Penetapan margin dan nisbah bagi hasil
Penetapan margin dan nisbah bagi hasilPenetapan margin dan nisbah bagi hasil
Penetapan margin dan nisbah bagi hasil
PT Lion Air
 
Produk Perbankan Syariah
Produk Perbankan SyariahProduk Perbankan Syariah
Produk Perbankan Syariah
Phuji Maisaroh
 
manajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawaban
manajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawabanmanajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawaban
manajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawaban
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Skema Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah
Skema Pembiayaan Mudharabah dan MusyarakahSkema Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah
Skema Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah
12345mimi
 
UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?
UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?
UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?
Tri Widodo W. UTOMO
 
Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"
Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"
Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"
Kanaidi ken
 
Makalah Perbankan syariah
Makalah Perbankan syariahMakalah Perbankan syariah
Makalah Perbankan syariahHana Rosmawati
 
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.comAnalisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Cllszhr
 
Manajamen Risiko Bank Syariah
Manajamen Risiko Bank SyariahManajamen Risiko Bank Syariah
Manajamen Risiko Bank Syariah
Dwi Wahyu
 
BAB 3 Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...
BAB 3Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...BAB 3Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...
BAB 3 Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...
Emilia Wati
 

What's hot (20)

Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)
Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)
Sistem Moneter (Bab 29 dan 30)
 
Meningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi Perbankan
Meningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi PerbankanMeningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi Perbankan
Meningkatkan Finansial Inklusi Melalui Digitalisasi Perbankan
 
Analisa keputusan lease vs buy part 1
Analisa keputusan lease vs buy part 1Analisa keputusan lease vs buy part 1
Analisa keputusan lease vs buy part 1
 
Business Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) EducationBusiness Digital (Bisnis Digital) Education
Business Digital (Bisnis Digital) Education
 
Makalah bprs
Makalah bprsMakalah bprs
Makalah bprs
 
K1 - Financial Technology.pptx
K1 - Financial Technology.pptxK1 - Financial Technology.pptx
K1 - Financial Technology.pptx
 
Electronic Money @ Indonesia
Electronic Money @ IndonesiaElectronic Money @ Indonesia
Electronic Money @ Indonesia
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Penetapan margin dan nisbah bagi hasil
Penetapan margin dan nisbah bagi hasilPenetapan margin dan nisbah bagi hasil
Penetapan margin dan nisbah bagi hasil
 
Mk07 obligasi
Mk07 obligasiMk07 obligasi
Mk07 obligasi
 
Produk Perbankan Syariah
Produk Perbankan SyariahProduk Perbankan Syariah
Produk Perbankan Syariah
 
E business dan e-commerce
E business dan e-commerceE business dan e-commerce
E business dan e-commerce
 
manajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawaban
manajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawabanmanajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawaban
manajemen risiko kepatuhan beserta pertanyaan dan jawaban
 
Skema Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah
Skema Pembiayaan Mudharabah dan MusyarakahSkema Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah
Skema Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah
 
UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?
UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?
UMKM Pasca Pandemi: Saatnya Transformasi Digital?
 
Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"
Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"
Kemitraan Perbankan & Fintech _ Materi Training "Financial Technology"
 
Makalah Perbankan syariah
Makalah Perbankan syariahMakalah Perbankan syariah
Makalah Perbankan syariah
 
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.comAnalisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
Analisis pada e-commerce dan website Tokopedia.com
 
Manajamen Risiko Bank Syariah
Manajamen Risiko Bank SyariahManajamen Risiko Bank Syariah
Manajamen Risiko Bank Syariah
 
BAB 3 Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...
BAB 3Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...BAB 3Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...
BAB 3 Menggunakan Teknologi Informasi dalam Menjalankan Perdagangan Elektroni...
 

Similar to 2. Perkembangan dan transformasi Financial Technology.ppt

3. Tipologi Fintech.ppt
3. Tipologi Fintech.ppt3. Tipologi Fintech.ppt
3. Tipologi Fintech.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
Pertemuan 2.pptx
Pertemuan 2.pptxPertemuan 2.pptx
Pertemuan 2.pptx
FITRIAPRILLIANA2
 
Fin tech corner
Fin tech corner   Fin tech corner
Fin tech corner
henri daniel
 
Perkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptx
Perkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptxPerkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptx
Perkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptx
zulfikar425966
 
PPT_FINTECH.ppt
PPT_FINTECH.pptPPT_FINTECH.ppt
PPT_FINTECH.ppt
FachrunAzmi2
 
Ekosistem Keuangan Digital.pptx
Ekosistem Keuangan Digital.pptxEkosistem Keuangan Digital.pptx
Ekosistem Keuangan Digital.pptx
ErrinaRachmawati
 
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptxPerkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
RandhyKurniawan1
 
Keuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi Digital
Keuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi DigitalKeuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi Digital
Keuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi Digital
Heru Sutadi
 
Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah _Pelatih...
Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah  _Pelatih...Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah  _Pelatih...
Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah _Pelatih...
Kanaidi ken
 
Perbankan Syariah dan Financial Technology
Perbankan Syariah dan Financial TechnologyPerbankan Syariah dan Financial Technology
Perbankan Syariah dan Financial Technology
Muhamad Faried Ardiansyah
 
Makalah peneitian
Makalah peneitianMakalah peneitian
Makalah peneitian
Gus Yudha Yudha
 
Fin tech
Fin techFin tech
Teknologi Finansial.pdf
Teknologi Finansial.pdfTeknologi Finansial.pdf
Teknologi Finansial.pdf
HIZKIADJOYO
 
Materi 4 Regulasi.pdf
Materi 4 Regulasi.pdfMateri 4 Regulasi.pdf
Materi 4 Regulasi.pdf
muhammadrizqiagustin
 
Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...
Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...
Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...
Kanaidi ken
 
Studi kasus plk
Studi kasus plk Studi kasus plk
Studi kasus plk
32DavidChristianHanj
 
APLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROID
APLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROIDAPLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROID
APLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROID
faisalpiliang1
 
Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"
Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"
Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"
Kanaidi ken
 
Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...
Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...
Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...
Kanaidi ken
 
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital newInfrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Riyas Yayuk Basuki
 

Similar to 2. Perkembangan dan transformasi Financial Technology.ppt (20)

3. Tipologi Fintech.ppt
3. Tipologi Fintech.ppt3. Tipologi Fintech.ppt
3. Tipologi Fintech.ppt
 
Pertemuan 2.pptx
Pertemuan 2.pptxPertemuan 2.pptx
Pertemuan 2.pptx
 
Fin tech corner
Fin tech corner   Fin tech corner
Fin tech corner
 
Perkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptx
Perkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptxPerkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptx
Perkembangan-Industri-Fintech-di-Indonesia.pptx
 
PPT_FINTECH.ppt
PPT_FINTECH.pptPPT_FINTECH.ppt
PPT_FINTECH.ppt
 
Ekosistem Keuangan Digital.pptx
Ekosistem Keuangan Digital.pptxEkosistem Keuangan Digital.pptx
Ekosistem Keuangan Digital.pptx
 
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptxPerkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
Perkenalan Fintech Pertemuan Pertama .pptx
 
Keuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi Digital
Keuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi DigitalKeuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi Digital
Keuangan Syariah Indonesia di Era Ekonomi Digital
 
Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah _Pelatih...
Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah  _Pelatih...Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah  _Pelatih...
Cara Kerja Penghimpunan Dana (Funding) pada Bank & Fintech Syari'ah _Pelatih...
 
Perbankan Syariah dan Financial Technology
Perbankan Syariah dan Financial TechnologyPerbankan Syariah dan Financial Technology
Perbankan Syariah dan Financial Technology
 
Makalah peneitian
Makalah peneitianMakalah peneitian
Makalah peneitian
 
Fin tech
Fin techFin tech
Fin tech
 
Teknologi Finansial.pdf
Teknologi Finansial.pdfTeknologi Finansial.pdf
Teknologi Finansial.pdf
 
Materi 4 Regulasi.pdf
Materi 4 Regulasi.pdfMateri 4 Regulasi.pdf
Materi 4 Regulasi.pdf
 
Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...
Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...
Digitalisasi dan Distrupsi Bisnis _Materi Training "Strategi Marketing Perban...
 
Studi kasus plk
Studi kasus plk Studi kasus plk
Studi kasus plk
 
APLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROID
APLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROIDAPLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROID
APLIKASI POINT OF SALE MULTI OUTLET DAN MULTI PAYMENT BERBASIS WEB DAN ANDROID
 
Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"
Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"
Road Map Fintech di Indonesia _ Materi Training "Financial Technology"
 
Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...
Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...
Tantangan & Hambatan Pengembangan Produk Digital Banking 4.0._ Training "Stra...
 
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital newInfrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
 

More from reisa dyasvaro zulanda putri

11. Commercializing Market MF.ppt
11. Commercializing Market MF.ppt11. Commercializing Market MF.ppt
11. Commercializing Market MF.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
10. MICROFINANCE REGULATION.ppt
10. MICROFINANCE REGULATION.ppt10. MICROFINANCE REGULATION.ppt
10. MICROFINANCE REGULATION.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
7. Regulasi Sandbox.ppt
7. Regulasi Sandbox.ppt7. Regulasi Sandbox.ppt
7. Regulasi Sandbox.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
2. Microfinance.ppt
2. Microfinance.ppt2. Microfinance.ppt
2. Microfinance.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
2. Tipologi Microfinance.ppt
2. Tipologi Microfinance.ppt2. Tipologi Microfinance.ppt
2. Tipologi Microfinance.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
7. RESIKO LKM.ppt
7. RESIKO LKM.ppt7. RESIKO LKM.ppt
7. RESIKO LKM.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
1. Microfinance.ppt
1. Microfinance.ppt1. Microfinance.ppt
1. Microfinance.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 

More from reisa dyasvaro zulanda putri (8)

11. Commercializing Market MF.ppt
11. Commercializing Market MF.ppt11. Commercializing Market MF.ppt
11. Commercializing Market MF.ppt
 
10. MICROFINANCE REGULATION.ppt
10. MICROFINANCE REGULATION.ppt10. MICROFINANCE REGULATION.ppt
10. MICROFINANCE REGULATION.ppt
 
7. Regulasi Sandbox.ppt
7. Regulasi Sandbox.ppt7. Regulasi Sandbox.ppt
7. Regulasi Sandbox.ppt
 
8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt
 
2. Microfinance.ppt
2. Microfinance.ppt2. Microfinance.ppt
2. Microfinance.ppt
 
2. Tipologi Microfinance.ppt
2. Tipologi Microfinance.ppt2. Tipologi Microfinance.ppt
2. Tipologi Microfinance.ppt
 
7. RESIKO LKM.ppt
7. RESIKO LKM.ppt7. RESIKO LKM.ppt
7. RESIKO LKM.ppt
 
1. Microfinance.ppt
1. Microfinance.ppt1. Microfinance.ppt
1. Microfinance.ppt
 

Recently uploaded

reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
tikasianturi1410
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
IGNATIUSOKIDEWABRATA
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 

Recently uploaded (17)

reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 

2. Perkembangan dan transformasi Financial Technology.ppt

  • 1. 1 Perkembangan dan Transformasi Financial Technology Pertemuan 2 6/14/2023
  • 2. Perkembangan FinTech • Secara global, fintech mulai dikembangkan pada tahun 1960-an. Kala itu revolusi komputer mulai membuka peluang bagi berbagai sektor, termasuk sektor keuangan. •Selanjutnya, di tahun 1980an, bank-bank di dunia mulai memanfaatkan komputer untuk pencatatan data •kemajuan fintech yang terasa drastis terjadi pada tahun 1990an. Pada saat itu, internet mulai merubah segalanya dan sektor keuangan terkena dampaknya. Hal ini ditandai dengan jual beli saham yang sudah bisa dilakukan secara online, beberapa bank yang sudah menyediakan online banking, serta kehadiran e-commerce yang merevolusi pasar tradisional. •Seperti halnya, di tahun 2005 yang mana muncul sebuah fintech P2P lending asal Inggris dengan nama Zopa. Setelah itu, perkembangan fintech menjadi tidak terbendung dan mulai merubah sektor keuangan secara digital
  • 3. Manfaat FinTech • Transaksi Keuangan Jadi Lebih Mudah • Akses Pendanaan Lebih Baik • Taraf Hidup Masyarakat Meningkat • Mendukung Inklusi Keuangan • Mempercepat Perputaran Ekonomi
  • 4. Cara Kerja FinTech Fintech adalah salah satu bidang usaha sophisticated yang mengintegrasikan pengelolaan keuangan, penyimpanan, distribusi uang, dan teknologi. Oleh karena itu, cara kerja fintech kompleks dan bercabang- cabang sesuai layanannya kepada masyarakat. Kita ambil contoh fintech penyedia kredit elektronik. Cara kerja fintech penyedia kredit pertama-tama adalah menerima pendataan dari masyarakat nasabah kredit. Setelah melakukan verifikasi data serta penjaminan ke Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) dan Bank Indonesia (BI), fintech akan mencairkan dana ke toko elektronik tempat nasabah mengajukan kredit. Selanjutnya, toko elektronik akan mengirimkan barang pesanan ke nasabah.
  • 5. Jenis-Jenis FinTech di Indonesia Crowdfunding Crowdfunding adalah produk fintech sebagai platform mempertemukan pihak yang memerlukan dana dan pihak donatur dengan jaminan transaksi secara aman dan mudah. Crowdfunding tak hanya dimanfaatkan dalam pengumpulan donasi saja, namun juga diterapkan dalam mengembangkan usaha untuk menemukan investor dan pelaku bisnis. E-Wallet Jenis fintech yang berikutnya adalah dompet digital, atau disebut juga dengan e-wallet. Produk fintech satu ini berperan menyediakan tempat menyimpan uang secara elektronik bagi penggunanya. Tujuan produk fintech berupa e-wallet adalah untuk mempermudah pengguna melakukan pencairan dana untuk transaksi di aplikasi-aplikasi lain, seperti marketplace, merchant app, dan semacamnya.
  • 6. Jenis-Jenis FinTech di Indonesia Micro Finance Keempat, jenis fintech adalah micro finance. Micro finance merupakan layanan perusahaan fintech yang membantu masyarakat kelas menengah ke bawah untuk menunjang kehidupan dan keuangan mereka melalui penyediaan layanan finansial. Payment Gateway Jenis kelima fintech adalah payment gateway. Payment gateway merupakan sistem fintech yang melakukan otorisasi pembayaran melalui transaksi online. Contoh fintech dalam payment gateway ini yakni paypal. Investasi Seiring berkembangnya fintech, proses investasi dapat dilakukan secara mudah. Banyak instrumen investasi bermigrasi melalui aplikasi online sehingga investor dengan mudah menanamkan modalnya.
  • 7. Jenis-Jenis FinTech di Indonesia Bank Digital Jenis fintech yang terakhir adalah bank digital, yaitu bank yang 100% transaksinya dilakukan secara digital, mulai dari pendaftaran rekening sampai manajemen asetnya. Bank digital berbeda dengan mobile-banking, karena dalam transaksinya m-banking masih berkaitan dengan bank offline sedangkan bank digital 100% transaksinya elektronik.
  • 8. Perkembangan FinTech di Indonesia 6/14/2023 Kewirausahaan dan Perencanaan Bisnis 8 Di Indonesia, perkembangan fintech bisa dibilang cukup telat. Meski sejak tahun 2006 sudah mulai berkembang, namun baru di tahun 2015 organisasi Asosiasi Fintech Indonesia (AFI) dibentuk. Setelah tahun 2015 itulah fintech di Indonesia mulai menunjukan tren positif.
  • 9. Perkembangan FinTech di Indonesia 6/14/2023 Kewirausahaan dan Perencanaan Bisnis 9 Di Indonesia, perkembangan fintech bisa dibilang cukup telat. Meski sejak tahun 2006 sudah mulai berkembang, namun baru di tahun 2015 organisasi Asosiasi Fintech Indonesia (AFI) dibentuk. Setelah tahun 2015 itulah fintech di Indonesia mulai menunjukan tren positif.
  • 10. FinTech Syariah Indonesia merupakan negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia. Seiring pesatnya pertumbuhan pasar teknologi finansial, fakta tersebut memunculkan adanya potensi yang besar bagi layanan keuangan digital atau financial technology (fintech) syariah di Indonesia. Fintech syariah di Indonesia diatur dan mengacu pada Fatwa Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia (DSN MUI) Nomor 117/2018 tentang Layanan Pembiayaan Berbasis Teknologi Informasi Berdasarkan Prinsip Syariah (AFTECH, 2019). Berdasarkan fatwa tersebut, fintech syariah adalah penyelenggaraan layanan jasa keuangan berdasarkan prinsip syariah yang mempertemukan atau menghubungkan pemberi pembiayaan dengan penerima pembiayaan dalam rangka melakukan akad pembiayaan melalui sistem elektronik dengan menggunakan jaringan internet . Dalam perkembangannya, fintech syariah didukung oleh Asosiasi Fintech Syariah Indonesia (AFSI). AFSI didirikan sebagai kongregasi startup, institusi, akademisi, komunitas, dan pakar syariah yang bergerak dalam jasa keuangan syariah berbasis teknologi.
  • 11. Perubahan dan Era FinTech Era Fintech: Era 1.0 1866-1987 “Merchant could order product by phone and travels his wealth across the globe without exertion or even trouble” – John Maynard Keynes (1920) Di tahun 1867 terdapat pendirian kabel telegraf transatlantik pertama. Kabel telegraf transatlantik itu memungkinkan komunikasi seketika antara pasar utama New York dan London, atau London dan Paris, atau bahkan beberapa dekade kemudian, Shanghai, atau Hong Hong, dan London. Ini adalah infrastruktur dasar yang mendasari semua teknologi keuangan saat ini. Era Fintech 2.0: Bank 1987-2008 “The Automatic Teller Machine is the most important financial innovation” – Paul Volcker (2009) Pembentukan serangkaian sistem pembayaran elektronik domestik dan internasional. Sistem pembayaran ini memungkinkan pembayaran bernilai besar dilakukan hari ini secara real time, yang menopang volume besar transaksi di seluruh dunia.
  • 12. Perubahan dan Era FinTech Era Fintech 3.0 dan 3.5: Startup & Perkembangan Pasar 2008 – Saat ini 3.0: “Hundreds of Start- ups offers various alternative to traditional banking” – Jamie Dimon (2015) 3.5: “Internet Finance led purely by outsiders” – Jack Ma (2013)