SlideShare a Scribd company logo
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : MTs. Wachid Hasyim
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : IX (Sembilan)/I (satu)
Materi Pokok : Statistika
Alokasi Waktu : 18 JP (7 Kali Pertemuan)
A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur,disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong
royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami dan menerapkan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
KI 4 : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.10 Menerapkan pola dan
generalisasi untuk membuat
prediksi
3.10.1 Menerapkan pola dan generalisasi
untuk membuat prediksi
3.10.2 Menentukan suku ke-n dari barisan
aritmatika
3.10.3 Menentukan suku ke-n dari barisan
geometri
3.10.4 Menentukan jumlah suku ke-n dari
barisan aritmatika
3.10.5 Menentukan jumlah suku ke-n dari
barisan geometri
3.14 Memilih strategi dan aturan-
aturan yang sesuai untuk
memecahkan suatu
permasalahan
3.14.1 Menentukan strategi dan aturan-aturan
yang sesuai untuk memecahkan suatu
permasalahan
4.4 Menggunakan pola bilangan,
barisan, deret, dan semacam,
dan memperumumnya;
menggunakan untuk
menyelesaikan masalah nyata
serta menemukan masalah baru
4.4.1 Menggunakan pola bilangan dalam
menyelesaikan masalah nyata
4.4.2 Menggunakan barisan aritmatika dan
geometri dalam menyelesaikan
masalah nyata
4.4.3 Menggunakan deret aritmatika dan
geometri dalam menyelesaikan
masalah nyata
C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama:
1. Diberikan beberapa contoh soal, Siswa mampu menerapkan pola dan generalisasi
untuk membuat prediksi dengan benar dan tepat.
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 2
Pertemuan Kedua:
2. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan suku ke-n dari barisan
aritmatika dengan benar dan tepat.
Pertemuan Ketiga:
3. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan suku ke-n dari barisan
geometri dengan benar dan tepat.
Pertemuan Keempat:
4. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan jumlah suku ke-n dari deret
aritmatika dengan benar dan tepat.
Pertemuan Kelima:
5. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan jumlah suku ke-n dari deret
geometri dengan benar dan tepat.
Pertemuan Keenam:
6. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan strategi dan aturan-aturan yang
sesuai untuk memecahkan suatu permasalahan dengan baik dan benar.
7. Diberikan soal cerita yang berkaitan dengan masalah nyata (kehidupan sehari-hari),
Siswa mampu menggunakan pola bilangan dan kegunaannya dalam menyelesaikan
masalah nyata dengan baik dan benar.
Pertemuan Ketujuh:
8. Diberikan soal cerita yang berkaitan dengan masalah nyata (kehidupan sehari-hari),
Siswa mampu menggunakan barisan aritmatika dan geometri dan kegunaannya dalam
menyelesaikan masalah nyata dengan baik dan benar.
9. Diberikan soal cerita yang berkaitan dengan masalah nyata (kehidupan sehari-hari),
Siswa mampu menggunakan deret aritmatika dan geometri dan kegunaannya dalam
menyelesaikan masalah nyata dengan baik dan benar.
D. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran regular
Materi pokok : Pola, barisan, dan deret
Sub Materi : Pola bilangan, barisan dan deret aritmatika serta barisan dan deret
geometri
Fakta : a. Barisan Aritmatika π‘ˆ 𝑛 = π‘Ž + 𝑏 (𝑛 βˆ’ 1)
b. Barisan Geometri π‘ˆ 𝑛 = π‘Žπ‘Ÿ π‘›βˆ’1
c. Deret Aritmatika
𝑆 𝑛 =
1
2
𝑛 ( π‘Ž + π‘ˆ 𝑛) =
1
2
𝑛 [2π‘Ž + 𝑏 ( 𝑛 βˆ’ 1)]
d. Deret Geometri
𝑆 𝑛 =
π‘Ž (π‘Ÿ 𝑛
βˆ’ 1)
π‘Ÿ βˆ’ 1
, π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ > 1
𝑆 𝑛 =
π‘Ž (1βˆ’ π‘Ÿ 𝑛
)
1 βˆ’ π‘Ÿ
, π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ < 1
Keterangan: a = suku pertama
π‘ˆ 𝑛 = suku ke-n
b = beda
r = rasio
𝑆 𝑛 = jumlah suku ke-n
Konsep :
a. Contoh pola bilangan
2, 4, 6, 8 ,10, …
1, , 3, 5, 7, 9, …
1, 3, 6, 10, …
b. Contoh bukan pola bilangan
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 3
1, 0, 3, 6, 9, …
-1, 1, 5, 7, 9, 10, …
c. Contoh barisan bilangan
9, 14, 19, 24, …
2, 4, 8, 16, 32, …
d. Contoh bukan barisan bilangan
1, 3, 4, 7, 8, 9, 10, …
2, 6, 4, 8, 10, …
e. Contoh deret bilangan
1 + 3 + 5 + 7 + …
80 + 40 + 20 + …
f. Contoh bukan deret bilangan
1 + 0 + 2 + 0 + 3 + …
3 + 5 + 9 + …
Prinsip :
a. Pola bilangan adalah aturan terbentuknya sebuah kelompok
bilangan dengan suatu aturan yang telah ditentukan.
b. Barisan adalah bilangan-bilangan yang diurutkan dengan pola
aturan tertentu. Antara barisan bilangan yang satu dengan barisan
bilangan yang lain dipisahkan dengan tanda koma.
c. Deret adalah jumlah bilangan-bilangan dari suatu barisan bilangan.
Antara barisan bilangan yang satu dengan yang lainnya dipisahkan
dengan tanda tambah (+)
d. Barisan aritmatika adalah suatu barisan bilangan dimana selisih
antara suku yang berdekatan sama. Selisih tersebut dinamakan beda
(b).
e. Barisan geometri adalah barisan bilangan yang hasil bagi dua suku
yang berurutan selalu sama atau tetap, yang disebut rasio (r).
f. Deret aritmatika adalah suatu barisan aritmatika dimana antara satu
bilangan dengan bilangan yang lainnya dipisahkan dengan tanda
tambah (+)
g. Deret geometri adalah barisan geometri yang dijumlahkan.
Prosedur : a. Barisan Aritmatika
π‘ˆ 𝑛 = π‘Ž + 𝑏 (𝑛 βˆ’ 1)
b. Barisan Geometri
π‘ˆ 𝑛 = π‘Žπ‘Ÿ π‘›βˆ’1
c. Deret Aritmatika
𝑆 𝑛 =
1
2
𝑛 ( π‘Ž + π‘ˆ 𝑛) =
1
2
𝑛 [2π‘Ž + 𝑏 ( 𝑛 βˆ’ 1)]
d. Deret Geometri
𝑆 𝑛 =
π‘Ž (π‘Ÿ 𝑛
βˆ’ 1)
π‘Ÿ βˆ’ 1
, π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ > 1
𝑆 𝑛 =
π‘Ž (1βˆ’ π‘Ÿ 𝑛
)
1 βˆ’ π‘Ÿ
, π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ < 1
2. Materi Pembelajaran Remedial
a. Pengertian barisan
b. Barisan aritmatika
c. Barisan geometri
d. Pengertian deret
e. Deret aritmatika
f. Deret geometri
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 4
a. Barisan geometri naik (Divergen)
b. Barisan geometri turun (Konvergen)
c. Deret geometri naik (Divergen)
d. Deret geometri turun(Konvergen)
E. Model, Pendekatan atau Metode Pembelajaran
- Pertemuan Pertama:
Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif
Pendekatan Pembelajaran : Saintific
Metode Pembelajaran : The Power Of Two dan Snow Ball Drilling
- Pertemuan Kedua, Ketiga, Keempat dan Kelima:
Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif (Numbered Head
Together)
Pendekatan Pembelajaran : Saintific
Metode Pembelajaran : The Learning Cell
- Pertemuan Keenam dan Ketujuh:
Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif
Pendekatan Pembelajaran : Direct Instruction
Metode Pembelajaran : -
F. Media dan Bahan Pembelajaran
1. Media : Power Point, Papan Tulis, Kertas Karton, Kartu soal dan kartu jawaban.
2. Bahan : Buku Tulis, Pensil/Bolpoin, spidol.
G. Sumber Belajar
1. Buku paket matematika kelas IX kurikulum 2013 Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan Republik Indonesia 2015
2. LKS penerbit CV Pustaka Bengawan
H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama (3 x 40 menit):
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam.
(P2K: Religius)
2. Dengan didampingi oleh guru, siswa membaca doa secara
bersama-sama dipimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius)
3. Guru mengabsen siswa.
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar
yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui pola
bilangan, barisan dan deret aritmatika serta barisan dan
deret geometri. Sedangkan pada pertemuan ini, tujuan dari
pembelajaran kita, yaitu untuk mengetahui pola bilangan,
pengertian barisan dan barisan aritmatika serta menentukan
suku ke-n dari barisan aritmatika. (Literasi:
mendengarkan)
5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali
materi pengertian pola dan barisan bilangan yang telah
dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan
apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk
15
menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 5
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola,
barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan
memberikan pertanyaan β€œapa itu pola bilangan?”,
β€œbagaimana contoh pola bilangan?”. Sedangkan siswa
menjawab pertanyaan yang diberikan guru. (Literasi:
Berbicara)
6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan
menyampaikan pentingnya mempelajari materi pola,
barisan dan deret. Karena ketika siswa dapat memahami
materi tentang pola, barisan dan deret. Maka siswa dapat
dengan mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-
hari Misalnya: dalam pembuatan dinding rumah dengan
menggunakan batu bata. (Literasi: Mendengarkan)
Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan
Peserta Didik
1. Siswa menyimak dan menjawab pertanyaan terkait contoh
peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan pola
bilangan. (Scientific : Mengamati , Literasi: Berbicara)
Fase II : Menyajikan Informasi
2. Siswa mencermati permasalahan yang ditayangkan pada
LCD dan terbaca oleh semua siswa (klasikal).
(Scientific : Mengamati dan Literasi: Melihat dan
Membaca)
3. Guru memberikan pertanyaan yang membutuhkan
pemikiran atau refleksi yang terkait dengan permasalahan
yang ditayangkan pada layar LCD , misalnya: β€œmengapa
dinamakan pola bilangan genap?” , β€œDi peroleh
darimanakah pola tersebut?, β€œMengapa dinamakan Pola
bilangan segitiga pascall?”, β€œdarimanakah pola tersebut?” ,
β€œDidapat dari mana rumusan tersebut?” , β€œdari pola
bilangan tersebut, jika kita ingin mencari pola bilangan
yang ke-1000 bagaimana caranya?” , β€œapa kita perlu
menghitung pola bilangan satu-persatu?”. Siswa menjawab
pertanyaan yang diberikan oleh guru. (Saintific:
Mengamati, Literasi: Mendengar dan Berbicara)
4. Siswa menyimak pertanyaan dari guru dan diberi
kesempatan untuk memikirkan jawaban dari pertanyaan
tersebut secara mandiri dan ditulis di buku tulisnya masing-
masing. (Saintific: Mengamati, Literasi: mendengarkan
dan 4C: Berpikir Kritis)
Fase III : Mengorganisir Peserta Didik kedalam Kelompok
Belajar
5. Setelah siswa selesai menjawab pertanyaan tersebut,
Dengan dibimbing oleh guru, siswa berkelompok secara
berpasangan bisa dengan teman sebangku atau dengan cara
diacak.
Fase IV : Membantu Kerja Tim dan Belajar
6. Siswa diberi waktu untuk saling berbagi (sharing)
mengenai jawaban dengan jawaban teman kelompoknya
(pasangannya). (4C: berpikir Kritis dan P2K:
95
menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 6
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Kerjasama)
7. Siswa secara kelompok mengambil kesimpulan dari
jawaban dengan jawaban kelompoknya (pasangannya) dan
ditulis di sebuah lampiran. (4C: berpikir Kritis dan P2K:
Kerjasama)
Fase V : Mengevaluasi
8. Dengan dibimbing oleh guru, setiap kelompok
membandingkan hasil diskusi kelompoknya dengan
kelompok yang lain dengan cara salah satu kelompok maju
ke depan untuk mempresentasikan hasil diskusinya.
Sedangkan kelompok yang lain diberi waktu untuk
menyanggah atau menanggapi hasil diskusi temannya tadi.
(Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati ,
Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir
Kritis dan P2K: Kerjasama)
9. Guru memberi umpan balik terkait hasil kerja kelompok
siswa dilakukan setelah siswa selesai membandingkan
jawaban dari kelompok satu kekelompok yang lain.
Fase VI : Pemberian Penghargaan
10. Guru memberikan penghargaan berupa tepuk tangan untuk
siswa/kelompok yang maju mempresentasikan hasil diskusi
dan yang aktif dalam menanggapi atau menyanggah.
Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang
bentuk pola bilangan, konsep dan menentukan suku ke-n
suatu bilangan.
2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi
terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan
menunjuk salah satu siswa untuk menyampaikan pesan dan
kesan). (Scientific: Mengkomunikasikan)
3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
pertemuan berikutnya yakni tentang barisan geometri.
(Literasi: Mendengarkan)
4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang pola
bilangan dan barisan aritmatika
5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari
materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya.
6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa
bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
(P2K: Religius)
7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (P2K: Religius)
10
menit
Penugasan:
Tentukan 3 bilangan berikutnya dari susunan bilangan yang ada dibawah ini!
1. 2, 10, 50, 250, ...
2. 192, 96, 48, 24, ...
3. 243, 81, 27, 9, ...
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 7
Pertemuan Kedua (2 x 40 menit):
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam.
(P2K: Religius)
2. Dengan didampingi oleh guru, siswa membaca doa secara
bersama-sama dipimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius)
3. Guru mengabsen siswa.
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar
yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui
pengertian barisan geometri serta menentukan suku ke-n
dari barisan geometri. (Literasi: mendengarkan)
5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali
materi pengertian pola dan barisan bilangan yang telah
dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan
apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk
melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola,
barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan
memberikan pertanyaan β€œapa itu pola bilangan?”,
β€œbagaimana contoh pola bilangan?”. Sedangkan siswa
menjawab pertanyaan yang diberikan guru. (Literasi:
Berbicara)
6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan
menyampaikan pentingnya mempelajari materi barisan
geometri karena ketika siswa dapat memahami materi
tentang pola, barisan dan deret. Maka siswa dapat dengan
mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari
Misalnya: dalam pembuatan dinding rumah dengan
menggunakan batu bata. (Literasi: Mendengarkan)
10
menit
Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan
Peserta Didik
1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan membuat
skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa (LKS) yang
sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe NHT
2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran
pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe
Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana
siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa kelompok
dan tiap anggota memiliki nomor kelompok.
3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan
diberi sebuah hadiah.
(Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan)
Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan)
4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan dengan
materi pembelajaran baik buku paket dari sekolah atau
hasil siswa mencari di internet.
Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-
kelompok belajar (Numbering)
5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membentuk kelompok
yang terdiri dari 3-5 anggota.
6. Guru memberikan nomor kepada setiap siswa dalam
55
menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 8
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
kelompok dan memberi nama kelompok yang berbeda.
7. Pembentukan kelompok didasarkan pada nilai, perbedaan
jenis kelamin (heterogen)
8. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku
paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi barisan
geometri minimal 1 buku.
Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar
(Diskusi Masalah)
7. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar
kerja kepada setiap kelompok.
8. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja.(4C:
Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara
dan Mendengarkan, Saintific:
9. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan Lembar
Kerja secara kelompok.
10. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari
Lembar kerja yang diberikan guru.
11. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri.
(Literasi: Menulis)
Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau
pemberian jawaban)
12. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil
diskusi dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah
satu nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing-
masing kelompok mengangkat tangan kemudian salah satu
dari siswa tersebut memaparkan hasil diskusi kelompoknya
(yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh guru). Siswa
dengan nomor yang yang sama dari kelompok lain
memberikan tanggapan. Jika sudah selesai maka dapat
menunjuk nomor yang lain.
(Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati ,
Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir
Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan)
13. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang barisan
geometri. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama)
14. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya masing-
masing.
Fase VI : Pemberian Penghargaan
15. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk
tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen atau yang
lain bagi kelompok yang aktif dalam pembelajaran
Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang
barisan geometri.
2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi
terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan
menunjuk salah satu siswa untuk menyampaikan pesan dan
kesan). (Scientific: Mengkomunikasikan)
3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
pertemuan berikutnya yakni tentang barisan geometri.
15
menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 9
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
(Literasi: Mendengarkan)
4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang barisan
geometri
5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari
materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya,
yaitu tentang pengertian deret dan deret aritmatika.
6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa
bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
(P2K: Religius)
7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (P2K: Religius)
Penugasan:
1.
Perhatikan gambar susunan lantai dari beberapa buah persegi yang diarsir seperti
pada gambar. Susunan persegi tersebut membentuk suatu pola tertentu. Berapakah
banyak persegi yang diarsir pada pola ke-7?
2. Suku pertama barisan aritmatika adalah 4 dan bedanya adalah 3. Suku ke-10`
barisan aritmatika tersebut adalah ...
3. Diketahui suku aritmatika adalah sebagai berikut:
a. 1, 3, 5, 7, ...
b. 5, 8, 11, ...
c. 3, 7, 11, 15, ...
Tentukan suku ke-12 dari barisan aritmatika tersebut!
4. Diketahui suatu barisan aritmatika suku pertamanya adalah 4 dan suku ke-20 adalah
61. Tentukan beda dari barisan aritmatika tersebut!
Pertemuan Ketiga (3 x 40 menit):
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam.
(P2K: Religius)
2. Dengan didampingi oleh guru, siswa membaca doa secara
bersama-sama dipimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius)
3. Guru mengabsen siswa.
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar
yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui
pengertian barisan geometri serta menentukan suku ke-n
dari barisan geometri. (Literasi: mendengarkan)
5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali
materi pengertian pola dan barisan bilangan yang telah
dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan
apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk
melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola,
15
menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 10
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan
memberikan pertanyaan β€œapa itu pola bilangan?”,
β€œbagaimana contoh pola bilangan?”. Sedangkan siswa
menjawab pertanyaan yang diberikan guru. (Literasi:
Berbicara)
6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan
pentingnya mempelajari materi barisan geometri karena
ketika siswa dapat memahami materi tentang pola, barisan
dan deret. Maka siswa dapat dengan mudah menerapkannya
dalam kehidupan sehari-hari Misalnya: dalam pembuatan
dinding rumah dengan menggunakan batu bata. (Literasi:
Mendengarkan)
Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan
Peserta Didik
1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan membuat
skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa (LKS) yang
sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe NHT
2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran
pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe
Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana
siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa kelompok
dan tiap anggota memiliki nomor kelompok.
3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan
diberi sebuah hadiah.
(Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan)
Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan)
4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan dengan
materi pembelajaran baik buku paket dari sekolah atau hasil
siswa mencari di internet.
Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-
kelompok belajar (Numbering)
5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membentuk kelompok
yang terdiri dari 3-5 anggota.
6. Guru memberikan nomor kepada setiap siswa dalam
kelompok dan memberi nama kelompok yang berbeda.
7. Pembentukan kelompok didasarkan pada nilai, perbedaan
jenis kelamin (heterogen)
8. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku
paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi barisan
geometri minimal 1 buku.
Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar
(Diskusi Masalah)
16. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar
kerja kepada setiap kelompok.
17. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja.(4C: Berpikir
Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara dan
Mendengarkan, Saintific:
18. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan Lembar
Kerja secara kelompok.
19. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari Lembar
95
menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 11
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
kerja yang diberikan guru.
20. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri.
(Literasi: Menulis)
Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau
pemberian jawaban)
21. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil diskusi
dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah satu
nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing-masing
kelompok mengangkat tangan kemudian salah satu dari
siswa tersebut memaparkan hasil diskusi kelompoknya
(yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh guru). Siswa
dengan nomor yang yang sama dari kelompok lain
memberikan tanggapan. Jika sudah selesai maka dapat
menunjuk nomor yang lain.
(Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati ,
Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir
Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan)
22. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang barisan
geometri. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama)
23. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya masing-
masing.
Fase VI : Pemberian Penghargaan
24. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk
tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen atau yang
lain bagi kelompok yang aktif dalam pembelajaran
Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang
barisan geometri.
2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi
terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan menunjuk
salah satu siswa untuk menyampaikan pesan dan kesan).
(Scientific: Mengkomunikasikan)
3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
pertemuan berikutnya yakni tentang barisan geometri.
(Literasi: Mendengarkan)
4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang barisan
geometri
5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari
materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya,
yaitu tentang pengertian deret dan deret aritmatika.
6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa
bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
(P2K: Religius)
7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (P2K: Religius)
10
menit
Penugasan:
1. Diketahui barisan geometri: 24, 12, 6, 3, ...
Tentukan rasio dan suku keenam barisan diatas!
2. Diketahui barisan geometri berikut: 3, 9, 27, 81, ...
Tentukan :
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 12
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
a. Suku pertama
b. Rasio
c. Rumus suku ke-n
d. Suku ke-10
3. Pada barisan geometri diketahui suku ke-3 = -8 dan suku ke-5 = -32. Tentukan suku
ke-7 dari barisan tersebut!
4. Suku ke-2 barisan geometri adalah 9, suku ke-5 adalah 1/3, tentukan suku ke-8 barisan
tersebut!
Pertemuan Keempat (2 x 40 menit):
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam.
(P2K: Religius)
2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin
oleh ketua kelas. (P2K: Religius)
3. Guru mengabsen siswa
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil
belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk
mengetahui pengertian deret, pengertian deret aritmatika
dan jumlah suku ke-n dari deret aritmatika. (Literasi:
mendengarkan)
5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat
kembali materi pengertian deret bilangan yang telah
dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk
memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran
dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan
diberikan, yaitu pola, barisan dan deret suatu bilangan,
misalnya dengan memberikan ilmu pengetahuan tentang
perbedaan barisan dan deret terutama pada perbedaan
barisan dan deret geometri, yaitu: pada barisan bilangan
dicirikan dengan tanda koma untuk memisahkan dua
bilangan seperti 2, 4, 6, 8, …. Sedangkan pada deret
bilangan dicirikan dengan tanda (+) untuk memisahkan
dua bilangan seperti: 2 + 4 + 6 + 8 + … (Literasi:
Berbicara)
6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan
menyampaikan pentingnya mempelajari materi deret
aritmatika karena ketika siswa dapat memahami materi
tentang deret aritmatika, Maka siswa dapat dengan
mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari
Misalnya: untuk menghitung sejauh mana ayunan
bergerak (panjang busur suatu ayunan). (Literasi:
Mendengarkan)
10 menit
Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan
Peserta Didik
1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan
membuat skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa
55 menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 13
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
(LKS) yang sesuai dengan model pembelajaran
kooperatif tipe NHT.
2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran
pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe
Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana
siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa
kelompok dan tiap anggota memiliki nomor kelompok.
3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan
diberi sebuah hadiah.
(Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan)
Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan)
4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan
dengan materi deret aritmatika pembelajaran baik buku
paket dari sekolah atau hasil siswa mencari di internet.
Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-
kelompok belajar (Numbering)
5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa berkumpul dengan
kelompok pada pertemuan sebelumnya.
6. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku
paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi deret
aritmatika minimal 1 buku.
Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar
(Diskusi Masalah)
7. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar
Kerja kepada setiap kelompok.
8. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja.
(4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi:
Berbicara dan Mendengarkan, Saintific:
9. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan
Lembar Kerja secara kelompok.
10. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari
Lembar kerja yang diberikan guru.
11. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri.
(Literasi: Menulis)
Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau
pemberian jawaban)
12. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil
diskusi dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah
satu nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing-
masing kelompok mengangkat tangan kemudian salah
satu dari siswa tersebut memaparkan hasil diskusi
kelompoknya (yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh
guru). Siswa dengan nomor yang yang sama dari
kelompok lain memberikan tanggapan. Jika sudah selesai
maka dapat menunjuk nomor yang lain.
(Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati ,
Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir
Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan)
13. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang deret
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 14
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
aritmatika. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama)
14. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya
masing-masing.
Fase VI : Pemberian Penghargaan
15. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya:
tepuk tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen
atau yang lain bagi kelompok yang aktif dalam
pembelajaran
Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu
tentang deret aritmatika.
2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi
terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan
menunjuk salah satu siswa untuk menyampaikan pesan
dan kesan). (Scientific: Mengkomunikasikan)
3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
pertemuan berikutnya yakni tentang deret geometri.
(Literasi: Mendengarkan)
4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang deret
aritmatika.
5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari
materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya,
yaitu deret geometri.
6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa
bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
(P2K: Religius)
7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (P2K: Religius)
15 menit
Penugasan:
1. Diketahui 10 + 12 + 14 + ...
Tentukan :
a. suku ke-10
b. rasio
c. jumlah sepuluh suku pertama
d. jumlah 15 suku pertama
2. Diketahui deret 2 + 7 + 12 + ...
tentukan:
a. suku pertama
b. rasio
c. suku ke-10
d. suku ke-23
e. jumlah 10 dan 23 suku pertama
3. Suku ke-5 deret aritmatika adalah 22, jumlah suku ke-7 dengan suku ke-2 adalah 39.
Tentukan jumlah 5 suku pertamanya!
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 15
Pertemuan Kelima (3 x 40 menit):
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam.
(P2K: Religius)
2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin oleh
ketua kelas. (P2K: Religius)
3. Guru mengabsen siswa
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar
yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui
pengertian deret geometri dan jumlah suku ke-n dari deret
geometri. (Literasi: mendengarkan)
5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali
materi pengertian deret bilangan yang telah dipelajari
dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah
siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk melanjutkan
pada materi yang akan diberikan, yaitu pola, barisan dan
deret suatu bilangan, misalnya dengan memberikan ilmu
pengetahuan tentang perbedaan barisan dan deret terutama
pada perbedaan barisan dan deret geometri, yaitu: pada
barisan bilangan dicirikan dengan tanda koma untuk
memisahkan dua bilangan seperti 2, 4, 6, 8, ….
Sedangkan pada deret bilangan dicirikan dengan tanda (+)
untuk memisahkan dua bilangan seperti: 2 + 4 + 6 + 8 +
… (Literasi: Berbicara)
6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan
menyampaikan pentingnya mempelajari materi deret
geometri karena ketika siswa dapat memahami materi
tentang deret aritmatika, Maka siswa dapat dengan mudah
menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya:
untuk menghitung sejauh mana ayunan bergerak (panjang
busur suatu ayunan). (Literasi: Mendengarkan)
10 menit
Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan
Peserta Didik
1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan
membuat skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa
(LKS) yang sesuai dengan model pembelajaran kooperatif
tipe NHT
2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran
pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe
Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana
siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa
kelompok dan tiap anggota memiliki nomor kelompok.
3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan
diberi sebuah hadiah.
(Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan)
Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan)
4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan
dengan materi deret geometri pembelajaran baik buku
paket dari sekolah atau hasil siswa mencari di internet.
95 menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 16
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-
kelompok belajar (Numbering)
5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa berkumpul dengan
kelompok pada pertemuan sebelumnya.
6. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku
paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi deret
aritmatika minimal 1 buku.
Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar
(Diskusi Masalah)
7. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar
Kerja kepada setiap kelompok.
8. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja.
(4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi:
Berbicara dan Mendengarkan, Saintific:
9. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan
Lembar Kerja secara kelompok.
10. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari
Lembar kerja yang diberikan guru.
11. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri.
(Literasi: Menulis)
Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau
pemberian jawaban)
12. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil
diskusi dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah
satu nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing-
masing kelompok mengangkat tangan kemudian salah
satu dari siswa tersebut memaparkan hasil diskusi
kelompoknya (yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh
guru). Siswa dengan nomor yang yang sama dari
kelompok lain memberikan tanggapan. Jika sudah selesai
maka dapat menunjuk nomor yang lain.
(Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati ,
Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir
Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan)
13. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang deret
geometri. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama)
14. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya
masing-masing.
Fase VI : Pemberian Penghargaan
15. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya:
tepuk tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen
atau yang lain bagi kelompok yang aktif dalam
pembelajaran
Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu
tentang deret geometri.
2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi
terhadap pembelajaran hari ini dengan menuuliis di
selembar kertas. (Scientific: Mengkomunikasikan)
3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
15 menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 17
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
pertemuan berikutnya yakni tentang penyelesaian masalah
nyata yang berkaitan dengan barisan dan deret aritmatika
maupun geometri serta menentukan strategi dan aturan
untuk memecahkan masalah. (Literasi: Mendengarkan)
4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang deret
geometri.
5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar selalu belajar
6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa
bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
(P2K: Religius)
7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (P2K: Religius)
Penugasan:
1. Hitunglah jumlah 6 suku pertama deret geometri: 2 + 6 + 18 + ...
2. Suatu deret geometri mempunyai suku ke-5 sama dengan 64 dan suku ke-2 sama
dengan 8. Tentukan jumlah 10 suku pertama dan jumlah n suku pertama deret
geomteri tersebut.
3. Diketahui deret geometri berikut: 5 + 10 + 20 + 40 + ...
Tentukan :
a. Suku pertama
b. Rasio
c. Suku ke 17
d. Jumlah 17 suku pertama
e. Suku ke 21
f. Jumlah suku ke 21
Pertemuan Keenam (2 x 40 menit):
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam.
(P2K: Religius)
2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin
oleh ketua kelas. (P2K: Religius)
3. Guru mengabsen siswa
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil
belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu Menentukan
strategi dan aturan suatu permasalahan. (Literasi:
mendengarkan)
5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat
kembali materi pengertian deret bilangan yang telah
dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk
memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran
dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan
diberikan. (Literasi: Berbicara)
6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan
menyampaikan pentingnya mempelajari materi karena
ketika siswa dapat memahami materi tentang deret
aritmatika, Maka siswa dapat dengan mudah
10 menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 18
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya:
untuk menghitung sejauh mana ayunan bergerak
(panjang busur suatu ayunan). (Literasi:
Mendengarkan)
Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan
Peserta Didik
1. Guru memberikan barisan maupun deret baik aritmatika
maupun geometri
(Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan)
Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan)
2. Dengan dibimbing oleh guru, siswa mencoba mencari
informasi atau strategi dan aturan dari barisan bilangan
yang disajikan.
3. Guru memberikan soaal-soal dengan menyajikan barisan
bilangan untuk ditentukan rumus barisan atau deret
geometri maupun aritmatikanya
Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-
kelompok belajar
4. Siswa menulis soal yang diberikan (Literasi: Menulis)
5. Siswa menyelesaikan soal yang diberikan dengan teman
sebangkunya
Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar
6. Siswa mencoba menyelesaikan soal yang diberikan
dengan dibimbing oleh guru.
(4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi:
Berbicara dan Mendengarkan, Saintific:
Fase V : Evaluasi
7. Siswa secara bersama-sama dan dengan dibimbing oleh
guru menjawab soal dipapan tulis.
(Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati ,
Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir
Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan)
8. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi yang telah
dipelajari. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase VI : Pemberian Penghargaan
9. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya:
tepuk tangan untuk semua kelas.
55 menit
Penutup 1. Siswa secara bersama-sama menyimpulkan pembelajaran
yang telah dipelajari (Scientific: Mengkomunikasikan)
2. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada
pertemuan berikutnya yakni tentang masalah nyata yang
berkaitan dengan barisan dan deret.. (Literasi:
Mendengarkan)
3. Guru memberikan tugas latihan di rumah.
4. Guru memberikan pesan kepada siswa agar selalu belajar
5. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa
bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
(P2K: Religius)
15 menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 19
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
6. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (P2K: Religius)
Penugasan:
1. Apa rumus suku ke-n dari deret geometri berikut: 2 + 6 + 18 + ...
2. Suatu deret geometri mempunyai suku ke-5 sama dengan 64 dan suku ke-2 sama
dengan 8. Tentukan jumlah 10 suku pertama dan jumlah n suku pertama deret
geomteri tersebut.
3. Diketahui deret geometri berikut: 5 + 10 + 20 + 40 + ...
Tentukan rumus suku ke-n
Pertemuan Ketujuh (3 x 40 menit):
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam.
(P2K: Religius)
2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin
oleh ketua kelas. (P2K: Religius)
3. Guru mengabsen siswa
4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil
belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu Menentukan
strategi dan aturan suatu permasalahan. (Literasi:
mendengarkan)
5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat
kembali materi pengertian deret bilangan yang telah
dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk
memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran
dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan
diberikan. (Literasi: Berbicara)
6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan
menyampaikan pentingnya mempelajari materi karena
ketika siswa dapat memahami materi tentang deret
aritmatika, Maka siswa dapat dengan mudah
menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya:
untuk menghitung sejauh mana ayunan bergerak
(panjang busur suatu ayunan). (Literasi:
Mendengarkan)
10 menit
Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan
Peserta Didik
1. Guru memberikan barisan maupun deret baik aritmatika
maupun geometri
(Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan)
Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan)
2. Dengan dibimbing oleh guru, siswa mencoba mencari
informasi atau strategi dan aturan dari barisan bilangan
yang disajikan.
3. Guru memberikan soaal-soal dengan menyajikan barisan
bilangan untuk ditentukan rumus barisan atau deret
geometri maupun aritmatikanya
55 menit
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 20
Langkah
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-
kelompok belajar
4. Siswa menulis soal yang diberikan (Literasi: Menulis)
5. Siswa menyelesaikan soal yang diberikan dengan teman
sebangkunya
Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar
6. Siswa mencoba menyelesaikan soal yang diberikan
dengan dibimbing oleh guru.
(4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi:
Berbicara dan Mendengarkan, Saintific:
Fase V : Evaluasi
7. Siswa secara bersama-sama dan dengan dibimbing oleh
guru menjawab soal dipapan tulis.
(Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati ,
Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir
Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan)
8. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi yang telah
dipelajari. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama)
Fase VI : Pemberian Penghargaan
9. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya:
tepuk tangan untuk semua kelas.
Penutup 1. Siswa secara bersama-sama menyimpulkan pembelajaran
yang telah dipelajari (Scientific: Mengkomunikasikan)
2. Guru menginformasikan bahwa pertemuan selanjutnya
akan diadakan Ulangan harian Bab II. (Literasi:
Mendengarkan)
3. Guru memberikan pesan kepada siswa untuk belajar
4. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa
bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran.
(P2K: Religius)
5. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
salam. (P2K: Religius)
15 menit
I. Instrumen Penilaian
1. Teknik penilaian
a. Sikap spiritual
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Observasi Catatan
Jurnal
Terlampir Saat
pembelajaran
berlangsung
Penilaian untuk dan
pencapaian
pembelajaran
(assessment for and
of learning)
2. Penilaian
diri
Angket/
Wawancara
Terlampir Saat
pembelajaran
usai
Penilaian sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
3. Penilaian Angket/ Terlampir Saat Penilaian sebagai
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 21
antar
teman
Wawancara pembelajaran
usai
pembelajaran
(assessment as
learning)
b. Sikap sosial
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Observasi Jurnal Terlampir Saat
pembelajaran
berlangsung
Penilaian untuk dan
pencapaian
pembelajaran
(assessment for and
of learning)
2. Penilaian
diri
Angket/
Wawancara
Terlampir Saat
pembelajaran
usai
Penilaian sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
3. Penilaian
antar
teman
Angket/
Wawancara
Terlampir Saat
pembelajaran
usai
Penilaian sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
c. Pengetahuan
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Lisan Pertanyaan
(lisan) dengan
jawaban
terbuka
Terlampir Saat
pembelajaran
berlangsung
Penilaian untuk
pembelajaran
(assessment for
learning)
2. Penugasan Pertanyaan
dan/atau
tugas tertulis
berbentuk esei,
pilihan ganda,
benar/salah,
menjodohkan,
isian, dan/atau
lainnya
Terlampir Saat
pembelajaran
berlangsung
Penilaian
sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)Penilai
an untuk
pembelajaran
(assessment for
learning) dan
sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
3. Tertulis Pertanyaan
dan/atau
tugas tertulis
berbentuk esei,
pilihan ganda,
benarsalah,
menjodohkan,
isian, dan/atau
lainnya
Terlampir Saat
pembelajaran
usai
Penilaian
pencapaian
pembelajaran
(assessment of
learning)
RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 22
d. Keterampilan
No. Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh Butir
Instrumen
Waktu
Pelaksanaan
Keterangan
1. Proyek Menyelesaikan
masalah
sehari-hari
yang berkaitan
dengan
statistika
Buatlah
sebuah
contoh
statistik
tinggi badan
di kelasmu
Diluar
proses
belajar
mengajar
selama satu
minggu.
Penilaian untuk,
sebagai,
dan/atau
pencapaian
pembelajaran
(assessment for,
as,
and of learning)
2. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≀ 20%;
b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan
c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas β‰₯ 50%.
3. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan
belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan untuk mempelajari soal-soal
PAS.
Mengetahui Surabaya, 17 Juli 2017
Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran
Drs. Supriyanto, MM Erdhin Lies Tyanto, S.Pd
NPK. 565 083 014 303 3 NPK. 191 048 003 306 9

More Related Content

What's hot

Lembar Kerja Peserta Didik Soal
Lembar Kerja Peserta Didik SoalLembar Kerja Peserta Didik Soal
Lembar Kerja Peserta Didik Soal
Amyarimbi
Β 
RPP DERET
RPP DERETRPP DERET
RPP DERETxak1d13
Β 
Rpp revisi 2016 matematika smp kelas 7 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 matematika smp kelas 7   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 matematika smp kelas 7   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 matematika smp kelas 7 rpp diva pendidikan
Diva Pendidikan
Β 
LKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat Positif
LKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat PositifLKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat Positif
LKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat Positif
Ira Marion
Β 
Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013
Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013
Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013
Vina Azhariyah
Β 
Kisi kisi-uas-mat2-913
Kisi kisi-uas-mat2-913Kisi kisi-uas-mat2-913
Kisi kisi-uas-mat2-913
Mado Gulo
Β 
2015 rpt math t1
2015 rpt math t12015 rpt math t1
2015 rpt math t1
cikgumai
Β 
Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_
Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_
Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_iskawia
Β 
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013Zulyy Zelyytta
Β 
Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009
Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009
Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009
primagraphology consulting
Β 
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatbuku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatIrma Nurjannah
Β 
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
primagraphology consulting
Β 
Kartu soal sman9teboschid - maryanto
Kartu soal   sman9teboschid - maryantoKartu soal   sman9teboschid - maryanto
Kartu soal sman9teboschid - maryanto
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
Β 
Rpp mar atus sholihah (11.411.056)
Rpp   mar atus sholihah (11.411.056)Rpp   mar atus sholihah (11.411.056)
Rpp mar atus sholihah (11.411.056)Mar atus Sholihah
Β 
Kartu soal bentuk matematika pg 2014
Kartu soal bentuk matematika pg 2014Kartu soal bentuk matematika pg 2014
Kartu soal bentuk matematika pg 2014
FIRDAUS ACHSAN
Β 
Kisi kisi mat ipa
Kisi kisi  mat ipaKisi kisi  mat ipa
Kisi kisi mat ipa
Drs Aleksander Hutauruk MSi
Β 
6. deret tak hingga
6. deret tak hingga6. deret tak hingga
6. deret tak hinggaSahat Hutajulu
Β 
Rpt math t1 2015
Rpt math t1 2015Rpt math t1 2015
Rpt math t1 2015
Rusya Yahaya
Β 

What's hot (20)

Lembar Kerja Peserta Didik Soal
Lembar Kerja Peserta Didik SoalLembar Kerja Peserta Didik Soal
Lembar Kerja Peserta Didik Soal
Β 
Rpp. barisan aritmetika
Rpp. barisan aritmetikaRpp. barisan aritmetika
Rpp. barisan aritmetika
Β 
RPP DERET
RPP DERETRPP DERET
RPP DERET
Β 
Rpp revisi 2016 matematika smp kelas 7 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 matematika smp kelas 7   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 matematika smp kelas 7   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 matematika smp kelas 7 rpp diva pendidikan
Β 
LKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat Positif
LKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat PositifLKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat Positif
LKPD Prosedural Materi Bilangan Berpangkat Bulat Positif
Β 
Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013
Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013
Contoh Kisi-Kisi UAS kelas X Kurikulum 2013
Β 
Kisi kisi-uas-mat2-913
Kisi kisi-uas-mat2-913Kisi kisi-uas-mat2-913
Kisi kisi-uas-mat2-913
Β 
2015 rpt math t1
2015 rpt math t12015 rpt math t1
2015 rpt math t1
Β 
Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_
Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_
Contoh hypothetical learning_trajectory_hlt_
Β 
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
LKPD Statistika Kelas XI kurikulum 2013
Β 
Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009
Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009
Matematika inovatif konsep dan aplikasinya sma kelas xii (ips) siswanto-2009
Β 
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulatbuku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
buku siswa pelajaran matematika kelas 7 materi bilangan bulat
Β 
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Khazanah matematika sma kelas xii (ips) rosihan ari-2009
Β 
Kartu soal sman9teboschid - maryanto
Kartu soal   sman9teboschid - maryantoKartu soal   sman9teboschid - maryanto
Kartu soal sman9teboschid - maryanto
Β 
Rpp mar atus sholihah (11.411.056)
Rpp   mar atus sholihah (11.411.056)Rpp   mar atus sholihah (11.411.056)
Rpp mar atus sholihah (11.411.056)
Β 
Kartu soal bentuk matematika pg 2014
Kartu soal bentuk matematika pg 2014Kartu soal bentuk matematika pg 2014
Kartu soal bentuk matematika pg 2014
Β 
Kisi kisi mat ipa
Kisi kisi  mat ipaKisi kisi  mat ipa
Kisi kisi mat ipa
Β 
6. deret tak hingga
6. deret tak hingga6. deret tak hingga
6. deret tak hingga
Β 
Rpt math t1 2015
Rpt math t1 2015Rpt math t1 2015
Rpt math t1 2015
Β 
Rpp
RppRpp
Rpp
Β 

Similar to 1 rpp bab vi (statistika)

Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
arvinefriani
Β 
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
renatanurlaily77
Β 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranDia Cahyawati
Β 
1 rpp pola bilangan
1 rpp pola bilangan1 rpp pola bilangan
1 rpp pola bilangan
Sri Wahyuni Tuloli
Β 
Rpp geometri kelompok 9
Rpp geometri kelompok 9Rpp geometri kelompok 9
Rpp geometri kelompok 9yeppicaholic
Β 
Rpp matematika
Rpp matematikaRpp matematika
Rpp matematikasmamwanaraja
Β 
Rpp barisan aritmatika
Rpp barisan aritmatikaRpp barisan aritmatika
Rpp barisan aritmatika
djoko abimanyu
Β 
Rpp revisi 2017 matematika kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 matematika kelas 8 smpRpp revisi 2017 matematika kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 matematika kelas 8 smp
Diva Pendidikan
Β 
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadratRPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
Erni Susanti
Β 
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aningRpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
fahmyfachruddin
Β 
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
umar fauzi
Β 
Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)
Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)
Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)Heriyanto Asep
Β 
Rpp matriks pertemuan 1
Rpp matriks pertemuan 1Rpp matriks pertemuan 1
Rpp matriks pertemuan 1
aprilianatriastuti
Β 
6. barisan aritmetika
6. barisan aritmetika6. barisan aritmetika
6. barisan aritmetikaSahat Hutajulu
Β 
contoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learning
contoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learningcontoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learning
contoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learning
rikoagustinus57
Β 
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIAmodul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
Anik Zahrotus Sajida
Β 
Rpp pola bilangan buat didik
Rpp pola bilangan buat didikRpp pola bilangan buat didik
Rpp pola bilangan buat didik
Muhammad Naufal Hifdhi
Β 

Similar to 1 rpp bab vi (statistika) (20)

Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Β 
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Rpp discovery learning barisan aritmatika smp kelas 8
Β 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Β 
Rpp anyaman
Rpp anyamanRpp anyaman
Rpp anyaman
Β 
1 rpp pola bilangan
1 rpp pola bilangan1 rpp pola bilangan
1 rpp pola bilangan
Β 
Rpp geometri kelompok 9
Rpp geometri kelompok 9Rpp geometri kelompok 9
Rpp geometri kelompok 9
Β 
Rpp matematika
Rpp matematikaRpp matematika
Rpp matematika
Β 
Micro 2
Micro 2Micro 2
Micro 2
Β 
Rpp barisan aritmatika
Rpp barisan aritmatikaRpp barisan aritmatika
Rpp barisan aritmatika
Β 
Rpp revisi 2017 matematika kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 matematika kelas 8 smpRpp revisi 2017 matematika kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 matematika kelas 8 smp
Β 
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadratRPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
RPP KD 3.2 dan 4.2 persamaan kuaadrat
Β 
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aningRpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Rpp kd 3.11 segitiga dan segiempat aning
Β 
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Pertemuan 1 dan 2 (segi empat dan segitiga)
Β 
Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)
Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)
Rpp matematika SMA (baris dan deret ips)
Β 
Rpp matriks pertemuan 1
Rpp matriks pertemuan 1Rpp matriks pertemuan 1
Rpp matriks pertemuan 1
Β 
6. barisan aritmetika
6. barisan aritmetika6. barisan aritmetika
6. barisan aritmetika
Β 
6. barisan aritmetika
6. barisan aritmetika6. barisan aritmetika
6. barisan aritmetika
Β 
contoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learning
contoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learningcontoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learning
contoh rpp k13 matematika model pembelajaran discovery base learning
Β 
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIAmodul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
modul matematika berbasis problem based learning pada materi matriks kelas x MIA
Β 
Rpp pola bilangan buat didik
Rpp pola bilangan buat didikRpp pola bilangan buat didik
Rpp pola bilangan buat didik
Β 

More from Eny Setiawati

Lks dimensi-3
Lks dimensi-3Lks dimensi-3
Lks dimensi-3
Eny Setiawati
Β 
08 bhs inggris kls 9 k13
08 bhs inggris kls 9 k1308 bhs inggris kls 9 k13
08 bhs inggris kls 9 k13
Eny Setiawati
Β 
4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid
4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid
4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid
Eny Setiawati
Β 
Soal pas kls 4 tema 2 websiteedukasi.com
Soal pas kls 4 tema 2   websiteedukasi.comSoal pas kls 4 tema 2   websiteedukasi.com
Soal pas kls 4 tema 2 websiteedukasi.com
Eny Setiawati
Β 
12. rpp 4
12. rpp 412. rpp 4
12. rpp 4
Eny Setiawati
Β 
04 cpns bahasa indonesia
04 cpns bahasa indonesia04 cpns bahasa indonesia
04 cpns bahasa indonesia
Eny Setiawati
Β 
Rpp 1 spl dan nilai mutlak
Rpp 1   spl dan nilai mutlakRpp 1   spl dan nilai mutlak
Rpp 1 spl dan nilai mutlak
Eny Setiawati
Β 
Peluang
PeluangPeluang
Peluang
Eny Setiawati
Β 
Lkpd
LkpdLkpd
2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan
Eny Setiawati
Β 
1 hal-dep-ix-1
1 hal-dep-ix-11 hal-dep-ix-1
1 hal-dep-ix-1
Eny Setiawati
Β 
2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan
Eny Setiawati
Β 
Kumpulan cerita mitos
Kumpulan cerita mitosKumpulan cerita mitos
Kumpulan cerita mitos
Eny Setiawati
Β 

More from Eny Setiawati (13)

Lks dimensi-3
Lks dimensi-3Lks dimensi-3
Lks dimensi-3
Β 
08 bhs inggris kls 9 k13
08 bhs inggris kls 9 k1308 bhs inggris kls 9 k13
08 bhs inggris kls 9 k13
Β 
4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid
4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid
4 daftar-buku-pegangan-guru-dan-murid
Β 
Soal pas kls 4 tema 2 websiteedukasi.com
Soal pas kls 4 tema 2   websiteedukasi.comSoal pas kls 4 tema 2   websiteedukasi.com
Soal pas kls 4 tema 2 websiteedukasi.com
Β 
12. rpp 4
12. rpp 412. rpp 4
12. rpp 4
Β 
04 cpns bahasa indonesia
04 cpns bahasa indonesia04 cpns bahasa indonesia
04 cpns bahasa indonesia
Β 
Rpp 1 spl dan nilai mutlak
Rpp 1   spl dan nilai mutlakRpp 1   spl dan nilai mutlak
Rpp 1 spl dan nilai mutlak
Β 
Peluang
PeluangPeluang
Peluang
Β 
Lkpd
LkpdLkpd
Lkpd
Β 
2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan
Β 
1 hal-dep-ix-1
1 hal-dep-ix-11 hal-dep-ix-1
1 hal-dep-ix-1
Β 
2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan2pengantar2 keprerilakuan
2pengantar2 keprerilakuan
Β 
Kumpulan cerita mitos
Kumpulan cerita mitosKumpulan cerita mitos
Kumpulan cerita mitos
Β 

Recently uploaded

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
Β 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
Β 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
Β 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
Β 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
Β 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
Β 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
Β 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
Β 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
Β 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
Β 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
Β 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Β 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
Β 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
Β 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
Β 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
Β 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
Β 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
Β 

Recently uploaded (20)

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Β 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Β 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
Β 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
Β 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Β 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Β 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
Β 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
Β 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Β 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
Β 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
Β 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Β 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Β 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
Β 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Β 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
Β 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Β 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
Β 

1 rpp bab vi (statistika)

  • 1. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : MTs. Wachid Hasyim Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ Semester : IX (Sembilan)/I (satu) Materi Pokok : Statistika Alokasi Waktu : 18 JP (7 Kali Pertemuan) A. Kompetensi Inti KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur,disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya KI 3 : Memahami dan menerapkan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata KI 4 : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.10 Menerapkan pola dan generalisasi untuk membuat prediksi 3.10.1 Menerapkan pola dan generalisasi untuk membuat prediksi 3.10.2 Menentukan suku ke-n dari barisan aritmatika 3.10.3 Menentukan suku ke-n dari barisan geometri 3.10.4 Menentukan jumlah suku ke-n dari barisan aritmatika 3.10.5 Menentukan jumlah suku ke-n dari barisan geometri 3.14 Memilih strategi dan aturan- aturan yang sesuai untuk memecahkan suatu permasalahan 3.14.1 Menentukan strategi dan aturan-aturan yang sesuai untuk memecahkan suatu permasalahan 4.4 Menggunakan pola bilangan, barisan, deret, dan semacam, dan memperumumnya; menggunakan untuk menyelesaikan masalah nyata serta menemukan masalah baru 4.4.1 Menggunakan pola bilangan dalam menyelesaikan masalah nyata 4.4.2 Menggunakan barisan aritmatika dan geometri dalam menyelesaikan masalah nyata 4.4.3 Menggunakan deret aritmatika dan geometri dalam menyelesaikan masalah nyata C. Tujuan Pembelajaran Pertemuan Pertama: 1. Diberikan beberapa contoh soal, Siswa mampu menerapkan pola dan generalisasi untuk membuat prediksi dengan benar dan tepat.
  • 2. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 2 Pertemuan Kedua: 2. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan suku ke-n dari barisan aritmatika dengan benar dan tepat. Pertemuan Ketiga: 3. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan suku ke-n dari barisan geometri dengan benar dan tepat. Pertemuan Keempat: 4. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan jumlah suku ke-n dari deret aritmatika dengan benar dan tepat. Pertemuan Kelima: 5. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan jumlah suku ke-n dari deret geometri dengan benar dan tepat. Pertemuan Keenam: 6. Diberikan barisan bilangan, Siswa mampu menentukan strategi dan aturan-aturan yang sesuai untuk memecahkan suatu permasalahan dengan baik dan benar. 7. Diberikan soal cerita yang berkaitan dengan masalah nyata (kehidupan sehari-hari), Siswa mampu menggunakan pola bilangan dan kegunaannya dalam menyelesaikan masalah nyata dengan baik dan benar. Pertemuan Ketujuh: 8. Diberikan soal cerita yang berkaitan dengan masalah nyata (kehidupan sehari-hari), Siswa mampu menggunakan barisan aritmatika dan geometri dan kegunaannya dalam menyelesaikan masalah nyata dengan baik dan benar. 9. Diberikan soal cerita yang berkaitan dengan masalah nyata (kehidupan sehari-hari), Siswa mampu menggunakan deret aritmatika dan geometri dan kegunaannya dalam menyelesaikan masalah nyata dengan baik dan benar. D. Materi Pembelajaran 1. Materi pembelajaran regular Materi pokok : Pola, barisan, dan deret Sub Materi : Pola bilangan, barisan dan deret aritmatika serta barisan dan deret geometri Fakta : a. Barisan Aritmatika π‘ˆ 𝑛 = π‘Ž + 𝑏 (𝑛 βˆ’ 1) b. Barisan Geometri π‘ˆ 𝑛 = π‘Žπ‘Ÿ π‘›βˆ’1 c. Deret Aritmatika 𝑆 𝑛 = 1 2 𝑛 ( π‘Ž + π‘ˆ 𝑛) = 1 2 𝑛 [2π‘Ž + 𝑏 ( 𝑛 βˆ’ 1)] d. Deret Geometri 𝑆 𝑛 = π‘Ž (π‘Ÿ 𝑛 βˆ’ 1) π‘Ÿ βˆ’ 1 , π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ > 1 𝑆 𝑛 = π‘Ž (1βˆ’ π‘Ÿ 𝑛 ) 1 βˆ’ π‘Ÿ , π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ < 1 Keterangan: a = suku pertama π‘ˆ 𝑛 = suku ke-n b = beda r = rasio 𝑆 𝑛 = jumlah suku ke-n Konsep : a. Contoh pola bilangan 2, 4, 6, 8 ,10, … 1, , 3, 5, 7, 9, … 1, 3, 6, 10, … b. Contoh bukan pola bilangan
  • 3. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 3 1, 0, 3, 6, 9, … -1, 1, 5, 7, 9, 10, … c. Contoh barisan bilangan 9, 14, 19, 24, … 2, 4, 8, 16, 32, … d. Contoh bukan barisan bilangan 1, 3, 4, 7, 8, 9, 10, … 2, 6, 4, 8, 10, … e. Contoh deret bilangan 1 + 3 + 5 + 7 + … 80 + 40 + 20 + … f. Contoh bukan deret bilangan 1 + 0 + 2 + 0 + 3 + … 3 + 5 + 9 + … Prinsip : a. Pola bilangan adalah aturan terbentuknya sebuah kelompok bilangan dengan suatu aturan yang telah ditentukan. b. Barisan adalah bilangan-bilangan yang diurutkan dengan pola aturan tertentu. Antara barisan bilangan yang satu dengan barisan bilangan yang lain dipisahkan dengan tanda koma. c. Deret adalah jumlah bilangan-bilangan dari suatu barisan bilangan. Antara barisan bilangan yang satu dengan yang lainnya dipisahkan dengan tanda tambah (+) d. Barisan aritmatika adalah suatu barisan bilangan dimana selisih antara suku yang berdekatan sama. Selisih tersebut dinamakan beda (b). e. Barisan geometri adalah barisan bilangan yang hasil bagi dua suku yang berurutan selalu sama atau tetap, yang disebut rasio (r). f. Deret aritmatika adalah suatu barisan aritmatika dimana antara satu bilangan dengan bilangan yang lainnya dipisahkan dengan tanda tambah (+) g. Deret geometri adalah barisan geometri yang dijumlahkan. Prosedur : a. Barisan Aritmatika π‘ˆ 𝑛 = π‘Ž + 𝑏 (𝑛 βˆ’ 1) b. Barisan Geometri π‘ˆ 𝑛 = π‘Žπ‘Ÿ π‘›βˆ’1 c. Deret Aritmatika 𝑆 𝑛 = 1 2 𝑛 ( π‘Ž + π‘ˆ 𝑛) = 1 2 𝑛 [2π‘Ž + 𝑏 ( 𝑛 βˆ’ 1)] d. Deret Geometri 𝑆 𝑛 = π‘Ž (π‘Ÿ 𝑛 βˆ’ 1) π‘Ÿ βˆ’ 1 , π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ > 1 𝑆 𝑛 = π‘Ž (1βˆ’ π‘Ÿ 𝑛 ) 1 βˆ’ π‘Ÿ , π‘—π‘–π‘˜π‘Ž π‘Ÿ < 1 2. Materi Pembelajaran Remedial a. Pengertian barisan b. Barisan aritmatika c. Barisan geometri d. Pengertian deret e. Deret aritmatika f. Deret geometri 3. Materi Pembelajaran Pengayaan
  • 4. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 4 a. Barisan geometri naik (Divergen) b. Barisan geometri turun (Konvergen) c. Deret geometri naik (Divergen) d. Deret geometri turun(Konvergen) E. Model, Pendekatan atau Metode Pembelajaran - Pertemuan Pertama: Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif Pendekatan Pembelajaran : Saintific Metode Pembelajaran : The Power Of Two dan Snow Ball Drilling - Pertemuan Kedua, Ketiga, Keempat dan Kelima: Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif (Numbered Head Together) Pendekatan Pembelajaran : Saintific Metode Pembelajaran : The Learning Cell - Pertemuan Keenam dan Ketujuh: Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif Pendekatan Pembelajaran : Direct Instruction Metode Pembelajaran : - F. Media dan Bahan Pembelajaran 1. Media : Power Point, Papan Tulis, Kertas Karton, Kartu soal dan kartu jawaban. 2. Bahan : Buku Tulis, Pensil/Bolpoin, spidol. G. Sumber Belajar 1. Buku paket matematika kelas IX kurikulum 2013 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia 2015 2. LKS penerbit CV Pustaka Bengawan H. Kegiatan Pembelajaran Pertemuan Pertama (3 x 40 menit): Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam. (P2K: Religius) 2. Dengan didampingi oleh guru, siswa membaca doa secara bersama-sama dipimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius) 3. Guru mengabsen siswa. 4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui pola bilangan, barisan dan deret aritmatika serta barisan dan deret geometri. Sedangkan pada pertemuan ini, tujuan dari pembelajaran kita, yaitu untuk mengetahui pola bilangan, pengertian barisan dan barisan aritmatika serta menentukan suku ke-n dari barisan aritmatika. (Literasi: mendengarkan) 5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi pengertian pola dan barisan bilangan yang telah dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk 15 menit
  • 5. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 5 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola, barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan memberikan pertanyaan β€œapa itu pola bilangan?”, β€œbagaimana contoh pola bilangan?”. Sedangkan siswa menjawab pertanyaan yang diberikan guru. (Literasi: Berbicara) 6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan pentingnya mempelajari materi pola, barisan dan deret. Karena ketika siswa dapat memahami materi tentang pola, barisan dan deret. Maka siswa dapat dengan mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari- hari Misalnya: dalam pembuatan dinding rumah dengan menggunakan batu bata. (Literasi: Mendengarkan) Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan Peserta Didik 1. Siswa menyimak dan menjawab pertanyaan terkait contoh peristiwa sehari-hari yang berhubungan dengan pola bilangan. (Scientific : Mengamati , Literasi: Berbicara) Fase II : Menyajikan Informasi 2. Siswa mencermati permasalahan yang ditayangkan pada LCD dan terbaca oleh semua siswa (klasikal). (Scientific : Mengamati dan Literasi: Melihat dan Membaca) 3. Guru memberikan pertanyaan yang membutuhkan pemikiran atau refleksi yang terkait dengan permasalahan yang ditayangkan pada layar LCD , misalnya: β€œmengapa dinamakan pola bilangan genap?” , β€œDi peroleh darimanakah pola tersebut?, β€œMengapa dinamakan Pola bilangan segitiga pascall?”, β€œdarimanakah pola tersebut?” , β€œDidapat dari mana rumusan tersebut?” , β€œdari pola bilangan tersebut, jika kita ingin mencari pola bilangan yang ke-1000 bagaimana caranya?” , β€œapa kita perlu menghitung pola bilangan satu-persatu?”. Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru. (Saintific: Mengamati, Literasi: Mendengar dan Berbicara) 4. Siswa menyimak pertanyaan dari guru dan diberi kesempatan untuk memikirkan jawaban dari pertanyaan tersebut secara mandiri dan ditulis di buku tulisnya masing- masing. (Saintific: Mengamati, Literasi: mendengarkan dan 4C: Berpikir Kritis) Fase III : Mengorganisir Peserta Didik kedalam Kelompok Belajar 5. Setelah siswa selesai menjawab pertanyaan tersebut, Dengan dibimbing oleh guru, siswa berkelompok secara berpasangan bisa dengan teman sebangku atau dengan cara diacak. Fase IV : Membantu Kerja Tim dan Belajar 6. Siswa diberi waktu untuk saling berbagi (sharing) mengenai jawaban dengan jawaban teman kelompoknya (pasangannya). (4C: berpikir Kritis dan P2K: 95 menit
  • 6. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 6 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Kerjasama) 7. Siswa secara kelompok mengambil kesimpulan dari jawaban dengan jawaban kelompoknya (pasangannya) dan ditulis di sebuah lampiran. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase V : Mengevaluasi 8. Dengan dibimbing oleh guru, setiap kelompok membandingkan hasil diskusi kelompoknya dengan kelompok yang lain dengan cara salah satu kelompok maju ke depan untuk mempresentasikan hasil diskusinya. Sedangkan kelompok yang lain diberi waktu untuk menyanggah atau menanggapi hasil diskusi temannya tadi. (Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati , Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) 9. Guru memberi umpan balik terkait hasil kerja kelompok siswa dilakukan setelah siswa selesai membandingkan jawaban dari kelompok satu kekelompok yang lain. Fase VI : Pemberian Penghargaan 10. Guru memberikan penghargaan berupa tepuk tangan untuk siswa/kelompok yang maju mempresentasikan hasil diskusi dan yang aktif dalam menanggapi atau menyanggah. Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang bentuk pola bilangan, konsep dan menentukan suku ke-n suatu bilangan. 2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan menunjuk salah satu siswa untuk menyampaikan pesan dan kesan). (Scientific: Mengkomunikasikan) 3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya yakni tentang barisan geometri. (Literasi: Mendengarkan) 4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang pola bilangan dan barisan aritmatika 5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya. 6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran. (P2K: Religius) 7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam. (P2K: Religius) 10 menit Penugasan: Tentukan 3 bilangan berikutnya dari susunan bilangan yang ada dibawah ini! 1. 2, 10, 50, 250, ... 2. 192, 96, 48, 24, ... 3. 243, 81, 27, 9, ...
  • 7. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 7 Pertemuan Kedua (2 x 40 menit): Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam. (P2K: Religius) 2. Dengan didampingi oleh guru, siswa membaca doa secara bersama-sama dipimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius) 3. Guru mengabsen siswa. 4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui pengertian barisan geometri serta menentukan suku ke-n dari barisan geometri. (Literasi: mendengarkan) 5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi pengertian pola dan barisan bilangan yang telah dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola, barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan memberikan pertanyaan β€œapa itu pola bilangan?”, β€œbagaimana contoh pola bilangan?”. Sedangkan siswa menjawab pertanyaan yang diberikan guru. (Literasi: Berbicara) 6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan pentingnya mempelajari materi barisan geometri karena ketika siswa dapat memahami materi tentang pola, barisan dan deret. Maka siswa dapat dengan mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya: dalam pembuatan dinding rumah dengan menggunakan batu bata. (Literasi: Mendengarkan) 10 menit Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan Peserta Didik 1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan membuat skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa (LKS) yang sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe NHT 2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa kelompok dan tiap anggota memiliki nomor kelompok. 3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan diberi sebuah hadiah. (Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan) Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan) 4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan dengan materi pembelajaran baik buku paket dari sekolah atau hasil siswa mencari di internet. Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok- kelompok belajar (Numbering) 5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 3-5 anggota. 6. Guru memberikan nomor kepada setiap siswa dalam 55 menit
  • 8. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 8 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu kelompok dan memberi nama kelompok yang berbeda. 7. Pembentukan kelompok didasarkan pada nilai, perbedaan jenis kelamin (heterogen) 8. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi barisan geometri minimal 1 buku. Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar (Diskusi Masalah) 7. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar kerja kepada setiap kelompok. 8. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja.(4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara dan Mendengarkan, Saintific: 9. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan Lembar Kerja secara kelompok. 10. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari Lembar kerja yang diberikan guru. 11. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri. (Literasi: Menulis) Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau pemberian jawaban) 12. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil diskusi dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah satu nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing- masing kelompok mengangkat tangan kemudian salah satu dari siswa tersebut memaparkan hasil diskusi kelompoknya (yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh guru). Siswa dengan nomor yang yang sama dari kelompok lain memberikan tanggapan. Jika sudah selesai maka dapat menunjuk nomor yang lain. (Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati , Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan) 13. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang barisan geometri. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) 14. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya masing- masing. Fase VI : Pemberian Penghargaan 15. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen atau yang lain bagi kelompok yang aktif dalam pembelajaran Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang barisan geometri. 2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan menunjuk salah satu siswa untuk menyampaikan pesan dan kesan). (Scientific: Mengkomunikasikan) 3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya yakni tentang barisan geometri. 15 menit
  • 9. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 9 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu (Literasi: Mendengarkan) 4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang barisan geometri 5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya, yaitu tentang pengertian deret dan deret aritmatika. 6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran. (P2K: Religius) 7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam. (P2K: Religius) Penugasan: 1. Perhatikan gambar susunan lantai dari beberapa buah persegi yang diarsir seperti pada gambar. Susunan persegi tersebut membentuk suatu pola tertentu. Berapakah banyak persegi yang diarsir pada pola ke-7? 2. Suku pertama barisan aritmatika adalah 4 dan bedanya adalah 3. Suku ke-10` barisan aritmatika tersebut adalah ... 3. Diketahui suku aritmatika adalah sebagai berikut: a. 1, 3, 5, 7, ... b. 5, 8, 11, ... c. 3, 7, 11, 15, ... Tentukan suku ke-12 dari barisan aritmatika tersebut! 4. Diketahui suatu barisan aritmatika suku pertamanya adalah 4 dan suku ke-20 adalah 61. Tentukan beda dari barisan aritmatika tersebut! Pertemuan Ketiga (3 x 40 menit): Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam. (P2K: Religius) 2. Dengan didampingi oleh guru, siswa membaca doa secara bersama-sama dipimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius) 3. Guru mengabsen siswa. 4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui pengertian barisan geometri serta menentukan suku ke-n dari barisan geometri. (Literasi: mendengarkan) 5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi pengertian pola dan barisan bilangan yang telah dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola, 15 menit
  • 10. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 10 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan memberikan pertanyaan β€œapa itu pola bilangan?”, β€œbagaimana contoh pola bilangan?”. Sedangkan siswa menjawab pertanyaan yang diberikan guru. (Literasi: Berbicara) 6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan pentingnya mempelajari materi barisan geometri karena ketika siswa dapat memahami materi tentang pola, barisan dan deret. Maka siswa dapat dengan mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya: dalam pembuatan dinding rumah dengan menggunakan batu bata. (Literasi: Mendengarkan) Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan Peserta Didik 1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan membuat skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa (LKS) yang sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe NHT 2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa kelompok dan tiap anggota memiliki nomor kelompok. 3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan diberi sebuah hadiah. (Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan) Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan) 4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan dengan materi pembelajaran baik buku paket dari sekolah atau hasil siswa mencari di internet. Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok- kelompok belajar (Numbering) 5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 3-5 anggota. 6. Guru memberikan nomor kepada setiap siswa dalam kelompok dan memberi nama kelompok yang berbeda. 7. Pembentukan kelompok didasarkan pada nilai, perbedaan jenis kelamin (heterogen) 8. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi barisan geometri minimal 1 buku. Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar (Diskusi Masalah) 16. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar kerja kepada setiap kelompok. 17. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja.(4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara dan Mendengarkan, Saintific: 18. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan Lembar Kerja secara kelompok. 19. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari Lembar 95 menit
  • 11. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 11 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu kerja yang diberikan guru. 20. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri. (Literasi: Menulis) Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau pemberian jawaban) 21. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil diskusi dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah satu nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing-masing kelompok mengangkat tangan kemudian salah satu dari siswa tersebut memaparkan hasil diskusi kelompoknya (yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh guru). Siswa dengan nomor yang yang sama dari kelompok lain memberikan tanggapan. Jika sudah selesai maka dapat menunjuk nomor yang lain. (Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati , Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan) 22. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang barisan geometri. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) 23. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya masing- masing. Fase VI : Pemberian Penghargaan 24. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen atau yang lain bagi kelompok yang aktif dalam pembelajaran Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang barisan geometri. 2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan menunjuk salah satu siswa untuk menyampaikan pesan dan kesan). (Scientific: Mengkomunikasikan) 3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya yakni tentang barisan geometri. (Literasi: Mendengarkan) 4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang barisan geometri 5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya, yaitu tentang pengertian deret dan deret aritmatika. 6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran. (P2K: Religius) 7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam. (P2K: Religius) 10 menit Penugasan: 1. Diketahui barisan geometri: 24, 12, 6, 3, ... Tentukan rasio dan suku keenam barisan diatas! 2. Diketahui barisan geometri berikut: 3, 9, 27, 81, ... Tentukan :
  • 12. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 12 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu a. Suku pertama b. Rasio c. Rumus suku ke-n d. Suku ke-10 3. Pada barisan geometri diketahui suku ke-3 = -8 dan suku ke-5 = -32. Tentukan suku ke-7 dari barisan tersebut! 4. Suku ke-2 barisan geometri adalah 9, suku ke-5 adalah 1/3, tentukan suku ke-8 barisan tersebut! Pertemuan Keempat (2 x 40 menit): Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam. (P2K: Religius) 2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius) 3. Guru mengabsen siswa 4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui pengertian deret, pengertian deret aritmatika dan jumlah suku ke-n dari deret aritmatika. (Literasi: mendengarkan) 5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi pengertian deret bilangan yang telah dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola, barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan memberikan ilmu pengetahuan tentang perbedaan barisan dan deret terutama pada perbedaan barisan dan deret geometri, yaitu: pada barisan bilangan dicirikan dengan tanda koma untuk memisahkan dua bilangan seperti 2, 4, 6, 8, …. Sedangkan pada deret bilangan dicirikan dengan tanda (+) untuk memisahkan dua bilangan seperti: 2 + 4 + 6 + 8 + … (Literasi: Berbicara) 6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan pentingnya mempelajari materi deret aritmatika karena ketika siswa dapat memahami materi tentang deret aritmatika, Maka siswa dapat dengan mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya: untuk menghitung sejauh mana ayunan bergerak (panjang busur suatu ayunan). (Literasi: Mendengarkan) 10 menit Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan Peserta Didik 1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan membuat skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa 55 menit
  • 13. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 13 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu (LKS) yang sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe NHT. 2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa kelompok dan tiap anggota memiliki nomor kelompok. 3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan diberi sebuah hadiah. (Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan) Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan) 4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan dengan materi deret aritmatika pembelajaran baik buku paket dari sekolah atau hasil siswa mencari di internet. Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok- kelompok belajar (Numbering) 5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa berkumpul dengan kelompok pada pertemuan sebelumnya. 6. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi deret aritmatika minimal 1 buku. Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar (Diskusi Masalah) 7. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar Kerja kepada setiap kelompok. 8. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja. (4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara dan Mendengarkan, Saintific: 9. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan Lembar Kerja secara kelompok. 10. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari Lembar kerja yang diberikan guru. 11. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri. (Literasi: Menulis) Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau pemberian jawaban) 12. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil diskusi dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah satu nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing- masing kelompok mengangkat tangan kemudian salah satu dari siswa tersebut memaparkan hasil diskusi kelompoknya (yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh guru). Siswa dengan nomor yang yang sama dari kelompok lain memberikan tanggapan. Jika sudah selesai maka dapat menunjuk nomor yang lain. (Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati , Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan) 13. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang deret
  • 14. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 14 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu aritmatika. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) 14. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya masing-masing. Fase VI : Pemberian Penghargaan 15. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen atau yang lain bagi kelompok yang aktif dalam pembelajaran Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang deret aritmatika. 2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi terhadap pembelajaran hari ini (misalnya: dengan menunjuk salah satu siswa untuk menyampaikan pesan dan kesan). (Scientific: Mengkomunikasikan) 3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya yakni tentang deret geometri. (Literasi: Mendengarkan) 4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang deret aritmatika. 5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar mempelajari materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya, yaitu deret geometri. 6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran. (P2K: Religius) 7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam. (P2K: Religius) 15 menit Penugasan: 1. Diketahui 10 + 12 + 14 + ... Tentukan : a. suku ke-10 b. rasio c. jumlah sepuluh suku pertama d. jumlah 15 suku pertama 2. Diketahui deret 2 + 7 + 12 + ... tentukan: a. suku pertama b. rasio c. suku ke-10 d. suku ke-23 e. jumlah 10 dan 23 suku pertama 3. Suku ke-5 deret aritmatika adalah 22, jumlah suku ke-7 dengan suku ke-2 adalah 39. Tentukan jumlah 5 suku pertamanya!
  • 15. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 15 Pertemuan Kelima (3 x 40 menit): Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam. (P2K: Religius) 2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius) 3. Guru mengabsen siswa 4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu untuk mengetahui pengertian deret geometri dan jumlah suku ke-n dari deret geometri. (Literasi: mendengarkan) 5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi pengertian deret bilangan yang telah dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan diberikan, yaitu pola, barisan dan deret suatu bilangan, misalnya dengan memberikan ilmu pengetahuan tentang perbedaan barisan dan deret terutama pada perbedaan barisan dan deret geometri, yaitu: pada barisan bilangan dicirikan dengan tanda koma untuk memisahkan dua bilangan seperti 2, 4, 6, 8, …. Sedangkan pada deret bilangan dicirikan dengan tanda (+) untuk memisahkan dua bilangan seperti: 2 + 4 + 6 + 8 + … (Literasi: Berbicara) 6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan pentingnya mempelajari materi deret geometri karena ketika siswa dapat memahami materi tentang deret aritmatika, Maka siswa dapat dengan mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya: untuk menghitung sejauh mana ayunan bergerak (panjang busur suatu ayunan). (Literasi: Mendengarkan) 10 menit Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan Peserta Didik 1. Guru mempersiapkan rancangan pelajaran dengan membuat skenario pembelajaran, Lembar Kerja Siswa (LKS) yang sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe NHT 2. Guru menyampaikan kepada siswa bahwa pembelajaran pada hari ini menggunakan pembelajaran kooperatif tipe Numbered-Head-Together. Yaitu pembelajaran dimana siswa nantinya akan dibentuk menjadi beberapa kelompok dan tiap anggota memiliki nomor kelompok. 3. Diakhir pembelajaran nanti siswa yang paling aktif akan diberi sebuah hadiah. (Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan) Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan) 4. Siswa mempersiapkan segala buku yang berkaitan dengan materi deret geometri pembelajaran baik buku paket dari sekolah atau hasil siswa mencari di internet. 95 menit
  • 16. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 16 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok- kelompok belajar (Numbering) 5. Dengan dibimbing oleh guru, siswa berkumpul dengan kelompok pada pertemuan sebelumnya. 6. Guru memastikan bahwa setiap kelompok memiliki buku paket atau buku lain yang berkaitan dengan materi deret aritmatika minimal 1 buku. Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar (Diskusi Masalah) 7. Dengan dibantu oleh siswa, guru membagikan Lembar Kerja kepada setiap kelompok. 8. Siswa mencoba menyelesaikan lembar Kerja. (4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara dan Mendengarkan, Saintific: 9. Dengan di bimbing oleh guru, siswa mengerjakan Lembar Kerja secara kelompok. 10. Setiap anggota diharuskan memahami jawaban dari Lembar kerja yang diberikan guru. 11. Setiap anggota diharuskan memiliki catatan sendiri. (Literasi: Menulis) Fase V : Evaluasi (Memanggil nomor anggota atau pemberian jawaban) 12. Dengan dibimbing oleh guru, siswa membahas hasil diskusi dari Lembar kerja Siswa dengan memanggil salah satu nomor siswa. Jadi, nomor yang disebut dari masing- masing kelompok mengangkat tangan kemudian salah satu dari siswa tersebut memaparkan hasil diskusi kelompoknya (yang bersedia atau dengan ditunjuk oleh guru). Siswa dengan nomor yang yang sama dari kelompok lain memberikan tanggapan. Jika sudah selesai maka dapat menunjuk nomor yang lain. (Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati , Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan) 13. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi tentang deret geometri. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) 14. Siswa diminta untuk kembali ketempat duduknya masing-masing. Fase VI : Pemberian Penghargaan 15. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk tangan untuk semua kelas. Hadiah berupa polpen atau yang lain bagi kelompok yang aktif dalam pembelajaran Penutup 1. Siswa dan guru merangkum isi pembelajaran yaitu tentang deret geometri. 2. Dengan dipandu oleh guru, siswa melakukan refleksi terhadap pembelajaran hari ini dengan menuuliis di selembar kertas. (Scientific: Mengkomunikasikan) 3. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada 15 menit
  • 17. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 17 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu pertemuan berikutnya yakni tentang penyelesaian masalah nyata yang berkaitan dengan barisan dan deret aritmatika maupun geometri serta menentukan strategi dan aturan untuk memecahkan masalah. (Literasi: Mendengarkan) 4. Guru memberikan tugas latihan di rumah tentang deret geometri. 5. Guru memberikan pesan kepada siswa agar selalu belajar 6. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran. (P2K: Religius) 7. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam. (P2K: Religius) Penugasan: 1. Hitunglah jumlah 6 suku pertama deret geometri: 2 + 6 + 18 + ... 2. Suatu deret geometri mempunyai suku ke-5 sama dengan 64 dan suku ke-2 sama dengan 8. Tentukan jumlah 10 suku pertama dan jumlah n suku pertama deret geomteri tersebut. 3. Diketahui deret geometri berikut: 5 + 10 + 20 + 40 + ... Tentukan : a. Suku pertama b. Rasio c. Suku ke 17 d. Jumlah 17 suku pertama e. Suku ke 21 f. Jumlah suku ke 21 Pertemuan Keenam (2 x 40 menit): Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam. (P2K: Religius) 2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius) 3. Guru mengabsen siswa 4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu Menentukan strategi dan aturan suatu permasalahan. (Literasi: mendengarkan) 5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi pengertian deret bilangan yang telah dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan diberikan. (Literasi: Berbicara) 6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan pentingnya mempelajari materi karena ketika siswa dapat memahami materi tentang deret aritmatika, Maka siswa dapat dengan mudah 10 menit
  • 18. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 18 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya: untuk menghitung sejauh mana ayunan bergerak (panjang busur suatu ayunan). (Literasi: Mendengarkan) Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan Peserta Didik 1. Guru memberikan barisan maupun deret baik aritmatika maupun geometri (Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan) Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan) 2. Dengan dibimbing oleh guru, siswa mencoba mencari informasi atau strategi dan aturan dari barisan bilangan yang disajikan. 3. Guru memberikan soaal-soal dengan menyajikan barisan bilangan untuk ditentukan rumus barisan atau deret geometri maupun aritmatikanya Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok- kelompok belajar 4. Siswa menulis soal yang diberikan (Literasi: Menulis) 5. Siswa menyelesaikan soal yang diberikan dengan teman sebangkunya Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar 6. Siswa mencoba menyelesaikan soal yang diberikan dengan dibimbing oleh guru. (4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara dan Mendengarkan, Saintific: Fase V : Evaluasi 7. Siswa secara bersama-sama dan dengan dibimbing oleh guru menjawab soal dipapan tulis. (Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati , Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan) 8. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi yang telah dipelajari. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase VI : Pemberian Penghargaan 9. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk tangan untuk semua kelas. 55 menit Penutup 1. Siswa secara bersama-sama menyimpulkan pembelajaran yang telah dipelajari (Scientific: Mengkomunikasikan) 2. Guru menginformasikan garis besar isi kegiatan pada pertemuan berikutnya yakni tentang masalah nyata yang berkaitan dengan barisan dan deret.. (Literasi: Mendengarkan) 3. Guru memberikan tugas latihan di rumah. 4. Guru memberikan pesan kepada siswa agar selalu belajar 5. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran. (P2K: Religius) 15 menit
  • 19. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 19 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu 6. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam. (P2K: Religius) Penugasan: 1. Apa rumus suku ke-n dari deret geometri berikut: 2 + 6 + 18 + ... 2. Suatu deret geometri mempunyai suku ke-5 sama dengan 64 dan suku ke-2 sama dengan 8. Tentukan jumlah 10 suku pertama dan jumlah n suku pertama deret geomteri tersebut. 3. Diketahui deret geometri berikut: 5 + 10 + 20 + 40 + ... Tentukan rumus suku ke-n Pertemuan Ketujuh (3 x 40 menit): Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan memberikan salam. (P2K: Religius) 2. Siswa membaca doa bersama-sama dengan di pimpin oleh ketua kelas. (P2K: Religius) 3. Guru mengabsen siswa 4. Guru mengkomunikasikan tujuan belajar, dan hasil belajar yang diharapkan akan dicapai, yaitu Menentukan strategi dan aturan suatu permasalahan. (Literasi: mendengarkan) 5. Apersepsi: guru meminta siswa untuk mengingat kembali materi pengertian deret bilangan yang telah dipelajari dikelas VIII. Hal ini berguna untuk memastikan apakah siswa masih memiliki pemikiran dasar untuk melanjutkan pada materi yang akan diberikan. (Literasi: Berbicara) 6. Memberikan motivasi kepada siswa dengan menyampaikan pentingnya mempelajari materi karena ketika siswa dapat memahami materi tentang deret aritmatika, Maka siswa dapat dengan mudah menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari Misalnya: untuk menghitung sejauh mana ayunan bergerak (panjang busur suatu ayunan). (Literasi: Mendengarkan) 10 menit Inti Fase I : Menyampaikan Tujuan dan Mempersiapkan Peserta Didik 1. Guru memberikan barisan maupun deret baik aritmatika maupun geometri (Saintific: Mengamati , Literasi: Mendengarkan) Fase II : Menyajikan Informasi (Persiapan) 2. Dengan dibimbing oleh guru, siswa mencoba mencari informasi atau strategi dan aturan dari barisan bilangan yang disajikan. 3. Guru memberikan soaal-soal dengan menyajikan barisan bilangan untuk ditentukan rumus barisan atau deret geometri maupun aritmatikanya 55 menit
  • 20. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 20 Langkah Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Fase III : Mengorganisasikan siswa dalam kelompok- kelompok belajar 4. Siswa menulis soal yang diberikan (Literasi: Menulis) 5. Siswa menyelesaikan soal yang diberikan dengan teman sebangkunya Fase IV : Membimbing Kelompok Bekerja dan Belajar 6. Siswa mencoba menyelesaikan soal yang diberikan dengan dibimbing oleh guru. (4C: Berpikir Kritis, P2K: Kerja sama, Literasi: Berbicara dan Mendengarkan, Saintific: Fase V : Evaluasi 7. Siswa secara bersama-sama dan dengan dibimbing oleh guru menjawab soal dipapan tulis. (Saintific: Mengkomunikasikan dan Mengamati , Literasi: Berbicara dan mendengarkan , 4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase V : Evaluasi (Memberi Kesimpulan) 8. Siswa menyimpulkan bersama-sama materi yang telah dipelajari. (4C: berpikir Kritis dan P2K: Kerjasama) Fase VI : Pemberian Penghargaan 9. Siswa memperoleh penghargaan dari guru, misalnya: tepuk tangan untuk semua kelas. Penutup 1. Siswa secara bersama-sama menyimpulkan pembelajaran yang telah dipelajari (Scientific: Mengkomunikasikan) 2. Guru menginformasikan bahwa pertemuan selanjutnya akan diadakan Ulangan harian Bab II. (Literasi: Mendengarkan) 3. Guru memberikan pesan kepada siswa untuk belajar 4. Dengan dipimpin oleh ketua kelas, siswa membaca doa bersama-sama untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran. (P2K: Religius) 5. Guru mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam. (P2K: Religius) 15 menit I. Instrumen Penilaian 1. Teknik penilaian a. Sikap spiritual No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Observasi Catatan Jurnal Terlampir Saat pembelajaran berlangsung Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning) 2. Penilaian diri Angket/ Wawancara Terlampir Saat pembelajaran usai Penilaian sebagai pembelajaran (assessment as learning) 3. Penilaian Angket/ Terlampir Saat Penilaian sebagai
  • 21. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 21 antar teman Wawancara pembelajaran usai pembelajaran (assessment as learning) b. Sikap sosial No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Observasi Jurnal Terlampir Saat pembelajaran berlangsung Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning) 2. Penilaian diri Angket/ Wawancara Terlampir Saat pembelajaran usai Penilaian sebagai pembelajaran (assessment as learning) 3. Penilaian antar teman Angket/ Wawancara Terlampir Saat pembelajaran usai Penilaian sebagai pembelajaran (assessment as learning) c. Pengetahuan No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Lisan Pertanyaan (lisan) dengan jawaban terbuka Terlampir Saat pembelajaran berlangsung Penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning) 2. Penugasan Pertanyaan dan/atau tugas tertulis berbentuk esei, pilihan ganda, benar/salah, menjodohkan, isian, dan/atau lainnya Terlampir Saat pembelajaran berlangsung Penilaian sebagai pembelajaran (assessment as learning)Penilai an untuk pembelajaran (assessment for learning) dan sebagai pembelajaran (assessment as learning) 3. Tertulis Pertanyaan dan/atau tugas tertulis berbentuk esei, pilihan ganda, benarsalah, menjodohkan, isian, dan/atau lainnya Terlampir Saat pembelajaran usai Penilaian pencapaian pembelajaran (assessment of learning)
  • 22. RPP Matematika Kelas IX – Semester 1 22 d. Keterampilan No. Teknik Bentuk Instrumen Contoh Butir Instrumen Waktu Pelaksanaan Keterangan 1. Proyek Menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan statistika Buatlah sebuah contoh statistik tinggi badan di kelasmu Diluar proses belajar mengajar selama satu minggu. Penilaian untuk, sebagai, dan/atau pencapaian pembelajaran (assessment for, as, and of learning) 2. Pembelajaran Remedial Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk; a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≀ 20%; b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas β‰₯ 50%. 3. Pembelajaran Pengayaan Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan untuk mempelajari soal-soal PAS. Mengetahui Surabaya, 17 Juli 2017 Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran Drs. Supriyanto, MM Erdhin Lies Tyanto, S.Pd NPK. 565 083 014 303 3 NPK. 191 048 003 306 9