Rencana pelaksanaan pembelajaran mata pelajaran matematika kelas X ini membahas tentang materi matriks dengan menggunakan pendekatan saintifik dan model pembelajaran berbasis masalah. Siswa akan diajak menemukan konsep matriks melalui pemecahan masalah nyata secara kelompok.