SlideShare a Scribd company logo
BILANGAN KUBIK DAN
AKAR PANGKAT TIGA
oleh:
LAILATUL FITRIYAH
(128620600096)
MULAI BELAJAR
GO!!!
Median sedang
serius belajar
bilangan kubik dan
akar pangkat tiga
karena dia besok
akan ulangan
mengenai bab
tersebut!!!
Ayo kita ikut
belajar bersama
Median!!! LANJU
T
Sebuah balok kosong, isilah dengan persegi
Satuan, hitunglah berapa banyak persegi
satuan yang dapat memenuhi balok
tersebut.
Persegi satuan
Jumlah persegi satuan pada bagian alas
adalah 8 persegi satuan.
Jika kita susun 3 gambar sebelumnya secara vertikal
Maka akan dapat memenuhi balok pada gambar 1,
sehingga untuk memenuhi balok tersebut
membutuhkan 8 + 8 + 8 = 24 persegi satuan.
8
8
8
Maka volum balok = 24 persegi satuan
Diketahui: Panjang = 4 persegi satuan
Lebar = 2 persegi satuan
Tinggi = 3 persegi satuan
Jadi, volum balok = 4 x 2 x 3 = 24
= p x l x t
Karena pada kubus semua sisinya sama, maka
volume kubus = sisi x sisi x sisi = s3
8
LANJUT
Bima mempunyai sebuah
rubrik yang berbentuk
kubus dengan sisi-sisinya
sebanyak 3 persegi
satuan. Berapa banyak
persegi satuan yang dapat
memenuhi kubus
tersebut???
jawab:
Yaitu 3 (sisi merah) x 3 (sisi kuning) x 3 (sisi biru)= 33
= 27 persegi satuan.
Jadi banyak semua kubus satuan adalah 3 x 3 x 3 = 27
APERSEPSI
LANJUT
Kali ini kita
akan
belajar
bilangan
kubik !!!!!
Bilangan
kubik
Pada
bilangan
desimal
Pada
bilangan
bulat
negatif
Pada
pecahan
Pada
bilangan
kelipatan
10
LANJUT
MATERI KUBIK
Mudah bukan
belajar bilangan
kubik?? Sekarang
ayo kita belajar akar
pangkat tiga!!
LANJUT
MATERI AKAR
PANGKAT TIGA
Bilangan Kubik
Bilangan kubik biasanya digunakan dalam perhitungan
volume,
misalnya 1 liter= 1 dm3 = 1 dm x1dm x1dm
Bila x =2 maka x3 = 2 x 2 x 2 = 8
Bila x =3 maka x3 = 3 x 3 x 3 = 27
Bila x =4 maka x3 = 4 x 4 x 4 = 64
Mari mencoba:
bila x =7 maka x3 = (.......)
a. 7 x 7 x 7 = 343 b. 6 x 6 x 6 = 216 c. 8 x 8 x 8 = 512
Jadi bilangan kubik adalah perkalian bilangan dengan
bilangan itu sendiri sebanyak tiga kali.
MENU
Jika bilangan yang di pangkatkan tiga
merupakan bilangan kelipatan 10
403 = 40 x 40 x 40 = 64.000 cm3
Coba berapa hasil dari:
503 = (......)
a. 125 b. 125.000 c. 12.500
Banyak 0 di jumlah
4 x 4 x 4 = 64
Miko mempunyai tempat kelereng
yang berbentuk kubus, setelah di
ukur dengan penggaris ternyata
panjang rusuk tempat pensilnya
adalah 40 cm. Brapa yach Volume
dari tempat kelereng Miko???
40 cm
MENU
Jika bilangan yang di pangkatkan tiga
merupakan bilangan desimal
0,23 = 0,2 x 0,2 x 0,2 = 0,008 m3
Coba berapa hasil dari:
0, 93 = (......)
a. 729 b. 729.000 c. 0,729
Banyak angka di belakang koma adalah 3 angka
2 x 2 x 2 = 8
Doni ingin mengetahui Volume
tempat tisu yang berbentuk
kubus. Setelah di ukur oleh
Doni ternyata rusuknya 0,2
meter. Ayo kita hitung
bersama-sama volume tempat
tisu tersebut!!!
MENU
Jika bilangan yang di pangkatkan tiga
merupakan bilangan bulat negatif
Ingat aturan: (-) x (-) = (+) (-) x (+) = (-)
(+) x (+) = (+) (+) x (-) = (-)
Soal: Santi ingin mengetahui hasil dari (-63),
Ayo kita bantu santi menyelesaikannya!!!
(-63) = (-6) x (-6) x (-6)
= 36 x (-6)
= -216
Ingat: jadi untuk hasil bilangan bulat negatif
pangkat tiga hasilnya pasti negatif.
Coba berapa hasil dari: (-14)3 = (......)
a. 2744 b. 2,744 c. -2744 MENU
Jika bilangan yang di pangkatkan tiga
merupakan pecahan
Ingat aturan: pembilang x pembilang
penyebut x penyebut
Misal: santi mendapat bagian kue dari ibu sebesar jika
bagian tersebut di pangkatkan tiga. Berapa yach
hasilnya???
( ) 3 = x x =
Berapa hasil dari: ( )3 = (.........)
25 125
MENU
CARA FAKTORISASI PRIMA
Reza ingin mengetahui akar
pangkat tiga dari 9261.ayo kita
bantu reza....!!!!
3 √9261 = (.......)
Langkah-langkah:
a. Buatlah pohon faktor dari bilangan 9261
b. Tentukanlah faktorisasi prima dari bilangan 9261
Lihat
9261
jadi 3 √9261 = 21
Berapakah 3 √15625 = (.....) (cara faktorisasi
prima)
3 3087
3 1029
3 343
7 49
7 7
25
JAWAB
faktorisasi prima = 3 x 3 x 3 x 7 x 7 x 7
= (3x7) x (3x7) x (3x7)
= 21 x 21 x 21
MENU
Cara Mencoba
1 - 1
2 - 8
3 - 7
6 - 4
5 - 5
6 - 6
7 - 3
8 - 2
9 - 9
1 - 0
Ingat
juga
LANJUT
CARA MENCOBA
Jika di ketahui volume kubus adalah 12.167,
maka berapa rusuk kubus?
Rusuk kubusnya adalah untuk mencarinya,
langkah-langkahnya sbb:
a. Abaikan 3 angka terakhir, perhatikan angka 12
b. Cari bilangan kubik dasar terbesar di bawah angka 12 yaitu
bilangan kubik dasar 8,
c. Cari akar pagkat tiga dari 8 yaitu 2 (angka 2 sebagai puluhan)
d. Perhatikan angka satuannya
e. Cari bilangan akar pangkat tiga yang angka terakhirnya
adalah 7 yaitu 3 karena 3 3 = 27,ingat
(angka 3 sebagai satuan)
Abaikan
3 - 7
satuan
Lihat
Abaikan
2 3 = 8 3 3 = 27
23
MENU
Cara mencoba bilangan 4 digit
Syarat: ingat bilangan kubik dasar
Tono ingin mengetahui rusuk
kubus yang volumenya 4.096.
ayo kita bantu tono.,,,
Langkah-langkahnya:
a. Bilangan 4096 kita pilah atau kita tandai setiap tiga
bilangan dengan titik 3 √4.096
b. Bilangan di depan adalah ribuan yaitu angka 4
c. Cari bilangan pangkat tiga yang hasilnya mendekati
4 yaitu 1 3 = 1, jika 2 3 = 8 terlalu banyak dari 4.
d. Lalu lihat angka satuan atau angka paling belakang
yaitu 6, ingat kubik dasar bilangan pangkat tiga
yang satuannya 6 yaitu 6 3 = 216. jadi hasilnya 16.
LIHAT
MENU
Cara mencoba bilangan 6 digit
Syarat: ingat bilangan kubik dasar.
Bayu sedang kesulitan
mengerjakan tugas dari bu
Guru yaitu mencari rusuk
daru kubus yang volumenya
373.248. Ayo kita bantu
Bayu menyelesaikan tugas
rumahnya!!!
Go....Go.....Go !!!!
Lanjut
Langkah-langkah:
• Pada bilangan 373.248, kita pisahkan 373
sehingga kita dapat menentukan yaitu angka 7
karena 73 = 343 jika 8 terlalu besar karena
8 3 = 512. (angka 7 sebagai puluhan)
• Pada angka 248, ambil angka akhir (lihat kubik
dasar 8-2) angka 2 sebagai satuan.
jadi
........?
72
Lihat
7 3 = 343 2 - 87 2
72 MENU
EVALUASI
1. Berapa hasil dari 11 3 adalah.....
a. 1331
b. 1332
c. 1333
d. 1334
2. Berapa hasil dari 36 3 adalah...
a. 46655
b. 46656
c. 46657
d. 46658
3. Berapa akar pangkat tiga dari 21952 adalah...
a. 21
b. 22
c. 27
d. 28
1. A
2. B
3. C
JAWABAN
LANJUT
Akhirnya Median siap untuk mengikuti ulangan
besok,,,
Terimah kasih sudah menemani Median
Belajar!!!!

More Related Content

What's hot

Problem Solving Strategies Finding a Pattern
Problem Solving Strategies Finding a PatternProblem Solving Strategies Finding a Pattern
Problem Solving Strategies Finding a Pattern
Ni wulie
 
Modul matematik shape & space
Modul matematik shape & spaceModul matematik shape & space
Modul matematik shape & space
soulmoon
 
Ade nurlaila (1200635)
Ade nurlaila (1200635)Ade nurlaila (1200635)
Ade nurlaila (1200635)
Ade Nurlaila
 
Barisan dan Deret kelompok 2 rs11H
Barisan dan Deret kelompok 2 rs11HBarisan dan Deret kelompok 2 rs11H
Barisan dan Deret kelompok 2 rs11H
dwiharsaya
 
pola bilangan segitiga sugiarto
pola bilangan segitiga sugiartopola bilangan segitiga sugiarto
pola bilangan segitiga sugiarto
Pawit Ngafani
 
Soal permutasi, kombinasi dan peluang
Soal permutasi, kombinasi dan peluangSoal permutasi, kombinasi dan peluang
Soal permutasi, kombinasi dan peluang
Tree Myutz
 

What's hot (20)

Aturan Pencacahan (Aturan Perkalian dan Faktorial) oleh Ade nurlaila/1200635
Aturan Pencacahan (Aturan Perkalian dan Faktorial) oleh Ade nurlaila/1200635Aturan Pencacahan (Aturan Perkalian dan Faktorial) oleh Ade nurlaila/1200635
Aturan Pencacahan (Aturan Perkalian dan Faktorial) oleh Ade nurlaila/1200635
 
Emi samrt
Emi samrtEmi samrt
Emi samrt
 
Problem Solving Strategies Finding a Pattern
Problem Solving Strategies Finding a PatternProblem Solving Strategies Finding a Pattern
Problem Solving Strategies Finding a Pattern
 
Aturan perkalian rosa morlinza
Aturan perkalian   rosa morlinzaAturan perkalian   rosa morlinza
Aturan perkalian rosa morlinza
 
Modul matematik shape & space
Modul matematik shape & spaceModul matematik shape & space
Modul matematik shape & space
 
Ade nurlaila (1200635)
Ade nurlaila (1200635)Ade nurlaila (1200635)
Ade nurlaila (1200635)
 
Barisan dan Deret kelompok 2 rs11H
Barisan dan Deret kelompok 2 rs11HBarisan dan Deret kelompok 2 rs11H
Barisan dan Deret kelompok 2 rs11H
 
2 2-peluang-47sp-112sl-ok
2 2-peluang-47sp-112sl-ok2 2-peluang-47sp-112sl-ok
2 2-peluang-47sp-112sl-ok
 
pola bilangan segitiga sugiarto
pola bilangan segitiga sugiartopola bilangan segitiga sugiarto
pola bilangan segitiga sugiarto
 
Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1
Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1
Kaidah pencacahan oleh Kelompok 1
 
Basic Counting
Basic CountingBasic Counting
Basic Counting
 
Soal permutasi, kombinasi dan peluang
Soal permutasi, kombinasi dan peluangSoal permutasi, kombinasi dan peluang
Soal permutasi, kombinasi dan peluang
 
Matematika Diskrit - 08 kombinatorial - 03
Matematika Diskrit - 08 kombinatorial - 03Matematika Diskrit - 08 kombinatorial - 03
Matematika Diskrit - 08 kombinatorial - 03
 
PELUANG - X SMA Kurikulum 2013
PELUANG - X SMA Kurikulum 2013PELUANG - X SMA Kurikulum 2013
PELUANG - X SMA Kurikulum 2013
 
pola bilangan
pola bilanganpola bilangan
pola bilangan
 
Kunci jawaban lks
Kunci jawaban lksKunci jawaban lks
Kunci jawaban lks
 
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
 
Statistika dasar
Statistika dasarStatistika dasar
Statistika dasar
 
Pola bilangan
Pola bilanganPola bilangan
Pola bilangan
 
Barisan aritmetika
Barisan aritmetikaBarisan aritmetika
Barisan aritmetika
 

Viewers also liked

Dimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpkDimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpk
yulia94
 
Yulia lestari
Yulia lestariYulia lestari
Yulia lestari
yulia94
 
Ppt sudut
Ppt sudutPpt sudut
Ppt sudut
yulia94
 
Dian irmawati
Dian irmawatiDian irmawati
Dian irmawati
yulia94
 
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
yulia94
 
Dwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtkDwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtk
yulia94
 
Revisian mtk didit
Revisian mtk diditRevisian mtk didit
Revisian mtk didit
yulia94
 
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisiMuzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
yulia94
 
Maulidatus
MaulidatusMaulidatus
Maulidatus
yulia94
 
Dwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtkDwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtk
yulia94
 
Matematika rani kpk fpb
Matematika rani kpk fpbMatematika rani kpk fpb
Matematika rani kpk fpb
yulia94
 
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
yulia94
 
Mtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayantiMtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayanti
yulia94
 
Rimbi ferisa
Rimbi ferisaRimbi ferisa
Rimbi ferisa
yulia94
 
Mtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfirohMtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfiroh
yulia94
 
Devi anggawaty
Devi anggawatyDevi anggawaty
Devi anggawaty
yulia94
 
Erlin ambarwati
Erlin ambarwatiErlin ambarwati
Erlin ambarwati
yulia94
 
Nilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilanganNilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilangan
yulia94
 

Viewers also liked (19)

Dimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpkDimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpk
 
Yulia lestari
Yulia lestariYulia lestari
Yulia lestari
 
Ppt sudut
Ppt sudutPpt sudut
Ppt sudut
 
Dian irmawati
Dian irmawatiDian irmawati
Dian irmawati
 
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
Anita yuli (nilai tempat suatu bilangan)
 
Dwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtkDwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtk
 
Revisian mtk didit
Revisian mtk diditRevisian mtk didit
Revisian mtk didit
 
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisiMuzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
 
Maulidatus
MaulidatusMaulidatus
Maulidatus
 
Dwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtkDwi wilujeng ppt mtk
Dwi wilujeng ppt mtk
 
Matematika rani kpk fpb
Matematika rani kpk fpbMatematika rani kpk fpb
Matematika rani kpk fpb
 
Indah p
Indah pIndah p
Indah p
 
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
Rizky bachtiar a. (jaring jaring kubus & balok)
 
Mtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayantiMtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayanti
 
Rimbi ferisa
Rimbi ferisaRimbi ferisa
Rimbi ferisa
 
Mtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfirohMtk lailatul maghfiroh
Mtk lailatul maghfiroh
 
Devi anggawaty
Devi anggawatyDevi anggawaty
Devi anggawaty
 
Erlin ambarwati
Erlin ambarwatiErlin ambarwati
Erlin ambarwati
 
Nilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilanganNilai tempat suatu bilangan
Nilai tempat suatu bilangan
 

Similar to 1 ppt tugas mtk smt 4

Matematika gemar berhitung
Matematika gemar berhitungMatematika gemar berhitung
Matematika gemar berhitung
asih yuliana
 
Pembahasan Ujian Nasional Matematika B SMP
Pembahasan Ujian Nasional Matematika B SMPPembahasan Ujian Nasional Matematika B SMP
Pembahasan Ujian Nasional Matematika B SMP
Tata
 
Ppt bilbul
Ppt bilbulPpt bilbul
Ppt bilbul
finisel
 
Bilangan bulat 2
Bilangan bulat 2Bilangan bulat 2
Bilangan bulat 2
maudya09
 
Ppt bilbul
Ppt bilbulPpt bilbul
Ppt bilbul
finisel
 
Ppt bilbul
Ppt bilbulPpt bilbul
Ppt bilbul
finisel
 
Matematika Kelas 2
Matematika Kelas 2Matematika Kelas 2
Matematika Kelas 2
asyafiul
 

Similar to 1 ppt tugas mtk smt 4 (20)

Bab 5 Bangun Ruang MATEMATIKA KELAS 5.pptx
Bab 5 Bangun Ruang MATEMATIKA KELAS 5.pptxBab 5 Bangun Ruang MATEMATIKA KELAS 5.pptx
Bab 5 Bangun Ruang MATEMATIKA KELAS 5.pptx
 
Soal dan Pembahasan Kombinasi
Soal dan Pembahasan KombinasiSoal dan Pembahasan Kombinasi
Soal dan Pembahasan Kombinasi
 
Matematika gemar berhitung
Matematika gemar berhitungMatematika gemar berhitung
Matematika gemar berhitung
 
Matematika 6 Gemar Berhitung Untuk SD/MI Kelas VI
Matematika 6 Gemar Berhitung Untuk SD/MI Kelas VIMatematika 6 Gemar Berhitung Untuk SD/MI Kelas VI
Matematika 6 Gemar Berhitung Untuk SD/MI Kelas VI
 
R5 b kel 1
R5 b kel 1R5 b kel 1
R5 b kel 1
 
R5 b kel 1
R5 b kel 1R5 b kel 1
R5 b kel 1
 
Materi mtk
Materi mtkMateri mtk
Materi mtk
 
Ppt singkat materi "bilangan" Nora cantika
Ppt singkat materi "bilangan" Nora cantikaPpt singkat materi "bilangan" Nora cantika
Ppt singkat materi "bilangan" Nora cantika
 
Bab 1 Bilangan SD Kls 4.pptx
Bab 1 Bilangan SD Kls 4.pptxBab 1 Bilangan SD Kls 4.pptx
Bab 1 Bilangan SD Kls 4.pptx
 
Pembahasan Ujian Nasional Matematika B SMP
Pembahasan Ujian Nasional Matematika B SMPPembahasan Ujian Nasional Matematika B SMP
Pembahasan Ujian Nasional Matematika B SMP
 
Matematika kls 6.docx
Matematika kls 6.docxMatematika kls 6.docx
Matematika kls 6.docx
 
Ppt bilbul
Ppt bilbulPpt bilbul
Ppt bilbul
 
Bilangan bulat 2
Bilangan bulat 2Bilangan bulat 2
Bilangan bulat 2
 
Ppt bilbul
Ppt bilbulPpt bilbul
Ppt bilbul
 
Ppt bilbul
Ppt bilbulPpt bilbul
Ppt bilbul
 
Peluang
PeluangPeluang
Peluang
 
Matematika Kelas 2
Matematika Kelas 2Matematika Kelas 2
Matematika Kelas 2
 
Materi Limas kelas 8
Materi Limas kelas 8Materi Limas kelas 8
Materi Limas kelas 8
 
PPT Bab 1 Bilangan (dicariguru.com).pptx
PPT Bab 1 Bilangan (dicariguru.com).pptxPPT Bab 1 Bilangan (dicariguru.com).pptx
PPT Bab 1 Bilangan (dicariguru.com).pptx
 
Gemar Matematika
Gemar Matematika Gemar Matematika
Gemar Matematika
 

More from yulia94

Ppt sudut
Ppt sudutPpt sudut
Ppt sudut
yulia94
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
yulia94
 
Vivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestariVivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestari
yulia94
 
Tugas ppt kartika
Tugas ppt kartikaTugas ppt kartika
Tugas ppt kartika
yulia94
 
Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)
yulia94
 
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisiMuzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
yulia94
 
Mtk yoshinta new
Mtk yoshinta newMtk yoshinta new
Mtk yoshinta new
yulia94
 
Mtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayantiMtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayanti
yulia94
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
yulia94
 
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
yulia94
 
Faizatul khayati
Faizatul khayatiFaizatul khayati
Faizatul khayati
yulia94
 
Devi anggawaty
Devi anggawatyDevi anggawaty
Devi anggawaty
yulia94
 
Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)
yulia94
 
Chamilatus saadah
Chamilatus saadahChamilatus saadah
Chamilatus saadah
yulia94
 
Refi l kordinat
Refi l kordinatRefi l kordinat
Refi l kordinat
yulia94
 
Matematika dian arie p
Matematika dian arie pMatematika dian arie p
Matematika dian arie p
yulia94
 
Ekey mey
Ekey meyEkey mey
Ekey mey
yulia94
 
Dimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpkDimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpk
yulia94
 

More from yulia94 (19)

Ppt sudut
Ppt sudutPpt sudut
Ppt sudut
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
 
Novita
NovitaNovita
Novita
 
Vivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestariVivi kurnia lestari
Vivi kurnia lestari
 
Tugas ppt kartika
Tugas ppt kartikaTugas ppt kartika
Tugas ppt kartika
 
Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)Setiya kurniawati (128620600109)
Setiya kurniawati (128620600109)
 
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisiMuzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
Muzakki penjumlahan dan pengurangan revisi
 
Mtk yoshinta new
Mtk yoshinta newMtk yoshinta new
Mtk yoshinta new
 
Mtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayantiMtk revisi dwi rachmayanti
Mtk revisi dwi rachmayanti
 
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
Imanul islam f (rumus menghitung luas dan volume tabung serta aplikasinya)
 
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
Luas keliling layang ketupat (rifkanitus)
 
Faizatul khayati
Faizatul khayatiFaizatul khayati
Faizatul khayati
 
Devi anggawaty
Devi anggawatyDevi anggawaty
Devi anggawaty
 
Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)Desy n.r (revisi)
Desy n.r (revisi)
 
Chamilatus saadah
Chamilatus saadahChamilatus saadah
Chamilatus saadah
 
Refi l kordinat
Refi l kordinatRefi l kordinat
Refi l kordinat
 
Matematika dian arie p
Matematika dian arie pMatematika dian arie p
Matematika dian arie p
 
Ekey mey
Ekey meyEkey mey
Ekey mey
 
Dimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpkDimas dwi p kelipatan dan kpk
Dimas dwi p kelipatan dan kpk
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 

1 ppt tugas mtk smt 4

  • 1. BILANGAN KUBIK DAN AKAR PANGKAT TIGA oleh: LAILATUL FITRIYAH (128620600096) MULAI BELAJAR GO!!!
  • 2. Median sedang serius belajar bilangan kubik dan akar pangkat tiga karena dia besok akan ulangan mengenai bab tersebut!!! Ayo kita ikut belajar bersama Median!!! LANJU T
  • 3. Sebuah balok kosong, isilah dengan persegi Satuan, hitunglah berapa banyak persegi satuan yang dapat memenuhi balok tersebut. Persegi satuan Jumlah persegi satuan pada bagian alas adalah 8 persegi satuan. Jika kita susun 3 gambar sebelumnya secara vertikal Maka akan dapat memenuhi balok pada gambar 1, sehingga untuk memenuhi balok tersebut membutuhkan 8 + 8 + 8 = 24 persegi satuan. 8 8 8 Maka volum balok = 24 persegi satuan Diketahui: Panjang = 4 persegi satuan Lebar = 2 persegi satuan Tinggi = 3 persegi satuan Jadi, volum balok = 4 x 2 x 3 = 24 = p x l x t Karena pada kubus semua sisinya sama, maka volume kubus = sisi x sisi x sisi = s3 8 LANJUT
  • 4. Bima mempunyai sebuah rubrik yang berbentuk kubus dengan sisi-sisinya sebanyak 3 persegi satuan. Berapa banyak persegi satuan yang dapat memenuhi kubus tersebut??? jawab: Yaitu 3 (sisi merah) x 3 (sisi kuning) x 3 (sisi biru)= 33 = 27 persegi satuan. Jadi banyak semua kubus satuan adalah 3 x 3 x 3 = 27 APERSEPSI LANJUT
  • 5. Kali ini kita akan belajar bilangan kubik !!!!! Bilangan kubik Pada bilangan desimal Pada bilangan bulat negatif Pada pecahan Pada bilangan kelipatan 10 LANJUT MATERI KUBIK
  • 6. Mudah bukan belajar bilangan kubik?? Sekarang ayo kita belajar akar pangkat tiga!! LANJUT MATERI AKAR PANGKAT TIGA
  • 7. Bilangan Kubik Bilangan kubik biasanya digunakan dalam perhitungan volume, misalnya 1 liter= 1 dm3 = 1 dm x1dm x1dm Bila x =2 maka x3 = 2 x 2 x 2 = 8 Bila x =3 maka x3 = 3 x 3 x 3 = 27 Bila x =4 maka x3 = 4 x 4 x 4 = 64 Mari mencoba: bila x =7 maka x3 = (.......) a. 7 x 7 x 7 = 343 b. 6 x 6 x 6 = 216 c. 8 x 8 x 8 = 512 Jadi bilangan kubik adalah perkalian bilangan dengan bilangan itu sendiri sebanyak tiga kali. MENU
  • 8. Jika bilangan yang di pangkatkan tiga merupakan bilangan kelipatan 10 403 = 40 x 40 x 40 = 64.000 cm3 Coba berapa hasil dari: 503 = (......) a. 125 b. 125.000 c. 12.500 Banyak 0 di jumlah 4 x 4 x 4 = 64 Miko mempunyai tempat kelereng yang berbentuk kubus, setelah di ukur dengan penggaris ternyata panjang rusuk tempat pensilnya adalah 40 cm. Brapa yach Volume dari tempat kelereng Miko??? 40 cm MENU
  • 9. Jika bilangan yang di pangkatkan tiga merupakan bilangan desimal 0,23 = 0,2 x 0,2 x 0,2 = 0,008 m3 Coba berapa hasil dari: 0, 93 = (......) a. 729 b. 729.000 c. 0,729 Banyak angka di belakang koma adalah 3 angka 2 x 2 x 2 = 8 Doni ingin mengetahui Volume tempat tisu yang berbentuk kubus. Setelah di ukur oleh Doni ternyata rusuknya 0,2 meter. Ayo kita hitung bersama-sama volume tempat tisu tersebut!!! MENU
  • 10. Jika bilangan yang di pangkatkan tiga merupakan bilangan bulat negatif Ingat aturan: (-) x (-) = (+) (-) x (+) = (-) (+) x (+) = (+) (+) x (-) = (-) Soal: Santi ingin mengetahui hasil dari (-63), Ayo kita bantu santi menyelesaikannya!!! (-63) = (-6) x (-6) x (-6) = 36 x (-6) = -216 Ingat: jadi untuk hasil bilangan bulat negatif pangkat tiga hasilnya pasti negatif. Coba berapa hasil dari: (-14)3 = (......) a. 2744 b. 2,744 c. -2744 MENU
  • 11. Jika bilangan yang di pangkatkan tiga merupakan pecahan Ingat aturan: pembilang x pembilang penyebut x penyebut Misal: santi mendapat bagian kue dari ibu sebesar jika bagian tersebut di pangkatkan tiga. Berapa yach hasilnya??? ( ) 3 = x x = Berapa hasil dari: ( )3 = (.........) 25 125 MENU
  • 12. CARA FAKTORISASI PRIMA Reza ingin mengetahui akar pangkat tiga dari 9261.ayo kita bantu reza....!!!! 3 √9261 = (.......) Langkah-langkah: a. Buatlah pohon faktor dari bilangan 9261 b. Tentukanlah faktorisasi prima dari bilangan 9261 Lihat
  • 13. 9261 jadi 3 √9261 = 21 Berapakah 3 √15625 = (.....) (cara faktorisasi prima) 3 3087 3 1029 3 343 7 49 7 7 25 JAWAB faktorisasi prima = 3 x 3 x 3 x 7 x 7 x 7 = (3x7) x (3x7) x (3x7) = 21 x 21 x 21 MENU
  • 14. Cara Mencoba 1 - 1 2 - 8 3 - 7 6 - 4 5 - 5 6 - 6 7 - 3 8 - 2 9 - 9 1 - 0 Ingat juga
  • 16. CARA MENCOBA Jika di ketahui volume kubus adalah 12.167, maka berapa rusuk kubus? Rusuk kubusnya adalah untuk mencarinya, langkah-langkahnya sbb: a. Abaikan 3 angka terakhir, perhatikan angka 12 b. Cari bilangan kubik dasar terbesar di bawah angka 12 yaitu bilangan kubik dasar 8, c. Cari akar pagkat tiga dari 8 yaitu 2 (angka 2 sebagai puluhan) d. Perhatikan angka satuannya e. Cari bilangan akar pangkat tiga yang angka terakhirnya adalah 7 yaitu 3 karena 3 3 = 27,ingat (angka 3 sebagai satuan) Abaikan 3 - 7 satuan Lihat
  • 17. Abaikan 2 3 = 8 3 3 = 27 23 MENU
  • 18. Cara mencoba bilangan 4 digit Syarat: ingat bilangan kubik dasar Tono ingin mengetahui rusuk kubus yang volumenya 4.096. ayo kita bantu tono.,,,
  • 19. Langkah-langkahnya: a. Bilangan 4096 kita pilah atau kita tandai setiap tiga bilangan dengan titik 3 √4.096 b. Bilangan di depan adalah ribuan yaitu angka 4 c. Cari bilangan pangkat tiga yang hasilnya mendekati 4 yaitu 1 3 = 1, jika 2 3 = 8 terlalu banyak dari 4. d. Lalu lihat angka satuan atau angka paling belakang yaitu 6, ingat kubik dasar bilangan pangkat tiga yang satuannya 6 yaitu 6 3 = 216. jadi hasilnya 16. LIHAT
  • 20. MENU
  • 21. Cara mencoba bilangan 6 digit Syarat: ingat bilangan kubik dasar. Bayu sedang kesulitan mengerjakan tugas dari bu Guru yaitu mencari rusuk daru kubus yang volumenya 373.248. Ayo kita bantu Bayu menyelesaikan tugas rumahnya!!! Go....Go.....Go !!!! Lanjut
  • 22. Langkah-langkah: • Pada bilangan 373.248, kita pisahkan 373 sehingga kita dapat menentukan yaitu angka 7 karena 73 = 343 jika 8 terlalu besar karena 8 3 = 512. (angka 7 sebagai puluhan) • Pada angka 248, ambil angka akhir (lihat kubik dasar 8-2) angka 2 sebagai satuan. jadi ........? 72 Lihat
  • 23. 7 3 = 343 2 - 87 2 72 MENU
  • 24. EVALUASI 1. Berapa hasil dari 11 3 adalah..... a. 1331 b. 1332 c. 1333 d. 1334 2. Berapa hasil dari 36 3 adalah... a. 46655 b. 46656 c. 46657 d. 46658 3. Berapa akar pangkat tiga dari 21952 adalah... a. 21 b. 22 c. 27 d. 28 1. A 2. B 3. C JAWABAN LANJUT
  • 25. Akhirnya Median siap untuk mengikuti ulangan besok,,, Terimah kasih sudah menemani Median Belajar!!!!