SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
TUGASMAKALAH
KEPERAWATAN MATERNITAS
DISUSUNOLEH
NAMA:EKAPRATIWIRUSLAN
NIM:11.11.903
TINGKAT:IIIB
AKDEMI KEPERAWATAN
AKPER PEMKAB MUNA
2013/2014
KATA PENGANTAR
Bismilahirahmani rahim.
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, bahwa penulis telah
menyelesaikan Tugas Mata Pelajaran Keperawatan Maternitas dalam konsep dan
teori-teori dari Keperawatan dalam bentuk makalah.
Dalam penyusunan tugas/materi ini, tidak sedikit hambatan yang penulis
hadapi. Namun penulis meyadari bahwa kelancaran dalam penyusunan materi ini
tidak lain berkat bantuan, dorongan dan bimbingan rekan-rekan kami, sehingga
kendala-kendala yang penulis hadapi teratasi. Penulisan makalah adalah
merupakan salah satu tugas dan persyaratan untuk menyelesaikan tugas Konsep
Dasar Keperawatan.
Dalam penulisan makalah ini, penulisa masih banyak kekurangan-
kekurangan baik pada teknis penulisan ataupun mengingat akan kemampuan yang
dimiliki penulis untuk itu kritik dan saran dari semua pihak sangat penulis
harapkan dari penyempurnaan pembuatan makalah ini.
Dalam penulisan makalah ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih
yang tertinggi kepada rekan-rekan yang membantu dalam menyelesaikan makalah
ini. Semua pihak yang tidak dapat disebut satu persatu, yang telah memberikan
bantuan dalam penulisan makalah ini.
Akhir penulis berharap semoga Allah memberikan imbalan yang setimpal pada
mereka yang telah memberikan bantuan, dan dapat menjadi semua bantuan ini
sebagai ibadah. Amin Yaa Rabbal Alamin.
Penulis.
DAFTAR ISI
Kata Pengantar................................................................................................
Daftar Isi..........................................................................................................
Bab I : Pendahuluan....................................................................................
A. Latar Belakang..............................................................................
B. Rumusan Masalah.........................................................................
C. Tujuan............................................................................................
D. Manfaat.........................................................................................
Bab II : Pembahasan....................................................................................
A. Pengertian Keperawatan Maternitas.......................................
B. ..................................
Bab III : Penutup.............................................................................................
A. Kesimpulan...........................................................................................
B. Saran....................................................................................................
Daftar Pustaka...................................................................................................
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Keperawatan maternitas merupakan salah satu bentuk pelayanan
professional keperawatan yang di tujukan kepada wanita pada masa usia
subur,yang berkaitan dengan reproduksi,kehamilan,melahirkan,nifas dan bayi
baru lahir sampai umur 40 hari,beserta keluarganya,berfokus pada pemenuhan
kebutuhan dasar dalam beradaptasi secara fisik dan psikososial untuk mencapai
keluarga dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan.
B. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah, maka dapat dirumuskan masalah
sebagai berikut :
1. Apa yang dimaksud keperawatan Maternitas?
2. Apa paradigma keperawatan maternitas ?
3. Tujuan Keperawatan Maternitas ?
C. Tujuan
1. Untuk memenuhi tugas Psikologi Keperawatan tentang Keperawatan
Kesehatan dalam psikologi.
2. Untuk mengetahui Keperawatan Kesehatan dalam psikologi.
D. Manfaat
1. Bagi Penulis
Menambah wawasan pengetahuan dan psikologi keperawatan tentang
Keperawatan Kesehatan dalam psikologi.
2. Bagi Pembaca
Memberikan wawasan tentang Keperawatan Kesehatan dalam psikologi serta
dapat menambah dan meningkatkan wawasan pengetahuan khususnya di
bidang psikologi keperawatan.
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pengertian Keperawatan Maternitas
Keperawatan maternitas merupakan salah satu bentuk pelayanan
professional keperawatan yang di tujukan kepada wanita pada masa usia
subur,yang berkaitan dengan reproduksi,kehamilan,melahirkan,nifas dan
bayi baru lahir sampai umur 40 hari,beserta keluarganya,berfokus pada
pemenuhan kebutuhan dasar dalam beradaptasi secara fisik dan
psikososial untuk mencapai keluarga dengan menggunakan pendekatan
proses keperawatan.
Keperawatan maternitas adalah pelayanan professional ,bermutu,mengakui
secara berfokus pada /dan beradaptsi terhadap kebutuhan fisik dan psikososial
ibu,keluarga dan bayinya.keluarga sebagai unit dasar masyarakat fungsi keluarga
pentimg dalam memberikan dukungan selama chilbhearing dan membesarkan
anak.Perkembangan yang di temukan dilapangan berkaitan dengan perubahan
cara penyediaan pelayanan kesehayan ibu dan bayi nya .Infeksi nifas dapat
dicegah dengan praktik higienis ,mencuci tangan ,pemenuhan nutrisi klien ,kontak
dini menguntungkan hubungan interpersonal ibu-bayi.
Falsafah Keperawatan Maternitas
 Holistik dengan selalu menghargai klien keluarganya serta bentuk
menentukan keperawatan untuk dirinya.
 Semua individu berhak untuk dapat lahir dengan sehat,berhak
mendapatkan pelayanan kesehatan yang berkualitas.
 Pengalaman melahirkan anak merupakan tugas perkembangan
keluarga krisis.
 Meyakini bahwa setiap kelahiran adalah peristiwa normal dan
alamiah serta sehat.
 Memerlukan adaptasi fisik dan psikososial sehingga memerlukan
pelayanan yang bersifat preventif dan promotif.
 Proses kehamilan dan persalian membentuk hubungan baru
sehingga membutuhkan pelyanan yang mendorong interaksi
positive dengan menggunakan sumber-sumber di dalam
keluarga.
 Peningkatan kemampuan klien melakukan perawatan mandiri.
B. Paradigma Keperawatan Maternitas
Paradigma Keperawatan pada Keperawatan Maternitas Meliputi:
 Manusia
 Lingkungan
 Sehat dan
 Keperawatan
 Wanita
Terdiri dari wanita usia subur wanita pada usia subur (WUS) berkaitan
dengan sistem reproduksi ,kehamilan,melahirkan,nifas,dan bayi baru lahir
sampai umur 40 hari beserta keluarganya adalah anggota keluarga yang
unik dan utuh, dan merupakan makhluk bio-psiko-sosial dan spiritual yang
memiliki sifat individual dan dipengaruhi oleh usia dan tumbuh
kembangnya .Salah satu tugas perkembangan wanita adalah pengalaman
melahirkan anak yang dapat merupakan krisis situasi dalam keluarga
tersebut apabila tidak mampu beradaptasi dengan baik
 Linkungan
Sikap ,nilai,dan perilaku seseorang sangat dipengaruhi oleh lingkungan
budaya dan sosial disamping pengaruh fisik proses kehamilan dan persalinan
serta nifas akan melibatkan semua anggota keluarga dan masyarakat .Proses
kelahiran merupakan permulaan suatu bentuk hubungan baru dalam keluarga
yang sangat penting sehingga pelayanan maternitas akan mendorong interaksi
positif dari orang tua,bayi dan anggota keluarga lainya dengan menggunakan
sumber-sumber dalam keluarga.
 Sehat
Sehat adalah keadaan terpenuhinya kebutuhan dasar,bersifat
dinamikasosial ,perubahan-perubahan fisik dan psikososial mempengaruhi
kesehatan seseorang .Setiap individu memiliki hak untuk sehat sehingga WUS dan
ibu memiliki hak untuk mendapatkan pelayanan kesehatan yang berkualitas.
 Keperawatan Ibu
Keperawtan ibu merupakan pelayanan keperawatan profesisonal yang
ditujukan kepada wanita usia subur pada masa usia subur (WUS) berkaitan
dengan sistem reprodiksi ,kehamilan,melahirkan,nifas,antara dua kehamilan dan
bayi baru lahir sampai umur 40 hari,beserta keluarganya serta berfokus pada
pemenuhan kebutuhan dasar keluaraganya yang berfokus pada pemenuhan
psikososial dengan menggunakan pendekatan pproses keperawatan.
Keperawatan ibu memberikan asuhan keperawatan holistik dengan selalu
mengahargai klien dengan keluarganya serta menyadari bahwa klien dan
keluarga nya behak menentukan perawatan yang sesuai dengan dirinya.
C.Tujuan Keperawatan Maternitas
 Membantu (WUS) dan keluarganya dalam :
 Mengatasi masalah reproduksi
 Mempersiapkan diri dalam menghadapi kehamilan
sampai kelahiran.
 Membantu (PUS) melihat kehamilan dan persalinan sebagai
proses yang menyenangkan dan normal.
 Memberikan informasi atau pendidikan kesehatan yang
adekuat kepada calon orang tua selama kehamilan dan
persalinan.
 Memahami keadaan sosial dan ekonomi klien.
 Mendeteksi penyimpanan secara dini.
BAB III
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Dari pembahasan di atas, dapat disimpulkan bahwa Keperawatan maternitas
adalah pelayanan professional ,bermutu,mengakui secara berfokus pada /dan
beradaptsi terhadap kebutuhan fisik dan psikososial ibu,keluarga dan
bayinya.keluarga sebagai unit dasar masyarakat fungsi keluarga pentimg dalam
memberikan dukungan selama chilbhearing dan membesarkan
anak.Perkembangan yang di temukan dilapangan berkaitan dengan perubahan
cara penyediaan pelayanan kesehayan ibu dan bayi nya.
B. SARAN
Adapun saran-saran dalam penulisan makalah ini adalah :
 Dapat mengetahui dan menjalankan keperawatan maternitas.
 Dapat meningkatkan wawasan tentang keperawatan maternitas.
 Dengan disusunnya makalah ini kami mengharapkan kepada semua pembaca
agar dapat mengetahui dan memahami dapat memberikan kritik dan saran ny
keperawatan maternitas agar makalah ini dapat menjadi lebih baik dari
sebelumnya. Demikian saran yang dapat penulis sampaikan semoga dapat
membawa manfaat bagi semua pembaca.
DAFTAR PUSTAKA
http://nursing46.blogspot.com/2010/11/kata-pengantar-puji-syukur-kami.html
http://makalahcyber.blogspot.com/2012/07/makalah-keperwatan
maternitas.html

More Related Content

What's hot

Maternitas
MaternitasMaternitas
Maternitasluluk95
 
Konsep dasar kep_maternitas
Konsep dasar kep_maternitasKonsep dasar kep_maternitas
Konsep dasar kep_maternitasEllyeUtami
 
Model Asuhan Kebidanan
Model Asuhan KebidananModel Asuhan Kebidanan
Model Asuhan Kebidananpjj_kemenkes
 
1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidan1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidanadeputra93
 
Model Konseptual Asuhan Kebidanan
Model Konseptual Asuhan KebidananModel Konseptual Asuhan Kebidanan
Model Konseptual Asuhan Kebidananevianamsaputri
 
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Kokeb mandiri,kolaborasi,rujukan
Kokeb mandiri,kolaborasi,rujukanKokeb mandiri,kolaborasi,rujukan
Kokeb mandiri,kolaborasi,rujukanwidya lestari
 
MAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien edit
MAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien editMAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien edit
MAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien editMJM Networks
 
Falsafah dan Paradigma Keperawatan
Falsafah dan Paradigma KeperawatanFalsafah dan Paradigma Keperawatan
Falsafah dan Paradigma KeperawatanUwes Chaeruman
 
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3Uwes Chaeruman
 
Konsep keperawatan keluarga
Konsep keperawatan keluarga Konsep keperawatan keluarga
Konsep keperawatan keluarga pjj_kemenkes
 
Asuhan keb i
Asuhan keb iAsuhan keb i
Asuhan keb iNur Qodri
 
Modul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitas
Modul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitasModul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitas
Modul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitaspjj_kemenkes
 

What's hot (20)

Maternitas
MaternitasMaternitas
Maternitas
 
Konsep dasar kep_maternitas
Konsep dasar kep_maternitasKonsep dasar kep_maternitas
Konsep dasar kep_maternitas
 
Manajemen kebidanan ayu
Manajemen kebidanan ayuManajemen kebidanan ayu
Manajemen kebidanan ayu
 
Model Asuhan Kebidanan
Model Asuhan KebidananModel Asuhan Kebidanan
Model Asuhan Kebidanan
 
Modul 1 kb 3
Modul 1 kb 3Modul 1 kb 3
Modul 1 kb 3
 
1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidan1. falsafah dan definisi bidan
1. falsafah dan definisi bidan
 
Model Konseptual Asuhan Kebidanan
Model Konseptual Asuhan KebidananModel Konseptual Asuhan Kebidanan
Model Konseptual Asuhan Kebidanan
 
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
 
Kokeb mandiri,kolaborasi,rujukan
Kokeb mandiri,kolaborasi,rujukanKokeb mandiri,kolaborasi,rujukan
Kokeb mandiri,kolaborasi,rujukan
 
Konsep kebidanan
Konsep kebidananKonsep kebidanan
Konsep kebidanan
 
MAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien edit
MAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien editMAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien edit
MAKALAH Tantangan dalam profesi keperawatan berkaitan dengan hak pasien edit
 
Modul 3 kb 5
Modul 3 kb 5Modul 3 kb 5
Modul 3 kb 5
 
midwifery care
midwifery caremidwifery care
midwifery care
 
Modul 2 kb 2
Modul 2 kb 2Modul 2 kb 2
Modul 2 kb 2
 
Falsafah dan Paradigma Keperawatan
Falsafah dan Paradigma KeperawatanFalsafah dan Paradigma Keperawatan
Falsafah dan Paradigma Keperawatan
 
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
Konsep Kebidanan - Modul 1 kb 3
 
Konsep keperawatan keluarga
Konsep keperawatan keluarga Konsep keperawatan keluarga
Konsep keperawatan keluarga
 
Asuhan keb i
Asuhan keb iAsuhan keb i
Asuhan keb i
 
teori ella joy
 teori ella joy teori ella joy
teori ella joy
 
Modul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitas
Modul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitasModul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitas
Modul 1 kb 1 konsep kebidanan, tugas dan tanggung jawab bidan di komunitas
 

Viewers also liked

Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA
Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA
Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
D:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATAN
D:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATAND:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATAN
D:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATANNyoman Rahayu
 
Keperawatan anak dalam konteks keluarga
Keperawatan anak  dalam konteks keluargaKeperawatan anak  dalam konteks keluarga
Keperawatan anak dalam konteks keluargaNurlina Djafar
 
Naskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad saw
Naskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad sawNaskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad saw
Naskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad sawyogitaufik
 
Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)
Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)
Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)Rajabul Gufron
 
Makalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik Indonesia
Makalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik IndonesiaMakalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik Indonesia
Makalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik IndonesiaBima Ridwan
 

Viewers also liked (9)

Keperawatan maternitas
Keperawatan  maternitasKeperawatan  maternitas
Keperawatan maternitas
 
Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA
Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA
Perspektif keperawatan anak i AKPER PEMKAB MUNA
 
D:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATAN
D:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATAND:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATAN
D:\PPT\PPT KEP. ANAK D IV KEPERAWATAN
 
Fitriani
FitrianiFitriani
Fitriani
 
Keperawatan anak dalam konteks keluarga
Keperawatan anak  dalam konteks keluargaKeperawatan anak  dalam konteks keluarga
Keperawatan anak dalam konteks keluarga
 
Makalah keperawatan anak
Makalah keperawatan anakMakalah keperawatan anak
Makalah keperawatan anak
 
Naskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad saw
Naskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad sawNaskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad saw
Naskah pidato untuk acara peringatan maulid nabi muhammad saw
 
Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)
Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)
Pidato Peringatan Maulid Rasulallah SAW (Inggris - Indonesia)
 
Makalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik Indonesia
Makalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik IndonesiaMakalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik Indonesia
Makalah Pancasila sebagai Dasar Negara Republik Indonesia
 

Similar to KEPERAWATAN MATERNITAS

Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Filosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma KebidananFilosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma Kebidananpjj_kemenkes
 
Modul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 k
Modul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 kModul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 k
Modul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 kpjj_kemenkes
 
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptxKlinikPermata2
 
Konsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilanKonsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilanUFDK
 
Makalah organisasi dan manajemen
Makalah organisasi dan manajemenMakalah organisasi dan manajemen
Makalah organisasi dan manajementaufandjoyo
 
Kb3 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb3 konsep dasar asuhan kehamilanKb3 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb3 konsep dasar asuhan kehamilanpjj_kemenkes
 
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb3
M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb3M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb3
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb3pjj_kemenkes
 
modul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdf
modul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdfmodul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdf
modul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdfTriDinova
 
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrjaKerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrjaramanityaikhsanmaula
 
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhanModul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhanpjj_kemenkes
 
Kb2 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb2 konsep dasar asuhan kehamilanKb2 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb2 konsep dasar asuhan kehamilanpjj_kemenkes
 
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb2
M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb2M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb2
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb2pjj_kemenkes
 
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.pptKEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.pptAlhidayahRMallorong1
 

Similar to KEPERAWATAN MATERNITAS (20)

Konsep kep.maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep kep.maternitas AKPER PEMKAB MUNA Konsep kep.maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep kep.maternitas AKPER PEMKAB MUNA
 
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
 
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
Konsep keperawatan maternitas AKPER PEMKAB MUNA
 
Filosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma KebidananFilosofi dan Paradigma Kebidanan
Filosofi dan Paradigma Kebidanan
 
Modul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 k
Modul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 kModul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 k
Modul 4 kb 2 kelas ibu, buku kia dan stiker p4 k
 
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
220927104356_materi_konsep_kebidanan_1a (1) (2).pptx
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Konsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilanKonsep dasar asuhan kehamilan
Konsep dasar asuhan kehamilan
 
Makalah organisasi dan manajemen
Makalah organisasi dan manajemenMakalah organisasi dan manajemen
Makalah organisasi dan manajemen
 
Filsafat keperawatan maternitas jiwa anak
Filsafat keperawatan maternitas jiwa anakFilsafat keperawatan maternitas jiwa anak
Filsafat keperawatan maternitas jiwa anak
 
Kb3 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb3 konsep dasar asuhan kehamilanKb3 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb3 konsep dasar asuhan kehamilan
 
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb3
M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb3M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb3
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb3
 
modul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdf
modul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdfmodul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdf
modul-ajar-askeb-nifas-2019-with-cover1.pdf
 
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrjaKerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
 
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhanModul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
Modul 1 3 asuhan antenatal, asuhan
 
Kb2 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb2 konsep dasar asuhan kehamilanKb2 konsep dasar asuhan kehamilan
Kb2 konsep dasar asuhan kehamilan
 
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb2
M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb2M4 konsep dasar asuhan kehamilan   kb2
M4 konsep dasar asuhan kehamilan kb2
 
Modul 4 kb 2
Modul 4   kb 2Modul 4   kb 2
Modul 4 kb 2
 
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.pptKEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
KEBIDANAN_KOMUNITAS_komprehensif_ppt.ppt
 
Paradigma kebidanan ykn copy
Paradigma kebidanan ykn   copyParadigma kebidanan ykn   copy
Paradigma kebidanan ykn copy
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Recently uploaded

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 

Recently uploaded (20)

Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 

KEPERAWATAN MATERNITAS

  • 2. KATA PENGANTAR Bismilahirahmani rahim. Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, bahwa penulis telah menyelesaikan Tugas Mata Pelajaran Keperawatan Maternitas dalam konsep dan teori-teori dari Keperawatan dalam bentuk makalah. Dalam penyusunan tugas/materi ini, tidak sedikit hambatan yang penulis hadapi. Namun penulis meyadari bahwa kelancaran dalam penyusunan materi ini tidak lain berkat bantuan, dorongan dan bimbingan rekan-rekan kami, sehingga kendala-kendala yang penulis hadapi teratasi. Penulisan makalah adalah merupakan salah satu tugas dan persyaratan untuk menyelesaikan tugas Konsep Dasar Keperawatan. Dalam penulisan makalah ini, penulisa masih banyak kekurangan- kekurangan baik pada teknis penulisan ataupun mengingat akan kemampuan yang dimiliki penulis untuk itu kritik dan saran dari semua pihak sangat penulis harapkan dari penyempurnaan pembuatan makalah ini. Dalam penulisan makalah ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang tertinggi kepada rekan-rekan yang membantu dalam menyelesaikan makalah ini. Semua pihak yang tidak dapat disebut satu persatu, yang telah memberikan bantuan dalam penulisan makalah ini. Akhir penulis berharap semoga Allah memberikan imbalan yang setimpal pada mereka yang telah memberikan bantuan, dan dapat menjadi semua bantuan ini sebagai ibadah. Amin Yaa Rabbal Alamin.
  • 3. Penulis. DAFTAR ISI Kata Pengantar................................................................................................ Daftar Isi.......................................................................................................... Bab I : Pendahuluan.................................................................................... A. Latar Belakang.............................................................................. B. Rumusan Masalah......................................................................... C. Tujuan............................................................................................ D. Manfaat......................................................................................... Bab II : Pembahasan.................................................................................... A. Pengertian Keperawatan Maternitas....................................... B. .................................. Bab III : Penutup............................................................................................. A. Kesimpulan........................................................................................... B. Saran.................................................................................................... Daftar Pustaka...................................................................................................
  • 4. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Keperawatan maternitas merupakan salah satu bentuk pelayanan professional keperawatan yang di tujukan kepada wanita pada masa usia subur,yang berkaitan dengan reproduksi,kehamilan,melahirkan,nifas dan bayi baru lahir sampai umur 40 hari,beserta keluarganya,berfokus pada pemenuhan kebutuhan dasar dalam beradaptasi secara fisik dan psikososial untuk mencapai keluarga dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah, maka dapat dirumuskan masalah sebagai berikut : 1. Apa yang dimaksud keperawatan Maternitas? 2. Apa paradigma keperawatan maternitas ? 3. Tujuan Keperawatan Maternitas ? C. Tujuan 1. Untuk memenuhi tugas Psikologi Keperawatan tentang Keperawatan Kesehatan dalam psikologi.
  • 5. 2. Untuk mengetahui Keperawatan Kesehatan dalam psikologi. D. Manfaat 1. Bagi Penulis Menambah wawasan pengetahuan dan psikologi keperawatan tentang Keperawatan Kesehatan dalam psikologi. 2. Bagi Pembaca Memberikan wawasan tentang Keperawatan Kesehatan dalam psikologi serta dapat menambah dan meningkatkan wawasan pengetahuan khususnya di bidang psikologi keperawatan.
  • 6. BAB II PEMBAHASAN A. Pengertian Keperawatan Maternitas Keperawatan maternitas merupakan salah satu bentuk pelayanan professional keperawatan yang di tujukan kepada wanita pada masa usia subur,yang berkaitan dengan reproduksi,kehamilan,melahirkan,nifas dan bayi baru lahir sampai umur 40 hari,beserta keluarganya,berfokus pada pemenuhan kebutuhan dasar dalam beradaptasi secara fisik dan psikososial untuk mencapai keluarga dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan. Keperawatan maternitas adalah pelayanan professional ,bermutu,mengakui secara berfokus pada /dan beradaptsi terhadap kebutuhan fisik dan psikososial ibu,keluarga dan bayinya.keluarga sebagai unit dasar masyarakat fungsi keluarga pentimg dalam memberikan dukungan selama chilbhearing dan membesarkan anak.Perkembangan yang di temukan dilapangan berkaitan dengan perubahan cara penyediaan pelayanan kesehayan ibu dan bayi nya .Infeksi nifas dapat dicegah dengan praktik higienis ,mencuci tangan ,pemenuhan nutrisi klien ,kontak dini menguntungkan hubungan interpersonal ibu-bayi.
  • 7. Falsafah Keperawatan Maternitas  Holistik dengan selalu menghargai klien keluarganya serta bentuk menentukan keperawatan untuk dirinya.  Semua individu berhak untuk dapat lahir dengan sehat,berhak mendapatkan pelayanan kesehatan yang berkualitas.  Pengalaman melahirkan anak merupakan tugas perkembangan keluarga krisis.  Meyakini bahwa setiap kelahiran adalah peristiwa normal dan alamiah serta sehat.  Memerlukan adaptasi fisik dan psikososial sehingga memerlukan pelayanan yang bersifat preventif dan promotif.  Proses kehamilan dan persalian membentuk hubungan baru sehingga membutuhkan pelyanan yang mendorong interaksi positive dengan menggunakan sumber-sumber di dalam keluarga.  Peningkatan kemampuan klien melakukan perawatan mandiri.
  • 8. B. Paradigma Keperawatan Maternitas Paradigma Keperawatan pada Keperawatan Maternitas Meliputi:  Manusia  Lingkungan  Sehat dan  Keperawatan  Wanita Terdiri dari wanita usia subur wanita pada usia subur (WUS) berkaitan dengan sistem reproduksi ,kehamilan,melahirkan,nifas,dan bayi baru lahir sampai umur 40 hari beserta keluarganya adalah anggota keluarga yang unik dan utuh, dan merupakan makhluk bio-psiko-sosial dan spiritual yang memiliki sifat individual dan dipengaruhi oleh usia dan tumbuh kembangnya .Salah satu tugas perkembangan wanita adalah pengalaman melahirkan anak yang dapat merupakan krisis situasi dalam keluarga tersebut apabila tidak mampu beradaptasi dengan baik
  • 9.  Linkungan Sikap ,nilai,dan perilaku seseorang sangat dipengaruhi oleh lingkungan budaya dan sosial disamping pengaruh fisik proses kehamilan dan persalinan serta nifas akan melibatkan semua anggota keluarga dan masyarakat .Proses kelahiran merupakan permulaan suatu bentuk hubungan baru dalam keluarga yang sangat penting sehingga pelayanan maternitas akan mendorong interaksi positif dari orang tua,bayi dan anggota keluarga lainya dengan menggunakan sumber-sumber dalam keluarga.  Sehat Sehat adalah keadaan terpenuhinya kebutuhan dasar,bersifat dinamikasosial ,perubahan-perubahan fisik dan psikososial mempengaruhi kesehatan seseorang .Setiap individu memiliki hak untuk sehat sehingga WUS dan ibu memiliki hak untuk mendapatkan pelayanan kesehatan yang berkualitas.  Keperawatan Ibu Keperawtan ibu merupakan pelayanan keperawatan profesisonal yang ditujukan kepada wanita usia subur pada masa usia subur (WUS) berkaitan dengan sistem reprodiksi ,kehamilan,melahirkan,nifas,antara dua kehamilan dan bayi baru lahir sampai umur 40 hari,beserta keluarganya serta berfokus pada pemenuhan kebutuhan dasar keluaraganya yang berfokus pada pemenuhan
  • 10. psikososial dengan menggunakan pendekatan pproses keperawatan. Keperawatan ibu memberikan asuhan keperawatan holistik dengan selalu mengahargai klien dengan keluarganya serta menyadari bahwa klien dan keluarga nya behak menentukan perawatan yang sesuai dengan dirinya. C.Tujuan Keperawatan Maternitas  Membantu (WUS) dan keluarganya dalam :  Mengatasi masalah reproduksi  Mempersiapkan diri dalam menghadapi kehamilan sampai kelahiran.  Membantu (PUS) melihat kehamilan dan persalinan sebagai proses yang menyenangkan dan normal.  Memberikan informasi atau pendidikan kesehatan yang adekuat kepada calon orang tua selama kehamilan dan persalinan.  Memahami keadaan sosial dan ekonomi klien.  Mendeteksi penyimpanan secara dini.
  • 11. BAB III PENUTUP A. KESIMPULAN Dari pembahasan di atas, dapat disimpulkan bahwa Keperawatan maternitas adalah pelayanan professional ,bermutu,mengakui secara berfokus pada /dan beradaptsi terhadap kebutuhan fisik dan psikososial ibu,keluarga dan bayinya.keluarga sebagai unit dasar masyarakat fungsi keluarga pentimg dalam memberikan dukungan selama chilbhearing dan membesarkan anak.Perkembangan yang di temukan dilapangan berkaitan dengan perubahan cara penyediaan pelayanan kesehayan ibu dan bayi nya. B. SARAN Adapun saran-saran dalam penulisan makalah ini adalah :  Dapat mengetahui dan menjalankan keperawatan maternitas.  Dapat meningkatkan wawasan tentang keperawatan maternitas.  Dengan disusunnya makalah ini kami mengharapkan kepada semua pembaca agar dapat mengetahui dan memahami dapat memberikan kritik dan saran ny keperawatan maternitas agar makalah ini dapat menjadi lebih baik dari sebelumnya. Demikian saran yang dapat penulis sampaikan semoga dapat membawa manfaat bagi semua pembaca.