SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
Download to read offline
i
KATA PENGANTAR
Alhamdullilah atas berkat rahmat Allah yang maha kuasa, saya bisa
menyelesaikan makalah ini sesuai dengan waktu yang di tetapkan, makalah ini
berisi tentang materi proses terciptanya manusia dari saripati tanah dan tugas
manusia sebagai khalifah, seperti yang telah kita ketahui bahwa manusia tercipta
dari tanah dan ditugaskan sebagai khalifah di muka bumi ini untuk menjadi umat
yang bertakwa seperti yang di jelaskan di dalam surat An-Nisa ayat 1 yang
artinya:
“wahai manusia, bertaqwalah kamu semua kepada tuhan (Rabb)mu yang telah
menciptakan kamu dari satu orang (Adam AS), dan kemudian dari padanya Dia
ciptakan istrinya dan kemudian dari mereka berdua Dia perkembang-biakkan
lelaki dan perempuan yang banyak. Dan bertaqwalah kamu sekalian kepada Allah
yang dengan nama-Nya kamu saling meminta satu dengan yang lain, dan
peliharalah silaturahim. Sesungguhnya Allah selalu menjaga dan mengawasi
kamu.”
Jadi kita sebagai khalifah yang di ciptakan oleh Allah sudah seharusnya bertakwa,
dan senantiasa menjaga apapun yang ada di muka bumi ini.
Makalah ini tidak semata-mata untuk memenuhi tugas mata kuliah
Pendidikan Agama Islam saja tetapi juga untuk menambah ilmu dan wawasan
saya pribadi, saya juga sangat berharap semua yang saya tuangkan disini bisa
bermanfaat untuk siapapun yang membaca karya tulis saya ini, saya sangat sadar
saya sebagai penulis masih memiliki kekurangan yang sangat banyak, jadi saya
sebagai penulis sangat berharap siapapun bisa menyampaikan koreksi apapun
kesalahan yang saya buat.
Cimahi, September 2017
Sahrul Sindriana
ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR.........................................................................................i
DAFTAR ISI........................................................................................................ii
BAB I....................................................................................................................1
1. Pendahuluan..............................................................................................1
2. Latar Belakang ..........................................................................................1
3. Rumusan Masalah.....................................................................................1
4. Tujuan .......................................................................................................1
BAB II ..................................................................................................................2
1. Proses Terciptanya Manusia dari Saripati Tanah......................................2
1.1. Proses Perkembangan Janin Minggu ke 1 – 2....................................3
1.2. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 16 ( 4 bulan ).........................4
1.3. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 37 – 40..................................5
2. Manusia Sebagai Khalifah di Muka Bumi................................................7
2.1. Tugas Manusia Sebagai Khalifah di Bumi.........................................10
2.1.1. Menuntut Ilmu Pengetahuan ...................................................10
2.1.2. Menjaga Diri Sendiri Agar Jauh dari Kesengsaraan...............11
2.1.3. Kekhalifahan Dalam Keluarga dan Rumah Tangga................14
2.1.4. Kekhalifahan dalam Masyarakat.............................................16
2.1.5. Tolong Menolong Dalam Kebaikan dan Ketaqwaan..............17
2.1.6. Menegakkan Keadilan Dalam Masyarakat .............................18
2.1.7. Berkalu Baik Terhadap Golongan Masyarakat yang Lemah ..18
2.1.8. Tugas Kekhalifahan Terhadap Alam ......................................19
BAB III.................................................................................................................21
1. Kesimpulan ...............................................................................................21
2. Penutup......................................................................................................21
iii
Daftar Pustaka...............................................................................................22
1
BAB I
1. Pendahuluan
Kita umat islam seluruh dunia sudah mengetahui bahwa manusia
pertama yang menghuni bumi adalah nabi Adam AS yang diturunkan dari
surga oleh Allah SWT, Manusia tercipta dari tanah termasuk nabi adam
dan kita semua, tetapi tidak banyak yang tau bagaimana proses terciptanya
manusia secara ilmiah dan bukti keilmiahan nya di dalam Al Qur‟an.
Setelah manusia tercipta, manusia ditugaskan oleh Allah SWT sebagai
Khalifah yang akan memimpin dan mengurus bumi dan isi Nya.
2. Latar Belakang
Banyak yang tau bahwa manusia diciptakan dari tanah oleh Allah
SWT tetapi masih banyak yang belum tau bagaimana proses terciptanya
manusia, oleh karena itu pada bab selanjutnya akan dijelaskan bagaimana
proses terciptanya manusia mulai dari setetes air mani sampai terlahir di
dunia dan bagaimana tugas manusia sebagai khalifah di muka bumi ini.
3. Rumusan Masalah
Makalah ini dibuat agar kita bisa paham bagaimana proses
terciptanya manusia dan apa tugas manusia sebagai khalifah di muka bumi
ini.
4. Tujuan
Makalah ini di buat bertujuan untuk memenuhi tugas mata kuliah
Agama yang di berikan oleh Bpk. Udin Komarudin, S.Ag, M.Pd. Selain
dari itu makalah ini juga bertujuan untuk menambah pengetahuan siapapun
yang membacanya khususnya saya sebagai penulis.
2
BAB II
1. Proses Tercipta Manusia dari Saripati Tanah
Tanah memiliki kandungan zat-zat asli yang disebut zat organis.
Zat organis terbentuk melalui proses persenyawaan antara carbonium (zat
arang) , oksigenium (zat pembakar), dan nitrogen (zat air). Zat-zat tersebut
kemudian bersenyawa dengan zat besi, yodium, kalium, silcum, dan
mangan. Dari proses-proses tersebut, barulah kemudian terbentuk zat
protein, inilah yang dinamakan zat-zat organis. Salah satu zat penting
dalam zat-zat organis adalah kalium, yang banyak terkandung dalam
jaringan tubuh terutama pada bagian otot-otot tubuh. Zat kalium memiliki
aktivitas dalam proses hayati yang berungsi dalam pembentukan badan
halus (zat-zat dalam tubuh manusia). Dengan berlangsung nya proteinisasi
maka terbentuklah proses penggantian (substitusi). Setelah proses
substitusi selesai, terjadilah proses penggempuran electron cosmic atau
sinar cosmic yang mewujudkan pembentukan atau disebut sebagai
formasi. Elektron cosmic memiliki kemampuan untuk merubah sifat-sifat
yang berasal dari tanah yang kemudian membentuk tubuh manusia.
Dari penjelasan tersebut, maksud manusia diciptakan dari tanah
jelaslah bahwa manusia memiliki untur-unsur zat yang mirip dengan apa
yang terkandung pada tanah. Kemudian dengan kuasa Allah Swt zat-zat
tanah diubah menjadi sperma (Air mani) melalui proses penciptaan.
Dijelakan juga di dalam Al Qur‟an bahwa manusia diciptakan dari tanah :
Yang memperindah segala sesuatu yang Dia ciptakan dan yang memulai
penciptaan manusia dari tanah. (QS As-Sajdah, 32:7).
3
Dan sungguh kami telah menciptakan manusia (Adam) dari tanah
liat kering dari lumpur hitam yang diberi bentuk.(QS Al-Hijr 15:23).
1.1. Proses Perkembangan Janin Minggu ke 1 - 2
Pembentukan antara sperma dan telur yang memberikan informasi
kepada tubuh bahwa telah ada calon bayi dalam rahim. Saat ini janin sudah
memiliki segala bekal genetik, sebuah kombinasi unik berupa 23 jenis
kromosom manusia. Sel-sel telur yang berada didalam rahim, berbentuk
seperti lingkaran sinar yg mengelilingi matahari sel ini akan bertemu
dengan sel-sel sperma dan memulai proses pembuahan, sekitar 5 juta sel
sperma sekaligus berenang menuju tujuan akhir mereka yaitu menuju sel
telur yang bersembunyi pada saluran sel telur. Walaupun pasukan sel
sperma ini sangat banyak, tetapi pada akhirnya hanya 1 sel saja yang bisa
menembus indung telur, Proses ini juga dijelaskan dalam Al-Quran :
Dan sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dari suatu
saripati (berasal) dari tanah. (QS Al-Mu’minun. 23:12).
Kemudian Kami jadikan saripati itu air mani (yang disimpan)
dalam tempat yang kokoh (rahim). (QS Al-Mu’minun. 23:13).
4
Kemudian air mani itu Kami jadikan segumpal darah, lalu
segumpal darah itu Kami jadikan segumpal daging, dan segumpal daging
itu Kami jadikan tulang belulang, lalu tulang belulang itu Kami bungkus
dengan daging. Kemudian Kami jadikan dia makhluk yang (berbentuk)
lain. Maka Maha sucilah Allah, Pencipta Yang Paling Baik. (QS Al-
Mu’minun. 23:14).
1.2. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 16 ( 4 Bulan )
Pada usia 16 minggu panjang fetus bayi sudah mencapai ± 12 cm
dengan berat 110 g. Bayi telah terbentuk sepenuhnya dan membutuhkan
nutrisi melalui plasenta. Bayi telah mempunyai tulang yang kuat dan mulai
bisa mendengar suara. Dalam proses pembentukan ini system peredaran
darah adalah yang pertama terbentuk dan berfungsi, dan pada usia ini
pergerakan bayi juga sudah mulai terasa. Proses ini juga diterangkan di
dalam Al-Qur‟an dan Hadist :
Dan mereka bertanya kepadamu tentang roh. Katakanlah: "Roh itu
termasuk urusan Tuhan-ku, dan tidaklah kamu diberi pengetahuan
melainkan sedikit". (QS Al-Isra 17:85).
5
(7) Yang membuat segala sesuatu yang Dia ciptakan sebaik-
baiknya dan Yang memulai penciptaan manusia dari tanah. (8) Kemudian
Dia menjadikan keturunannya dari saripati air yang hina.(9) Kemudian Dia
menyempurnakan dan meniupkan ke dalamnya roh (ciptaan)-Nya dan Dia
menjadikan bagi kamu pendengaran, penglihatan dan hati; (tetapi) kamu
sedikit sekali bersyukur. (QS As-sajdah 32:7-9).
Sesungguhnya salah seorang diantara kalian dipadukan bentuk
ciptaannya dalam perut ibunya selama empat puluh hari (dalam bentuk
mani) lalu menjadi segumpal darah selama itu pula (selama 40 hari), lalu
menjadi segumpal daging selama itu pula, kemudian Allah mengutus
malaikat untuk meniupkan ruh pada janin tersebut, lalu ditetapkan baginya
empat hal: rizkinya, ajalnya, perbuatannya, serta kesengsaraannya dan
kebahagiaannya.” [Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Mas’ud
Radhiyallahu‘anhu].
1.3. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 37-40
Pada kehamilan di usia 37 minggu (Hampir 9 Bulan) Kepala bayi
turun ke ruang pelvik. Bentuk bayi semakin membulat dan kulitnya
menjadi merah jambu. Rambutnya tumbuh dengan lebat dan bertambah
5cm. Kuku terbentuk dengan sempurna. Bayi sudah bisa melihat adanya
cahaya diluar rahim. Bayi pada saat ini sedang belajar untuk mengenal
6
aktifitas harian, selain itu bayi juga sedang belajar untuk melakukan
pernafasan walaupun pernafasannya masih dilakukan di dalam air. Berat
badan bayi di minggu ini 2700-2800 gram, dengan tinggi 48-49 cm. Pada
minggu ke 38 hingga mingg ke 40 proses pembentukan bayi telah berakhir
dan bayi siap dilahirkan.
Adapun hadist yang menjelaskan tentang proses pertumuhan janin
sampai kelahiran :
Dia-lah yang menciptakan kamu dari tanah kemudian dari setetes
mani, sesudah itu dari segumpal darah, kemudian dilahirkannya kamu
sebagai seorang anak, kemudian (kamu dibiarkan hidup) supaya kamu
sampai kepada masa (dewasa), kemudian (dibiarkan kamu hidup lagi)
sampai tua, di antara kamu ada yang diwafatkan sebelum itu. (Kami
perbuat demikian) supaya kamu sampai kepada ajal yang ditentukan dan
supaya kamu memahami(nya). (QS Al-Mu’min 40:67).
7
2. Manusia Sebagai Khalifah di Muka Bumi
Menurut bahasa, Khalifah (‫فة‬ ‫ي‬ ‫ل‬ ‫خ‬ Khalīfah) merupakan mashdar
dari fi‟il madhi khalafa , yang berarti : menggantikan atau menempati
tempatnya.
Sedangkan dalam pengertian syariah, Khailifah digunakan
untuk menyebut orang yang menggantikan Nabi Muhammad SAW
(setelah beliau wafat) dalam kepemimpinan Negara Islam.Khalifah juga
sering disebut sebagai Amīr al-Mu’minīn (‫ير‬ ‫أم‬ ‫ين‬ ‫ن‬ ‫مؤم‬ ‫)ال‬ atau “pemimpin
orang yang beriman”
Hanya saja, para ulama mempunyai sudut pandang yang berbeda-
beda mengenai kedudukan Khalifah. Adanya perbedaan sudut pandang
inilah yang menyebabkan ada banyaknya definisi untuk khalifah (mereka
tidak meyepakati satu definisi tertentu untuk khalifah).
Beberapa definisi khalifah menurut para ulama:
1. menurut, Imam Al-Mawardi (w. 450 H/1058 M), Khalifah ditetapkan
bagi pengganti kenabian dalam penjagaan agama dan pengaturan
urusan dunia
2. menurut, Imam Al-Baidhawi (w. 685 H/1286 M), Khalifah adalah
pengganti bagi Rasulullah SAW oleh seseorang dari beberapa orang
dalam penegakan hukum-hukum syariah, pemeliharaan hak milik
umat, yang wajib diikuti oleh seluruh umat .
3. menurut, Imam Al-Juwayni (w. 478 H/1085 M), Khalifah adalah
kepemimpinan yang bersifat menyeluruh (riyasah taammah) sebagai
kepemimpinan yang berkaitan dengan urusan khusus dan urusan
umum dalam kepentingan-kepentingan agama dan dunia
Di dalam kepemerintahannya, Khalifah berperan sebagai
kepala ummat baik urusan Negara maupun urusan agama.
Pengangkatan khalifah dilakukan baik melalui penunjukkan ataupun
8
melalui majelis Syura‟ (majelis Ahlul Ilmi wal Aqdi ) yakni ahli ilmu
keagamaan dan mengerti permasalahan ummat.
Sedangkan Khilafah adalah nama sebuah sistem
pemerintahan yang menggunakan Islam sebagai ideologi serta
undang-undang nya mengacu pada Al-Quran dan Hadist.
Allah Swt berfirman :
Ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada para Malaikat:
"Sesungguhnya Aku hendak menjadikan seorang khalifah di muka
bumi." Mereka berkata: "Mengapa Engkau hendak menjadikan
(khalifah) di bumi itu orang yang akan membuat kerusakan padanya
dan menumpahkan darah, padahal kami senantiasa bertasbih dengan
memuji Engkau dan mensucikan Engkau?" Tuhan berfirman:
"Sesungguhnya Aku mengetahui apa yang tidak kamu ketahui.". (QS
Al-Baqarah 2:30).
Dia-lah yang menjadikan kamu khalifah-khalifah di muka
bumi. Barang- siapa yang kafir, maka (akibat) kekafirannya
menimpa dirinya sendiri. Dan kekafiran orang-orang yang kafir itu
9
tidak lain hanyalah akan menambah kemurkaan pada sisi Tuhannya
dan kekafiran orang-orang yang kafir itu tidak lain hanyalah akan
menambah kerugian mereka belaka. (QS Al Fathir 35:39).
Dan Dia lah yang menjadikan kamu penguasa-penguasa di
bumi dan Dia meninggikan sebahagian kamu atas sebahagian
(yang lain) beberapa derajat, untuk mengujimu tentang apa yang
diberikan-Nya kepadamu. Sesungguhnya Tuhanmu amat cepat
siksaan-Nya dan sesungguhnya Dia Maha Pengampun lagi Maha
Penyayang.(QS Al-An’am 6:165).
Dan sesungguhnya telah Kami muliakan anak-anak Adam,
Kami angkut mereka di daratan dan di lautan [862]
, Kami beri
mereka rezki dari yang baik-baik dan Kami lebihkan mereka
dengan kelebihan yang sempurna atas kebanyakan makhluk yang
telah Kami ciptakan.(QS Al-Isra 17:70).
10
2.1. Tugas Manusia Sebagai Khalifah di Bumi
Allah menciptakan manusia di muka bumi sebagai Khalifah yang
akan menjadi pemimpin dan menjadi makhluk yang akan memimpin dan
mengatur alam dunia ini.
2.1.1. Menuntut Ilmu Pengetahuan
Di dalam Islam, menuntut ilmu merupakan perintah sekaligus
kewajiban. Manusia diperintahkan untuk menuntut ilmu, karena
dengan ilmu pengetahuan kita bisa mencapai apa yang dicita-citakan
baik di dunia maupun di akhirat.
Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda:
“Menuntut ilmu merupakan kewajiban bagi setiap muslim.”
(Hadits sahih, diriwayatkan dari beberapa sahabat
diantaranya: Anas bin Malik, Ibnu Abbas, Ibnu Umar, Ali bin
Abi Thalib, dan Abu Sa’id Al-Khudri Radhiallahu Anhum. Lihat:
Sahih al-jami: 3913).
Pengetahuan itu diperoleh manusia bukan hanya dengan
penalaran, melainkan juga dengan kegiatan berfikir lainnya, dengan
perasaan dan intuisi. Lain halnya dengan hewan yang tidak memiliki
potensi tersebut karena hewan tidak mampu berbuat seperti apa yang
dapat dicapai oleh manusia. Maka sangat beralasan jika Allah
memerintahkan manusia untuk menggali lautan ilmu-Nya.
Seberapapun tingginya ilmu dan pengetahuan manusia,
hanyalah merupakan sebagian kecil saja dari ilmu Allah. Namun
kesempatan untuk memperoleh sebagian-sebagian dari ilmu Allah
yang lain tetaplah ada selama manusia mempunyai kemauan,
kemampuan dan usaha.
11
Dalam mencari ilmu pengetahuan, hendaklah yang dapat
memberikan manfaat bagi kebaikan di dunia dan di akhirat baik untuk
diri kita sendiri maupun untuk orang lain. Mengajarkan ilmu kepada
orang lain merupakan sadaqoh, sesuai dengan sabda Nabi,
Selagi ada kesempatan untuk mencari ilmu dan sebelum Allah
mencabut atau mengangkat ilmu dari manusia, maka carilah ilmu
sebanyak-banyaknya untuk kita manfaatkan serta kita amalkan di
jalanNya. Sebab ilmu yang bermanfaat merupakan salah satu amal
jariyah yang tak akan terputus.
“Sesungguhnya dunia adalah terkutuk dan terkutuklah semua
penghuninya kecuali orang-orang yang mengingat Allah, para wali
Allah, para orang-orang yang berilmu dan juga orang orang yang
belajar untuk mendatkan ilmu” (HR Tirmidzi dari Abu Hurairah).
2.1.2. Menjaga Diri Sendiri Agar Jauh dari Kesengsaraan
Sebagai manusia kita harus menjauhi hal-hal yang akan
membawa kesengsaraan baik kesengsaraan di duni maupun
kesengsaraan di akhirat. Salah satu cara untuk menjauhi kesengsaraan
di duni adalah membelanjakan harta kita di jalan Allah swt atau
dikenal dengan istilah Fisabillillah, orang yang senantiasa
membelanjakan harta nya di jalan Allah adalah mukmin sejati, dalam
hal ini, Allah SWT tidak sekedar memerintahkan melainkan juga
memberikan motivasi yang begitu indah, agar tidak bergerak untuk
melaksanakannya. Sebagai contoh motivasi yang diberikan salah -
satunya terdapat pada surat Al-Baqarah Ayat 265 :
12
Dan perumpamaan orang-orang yang membelanjakan hartanya
karena mencari keridhaan Allah dan untuk keteguhan jiwa mereka,
seperti sebuah kebun yang terletak di dataran tinggi yang disiram oleh
hujan lebat, maka kebun itu menghasilkan buahnya dua kali lipat. Jika
hujan lebat tidak menyiraminya, maka hujan gerimis (pun memadai).
Dan Allah Maha Melihat apa yang kamu perbuat.(QS Al-Baqarah
2:265).
Membelanjakan/Menafkahkan (ber-infaq) harta di jalan nya
dapat memperkuat jiwa dan akhlaq orang yang melakukan nya.
Dorongan atau motivasi yang diberikan dengan cara lain oleh Allah
SWT kepada kita, terdapat disalam surat Al-hadid Ayat 7:
Berimanlah kamu kepada Allah dan Rasul-Nya dan
nafkahkanlah sebagian dari hartamu yang Allah telah menjadikan
kamu menguasainya (l457). Maka orang-orang yang beriman di antara
kamu dan menafkahkan (sebagian) dari hartanya memperoleh pahala
yang besar.(QS Al-hadid 57:7).
13
Untuk manjaukah diri dari kesengsaraan di kehidupan
setelah mati kita juga harus menjauhi perbuatan-perbuatan yang akan
mendekatkan diri kepada kesengsaraan di akhirat. Agar kita jauh dari
kesengsaraan akhirat dan dekat dengan kebahagiaan di akhirat kita
harus bertaqwa kepada Allah swt. Allah SWT berfirman dalam surat
Ali‟imran Ayat 133 :
Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan
kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan
untuk orang-orang yang bertakwa. (QS Ali’imran 3:133).
Ketika seseorang melepaskan diri dari kekafiran dan mengada-
adakan sekutu-sekutu bagi Allah, dia disebut orang yang taqwa. Di
dalam pengertian ini semua orang beriman tergolong taqwa meskipun
mereka masih terlibat beberapa dosa. Allah SWT berfirman dalam
surat Ali‟Imran Ayat 102 :
Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah
sebenar-benar takwa kepada-Nya; dan janganlah sekali-kali kamu mati
melainkan dalam keadaan beragama Islam.(QS Ali’imran 3:102).
Oleh karena itu kita sebagai mukmin yang bertaqwa harus
menjauhi segala larangan Allah SWT dan menjalankan semua
kewajiban yang seharusnya kita lakukan sebagai Khalifah di bumi.
14
2.1.3. Kekhalifahan Dalam Keluarga dan Rumah Tangga
Allah SWT Berfirman :
Kaum laki-laki itu adalah pemimpin bagi kaum wanita, oleh
karena Allah telah melebihkan sebahagian mereka (laki-laki) atas
sebahagian yang lain (wanita), dan karena mereka (laki-laki) telah
menafkahkan sebagian dari harta mereka. Sebab itu maka wanita yang
saleh, ialah yang ta'at kepada Allah lagi memelihara diri [289]
ketika
suaminya tidak ada, oleh karena Allah telah memelihara (mereka) [290]
.
Wanita-wanita yang kamu khawatirkan nusyuznya [291]
, maka
nasehatilah mereka dan pisahkanlah mereka di tempat tidur mereka,
dan pukullah mereka. Kemudian jika mereka mentaatimu, maka
janganlah kamu mencari-cari jalan untuk menyusahkannya [292]
.
Sesungguhnya Allah Maha Tinggi lagi Maha Besar. (Q.S An-nisa
4:34).
15
Hai orang-orang yang beriman, peliharalah dirimu dan
keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan
batu. penjaganya malaikat-malaikat yang kasar, keras, dan tidak
mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-Nya kepada
mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.(QS At-
tamrin 66:6)
Hai orang-orang yang beriman, tidak halal bagi kamu
mempusakai wanita dengan jalan paksa [278]
dan janganlah kamu
menyusahkan mereka karena hendak mengambil kembali sebagian
dari apa yang telah kamu berikan kepadanya, terkecuali bila mereka
melakukan pekerjaan keji yang nyata [279]
. Dan bergaullah dengan
mereka secara patut. Kemudian bila kamu tidak menyukai mereka,
(maka bersabarlah) karena mungkin kamu tidak menyukai sesuatu,
padahal Allah menjadikan padanya kebaikan yang banyak.(QS An-
Nisa 4:19).
16
Hadits-hadits :
Dari Ibnu „Umar r.a, ia berkata, aku mendengan Rasullulah
SAW bersabda : “Kalian semua itu pemimpin, dan kalian semua akan
ditanya kepemimpinannya, dan kaum lelaki itu pemimpin bagi
keluarganya dan akan ditanya tentang kepemimpinannya.”(H.R
Bukhari Mislim)
Dari „Aisyah r.a, ia berkata, Rasulullah SAW bersabda : “Yang
paling baik di antara kalian adalah yang paling baik kepada istrinya,
dan aku adalah orang yang paling baik kepada istri-istriku.”(H.R.
Ibnu Majah)
2.1.4. Kekhalifahan dalam Masyarakat
Untuk mewujudkan persatuan dan kesatuan umat Allah SWT
Berfirman dalam Al-Qur‟an :
Orang-orang beriman itu sesungguhnya bersaudara. Sebab itu
damaikanlah (perbaikilah hubungan) antara kedua saudaramu itu dan
takutlah terhadap Allah, supaya kamu mendapat rahmat.(QS Al-
Hujurat 49:10)
17
Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari
seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu
berbangsa - bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling kenal-
mengenal. Sesungguhnya orang yang paling mulia diantara kamu
disisi Allah ialah orang yang paling taqwa diantara kamu.
Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal. QS Al-
Hujurat 49:13)
2.1.5. Tolong Menolong Dalam Kebaikan dan Ketaqwaan
Allah SWT berfirman dalah Al‟Quran :
Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu melanggar
syi'ar-syi'ar Allah [389]
, dan jangan melanggar kehormatan bulan-bulan
haram [390]
, jangan (mengganggu) binatang-binatang had-ya [391]
, dan
binatang-binatang qalaa-id [392]
, dan jangan (pula) mengganggu orang-
orang yang mengunjungi Baitullah sedang mereka mencari kurnia dan
keredhaan dari Tuhannya [393]
dan apabila kamu telah menyelesaikan
ibadah haji, maka bolehlah berburu. Dan janganlah sekali-kali
kebencian(mu) kepada sesuatu kaum karena mereka menghalang-
halangi kamu dari Masjidilharam, mendorongmu berbuat aniaya
18
(kepada mereka). Dan tolong-menolonglah kamu dalam
(mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-menolong
dalam berbuat dosa dan pelanggaran. Dan bertakwalah kamu kepada
Allah, sesungguhnya Allah amat berat siksa-Nya.(SQ Al-maidah 5:2)
2.1.6. Menegakkan Keadilan Dalam Masyarakat
Wahai orang-orang yang beriman, jadilah kamu orang yang
benar- benar penegak keadilan, menjadi saksi karena Allah biarpun
terhadap dirimu sendiri atau ibu bapa dan kaum kerabatmu. Jika ia [361]
kaya ataupun miskin, maka Allah lebih tahu kemaslahatannya. Maka
janganlah kamu mengikuti hawa nafsu karena ingin menyimpang dari
kebenaran. Dan jika kamu memutar balikkan (kata-kata) atau enggan
menjadi saksi, maka sesungguhnya Allah adalah Maha Mengetahui
segala apa yang kamu kerjakan. (QS An-nisa 4:135)
2.1.7. Berlaku Baik Terhadap Golongan Masyarakat yang Lemah
Allah berfirman dalam al-quran :
19
Sesungguhnya zakat-zakat itu, hanyalah untuk orang-
orang fakir, orang-orang miskin, pengurus-pengurus zakat, para
mu'allaf yang dibujuk hatinya, untuk (memerdekakan) budak, orang-
orang yang berhutang, untuk jalan Allah dan untuk mereka yuang
sedang dalam perjalanan, sebagai suatu ketetapan yang diwajibkan
Allah, dan Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana [647]
.(QS At-
taubah 9:60)
Dan berikanlah kepada anak-anak yatim (yang sudah
balig) harta mereka, jangan kamu menukar yang baik dengan yang
buruk dan jangan kamu makan harta mereka bersama hartamu.
Sesungguhnya tindakan-tindakan (menukar dan memakan) itu, adalah
dosa yang besar.(QS An-nisa 4:2)
2.1.8. Tugas Kekhalifahan Terhadap Alam
Mengulturkan natur (membudayakan alam), yakni alam
yang tersedia ini agar dibudayakan, sehingga menghasilkan karya-
karya yang bermanfaat bagi kemaslahatan hidup manusia.
Menaturkan kultur (mengalamkan budaya), yakni budaya
atau hasi karya manusia harus disesuaikan dengan kondisi aam, jangan
sampai merusak alam atau lingkungan hidup, agar tidakmenimbulkan
malapetaka bagi manusia dan lingkungannya.
MengIslamkan kultur (mengIslamkan budaya), yakni
dalam berbudaya harus tetap komitmen dengan nilai- nilai Islam yang
20
rahmatan lil-„alamin, sehingga berbudaya berarti mengerahkan segala
tenaga, cipta, rasa dan karsa, serta bakat manusia untuk mencari dan
menemukan kebenaran ajaran Islam atau kebenaran ayat-ayat serta
keagungan dan kebesaran Ilahi.
21
BAB III
1. Kesimpulan
Terbukti bahwa memang benar manusia tercipta dari tanah melalui
proses pombentukan sperma dari saripati tanah, dan proses pembuahan
sampai dengan kelahiran bisa dijelaskan secara ilmiah dan dijelaskan juga
di dalam Al Qur‟an dan hadits, dan setelah lahir manusia sudah seharusnya
melaksanakan apa yang diperintahkan oleh Allah SWT.
2. Penutup
Terimakasih kepada Bpk. Udin Komarudin, S.Ag, M.Pd. yang
telah memberikan tugas sehingga saya bisa menggali lebih dalam ilmu
pengetahuan dan kandungan ayat yang terdapat pada materi terciptanya
manusia dari tanah, dan manusia sebagai khalifah di bumi. Terimakasih
juga kepada seluruh penulis website maupun buku yang menjadi referensi
penulisan makalah ini. Saya berharap karya tulis saya selanjutnya bisa
lebih baik lagis, dan saya harap apa yang saya tulis bisa berguna dan
bermanfaat untuk siapapun yang membaca nya.
22
DAFTAR PUSTAKA
Al Quran
Mukhtar , Syahril. 2017 .: waqffoundation.wordpress.com/2015/07/31/tafsir-
manusia-sebagai-khalifah-allah-di-bumi/
Ahmad , Imtiaz. 1999. Nasehat untuk akal yang dahaga. Madina Munawwara :
AL-RASHEED PRINTERS.
Majid, Mujag. 2017. : https://www.youtube.com/watch?v=Pa2MB1b0C70
Aziz , abdul. 2017. : https://abdulaziz96.wordpress.com/2015/03/17/pengertian-
manusia/
2017. : http://news.viatekno.com/2016/08/apakah-manusia-tercipta-dari-tanah-
atau.html
2017. :http://www.indoquran.web.id/#
2017. :http://adi-spog.com/gambar-proses-bayi-janin-di-dalam-kandungan-
perkembangan-pertumbuhan/
2017. :https://almanhaj.or.id/3033-proses-dan-perkembangan-janin-di-rahim.html
2017. :https://khalifah000.wordpress.com/pengertian-khalifah/
2017. :http://blog.unnes.ac.id/malikhatundayyanah/2015/11/24/tugas-manusia-
sebagai-khalifah-di-muka-bumi/
Zakaria, A. 2005. Materi Da’wah. Bandung : Risalah Press.

More Related Content

What's hot

Sejarah peradaban islam 1
Sejarah peradaban islam 1Sejarah peradaban islam 1
Sejarah peradaban islam 1Chaerul Uman
 
Ceramah islam tentang pergaulan bebas
Ceramah islam tentang pergaulan bebasCeramah islam tentang pergaulan bebas
Ceramah islam tentang pergaulan bebasAndi Temme
 
Akidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalam
Akidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalamAkidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalam
Akidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalamAbulkhair Abdullah
 
Presentasi nikah beda agama
Presentasi nikah beda agamaPresentasi nikah beda agama
Presentasi nikah beda agamaMarhamah Saleh
 
ALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAM
ALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAMALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAM
ALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAMaries Lailiyah
 
Makalah alquran hadist
Makalah alquran hadistMakalah alquran hadist
Makalah alquran hadistRaden Sengkuni
 
Sosiologi tawuran pelajar
Sosiologi tawuran pelajarSosiologi tawuran pelajar
Sosiologi tawuran pelajarNita Mardiana
 
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anTugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anNur Alfiyatur Rochmah
 
Ppt pondok pesantren
Ppt pondok pesantrenPpt pondok pesantren
Ppt pondok pesantrenabdusshofi
 
Ppt peradaban islam di dunia
Ppt peradaban islam di duniaPpt peradaban islam di dunia
Ppt peradaban islam di duniaMaverick60
 
Paradigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap Islam
Paradigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap IslamParadigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap Islam
Paradigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap IslamIzzatul Ulya
 
Power Point Abu bakar assyiddiq
Power Point Abu bakar assyiddiqPower Point Abu bakar assyiddiq
Power Point Abu bakar assyiddiqmawardi ardi
 
Fase fase pemerintahan daulah abbasiyah
Fase fase pemerintahan daulah abbasiyahFase fase pemerintahan daulah abbasiyah
Fase fase pemerintahan daulah abbasiyahafinnafia
 
Dalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum Islam
Dalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum IslamDalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum Islam
Dalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum IslamAnas Wibowo
 
20130608, ideologi kammi, upgrading unja
20130608, ideologi kammi, upgrading unja20130608, ideologi kammi, upgrading unja
20130608, ideologi kammi, upgrading unjadhipra
 
Aliran wahabi
Aliran wahabiAliran wahabi
Aliran wahabiaswajanu
 

What's hot (20)

Sejarah peradaban islam 1
Sejarah peradaban islam 1Sejarah peradaban islam 1
Sejarah peradaban islam 1
 
Ceramah islam tentang pergaulan bebas
Ceramah islam tentang pergaulan bebasCeramah islam tentang pergaulan bebas
Ceramah islam tentang pergaulan bebas
 
Akidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalam
Akidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalamAkidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalam
Akidah, ushuluddin, teologi, tauhid, dan ilmu kalam
 
Wali songo
Wali songoWali songo
Wali songo
 
Presentasi nikah beda agama
Presentasi nikah beda agamaPresentasi nikah beda agama
Presentasi nikah beda agama
 
ALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAM
ALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAMALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAM
ALIRAN DAN DOKTRIN KEAGAMAAN DALAM ILMU KALAM
 
Makalah Ilmu Kalam
Makalah Ilmu KalamMakalah Ilmu Kalam
Makalah Ilmu Kalam
 
Makalah alquran hadist
Makalah alquran hadistMakalah alquran hadist
Makalah alquran hadist
 
Sosiologi tawuran pelajar
Sosiologi tawuran pelajarSosiologi tawuran pelajar
Sosiologi tawuran pelajar
 
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anTugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
 
Ppt pondok pesantren
Ppt pondok pesantrenPpt pondok pesantren
Ppt pondok pesantren
 
Ppt peradaban islam di dunia
Ppt peradaban islam di duniaPpt peradaban islam di dunia
Ppt peradaban islam di dunia
 
Paradigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap Islam
Paradigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap IslamParadigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap Islam
Paradigma Sekularistik dan Pengaruh Terhadap Islam
 
Kulliyat Khamsah
Kulliyat KhamsahKulliyat Khamsah
Kulliyat Khamsah
 
Power Point Abu bakar assyiddiq
Power Point Abu bakar assyiddiqPower Point Abu bakar assyiddiq
Power Point Abu bakar assyiddiq
 
Al Mutazilah
Al MutazilahAl Mutazilah
Al Mutazilah
 
Fase fase pemerintahan daulah abbasiyah
Fase fase pemerintahan daulah abbasiyahFase fase pemerintahan daulah abbasiyah
Fase fase pemerintahan daulah abbasiyah
 
Dalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum Islam
Dalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum IslamDalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum Islam
Dalil-Dalil Syariah - Sumber-Sumber Hukum Islam
 
20130608, ideologi kammi, upgrading unja
20130608, ideologi kammi, upgrading unja20130608, ideologi kammi, upgrading unja
20130608, ideologi kammi, upgrading unja
 
Aliran wahabi
Aliran wahabiAliran wahabi
Aliran wahabi
 

Similar to TERCIPTANYA MANUSIA

2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdf
2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdf2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdf
2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdfmuhammadsahir5
 
Tafsir tarbawi ke1
Tafsir tarbawi ke1Tafsir tarbawi ke1
Tafsir tarbawi ke1umiisnartini
 
Manusia dan tugasnya di muka bumi
Manusia dan tugasnya di muka bumiManusia dan tugasnya di muka bumi
Manusia dan tugasnya di muka bumikhumairoh
 
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadahManusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadahkhoirulhuda891
 
Makalah manusia dan tugasnya
Makalah manusia dan tugasnyaMakalah manusia dan tugasnya
Makalah manusia dan tugasnyaAevunxCthm
 
Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)
Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)
Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)Ajlaa Queena
 
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumiProses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumiSeptian Muna Barakati
 
Keajaiban penciptaan manusia1
Keajaiban penciptaan manusia1Keajaiban penciptaan manusia1
Keajaiban penciptaan manusia1Fitri Ifony
 
Bahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu oleh
Bahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu olehBahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu oleh
Bahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu olehHelmon Chan
 

Similar to TERCIPTANYA MANUSIA (20)

Uswat
UswatUswat
Uswat
 
Makalah_agama.docx
Makalah_agama.docxMakalah_agama.docx
Makalah_agama.docx
 
2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdf
2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdf2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdf
2017_biopsiko_PENCIPTAAN MANUSIA.pdf
 
Tafsir tarbawi ke1
Tafsir tarbawi ke1Tafsir tarbawi ke1
Tafsir tarbawi ke1
 
Tafsir tarbawi ke1
Tafsir tarbawi ke1Tafsir tarbawi ke1
Tafsir tarbawi ke1
 
Manusia dan tugasnya di muka bumi
Manusia dan tugasnya di muka bumiManusia dan tugasnya di muka bumi
Manusia dan tugasnya di muka bumi
 
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadahManusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
Manusia dan tugasnya di muka bumi serta keikhlasan beribadah
 
Makalah manusia dan tugasnya
Makalah manusia dan tugasnyaMakalah manusia dan tugasnya
Makalah manusia dan tugasnya
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)
Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)
Bab 1: Islam Sebagai Ad-Din (UITM CTU101)
 
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumiProses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
Proses kejadian manusia dan tugasnya sebagai khalifah di muka bumi
 
Spe Bab2
Spe Bab2Spe Bab2
Spe Bab2
 
Modul
ModulModul
Modul
 
Proses kejadian manusia
Proses kejadian manusiaProses kejadian manusia
Proses kejadian manusia
 
Pandangan islam tentang kehamilan
Pandangan islam tentang kehamilanPandangan islam tentang kehamilan
Pandangan islam tentang kehamilan
 
Pandangan islam tentang kehamilan
Pandangan islam tentang kehamilanPandangan islam tentang kehamilan
Pandangan islam tentang kehamilan
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Keajaiban penciptaan manusia1
Keajaiban penciptaan manusia1Keajaiban penciptaan manusia1
Keajaiban penciptaan manusia1
 
Bahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu oleh
Bahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu olehBahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu oleh
Bahan motivasi dan dawah Proses penciptaan manusia 14 abad yang lalu oleh
 

More from Sahrul Sindriana

laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )
laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )
laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )Sahrul Sindriana
 
Kata pengantar,daftar isi prakarya
Kata pengantar,daftar isi prakaryaKata pengantar,daftar isi prakarya
Kata pengantar,daftar isi prakaryaSahrul Sindriana
 
Cover prakarya dan kewirausahaan
Cover prakarya dan kewirausahaanCover prakarya dan kewirausahaan
Cover prakarya dan kewirausahaanSahrul Sindriana
 
Perancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunakPerancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunakSahrul Sindriana
 
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaLaporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaSahrul Sindriana
 
HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)
HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)
HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)Sahrul Sindriana
 

More from Sahrul Sindriana (8)

Constructor
ConstructorConstructor
Constructor
 
laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )
laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )
laporan prakarya dan kewirausahaan ( Observasi )
 
Kata pengantar,daftar isi prakarya
Kata pengantar,daftar isi prakaryaKata pengantar,daftar isi prakarya
Kata pengantar,daftar isi prakarya
 
Cover prakarya dan kewirausahaan
Cover prakarya dan kewirausahaanCover prakarya dan kewirausahaan
Cover prakarya dan kewirausahaan
 
Perancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunakPerancangan perangkat lunak
Perancangan perangkat lunak
 
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaLaporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
 
HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)
HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)
HTML (HYPER TEXT MARKUP LANGUAGE)
 
DASAR HTML
DASAR HTMLDASAR HTML
DASAR HTML
 

Recently uploaded

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 

Recently uploaded (20)

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 

TERCIPTANYA MANUSIA

  • 1. i KATA PENGANTAR Alhamdullilah atas berkat rahmat Allah yang maha kuasa, saya bisa menyelesaikan makalah ini sesuai dengan waktu yang di tetapkan, makalah ini berisi tentang materi proses terciptanya manusia dari saripati tanah dan tugas manusia sebagai khalifah, seperti yang telah kita ketahui bahwa manusia tercipta dari tanah dan ditugaskan sebagai khalifah di muka bumi ini untuk menjadi umat yang bertakwa seperti yang di jelaskan di dalam surat An-Nisa ayat 1 yang artinya: “wahai manusia, bertaqwalah kamu semua kepada tuhan (Rabb)mu yang telah menciptakan kamu dari satu orang (Adam AS), dan kemudian dari padanya Dia ciptakan istrinya dan kemudian dari mereka berdua Dia perkembang-biakkan lelaki dan perempuan yang banyak. Dan bertaqwalah kamu sekalian kepada Allah yang dengan nama-Nya kamu saling meminta satu dengan yang lain, dan peliharalah silaturahim. Sesungguhnya Allah selalu menjaga dan mengawasi kamu.” Jadi kita sebagai khalifah yang di ciptakan oleh Allah sudah seharusnya bertakwa, dan senantiasa menjaga apapun yang ada di muka bumi ini. Makalah ini tidak semata-mata untuk memenuhi tugas mata kuliah Pendidikan Agama Islam saja tetapi juga untuk menambah ilmu dan wawasan saya pribadi, saya juga sangat berharap semua yang saya tuangkan disini bisa bermanfaat untuk siapapun yang membaca karya tulis saya ini, saya sangat sadar saya sebagai penulis masih memiliki kekurangan yang sangat banyak, jadi saya sebagai penulis sangat berharap siapapun bisa menyampaikan koreksi apapun kesalahan yang saya buat. Cimahi, September 2017 Sahrul Sindriana
  • 2. ii DAFTAR ISI KATA PENGANTAR.........................................................................................i DAFTAR ISI........................................................................................................ii BAB I....................................................................................................................1 1. Pendahuluan..............................................................................................1 2. Latar Belakang ..........................................................................................1 3. Rumusan Masalah.....................................................................................1 4. Tujuan .......................................................................................................1 BAB II ..................................................................................................................2 1. Proses Terciptanya Manusia dari Saripati Tanah......................................2 1.1. Proses Perkembangan Janin Minggu ke 1 – 2....................................3 1.2. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 16 ( 4 bulan ).........................4 1.3. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 37 – 40..................................5 2. Manusia Sebagai Khalifah di Muka Bumi................................................7 2.1. Tugas Manusia Sebagai Khalifah di Bumi.........................................10 2.1.1. Menuntut Ilmu Pengetahuan ...................................................10 2.1.2. Menjaga Diri Sendiri Agar Jauh dari Kesengsaraan...............11 2.1.3. Kekhalifahan Dalam Keluarga dan Rumah Tangga................14 2.1.4. Kekhalifahan dalam Masyarakat.............................................16 2.1.5. Tolong Menolong Dalam Kebaikan dan Ketaqwaan..............17 2.1.6. Menegakkan Keadilan Dalam Masyarakat .............................18 2.1.7. Berkalu Baik Terhadap Golongan Masyarakat yang Lemah ..18 2.1.8. Tugas Kekhalifahan Terhadap Alam ......................................19 BAB III.................................................................................................................21 1. Kesimpulan ...............................................................................................21 2. Penutup......................................................................................................21
  • 4. 1 BAB I 1. Pendahuluan Kita umat islam seluruh dunia sudah mengetahui bahwa manusia pertama yang menghuni bumi adalah nabi Adam AS yang diturunkan dari surga oleh Allah SWT, Manusia tercipta dari tanah termasuk nabi adam dan kita semua, tetapi tidak banyak yang tau bagaimana proses terciptanya manusia secara ilmiah dan bukti keilmiahan nya di dalam Al Qur‟an. Setelah manusia tercipta, manusia ditugaskan oleh Allah SWT sebagai Khalifah yang akan memimpin dan mengurus bumi dan isi Nya. 2. Latar Belakang Banyak yang tau bahwa manusia diciptakan dari tanah oleh Allah SWT tetapi masih banyak yang belum tau bagaimana proses terciptanya manusia, oleh karena itu pada bab selanjutnya akan dijelaskan bagaimana proses terciptanya manusia mulai dari setetes air mani sampai terlahir di dunia dan bagaimana tugas manusia sebagai khalifah di muka bumi ini. 3. Rumusan Masalah Makalah ini dibuat agar kita bisa paham bagaimana proses terciptanya manusia dan apa tugas manusia sebagai khalifah di muka bumi ini. 4. Tujuan Makalah ini di buat bertujuan untuk memenuhi tugas mata kuliah Agama yang di berikan oleh Bpk. Udin Komarudin, S.Ag, M.Pd. Selain dari itu makalah ini juga bertujuan untuk menambah pengetahuan siapapun yang membacanya khususnya saya sebagai penulis.
  • 5. 2 BAB II 1. Proses Tercipta Manusia dari Saripati Tanah Tanah memiliki kandungan zat-zat asli yang disebut zat organis. Zat organis terbentuk melalui proses persenyawaan antara carbonium (zat arang) , oksigenium (zat pembakar), dan nitrogen (zat air). Zat-zat tersebut kemudian bersenyawa dengan zat besi, yodium, kalium, silcum, dan mangan. Dari proses-proses tersebut, barulah kemudian terbentuk zat protein, inilah yang dinamakan zat-zat organis. Salah satu zat penting dalam zat-zat organis adalah kalium, yang banyak terkandung dalam jaringan tubuh terutama pada bagian otot-otot tubuh. Zat kalium memiliki aktivitas dalam proses hayati yang berungsi dalam pembentukan badan halus (zat-zat dalam tubuh manusia). Dengan berlangsung nya proteinisasi maka terbentuklah proses penggantian (substitusi). Setelah proses substitusi selesai, terjadilah proses penggempuran electron cosmic atau sinar cosmic yang mewujudkan pembentukan atau disebut sebagai formasi. Elektron cosmic memiliki kemampuan untuk merubah sifat-sifat yang berasal dari tanah yang kemudian membentuk tubuh manusia. Dari penjelasan tersebut, maksud manusia diciptakan dari tanah jelaslah bahwa manusia memiliki untur-unsur zat yang mirip dengan apa yang terkandung pada tanah. Kemudian dengan kuasa Allah Swt zat-zat tanah diubah menjadi sperma (Air mani) melalui proses penciptaan. Dijelakan juga di dalam Al Qur‟an bahwa manusia diciptakan dari tanah : Yang memperindah segala sesuatu yang Dia ciptakan dan yang memulai penciptaan manusia dari tanah. (QS As-Sajdah, 32:7).
  • 6. 3 Dan sungguh kami telah menciptakan manusia (Adam) dari tanah liat kering dari lumpur hitam yang diberi bentuk.(QS Al-Hijr 15:23). 1.1. Proses Perkembangan Janin Minggu ke 1 - 2 Pembentukan antara sperma dan telur yang memberikan informasi kepada tubuh bahwa telah ada calon bayi dalam rahim. Saat ini janin sudah memiliki segala bekal genetik, sebuah kombinasi unik berupa 23 jenis kromosom manusia. Sel-sel telur yang berada didalam rahim, berbentuk seperti lingkaran sinar yg mengelilingi matahari sel ini akan bertemu dengan sel-sel sperma dan memulai proses pembuahan, sekitar 5 juta sel sperma sekaligus berenang menuju tujuan akhir mereka yaitu menuju sel telur yang bersembunyi pada saluran sel telur. Walaupun pasukan sel sperma ini sangat banyak, tetapi pada akhirnya hanya 1 sel saja yang bisa menembus indung telur, Proses ini juga dijelaskan dalam Al-Quran : Dan sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dari suatu saripati (berasal) dari tanah. (QS Al-Mu’minun. 23:12). Kemudian Kami jadikan saripati itu air mani (yang disimpan) dalam tempat yang kokoh (rahim). (QS Al-Mu’minun. 23:13).
  • 7. 4 Kemudian air mani itu Kami jadikan segumpal darah, lalu segumpal darah itu Kami jadikan segumpal daging, dan segumpal daging itu Kami jadikan tulang belulang, lalu tulang belulang itu Kami bungkus dengan daging. Kemudian Kami jadikan dia makhluk yang (berbentuk) lain. Maka Maha sucilah Allah, Pencipta Yang Paling Baik. (QS Al- Mu’minun. 23:14). 1.2. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 16 ( 4 Bulan ) Pada usia 16 minggu panjang fetus bayi sudah mencapai ± 12 cm dengan berat 110 g. Bayi telah terbentuk sepenuhnya dan membutuhkan nutrisi melalui plasenta. Bayi telah mempunyai tulang yang kuat dan mulai bisa mendengar suara. Dalam proses pembentukan ini system peredaran darah adalah yang pertama terbentuk dan berfungsi, dan pada usia ini pergerakan bayi juga sudah mulai terasa. Proses ini juga diterangkan di dalam Al-Qur‟an dan Hadist : Dan mereka bertanya kepadamu tentang roh. Katakanlah: "Roh itu termasuk urusan Tuhan-ku, dan tidaklah kamu diberi pengetahuan melainkan sedikit". (QS Al-Isra 17:85).
  • 8. 5 (7) Yang membuat segala sesuatu yang Dia ciptakan sebaik- baiknya dan Yang memulai penciptaan manusia dari tanah. (8) Kemudian Dia menjadikan keturunannya dari saripati air yang hina.(9) Kemudian Dia menyempurnakan dan meniupkan ke dalamnya roh (ciptaan)-Nya dan Dia menjadikan bagi kamu pendengaran, penglihatan dan hati; (tetapi) kamu sedikit sekali bersyukur. (QS As-sajdah 32:7-9). Sesungguhnya salah seorang diantara kalian dipadukan bentuk ciptaannya dalam perut ibunya selama empat puluh hari (dalam bentuk mani) lalu menjadi segumpal darah selama itu pula (selama 40 hari), lalu menjadi segumpal daging selama itu pula, kemudian Allah mengutus malaikat untuk meniupkan ruh pada janin tersebut, lalu ditetapkan baginya empat hal: rizkinya, ajalnya, perbuatannya, serta kesengsaraannya dan kebahagiaannya.” [Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Mas’ud Radhiyallahu‘anhu]. 1.3. Proses Pertumbuhan Janin Minggu ke 37-40 Pada kehamilan di usia 37 minggu (Hampir 9 Bulan) Kepala bayi turun ke ruang pelvik. Bentuk bayi semakin membulat dan kulitnya menjadi merah jambu. Rambutnya tumbuh dengan lebat dan bertambah 5cm. Kuku terbentuk dengan sempurna. Bayi sudah bisa melihat adanya cahaya diluar rahim. Bayi pada saat ini sedang belajar untuk mengenal
  • 9. 6 aktifitas harian, selain itu bayi juga sedang belajar untuk melakukan pernafasan walaupun pernafasannya masih dilakukan di dalam air. Berat badan bayi di minggu ini 2700-2800 gram, dengan tinggi 48-49 cm. Pada minggu ke 38 hingga mingg ke 40 proses pembentukan bayi telah berakhir dan bayi siap dilahirkan. Adapun hadist yang menjelaskan tentang proses pertumuhan janin sampai kelahiran : Dia-lah yang menciptakan kamu dari tanah kemudian dari setetes mani, sesudah itu dari segumpal darah, kemudian dilahirkannya kamu sebagai seorang anak, kemudian (kamu dibiarkan hidup) supaya kamu sampai kepada masa (dewasa), kemudian (dibiarkan kamu hidup lagi) sampai tua, di antara kamu ada yang diwafatkan sebelum itu. (Kami perbuat demikian) supaya kamu sampai kepada ajal yang ditentukan dan supaya kamu memahami(nya). (QS Al-Mu’min 40:67).
  • 10. 7 2. Manusia Sebagai Khalifah di Muka Bumi Menurut bahasa, Khalifah (‫فة‬ ‫ي‬ ‫ل‬ ‫خ‬ Khalīfah) merupakan mashdar dari fi‟il madhi khalafa , yang berarti : menggantikan atau menempati tempatnya. Sedangkan dalam pengertian syariah, Khailifah digunakan untuk menyebut orang yang menggantikan Nabi Muhammad SAW (setelah beliau wafat) dalam kepemimpinan Negara Islam.Khalifah juga sering disebut sebagai Amīr al-Mu’minīn (‫ير‬ ‫أم‬ ‫ين‬ ‫ن‬ ‫مؤم‬ ‫)ال‬ atau “pemimpin orang yang beriman” Hanya saja, para ulama mempunyai sudut pandang yang berbeda- beda mengenai kedudukan Khalifah. Adanya perbedaan sudut pandang inilah yang menyebabkan ada banyaknya definisi untuk khalifah (mereka tidak meyepakati satu definisi tertentu untuk khalifah). Beberapa definisi khalifah menurut para ulama: 1. menurut, Imam Al-Mawardi (w. 450 H/1058 M), Khalifah ditetapkan bagi pengganti kenabian dalam penjagaan agama dan pengaturan urusan dunia 2. menurut, Imam Al-Baidhawi (w. 685 H/1286 M), Khalifah adalah pengganti bagi Rasulullah SAW oleh seseorang dari beberapa orang dalam penegakan hukum-hukum syariah, pemeliharaan hak milik umat, yang wajib diikuti oleh seluruh umat . 3. menurut, Imam Al-Juwayni (w. 478 H/1085 M), Khalifah adalah kepemimpinan yang bersifat menyeluruh (riyasah taammah) sebagai kepemimpinan yang berkaitan dengan urusan khusus dan urusan umum dalam kepentingan-kepentingan agama dan dunia Di dalam kepemerintahannya, Khalifah berperan sebagai kepala ummat baik urusan Negara maupun urusan agama. Pengangkatan khalifah dilakukan baik melalui penunjukkan ataupun
  • 11. 8 melalui majelis Syura‟ (majelis Ahlul Ilmi wal Aqdi ) yakni ahli ilmu keagamaan dan mengerti permasalahan ummat. Sedangkan Khilafah adalah nama sebuah sistem pemerintahan yang menggunakan Islam sebagai ideologi serta undang-undang nya mengacu pada Al-Quran dan Hadist. Allah Swt berfirman : Ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada para Malaikat: "Sesungguhnya Aku hendak menjadikan seorang khalifah di muka bumi." Mereka berkata: "Mengapa Engkau hendak menjadikan (khalifah) di bumi itu orang yang akan membuat kerusakan padanya dan menumpahkan darah, padahal kami senantiasa bertasbih dengan memuji Engkau dan mensucikan Engkau?" Tuhan berfirman: "Sesungguhnya Aku mengetahui apa yang tidak kamu ketahui.". (QS Al-Baqarah 2:30). Dia-lah yang menjadikan kamu khalifah-khalifah di muka bumi. Barang- siapa yang kafir, maka (akibat) kekafirannya menimpa dirinya sendiri. Dan kekafiran orang-orang yang kafir itu
  • 12. 9 tidak lain hanyalah akan menambah kemurkaan pada sisi Tuhannya dan kekafiran orang-orang yang kafir itu tidak lain hanyalah akan menambah kerugian mereka belaka. (QS Al Fathir 35:39). Dan Dia lah yang menjadikan kamu penguasa-penguasa di bumi dan Dia meninggikan sebahagian kamu atas sebahagian (yang lain) beberapa derajat, untuk mengujimu tentang apa yang diberikan-Nya kepadamu. Sesungguhnya Tuhanmu amat cepat siksaan-Nya dan sesungguhnya Dia Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.(QS Al-An’am 6:165). Dan sesungguhnya telah Kami muliakan anak-anak Adam, Kami angkut mereka di daratan dan di lautan [862] , Kami beri mereka rezki dari yang baik-baik dan Kami lebihkan mereka dengan kelebihan yang sempurna atas kebanyakan makhluk yang telah Kami ciptakan.(QS Al-Isra 17:70).
  • 13. 10 2.1. Tugas Manusia Sebagai Khalifah di Bumi Allah menciptakan manusia di muka bumi sebagai Khalifah yang akan menjadi pemimpin dan menjadi makhluk yang akan memimpin dan mengatur alam dunia ini. 2.1.1. Menuntut Ilmu Pengetahuan Di dalam Islam, menuntut ilmu merupakan perintah sekaligus kewajiban. Manusia diperintahkan untuk menuntut ilmu, karena dengan ilmu pengetahuan kita bisa mencapai apa yang dicita-citakan baik di dunia maupun di akhirat. Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda: “Menuntut ilmu merupakan kewajiban bagi setiap muslim.” (Hadits sahih, diriwayatkan dari beberapa sahabat diantaranya: Anas bin Malik, Ibnu Abbas, Ibnu Umar, Ali bin Abi Thalib, dan Abu Sa’id Al-Khudri Radhiallahu Anhum. Lihat: Sahih al-jami: 3913). Pengetahuan itu diperoleh manusia bukan hanya dengan penalaran, melainkan juga dengan kegiatan berfikir lainnya, dengan perasaan dan intuisi. Lain halnya dengan hewan yang tidak memiliki potensi tersebut karena hewan tidak mampu berbuat seperti apa yang dapat dicapai oleh manusia. Maka sangat beralasan jika Allah memerintahkan manusia untuk menggali lautan ilmu-Nya. Seberapapun tingginya ilmu dan pengetahuan manusia, hanyalah merupakan sebagian kecil saja dari ilmu Allah. Namun kesempatan untuk memperoleh sebagian-sebagian dari ilmu Allah yang lain tetaplah ada selama manusia mempunyai kemauan, kemampuan dan usaha.
  • 14. 11 Dalam mencari ilmu pengetahuan, hendaklah yang dapat memberikan manfaat bagi kebaikan di dunia dan di akhirat baik untuk diri kita sendiri maupun untuk orang lain. Mengajarkan ilmu kepada orang lain merupakan sadaqoh, sesuai dengan sabda Nabi, Selagi ada kesempatan untuk mencari ilmu dan sebelum Allah mencabut atau mengangkat ilmu dari manusia, maka carilah ilmu sebanyak-banyaknya untuk kita manfaatkan serta kita amalkan di jalanNya. Sebab ilmu yang bermanfaat merupakan salah satu amal jariyah yang tak akan terputus. “Sesungguhnya dunia adalah terkutuk dan terkutuklah semua penghuninya kecuali orang-orang yang mengingat Allah, para wali Allah, para orang-orang yang berilmu dan juga orang orang yang belajar untuk mendatkan ilmu” (HR Tirmidzi dari Abu Hurairah). 2.1.2. Menjaga Diri Sendiri Agar Jauh dari Kesengsaraan Sebagai manusia kita harus menjauhi hal-hal yang akan membawa kesengsaraan baik kesengsaraan di duni maupun kesengsaraan di akhirat. Salah satu cara untuk menjauhi kesengsaraan di duni adalah membelanjakan harta kita di jalan Allah swt atau dikenal dengan istilah Fisabillillah, orang yang senantiasa membelanjakan harta nya di jalan Allah adalah mukmin sejati, dalam hal ini, Allah SWT tidak sekedar memerintahkan melainkan juga memberikan motivasi yang begitu indah, agar tidak bergerak untuk melaksanakannya. Sebagai contoh motivasi yang diberikan salah - satunya terdapat pada surat Al-Baqarah Ayat 265 :
  • 15. 12 Dan perumpamaan orang-orang yang membelanjakan hartanya karena mencari keridhaan Allah dan untuk keteguhan jiwa mereka, seperti sebuah kebun yang terletak di dataran tinggi yang disiram oleh hujan lebat, maka kebun itu menghasilkan buahnya dua kali lipat. Jika hujan lebat tidak menyiraminya, maka hujan gerimis (pun memadai). Dan Allah Maha Melihat apa yang kamu perbuat.(QS Al-Baqarah 2:265). Membelanjakan/Menafkahkan (ber-infaq) harta di jalan nya dapat memperkuat jiwa dan akhlaq orang yang melakukan nya. Dorongan atau motivasi yang diberikan dengan cara lain oleh Allah SWT kepada kita, terdapat disalam surat Al-hadid Ayat 7: Berimanlah kamu kepada Allah dan Rasul-Nya dan nafkahkanlah sebagian dari hartamu yang Allah telah menjadikan kamu menguasainya (l457). Maka orang-orang yang beriman di antara kamu dan menafkahkan (sebagian) dari hartanya memperoleh pahala yang besar.(QS Al-hadid 57:7).
  • 16. 13 Untuk manjaukah diri dari kesengsaraan di kehidupan setelah mati kita juga harus menjauhi perbuatan-perbuatan yang akan mendekatkan diri kepada kesengsaraan di akhirat. Agar kita jauh dari kesengsaraan akhirat dan dekat dengan kebahagiaan di akhirat kita harus bertaqwa kepada Allah swt. Allah SWT berfirman dalam surat Ali‟imran Ayat 133 : Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa. (QS Ali’imran 3:133). Ketika seseorang melepaskan diri dari kekafiran dan mengada- adakan sekutu-sekutu bagi Allah, dia disebut orang yang taqwa. Di dalam pengertian ini semua orang beriman tergolong taqwa meskipun mereka masih terlibat beberapa dosa. Allah SWT berfirman dalam surat Ali‟Imran Ayat 102 : Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah sebenar-benar takwa kepada-Nya; dan janganlah sekali-kali kamu mati melainkan dalam keadaan beragama Islam.(QS Ali’imran 3:102). Oleh karena itu kita sebagai mukmin yang bertaqwa harus menjauhi segala larangan Allah SWT dan menjalankan semua kewajiban yang seharusnya kita lakukan sebagai Khalifah di bumi.
  • 17. 14 2.1.3. Kekhalifahan Dalam Keluarga dan Rumah Tangga Allah SWT Berfirman : Kaum laki-laki itu adalah pemimpin bagi kaum wanita, oleh karena Allah telah melebihkan sebahagian mereka (laki-laki) atas sebahagian yang lain (wanita), dan karena mereka (laki-laki) telah menafkahkan sebagian dari harta mereka. Sebab itu maka wanita yang saleh, ialah yang ta'at kepada Allah lagi memelihara diri [289] ketika suaminya tidak ada, oleh karena Allah telah memelihara (mereka) [290] . Wanita-wanita yang kamu khawatirkan nusyuznya [291] , maka nasehatilah mereka dan pisahkanlah mereka di tempat tidur mereka, dan pukullah mereka. Kemudian jika mereka mentaatimu, maka janganlah kamu mencari-cari jalan untuk menyusahkannya [292] . Sesungguhnya Allah Maha Tinggi lagi Maha Besar. (Q.S An-nisa 4:34).
  • 18. 15 Hai orang-orang yang beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu. penjaganya malaikat-malaikat yang kasar, keras, dan tidak mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-Nya kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.(QS At- tamrin 66:6) Hai orang-orang yang beriman, tidak halal bagi kamu mempusakai wanita dengan jalan paksa [278] dan janganlah kamu menyusahkan mereka karena hendak mengambil kembali sebagian dari apa yang telah kamu berikan kepadanya, terkecuali bila mereka melakukan pekerjaan keji yang nyata [279] . Dan bergaullah dengan mereka secara patut. Kemudian bila kamu tidak menyukai mereka, (maka bersabarlah) karena mungkin kamu tidak menyukai sesuatu, padahal Allah menjadikan padanya kebaikan yang banyak.(QS An- Nisa 4:19).
  • 19. 16 Hadits-hadits : Dari Ibnu „Umar r.a, ia berkata, aku mendengan Rasullulah SAW bersabda : “Kalian semua itu pemimpin, dan kalian semua akan ditanya kepemimpinannya, dan kaum lelaki itu pemimpin bagi keluarganya dan akan ditanya tentang kepemimpinannya.”(H.R Bukhari Mislim) Dari „Aisyah r.a, ia berkata, Rasulullah SAW bersabda : “Yang paling baik di antara kalian adalah yang paling baik kepada istrinya, dan aku adalah orang yang paling baik kepada istri-istriku.”(H.R. Ibnu Majah) 2.1.4. Kekhalifahan dalam Masyarakat Untuk mewujudkan persatuan dan kesatuan umat Allah SWT Berfirman dalam Al-Qur‟an : Orang-orang beriman itu sesungguhnya bersaudara. Sebab itu damaikanlah (perbaikilah hubungan) antara kedua saudaramu itu dan takutlah terhadap Allah, supaya kamu mendapat rahmat.(QS Al- Hujurat 49:10)
  • 20. 17 Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa - bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling kenal- mengenal. Sesungguhnya orang yang paling mulia diantara kamu disisi Allah ialah orang yang paling taqwa diantara kamu. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal. QS Al- Hujurat 49:13) 2.1.5. Tolong Menolong Dalam Kebaikan dan Ketaqwaan Allah SWT berfirman dalah Al‟Quran : Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu melanggar syi'ar-syi'ar Allah [389] , dan jangan melanggar kehormatan bulan-bulan haram [390] , jangan (mengganggu) binatang-binatang had-ya [391] , dan binatang-binatang qalaa-id [392] , dan jangan (pula) mengganggu orang- orang yang mengunjungi Baitullah sedang mereka mencari kurnia dan keredhaan dari Tuhannya [393] dan apabila kamu telah menyelesaikan ibadah haji, maka bolehlah berburu. Dan janganlah sekali-kali kebencian(mu) kepada sesuatu kaum karena mereka menghalang- halangi kamu dari Masjidilharam, mendorongmu berbuat aniaya
  • 21. 18 (kepada mereka). Dan tolong-menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-menolong dalam berbuat dosa dan pelanggaran. Dan bertakwalah kamu kepada Allah, sesungguhnya Allah amat berat siksa-Nya.(SQ Al-maidah 5:2) 2.1.6. Menegakkan Keadilan Dalam Masyarakat Wahai orang-orang yang beriman, jadilah kamu orang yang benar- benar penegak keadilan, menjadi saksi karena Allah biarpun terhadap dirimu sendiri atau ibu bapa dan kaum kerabatmu. Jika ia [361] kaya ataupun miskin, maka Allah lebih tahu kemaslahatannya. Maka janganlah kamu mengikuti hawa nafsu karena ingin menyimpang dari kebenaran. Dan jika kamu memutar balikkan (kata-kata) atau enggan menjadi saksi, maka sesungguhnya Allah adalah Maha Mengetahui segala apa yang kamu kerjakan. (QS An-nisa 4:135) 2.1.7. Berlaku Baik Terhadap Golongan Masyarakat yang Lemah Allah berfirman dalam al-quran :
  • 22. 19 Sesungguhnya zakat-zakat itu, hanyalah untuk orang- orang fakir, orang-orang miskin, pengurus-pengurus zakat, para mu'allaf yang dibujuk hatinya, untuk (memerdekakan) budak, orang- orang yang berhutang, untuk jalan Allah dan untuk mereka yuang sedang dalam perjalanan, sebagai suatu ketetapan yang diwajibkan Allah, dan Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana [647] .(QS At- taubah 9:60) Dan berikanlah kepada anak-anak yatim (yang sudah balig) harta mereka, jangan kamu menukar yang baik dengan yang buruk dan jangan kamu makan harta mereka bersama hartamu. Sesungguhnya tindakan-tindakan (menukar dan memakan) itu, adalah dosa yang besar.(QS An-nisa 4:2) 2.1.8. Tugas Kekhalifahan Terhadap Alam Mengulturkan natur (membudayakan alam), yakni alam yang tersedia ini agar dibudayakan, sehingga menghasilkan karya- karya yang bermanfaat bagi kemaslahatan hidup manusia. Menaturkan kultur (mengalamkan budaya), yakni budaya atau hasi karya manusia harus disesuaikan dengan kondisi aam, jangan sampai merusak alam atau lingkungan hidup, agar tidakmenimbulkan malapetaka bagi manusia dan lingkungannya. MengIslamkan kultur (mengIslamkan budaya), yakni dalam berbudaya harus tetap komitmen dengan nilai- nilai Islam yang
  • 23. 20 rahmatan lil-„alamin, sehingga berbudaya berarti mengerahkan segala tenaga, cipta, rasa dan karsa, serta bakat manusia untuk mencari dan menemukan kebenaran ajaran Islam atau kebenaran ayat-ayat serta keagungan dan kebesaran Ilahi.
  • 24. 21 BAB III 1. Kesimpulan Terbukti bahwa memang benar manusia tercipta dari tanah melalui proses pombentukan sperma dari saripati tanah, dan proses pembuahan sampai dengan kelahiran bisa dijelaskan secara ilmiah dan dijelaskan juga di dalam Al Qur‟an dan hadits, dan setelah lahir manusia sudah seharusnya melaksanakan apa yang diperintahkan oleh Allah SWT. 2. Penutup Terimakasih kepada Bpk. Udin Komarudin, S.Ag, M.Pd. yang telah memberikan tugas sehingga saya bisa menggali lebih dalam ilmu pengetahuan dan kandungan ayat yang terdapat pada materi terciptanya manusia dari tanah, dan manusia sebagai khalifah di bumi. Terimakasih juga kepada seluruh penulis website maupun buku yang menjadi referensi penulisan makalah ini. Saya berharap karya tulis saya selanjutnya bisa lebih baik lagis, dan saya harap apa yang saya tulis bisa berguna dan bermanfaat untuk siapapun yang membaca nya.
  • 25. 22 DAFTAR PUSTAKA Al Quran Mukhtar , Syahril. 2017 .: waqffoundation.wordpress.com/2015/07/31/tafsir- manusia-sebagai-khalifah-allah-di-bumi/ Ahmad , Imtiaz. 1999. Nasehat untuk akal yang dahaga. Madina Munawwara : AL-RASHEED PRINTERS. Majid, Mujag. 2017. : https://www.youtube.com/watch?v=Pa2MB1b0C70 Aziz , abdul. 2017. : https://abdulaziz96.wordpress.com/2015/03/17/pengertian- manusia/ 2017. : http://news.viatekno.com/2016/08/apakah-manusia-tercipta-dari-tanah- atau.html 2017. :http://www.indoquran.web.id/# 2017. :http://adi-spog.com/gambar-proses-bayi-janin-di-dalam-kandungan- perkembangan-pertumbuhan/ 2017. :https://almanhaj.or.id/3033-proses-dan-perkembangan-janin-di-rahim.html 2017. :https://khalifah000.wordpress.com/pengertian-khalifah/ 2017. :http://blog.unnes.ac.id/malikhatundayyanah/2015/11/24/tugas-manusia- sebagai-khalifah-di-muka-bumi/ Zakaria, A. 2005. Materi Da’wah. Bandung : Risalah Press.