SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : MTs _________________
Mata Pelajaran : Bahasa Arab
Kelas/Semester : VIII / II
Materi Pokok : 2. BERBICARA / KALAM
Alokasi Waktu : 5 x 3 x 40 menit (5 pertemuan)
A. Kompetensi Inti
K-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
K-2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya
K-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
K-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
1.2. Meyakini adanya motivasi internal (intrinsik) sebagai anugerah Allah untuk pengembangan
kemampuan berbahasa Arab
2.2 Menunjukkan perilaku motivasi internal (intrinsik) untuk pengembangan kemampuan
berbahasa
3.2 Memahami bunyi, makna, dan gagasan dari kata, frase, kalimat bahasa Arab sesuai dengan
struktur kalimat yang berkaitan dengan topik : ‫الطبية‬ ‫المهنة‬ baik secara lisan maupun tertulis
4.2 Mendemonstrasika n ungkapan informasi lisan dan tulisan sederhana tentang topik ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
dengan memperhatikan struktur teks dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
Indikator :
 Memahami wacana sederhana secara tertulis/lisan terkait topik “profesi kedokteran”.
 Mampu menjawab pertanyaan lisan yang diajukan lawan bicara terkait topik “profesi
kedokteran”
 Merangkaikan kata menjadi kalimat sesuai dengan kaidah fiil madli dan jumlah
fi’liyah.
 Menyusun kata, dan kalimat sederhana sesuai kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah
 Memahami kata yang menggunakan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.
 Membandingkan antara fiil madli dan jumlah fi’liyah terkait topik “profesi
kedokteran”
 Menyimpulkan isi wacana lisan maupun tulisan terkait topik “profesi kedokteran”
Mengkomunikasikan:
 Menyampaikan isi wacana tulis terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan atau
tulisan.
 Menyusun kata/frasa yang tersedia menjadi kalimat sesuai dengan kaidah yang
dipelajari.
 Menyusun karangan sederhana terkait topik “profesi kedokteran” sesuai kaidah yang
dipelajari.
 Menyampaikan isi wacana terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan maupun
tulisan.
 Menghafal kosa kata baru terkait topik “profesi kedokteran”
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui pendekatan saintifik dengan metode komperatif, peserta didik dapat:
 Memahami wacana sederhana secara tertulis/lisan terkait topik “profesi kedokteran”.
 Merangkaikan kata menjadi kalimat sesuai dengan kaidah fiil madli dan jumlah
fi’liyah.
 Menyusun kata, dan kalimat sederhana sesuai kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah
 Memahami kata yang menggunakan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.
 Membandingkan antara fiil madli dan jumlah fi’liyah terkait topik “profesi
kedokteran”
 Menyusun kata/frasa yang tersedia menjadi kalimat sesuai dengan kaidah fiil madli
dan jumlah fi’liyah
 Hafal kosa kata baru terkait topik “profesi kedokteran”
D. Materi Pembelajaran
 ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 Kalimat-kalimat ber- fiil madli dan jumlah fi’liyah
 Karangan terkait ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 kosa kata terkait ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Pendekatan Ilmiah (scientific)
 Model : Pembelajaran yang berbasis masalah (problem-based
learning)
 Metode : Ceramah, diskusi kelompok, tanya jawab, penugasan
F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
 Media : Multimedia interaktif/CD interaktif/video
 Alat : Poster/Kartu
Sumber Belajar
 Al-Qur’an dan Hadits
 Buku Guru dan Buku Siswa Bahasa Arab Kelas VIII MTs
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
 Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat
duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
 Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa
gambar atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media
lainnya.
 Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam
bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik
berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling
mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang
diterimanya agar masing-masing memperoleh pemahaman yang
benar yang dikolaborasi dengan metode demontrasi.
15
menit
2. Inti
Mengamati
 Untuk mengetahui pengetahuan siswa, guru memberian
pertanyaan yang berkaitan dengan materi, dan lain sebagainya.
 Dengan bimbingan guru, siswa secara berkelompok
mendiskusikan materi yang terbuat di buku paket siswa.
 Dengan penjelasan guru, siswa melengkapi materi yang telah
diskusikan dan yang berasal dari buku paket.
 Siswa membuat catatan hasil pembahasan dan penjelasan materi.
 Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan
materi.
.
 Mencoba
 Siswa beradu cepat memasangkan kalimat acak tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 Siswa membaca berbagai sumber tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 Siswa saling menilai hasil pemasangan berdasarkan apa yang
telah dibaca tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 Siswa bertanya jawab dengan guru tentang hal-hal yang masih
belum jelas
 Guru memberikan penguatan tentang kesimpulan ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
.
Mengkomunikasikan
90
menit
No. Kegiatan Waktu
 Dalam kegiatan Mengkomunikasikan, guru:
 memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk
lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan
peserta didik,
 memberikan Mengkomunikasikan terhadap hasil Mengamati dan
Mencoba peserta didik melalui berbagai sumber,
 memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh
pengalaman belajar yang telah dilakukan,
 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang
bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
 berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab
pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan
menggunakan bahasa yang baku dan benar;
 membantu menyelesaikan masalah;
 memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan
hasil Mengamati;
 memberi informasi untuk mengamati lebih jauh;
 memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau
belum berpartisipasi aktif.
3. Penutup
 Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah
mempelajari materi yang telah dipelajari.
 Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi
secara klasikal.
 Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah
kemudian mengucapkan salam.
15
menit
Pertemuan Kedua
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
 Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
 Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar
atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.
 Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam
15
menit
No. Kegiatan Waktu
bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik
berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling
mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya
agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang
dikolaborasi dengan metode demontrasi.
2. Inti
 Mengamati
 Untuk mengetahui pengetahuan siswa, guru memberian pertanyaan
yang berkaitan dengan materi.
 Dengan bimbingan guru, siswa secara berkelompok mendiskusikan
materi di buku paket siswa.
 Dengan penjelasan guru, siswa melengkapi materi yang telah
diskusikan dan yang berasal dari buku paket.
 Siswa membuat catatan hasil pembahasan dan penjelasan materi.
.
Mencoba
 Siswa beradu cepat memasangkan kalimat acak tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 Siswa membaca berbagai sumber tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 Siswa saling menilai hasil pemasangan berdasarkan apa yang telah
dibaca tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
 Siswa bertanya jawab dengan guru tentang hal-hal yang masih belum
jelas
 Guru memberikan penguatan tentang kesimpulan ‫الطبية‬ ‫المهنة‬
.
Mengkomunikasikan/menanya
 Guru melakukan tanya jawab sederhana terkait topik “profesi
kedokteran” yang dipelajari.
 Siswa disuruh menjawab pertanyaan dalam wacana sederhana
secara tertulis/lisan terkait topik “profesi kedokteran”.
 Siswa melakukan tanya jawab, menjawab pertanyaan lisan yang
diajukan lawan bicara terkait topik “profesi kedokteran”
 Guru menyuruh siswa menanyakan kata/kalimat yang belum
difahami kepada teman atau guru terkait topik “profesi kedokteran”
secara lisan.
90
menit
3. Penutup
 Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah
mempelajari materi yang telah dipelajari.
 Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara
klasikal.
 Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian
15
menit
No. Kegiatan Waktu
mengucapkan salam.
Pertemuan Ketiga
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
 Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
 Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar
atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.
 Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam
bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik
berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling
mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya
agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang
dikolaborasi dengan metode demontrasi.
15
menit
2. Inti
Mengeksplorasi
 Siswa diajak untuk melafalkan kata, frase atau kalimat sesuai
dengan yang diperdengarkan oleh model ucapan
guru/kaset/film.
 Siswa mendapat tugas merangkaikan kata menjadi kalimat
sesuai dengan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.
 Menyusun kata, dan kalimat sederhana sesuai kaidah fiil
madli dan jumlah fi’liyah
 Melafalkan kalimat sesuai dengan yang diperdengarkan.
 Mencoba mengungkapkan dan memahami kata yang
menggunakan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.
.
Mengkomunikasikan
 Dalam kegiatan Mengkomunikasikan, guru:
 memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan,
tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
 memberikan Mengkomunikasikan terhadap hasil Mengamati dan
Mencoba peserta didik melalui berbagai sumber,
 memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh
pengalaman belajar yang telah dilakukan,
 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang
bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:
90
menit
No. Kegiatan Waktu
 berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab
pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan
menggunakan bahasa yang baku dan benar;
 membantu menyelesaikan masalah;
 memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil
Mengamati;
 memberi informasi untuk mengamati lebih jauh;
 memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif.
3. Penutup
 Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah
mempelajari materi yang telah dipelajari.
 Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara
klasikal.
 Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian
mengucapkan salam.
15
menit
Pertemuan Keempat
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
 Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
 Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar
atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.
 Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam
bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik
berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling
mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya
agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang
dikolaborasi dengan metode demontrasi.
15
menit
2. Inti
Mengasosiasikan:
 Guru mengajak dan membimbing siswa untuk membandingkan
antara fiil madli dan jumlah fi’liyah terkait topik “profesi
kedokteran”
 Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menemukan makna
90
menit
No. Kegiatan Waktu
kata dalam teks terkait “profesi kedokteran”
 Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menyimpulkan isi
wacana lisan maupun tulisan terkait topik “profesi kedokteran”
 Guru mengajak dan membimbing siswa untuk membedakan
penggunakan kata untuk fiil madli dan jumlah fi’liyah
 Guru mengajak dan membimbing siswa untuk mencari informasi
umum terkait “profesi kedokteran” dari suatu wacana lisan/tulisan.
 Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menemukan makna
kata dalam teks terkait “profesi kedokteran”
 Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menyimpulkan isi
wacana lisan maupun tulisan terkait topik “profesi kedokteran” .
Mengkomunikasikan
 Dalam kegiatan Mengkomunikasikan, guru:
 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa
 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman,
memberikan penguatan dan penyimpulan
3. Penutup
 Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah
mempelajari materi yang telah dipelajari.
 Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara
klasikal.
 Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian
mengucapkan salam.
15
menit
Pertemuan Kelima
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
 Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
 Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar
atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.
 Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam
bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik
berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling
mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya
agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang
dikolaborasi dengan metode demontrasi.
15
menit
No. Kegiatan Waktu
2. Inti
Mengkomunikasikan
 Guru mengajak dan membimbing siswa mengungkapkan perintah
dan berita terkait “profesi kedokteran”
 Guru mengajak dan membimbing siswa menyampaikan isi wacana
tulis terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan atau tulisan.
 Guru mengajak dan membimbing siswa menyusun kata/frasa yang
tersedia menjadi kalimat sesuaidengan kaidah yang dipelajari.
 Guru mengajak dan membimbing siswa menyusun karangan
sederhana terkait topik “profesi kedokteran” sesuaikaidah yang
dipelajari.
 Guru mengajak dan membimbing siswa menyampaikan isi wacana
terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan maupun tulisan.
 Guru mengajak dan membimbing siswa menghafal kosa kata baru
terkait topik “profesi kedokteran”
.
90
menit
3. Penutup
 Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah
mempelajari materi yang telah dipelajari.
 Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara
klasikal.
 Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian
mengucapkan salam.
15
menit
H. Penilaian (Jenis, Instrumen, Pedoman Penskoran)
1. Jenis/ Teknik Penilaian
2. Instrumen dan Pedoman Penskoran
Guru melakukan penilaian peserta didik dalam kegiatan:
1. Pada saat peserta didik berdiskusi
Cara penilaiannya sebagai berikut:
No. Nama
Peserta
Didik
Aspek yang
dinilai
Skor
Maks.
Nilai Ketuntasan Tindak
Lanjut
1 2 3 4 T TT R P
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian
1. Sikap Sosial Observasi
2. Pengetahuan Tes tertulis
3. Keterampilan Tes praktik
1.
2.
3.
4.
5.
Dst.
Aspek dan cara penilaian:
a. Kejelasan dan kedalaman informasi
1) Jika kelompok tersebut dapat memberikan kejelasan dan kedalaman materi
lengkap dengan sempurna, skor 30.
2) Jika kelompok tersebut dapat memberikan kejelasan dan kedalaman materi
lengkap dengan kurang sempurna, skor 20.
3) Jika kelompok tersebut dapat memberikan kejelasan dan kedalaman materi
kurang lengkap, skor 10.
b. Keaktifan dalam diskusi
1) Jika kelompok tersebut berperan sangat aktif dalam diskusi, skor 30.
2) Jika kelompok tersebut berperan aktif dalam diskusi, skor 20.
3) Jika kelompok tersebut berperan kurang aktif dalam diskusi, skor 10.
c. Kejelasan dan kerapian presentasi
1) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan sangat jelas dan rapi,
skor 40.
2) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan jelas dan rapi, skor 30.
3) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan sangat jelas dan
kurang rapi, skor 20.
4) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan kurang jelas dan
kurang rapi, skor 10.
2. ”Refleksi Akhlak Mulia”
Cara penilaiannya sebagai berikut:
No. Nama Peserta
Didik
1 2 3 4 5 Jumlah
Skor
Keterangan
1.
2.
3.
4.
5.
Dst.
3. Kolom “Ayo Berlatih”
a. Kolom Pilihan ganda dan uraian.
Skor penilaian sebagai berikut:
No.
Soal
Cara penilaian Skor
maks.
1 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2.
b.Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5.
c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1.
2
2 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2.
b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5.
c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1.
2
3 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2.
b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5.
c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1.
2
4 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2.
b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5.
c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1.
2
5 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2.
b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5.
c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1.
2
Skor Maksimal 10
b. Tugas
Skor penilaian sebagai berikut:
1) Tugas produk
Cara penilaiannya adalah:
No. ASPEK 4 3 2 1
1. Perencanaan
a. Persiapan
b. Rumusan Judul
2. Pelaksanaan
a. Persiapan alat
b. Teknik pencarian
c. Kreativitas
3. Hasil produk
a. Bentuk fisik
b. Inovasi
Total Skor
Keterangan penilaian:
4 = sangat baik
3 = baik
2 = cukup baik
1 = kurang baik
2) Tugas problem solving
Cara penilaiannya adalah:
a) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan benar dan dikumpulkan tepat
waktu, skor 100.
b) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan benar dan dikumpulkan tidak
tepat waktu, skor 75.
c) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan kurang benar dan dikumpulkan
tepat waktu, skor 50.
d) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan kurang benar dan dikumpulkan
tidak tepat waktu, skor 25.
3) Tugas proyek
Cara penilaiannya adalah:
No. ASPEK 4 3 2 1
1. Perencanaan
a. Persiapan
b. Rumusan Judul
2. Tahapan Proses Pembuatan
a. Sistimatika penulisan
b. Keakuratan sumber data
c. Analisis data
d. Penarikan kesimpulan
3. Tahap Akhir
a. Performans
b. Presentasi/Penguasaan
Total Skor
Keterangan penilaian:
4 = sangat baik
3 = baik
2 = cukup baik
1 = kurang baik
Nilai akhir yang diperoleh oleh peserta didik adalah:
a. Nilai sikap: rata-rata ” Refleksi Akhlak Mulia”
b. Nilai pengetahuan: nilai rata-rata pilihan ganda, essay
c. Nilai Keterampilan: nilai diskusi dan tugas
Mengetahui,
Kepala MTs ___________________
___________,________________
Guru Mata Pelajaran
_______________________________
NIP. _____________________________
_______________________________
NIP. _____________________________
BUTUH SILABUS, RPP ,PROTA, PROMES, LENGKAP PAI DAN BAHASA
ARAB? HUB. 08222 17 30903 WWW.PUSATRPP.COM
RPP BAHASA ARAB KELAS 8 KURIKULUM 2013 –Dari silabus edisi
revisi
Rpp Bahasa Arab Kurikulum 2013 kelas 8 mts revisi

More Related Content

What's hot

Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصية
Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصيةMedia Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصية
Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصيةMochamadRifai4
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdfYoessyNoprika
 
Rancangan penilaian p kn kls xii
Rancangan penilaian  p kn kls xiiRancangan penilaian  p kn kls xii
Rancangan penilaian p kn kls xiieli priyatna laidan
 
Keterampilan menyimak
Keterampilan menyimakKeterampilan menyimak
Keterampilan menyimakPak Bos
 
Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)
Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)
Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)NurSafitriMardiani
 
10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpadu10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpaduWarman Tateuteu
 
Kisi kisi b arab kls 7 smt 2 2013
Kisi kisi b arab kls 7 smt 2  2013Kisi kisi b arab kls 7 smt 2  2013
Kisi kisi b arab kls 7 smt 2 2013Deni Riansyah
 
Soal ujian praktek mapel umum
Soal ujian praktek mapel umumSoal ujian praktek mapel umum
Soal ujian praktek mapel umumalmoon2
 
English preshool worksheet
English preshool worksheetEnglish preshool worksheet
English preshool worksheetAzelly Azahari
 
RPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHING
RPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHINGRPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHING
RPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHINGafelia intan
 
Materi Pembelajaran Bahasa Arab Kelas X
Materi Pembelajaran Bahasa Arab Kelas XMateri Pembelajaran Bahasa Arab Kelas X
Materi Pembelajaran Bahasa Arab Kelas XSilviNurChayati1
 
Contoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKSContoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKST. Astari
 
Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2
Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2
Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2UlfiaHasanah
 
Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11
Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11
Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11Huda Huda
 
Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2
Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2
Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2NimatusSholihah7
 
Tari AUD
Tari AUDTari AUD
Tari AUDcindrya
 

What's hot (20)

Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصية
Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصيةMedia Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصية
Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis ICT/MA Kelas X/البيانات الشخصية
 
4054 p1-p psp-seni lukis
4054 p1-p psp-seni lukis4054 p1-p psp-seni lukis
4054 p1-p psp-seni lukis
 
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
 
Rancangan penilaian p kn kls xii
Rancangan penilaian  p kn kls xiiRancangan penilaian  p kn kls xii
Rancangan penilaian p kn kls xii
 
Keterampilan menyimak
Keterampilan menyimakKeterampilan menyimak
Keterampilan menyimak
 
Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)
Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)
Media Pembelajaran Bahasa Arab MTS kelas VII Semester I(التعارف)
 
10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpadu10 model pembelajaran sains terpadu
10 model pembelajaran sains terpadu
 
Model RPP Seni Musik
Model RPP Seni MusikModel RPP Seni Musik
Model RPP Seni Musik
 
Kisi kisi b arab kls 7 smt 2 2013
Kisi kisi b arab kls 7 smt 2  2013Kisi kisi b arab kls 7 smt 2  2013
Kisi kisi b arab kls 7 smt 2 2013
 
Soal ujian praktek mapel umum
Soal ujian praktek mapel umumSoal ujian praktek mapel umum
Soal ujian praktek mapel umum
 
English preshool worksheet
English preshool worksheetEnglish preshool worksheet
English preshool worksheet
 
RPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHING
RPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHINGRPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHING
RPP BAHASA INGGRIS KELAS 8 SEMESTER 1 OFFERING SOMETHING
 
Materi Pembelajaran Bahasa Arab Kelas X
Materi Pembelajaran Bahasa Arab Kelas XMateri Pembelajaran Bahasa Arab Kelas X
Materi Pembelajaran Bahasa Arab Kelas X
 
Contoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKSContoh RPP dengan LKS
Contoh RPP dengan LKS
 
Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2
Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2
Pelajaran bahasa arab kelas 12 semester 2
 
Seni Tari Kelas 8
Seni Tari Kelas 8 Seni Tari Kelas 8
Seni Tari Kelas 8
 
Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11
Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11
Rpp bahasa-arab-kelas-ii-sd-semester-11
 
Rpp tata cara tayamum
Rpp tata cara tayamumRpp tata cara tayamum
Rpp tata cara tayamum
 
Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2
Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2
Media Pembelajaran Bahasa Arab Madrasah Aliyah Kelas X Semester 2
 
Tari AUD
Tari AUDTari AUD
Tari AUD
 

Similar to Rpp Bahasa Arab Kurikulum 2013 kelas 8 mts revisi

4. Modul Ajar BAB 3.docx
4. Modul Ajar BAB 3.docx4. Modul Ajar BAB 3.docx
4. Modul Ajar BAB 3.docxYengkiIrawandi1
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIIDiva Pendidikan
 
RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8
RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8 RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8
RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8 miftah1984
 
Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013
Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013
Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013miftah1984
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6eli priyatna laidan
 
RPP Bahasa Indonesia 11 revisi 2017
RPP Bahasa Indonesia 11 revisi  2017RPP Bahasa Indonesia 11 revisi  2017
RPP Bahasa Indonesia 11 revisi 2017miftah1984
 
B. inggris x sma
B. inggris x smaB. inggris x sma
B. inggris x smaIzzatiFid
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran 1Rencana pelaksanaan pembelajaran 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran 1renimeilani
 
Rpp procedure text
Rpp procedure textRpp procedure text
Rpp procedure textIsmatAhmad1
 
RPP MA Bahasa arab kelas XI
RPP MA Bahasa arab kelas XIRPP MA Bahasa arab kelas XI
RPP MA Bahasa arab kelas XIDiva Pendidikan
 
Bahasaarabkelasxi 151214065724
Bahasaarabkelasxi 151214065724Bahasaarabkelasxi 151214065724
Bahasaarabkelasxi 151214065724Jeje N King
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017
RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017
RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017miftah1984
 

Similar to Rpp Bahasa Arab Kurikulum 2013 kelas 8 mts revisi (20)

4. Modul Ajar BAB 3.docx
4. Modul Ajar BAB 3.docx4. Modul Ajar BAB 3.docx
4. Modul Ajar BAB 3.docx
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
 
RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8
RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8 RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8
RPP alQur'an Hadis Kurikulum 2013 Kelas 8
 
Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013
Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013
Rpp Bahasa Arab Kelas 8 Kurikulum 2013
 
RPP MA Bahasa Arab X
RPP MA Bahasa Arab XRPP MA Bahasa Arab X
RPP MA Bahasa Arab X
 
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
Rpp bahas indonesia sma xii bab 6
 
memuji.docx
memuji.docxmemuji.docx
memuji.docx
 
RPP Bahasa Indonesia 11 revisi 2017
RPP Bahasa Indonesia 11 revisi  2017RPP Bahasa Indonesia 11 revisi  2017
RPP Bahasa Indonesia 11 revisi 2017
 
B. inggris x sma
B. inggris x smaB. inggris x sma
B. inggris x sma
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran 1Rencana pelaksanaan pembelajaran 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran 1
 
Rpp procedure text
Rpp procedure textRpp procedure text
Rpp procedure text
 
RPP MA Bahasa arab kelas XI
RPP MA Bahasa arab kelas XIRPP MA Bahasa arab kelas XI
RPP MA Bahasa arab kelas XI
 
Bahasaarabkelasxi 151214065724
Bahasaarabkelasxi 151214065724Bahasaarabkelasxi 151214065724
Bahasaarabkelasxi 151214065724
 
12. RPP 3.docx
12. RPP 3.docx12. RPP 3.docx
12. RPP 3.docx
 
3.3
3.33.3
3.3
 
3.3
3.33.3
3.3
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 7 smp
 
RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017
RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017
RPP Bahasa Indonesia kelas 12 revisi 2017
 
Rpp x 2019
Rpp x 2019Rpp x 2019
Rpp x 2019
 

Recently uploaded

TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 

Recently uploaded (20)

TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 

Rpp Bahasa Arab Kurikulum 2013 kelas 8 mts revisi

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : MTs _________________ Mata Pelajaran : Bahasa Arab Kelas/Semester : VIII / II Materi Pokok : 2. BERBICARA / KALAM Alokasi Waktu : 5 x 3 x 40 menit (5 pertemuan) A. Kompetensi Inti K-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. K-2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya K-3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata K-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar dan Indikator 1.2. Meyakini adanya motivasi internal (intrinsik) sebagai anugerah Allah untuk pengembangan kemampuan berbahasa Arab 2.2 Menunjukkan perilaku motivasi internal (intrinsik) untuk pengembangan kemampuan berbahasa 3.2 Memahami bunyi, makna, dan gagasan dari kata, frase, kalimat bahasa Arab sesuai dengan struktur kalimat yang berkaitan dengan topik : ‫الطبية‬ ‫المهنة‬ baik secara lisan maupun tertulis 4.2 Mendemonstrasika n ungkapan informasi lisan dan tulisan sederhana tentang topik ‫الطبية‬ ‫المهنة‬ dengan memperhatikan struktur teks dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks Indikator :  Memahami wacana sederhana secara tertulis/lisan terkait topik “profesi kedokteran”.  Mampu menjawab pertanyaan lisan yang diajukan lawan bicara terkait topik “profesi kedokteran”  Merangkaikan kata menjadi kalimat sesuai dengan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.  Menyusun kata, dan kalimat sederhana sesuai kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah  Memahami kata yang menggunakan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.  Membandingkan antara fiil madli dan jumlah fi’liyah terkait topik “profesi kedokteran”
  • 2.  Menyimpulkan isi wacana lisan maupun tulisan terkait topik “profesi kedokteran” Mengkomunikasikan:  Menyampaikan isi wacana tulis terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan atau tulisan.  Menyusun kata/frasa yang tersedia menjadi kalimat sesuai dengan kaidah yang dipelajari.  Menyusun karangan sederhana terkait topik “profesi kedokteran” sesuai kaidah yang dipelajari.  Menyampaikan isi wacana terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan maupun tulisan.  Menghafal kosa kata baru terkait topik “profesi kedokteran” C. Tujuan Pembelajaran Melalui pendekatan saintifik dengan metode komperatif, peserta didik dapat:  Memahami wacana sederhana secara tertulis/lisan terkait topik “profesi kedokteran”.  Merangkaikan kata menjadi kalimat sesuai dengan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.  Menyusun kata, dan kalimat sederhana sesuai kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah  Memahami kata yang menggunakan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.  Membandingkan antara fiil madli dan jumlah fi’liyah terkait topik “profesi kedokteran”  Menyusun kata/frasa yang tersedia menjadi kalimat sesuai dengan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah  Hafal kosa kata baru terkait topik “profesi kedokteran” D. Materi Pembelajaran  ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  Kalimat-kalimat ber- fiil madli dan jumlah fi’liyah  Karangan terkait ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  kosa kata terkait ‫الطبية‬ ‫المهنة‬ E. Metode Pembelajaran  Pendekatan : Pendekatan Ilmiah (scientific)  Model : Pembelajaran yang berbasis masalah (problem-based learning)  Metode : Ceramah, diskusi kelompok, tanya jawab, penugasan F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran  Media : Multimedia interaktif/CD interaktif/video  Alat : Poster/Kartu Sumber Belajar  Al-Qur’an dan Hadits  Buku Guru dan Buku Siswa Bahasa Arab Kelas VIII MTs
  • 3. G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Pertemuan Pertama No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan  Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.  Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.  Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.  Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang dikolaborasi dengan metode demontrasi. 15 menit 2. Inti Mengamati  Untuk mengetahui pengetahuan siswa, guru memberian pertanyaan yang berkaitan dengan materi, dan lain sebagainya.  Dengan bimbingan guru, siswa secara berkelompok mendiskusikan materi yang terbuat di buku paket siswa.  Dengan penjelasan guru, siswa melengkapi materi yang telah diskusikan dan yang berasal dari buku paket.  Siswa membuat catatan hasil pembahasan dan penjelasan materi.  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan materi. .  Mencoba  Siswa beradu cepat memasangkan kalimat acak tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  Siswa membaca berbagai sumber tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  Siswa saling menilai hasil pemasangan berdasarkan apa yang telah dibaca tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  Siswa bertanya jawab dengan guru tentang hal-hal yang masih belum jelas  Guru memberikan penguatan tentang kesimpulan ‫الطبية‬ ‫المهنة‬ . Mengkomunikasikan 90 menit
  • 4. No. Kegiatan Waktu  Dalam kegiatan Mengkomunikasikan, guru:  memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,  memberikan Mengkomunikasikan terhadap hasil Mengamati dan Mencoba peserta didik melalui berbagai sumber,  memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,  memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar:  berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;  membantu menyelesaikan masalah;  memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil Mengamati;  memberi informasi untuk mengamati lebih jauh;  memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif. 3. Penutup  Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah mempelajari materi yang telah dipelajari.  Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara klasikal.  Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian mengucapkan salam. 15 menit Pertemuan Kedua No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan  Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.  Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.  Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.  Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam 15 menit
  • 5. No. Kegiatan Waktu bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang dikolaborasi dengan metode demontrasi. 2. Inti  Mengamati  Untuk mengetahui pengetahuan siswa, guru memberian pertanyaan yang berkaitan dengan materi.  Dengan bimbingan guru, siswa secara berkelompok mendiskusikan materi di buku paket siswa.  Dengan penjelasan guru, siswa melengkapi materi yang telah diskusikan dan yang berasal dari buku paket.  Siswa membuat catatan hasil pembahasan dan penjelasan materi. . Mencoba  Siswa beradu cepat memasangkan kalimat acak tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  Siswa membaca berbagai sumber tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  Siswa saling menilai hasil pemasangan berdasarkan apa yang telah dibaca tentang ‫الطبية‬ ‫المهنة‬  Siswa bertanya jawab dengan guru tentang hal-hal yang masih belum jelas  Guru memberikan penguatan tentang kesimpulan ‫الطبية‬ ‫المهنة‬ . Mengkomunikasikan/menanya  Guru melakukan tanya jawab sederhana terkait topik “profesi kedokteran” yang dipelajari.  Siswa disuruh menjawab pertanyaan dalam wacana sederhana secara tertulis/lisan terkait topik “profesi kedokteran”.  Siswa melakukan tanya jawab, menjawab pertanyaan lisan yang diajukan lawan bicara terkait topik “profesi kedokteran”  Guru menyuruh siswa menanyakan kata/kalimat yang belum difahami kepada teman atau guru terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan. 90 menit 3. Penutup  Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah mempelajari materi yang telah dipelajari.  Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara klasikal.  Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian 15 menit
  • 6. No. Kegiatan Waktu mengucapkan salam. Pertemuan Ketiga No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan  Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.  Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.  Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.  Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang dikolaborasi dengan metode demontrasi. 15 menit 2. Inti Mengeksplorasi  Siswa diajak untuk melafalkan kata, frase atau kalimat sesuai dengan yang diperdengarkan oleh model ucapan guru/kaset/film.  Siswa mendapat tugas merangkaikan kata menjadi kalimat sesuai dengan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah.  Menyusun kata, dan kalimat sederhana sesuai kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah  Melafalkan kalimat sesuai dengan yang diperdengarkan.  Mencoba mengungkapkan dan memahami kata yang menggunakan kaidah fiil madli dan jumlah fi’liyah. . Mengkomunikasikan  Dalam kegiatan Mengkomunikasikan, guru:  memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,  memberikan Mengkomunikasikan terhadap hasil Mengamati dan Mencoba peserta didik melalui berbagai sumber,  memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,  memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar: 90 menit
  • 7. No. Kegiatan Waktu  berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar;  membantu menyelesaikan masalah;  memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil Mengamati;  memberi informasi untuk mengamati lebih jauh;  memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif. 3. Penutup  Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah mempelajari materi yang telah dipelajari.  Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara klasikal.  Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian mengucapkan salam. 15 menit Pertemuan Keempat No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan  Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.  Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.  Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.  Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang dikolaborasi dengan metode demontrasi. 15 menit 2. Inti Mengasosiasikan:  Guru mengajak dan membimbing siswa untuk membandingkan antara fiil madli dan jumlah fi’liyah terkait topik “profesi kedokteran”  Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menemukan makna 90 menit
  • 8. No. Kegiatan Waktu kata dalam teks terkait “profesi kedokteran”  Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menyimpulkan isi wacana lisan maupun tulisan terkait topik “profesi kedokteran”  Guru mengajak dan membimbing siswa untuk membedakan penggunakan kata untuk fiil madli dan jumlah fi’liyah  Guru mengajak dan membimbing siswa untuk mencari informasi umum terkait “profesi kedokteran” dari suatu wacana lisan/tulisan.  Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menemukan makna kata dalam teks terkait “profesi kedokteran”  Guru mengajak dan membimbing siswa untuk menyimpulkan isi wacana lisan maupun tulisan terkait topik “profesi kedokteran” . Mengkomunikasikan  Dalam kegiatan Mengkomunikasikan, guru:  Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa  Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan 3. Penutup  Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah mempelajari materi yang telah dipelajari.  Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara klasikal.  Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian mengucapkan salam. 15 menit Pertemuan Kelima No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan  Guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.  Guru memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.  Guru mempersiapkan media/alat peraga/alat bantu bisa berupa gambar atau menggunakan multimedia berbasis ICT atau media lainnya.  Guru menggunakan metode kooperatif, antara lain diskusi dalam bentuk the educational-diagnosis meeting. Artinya, peserta didik berbincang mengenai pelajaran di kelas dengan maksud saling mengoreksi pemahaman mereka atas pelajaran/materi yang diterimanya agar masing-masing memperoleh pemahaman yang benar yang dikolaborasi dengan metode demontrasi. 15 menit
  • 9. No. Kegiatan Waktu 2. Inti Mengkomunikasikan  Guru mengajak dan membimbing siswa mengungkapkan perintah dan berita terkait “profesi kedokteran”  Guru mengajak dan membimbing siswa menyampaikan isi wacana tulis terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan atau tulisan.  Guru mengajak dan membimbing siswa menyusun kata/frasa yang tersedia menjadi kalimat sesuaidengan kaidah yang dipelajari.  Guru mengajak dan membimbing siswa menyusun karangan sederhana terkait topik “profesi kedokteran” sesuaikaidah yang dipelajari.  Guru mengajak dan membimbing siswa menyampaikan isi wacana terkait topik “profesi kedokteran” secara lisan maupun tulisan.  Guru mengajak dan membimbing siswa menghafal kosa kata baru terkait topik “profesi kedokteran” . 90 menit 3. Penutup  Guru bertanya kepada peserta didik tentang manfaat/hikmah mempelajari materi yang telah dipelajari.  Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan materi secara klasikal.  Guru menutup pembelajaran dengan do’a dan hamdalah kemudian mengucapkan salam. 15 menit H. Penilaian (Jenis, Instrumen, Pedoman Penskoran) 1. Jenis/ Teknik Penilaian 2. Instrumen dan Pedoman Penskoran Guru melakukan penilaian peserta didik dalam kegiatan: 1. Pada saat peserta didik berdiskusi Cara penilaiannya sebagai berikut: No. Nama Peserta Didik Aspek yang dinilai Skor Maks. Nilai Ketuntasan Tindak Lanjut 1 2 3 4 T TT R P No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian 1. Sikap Sosial Observasi 2. Pengetahuan Tes tertulis 3. Keterampilan Tes praktik
  • 10. 1. 2. 3. 4. 5. Dst. Aspek dan cara penilaian: a. Kejelasan dan kedalaman informasi 1) Jika kelompok tersebut dapat memberikan kejelasan dan kedalaman materi lengkap dengan sempurna, skor 30. 2) Jika kelompok tersebut dapat memberikan kejelasan dan kedalaman materi lengkap dengan kurang sempurna, skor 20. 3) Jika kelompok tersebut dapat memberikan kejelasan dan kedalaman materi kurang lengkap, skor 10. b. Keaktifan dalam diskusi 1) Jika kelompok tersebut berperan sangat aktif dalam diskusi, skor 30. 2) Jika kelompok tersebut berperan aktif dalam diskusi, skor 20. 3) Jika kelompok tersebut berperan kurang aktif dalam diskusi, skor 10. c. Kejelasan dan kerapian presentasi 1) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan sangat jelas dan rapi, skor 40. 2) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan jelas dan rapi, skor 30. 3) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan sangat jelas dan kurang rapi, skor 20. 4) Jika kelompok tersebut dapat mempresentasikan dengan kurang jelas dan kurang rapi, skor 10. 2. ”Refleksi Akhlak Mulia” Cara penilaiannya sebagai berikut: No. Nama Peserta Didik 1 2 3 4 5 Jumlah Skor Keterangan 1. 2. 3. 4. 5. Dst.
  • 11. 3. Kolom “Ayo Berlatih” a. Kolom Pilihan ganda dan uraian. Skor penilaian sebagai berikut: No. Soal Cara penilaian Skor maks. 1 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2. b.Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5. c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1. 2 2 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2. b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5. c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1. 2 3 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2. b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5. c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1. 2 4 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2. b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5. c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1. 2 5 a. Jika peserta didik dapat menuliskan sangat lengkap, skor 2. b. Jika peserta didik dapat menuliskan lengkap, skor 1,5. c. Jika peserta didik dapat menuliskan tidak lengkap, skor 1. 2 Skor Maksimal 10 b. Tugas Skor penilaian sebagai berikut: 1) Tugas produk Cara penilaiannya adalah: No. ASPEK 4 3 2 1 1. Perencanaan a. Persiapan b. Rumusan Judul 2. Pelaksanaan a. Persiapan alat b. Teknik pencarian c. Kreativitas 3. Hasil produk a. Bentuk fisik b. Inovasi Total Skor Keterangan penilaian: 4 = sangat baik 3 = baik 2 = cukup baik
  • 12. 1 = kurang baik 2) Tugas problem solving Cara penilaiannya adalah: a) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan benar dan dikumpulkan tepat waktu, skor 100. b) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan benar dan dikumpulkan tidak tepat waktu, skor 75. c) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan kurang benar dan dikumpulkan tepat waktu, skor 50. d) Jika peserta didik dapat menuliskan dengan kurang benar dan dikumpulkan tidak tepat waktu, skor 25. 3) Tugas proyek Cara penilaiannya adalah: No. ASPEK 4 3 2 1 1. Perencanaan a. Persiapan b. Rumusan Judul 2. Tahapan Proses Pembuatan a. Sistimatika penulisan b. Keakuratan sumber data c. Analisis data d. Penarikan kesimpulan 3. Tahap Akhir a. Performans b. Presentasi/Penguasaan Total Skor Keterangan penilaian: 4 = sangat baik 3 = baik 2 = cukup baik 1 = kurang baik Nilai akhir yang diperoleh oleh peserta didik adalah: a. Nilai sikap: rata-rata ” Refleksi Akhlak Mulia” b. Nilai pengetahuan: nilai rata-rata pilihan ganda, essay c. Nilai Keterampilan: nilai diskusi dan tugas Mengetahui, Kepala MTs ___________________ ___________,________________ Guru Mata Pelajaran
  • 13. _______________________________ NIP. _____________________________ _______________________________ NIP. _____________________________ BUTUH SILABUS, RPP ,PROTA, PROMES, LENGKAP PAI DAN BAHASA ARAB? HUB. 08222 17 30903 WWW.PUSATRPP.COM RPP BAHASA ARAB KELAS 8 KURIKULUM 2013 –Dari silabus edisi revisi