SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Nama Sekolah           : SMKN 1 Wae Ri’i
Mata Pelajaran         : Fisika
Kelas/Semester         : X/I
Pertemuan Ke           : 15 - 16
Alokasi Waktu          : 4 jam pelajaran (4 × 45 menit)
Standar Kompetensi     : 2. Memahami konsep-konsep dan prinsip-prinsip        dasar   kinematika
                             dan dinamika benda titik
 Kompetensi Dasar       : 2. 5 Memahami hukum newton dan konsep gaya

 A. INDIKATOR
    Hukum newton dan konsep gaya dipahami

 B. TUJUAN PEMBELAJARAN
    1. Membedakan pengertian kinematika dan dinamika.
    2. Menyebutkan bunyi hukum-hukum Newton tentang gerak.
    3. Menyebutkan contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari.
    4. Menerapkan hukum-hukum Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal hitungan.
    5. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang datar.
    6. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada gaya yang membentuk sudut.
    7. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang miring.
    8. Menjelaskan pengertian konsep gaya
    9. Menyebutkan macam-macam gaya ; gaya berat, gaya normal, gaya sentripetal, dan gaya gesek

 C. MATERI AJAR
    1. Gaya penyebab gerakan
    2. Hukum I Newton, resultan gaya nol
    3. Hukum II Newton, resultan gaya
    4. Hukum III Newton, aksi dan reaksi
    5. Macam-macam gaya: gaya berat, gaya normal, gaya sentripetal, dan gaya gesek

 D. NILAI-NILAI KARAKTER BANGSA
    1. Karakter siswa yang diharapkan :
       Jujur, Toleransi, Mandiri, Demokratis, Komunikatif, Tanggung Jawab.
    2. Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif :
       Percaya diri, Berorientasi tugas dan hasil.

 E. METODE PEMBELAJARAN
    1. Ceramah
    2. Demonstrasi
    3. Diskusi terbimbing
    4. Tanya jawab
    5. Presentasi

 F. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

                                     PERTEMUAN PERTAMA
      Kegiatan Awal                                                Waktu
     - Berdoa dengan tujuan penanaman pembiasaan pada diri peserta
        didik bahwa pengembangan diri hendaknya selaras antara
        IMTAK dan IPTEK
     - Guru membuka dan mengawali pelajaran dengan memberikan        10 Menit
        apersepsi untuk mengingat tentang materi hokum Newton dan
        konsep gaya.
     - Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran

                                                                                      P a g e | 76

 RPP Fisika Kelas X Semester
 SMKN 1 Wae Ri’i
Kegiatan Inti                                                 65 Menit
    -   Peserta didik memperhatikan penjelasan mengenai hukum
        Newton dan konsep gaya yang disampaikan guru.
    -   Peserta didik (dibimbing guru) dalam pembentukan kelompok
    -   Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan perbedaan
        kinematika dan dinamika.
    -   Peserta didik memperhatikan analisis tentang semua persoalan
        gerak di alam semesta yang dapat diterangkan dengan hukum
        Newton yang disampaikan oleh guru.
    -   Perwakilan dari tiap kelompok diminta untuk menyebutkan bunyi
        hukum-hukum Newton tentang gerak.
    -   Peserta didik mendiskusikan dengan kelompoknya mengenai
        contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan
        sehari-hari.
    -   Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
        klasikal.
    -   Guru menanggapi hasil diskusi kelompok peserta didik dan
        memberikan informasi yang sebenarnya.
    -   Peserta didik memperhatikan penerapan hukum I Newton sampai
        hukum III Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal
        hitungan     yang    disampaikan     oleh  guruPeserta    didik
        memperhatikan contoh soal mengenai penerapan hukum I
        Newton sampai hukum III Newton yang disampaikan oleh guru.
    -   Guru memberikan beberapa soal mengenai penerapan hukum I
        Newton sampai hukum III Newton.
    -   Guru mengoreksi jawaban peserta didik apakah sudah benar
        atau belum. Jika masih terdapat peserta didik yang belum dapat
        menjawab dengan benar, guru dapat langsung memberikan
        bimbingan.

     Kegiatan Akhir                                                       15 Menit
    - Guru mengakhiri pelajaran dengan cara tanya jawab untuk
       menyimpulkan dan memberi penekanan pada materi hokum
       Newton dan konsep gaya. yang diteruskan dengan pemberian
       tugas mandiri, dan tugas membaca serta memahami materi
       berikutnya.
    - Guru memberikan waktu kepada siswa untuk bertanya atau
       menyampaikan usulan agar pembelajaran berikutnya lebih baik.
    - Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama




                                       PERTEMUAN KEDUA
     Kegiatan Awal                                                Waktu
    - Berdoa dengan tujuan penanaman pembiasaan pada diri peserta
       didik bahwa pengembangan diri hendaknya selaras antara
       IMTAK dan IPTEK
    - Guru membuka dan mengawali pelajaran dengan memberikan        10 Menit
       apersepsi untuk mengingat tentang materi macam-macam gaya.
    - Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran

            Kegiatan Inti                                                 65 Menit
    -   Peserta didik memperhatikan penjelasan mengenai hukum
        Newton dan konsep gaya yang disampaikan guru.
    -   Peserta didik (dibimbing guru) dalam pembentukan kelompok
    -   Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan perbedaan
        kinematika dan dinamika.

                                                                                     P a g e | 77

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
-   Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian
        gaya berat dan penerapannya dalam berbagai macam kasus.
    -   Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian
        gaya normal dan penerapannya dalam berbagai macam kasus.
    -   Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian
        gaya sentripental dan penerapannya dalam berbagai macam
        kasus.
    -   Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian
        gaya gesekan.
    -   Perwakilan dari tiap kelompok diminta untuk menyebutkan
        macam-macam gaya gesekan.
    -   Peserta didik dalam setiap kelompok mendiskusikan perbedaan
        gaya gesekan statik dan gaya gesekan kinetik.
    -   Perwakilan peserta didik diminta untuk menyebutkan macam-
        macam gaya gesekan yang bekerja pada benda.
    -   Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara
        klasikal
    -   Guru menanggapi hasil diskusi kelompok peserta didik dan
        memberikan informasi yang sebenarnya.

     Kegiatan Akhir                                                              15 Menit
    - Guru mengakhiri pelajaran dengan cara tanya jawab untuk
       menyimpulkan dan memberi penekanan pada materi macam-
       macam gaya yang diteruskan dengan pemberian tugas mandiri,
       dan tugas membaca serta memahami materi berikutnya.
    - Guru memberikan waktu kepada siswa untuk bertanya atau
       menyampaikan usulan agar pembelajaran berikutnya lebih baik.
    - Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama

G. ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR
   1. Alat-Alat/Bahan : papan kecil, benda segi empat
   2. Sumber          :
                      a. Modul fisika untuk SMK Teknik – Semester genap kelas X
                      b. Fisika SMK Teknologi Jilid I
                      c. Internet
   3. Sarana/Media    : Laptop, LCD Proyektor

H. PENILAIAN
   1. Penilaian kognitif           : tes tulis dan penugasan
      Bentuk instrumen tes tulis   : uraian
                                   a. kisi-kisi soal tulis
                                   b. naskah soal
                                   c. kunci jawaban dan penskoran
   2. Penilaian sikap              : (Lampiran …)
   3. Penilaian psikomotorik       : (Lampiran …)
                                                           Kenda, 03 Juli 2012
Mengetahui,
Kepala SMKN 1 Wae Ri’i                                   Guru Mata Pelajaran Fisika


Fransiskus Borgias Hormat, S.Pd.                         Septin Wiriyanti S.Si.
NIP. : 19661010 199412 1 008                             NIP. : 19800925 200903 2 004




                                                                                            P a g e | 78

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
Lampiran 1
                                                                           KISI - KISI SOAL TULIS
No             Standar Kompetensi              Kompetensi             Materi           Kelas/           Indikator Soal             Bentuk    No
Urut                                             Dasar                                  Smt                                         Tes     Soal
          Memahami konsep-konsep dan Memahami                   “Hukum Newton dan             Siswa dapat megetahui
 1     prinsip-prinsip dasar kinematika dan hukum newton           konsep gaya”         X/I   pengertian Hukum I, II, III Newton   uraian       1
       dinamika benda titik                 dan konsep gaya     • Pengertian
                                                                   Hukum I, II, III
                                                                   Newton
        Memahami konsep-konsep dan            Memahami          • Gaya penyebab               Siswa dapat mengerjakan soal-
 2      prinsip-prinsip dasar kinematik dan   hukum newton         gerakan              X/I   soal yang berkaitan dengan gaya      uraian       1
        dinamika benda titik                  dan konsep gaya                                 penyebab gerakan




        Memahami konsep-konsep dan            Memahami          • Gaya penyebab                Siswa dapat mengerjakan soal-
 3      prinsip-prinsip dasar kinematik dan   hukum newton         gerakan              X/I    soal yang berkaitan dengan gaya     uraian       1
        dinamika benda titik                  dan konsep gaya                                  penyebab gerakan terkait resultan
                                                                                               2 vektor
        Memahami konsep-konsep dan            Memahami          • Gaya normal                  Siswa dapat mengerjakan soal-
 4      prinsip-prinsip dasar kinematik dan   hukum newton                              X/I    soal yang berkaitan dengan          uraian       1
        dinamika benda titik                  dan konsep gaya                                  mengambarkan gaya normal



        Memahami konsep-konsep dan            Memahami          • Gaya gesekan                 Siswa dapat mengerjakan soal-       uraian   1
 5      prinsip-prinsip dasar kinematik dan   hukum newton                              X/I    soal yang berkaitan dengan gaya
        dinamika benda titik                  dan konsep gaya                                  gesek




                                                                                                                                                    P a g e | 79

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
Lampiran 2
                                          NASKAH SOAL

 1.    Jelaskan pengertian hukum I, II & II Newton …?
 2.                                 20 N
                            10 N
       Tentukan resultan gaya dari gambar diatas…?

 3.    Dua vector gaya F1 dan F2 besarnya 16 N dan 6 N bertitik tangkap sama. Jika sudut yang
       dibentuk oleh kedua vektor gaya tersebut adalah 600, tentukan besar resultan dari kedua vektor
       gaya tersebut…?
 4.    Gambarkan bentuk gaya normal :
        a.Gaya normal pada bidang datar
        b.Gaya normal pada bidang datar
        c. Gaya normal pada bidang vertikal
 5.    Sebuah kotak bermassa 60 kg bergerak secara horizontal karena dipengaruhi gaya sebesar 40
       N. kotak tersebut bergerak dengan kecepatan konstan. Berapakah besar koefesien gesekan
       antara lantai dan kotak…?




                                                                                          P a g e | 80

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
Lampiran 3
                                  KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN




 No                                            Kunci Jawaban                                        Skor
soal
 1     a. Hukum I Newton adalah jika suatu benda dalam keadaan diam atau
          bergerak dengan kecepatan tetap menurut sebuah garis lurus (bergerak               (5)
          lurus beraturan), maka resultan gaya-gaya seluruhnya yang bekerja pada
          sebuiah benda adalah nol.
       b. Hukum II Newton adalah percepatan sebuah benda sebanding dengan
          resultan gaya-gaya yang dikerjakan pada benda tersebut, dan berbanding             (5)
          terbalik dengan massa bendanya, sedang percepatan benda searah dengan
          arah gaya tersebut.                                                                       15
       c. Hukum III Newton adalah bila sebuah benda mengerjakan gaya pada
          sebuah benda lain, maka benda yang kedua ini mengerjakan gaya pada                 (5)
          benda yang pertama yang besarnya sama tapi arahnya berlawanan.




              ΣF = F1 + F2
 2            ΣF = 20 N + 10 N = 30 N                                                        (10) 10

 3            Diketahu :                               16 N
              F1 = 16 N                                FT                                    (5)
              F2 = 6 N                     60   0
                                                                 6N
              a = 600
              Ditannyakan FT...?
              Jadi,                                                                                 20

               FT = F12 + F22 + 2 F1F2 cos α                                                 (15)
                                                                         1
               FT = 162 + 62 + 2 ×16 × 6 cos 600 = 256 + 36 + 2 × 96 ×     = 388 = 19, 7 N
                                                                         2


         a.                   N
                                                                                             (10)
 4
                                                                             N
                                                                                             (10)

                            W
              Gaya normal pada bidang datar         Gaya normal pada bidang vertikal                30

                                                                                             (10)
                         N




                             W
               Gaya normal pada bidang miring




                                                                                              P a g e | 81

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
(10)
 5

                                     N
                                                                                 (10)


                     f           m           F= 140 N
                                                                                        25
      Karena ΣFy = 0, maka N = W= w = mg = 60.9,8 = 588 N, selanjutknya karena
                              W = 588 N
      bergerak mendatar dengan percepatan nol (kecepatan konstan),
      maka ΣFx – f = m.ax = 0 menghasilkan 140 – f = 0                           (15)
                              f
      dengan demikian    µ=     = 0, 238 N
                              N


                                 Jumlah skor maksimum                               100




Lampiran 4
                                             FORMAT PENILAIAN

                                                                                  P a g e | 82

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
1. Penilaian Kognitif
   Tes tulis
                              No Soal/Skor Maks/Skor Perolehan
No   Nama Siswa                1     2      3      4        5     ∑ Skor    Nilai
                              15    10     20     30       25    Perolehn
 1   ALEXANDER PARUT
 2   AMBROSIUS ARON
 3   AMBROSIUS JANGGAT
 4   ANTONIUS G. RANAMPUR
 5   EMILIANUS DAMPUT
 6   FREDIANUS ARISTO
 7   FLORIANA ANITA SIMA
 8   FRANSISKUS RAFLIANUS
 9   HERLINA YULNI
10   MARSELINUS JEHARU
11   MERSIANA ETI
12   OKTAVIANUS SARCE A.
13   PETRUS B. V. WANGGOR
14   RIKARDUS HARUM
15   ROLANSON ADIMAN
16   SEVIANA P. NGGIWUNG
17   TOMAS GUNAWAN P.
18   VIDENSIUS LEGA
19   WILFRIDUS AGUNG
20   YOHANES DA KOSTA




                                                                               P a g e | 83

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
2. Penilaian Psikomotorik
   Tugas
                                                                                          Aspek yang dinilai                                      ∑ skor
     No                  Nama Siswa                         Kerapihan tulisan     Keruntutan cara menyelesaikan   Ketelitian cara penyelesaian   perolehan   Nilai
     Urt                                                   1       2     3    4     1      2      3        4       1        2      3       4
      1      ALEXANDER PARUT
      2      AMBROSIUS ARON
      3      AMBROSIUS JANGGAT
      4      ANTONIUS G. RANAMPUR
      5      EMILIANUS DAMPUT
      6      FREDIANUS ARISTO
      7      FLORIANA ANITA SIMA
      8      FRANSISKUS RAFLIANUS
      9      HERLINA YULNI
     10      MARSELINUS JEHARU
     11      MERSIANA ETI
     12      OKTAVIANUS SARCE A.
     13      PETRUS B. V. WANGGOR
     14      RIKARDUS HARUM
     15      ROLANSON ADIMAN
     16      SEVIANA P. NGGIWUNG
     17      TOMAS GUNAWAN P.
     18      VIDENSIUS LEGA
     19      WILFRIDUS AGUNG
     20      YOHANES DA KOSTA

           Keterangan :1 = kurang , 2 = cukup, 3 = baik , 4 = baik sekali
                                            Σskor perolehan
           Jumlah skor = 12 Nilai Siswa =                       x100%
                                            Σskor perolehan




                                                                                                                                                       P a g e | 84

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
3. Penilain Sikap
                                                                         Aspek yang di nilai

                                      Kehadiran dalam tatap    Keaktifan bertanya/   Partisipasi dalam          Ketepatan dalam          ∑
                                              muka            menjawab pertanyaan       kelompok               mengumpulkan tugas
      No Urt             Nama Siswa                                                                                                    skor    Predikat
                                      1    2      3      4    1     2    3     4      1        2   3   4   1       2     3      4

        1      ALEXANDER PARUT

        2      AMBROSIUS ARON

        3      AMBROSIUS JANGGAT

        4      ANTONIUS G. RANAMPUR

        5      EMILIANUS DAMPUT

        6      FREDIANUS ARISTO

        7      FLORIANA ANITA SIMA

        8      FRANSISKUS RAFLIANUS

        9      HERLINA YULNI

        10     MARSELINUS JEHARU

        11     MERSIANA ETI

        12     OKTAVIANUS SARCE A.

        13     PETRUS B. V. WANGGOR

        14     RIKARDUS HARUM

        15     ROLANSON ADIMAN


                                                                                                                                    P a g e | 85

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i
16     SEVIANA P. NGGIWUNG

        17     TOMAS GUNAWAN P.

        18     VIDENSIUS LEGA

        19     WILFRIDUS AGUNG

        20     YOHANES DA KOSTA



                                1 = kurang                      A = jumlah skor = 13 −16
                                2 = cukup baik                  B = jumlah skor = 9 −12
         Kriteria Penilaian :                     Pr edikat :
                                3 = baik                        C = jumlah skor = 5 − 8
                                4 = baik sekali                 D = jumlah skor = 1 − 4




                                                                                           P a g e | 86

RPP Fisika Kelas X Semester
SMKN 1 Wae Ri’i

More Related Content

What's hot

Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6eli priyatna laidan
 
5. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
5. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 20165. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
5. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 20166. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
Rpp medan magnetik
Rpp medan magnetikRpp medan magnetik
Rpp medan magnetikJoko Wahyono
 
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
Rpp teori relativitas
Rpp teori relativitasRpp teori relativitas
Rpp teori relativitasyudi ananto
 
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
RPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XIIRPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XIIDiva Pendidikan
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernBudi Santoso
 
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...eli priyatna laidan
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 smaRpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
RPP SMA kelas XI Hukum Hooke
RPP SMA kelas XI Hukum HookeRPP SMA kelas XI Hukum Hooke
RPP SMA kelas XI Hukum HookeHanny Kruisdiarti
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganAna Choirunisa
 

What's hot (20)

Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
 
5. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
5. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 20165. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
5. silabus revisi rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
Hukum newton rpp
Hukum newton rppHukum newton rpp
Hukum newton rpp
 
1. rpp gelombang xii
1. rpp gelombang xii1. rpp gelombang xii
1. rpp gelombang xii
 
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 20166. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
Rpp (impuls dan momentum)
Rpp (impuls dan momentum)Rpp (impuls dan momentum)
Rpp (impuls dan momentum)
 
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
 
Rpp medan magnetik
Rpp medan magnetikRpp medan magnetik
Rpp medan magnetik
 
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
 
Rpp teori relativitas
Rpp teori relativitasRpp teori relativitas
Rpp teori relativitas
 
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
7. sma kelas xii rpp kd 3.4;4.4 induksi magnetik (karlina 1308233)
 
RPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XIIRPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XII
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modern
 
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
 
Rpp hukum iii newton
Rpp hukum iii newtonRpp hukum iii newton
Rpp hukum iii newton
 
Rpp hukum ii newton
Rpp hukum ii newtonRpp hukum ii newton
Rpp hukum ii newton
 
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 smaRpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
 
RPP SMA kelas XI Hukum Hooke
RPP SMA kelas XI Hukum HookeRPP SMA kelas XI Hukum Hooke
RPP SMA kelas XI Hukum Hooke
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbangan
 

Similar to Hukum Newton dan Konsep Gaya

7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 20167. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdfFaqihUddin4
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdfFaqihUddin4
 
CONTOH RPP_fisika tugas.docx
CONTOH RPP_fisika tugas.docxCONTOH RPP_fisika tugas.docx
CONTOH RPP_fisika tugas.docxyuli552217
 
3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)
3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)
3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)Dewi Fitri
 
panduan Hukum newton
panduan Hukum newtonpanduan Hukum newton
panduan Hukum newtonkemenag
 

Similar to Hukum Newton dan Konsep Gaya (20)

Rpp 8
Rpp 8Rpp 8
Rpp 8
 
Rpp 5 new
Rpp 5 newRpp 5 new
Rpp 5 new
 
Rpp 3 new
Rpp 3 newRpp 3 new
Rpp 3 new
 
Rpp 12
Rpp 12Rpp 12
Rpp 12
 
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 20167. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
Rpp 11
Rpp 11Rpp 11
Rpp 11
 
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
Rpp.fisika xi.2
Rpp.fisika xi.2Rpp.fisika xi.2
Rpp.fisika xi.2
 
benda tegar
benda tegarbenda tegar
benda tegar
 
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
 
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
 
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
5. sma kelas x rpp kd 3.4; 4.1; 4.4 hk.newton (karlina 1308233) final
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
 
Rpp smt 2
Rpp smt 2Rpp smt 2
Rpp smt 2
 
CONTOH RPP_fisika tugas.docx
CONTOH RPP_fisika tugas.docxCONTOH RPP_fisika tugas.docx
CONTOH RPP_fisika tugas.docx
 
3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)
3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)
3. rencana pelaksanaan pembelajaran mkpbm diskusi (hukum newton)
 
S6 paud rat dasar mat sains 2016 1
S6 paud rat dasar mat sains 2016 1S6 paud rat dasar mat sains 2016 1
S6 paud rat dasar mat sains 2016 1
 
panduan Hukum newton
panduan Hukum newtonpanduan Hukum newton
panduan Hukum newton
 

More from Mansur Amriatul

Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES MP Fisika
Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES  MP Fisika Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES  MP Fisika
Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES MP Fisika Mansur Amriatul
 
Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...
Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...
Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...Mansur Amriatul
 
Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011
Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011
Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011Mansur Amriatul
 
Format 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAI
Format 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAIFormat 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAI
Format 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAIMansur Amriatul
 
Laporan SM3T 2011 UNNES-Kab Manggarai
Laporan SM3T 2011 UNNES-Kab ManggaraiLaporan SM3T 2011 UNNES-Kab Manggarai
Laporan SM3T 2011 UNNES-Kab ManggaraiMansur Amriatul
 

More from Mansur Amriatul (11)

Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES MP Fisika
Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES  MP Fisika Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES  MP Fisika
Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES MP Fisika
 
Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...
Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...
Contoh Perangkat Pembelajaran PPG-SM3T UNNES tentang Elastisitas (By Mansur A...
 
Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011
Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011
Lampiran lampiran UNNES-MANGGARAI LAP SM3T 2011
 
Format 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAI
Format 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAIFormat 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAI
Format 3 lap SM3T 2011 UNNES-MANGGARAI
 
Laporan SM3T 2011 UNNES-Kab Manggarai
Laporan SM3T 2011 UNNES-Kab ManggaraiLaporan SM3T 2011 UNNES-Kab Manggarai
Laporan SM3T 2011 UNNES-Kab Manggarai
 
Rpp 10
Rpp 10Rpp 10
Rpp 10
 
Rpp 9
Rpp 9Rpp 9
Rpp 9
 
Rpp 6 new
Rpp 6 newRpp 6 new
Rpp 6 new
 
Rpp 4 new
Rpp 4 newRpp 4 new
Rpp 4 new
 
Rpp 2 new
Rpp 2 newRpp 2 new
Rpp 2 new
 
Rpp 1 new
Rpp 1 newRpp 1 new
Rpp 1 new
 

Hukum Newton dan Konsep Gaya

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMKN 1 Wae Ri’i Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : X/I Pertemuan Ke : 15 - 16 Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran (4 × 45 menit) Standar Kompetensi : 2. Memahami konsep-konsep dan prinsip-prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik Kompetensi Dasar : 2. 5 Memahami hukum newton dan konsep gaya A. INDIKATOR Hukum newton dan konsep gaya dipahami B. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Membedakan pengertian kinematika dan dinamika. 2. Menyebutkan bunyi hukum-hukum Newton tentang gerak. 3. Menyebutkan contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari. 4. Menerapkan hukum-hukum Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal hitungan. 5. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang datar. 6. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada gaya yang membentuk sudut. 7. Menjelaskan aplikasi hukum Newton pada benda di atas bidang miring. 8. Menjelaskan pengertian konsep gaya 9. Menyebutkan macam-macam gaya ; gaya berat, gaya normal, gaya sentripetal, dan gaya gesek C. MATERI AJAR 1. Gaya penyebab gerakan 2. Hukum I Newton, resultan gaya nol 3. Hukum II Newton, resultan gaya 4. Hukum III Newton, aksi dan reaksi 5. Macam-macam gaya: gaya berat, gaya normal, gaya sentripetal, dan gaya gesek D. NILAI-NILAI KARAKTER BANGSA 1. Karakter siswa yang diharapkan : Jujur, Toleransi, Mandiri, Demokratis, Komunikatif, Tanggung Jawab. 2. Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif : Percaya diri, Berorientasi tugas dan hasil. E. METODE PEMBELAJARAN 1. Ceramah 2. Demonstrasi 3. Diskusi terbimbing 4. Tanya jawab 5. Presentasi F. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN PERTEMUAN PERTAMA Kegiatan Awal Waktu - Berdoa dengan tujuan penanaman pembiasaan pada diri peserta didik bahwa pengembangan diri hendaknya selaras antara IMTAK dan IPTEK - Guru membuka dan mengawali pelajaran dengan memberikan 10 Menit apersepsi untuk mengingat tentang materi hokum Newton dan konsep gaya. - Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran P a g e | 76 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 2. Kegiatan Inti 65 Menit - Peserta didik memperhatikan penjelasan mengenai hukum Newton dan konsep gaya yang disampaikan guru. - Peserta didik (dibimbing guru) dalam pembentukan kelompok - Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan perbedaan kinematika dan dinamika. - Peserta didik memperhatikan analisis tentang semua persoalan gerak di alam semesta yang dapat diterangkan dengan hukum Newton yang disampaikan oleh guru. - Perwakilan dari tiap kelompok diminta untuk menyebutkan bunyi hukum-hukum Newton tentang gerak. - Peserta didik mendiskusikan dengan kelompoknya mengenai contoh penerapan hukum-hukum Newton dalam kehidupan sehari-hari. - Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal. - Guru menanggapi hasil diskusi kelompok peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya. - Peserta didik memperhatikan penerapan hukum I Newton sampai hukum III Newton untuk menyelesaikan soal analisis dan soal hitungan yang disampaikan oleh guruPeserta didik memperhatikan contoh soal mengenai penerapan hukum I Newton sampai hukum III Newton yang disampaikan oleh guru. - Guru memberikan beberapa soal mengenai penerapan hukum I Newton sampai hukum III Newton. - Guru mengoreksi jawaban peserta didik apakah sudah benar atau belum. Jika masih terdapat peserta didik yang belum dapat menjawab dengan benar, guru dapat langsung memberikan bimbingan. Kegiatan Akhir 15 Menit - Guru mengakhiri pelajaran dengan cara tanya jawab untuk menyimpulkan dan memberi penekanan pada materi hokum Newton dan konsep gaya. yang diteruskan dengan pemberian tugas mandiri, dan tugas membaca serta memahami materi berikutnya. - Guru memberikan waktu kepada siswa untuk bertanya atau menyampaikan usulan agar pembelajaran berikutnya lebih baik. - Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama PERTEMUAN KEDUA Kegiatan Awal Waktu - Berdoa dengan tujuan penanaman pembiasaan pada diri peserta didik bahwa pengembangan diri hendaknya selaras antara IMTAK dan IPTEK - Guru membuka dan mengawali pelajaran dengan memberikan 10 Menit apersepsi untuk mengingat tentang materi macam-macam gaya. - Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran Kegiatan Inti 65 Menit - Peserta didik memperhatikan penjelasan mengenai hukum Newton dan konsep gaya yang disampaikan guru. - Peserta didik (dibimbing guru) dalam pembentukan kelompok - Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan perbedaan kinematika dan dinamika. P a g e | 77 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 3. - Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian gaya berat dan penerapannya dalam berbagai macam kasus. - Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian gaya normal dan penerapannya dalam berbagai macam kasus. - Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian gaya sentripental dan penerapannya dalam berbagai macam kasus. - Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian gaya gesekan. - Perwakilan dari tiap kelompok diminta untuk menyebutkan macam-macam gaya gesekan. - Peserta didik dalam setiap kelompok mendiskusikan perbedaan gaya gesekan statik dan gaya gesekan kinetik. - Perwakilan peserta didik diminta untuk menyebutkan macam- macam gaya gesekan yang bekerja pada benda. - Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal - Guru menanggapi hasil diskusi kelompok peserta didik dan memberikan informasi yang sebenarnya. Kegiatan Akhir 15 Menit - Guru mengakhiri pelajaran dengan cara tanya jawab untuk menyimpulkan dan memberi penekanan pada materi macam- macam gaya yang diteruskan dengan pemberian tugas mandiri, dan tugas membaca serta memahami materi berikutnya. - Guru memberikan waktu kepada siswa untuk bertanya atau menyampaikan usulan agar pembelajaran berikutnya lebih baik. - Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama G. ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR 1. Alat-Alat/Bahan : papan kecil, benda segi empat 2. Sumber : a. Modul fisika untuk SMK Teknik – Semester genap kelas X b. Fisika SMK Teknologi Jilid I c. Internet 3. Sarana/Media : Laptop, LCD Proyektor H. PENILAIAN 1. Penilaian kognitif : tes tulis dan penugasan Bentuk instrumen tes tulis : uraian a. kisi-kisi soal tulis b. naskah soal c. kunci jawaban dan penskoran 2. Penilaian sikap : (Lampiran …) 3. Penilaian psikomotorik : (Lampiran …) Kenda, 03 Juli 2012 Mengetahui, Kepala SMKN 1 Wae Ri’i Guru Mata Pelajaran Fisika Fransiskus Borgias Hormat, S.Pd. Septin Wiriyanti S.Si. NIP. : 19661010 199412 1 008 NIP. : 19800925 200903 2 004 P a g e | 78 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 4. Lampiran 1 KISI - KISI SOAL TULIS No Standar Kompetensi Kompetensi Materi Kelas/ Indikator Soal Bentuk No Urut Dasar Smt Tes Soal Memahami konsep-konsep dan Memahami “Hukum Newton dan Siswa dapat megetahui 1 prinsip-prinsip dasar kinematika dan hukum newton konsep gaya” X/I pengertian Hukum I, II, III Newton uraian 1 dinamika benda titik dan konsep gaya • Pengertian Hukum I, II, III Newton Memahami konsep-konsep dan Memahami • Gaya penyebab Siswa dapat mengerjakan soal- 2 prinsip-prinsip dasar kinematik dan hukum newton gerakan X/I soal yang berkaitan dengan gaya uraian 1 dinamika benda titik dan konsep gaya penyebab gerakan Memahami konsep-konsep dan Memahami • Gaya penyebab Siswa dapat mengerjakan soal- 3 prinsip-prinsip dasar kinematik dan hukum newton gerakan X/I soal yang berkaitan dengan gaya uraian 1 dinamika benda titik dan konsep gaya penyebab gerakan terkait resultan 2 vektor Memahami konsep-konsep dan Memahami • Gaya normal Siswa dapat mengerjakan soal- 4 prinsip-prinsip dasar kinematik dan hukum newton X/I soal yang berkaitan dengan uraian 1 dinamika benda titik dan konsep gaya mengambarkan gaya normal Memahami konsep-konsep dan Memahami • Gaya gesekan Siswa dapat mengerjakan soal- uraian 1 5 prinsip-prinsip dasar kinematik dan hukum newton X/I soal yang berkaitan dengan gaya dinamika benda titik dan konsep gaya gesek P a g e | 79 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 5. Lampiran 2 NASKAH SOAL 1. Jelaskan pengertian hukum I, II & II Newton …? 2. 20 N 10 N Tentukan resultan gaya dari gambar diatas…? 3. Dua vector gaya F1 dan F2 besarnya 16 N dan 6 N bertitik tangkap sama. Jika sudut yang dibentuk oleh kedua vektor gaya tersebut adalah 600, tentukan besar resultan dari kedua vektor gaya tersebut…? 4. Gambarkan bentuk gaya normal : a.Gaya normal pada bidang datar b.Gaya normal pada bidang datar c. Gaya normal pada bidang vertikal 5. Sebuah kotak bermassa 60 kg bergerak secara horizontal karena dipengaruhi gaya sebesar 40 N. kotak tersebut bergerak dengan kecepatan konstan. Berapakah besar koefesien gesekan antara lantai dan kotak…? P a g e | 80 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 6. Lampiran 3 KUNCI JAWABAN DAN PENSKORAN No Kunci Jawaban Skor soal 1 a. Hukum I Newton adalah jika suatu benda dalam keadaan diam atau bergerak dengan kecepatan tetap menurut sebuah garis lurus (bergerak (5) lurus beraturan), maka resultan gaya-gaya seluruhnya yang bekerja pada sebuiah benda adalah nol. b. Hukum II Newton adalah percepatan sebuah benda sebanding dengan resultan gaya-gaya yang dikerjakan pada benda tersebut, dan berbanding (5) terbalik dengan massa bendanya, sedang percepatan benda searah dengan arah gaya tersebut. 15 c. Hukum III Newton adalah bila sebuah benda mengerjakan gaya pada sebuah benda lain, maka benda yang kedua ini mengerjakan gaya pada (5) benda yang pertama yang besarnya sama tapi arahnya berlawanan. ΣF = F1 + F2 2 ΣF = 20 N + 10 N = 30 N (10) 10 3 Diketahu : 16 N F1 = 16 N FT (5) F2 = 6 N 60 0 6N a = 600 Ditannyakan FT...? Jadi, 20 FT = F12 + F22 + 2 F1F2 cos α (15) 1 FT = 162 + 62 + 2 ×16 × 6 cos 600 = 256 + 36 + 2 × 96 × = 388 = 19, 7 N 2 a. N (10) 4 N (10) W Gaya normal pada bidang datar Gaya normal pada bidang vertikal 30 (10) N W Gaya normal pada bidang miring P a g e | 81 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 7. (10) 5 N (10) f m F= 140 N 25 Karena ΣFy = 0, maka N = W= w = mg = 60.9,8 = 588 N, selanjutknya karena W = 588 N bergerak mendatar dengan percepatan nol (kecepatan konstan), maka ΣFx – f = m.ax = 0 menghasilkan 140 – f = 0 (15) f dengan demikian µ= = 0, 238 N N Jumlah skor maksimum 100 Lampiran 4 FORMAT PENILAIAN P a g e | 82 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 8. 1. Penilaian Kognitif Tes tulis No Soal/Skor Maks/Skor Perolehan No Nama Siswa 1 2 3 4 5 ∑ Skor Nilai 15 10 20 30 25 Perolehn 1 ALEXANDER PARUT 2 AMBROSIUS ARON 3 AMBROSIUS JANGGAT 4 ANTONIUS G. RANAMPUR 5 EMILIANUS DAMPUT 6 FREDIANUS ARISTO 7 FLORIANA ANITA SIMA 8 FRANSISKUS RAFLIANUS 9 HERLINA YULNI 10 MARSELINUS JEHARU 11 MERSIANA ETI 12 OKTAVIANUS SARCE A. 13 PETRUS B. V. WANGGOR 14 RIKARDUS HARUM 15 ROLANSON ADIMAN 16 SEVIANA P. NGGIWUNG 17 TOMAS GUNAWAN P. 18 VIDENSIUS LEGA 19 WILFRIDUS AGUNG 20 YOHANES DA KOSTA P a g e | 83 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 9. 2. Penilaian Psikomotorik Tugas Aspek yang dinilai ∑ skor No Nama Siswa Kerapihan tulisan Keruntutan cara menyelesaikan Ketelitian cara penyelesaian perolehan Nilai Urt 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 ALEXANDER PARUT 2 AMBROSIUS ARON 3 AMBROSIUS JANGGAT 4 ANTONIUS G. RANAMPUR 5 EMILIANUS DAMPUT 6 FREDIANUS ARISTO 7 FLORIANA ANITA SIMA 8 FRANSISKUS RAFLIANUS 9 HERLINA YULNI 10 MARSELINUS JEHARU 11 MERSIANA ETI 12 OKTAVIANUS SARCE A. 13 PETRUS B. V. WANGGOR 14 RIKARDUS HARUM 15 ROLANSON ADIMAN 16 SEVIANA P. NGGIWUNG 17 TOMAS GUNAWAN P. 18 VIDENSIUS LEGA 19 WILFRIDUS AGUNG 20 YOHANES DA KOSTA Keterangan :1 = kurang , 2 = cukup, 3 = baik , 4 = baik sekali Σskor perolehan Jumlah skor = 12 Nilai Siswa = x100% Σskor perolehan P a g e | 84 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 10. 3. Penilain Sikap Aspek yang di nilai Kehadiran dalam tatap Keaktifan bertanya/ Partisipasi dalam Ketepatan dalam ∑ muka menjawab pertanyaan kelompok mengumpulkan tugas No Urt Nama Siswa skor Predikat 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 ALEXANDER PARUT 2 AMBROSIUS ARON 3 AMBROSIUS JANGGAT 4 ANTONIUS G. RANAMPUR 5 EMILIANUS DAMPUT 6 FREDIANUS ARISTO 7 FLORIANA ANITA SIMA 8 FRANSISKUS RAFLIANUS 9 HERLINA YULNI 10 MARSELINUS JEHARU 11 MERSIANA ETI 12 OKTAVIANUS SARCE A. 13 PETRUS B. V. WANGGOR 14 RIKARDUS HARUM 15 ROLANSON ADIMAN P a g e | 85 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i
  • 11. 16 SEVIANA P. NGGIWUNG 17 TOMAS GUNAWAN P. 18 VIDENSIUS LEGA 19 WILFRIDUS AGUNG 20 YOHANES DA KOSTA 1 = kurang A = jumlah skor = 13 −16 2 = cukup baik B = jumlah skor = 9 −12 Kriteria Penilaian : Pr edikat : 3 = baik C = jumlah skor = 5 − 8 4 = baik sekali D = jumlah skor = 1 − 4 P a g e | 86 RPP Fisika Kelas X Semester SMKN 1 Wae Ri’i