SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
@2017, DirektoratPembinaan SMK 1
BidangKeahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi
Program Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika
KompetensiKeahlian : Multimedia (C2)
SILABUS MATA PELAJARAN
Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Pangkalpinang
BidangKeahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi
KompetensiKeahlian : Teknik Komputer dan Informatika
Mata Pelajara : Dasar Desain Grafis
Durasi (Waktu) : 144 JP @ 45 menit
Kelas/Semester : X /1 dan 2
KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional
dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika pada tingkat teknis,
spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian darikeluarga, sekolah, duniakerja, warga masyarakat nasional,
regional, dan internasional.
KI-4 (Keterampilan) : Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika.
Menampilkan kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan
mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal
dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.
@2017, DirektoratPembinaan SMK 2
KompetensiDasar
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Materi Pokok
Alokasi
Waktu (JP)
KegiatanPembelajaran Penilaian
1 2 3 4 5 6
3.1 Mendiskusikan
unsur-unsur tata
letak berupa
garis, ilustrasi,
tipografi, warna,
gelap-terang,
tekstur, dan
ruang
4.1 Menempatkan
unsur-unsur tata
letak berupa
garis, ilustrasi,
tipografi, warna,
gelap-terang,
tekstur, dan
ruang
3.1.1 Menjelaskan unsur-
unsur tata letak desain
grafis.
3.1.2 Menguraikanunsur-
unsur tata letak desain
grafis
3.1.3 Mendeskripsikan
unsur-unsur tata letak
desain grafis
4.1.1 Menetapkan unsur-
unsur tata letak desain
grafis
4.1.2 Menetapkan tata letak
unsur-unsur warna
 Unsur-unsur tata letak
desain grafis dan prinsipnya.
 Karakteristik, kegunaan,
dan makna warna.
 Warna sebagai representasi
dari alam
 Warna sebagai komunikasi,
dan ekspresi.
8  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang unsur-unsur
tata letak desain grafis.
 Mengumpulkan data
tentang unsur-usnru
tata letak desain grafis.
 Mengolah data tentang
unsur-unsur tata letak
desain grafis..
 Mengomunikasikan
tentang unsur-usnru
tata letak desain grafis.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
3.2 Mendiskusikan
fungsi, dan unsur
warna CMYK dan
RGB
4.2
Menempatkanber
bagaifungsi, dan
unsur warna
CMYK dan RGB.
3.2.1 Menguraikanfungsi
warna CMYK dan RGB
3.2.2 Membandingkan warna
CMYK dengan RGB
4.2.1 Melakukan kombinasi
warna CMYK dan RGB.
4.2.2 Menunjukkan
penempatan warna
sesuai fungsi.
 Fungsi warna CMYK dan
RGB.
 Persamaan dan perbedaan
warna CMYK dengan RGB.
 Kombinasi warna CMYK
dengan RGB
8  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang unsur warna
CMYK dan RGB.
 Mengumpulkan data
tentang fungsi unsur
warna CMYK dan RGB.
 Mengolah data tentang
fungsi unsur warna
CMYK dan RGB.
 Mengomunikasikan
tentang fungsi unsur
warna CMYK dan RGB.
Pengetahuan:
 Testertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
@2017, DirektoratPembinaan SMK 3
KompetensiDasar
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Materi Pokok
Alokasi
Waktu (JP)
KegiatanPembelajaran Penilaian
3.3 Mendiskusikan
prinsip-prinsip
tata letak, antara
lain : proporsi,
irama (rythm),
keseimbangan,
kontras,
kesatuan (unity),
dan harmoni
dalam
pembuatan
desain grafis
4.3
Menerapkanhasil
prinsip-prinsip
tata letak, antara
lain : proporsi,
irama (rythm),
keseimbangan,
kontras,
kesatuan (unity),
dan harmoni
dalam
pembuatan
desain grafis
3.3.1 Menjelaskan prinsip
tata letak desain.
3.3.2 Menguraikanprinsip
desain
4.3.1 Mengintegrasikan
prinsip kedalam
desain.
4.3.2 Menunjukkan desain
sesuai prinsip.
 kesatuan (Unity) and
keselarasan (harmony)
 Keseimbangan (Balance)
 Proporsi (Proportion)
 Irama (Rhythm)
 Penekanan/fokusdan
emphasis
 Contrast dan variety.
 Repetisi (Repetition)
8  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang prinsiptata
letak.
 Mengumpulkan data
tentang prinsiptata
letakdesain.
 Mengolah data tentang
prinsip tata letak
desain.
 Mengomunikasikan
tentang prinsiptata
letak desain.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
3.4 Mendiskusikan
berbagai format
gambar
4.4 Menempatkan
berbagi format
gambar
3.4.1 Menjelaskan format
gambar.
3.4.2 Menguraikanberbagai
format.
4.4.1 Membandingkan
format gambar.
4.4.2 Menyimpan gambar
dengan format pilihan.
 Macam-macam format
gambar.
 Fungsi dan manfaat format
gambar.
 Perbedaan fungsi setiap
format.
8  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang format gambar.
 Mengumpulkan data
tentang berbagai format
gambar.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
@2017, DirektoratPembinaan SMK 4
KompetensiDasar
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Materi Pokok
Alokasi
Waktu (JP)
KegiatanPembelajaran Penilaian
 Mengolah data tentang
berbagai format
gambar.
 Mengomunikasikan
tentang berbagai format
gambar.
 Unjuk kerja
3.5 Menerapkan
prosedurscanning
gambar/
ilustrasi/teks
dalam desain
4.5 Melakukan proses
scanning
gambar/
ilustrasi/teks
dengan alat
scanner dalam
desain
3.5.1 Menjelaskan fungsi
scanning.
3.5.2 Menguraikanprosedur
scanning.
4.5.1 Memilih gambar untuk
discan.
4.5.2 Menunjukkan hasil
scanning.
 Jenis-jenis scanner.
 Langkah-langkah scanning.
 Kelebihan dan kekurangan
proses scanning.
12  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang scanning.
 Mengumpulkan data
tentang prosedur
scanning.
 Mengolah data tentang
prosedur scanning.
 Mengomunikasikan
tentang prosedur
scanning.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
3.6 Menerapkan
perangkat lunak
pengolah gambar
vektor
4.6 Menggunakan
perangkat lunak
pengolah gambar
vektor
3.6.1 Menjelaskan fungsi
fitur-fitur pengolah
gambar vektor.
3.6.2 Membandingkan
gambar berdasarkan
fitur.
4.6.1 Mengintegrasikan fitur
dalam mengolah
gambar vektor.
4.6.2 Menunjukkan gambar
vektor hasil
pengolahan.
 Perangkat lunak pengolah
gambar.
 Mengolah gambar vektor
dengan perangkat lunak.
12  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang pengolah
gambar vektor.
 Mengumpulkan data
tentang perangkat
lunak pengolah gambar
vektor.
 Mengolah data tentang
perangkat lunak
pengolah gambar
vektor.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
@2017, DirektoratPembinaan SMK 5
KompetensiDasar
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Materi Pokok
Alokasi
Waktu (JP)
KegiatanPembelajaran Penilaian
 Mengomunikasikan
tentang perangkat
lunak pengolah gambar
vektor.
3.7 Menerapkan
manipulasi
gambar vektor
dengan
menggunakan
fitur efek
4.7 Memanipulasi
gambar vektor
dengan
menggunakan
fitur efek
3.7.1 Menjelaskan fungsi
manifulasi gambar
vektor.
3.7.2 Mengintegrasikan efek
fitur manipulasi pada
gambar.
4.7.1 Membandingkan efek
manipulasi pada
gambar.
4.7.2 Menunjukkan gambar
hasil manipulasi.
 Manfaat manipulasi gambar
vektor.
 Teknik memanipulasi
gambar vektor.
12  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang manipulasi
gambar.
 Mengumpulkan data
tentang efek manipulasi
gambar.
 Mengolah data tentang
efek manipulasi
gambar.
 Mengomunikasikan
tentang efek manipulasi
gambar.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
3.8 Menerapkan
pembuatan
desain berbasis
gambar vektor
4.8 Membuat desain
berbasis gambar
vektor
3.8.1 Menguraikandesain
gambar berbasis
vektor.
3.8.2 Mengintegrasikan
desain gambar
berbasis vektor.
4.8.1 Mensketsa desain
gambar.
4.8.2 Menunjukkan desain
gambar berbasis
vektor.
 Pembuatan gambar berbasis
vektor.
 Mengedit gambar berbasis
vektor.
12  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang desaingambar.
 Mengumpulkan data
tentang desaingambar
berbasis vektor.
 Mengolah data tentang
desain gambar berbasis
vektor.
 Mengomunikasikan
tentang desaingambar
berbasis vektor.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
@2017, DirektoratPembinaan SMK 6
KompetensiDasar
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Materi Pokok
Alokasi
Waktu (JP)
KegiatanPembelajaran Penilaian
3.9 Menerapkan
perangkat lunak
pengolah gambar
bitmap (raster)
4.9 Menggunakan
perangkat lunak
pengolah gambar
bitmap (raster)
3.9.1 Menjelaskan fungsi
fitur-fitur pengolah
gambar bitmap.
3.9.2 Membandingkan
gambar berdasarkan
fitur.
4.9.1 Mengintegrasikan fitur
dalam mengolah
gambar raster.
4.9.2 Menunjukkan gambar
raster hasil
pengolahan.
 Perangkat lunak pengolah
gambar.
 Mengolah gambar bitmap
dengan perangkat lunak.
12  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang pengolah
gambar bitmap.
 Mengumpulkan data
tentang perangkat
lunak pengolah gambar
bitmap.
 Mengolah data tentang
perangkat lunak
pengolah gambar
bitmap.
 Mengomunikasikan
tentang perangkat
lunak pengolah gambar
bitmap.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
3.10 Menerapkan
manipulasi
gambar raster
dengan
menggunakan
fitur efek
4.10 Memanipulasi
gambar raster
dengan
menggunakan
fitur efek
3.10.1Menjelaskan fungsi
manifulasi gambar
bitmap.
3.10.2Mengintegrasikan efek
fitur manipulasi pada
gambar.
4.10.1Membandingkan efek
manipulasi pada
gambar.
4.10.2Menunjukkangambarh
asil manipulasi.
 Manfaat manipulasi gambar
bitmap.
 Teknik memanipulasi
gambar bitmap.
18  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang manipulasi
gambar.
 Mengumpulkan data
tentang efek manipulasi
gambar.
 Mengolah data tentang
efek manipulasi
gambar.
 Mengomunikasikan
tentang efek manipulasi
gambar.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
@2017, DirektoratPembinaan SMK 7
KompetensiDasar
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Materi Pokok
Alokasi
Waktu (JP)
KegiatanPembelajaran Penilaian
3.11 Menerapkan
desain berbasis
gambar bitmap
(raster)
4.11 Membuat desain
berbasis gambar
bitmap (raster)
3.11.1Menguraikandesain
gambar berbasis
bitmap.
3.11.2Mengintegrasikan
desain gambar
berbasis bitmap.
4.11.1Mensketsa desain
gambar.
4.11.2Menunjukkan desain
gambar berbasis
bitmap.
 Pembuatan gambar berbasis
bitmap.
 Mengedit gambar berbasis
bitmap.
12  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang desaingambar.
 Mengumpulkan data
tentang desaingambar
berbasis bitmap.
 Mengolah data tentang
desain gambar berbasis
bitmap.
 Mengomunikasikan
tentang desaingambar
berbasis bitmap.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja
3.12 Mengevaluasi
penggabungan
gambar vektor
dan bitmap
(raster)
4.12 Membuat desain
penggabungan
gambar vektor
dan bitmap
(raster)
3.12.1 Menguraikan
karakteristik
penggabungan gambar
vektor dan bitmap
3.12.2 Menyusun kriteria
penilaian
4.12.1 Melakukan penilaian
terhadap
penggabungan gambar
vektor dan bitmap
4.12.2 Menyusun laporan
penilaian
 Karakteristik
penggabungan gambar
vektor dan bitmap
 Kriteria penilaian
penggabungan gambar
vektor dan bitmap
 Menyusun laporan
penilaian.
12  Mengamati untuk
mengidentifikasi dan
merumuskan masalah
tentang penilaian
gambar.
 Mengumpulkan data
tentang
penilaiangabungangam
barvektordan bitmap.
 Mengolah data tentang
penilaiangabungan
gambar vekto rdan
bitmap.
 Mengomunikasikan
tentang penilaian
gabungan gambar
vektor dan bitmap.
Pengetahuan:
 Tes tertulis
Keterampilan:
 Pengamatan
 Unjuk kerja

More Related Content

Similar to Silabus Dasar Desain Grafis.docx

Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
riyanto riyanto
 
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
riyanto riyanto
 
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
Ferro Pardede
 
RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014
RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014
RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014
Pavel Piero
 
RPP SMP.doc
RPP SMP.docRPP SMP.doc
RPP SMP.doc
agstea
 
Silabus gambar teknik kelas x semestter 1
Silabus gambar teknik kelas x semestter 1Silabus gambar teknik kelas x semestter 1
Silabus gambar teknik kelas x semestter 1
riyanto riyanto
 

Similar to Silabus Dasar Desain Grafis.docx (20)

SILABUS DGP.docx
SILABUS DGP.docxSILABUS DGP.docx
SILABUS DGP.docx
 
3.11 rpp apl
3.11 rpp apl3.11 rpp apl
3.11 rpp apl
 
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
 
Silabus simdig smk
Silabus simdig smkSilabus simdig smk
Silabus simdig smk
 
Tjplistrik2
Tjplistrik2Tjplistrik2
Tjplistrik2
 
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
Silabus gambar teknik kelas xi semester 2
 
3.5 dan 4.5 rpp mengoperasikan aplikasi presentasi
3.5 dan 4.5 rpp  mengoperasikan aplikasi presentasi3.5 dan 4.5 rpp  mengoperasikan aplikasi presentasi
3.5 dan 4.5 rpp mengoperasikan aplikasi presentasi
 
RPP XI Multimedia
RPP XI MultimediaRPP XI Multimedia
RPP XI Multimedia
 
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
 
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
Rpp multimedia-th-2010-desain-grafis1
 
SILABUS SIMKOMDIG
SILABUS SIMKOMDIG SILABUS SIMKOMDIG
SILABUS SIMKOMDIG
 
8. rpp 9 ddg
8. rpp 9 ddg8. rpp 9 ddg
8. rpp 9 ddg
 
RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014
RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014
RPP TIK kelas XII tahun pelajaran 2013 2014
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
RPP SMP.doc
RPP SMP.docRPP SMP.doc
RPP SMP.doc
 
2. rpp dasar desain grafis kd6
2. rpp dasar desain grafis kd62. rpp dasar desain grafis kd6
2. rpp dasar desain grafis kd6
 
Silabus simdig psmk
Silabus simdig psmkSilabus simdig psmk
Silabus simdig psmk
 
Silabus gambar teknik kelas x semestter 1
Silabus gambar teknik kelas x semestter 1Silabus gambar teknik kelas x semestter 1
Silabus gambar teknik kelas x semestter 1
 
Rpp dgp
Rpp dgpRpp dgp
Rpp dgp
 
337438743 rpp-xi-2-pengenalan-tanda-dan-letak-hasil-gambar-potongan-garis-pot...
337438743 rpp-xi-2-pengenalan-tanda-dan-letak-hasil-gambar-potongan-garis-pot...337438743 rpp-xi-2-pengenalan-tanda-dan-letak-hasil-gambar-potongan-garis-pot...
337438743 rpp-xi-2-pengenalan-tanda-dan-letak-hasil-gambar-potongan-garis-pot...
 

Recently uploaded

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 

Silabus Dasar Desain Grafis.docx

  • 1. @2017, DirektoratPembinaan SMK 1 BidangKeahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi Program Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika KompetensiKeahlian : Multimedia (C2) SILABUS MATA PELAJARAN Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Pangkalpinang BidangKeahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi KompetensiKeahlian : Teknik Komputer dan Informatika Mata Pelajara : Dasar Desain Grafis Durasi (Waktu) : 144 JP @ 45 menit Kelas/Semester : X /1 dan 2 KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian darikeluarga, sekolah, duniakerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional. KI-4 (Keterampilan) : Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika. Menampilkan kinerja mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.
  • 2. @2017, DirektoratPembinaan SMK 2 KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Alokasi Waktu (JP) KegiatanPembelajaran Penilaian 1 2 3 4 5 6 3.1 Mendiskusikan unsur-unsur tata letak berupa garis, ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang, tekstur, dan ruang 4.1 Menempatkan unsur-unsur tata letak berupa garis, ilustrasi, tipografi, warna, gelap-terang, tekstur, dan ruang 3.1.1 Menjelaskan unsur- unsur tata letak desain grafis. 3.1.2 Menguraikanunsur- unsur tata letak desain grafis 3.1.3 Mendeskripsikan unsur-unsur tata letak desain grafis 4.1.1 Menetapkan unsur- unsur tata letak desain grafis 4.1.2 Menetapkan tata letak unsur-unsur warna  Unsur-unsur tata letak desain grafis dan prinsipnya.  Karakteristik, kegunaan, dan makna warna.  Warna sebagai representasi dari alam  Warna sebagai komunikasi, dan ekspresi. 8  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang unsur-unsur tata letak desain grafis.  Mengumpulkan data tentang unsur-usnru tata letak desain grafis.  Mengolah data tentang unsur-unsur tata letak desain grafis..  Mengomunikasikan tentang unsur-usnru tata letak desain grafis. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja 3.2 Mendiskusikan fungsi, dan unsur warna CMYK dan RGB 4.2 Menempatkanber bagaifungsi, dan unsur warna CMYK dan RGB. 3.2.1 Menguraikanfungsi warna CMYK dan RGB 3.2.2 Membandingkan warna CMYK dengan RGB 4.2.1 Melakukan kombinasi warna CMYK dan RGB. 4.2.2 Menunjukkan penempatan warna sesuai fungsi.  Fungsi warna CMYK dan RGB.  Persamaan dan perbedaan warna CMYK dengan RGB.  Kombinasi warna CMYK dengan RGB 8  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang unsur warna CMYK dan RGB.  Mengumpulkan data tentang fungsi unsur warna CMYK dan RGB.  Mengolah data tentang fungsi unsur warna CMYK dan RGB.  Mengomunikasikan tentang fungsi unsur warna CMYK dan RGB. Pengetahuan:  Testertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja
  • 3. @2017, DirektoratPembinaan SMK 3 KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Alokasi Waktu (JP) KegiatanPembelajaran Penilaian 3.3 Mendiskusikan prinsip-prinsip tata letak, antara lain : proporsi, irama (rythm), keseimbangan, kontras, kesatuan (unity), dan harmoni dalam pembuatan desain grafis 4.3 Menerapkanhasil prinsip-prinsip tata letak, antara lain : proporsi, irama (rythm), keseimbangan, kontras, kesatuan (unity), dan harmoni dalam pembuatan desain grafis 3.3.1 Menjelaskan prinsip tata letak desain. 3.3.2 Menguraikanprinsip desain 4.3.1 Mengintegrasikan prinsip kedalam desain. 4.3.2 Menunjukkan desain sesuai prinsip.  kesatuan (Unity) and keselarasan (harmony)  Keseimbangan (Balance)  Proporsi (Proportion)  Irama (Rhythm)  Penekanan/fokusdan emphasis  Contrast dan variety.  Repetisi (Repetition) 8  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang prinsiptata letak.  Mengumpulkan data tentang prinsiptata letakdesain.  Mengolah data tentang prinsip tata letak desain.  Mengomunikasikan tentang prinsiptata letak desain. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja 3.4 Mendiskusikan berbagai format gambar 4.4 Menempatkan berbagi format gambar 3.4.1 Menjelaskan format gambar. 3.4.2 Menguraikanberbagai format. 4.4.1 Membandingkan format gambar. 4.4.2 Menyimpan gambar dengan format pilihan.  Macam-macam format gambar.  Fungsi dan manfaat format gambar.  Perbedaan fungsi setiap format. 8  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang format gambar.  Mengumpulkan data tentang berbagai format gambar. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan
  • 4. @2017, DirektoratPembinaan SMK 4 KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Alokasi Waktu (JP) KegiatanPembelajaran Penilaian  Mengolah data tentang berbagai format gambar.  Mengomunikasikan tentang berbagai format gambar.  Unjuk kerja 3.5 Menerapkan prosedurscanning gambar/ ilustrasi/teks dalam desain 4.5 Melakukan proses scanning gambar/ ilustrasi/teks dengan alat scanner dalam desain 3.5.1 Menjelaskan fungsi scanning. 3.5.2 Menguraikanprosedur scanning. 4.5.1 Memilih gambar untuk discan. 4.5.2 Menunjukkan hasil scanning.  Jenis-jenis scanner.  Langkah-langkah scanning.  Kelebihan dan kekurangan proses scanning. 12  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang scanning.  Mengumpulkan data tentang prosedur scanning.  Mengolah data tentang prosedur scanning.  Mengomunikasikan tentang prosedur scanning. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja 3.6 Menerapkan perangkat lunak pengolah gambar vektor 4.6 Menggunakan perangkat lunak pengolah gambar vektor 3.6.1 Menjelaskan fungsi fitur-fitur pengolah gambar vektor. 3.6.2 Membandingkan gambar berdasarkan fitur. 4.6.1 Mengintegrasikan fitur dalam mengolah gambar vektor. 4.6.2 Menunjukkan gambar vektor hasil pengolahan.  Perangkat lunak pengolah gambar.  Mengolah gambar vektor dengan perangkat lunak. 12  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang pengolah gambar vektor.  Mengumpulkan data tentang perangkat lunak pengolah gambar vektor.  Mengolah data tentang perangkat lunak pengolah gambar vektor. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja
  • 5. @2017, DirektoratPembinaan SMK 5 KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Alokasi Waktu (JP) KegiatanPembelajaran Penilaian  Mengomunikasikan tentang perangkat lunak pengolah gambar vektor. 3.7 Menerapkan manipulasi gambar vektor dengan menggunakan fitur efek 4.7 Memanipulasi gambar vektor dengan menggunakan fitur efek 3.7.1 Menjelaskan fungsi manifulasi gambar vektor. 3.7.2 Mengintegrasikan efek fitur manipulasi pada gambar. 4.7.1 Membandingkan efek manipulasi pada gambar. 4.7.2 Menunjukkan gambar hasil manipulasi.  Manfaat manipulasi gambar vektor.  Teknik memanipulasi gambar vektor. 12  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang manipulasi gambar.  Mengumpulkan data tentang efek manipulasi gambar.  Mengolah data tentang efek manipulasi gambar.  Mengomunikasikan tentang efek manipulasi gambar. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja 3.8 Menerapkan pembuatan desain berbasis gambar vektor 4.8 Membuat desain berbasis gambar vektor 3.8.1 Menguraikandesain gambar berbasis vektor. 3.8.2 Mengintegrasikan desain gambar berbasis vektor. 4.8.1 Mensketsa desain gambar. 4.8.2 Menunjukkan desain gambar berbasis vektor.  Pembuatan gambar berbasis vektor.  Mengedit gambar berbasis vektor. 12  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang desaingambar.  Mengumpulkan data tentang desaingambar berbasis vektor.  Mengolah data tentang desain gambar berbasis vektor.  Mengomunikasikan tentang desaingambar berbasis vektor. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja
  • 6. @2017, DirektoratPembinaan SMK 6 KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Alokasi Waktu (JP) KegiatanPembelajaran Penilaian 3.9 Menerapkan perangkat lunak pengolah gambar bitmap (raster) 4.9 Menggunakan perangkat lunak pengolah gambar bitmap (raster) 3.9.1 Menjelaskan fungsi fitur-fitur pengolah gambar bitmap. 3.9.2 Membandingkan gambar berdasarkan fitur. 4.9.1 Mengintegrasikan fitur dalam mengolah gambar raster. 4.9.2 Menunjukkan gambar raster hasil pengolahan.  Perangkat lunak pengolah gambar.  Mengolah gambar bitmap dengan perangkat lunak. 12  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang pengolah gambar bitmap.  Mengumpulkan data tentang perangkat lunak pengolah gambar bitmap.  Mengolah data tentang perangkat lunak pengolah gambar bitmap.  Mengomunikasikan tentang perangkat lunak pengolah gambar bitmap. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja 3.10 Menerapkan manipulasi gambar raster dengan menggunakan fitur efek 4.10 Memanipulasi gambar raster dengan menggunakan fitur efek 3.10.1Menjelaskan fungsi manifulasi gambar bitmap. 3.10.2Mengintegrasikan efek fitur manipulasi pada gambar. 4.10.1Membandingkan efek manipulasi pada gambar. 4.10.2Menunjukkangambarh asil manipulasi.  Manfaat manipulasi gambar bitmap.  Teknik memanipulasi gambar bitmap. 18  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang manipulasi gambar.  Mengumpulkan data tentang efek manipulasi gambar.  Mengolah data tentang efek manipulasi gambar.  Mengomunikasikan tentang efek manipulasi gambar. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja
  • 7. @2017, DirektoratPembinaan SMK 7 KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Alokasi Waktu (JP) KegiatanPembelajaran Penilaian 3.11 Menerapkan desain berbasis gambar bitmap (raster) 4.11 Membuat desain berbasis gambar bitmap (raster) 3.11.1Menguraikandesain gambar berbasis bitmap. 3.11.2Mengintegrasikan desain gambar berbasis bitmap. 4.11.1Mensketsa desain gambar. 4.11.2Menunjukkan desain gambar berbasis bitmap.  Pembuatan gambar berbasis bitmap.  Mengedit gambar berbasis bitmap. 12  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang desaingambar.  Mengumpulkan data tentang desaingambar berbasis bitmap.  Mengolah data tentang desain gambar berbasis bitmap.  Mengomunikasikan tentang desaingambar berbasis bitmap. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja 3.12 Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap (raster) 4.12 Membuat desain penggabungan gambar vektor dan bitmap (raster) 3.12.1 Menguraikan karakteristik penggabungan gambar vektor dan bitmap 3.12.2 Menyusun kriteria penilaian 4.12.1 Melakukan penilaian terhadap penggabungan gambar vektor dan bitmap 4.12.2 Menyusun laporan penilaian  Karakteristik penggabungan gambar vektor dan bitmap  Kriteria penilaian penggabungan gambar vektor dan bitmap  Menyusun laporan penilaian. 12  Mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan masalah tentang penilaian gambar.  Mengumpulkan data tentang penilaiangabungangam barvektordan bitmap.  Mengolah data tentang penilaiangabungan gambar vekto rdan bitmap.  Mengomunikasikan tentang penilaian gabungan gambar vektor dan bitmap. Pengetahuan:  Tes tertulis Keterampilan:  Pengamatan  Unjuk kerja