SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SDN SEMEMI II
Kelas / Semester : III (Tiga) / 1
Tema 3 : Benda di Sekitarku
Sub Tema 3 : Perubahan Wujud Benda
Pembelajaran : 2
Alokasi Waktu : 1 Hari
A. KOMPETENSI INTI (KI)
KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia
B. KOMPETENSI DASAR (KD)
Bahasa Indonesia
NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR
1
3.1 Menggali informasi tentang konsep
perubahan wujud benda dalam kehidupan
sehari-hari yang disajikan dalam bentuk
lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi
lingkungan.
3.1.1 Membaca instruksi.
2
4.1 Menyajikan hasil informasi tentang konsep
perubahan wujud benda dalam kehidupan
sehari-hari dalam bentuk lisan, tulis, dan
visual menggunakan kosakata baku dan
kalimat efektif.
4.1.1 Mengidentifikasi perubahan wujud
benda.
4.1.2 Menyelesaikan soal latihan di Buku
Guru tentang perubahan wujud.
PPKn
NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR
1
1.3 Mensyukuri keberagaman karakteristik
individu di lingkungan sekitar sebagai
anugerah Tuhan Yang Maha Esa.
1.3.1 Memahami peran yang ada di
sekolah.
2
2.3 Menampilkan kebersamaan dalam
keberagaman karakteristik individu di
lingkungan sekitar.
2.3.1 Mengerti tentang peran di sekolah.
3
3.3 Memahami makna keberagaman
karakteristik individu dalam kehidupan
sehari-hari.
3.3.1 Mencari informasi tentang peran
yang ada.
3.3.2 Mengidentifikasi peran yang ada di
sekolah.
4
4.3 Menceritakan makna keberagaman
karakteristik individu dalam kehidupan
sehari-hari.
4.3.1 Berdiskusi tentang peran di sekolah.
4.3.2 Menuliskan peran benda yang ada di
sekitar kita.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca instruksi, siswa dapat melakukan percobaan dengan urut.
2. Dengan melakukan percobaan, siswa dapat mengidentifikasi perubahan wujud
benda.
3. Dengan siswa menyelesaikan soal latihan di Buku Guru tentang perubahan wujud,
siswa dapat menuliskan pokok-pokok informasi dengan tepat.
4. Dengan mencari informasi tentang peran yang ada, siswa dapat mengidentifikasi
peran yang ada di sekolah.
2
5. Dengan berdiskusi tentang peran di sekolah, siswa dapat menuliskan peran benda
yang ada di sekitar kita.
 Karakter siswa yang diharapkan : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Pendahuluan  Guru menyapa siswa, menanyakan kabar, dan mengecek
kehadiran siswa.
 Siswa berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaan
masing-masing dipimpin oleh salah satu siswa. Religius
 Menyanyikan lagu “Dari Sabang Sampai Merauke” bersama-
sama. dilanjutkan lagu Nasional “Berkibarlah Benderaku”.
Nasionalis
 Guru menjelaskan tujuan pembelajaran hari ini.
15 menit
Inti  Guru melakukan apresepsi
 Siswa dibagi ke dalam kelompok kecil
 Siswa memperhatikan video pembuatan es krim dari susu yang
telah dipersiapkan oleh guru.
 Siswa diberi kesempatan bertanya jika mengalami kendala
memahami langkah percobaan. Mandiri
 Siswa berdiskusi dengan kelompoknya dan menjawab
pertanyaan yang diberikan. Communication
 Siswa menuliskan jawabannya di Buku Siswa.
 Setelah menjawab siswa mengemukakan jawabannya.
 Kegiatan dilanjutkan dengan menyimpulkan kegiatan yang telah
dilakukan.
 Siswa menyimpulkan perubahan wujud apa yang mereka pelajari
hari ini. Critical Thinking and Problem Solving
 Siswa menyebutkan contoh perubahan wujud membeku dalam
kehidupan sehari-hari.
 Siswa diberi kesempatan untuk bertanya, jika ada hal yang
belum dipahami.
 Siswa menuliskan contoh perubahan wujud membeku dalam
kehidupan sehari-hari di kotak yang telah disediakan.
 Kegiatan dilanjutkan dengan guru bertanya, apakah semua
siswa dalam kelompok telah melaksanakan kegiatan dengan
baik selama percobaan tadi? Communication
 Apakah semua siswa telah melaksanakan perannya masing-
masing?
 Siswa menyatakan pendapatnya, beri kesempatan pada masing-
masing siswa merefleksikan kelompoknya. Arahkan untuk
membahas kerjasama antarkelompok, tanggung jawab setiap
anggota, dan kekompakan.
 Siswa menyimak penjelasan guru bahwa pembagian peran yang
baik antarsesama anggota kelompok akan membuat pekerjaan
lebih mudah. Gotong Royong
 Siswa memberikan pendapatnya tentang jenis pembagian peran
di sekolah. Setelah itu siswa secara bekelompok, mendiskusikan
peran apa saja yang ada di sekolah dan menuliskannya di Buku
Siswa berikut namanya. Critical Thinking and Problem
45 menit
3
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Alokasi
Waktu
Solving
 Setelah mendata peran di sekolah siswa berdiskusi dalam
kelompok, mengapa perbedaan peran itu penting di sekolah?
Apa yang terjadi jika tidak ada perbedaan peran?
Communication
 Guru berkeliling untuk melihat proses diskusi tersebut.
 Siswa menuliskan hasil diskusi di kotak yang disediakan.
 Perwakilan siswa memberikan pendapatnya hasil diskusi tentang
hal tersebut.
 Kegiatan dilanjutkan dengan siswa menyimpulkan pentingnya
untuk pembagian peran. Pembagian peran tidak hanya di
sekolah, namun juga di rumah, di sebuah perusahaaan, bahkan
dalam permainan.
Penutup  Guru mengingatkan kembali tentang video percobaan
pembuatan es krim, perubahan wujud apa yang terjadi ketika
percobaan dilakukan.
 Guru menyimpulkan pembelajaran yang telah dipelajari hari ini.
 Menyanyikan lagu daerah.
 Kegiatan ditutup dengan membaca doa penutup sesuai dengan
agama dan kepercayaannya masing-masing. Religius
10 menit
E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
 Buku Pedoman Guru Tema : Benda di Sekitarku Kelas III (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
 Buku Siswa Tema : Benda di Sekitarku Kelas III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
 Power point
 Video percobaan pembuatan es krim.
F. MATERI PEMBELAJARAN
 Menyimak video percobaan yang terkait dengan perubahan wujud membeku.
 Diskusi tentang percobaan perubahan wujud membeku.
 Mencari informasi tentang peran di sekolah.
 Berdiskusi tentang peran dalam sekolah.
G. METODE PEMBELAJARAN
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah
Mengetahui,
Kepala Sekolah
H. EKO JULISTIONO, M.Pd
196807031994031005
Surabaya, 23 Oktober 2019
Guru Kelas III- B
ZULAICHA
4
Lampiran 1
H. PENILAIAN
Penilaian Sikap
No Nama
Perubanan tingkah laku
Santun Peduli
Tanggung
Jawab
K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 ...................
2 ...................
3 ……………..
4 ……………..
5 ……………..
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
Dst
Keterangan:
K (Kurang) : 1, C (Cukup) : 2, B (Baik) : 3, SB (Sangat Baik) : 4
Penilaian Pengetahuan
1. Menjawab pertanyaan terkait proses pembuatan es krim.
Jumlah soal: 6
Benar Semua: (jumlah benar/6 x 100) = 100
2. Mengisi peran yang ada di sekolah!
3. Jumlah isian maksimal 10 (Bergantung dari peran yang ada di sekolah
masingmasing).
5
Penilaian Keterampilan
1. Daftar periksa contoh perubahan wujud.
T: Terlihat
BT: Belum Terlihat
2. Daftar periksa menuliskan pentingnya perbedaan peran di sekolah.
3. Daftar periksa mempraktikkan menendang bola.

More Related Content

What's hot

Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
Alby Alyubi
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docx
Andiqbal
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
Nastiti Rahajeng
 
Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1 tema 1 indahnya kebersamaan -...
Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1   tema 1 indahnya kebersamaan -...Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1   tema 1 indahnya kebersamaan -...
Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1 tema 1 indahnya kebersamaan -...
Diajeng Ulfa
 
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 20131. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
Drs Sukarma
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Achmad Anang Aswanto
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
erica233597
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompok
wawan_wawan
 
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomKata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Sukayono Fawwaz
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
IrmadaBoheaIR
 

What's hot (20)

LK. 2.2 Menentukan Solusi.pdf
LK. 2.2 Menentukan Solusi.pdfLK. 2.2 Menentukan Solusi.pdf
LK. 2.2 Menentukan Solusi.pdf
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.pptx
 
RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3
 
Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
 
Kisi-Kisi Soal Instrumen Penilaian Ranah Kognitif
Kisi-Kisi Soal Instrumen Penilaian Ranah KognitifKisi-Kisi Soal Instrumen Penilaian Ranah Kognitif
Kisi-Kisi Soal Instrumen Penilaian Ranah Kognitif
 
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docxLK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docx
LK. 2.1 Eksplorasi Alternatif Solusi.docx
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
 
RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2RPP IPS KELAS 2
RPP IPS KELAS 2
 
Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1 tema 1 indahnya kebersamaan -...
Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1   tema 1 indahnya kebersamaan -...Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1   tema 1 indahnya kebersamaan -...
Rpp kurikulum 2013 sd kelas 4 (iv) semester 1 tema 1 indahnya kebersamaan -...
 
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
 
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 20131. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
 
Rpp k 13 pembelajaran abad 21 (discovery learning)
Rpp k 13 pembelajaran abad 21 (discovery learning)Rpp k 13 pembelajaran abad 21 (discovery learning)
Rpp k 13 pembelajaran abad 21 (discovery learning)
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah-Ismariyana.docx
 
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompok
 
Pembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connectedPembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connected
 
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomKata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
 
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTS
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
 

Similar to Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2

Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Azizah Iis
 
Rpp tema 1 st 2 pb 3 edit
Rpp tema 1 st 2 pb 3 editRpp tema 1 st 2 pb 3 edit
Rpp tema 1 st 2 pb 3 edit
muhammad ridwan
 

Similar to Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2 (20)

Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3
 
Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3
 
Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3Rpp k1 t2 st4 p3
Rpp k1 t2 st4 p3
 
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
Rpp tematik kelas 3 tema 1 subtema 3 pbl 5
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
 
Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4Rpp k1 t2 st4 p4
Rpp k1 t2 st4 p4
 
Rpp sosiologi xii bab 4
Rpp sosiologi xii bab 4Rpp sosiologi xii bab 4
Rpp sosiologi xii bab 4
 
Rpp 2013
Rpp 2013 Rpp 2013
Rpp 2013
 
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
K1 t4-st2-p6 rpp tema 4 kelas 1 sub tema 1 (1)
 
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
Rpp kelas 5 tema 4 sub 1 pem 6
 
Rpp K-13 Revisi Kelas 6 - gurune.net
Rpp K-13 Revisi Kelas 6 - gurune.netRpp K-13 Revisi Kelas 6 - gurune.net
Rpp K-13 Revisi Kelas 6 - gurune.net
 
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
RPP K13 Kelas 6 Tema 1 Revisi 2018
 
Rpp tema 1 st 2 pb 3 edit
Rpp tema 1 st 2 pb 3 editRpp tema 1 st 2 pb 3 edit
Rpp tema 1 st 2 pb 3 edit
 
K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2aK4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
K4 t1-st2-p6rpp sd kelas 4 smt 1 sub tema 2a
 
Rpp kls 4 tema1 sub3 pemb1
Rpp kls 4 tema1 sub3 pemb1Rpp kls 4 tema1 sub3 pemb1
Rpp kls 4 tema1 sub3 pemb1
 
[5] rpp sd kelas 4 semester 2 pahlawanku
[5] rpp sd kelas 4 semester 2   pahlawanku[5] rpp sd kelas 4 semester 2   pahlawanku
[5] rpp sd kelas 4 semester 2 pahlawanku
 
Rpp dan silabus sma kelas 11 k 2013-dikonversi
Rpp dan silabus sma kelas 11 k 2013-dikonversiRpp dan silabus sma kelas 11 k 2013-dikonversi
Rpp dan silabus sma kelas 11 k 2013-dikonversi
 
RPP kelas 2 Tema 2 sub2 pemb 4
RPP kelas 2 Tema 2 sub2 pemb 4RPP kelas 2 Tema 2 sub2 pemb 4
RPP kelas 2 Tema 2 sub2 pemb 4
 
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (5)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (5)K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (5)
K1 t4-st3-p6 rpp tema 3 kelas 1 sub tema 1 (5)
 

Recently uploaded

,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
furqanridha
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
EirinELS
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
GilangNandiaputri1
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 

Recently uploaded (20)

PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 

Rpp kelas 3 tema 3 subtema 3 pb 2

  • 1. 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SDN SEMEMI II Kelas / Semester : III (Tiga) / 1 Tema 3 : Benda di Sekitarku Sub Tema 3 : Perubahan Wujud Benda Pembelajaran : 2 Alokasi Waktu : 1 Hari A. KOMPETENSI INTI (KI) KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya. KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain. KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman dan berakhlak mulia B. KOMPETENSI DASAR (KD) Bahasa Indonesia NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR 1 3.1 Menggali informasi tentang konsep perubahan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan. 3.1.1 Membaca instruksi. 2 4.1 Menyajikan hasil informasi tentang konsep perubahan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari dalam bentuk lisan, tulis, dan visual menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif. 4.1.1 Mengidentifikasi perubahan wujud benda. 4.1.2 Menyelesaikan soal latihan di Buku Guru tentang perubahan wujud. PPKn NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR 1 1.3 Mensyukuri keberagaman karakteristik individu di lingkungan sekitar sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa. 1.3.1 Memahami peran yang ada di sekolah. 2 2.3 Menampilkan kebersamaan dalam keberagaman karakteristik individu di lingkungan sekitar. 2.3.1 Mengerti tentang peran di sekolah. 3 3.3 Memahami makna keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan sehari-hari. 3.3.1 Mencari informasi tentang peran yang ada. 3.3.2 Mengidentifikasi peran yang ada di sekolah. 4 4.3 Menceritakan makna keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan sehari-hari. 4.3.1 Berdiskusi tentang peran di sekolah. 4.3.2 Menuliskan peran benda yang ada di sekitar kita. C. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Dengan membaca instruksi, siswa dapat melakukan percobaan dengan urut. 2. Dengan melakukan percobaan, siswa dapat mengidentifikasi perubahan wujud benda. 3. Dengan siswa menyelesaikan soal latihan di Buku Guru tentang perubahan wujud, siswa dapat menuliskan pokok-pokok informasi dengan tepat. 4. Dengan mencari informasi tentang peran yang ada, siswa dapat mengidentifikasi peran yang ada di sekolah.
  • 2. 2 5. Dengan berdiskusi tentang peran di sekolah, siswa dapat menuliskan peran benda yang ada di sekitar kita.  Karakter siswa yang diharapkan : Religius Nasionalis Mandiri Gotong Royong Integritas D. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan  Guru menyapa siswa, menanyakan kabar, dan mengecek kehadiran siswa.  Siswa berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing dipimpin oleh salah satu siswa. Religius  Menyanyikan lagu “Dari Sabang Sampai Merauke” bersama- sama. dilanjutkan lagu Nasional “Berkibarlah Benderaku”. Nasionalis  Guru menjelaskan tujuan pembelajaran hari ini. 15 menit Inti  Guru melakukan apresepsi  Siswa dibagi ke dalam kelompok kecil  Siswa memperhatikan video pembuatan es krim dari susu yang telah dipersiapkan oleh guru.  Siswa diberi kesempatan bertanya jika mengalami kendala memahami langkah percobaan. Mandiri  Siswa berdiskusi dengan kelompoknya dan menjawab pertanyaan yang diberikan. Communication  Siswa menuliskan jawabannya di Buku Siswa.  Setelah menjawab siswa mengemukakan jawabannya.  Kegiatan dilanjutkan dengan menyimpulkan kegiatan yang telah dilakukan.  Siswa menyimpulkan perubahan wujud apa yang mereka pelajari hari ini. Critical Thinking and Problem Solving  Siswa menyebutkan contoh perubahan wujud membeku dalam kehidupan sehari-hari.  Siswa diberi kesempatan untuk bertanya, jika ada hal yang belum dipahami.  Siswa menuliskan contoh perubahan wujud membeku dalam kehidupan sehari-hari di kotak yang telah disediakan.  Kegiatan dilanjutkan dengan guru bertanya, apakah semua siswa dalam kelompok telah melaksanakan kegiatan dengan baik selama percobaan tadi? Communication  Apakah semua siswa telah melaksanakan perannya masing- masing?  Siswa menyatakan pendapatnya, beri kesempatan pada masing- masing siswa merefleksikan kelompoknya. Arahkan untuk membahas kerjasama antarkelompok, tanggung jawab setiap anggota, dan kekompakan.  Siswa menyimak penjelasan guru bahwa pembagian peran yang baik antarsesama anggota kelompok akan membuat pekerjaan lebih mudah. Gotong Royong  Siswa memberikan pendapatnya tentang jenis pembagian peran di sekolah. Setelah itu siswa secara bekelompok, mendiskusikan peran apa saja yang ada di sekolah dan menuliskannya di Buku Siswa berikut namanya. Critical Thinking and Problem 45 menit
  • 3. 3 Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Solving  Setelah mendata peran di sekolah siswa berdiskusi dalam kelompok, mengapa perbedaan peran itu penting di sekolah? Apa yang terjadi jika tidak ada perbedaan peran? Communication  Guru berkeliling untuk melihat proses diskusi tersebut.  Siswa menuliskan hasil diskusi di kotak yang disediakan.  Perwakilan siswa memberikan pendapatnya hasil diskusi tentang hal tersebut.  Kegiatan dilanjutkan dengan siswa menyimpulkan pentingnya untuk pembagian peran. Pembagian peran tidak hanya di sekolah, namun juga di rumah, di sebuah perusahaaan, bahkan dalam permainan. Penutup  Guru mengingatkan kembali tentang video percobaan pembuatan es krim, perubahan wujud apa yang terjadi ketika percobaan dilakukan.  Guru menyimpulkan pembelajaran yang telah dipelajari hari ini.  Menyanyikan lagu daerah.  Kegiatan ditutup dengan membaca doa penutup sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing. Religius 10 menit E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN  Buku Pedoman Guru Tema : Benda di Sekitarku Kelas III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).  Buku Siswa Tema : Benda di Sekitarku Kelas III (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).  Power point  Video percobaan pembuatan es krim. F. MATERI PEMBELAJARAN  Menyimak video percobaan yang terkait dengan perubahan wujud membeku.  Diskusi tentang percobaan perubahan wujud membeku.  Mencari informasi tentang peran di sekolah.  Berdiskusi tentang peran dalam sekolah. G. METODE PEMBELAJARAN  Pendekatan : Saintifik  Metode : Diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah Mengetahui, Kepala Sekolah H. EKO JULISTIONO, M.Pd 196807031994031005 Surabaya, 23 Oktober 2019 Guru Kelas III- B ZULAICHA
  • 4. 4 Lampiran 1 H. PENILAIAN Penilaian Sikap No Nama Perubanan tingkah laku Santun Peduli Tanggung Jawab K C B SB K C B SB K C B SB 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 ................... 2 ................... 3 …………….. 4 …………….. 5 …………….. 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 Dst Keterangan: K (Kurang) : 1, C (Cukup) : 2, B (Baik) : 3, SB (Sangat Baik) : 4 Penilaian Pengetahuan 1. Menjawab pertanyaan terkait proses pembuatan es krim. Jumlah soal: 6 Benar Semua: (jumlah benar/6 x 100) = 100 2. Mengisi peran yang ada di sekolah! 3. Jumlah isian maksimal 10 (Bergantung dari peran yang ada di sekolah masingmasing).
  • 5. 5 Penilaian Keterampilan 1. Daftar periksa contoh perubahan wujud. T: Terlihat BT: Belum Terlihat 2. Daftar periksa menuliskan pentingnya perbedaan peran di sekolah. 3. Daftar periksa mempraktikkan menendang bola.