SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Metabolit Sekunder Pada
     Daun Buas Buas


      KelompoK 11:
Debora sumarti tambunan
     intan panDini
   nurul salya lubis
Metabolit sekunder

     Metabolit sekunder adalah
senyawa metabolit yang tidak
esensial     bagi  pertumbuhan
organisme dan ditemukan dalam
bentuk yang unik atau berbeda-
beda antara spesies yang satu
dan lainnya.
Fungsi Metabolit Sekunder

Fungsi metabolit sekunder adalah untuk
mempertahankan diri dari kondisi lingkungan
yang kurang menguntungkan, misalnya untuk
mengatasi hama dan penyakit

Sebagian besar tanaman penghasil senyawa
metabolit sekunder memanfaatkan senyawa
tersebut untuk mempertahankan diri dan
berkompetisi dengan makhluk hidup lain di
sekitarnya.
Daun Buas Buas
                     Daun Buas Buas
 Buas buas adalah tumbuhan berupa pohon yang habitat
    hidupnya di hutan dan pekarangan rumah dengan tinggi
    bias mencapai 7-10 meter.
    Tumbuhan ini bercabang, daun panjang oval dan
    mempunyai anak daun yang banyak, warna bunga
    merah muda berbentuk kapsul sepanjang 1cm dan
    lebarnya 8cm, berbiji banyak dan tipis.
 Tumbuhan ini belum banyak di kenal dan dimanfaatkan
    orang dan tumbuhan ini spesifik dimanfaatkan di daerah
    melayu.
Gambar Daun
 Buas Buas
Manfaat Daun Buas Buas

mengobati masuk angin
membantu proses pembekuan darah
mengatasi maslah cacingan pada anak-anak
membantu memperbanyak air susu ibu
pemberi rasa kelat pada makanan khas
Melayu
Meningkatkan selera makan
mengawetkan beberapa makanan lauk pauk
sebagai sayuran,yaitu dengan mencelup
memasukkan nya kedalam gulai dan juga
sebagai lalapan
Senyawa Bioaktif Dalam Buas
                 Buas



   Tumbuhan buas buas banyak mengandung bahan
  kimia yang merupakan produksi metabolit sekunder
 dan digunakan sebagai alat pertahanan dari serangan
      organisme pengganggu atau pelindung bagi
tumbuhan. Selain itu juga dapat dimanfaatkan manusia
 sebagai obat-obatan karena adanya senyawa bioaktif.
   Kandungan senyawa bioaktif yang terdapat dalam
  Buas buas yang spesifik adalah kelompok flavonoid.
Flavonoid

Flavonoid adalah salah satu kelompok
metabolit sekunder dan merupakan salah
satu golongan fenol terbesar yang secara
alami di alami oleh tumbuh tumbuhan

Flavonoid terdapat pada semua tumbuhan
darat, tetapi tidak ditemukan pada
tumbuhan laut (alga), mikroorganisme,
bakteri, jamur, dan lumut.
Karakteristik Struktur
            Flavonoid


Biosintesis flavonoid secara alami diturunkan dari
asam shikimat dan asam piruvat yaitu senyawa
yng dihasilkan oleh karbohidrat ( hasil fotosintesis
tanaman) melalui glikoslisis.
Kerangka dasar senyawa ini mempunyai atom
karbon sebanyak 15 (C15), terdiri dari dua inti
fenol (C6) yang dihubungkan oleh satu unit tiga
karbon (C3).kelima belas atom karbon pada
kerangka dasar tersebut secara umum ditulis C6-
C3-C6 dan dibagi menjadi empat tipe yaitu
khalkon, flavan, isoflavan dan auron.
Antara satu tipe dengan tipe yang lain hanya
dibedakan oleh unit C3 seperti pada gambar berikut:
Manfaat Flavonoid
Flavonoid     memiliki beberapa manfaat seperti
sebagai obat, insektisida, anti mikroba, anti virus, anti
jamur, obat infeksi pada luka, mengurangi
pembekuan darah di dalam tubuh, anti oksidan, anti
tumor, dan anti kanker.

Seperti pada daerah melayu, daun buas buas yang
mengandung flavonoid dimanfaatkan sebagai
pemberi rasa kelat pada makanan, meningkatkan
selera makan serta dapat mengawetkan beberapa
makanan lauk pauk yang menunjukkan bahwa daun
bua buas memiliki daya anti mikroba.
Terima kasih

More Related Content

Similar to metabolit sekunder pada daun buas buas

Fistan materi 1 metabolit primer dan sekunder
Fistan materi 1 metabolit primer dan sekunderFistan materi 1 metabolit primer dan sekunder
Fistan materi 1 metabolit primer dan sekunderAprizal Tsumaruto
 
Model pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuhModel pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuhM. Adlan Rasyidi
 
Model pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan Tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan TubuhModel pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan Tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan TubuhM. Adlan Rasyidi
 
Kumpulan istilah-pertanian
Kumpulan istilah-pertanianKumpulan istilah-pertanian
Kumpulan istilah-pertanianYusniar Wiranti
 
Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)
Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)
Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)Rahayu Wahyu Ningsih
 
I12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustakaI12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustakaLailatul Rofiah
 
I12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustakaI12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustakaLailatul Rofiah
 
Kandungan bioaktif makanan fungsional
Kandungan bioaktif makanan fungsionalKandungan bioaktif makanan fungsional
Kandungan bioaktif makanan fungsionalAiNurhayati10
 
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxTugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxAmeliaAnatasya
 
Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...
Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...
Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
 
Tanaman Obat Hortikultura
Tanaman Obat HortikulturaTanaman Obat Hortikultura
Tanaman Obat HortikulturaRina Riannur
 
Modul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhanModul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhanSofyan F
 
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhanModul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhanfiriwijarini
 
Kapsel Obat Bahan Alam.pptx
Kapsel Obat Bahan Alam.pptxKapsel Obat Bahan Alam.pptx
Kapsel Obat Bahan Alam.pptxrismaulyanis
 
Mengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuning
Mengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuningMengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuning
Mengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuningAnis Yulia
 

Similar to metabolit sekunder pada daun buas buas (20)

Fistan materi 1 metabolit primer dan sekunder
Fistan materi 1 metabolit primer dan sekunderFistan materi 1 metabolit primer dan sekunder
Fistan materi 1 metabolit primer dan sekunder
 
Model pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuhModel pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah pengaruh propolis terhadap kesehatan tubuh
 
Model pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan Tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan TubuhModel pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan Tubuh
Model pembelajaran berbasis masalah : Pengaruh Propolis Terhadap Kesehatan Tubuh
 
Kumpulan istilah-pertanian
Kumpulan istilah-pertanianKumpulan istilah-pertanian
Kumpulan istilah-pertanian
 
Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)
Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)
Isolasi dan Skrining Fitokimia Isoflavon dari Biji Kedelai (Gysine Max.)
 
I12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustakaI12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustaka
 
I12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustakaI12des bab ii tinjauan pustaka
I12des bab ii tinjauan pustaka
 
Kandungan bioaktif makanan fungsional
Kandungan bioaktif makanan fungsionalKandungan bioaktif makanan fungsional
Kandungan bioaktif makanan fungsional
 
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptxTugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
Tugas 7 biologi umum Amelia anatasya(21036135).pptx
 
Peranan jamur
Peranan jamurPeranan jamur
Peranan jamur
 
Bioalomon
BioalomonBioalomon
Bioalomon
 
Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...
Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...
Makalah Botani Farmasi: 7. Metabolit Sekunder Tumbuhan | Kelas: 2I | Dosen: Y...
 
Perkecambahan lamtoro
Perkecambahan lamtoroPerkecambahan lamtoro
Perkecambahan lamtoro
 
Tanaman Obat Hortikultura
Tanaman Obat HortikulturaTanaman Obat Hortikultura
Tanaman Obat Hortikultura
 
Peranan Plantae
Peranan PlantaePeranan Plantae
Peranan Plantae
 
Modul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhanModul 2 keanekaragaman tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman tumbuhan
 
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhanModul 2 keanekaragaman_tumbuhan
Modul 2 keanekaragaman_tumbuhan
 
Kapsel Obat Bahan Alam.pptx
Kapsel Obat Bahan Alam.pptxKapsel Obat Bahan Alam.pptx
Kapsel Obat Bahan Alam.pptx
 
Mengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuning
Mengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuningMengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuning
Mengapa ubi jalar berwarna ungu, orange, kuning
 
Pengamatan teh
Pengamatan tehPengamatan teh
Pengamatan teh
 

More from debora sumarti

More from debora sumarti (12)

LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdfLK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
LK 3.1 Menyusun Best Practices.pdf
 
Bab 1,2,3
Bab 1,2,3Bab 1,2,3
Bab 1,2,3
 
Interaksi populasi
Interaksi  populasiInteraksi  populasi
Interaksi populasi
 
Pengukuran variabilitas
Pengukuran variabilitasPengukuran variabilitas
Pengukuran variabilitas
 
Sistem otot
Sistem ototSistem otot
Sistem otot
 
Sistem otot
Sistem ototSistem otot
Sistem otot
 
metode mikriteknik
metode mikriteknikmetode mikriteknik
metode mikriteknik
 
manfaat sabut kelapa sebagai media tanam
manfaat sabut kelapa sebagai media tanammanfaat sabut kelapa sebagai media tanam
manfaat sabut kelapa sebagai media tanam
 
sistem saraf
sistem sarafsistem saraf
sistem saraf
 
sistem otot part 1
sistem otot part 1sistem otot part 1
sistem otot part 1
 
presentase
 presentase presentase
presentase
 
pencemaran Tanah
pencemaran Tanahpencemaran Tanah
pencemaran Tanah
 

Recently uploaded

04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 

Recently uploaded (20)

04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 

metabolit sekunder pada daun buas buas

  • 1. Metabolit Sekunder Pada Daun Buas Buas KelompoK 11: Debora sumarti tambunan intan panDini nurul salya lubis
  • 2. Metabolit sekunder Metabolit sekunder adalah senyawa metabolit yang tidak esensial bagi pertumbuhan organisme dan ditemukan dalam bentuk yang unik atau berbeda- beda antara spesies yang satu dan lainnya.
  • 3. Fungsi Metabolit Sekunder Fungsi metabolit sekunder adalah untuk mempertahankan diri dari kondisi lingkungan yang kurang menguntungkan, misalnya untuk mengatasi hama dan penyakit Sebagian besar tanaman penghasil senyawa metabolit sekunder memanfaatkan senyawa tersebut untuk mempertahankan diri dan berkompetisi dengan makhluk hidup lain di sekitarnya.
  • 4. Daun Buas Buas Daun Buas Buas  Buas buas adalah tumbuhan berupa pohon yang habitat hidupnya di hutan dan pekarangan rumah dengan tinggi bias mencapai 7-10 meter.  Tumbuhan ini bercabang, daun panjang oval dan mempunyai anak daun yang banyak, warna bunga merah muda berbentuk kapsul sepanjang 1cm dan lebarnya 8cm, berbiji banyak dan tipis.  Tumbuhan ini belum banyak di kenal dan dimanfaatkan orang dan tumbuhan ini spesifik dimanfaatkan di daerah melayu.
  • 6. Manfaat Daun Buas Buas mengobati masuk angin membantu proses pembekuan darah mengatasi maslah cacingan pada anak-anak membantu memperbanyak air susu ibu pemberi rasa kelat pada makanan khas Melayu Meningkatkan selera makan mengawetkan beberapa makanan lauk pauk sebagai sayuran,yaitu dengan mencelup memasukkan nya kedalam gulai dan juga sebagai lalapan
  • 7. Senyawa Bioaktif Dalam Buas Buas Tumbuhan buas buas banyak mengandung bahan kimia yang merupakan produksi metabolit sekunder dan digunakan sebagai alat pertahanan dari serangan organisme pengganggu atau pelindung bagi tumbuhan. Selain itu juga dapat dimanfaatkan manusia sebagai obat-obatan karena adanya senyawa bioaktif. Kandungan senyawa bioaktif yang terdapat dalam Buas buas yang spesifik adalah kelompok flavonoid.
  • 8. Flavonoid Flavonoid adalah salah satu kelompok metabolit sekunder dan merupakan salah satu golongan fenol terbesar yang secara alami di alami oleh tumbuh tumbuhan Flavonoid terdapat pada semua tumbuhan darat, tetapi tidak ditemukan pada tumbuhan laut (alga), mikroorganisme, bakteri, jamur, dan lumut.
  • 9. Karakteristik Struktur Flavonoid Biosintesis flavonoid secara alami diturunkan dari asam shikimat dan asam piruvat yaitu senyawa yng dihasilkan oleh karbohidrat ( hasil fotosintesis tanaman) melalui glikoslisis. Kerangka dasar senyawa ini mempunyai atom karbon sebanyak 15 (C15), terdiri dari dua inti fenol (C6) yang dihubungkan oleh satu unit tiga karbon (C3).kelima belas atom karbon pada kerangka dasar tersebut secara umum ditulis C6- C3-C6 dan dibagi menjadi empat tipe yaitu khalkon, flavan, isoflavan dan auron.
  • 10. Antara satu tipe dengan tipe yang lain hanya dibedakan oleh unit C3 seperti pada gambar berikut:
  • 11. Manfaat Flavonoid Flavonoid memiliki beberapa manfaat seperti sebagai obat, insektisida, anti mikroba, anti virus, anti jamur, obat infeksi pada luka, mengurangi pembekuan darah di dalam tubuh, anti oksidan, anti tumor, dan anti kanker. Seperti pada daerah melayu, daun buas buas yang mengandung flavonoid dimanfaatkan sebagai pemberi rasa kelat pada makanan, meningkatkan selera makan serta dapat mengawetkan beberapa makanan lauk pauk yang menunjukkan bahwa daun bua buas memiliki daya anti mikroba.