SlideShare a Scribd company logo
1 of 67
11/07/1611/07/16 11
MATEMATIKA
KELAS VIII
SEMESTER SATU/GANJIL
MATERI DAN LATIHAN
BAB II
RELASI DAN FUNGSI
11/07/1611/07/16 22
SELAMAT BELAJARSELAMAT BELAJAR
SEMOGA BERHASILSEMOGA BERHASIL
DAN SUKSESDAN SUKSES
11/07/1611/07/16 33
Oleh :
Muhamad Sidiq
A410080079
11/07/1611/07/16 44
A. RELASIA. RELASI
1. Pengertian Relasi1. Pengertian Relasi
Relasi ( hubungan ) dari himpunan A ke BRelasi ( hubungan ) dari himpunan A ke B
adalah pemasangan anggota-anggota Aadalah pemasangan anggota-anggota A
dengan anggota-anggota B.dengan anggota-anggota B.
Relasi dalam matematika misalnya : lebih dari ,Relasi dalam matematika misalnya : lebih dari ,
kurang dari , setengah dari , faktor dari , dankurang dari , setengah dari , faktor dari , dan
sebagainya .sebagainya .
Contoh :Contoh :
Diketahui A = { 1, 2, 3, 4 } dan B = { 1, 2, 3 } . JikaDiketahui A = { 1, 2, 3, 4 } dan B = { 1, 2, 3 } . Jika
himpunan A ke himpunan B dinyatakan relasihimpunan A ke himpunan B dinyatakan relasi
“ kurang dari “ , maka lebih jelasnya dapat“ kurang dari “ , maka lebih jelasnya dapat
ditunjukkan pada gambar di bawah :ditunjukkan pada gambar di bawah :
11/07/1611/07/16 55
Diagram disamping
dinamakan diagram panah .
Arah relasi ditunjukkan
dengan anak panah dan
nama relasinya adalah
“ kurang dari “
1 .
2 .
3 .
4 .
.1
.2
.3
BA
Kurang dari
11/07/1611/07/16 66
2. Menyatakan Relasi
Relasi antara dua himpunan dapat dinyatakan
dengan 3 cara , yaitu : Diagram Panah ,
Diagram Cartesius , dan Himpunan pasangan
berurutan .
a. Diagram Panah
Contoh :
1. Jika Anto suka sepakbola , Andi suka voli
dan bulutangkis serta Budi dan Badri suka
basket dan sepakbola . Buatlah Diagram
Panah keadaan tersebut apabila A adalah
himpunan anak dan B adalah himpunan
11/07/1611/07/16 77
. Voli
. Basket
. Bulutangkis
. Sepakbola
Anto .
Andi .
Budi .
Badri .
BA
Suka akan
11/07/1611/07/16 88
2. Diketahui P = { 1, 2, 3, 4 } dan2. Diketahui P = { 1, 2, 3, 4 } dan
Q = { 2, 4, 6, 8 } . Gambarlah diagramQ = { 2, 4, 6, 8 } . Gambarlah diagram
panah yang menyatakan relasi dari Ppanah yang menyatakan relasi dari P
dan Q dengan hubungan :dan Q dengan hubungan :
a. Setengah daria. Setengah dari
b. Faktor darib. Faktor dari
Jawab : a.Jawab : a.
1
. 2
. 4
. 6
. 8
1 .
2 .
3 .
4 .
QP
Setengah dari
11/07/1611/07/16 99
b.b.
. 2
. 4
. 6
. 8
1 .
2 .
3 .
4 .
QP
Faktor dari
11/07/1611/07/16 1010
b. Diagram Cartesiusb. Diagram Cartesius
Contoh :Contoh :
Diketahui A = { 1, 2, 3, 4, 5 } danDiketahui A = { 1, 2, 3, 4, 5 } dan
B = { 1, 2, 3, …, 10 }.B = { 1, 2, 3, …, 10 }.
Gambarlah diagram cartesius yangGambarlah diagram cartesius yang
menyatakan relasi A ke B denganmenyatakan relasi A ke B dengan
hubungan :hubungan :
a. Satu lebihnya daria. Satu lebihnya dari
b. Akar kuadrat darib. Akar kuadrat dari
11/07/1611/07/16 1111
JawabJawab ::
a . Satu lebihnya daria . Satu lebihnya dari
1
1 2 3 4 5 6 7 98 100
2
3
4
5
6
7
8
9
10
HimpunanB
Himpunan A
11/07/1611/07/16 1212
Jawab :Jawab :
b. Akar kuadrat darib. Akar kuadrat dari
1
1 2 3 4 5 6 7 98 100
2
3
4
5
6
7
8
9
10
HimpunanB
Himpunan A
11/07/1611/07/16 1313
CC. Himpunan pasangan berurutan. Himpunan pasangan berurutan
Contoh :
Himpunan A = { 1, 2, 3, … , 25} dan
B = { 1, 2, 3, … , 10 } .
Tentukan himpunan pasangan berurutan yang
menyatakan relasi A ke B dengan hubungan :
a. kuadrat dari
b. dua kali dari
c. Satu kurangnya dari
11/07/1611/07/16 1414
Jawab :Jawab :
a. { (1,1), (4,2), (9,3),(16,4), (25,5) }a. { (1,1), (4,2), (9,3),(16,4), (25,5) }
b. { (2,1), (4,2), (6,3), (8,4), (10,5), (12,6),b. { (2,1), (4,2), (6,3), (8,4), (10,5), (12,6),
(14,7),(16,8), (18,9),(20,10) }(14,7),(16,8), (18,9),(20,10) }
c. { (1,2) , (2,3), (3,4), (4,5), (5,6), (6,7),c. { (1,2) , (2,3), (3,4), (4,5), (5,6), (6,7),
(7,8), (8,9), (9,10) }(7,8), (8,9), (9,10) }
11/07/1611/07/16 1515
B. FUNGSIB. FUNGSI
1. Pengertian Fungsi
Sebuah fungsi f : x  y adalah suatu aturan
yang memasangkan tiap anggota x pada
suatu himpunan (daerah asal / domain),
dengan tepat sebuah nilai y dari himpunan
kedua (daerah kawan / kodomain).
Himpunan nilai yang diperoleh disebut daerah
hasil / range fungsi tersebut .
Untuk lebih memahami pengertian diatas
perhatikan contoh berikut :
11/07/1611/07/16 1616
Contoh :Contoh :
Perhatikan diagram panah dibawah ini :Perhatikan diagram panah dibawah ini :
. 1
. 2
. 3
. 4
. 5
0 .
2 .
4 .
6 .
B
A
Daerah kawan/
kodomain
Daerah asal/
Domain
Daerah hasil/
Range
11/07/1611/07/16 1717
DDari diagram panah diatas dapat dilihat bahwa :ari diagram panah diatas dapat dilihat bahwa :
1.1. Fungsi A ke B adalah relasi khusus yangFungsi A ke B adalah relasi khusus yang
memasangkan setiap anggota A denganmemasangkan setiap anggota A dengan
tepat satu anggota B.tepat satu anggota B.
2. Himpunan A = { 0, 2, 4, 6 } disebut daerah2. Himpunan A = { 0, 2, 4, 6 } disebut daerah
asal ( Domain ), Himpunan B = { 1, 2, 3, 4, 5 }asal ( Domain ), Himpunan B = { 1, 2, 3, 4, 5 }
disebut daerah kawan ( Kodomain ), dandisebut daerah kawan ( Kodomain ), dan
{ 1, 2, 5 } disebut daerah hasil ( Range ).{ 1, 2, 5 } disebut daerah hasil ( Range ).
11/07/1611/07/16 1818
2. Notasi Fungsi
Fungsi/ pemetaan dapat dinotasikan
dengan huruf kecil f , g , h , dan
sebagainya.
Misal :
f : x  y dibaca f memetakkan x ke y ,
maka
y = f(x) dibaca sama dengan f dari x
digunakan untuk menunjukkan bahwa y
adalah fungsi dari x .
11/07/1611/07/16 1919
SSuatu fungsi juga dapat dinyatakan dengan tigauatu fungsi juga dapat dinyatakan dengan tiga
cara yaitucara yaitu dengan diagram panah , diagramdengan diagram panah , diagram
cartesius , dan himpunan pasangan berurutan .cartesius , dan himpunan pasangan berurutan .
Contoh :
Diketahui A = { a, i, u, e, o } dan B = { 1, 2, 3, 4 }
a. Buatlah diagram panah yang menunjukkan
pemetaan f yang ditentukan oleh : a  1 ,
i  2 , u  1 , e  4 , o  2 .
b. Nyatakan pula dengan diagram cartesius
c . Nyatakan pula f sebagai himpunan
pasangan berurutan .
11/07/1611/07/16 2020
Jawab :
a . Diagram panah
. 1
. 2
. 3
. 4
a .
i .
u .
e .
o .
BA
11/07/1611/07/16 2121
b. Diagram cartesiusb. Diagram cartesius
1
a i u e o0
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11/07/1611/07/16 2222
{ (a , 1) , (i , 2) , (u , 1) , (e , 4) , (o , 2) }
c. Himpunan pasangan berurutan
11/07/1611/07/16 2323
3. Banyaknya pemetaan dari dua himpunan
Jika n(A) = a , dan n(B) = b , maka banyak
pemetaan yang mungkin terjadi dari
himpunan A ke B adalah ba
dan
himpunan B ke A adalah ab
Contoh :
Berapa banyaknya pemetaan yang mungkin
terjadi untuk pemetaan berikut :
a. Dari himpunan A = {a} dan B = {1}
b. Dari himpunan C = {1} dan D = { a , b }
11/07/1611/07/16 2424
c. Dari himpunan E = {a,b} dan F = {1}
d. Dari himpunan G = {1} dan H = { a,b,c }
e. Dari himpunan I = {1,2} dan J = { a,b}
f. Dari himpunan K = {a,i,u,e,o} dan L = {1,2,3}
g. Dari himpunan M = {a,b,c,d} dan N = {1,2,3,4,5}
Jawab :
a. n(A) = 1 , n(B) = 1
Banyak pemetaan 11
= 1
b. n(C) = 1 , n(D) = 2
Banyak pemetaan 21
= 2
11/07/1611/07/16 2525
c. n(E) = 2 , n(F) = 1
Banyak pemetaan 12
= 1
d. n(G) = 1 , n(H) = 3
Banyak pemetaan 31
= 3
e. n(I) = 2 , n(J) = 2
Banyak pemetaan 22
= 4
f. n(K) = 5 , n(L) = 3
Banyak pemetaan 35
= 243
g. n(M) = 4 , n(N) = 5
Banyak pemetaan 54
= 625
11/07/1611/07/16 2626
f : x  y dibaca f memetakkan x ke y dan
dapat dinyatakan dengan f(x) .
Maka rumus fungsi dapat ditulis f(x) = y .
Contoh :
Diketahui suatu fungsi f : x  x + 2 dengan
daerah asal fungsi { x/ 1 < x< x << 6, x6, x ∈ A}
a. Tentukan rumus fungsi !
b. Tentukan daerah asal fungsi !
c . Tentukan daerah hasil fungsi !
d. Jika f(x) = 15 , maka tentukan nilai x !
4. Merumuskan suatu fungsi
11/07/1611/07/16 2727
a. Rumus fungsi f(x) = x +2
b. Daerah asal = { 2, 3, 4, 5 }
c. Daerah hasil : f(x) = x + 2
untuk x = 2  f(x) = 2 + 2 = 4
x = 3  f(x) = 3 + 2 = 5
x = 4  f(x) = 4 + 2 = 6
x = 5  f(x) = 5 + 2 = 7
Jadi daerah hasil fungsi : { 4, 5, 6, 7 }
d. f(x) = 15 x + 2 = 15
x = 15 – 2
x = 13 Jadi nilai x = 13
Jawab :
11/07/1611/07/16 2828
Uji Kompetensi 4
1. Diketahui A = { 2, 3, 4, 5 } dan B = { 0, 1, 2, 3, }
Relasi A ke B adalah “ dua lebihnya dari “ ,
maka :
a. Himpunan pasangan berurutan :
{ ( 2,0), (3,…), (…,2), (…,…) }
b. Diagram Panah
BA
11/07/1611/07/16 2929
PembahasanPembahasan
1. Diketahui A = { 2, 3, 4, 5 } dan B = { 0, 1, 2, 3, }
Relasi A ke B adalah “ dua lebihnya dari “ ,
maka :
a. Himpunan pasangan berurutan :
{ ( 2,0), (3,1), (4,2), (5,3) }
b. Diagram Panah
BA
.0
. 1
. 2
. 3
2 .
3 .
4 .
5 .
Dua lebihnya dari
11/07/1611/07/16 3030
2. Gambarlah relasi-relasi berikut dengan
diagram panah. Kemudian tentukan
termasuk fungsi atau bukan fungsi !
a. { (1,2), (1,3), (2,4), (3,5) }
b. { (1,1), (2,2), (3,3) }
c. { (3,4), (5,6), (7,8) }
d. { (2,3), (3,4), (4,5) }
11/07/1611/07/16 3131
PembahasanPembahasan
a. { (1,2), (1,3), (2,4), (3,5) }
bukan fungsi karena ada anggota x
yang berpasangan lebih dari satu
dengan anggota y .
. 2
. 3
. 4
. 5
1 .
2 .
3 .
Bukan fungsi
yx
11/07/1611/07/16 3232
b. { (1,1), (2,2), (3,3) }
1 .
2 .
3 .
. 1
. 2
. 3
Fungsi
BA
11/07/1611/07/16 3333
c. { (3,4), (5,6), (7,8) }
. 4
. 6
. 8
3 .
5 .
7 .
Fungsi
P Q
11/07/1611/07/16 3434
d. { (2,3), (3,4), (4,5) }
. 3
. 4
. 5
2 .
3 .
4 .
Fungsi
K L
11/07/1611/07/16 3535
3 . Fungsi f : x  x + 3 mempunyai domain
{ -2, -1, 0, 1, 2 } .
a. Tunjukkan fungsi f dalam diagram panah .
b. Nyatakan dalam himpunan pasangan
berurutan .
c. Tulis range dari f .
11/07/1611/07/16 3636
PembahasanPembahasan
a. Fungsi f : x  x + 3 , jadi f(x) = x + 3
Untuk x = -2 maka f(-2) = -2 + 3 = 1
x = -1 maka f(-1) = -1 + 3 = 2
x = 0 maka f(0) = 0 + 3 = 3
x = 1 maka f(1) = 1 + 3 = 4
x = 2 maka f(2) = 2 + 3 = 5
. 1
. 2
. 3
. 4
. 5
-2 .
-1 .
0 .
1 .
2 .
x+3x
11/07/1611/07/16 3737
b. Himpunan pasangan berurutan
{ (-2,1), (-1,2), (0,3), (1,4), (2,5) }
c. Range (daerah hasil ) = ( 1, 2, 3, 4, 5 )
11/07/1611/07/16 3838
4. Suatu persamaan fungsi f(x) = ½ x + 1 dengan
daerah asal { 2, 4, 6, 8, 10 } .
Tentukan :
a. Daerah hasil / bayangan .
b. Himpunan pasangan berurutan .
11/07/1611/07/16 3939
Pembahasan :
a. f(x) = ½ x + 1
f(2) = ½ . 2 + 1 = 1 + 1 = 2
f(4) = ½ . 4 + 1 = 2 + 1 = 3
f(6) = ½ . 6 + 1 = 3 + 1 = 4
f(8) = ½ . 8 + 1 = 4 + 1 = 5
f(10) = ½ . 10 + 1 = 5 + 1 = 6
Jadi Range / daerah hasil / daerah
bayangan = { 2, 3, 4, 5, 6 }
b. Himpunan pasangan berurutan
{ (2,2), (4,3), (6,4), (8,5), (10,6) }
11/07/1611/07/16 4040
5. Dengan tanpa membuat diagram panahnya5. Dengan tanpa membuat diagram panahnya
terlebih dahulu , tentukan banyaknyaterlebih dahulu , tentukan banyaknya
pemetaan yang mungkin dari :pemetaan yang mungkin dari :
a. A = {a, b, c} B = {1, 2}a. A = {a, b, c} B = {1, 2}
b. A = {1, 2} B = {a, b, c}b. A = {1, 2} B = {a, b, c}
c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3}c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3}
d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4}d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4}
e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d}e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d}
11/07/1611/07/16 4141
PembahasanPembahasan
a. A = {a, b, c} B = {1, 2} ------ 2a. A = {a, b, c} B = {1, 2} ------ 233
= 8= 8
b. A = {1, 2} B = {a, b, c} ----- 3b. A = {1, 2} B = {a, b, c} ----- 322
= 9= 9
c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3} ------- 3c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3} ------- 333
= 27= 27
d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4} ----- 4d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4} ----- 433
= 64= 64
e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d} ----- 4e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d} ----- 422
= 16= 16
11/07/1611/07/16 4242
11/07/1611/07/16 4343
C. Menghitung Nilai FungsiC. Menghitung Nilai Fungsi
Untuk menghitung nilai fungsi dapatUntuk menghitung nilai fungsi dapat
digunakan rumus :digunakan rumus :
f (x) = ax + bf (x) = ax + b
Contoh :Contoh :
1. Suatu fungsi ditentukan dengan f : x1. Suatu fungsi ditentukan dengan f : x  5x -35x -3
Tentukan :Tentukan :
a. Rumus funsi .a. Rumus funsi .
b. Nilai fungsi untuk x = 4 dan x = -1 .b. Nilai fungsi untuk x = 4 dan x = -1 .
11/07/1611/07/16 4444
Jawab :Jawab :
a. Rumus fungsinya f(x) = 5x – 3a. Rumus fungsinya f(x) = 5x – 3
b. Nilai fungsi f(x) = 5x – 3b. Nilai fungsi f(x) = 5x – 3
untuk x = 4 maka f(4) = 5 . 4 – 3 = 17untuk x = 4 maka f(4) = 5 . 4 – 3 = 17
x = -1 maka f(-1) = 5 .(-1) – 3 = -8x = -1 maka f(-1) = 5 .(-1) – 3 = -8
Jadi nilai fungsi untuk x = 4 adalah 17 danJadi nilai fungsi untuk x = 4 adalah 17 dan
x = -1 adalah -8x = -1 adalah -8
11/07/1611/07/16 4545
2. Suatu fungsi dirumuskan g (x) = -4x + 3
Tentukan :
a. g ( -2 )
b. Nilai a jika g (a) = -5
11/07/1611/07/16 4646
Jawab :Jawab :
a. g (x) = -4x + 3
g (- 2 ) = -4 . (- 2 ) + 3
= 8 + 3
= 11
b. g (a) = - 4a + 3
- 4a + 3 = - 5
- 4a = - 5 – 3
- 4a = - 8
a = 2
11/07/1611/07/16 4747
D. MENENTUKAN BENTUK FUNGSID. MENENTUKAN BENTUK FUNGSI
Suatu fungsi dapat ditentukan bentuknya jikaSuatu fungsi dapat ditentukan bentuknya jika
data fungsi diketahui . Bentuk fungsi linierdata fungsi diketahui . Bentuk fungsi linier
dapat dirumuskan sebagai f (x) = ax + b .dapat dirumuskan sebagai f (x) = ax + b .
Contoh :Contoh :
Suatu fungsi ditentukan dengan rumusSuatu fungsi ditentukan dengan rumus
f (x) = ax + b , jika f (2) = 10 dan f (-4) = -8 .f (x) = ax + b , jika f (2) = 10 dan f (-4) = -8 .
Tentukan :Tentukan :
a. Nilai a dan ba. Nilai a dan b
b. Bentuk fungsinyab. Bentuk fungsinya
c. Bayangan dari – 3c. Bayangan dari – 3
11/07/1611/07/16 4848
Jawab :Jawab :
a. f (x) = ax + ba. f (x) = ax + b
f (2) = 2a + b = 10f (2) = 2a + b = 10  2a + b = 10
f (-4) = -4a + b = -8f (-4) = -4a + b = -8  -4a + b = -8 --4a + b = -8 -
6a = 186a = 18
a = 3a = 3
untuk a = 3untuk a = 3  2a + b = 10
2 . 3 + b = 10
6 + b = 10
b = 4
Jadi , nilai a = 3 dan b = 4
11/07/1611/07/16 4949
b. f (x) = ax + bb. f (x) = ax + b
f (x) = 3x + 4f (x) = 3x + 4
Jadi , bentuk fungsinya f (x) = 3x + 4Jadi , bentuk fungsinya f (x) = 3x + 4
c. Bayangan dari – 3c. Bayangan dari – 3
f (x) = 3x + 4f (x) = 3x + 4
f (- 3) = 3 ( - 3 ) + 4f (- 3) = 3 ( - 3 ) + 4
= - 9 + 4= - 9 + 4
= - 5= - 5
11/07/1611/07/16 5050
Uji Kompetensi 5
1 . Sebuah fungsi dirumuskan f (x) = x + 11 . Sebuah fungsi dirumuskan f (x) = x + 1
a. Tentukan f (2) , f (-3) , f ( ½ ) !a. Tentukan f (2) , f (-3) , f ( ½ ) !
b. Tulislah daerah hasilnya !b. Tulislah daerah hasilnya !
c . Jika f (a) = 3 maka tentukan nilai a !c . Jika f (a) = 3 maka tentukan nilai a !
11/07/1611/07/16 5151
PembahasanPembahasan
a . f (x) = x + 1a . f (x) = x + 1
f (2) = 2 + 1 = 3f (2) = 2 + 1 = 3
f (-3) = -3 + 1 = -2f (-3) = -3 + 1 = -2
f ( ½ ) = ½ + 1 = 1 ½f ( ½ ) = ½ + 1 = 1 ½
b. Daerah hasil = { (2,3),(-3,½),(½, 1 ½) }b. Daerah hasil = { (2,3),(-3,½),(½, 1 ½) }
c. f (a) = a + 1c. f (a) = a + 1
3 = a + 13 = a + 1
a = 2a = 2
11/07/1611/07/16 5252
2 . Sebuah fungsi h dirumuskan h (x) = x2 . Sebuah fungsi h dirumuskan h (x) = x22
– 4– 4
a. Hitunglah h (-3) , h (5) , dan h (½) !a. Hitunglah h (-3) , h (5) , dan h (½) !
b. Tentukan p bila h (p) = 0 !b. Tentukan p bila h (p) = 0 !
11/07/1611/07/16 5353
PembahasanPembahasan
a. h (x) = xa. h (x) = x22
– 4– 4
h (-3) = (-3)h (-3) = (-3)22
– 4 = 9 – 4 = 5– 4 = 9 – 4 = 5
h (5) = (5)h (5) = (5)22
– 4 = 25 – 4 = 21– 4 = 25 – 4 = 21
h (½) = (½)h (½) = (½)22
– 4 = ¼ - 4 = - 3– 4 = ¼ - 4 = - 3 33
//44
b. h (p) = pb. h (p) = p22
– 4– 4
h (p) = 0h (p) = 0
0 = p0 = p22
- 4- 4
pp22
= 4= 4
p = 2p = 2
11/07/1611/07/16 5454
3 . Diketahui f (x) = ax + b , jika f (1) = -3 dan3 . Diketahui f (x) = ax + b , jika f (1) = -3 dan
f (0) = -1 . Tentukan :f (0) = -1 . Tentukan :
a. Nilai a dan ba. Nilai a dan b
b. Bentuk fungsinyab. Bentuk fungsinya
11/07/1611/07/16 5555
PembahasanPembahasan
a. f (x) = ax + ba. f (x) = ax + b
f (1) = a + b = 3f (1) = a + b = 3  a + b = 3
f (0) = b = -1f (0) = b = -1  b = -1 -b = -1 -
a = 4a = 4
Jadi a = 4 dan b = -1Jadi a = 4 dan b = -1
b. bentuk fungsinya adalah : f (x) = 4x - 1b. bentuk fungsinya adalah : f (x) = 4x - 1
11/07/1611/07/16 5656
11/07/1611/07/16 5757
E. Menggambar Grafik FungsiE. Menggambar Grafik Fungsi
Untuk menggambar grafik fungsi adaUntuk menggambar grafik fungsi ada
cara yang mudah yang dapat dilakukancara yang mudah yang dapat dilakukan
terlebih dahulu yaitu membuat tabelterlebih dahulu yaitu membuat tabel
dengan mendaftar semua daerah asalnya .dengan mendaftar semua daerah asalnya .
1. Grafik Fungsi Linier1. Grafik Fungsi Linier
Contoh :Contoh :
1. Gambarlah grafik fungsi f (x) = x +11. Gambarlah grafik fungsi f (x) = x +1
dengan domain {x/0 x 5 , xdengan domain {x/0 x 5 , x ∈ C}C}≤≤
11/07/1611/07/16 5858
Jawab :Jawab :
f (x) = x +1 daerah asal = { 0,1,2,3,4,5 }f (x) = x +1 daerah asal = { 0,1,2,3,4,5 }
{x,f(x)}
x+1
x
(2,3)
0 1 2 3 4 5
1 2 3 4 5 6
(0,1) (1,2) (3,4) (4,5) (5,6)
11/07/1611/07/16 5959
Grafiknya :Grafiknya :
f (x) = x + 1 , xf (x) = x + 1 , x ∈ c (0,1,2,3,4,5)c (0,1,2,3,4,5)
{(0,1),(1,2),(2,3),(3,4),(4,5),(5,6)}{(0,1),(1,2),(2,3),(3,4),(4,5),(5,6)}
1
1 2 3 4 50
2
3
4
5
6
7
8
9
10
x+1
x
11/07/1611/07/16 6060
2. a. Buatlah tabel fungsi g : x2. a. Buatlah tabel fungsi g : x  -2x + 1 dengandengan
daerah asal { -4,-3,-2,-1,0,1,2,3 } !daerah asal { -4,-3,-2,-1,0,1,2,3 } !
b. Berdasarkan tabel tersebut tentukan :b. Berdasarkan tabel tersebut tentukan :
(i) bayangan dari -2 , 0 , dan 2 !(i) bayangan dari -2 , 0 , dan 2 !
(ii) himpunan pasangan berurutan !(ii) himpunan pasangan berurutan !
(iii) gambarlah grafik fungsi tersebut pada(iii) gambarlah grafik fungsi tersebut pada
bidang cartesius , kemudianbidang cartesius , kemudian
hubungkan titik-titik tersebut sehinggahubungkan titik-titik tersebut sehingga
menjadi suatu garis lurus.menjadi suatu garis lurus.
11/07/1611/07/16 6161
Jawab :Jawab :
a. g (x) = - 2x + 1a. g (x) = - 2x + 1
1
x -4 -3 -2 -1 0 1 2 3
-2x
1
g (x)
8 6 4 2 0 -2 -4 -6
1
9 7 5 3 -1 -3 -5
1 1 1 1 1 1 1
11/07/1611/07/16 6262
b. (i) Bayangan dari :b. (i) Bayangan dari :
-2 adalah 5-2 adalah 5
0 adalah 10 adalah 1
2 adalah -32 adalah -3
(ii) Himpunan pasangan berurutan :(ii) Himpunan pasangan berurutan :
{ (-4,9),(-3,7),(-2,5),(-1,3),(0,1),(1,-1),{ (-4,9),(-3,7),(-2,5),(-1,3),(0,1),(1,-1),
(2,-3),(3,-5) }(2,-3),(3,-5) }
11/07/1611/07/16 6363
(iii) Grafiknya :(iii) Grafiknya : 9
0-1-2-3-4
-1
-2
-3
-4
-5
1 2 3
1
2
3
4
5
6
7
8
g (x) = -2x + 1
11/07/1611/07/16 6464
11/07/1611/07/16 6565
Uji Kompetensi 6
1. Tentukanlah f (x) = 2x untuk daerah asal1. Tentukanlah f (x) = 2x untuk daerah asal
{ x/ -4 x < 4 , x{ x/ -4 x < 4 , x ∈ B }.B }.
a. Buatlah tabel fungsinya !a. Buatlah tabel fungsinya !
b. Tulislah rangenya !b. Tulislah rangenya !
c. Gambarlah grafik fungsinya !c. Gambarlah grafik fungsinya !
≤
11/07/1611/07/16 6666
PembahasanPembahasan
a. Tabel fungsi : f(x) = 2xa. Tabel fungsi : f(x) = 2x
-8
x
f(x)
x, f(x)
-4 3210-1-2-3
-6 6-4 -2 0 2 4
(-2,-4)(-4,-8) (-3,-6) (-1,-2) (0,0) (1,2) (2,4) (3,6)
b. Range : { -8,-6,-4,-2,0,2,4,6 }b. Range : { -8,-6,-4,-2,0,2,4,6 }
11/07/1611/07/16 6767
Grafiknya :Grafiknya :
9
0-1-2-3-4
-1
-2
-3
-4
-5
1 2 3
1
2
3
4
5
6
7
8
-6

More Related Content

What's hot

Materi Relasi dan Fungsi
 Materi Relasi dan Fungsi Materi Relasi dan Fungsi
Materi Relasi dan Fungsisiska sri asali
 
Daring relasi dan fungsi pertemuan 1
Daring relasi dan fungsi pertemuan 1Daring relasi dan fungsi pertemuan 1
Daring relasi dan fungsi pertemuan 1SitiCahyawati
 
Perbedaan fungsi dan relasi
Perbedaan fungsi dan relasiPerbedaan fungsi dan relasi
Perbedaan fungsi dan relasia410080022
 
1. relasi dan fungsi
1. relasi dan fungsi1. relasi dan fungsi
1. relasi dan fungsiWarnet Podjok
 
Apa itu relasi?
Apa itu relasi?Apa itu relasi?
Apa itu relasi?1231011994
 
Relasi dan fungsi by myself
Relasi dan fungsi by myselfRelasi dan fungsi by myself
Relasi dan fungsi by myselfFransisca Leny
 
Fungsi dan relasi
Fungsi dan relasiFungsi dan relasi
Fungsi dan relasiRizal Ogiek
 
2 relasi-dan-fungsi
2 relasi-dan-fungsi2 relasi-dan-fungsi
2 relasi-dan-fungsiSatria Adi
 
Matdis 4-relasi-dan-fungsi
Matdis 4-relasi-dan-fungsiMatdis 4-relasi-dan-fungsi
Matdis 4-relasi-dan-fungsiSari Fauziah
 
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsiMatematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsiSiti Khotijah
 

What's hot (20)

Materi Relasi dan Fungsi
 Materi Relasi dan Fungsi Materi Relasi dan Fungsi
Materi Relasi dan Fungsi
 
Fungsi dan relasi
Fungsi dan relasiFungsi dan relasi
Fungsi dan relasi
 
Daring relasi dan fungsi pertemuan 1
Daring relasi dan fungsi pertemuan 1Daring relasi dan fungsi pertemuan 1
Daring relasi dan fungsi pertemuan 1
 
Relasi dan Fungsi
Relasi dan FungsiRelasi dan Fungsi
Relasi dan Fungsi
 
Makalah relasi
Makalah relasiMakalah relasi
Makalah relasi
 
Perbedaan fungsi dan relasi
Perbedaan fungsi dan relasiPerbedaan fungsi dan relasi
Perbedaan fungsi dan relasi
 
1. relasi dan fungsi
1. relasi dan fungsi1. relasi dan fungsi
1. relasi dan fungsi
 
Apa itu relasi?
Apa itu relasi?Apa itu relasi?
Apa itu relasi?
 
Relasi dan fungsi by myself
Relasi dan fungsi by myselfRelasi dan fungsi by myself
Relasi dan fungsi by myself
 
Fungsi dan relasi
Fungsi dan relasiFungsi dan relasi
Fungsi dan relasi
 
2 relasi-dan-fungsi
2 relasi-dan-fungsi2 relasi-dan-fungsi
2 relasi-dan-fungsi
 
Fungsi
FungsiFungsi
Fungsi
 
Fungsi Komposisi
Fungsi KomposisiFungsi Komposisi
Fungsi Komposisi
 
Matdis-Relasi Fungsi
Matdis-Relasi FungsiMatdis-Relasi Fungsi
Matdis-Relasi Fungsi
 
Relasi dan fungsi
Relasi dan fungsiRelasi dan fungsi
Relasi dan fungsi
 
FUNGSI (gita permata sari)
FUNGSI (gita permata sari)FUNGSI (gita permata sari)
FUNGSI (gita permata sari)
 
Relasi dan fungsi
Relasi dan fungsiRelasi dan fungsi
Relasi dan fungsi
 
Matdis 4-relasi-dan-fungsi
Matdis 4-relasi-dan-fungsiMatdis 4-relasi-dan-fungsi
Matdis 4-relasi-dan-fungsi
 
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsiMatematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
 
Relasi dan fungsi
Relasi dan fungsiRelasi dan fungsi
Relasi dan fungsi
 

Similar to Relasi Matematika

Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02
Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02
Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02gusty29
 
2-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 13
2-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 132-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 13
2-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 13IntanPutri65565
 
Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1MasfuahFuah
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.pptsihabudin7
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.pptSamWar1
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.pptLulukLailul1
 
2-relasi-dan-fungsi (1).ppt
2-relasi-dan-fungsi (1).ppt2-relasi-dan-fungsi (1).ppt
2-relasi-dan-fungsi (1).pptRonatioPane
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.pptsulistiani70
 
RELASI KELAS 8.ppt
RELASI KELAS 8.pptRELASI KELAS 8.ppt
RELASI KELAS 8.pptssuser0a987c
 
Relasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.ppt
Relasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.pptRelasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.ppt
Relasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.pptDjasmiZar
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.pptRikoApriyanto1
 
Fungsi dan Persamaan Garis
Fungsi dan Persamaan GarisFungsi dan Persamaan Garis
Fungsi dan Persamaan Garisadi nurhadi
 
Relasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.ppt
Relasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.pptRelasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.ppt
Relasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.pptkinanti22
 

Similar to Relasi Matematika (20)

Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02
Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02
Relasidanfungsi 130408013733-phpapp02
 
2-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 13
2-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 132-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 13
2-relasi-dan-fungsi-kelas-8-kurikulum 13
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt
 
Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1Relasi dan fungsi 1
Relasi dan fungsi 1
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt
 
Grafik fungsi
Grafik fungsiGrafik fungsi
Grafik fungsi
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt
 
2-relasi-dan-fungsi (1).ppt
2-relasi-dan-fungsi (1).ppt2-relasi-dan-fungsi (1).ppt
2-relasi-dan-fungsi (1).ppt
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt
 
RELASI KELAS 8.ppt
RELASI KELAS 8.pptRELASI KELAS 8.ppt
RELASI KELAS 8.ppt
 
Relasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.ppt
Relasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.pptRelasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.ppt
Relasi dan Fungsi Dari Irvan Jasmi, S.Pd.ppt
 
2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt2-relasi-dan-fungsi.ppt
2-relasi-dan-fungsi.ppt
 
Fungsi matematika
Fungsi matematikaFungsi matematika
Fungsi matematika
 
Fungsi dan Persamaan Garis
Fungsi dan Persamaan GarisFungsi dan Persamaan Garis
Fungsi dan Persamaan Garis
 
Soal fungsi
Soal fungsiSoal fungsi
Soal fungsi
 
Kompetensi Himpunan
Kompetensi HimpunanKompetensi Himpunan
Kompetensi Himpunan
 
Relasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.ppt
Relasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.pptRelasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.ppt
Relasi Fungsi - Kinanti Itsnayni Syarma 8-9.ppt
 
Analisi real
Analisi realAnalisi real
Analisi real
 

Recently uploaded

Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 

Recently uploaded (20)

Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 

Relasi Matematika

  • 1. 11/07/1611/07/16 11 MATEMATIKA KELAS VIII SEMESTER SATU/GANJIL MATERI DAN LATIHAN BAB II RELASI DAN FUNGSI
  • 2. 11/07/1611/07/16 22 SELAMAT BELAJARSELAMAT BELAJAR SEMOGA BERHASILSEMOGA BERHASIL DAN SUKSESDAN SUKSES
  • 4. 11/07/1611/07/16 44 A. RELASIA. RELASI 1. Pengertian Relasi1. Pengertian Relasi Relasi ( hubungan ) dari himpunan A ke BRelasi ( hubungan ) dari himpunan A ke B adalah pemasangan anggota-anggota Aadalah pemasangan anggota-anggota A dengan anggota-anggota B.dengan anggota-anggota B. Relasi dalam matematika misalnya : lebih dari ,Relasi dalam matematika misalnya : lebih dari , kurang dari , setengah dari , faktor dari , dankurang dari , setengah dari , faktor dari , dan sebagainya .sebagainya . Contoh :Contoh : Diketahui A = { 1, 2, 3, 4 } dan B = { 1, 2, 3 } . JikaDiketahui A = { 1, 2, 3, 4 } dan B = { 1, 2, 3 } . Jika himpunan A ke himpunan B dinyatakan relasihimpunan A ke himpunan B dinyatakan relasi “ kurang dari “ , maka lebih jelasnya dapat“ kurang dari “ , maka lebih jelasnya dapat ditunjukkan pada gambar di bawah :ditunjukkan pada gambar di bawah :
  • 5. 11/07/1611/07/16 55 Diagram disamping dinamakan diagram panah . Arah relasi ditunjukkan dengan anak panah dan nama relasinya adalah “ kurang dari “ 1 . 2 . 3 . 4 . .1 .2 .3 BA Kurang dari
  • 6. 11/07/1611/07/16 66 2. Menyatakan Relasi Relasi antara dua himpunan dapat dinyatakan dengan 3 cara , yaitu : Diagram Panah , Diagram Cartesius , dan Himpunan pasangan berurutan . a. Diagram Panah Contoh : 1. Jika Anto suka sepakbola , Andi suka voli dan bulutangkis serta Budi dan Badri suka basket dan sepakbola . Buatlah Diagram Panah keadaan tersebut apabila A adalah himpunan anak dan B adalah himpunan
  • 7. 11/07/1611/07/16 77 . Voli . Basket . Bulutangkis . Sepakbola Anto . Andi . Budi . Badri . BA Suka akan
  • 8. 11/07/1611/07/16 88 2. Diketahui P = { 1, 2, 3, 4 } dan2. Diketahui P = { 1, 2, 3, 4 } dan Q = { 2, 4, 6, 8 } . Gambarlah diagramQ = { 2, 4, 6, 8 } . Gambarlah diagram panah yang menyatakan relasi dari Ppanah yang menyatakan relasi dari P dan Q dengan hubungan :dan Q dengan hubungan : a. Setengah daria. Setengah dari b. Faktor darib. Faktor dari Jawab : a.Jawab : a. 1 . 2 . 4 . 6 . 8 1 . 2 . 3 . 4 . QP Setengah dari
  • 9. 11/07/1611/07/16 99 b.b. . 2 . 4 . 6 . 8 1 . 2 . 3 . 4 . QP Faktor dari
  • 10. 11/07/1611/07/16 1010 b. Diagram Cartesiusb. Diagram Cartesius Contoh :Contoh : Diketahui A = { 1, 2, 3, 4, 5 } danDiketahui A = { 1, 2, 3, 4, 5 } dan B = { 1, 2, 3, …, 10 }.B = { 1, 2, 3, …, 10 }. Gambarlah diagram cartesius yangGambarlah diagram cartesius yang menyatakan relasi A ke B denganmenyatakan relasi A ke B dengan hubungan :hubungan : a. Satu lebihnya daria. Satu lebihnya dari b. Akar kuadrat darib. Akar kuadrat dari
  • 11. 11/07/1611/07/16 1111 JawabJawab :: a . Satu lebihnya daria . Satu lebihnya dari 1 1 2 3 4 5 6 7 98 100 2 3 4 5 6 7 8 9 10 HimpunanB Himpunan A
  • 12. 11/07/1611/07/16 1212 Jawab :Jawab : b. Akar kuadrat darib. Akar kuadrat dari 1 1 2 3 4 5 6 7 98 100 2 3 4 5 6 7 8 9 10 HimpunanB Himpunan A
  • 13. 11/07/1611/07/16 1313 CC. Himpunan pasangan berurutan. Himpunan pasangan berurutan Contoh : Himpunan A = { 1, 2, 3, … , 25} dan B = { 1, 2, 3, … , 10 } . Tentukan himpunan pasangan berurutan yang menyatakan relasi A ke B dengan hubungan : a. kuadrat dari b. dua kali dari c. Satu kurangnya dari
  • 14. 11/07/1611/07/16 1414 Jawab :Jawab : a. { (1,1), (4,2), (9,3),(16,4), (25,5) }a. { (1,1), (4,2), (9,3),(16,4), (25,5) } b. { (2,1), (4,2), (6,3), (8,4), (10,5), (12,6),b. { (2,1), (4,2), (6,3), (8,4), (10,5), (12,6), (14,7),(16,8), (18,9),(20,10) }(14,7),(16,8), (18,9),(20,10) } c. { (1,2) , (2,3), (3,4), (4,5), (5,6), (6,7),c. { (1,2) , (2,3), (3,4), (4,5), (5,6), (6,7), (7,8), (8,9), (9,10) }(7,8), (8,9), (9,10) }
  • 15. 11/07/1611/07/16 1515 B. FUNGSIB. FUNGSI 1. Pengertian Fungsi Sebuah fungsi f : x  y adalah suatu aturan yang memasangkan tiap anggota x pada suatu himpunan (daerah asal / domain), dengan tepat sebuah nilai y dari himpunan kedua (daerah kawan / kodomain). Himpunan nilai yang diperoleh disebut daerah hasil / range fungsi tersebut . Untuk lebih memahami pengertian diatas perhatikan contoh berikut :
  • 16. 11/07/1611/07/16 1616 Contoh :Contoh : Perhatikan diagram panah dibawah ini :Perhatikan diagram panah dibawah ini : . 1 . 2 . 3 . 4 . 5 0 . 2 . 4 . 6 . B A Daerah kawan/ kodomain Daerah asal/ Domain Daerah hasil/ Range
  • 17. 11/07/1611/07/16 1717 DDari diagram panah diatas dapat dilihat bahwa :ari diagram panah diatas dapat dilihat bahwa : 1.1. Fungsi A ke B adalah relasi khusus yangFungsi A ke B adalah relasi khusus yang memasangkan setiap anggota A denganmemasangkan setiap anggota A dengan tepat satu anggota B.tepat satu anggota B. 2. Himpunan A = { 0, 2, 4, 6 } disebut daerah2. Himpunan A = { 0, 2, 4, 6 } disebut daerah asal ( Domain ), Himpunan B = { 1, 2, 3, 4, 5 }asal ( Domain ), Himpunan B = { 1, 2, 3, 4, 5 } disebut daerah kawan ( Kodomain ), dandisebut daerah kawan ( Kodomain ), dan { 1, 2, 5 } disebut daerah hasil ( Range ).{ 1, 2, 5 } disebut daerah hasil ( Range ).
  • 18. 11/07/1611/07/16 1818 2. Notasi Fungsi Fungsi/ pemetaan dapat dinotasikan dengan huruf kecil f , g , h , dan sebagainya. Misal : f : x  y dibaca f memetakkan x ke y , maka y = f(x) dibaca sama dengan f dari x digunakan untuk menunjukkan bahwa y adalah fungsi dari x .
  • 19. 11/07/1611/07/16 1919 SSuatu fungsi juga dapat dinyatakan dengan tigauatu fungsi juga dapat dinyatakan dengan tiga cara yaitucara yaitu dengan diagram panah , diagramdengan diagram panah , diagram cartesius , dan himpunan pasangan berurutan .cartesius , dan himpunan pasangan berurutan . Contoh : Diketahui A = { a, i, u, e, o } dan B = { 1, 2, 3, 4 } a. Buatlah diagram panah yang menunjukkan pemetaan f yang ditentukan oleh : a  1 , i  2 , u  1 , e  4 , o  2 . b. Nyatakan pula dengan diagram cartesius c . Nyatakan pula f sebagai himpunan pasangan berurutan .
  • 20. 11/07/1611/07/16 2020 Jawab : a . Diagram panah . 1 . 2 . 3 . 4 a . i . u . e . o . BA
  • 21. 11/07/1611/07/16 2121 b. Diagram cartesiusb. Diagram cartesius 1 a i u e o0 2 3 4 5 6 7 8 9 10
  • 22. 11/07/1611/07/16 2222 { (a , 1) , (i , 2) , (u , 1) , (e , 4) , (o , 2) } c. Himpunan pasangan berurutan
  • 23. 11/07/1611/07/16 2323 3. Banyaknya pemetaan dari dua himpunan Jika n(A) = a , dan n(B) = b , maka banyak pemetaan yang mungkin terjadi dari himpunan A ke B adalah ba dan himpunan B ke A adalah ab Contoh : Berapa banyaknya pemetaan yang mungkin terjadi untuk pemetaan berikut : a. Dari himpunan A = {a} dan B = {1} b. Dari himpunan C = {1} dan D = { a , b }
  • 24. 11/07/1611/07/16 2424 c. Dari himpunan E = {a,b} dan F = {1} d. Dari himpunan G = {1} dan H = { a,b,c } e. Dari himpunan I = {1,2} dan J = { a,b} f. Dari himpunan K = {a,i,u,e,o} dan L = {1,2,3} g. Dari himpunan M = {a,b,c,d} dan N = {1,2,3,4,5} Jawab : a. n(A) = 1 , n(B) = 1 Banyak pemetaan 11 = 1 b. n(C) = 1 , n(D) = 2 Banyak pemetaan 21 = 2
  • 25. 11/07/1611/07/16 2525 c. n(E) = 2 , n(F) = 1 Banyak pemetaan 12 = 1 d. n(G) = 1 , n(H) = 3 Banyak pemetaan 31 = 3 e. n(I) = 2 , n(J) = 2 Banyak pemetaan 22 = 4 f. n(K) = 5 , n(L) = 3 Banyak pemetaan 35 = 243 g. n(M) = 4 , n(N) = 5 Banyak pemetaan 54 = 625
  • 26. 11/07/1611/07/16 2626 f : x  y dibaca f memetakkan x ke y dan dapat dinyatakan dengan f(x) . Maka rumus fungsi dapat ditulis f(x) = y . Contoh : Diketahui suatu fungsi f : x  x + 2 dengan daerah asal fungsi { x/ 1 < x< x << 6, x6, x ∈ A} a. Tentukan rumus fungsi ! b. Tentukan daerah asal fungsi ! c . Tentukan daerah hasil fungsi ! d. Jika f(x) = 15 , maka tentukan nilai x ! 4. Merumuskan suatu fungsi
  • 27. 11/07/1611/07/16 2727 a. Rumus fungsi f(x) = x +2 b. Daerah asal = { 2, 3, 4, 5 } c. Daerah hasil : f(x) = x + 2 untuk x = 2  f(x) = 2 + 2 = 4 x = 3  f(x) = 3 + 2 = 5 x = 4  f(x) = 4 + 2 = 6 x = 5  f(x) = 5 + 2 = 7 Jadi daerah hasil fungsi : { 4, 5, 6, 7 } d. f(x) = 15 x + 2 = 15 x = 15 – 2 x = 13 Jadi nilai x = 13 Jawab :
  • 28. 11/07/1611/07/16 2828 Uji Kompetensi 4 1. Diketahui A = { 2, 3, 4, 5 } dan B = { 0, 1, 2, 3, } Relasi A ke B adalah “ dua lebihnya dari “ , maka : a. Himpunan pasangan berurutan : { ( 2,0), (3,…), (…,2), (…,…) } b. Diagram Panah BA
  • 29. 11/07/1611/07/16 2929 PembahasanPembahasan 1. Diketahui A = { 2, 3, 4, 5 } dan B = { 0, 1, 2, 3, } Relasi A ke B adalah “ dua lebihnya dari “ , maka : a. Himpunan pasangan berurutan : { ( 2,0), (3,1), (4,2), (5,3) } b. Diagram Panah BA .0 . 1 . 2 . 3 2 . 3 . 4 . 5 . Dua lebihnya dari
  • 30. 11/07/1611/07/16 3030 2. Gambarlah relasi-relasi berikut dengan diagram panah. Kemudian tentukan termasuk fungsi atau bukan fungsi ! a. { (1,2), (1,3), (2,4), (3,5) } b. { (1,1), (2,2), (3,3) } c. { (3,4), (5,6), (7,8) } d. { (2,3), (3,4), (4,5) }
  • 31. 11/07/1611/07/16 3131 PembahasanPembahasan a. { (1,2), (1,3), (2,4), (3,5) } bukan fungsi karena ada anggota x yang berpasangan lebih dari satu dengan anggota y . . 2 . 3 . 4 . 5 1 . 2 . 3 . Bukan fungsi yx
  • 32. 11/07/1611/07/16 3232 b. { (1,1), (2,2), (3,3) } 1 . 2 . 3 . . 1 . 2 . 3 Fungsi BA
  • 33. 11/07/1611/07/16 3333 c. { (3,4), (5,6), (7,8) } . 4 . 6 . 8 3 . 5 . 7 . Fungsi P Q
  • 34. 11/07/1611/07/16 3434 d. { (2,3), (3,4), (4,5) } . 3 . 4 . 5 2 . 3 . 4 . Fungsi K L
  • 35. 11/07/1611/07/16 3535 3 . Fungsi f : x  x + 3 mempunyai domain { -2, -1, 0, 1, 2 } . a. Tunjukkan fungsi f dalam diagram panah . b. Nyatakan dalam himpunan pasangan berurutan . c. Tulis range dari f .
  • 36. 11/07/1611/07/16 3636 PembahasanPembahasan a. Fungsi f : x  x + 3 , jadi f(x) = x + 3 Untuk x = -2 maka f(-2) = -2 + 3 = 1 x = -1 maka f(-1) = -1 + 3 = 2 x = 0 maka f(0) = 0 + 3 = 3 x = 1 maka f(1) = 1 + 3 = 4 x = 2 maka f(2) = 2 + 3 = 5 . 1 . 2 . 3 . 4 . 5 -2 . -1 . 0 . 1 . 2 . x+3x
  • 37. 11/07/1611/07/16 3737 b. Himpunan pasangan berurutan { (-2,1), (-1,2), (0,3), (1,4), (2,5) } c. Range (daerah hasil ) = ( 1, 2, 3, 4, 5 )
  • 38. 11/07/1611/07/16 3838 4. Suatu persamaan fungsi f(x) = ½ x + 1 dengan daerah asal { 2, 4, 6, 8, 10 } . Tentukan : a. Daerah hasil / bayangan . b. Himpunan pasangan berurutan .
  • 39. 11/07/1611/07/16 3939 Pembahasan : a. f(x) = ½ x + 1 f(2) = ½ . 2 + 1 = 1 + 1 = 2 f(4) = ½ . 4 + 1 = 2 + 1 = 3 f(6) = ½ . 6 + 1 = 3 + 1 = 4 f(8) = ½ . 8 + 1 = 4 + 1 = 5 f(10) = ½ . 10 + 1 = 5 + 1 = 6 Jadi Range / daerah hasil / daerah bayangan = { 2, 3, 4, 5, 6 } b. Himpunan pasangan berurutan { (2,2), (4,3), (6,4), (8,5), (10,6) }
  • 40. 11/07/1611/07/16 4040 5. Dengan tanpa membuat diagram panahnya5. Dengan tanpa membuat diagram panahnya terlebih dahulu , tentukan banyaknyaterlebih dahulu , tentukan banyaknya pemetaan yang mungkin dari :pemetaan yang mungkin dari : a. A = {a, b, c} B = {1, 2}a. A = {a, b, c} B = {1, 2} b. A = {1, 2} B = {a, b, c}b. A = {1, 2} B = {a, b, c} c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3}c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3} d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4}d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4} e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d}e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d}
  • 41. 11/07/1611/07/16 4141 PembahasanPembahasan a. A = {a, b, c} B = {1, 2} ------ 2a. A = {a, b, c} B = {1, 2} ------ 233 = 8= 8 b. A = {1, 2} B = {a, b, c} ----- 3b. A = {1, 2} B = {a, b, c} ----- 322 = 9= 9 c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3} ------- 3c. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3} ------- 333 = 27= 27 d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4} ----- 4d. A = {a, b, c} B = {1, 2, 3, 4} ----- 433 = 64= 64 e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d} ----- 4e. A = {1, 2} B = {a, b, c, d} ----- 422 = 16= 16
  • 43. 11/07/1611/07/16 4343 C. Menghitung Nilai FungsiC. Menghitung Nilai Fungsi Untuk menghitung nilai fungsi dapatUntuk menghitung nilai fungsi dapat digunakan rumus :digunakan rumus : f (x) = ax + bf (x) = ax + b Contoh :Contoh : 1. Suatu fungsi ditentukan dengan f : x1. Suatu fungsi ditentukan dengan f : x  5x -35x -3 Tentukan :Tentukan : a. Rumus funsi .a. Rumus funsi . b. Nilai fungsi untuk x = 4 dan x = -1 .b. Nilai fungsi untuk x = 4 dan x = -1 .
  • 44. 11/07/1611/07/16 4444 Jawab :Jawab : a. Rumus fungsinya f(x) = 5x – 3a. Rumus fungsinya f(x) = 5x – 3 b. Nilai fungsi f(x) = 5x – 3b. Nilai fungsi f(x) = 5x – 3 untuk x = 4 maka f(4) = 5 . 4 – 3 = 17untuk x = 4 maka f(4) = 5 . 4 – 3 = 17 x = -1 maka f(-1) = 5 .(-1) – 3 = -8x = -1 maka f(-1) = 5 .(-1) – 3 = -8 Jadi nilai fungsi untuk x = 4 adalah 17 danJadi nilai fungsi untuk x = 4 adalah 17 dan x = -1 adalah -8x = -1 adalah -8
  • 45. 11/07/1611/07/16 4545 2. Suatu fungsi dirumuskan g (x) = -4x + 3 Tentukan : a. g ( -2 ) b. Nilai a jika g (a) = -5
  • 46. 11/07/1611/07/16 4646 Jawab :Jawab : a. g (x) = -4x + 3 g (- 2 ) = -4 . (- 2 ) + 3 = 8 + 3 = 11 b. g (a) = - 4a + 3 - 4a + 3 = - 5 - 4a = - 5 – 3 - 4a = - 8 a = 2
  • 47. 11/07/1611/07/16 4747 D. MENENTUKAN BENTUK FUNGSID. MENENTUKAN BENTUK FUNGSI Suatu fungsi dapat ditentukan bentuknya jikaSuatu fungsi dapat ditentukan bentuknya jika data fungsi diketahui . Bentuk fungsi linierdata fungsi diketahui . Bentuk fungsi linier dapat dirumuskan sebagai f (x) = ax + b .dapat dirumuskan sebagai f (x) = ax + b . Contoh :Contoh : Suatu fungsi ditentukan dengan rumusSuatu fungsi ditentukan dengan rumus f (x) = ax + b , jika f (2) = 10 dan f (-4) = -8 .f (x) = ax + b , jika f (2) = 10 dan f (-4) = -8 . Tentukan :Tentukan : a. Nilai a dan ba. Nilai a dan b b. Bentuk fungsinyab. Bentuk fungsinya c. Bayangan dari – 3c. Bayangan dari – 3
  • 48. 11/07/1611/07/16 4848 Jawab :Jawab : a. f (x) = ax + ba. f (x) = ax + b f (2) = 2a + b = 10f (2) = 2a + b = 10  2a + b = 10 f (-4) = -4a + b = -8f (-4) = -4a + b = -8  -4a + b = -8 --4a + b = -8 - 6a = 186a = 18 a = 3a = 3 untuk a = 3untuk a = 3  2a + b = 10 2 . 3 + b = 10 6 + b = 10 b = 4 Jadi , nilai a = 3 dan b = 4
  • 49. 11/07/1611/07/16 4949 b. f (x) = ax + bb. f (x) = ax + b f (x) = 3x + 4f (x) = 3x + 4 Jadi , bentuk fungsinya f (x) = 3x + 4Jadi , bentuk fungsinya f (x) = 3x + 4 c. Bayangan dari – 3c. Bayangan dari – 3 f (x) = 3x + 4f (x) = 3x + 4 f (- 3) = 3 ( - 3 ) + 4f (- 3) = 3 ( - 3 ) + 4 = - 9 + 4= - 9 + 4 = - 5= - 5
  • 50. 11/07/1611/07/16 5050 Uji Kompetensi 5 1 . Sebuah fungsi dirumuskan f (x) = x + 11 . Sebuah fungsi dirumuskan f (x) = x + 1 a. Tentukan f (2) , f (-3) , f ( ½ ) !a. Tentukan f (2) , f (-3) , f ( ½ ) ! b. Tulislah daerah hasilnya !b. Tulislah daerah hasilnya ! c . Jika f (a) = 3 maka tentukan nilai a !c . Jika f (a) = 3 maka tentukan nilai a !
  • 51. 11/07/1611/07/16 5151 PembahasanPembahasan a . f (x) = x + 1a . f (x) = x + 1 f (2) = 2 + 1 = 3f (2) = 2 + 1 = 3 f (-3) = -3 + 1 = -2f (-3) = -3 + 1 = -2 f ( ½ ) = ½ + 1 = 1 ½f ( ½ ) = ½ + 1 = 1 ½ b. Daerah hasil = { (2,3),(-3,½),(½, 1 ½) }b. Daerah hasil = { (2,3),(-3,½),(½, 1 ½) } c. f (a) = a + 1c. f (a) = a + 1 3 = a + 13 = a + 1 a = 2a = 2
  • 52. 11/07/1611/07/16 5252 2 . Sebuah fungsi h dirumuskan h (x) = x2 . Sebuah fungsi h dirumuskan h (x) = x22 – 4– 4 a. Hitunglah h (-3) , h (5) , dan h (½) !a. Hitunglah h (-3) , h (5) , dan h (½) ! b. Tentukan p bila h (p) = 0 !b. Tentukan p bila h (p) = 0 !
  • 53. 11/07/1611/07/16 5353 PembahasanPembahasan a. h (x) = xa. h (x) = x22 – 4– 4 h (-3) = (-3)h (-3) = (-3)22 – 4 = 9 – 4 = 5– 4 = 9 – 4 = 5 h (5) = (5)h (5) = (5)22 – 4 = 25 – 4 = 21– 4 = 25 – 4 = 21 h (½) = (½)h (½) = (½)22 – 4 = ¼ - 4 = - 3– 4 = ¼ - 4 = - 3 33 //44 b. h (p) = pb. h (p) = p22 – 4– 4 h (p) = 0h (p) = 0 0 = p0 = p22 - 4- 4 pp22 = 4= 4 p = 2p = 2
  • 54. 11/07/1611/07/16 5454 3 . Diketahui f (x) = ax + b , jika f (1) = -3 dan3 . Diketahui f (x) = ax + b , jika f (1) = -3 dan f (0) = -1 . Tentukan :f (0) = -1 . Tentukan : a. Nilai a dan ba. Nilai a dan b b. Bentuk fungsinyab. Bentuk fungsinya
  • 55. 11/07/1611/07/16 5555 PembahasanPembahasan a. f (x) = ax + ba. f (x) = ax + b f (1) = a + b = 3f (1) = a + b = 3  a + b = 3 f (0) = b = -1f (0) = b = -1  b = -1 -b = -1 - a = 4a = 4 Jadi a = 4 dan b = -1Jadi a = 4 dan b = -1 b. bentuk fungsinya adalah : f (x) = 4x - 1b. bentuk fungsinya adalah : f (x) = 4x - 1
  • 57. 11/07/1611/07/16 5757 E. Menggambar Grafik FungsiE. Menggambar Grafik Fungsi Untuk menggambar grafik fungsi adaUntuk menggambar grafik fungsi ada cara yang mudah yang dapat dilakukancara yang mudah yang dapat dilakukan terlebih dahulu yaitu membuat tabelterlebih dahulu yaitu membuat tabel dengan mendaftar semua daerah asalnya .dengan mendaftar semua daerah asalnya . 1. Grafik Fungsi Linier1. Grafik Fungsi Linier Contoh :Contoh : 1. Gambarlah grafik fungsi f (x) = x +11. Gambarlah grafik fungsi f (x) = x +1 dengan domain {x/0 x 5 , xdengan domain {x/0 x 5 , x ∈ C}C}≤≤
  • 58. 11/07/1611/07/16 5858 Jawab :Jawab : f (x) = x +1 daerah asal = { 0,1,2,3,4,5 }f (x) = x +1 daerah asal = { 0,1,2,3,4,5 } {x,f(x)} x+1 x (2,3) 0 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 6 (0,1) (1,2) (3,4) (4,5) (5,6)
  • 59. 11/07/1611/07/16 5959 Grafiknya :Grafiknya : f (x) = x + 1 , xf (x) = x + 1 , x ∈ c (0,1,2,3,4,5)c (0,1,2,3,4,5) {(0,1),(1,2),(2,3),(3,4),(4,5),(5,6)}{(0,1),(1,2),(2,3),(3,4),(4,5),(5,6)} 1 1 2 3 4 50 2 3 4 5 6 7 8 9 10 x+1 x
  • 60. 11/07/1611/07/16 6060 2. a. Buatlah tabel fungsi g : x2. a. Buatlah tabel fungsi g : x  -2x + 1 dengandengan daerah asal { -4,-3,-2,-1,0,1,2,3 } !daerah asal { -4,-3,-2,-1,0,1,2,3 } ! b. Berdasarkan tabel tersebut tentukan :b. Berdasarkan tabel tersebut tentukan : (i) bayangan dari -2 , 0 , dan 2 !(i) bayangan dari -2 , 0 , dan 2 ! (ii) himpunan pasangan berurutan !(ii) himpunan pasangan berurutan ! (iii) gambarlah grafik fungsi tersebut pada(iii) gambarlah grafik fungsi tersebut pada bidang cartesius , kemudianbidang cartesius , kemudian hubungkan titik-titik tersebut sehinggahubungkan titik-titik tersebut sehingga menjadi suatu garis lurus.menjadi suatu garis lurus.
  • 61. 11/07/1611/07/16 6161 Jawab :Jawab : a. g (x) = - 2x + 1a. g (x) = - 2x + 1 1 x -4 -3 -2 -1 0 1 2 3 -2x 1 g (x) 8 6 4 2 0 -2 -4 -6 1 9 7 5 3 -1 -3 -5 1 1 1 1 1 1 1
  • 62. 11/07/1611/07/16 6262 b. (i) Bayangan dari :b. (i) Bayangan dari : -2 adalah 5-2 adalah 5 0 adalah 10 adalah 1 2 adalah -32 adalah -3 (ii) Himpunan pasangan berurutan :(ii) Himpunan pasangan berurutan : { (-4,9),(-3,7),(-2,5),(-1,3),(0,1),(1,-1),{ (-4,9),(-3,7),(-2,5),(-1,3),(0,1),(1,-1), (2,-3),(3,-5) }(2,-3),(3,-5) }
  • 63. 11/07/1611/07/16 6363 (iii) Grafiknya :(iii) Grafiknya : 9 0-1-2-3-4 -1 -2 -3 -4 -5 1 2 3 1 2 3 4 5 6 7 8 g (x) = -2x + 1
  • 65. 11/07/1611/07/16 6565 Uji Kompetensi 6 1. Tentukanlah f (x) = 2x untuk daerah asal1. Tentukanlah f (x) = 2x untuk daerah asal { x/ -4 x < 4 , x{ x/ -4 x < 4 , x ∈ B }.B }. a. Buatlah tabel fungsinya !a. Buatlah tabel fungsinya ! b. Tulislah rangenya !b. Tulislah rangenya ! c. Gambarlah grafik fungsinya !c. Gambarlah grafik fungsinya ! ≤
  • 66. 11/07/1611/07/16 6666 PembahasanPembahasan a. Tabel fungsi : f(x) = 2xa. Tabel fungsi : f(x) = 2x -8 x f(x) x, f(x) -4 3210-1-2-3 -6 6-4 -2 0 2 4 (-2,-4)(-4,-8) (-3,-6) (-1,-2) (0,0) (1,2) (2,4) (3,6) b. Range : { -8,-6,-4,-2,0,2,4,6 }b. Range : { -8,-6,-4,-2,0,2,4,6 }
  • 67. 11/07/1611/07/16 6767 Grafiknya :Grafiknya : 9 0-1-2-3-4 -1 -2 -3 -4 -5 1 2 3 1 2 3 4 5 6 7 8 -6