SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP SEJARAH
SEJARAH KELAS X
PETAKONSEP
Kehidupan Manusia dalam
Ruang dan Waktu
Manusia Ruang Waktu
Lokal Nasional Dunia
Masa
Lampau
Masa Kini
Masa
Datang
pengertian
Sejarah
HERODOTUS
IBNU KHALDUN
R. MOHAMMAD
ALI
KEHIDUPAN MANUSIA DALAM RUANG
DAN WAKTU
A. Tujuan Pembelajaran
Setelah kalian tuntas mempelajari modul ini, kalian diharapkan mampu
memahami pegertian sejarah serta menganalisis kehidupan manusia dalam ruang
dan waktudalam sejarah secara kritis, kalianjuga mampu membuat laporan hasil
kajian tentang keterkaitan antara Manusia, Ruang dan Waktu sesuai dengan
pemahaman kalian.
B. UraianMateri
1. PENGERTIANDANRUANG LINGKUPSEJARAH
a. Pengertian Sejarah
Secara etimologis, kata sejarah berasal dari bahasa Arab ‘syajaratun’
yang berartipohon.Kata syajaratun kemudian diserapdalam bahasaMelayu
menjadi syajarah dan dalam bahasa Indonesia disebut sejarah.
Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memberi definisi sejarah
sebagaiberikut :
1. Asal-usul, keturunan, atau silsilah
2. Kejadian atau peristiwa yang benar-benar terjadi pada masa lampau.
Dalam bahasa Inggris sejarah disebut history. Kata ini berasal dari
bahasa Yunani, istoria yang berarti informasi atau pecarian. Dalam bahasa
Belanda, sejarah disebut geschiedenis yaitu tentang sesuatu yang telah
terjadi. Sedangkan dalam bahasa Jerman sejarah disebut geschichte berarti
sesuatu yang telah terjadi.
Adapaun pengertian sejarah menurut beberapa tokoh adalah sebagai
berikut :
1. Herodotus (484-425 M); the father of history (bapak ilmu sejarah)
mendefinisikan sejarah tidak berkembang ke arah depan dengan
tujuan pasti, melainkan bergerak seperti garis lingkaran yang tinggi
rendahnya diakibatkan oleh keadaan manusia.
2. Ibnu khaldun (1332-1406) mendefinisikan sejarah sebagai catatan
tentang manusia dan peradabannya dengan seluruh proses
perubahan secara nyata dengan segala sebab dan akibatnya.
3. R. Mohhammad Ali; ilmu yang menyelidiki perkembangan-
perkembangan mengenai peristiwa dan kejadian di masa lampau
Jadi dapat kita simpulkan, sejarah adalah ilmu pengetahuan yang
mempelajari berbagai peristiwa atau kejadian penting yang benar-benar
terjadi dalam kehidupan manusia.
2. Manusia, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
a. Konsep Manusia dalam Sejarah
Tahukah kalian siapa saja tokoh-tokoh pada gambar di atas?. Mereka
adalah : Socrates, seorang filsuf yunani, Sidarta Gautama, seorang agamawan dan
Soekarno, Presiden Republik Indonesia. Mereka semua telah tiada, tetapi
mengapa mereka masih dibicarakan sampai sekarang?. Tentunya hal tersebut
tidak terlepas dari peran mereka yang tercatat dalam sejarah umat manusia.
Dari tokoh-tokohini kalian bisa belajar bahwa manusialah yang memiliki peran
penting dalam sejarah dan abadi sepanjang masa.
Manusia, Terdapat banyak definisi menurut para ahli ternama tentang
manusia namun definisi manusia itu sendiri bisa pahami secara bahasa bahwa
manusia berasal dari kata “manu” (Sansekerta), “mens” (Latin), yang berarti
berpikir, berakal budi atau makhluk yang berakal budi (mampu menguasai
makhluk lain).Secara istilah manusia dapat diartikan sebuah konsep atau sebuah
fakta, sebuah gagasan atau realitas, sebuah kelompok (genus) atau seorang
individu.
Dua filsuf pada Zaman Poros yang menyebarkan
ajarannya di tiga belahan dunia yang berbeda tanpa
mengenal satu sama lain. Namun ajaran mereka masih
bertahan dan dipelajari hingga saat ini.
Clementino_Inv314.jpg
Macan Asia yang setiap
Orasinya membara di
penjuru dunia.
Sumber :
https://images.app.goo.gl/G
RmjoCnwrx62wTtC7
Sumber :
Manusia merupakan makhluk hidup ciptaan Tuhan dengan segala fungsidan
potensinya yang tunduk kepada aturan hukum alam, mengalami kelahiran,
pertumbuhan, perkembangan, mati, dan seterusnya, serta terkait dan
berinteraksi dengan alam dan lingkungannya dalam sebuah hubungan timbal
balik positif maupun negatif. Manusia adalah makhluk yang terbukti
berteknologi tinggi. Ini karena manusia memiliki perbandingan massa otak
dengan massa tubuh terbesar di antara semua makhluk yang ada di bumi.
Manusia hidup, tumbuh, dan berkembang dalam lingkungan alam dan
sosial budayanya. Dalam lingkungan alamnya, manusia hidup dalam sebuah
ekosistem yakni suatu unit atau satuan fungsional dari makhluk-makhluk hidup
dengan lingkungannya. Dalam hubungannya dengan lingkungan, manusia
merupakan suatu oganisme hidup (living organism). Terbentuknya pribadi
seseorang dipengaruhi oleh lingkungan bahkan secara ekstrim dapat dikatakan,
setiap orang berasal dari satu lingkungan, baik lingkungan vertikal (genetika,
tradisi), horizontal (geografik, fisik, sosial), maupun kesejarahan.
Manusia dan sejarah tidak dapat dipisahkan, sejarah tanpa manusia
adalah khayal. Manusia dan sejarah merupakan kesatuan dengan manusia
sebagai subyek dan obyek sejarah.
b. Konsep Ruang dalam Sejarah
Ruang (dimensi spasial) adalah suatu tempat dimana terjadinya berbagai
peristiwa alam ataupun peristiwa sosial serta peristiwa sajarah dalam proses
perjalanan waktu.
Berikut secara umum penjelasan konsep ruang dalam mempelajari sejarah:
1. Ruang adalah tampat terjadinya berbagai peristiwa-peristiwa dalam
perjalan waktu.
2. Penelaahan suatu peristiwa dimana berdasarkan dimensi waktunya tidak
bisa terlepaskan dari ruang waktu terjadinya peristiwa tersebut.
3. Saat waktu menitikberatkan terhadap aspek kapan peristiwa tersebut
terjadi. Maka konsep ruang menitikberatkan terhadap aspek tempat dimana
peristiwa tersebut terjadi.
c. Konsep Waktu dalam Sejarah
Waktu (dimensi temporal) mempunyai dua makna, ialah makna denotatif
dan konotatif. Makna waktu secara denotatif ialah suatu satu-kesatuan, dimana
detik, menit, jam, hari, minggu, bulan, tahun, abad, serta seterusnya.
Pada umumnya, berikut konsep waktu dalam mempelajari sejarah yang ada.
Oleh karena itu, konsep waktu dalam sejarah sangat
esensial. Ada 4 konsep waktu dalam sejarah, yaitu perkembangan,
kesinambungan, pengulangan, dan perubahan.
1. Perkembangan
Masyarakat yang berkembang akan membawa bentuk baru yang lebih
relevan dengan kondisi zaman. Perkembangan ini bertujuan untuk memperbarui
segala sesuatu yang sudah dianggap tidak efektif bagi kelangsungan hidup
masyarakat. Contohnya adalah demokrasi Amerika yang semakin berkembang
akibat dari perkembangan struktur kota yang semakin kompleks.
2. Kesinambungan
Kecenderungan masyarakat dalam mengadopsi cara-cara lama, menjadi
dasar kesinambungan sejarah dari masa lalu. Meskipun ada beberapa poin yang
berbeda, namun tidak merubah pola dan esensi dari sistem sebelumnya.
Contohnya adalah sistem-sistem partai yang menyerupai sistem kerajaan masa
sebelumnya, dalam lingkup yang hampir sama.
3. Pengulangan
Peristiwa yang sama terulang kembali di masa berikutnya. Hal ini sering
terjadi, sehingga muncul jargon "Sejarah terulang kembali". Contohnya pada
peristiwa lengsernya presiden Soekarno dan Soeharto yang dilatarbelakangi aksi
demonstrasi dari para mahasiswa.
4. Perubahan
Peristiwa perubahan terjadi dalam masyarakat secara besar-besaran dalam
kurun waktu yang singkat. Hal ini biasanya terjadi karena adanya pengaruh yang
kuat dari luar.
Masa Lampau
Masa Kini
Masa Datang
Peristiwa sejarah dapat
dijadikan pedoman
hidup suatu bangsa agar
lebih berhati-hati dalam
bertindak dan
mengambil keputusan.
memahami setiap
peristiwa sejarah, agar
peristiwa sejarah tidak
terulang lagi untuk yang
kedua kalinya dalam
peristiwa yang sama.
penerus
Generasi
Peristiwa sejarah yang
merupakan fakta yang
abadi dan tidak pernah
beubah-ubah.
Kesimpulan : Empat konsep waktu dalam sejarah tersebut diperlukan untuk
mendapatkan pemahaman yang baik terhadap sejarah. Perkembangan,
kesinambungan, pengulangan, dan perubahan yang terjadi dalam masyarakat
menjadi fokus perhatian dalam mempelajari sejarah.
c. Pentingnya Waktu Dalam Sejarah
Sejarah ialah sebagai suatu ilmu dimana kata sejarah berasal dari bahasa
Arab “syajara” yang artinya ialah terjadi ataupun “syajaratun” (baca syajarah),
dimana artinya pohon kayu itu tumbuh serta berkembang. Jadi pengertian
sejarah secara etimologis, ialah tumbuh, hidup, serta berkembang dimana
akan berlangsung terus tiada hentinya sepanjang masa atau usia.
Sejarah merupakan sebuah Ilmu Pengetahuan dimana mengenai rangkaian
kejadian yang berkualitas terhadap masyarakat manusia serta segala aspek
didalamnya. Dimana proses gerak perkembangannya yang kontinyu dari awal
sejarah hingga saat ini. Dimana berguna bagi pedoman sebuah kehidupan
masyarakat manusia masa sekarang dan arah cita-cita masa depan.
d. Keterkaitan Konsep Ruang dan Waktu Dalam Sejarah
Proses terjadinya sebuah peristiwa serta perubahannya berlangsung
didalam batas ruang dan waktu. Suatu kejadian bisa diamati berdasarkan
dimensi ruang, dimensi waktu serta dimensi manusia.
Berdasarkan dimensi ruang, suatu peristiwa mempunyai batas-batas tertentu.
Berdasarkan dimensi manusia, manusia menjadi objek serta subjek
dari peristiwa tersebut.
Berikut keterkaitan konsep ruang dan waktu dalam mempelajari sebuah sejarah :
1. Konsep ruang dan waktu ialah sebagai unsur penting dimana tidak bisa
dipisahkan dengan kehidupan manusia sebagai subjek atau palaku sejarah.
2. Segala bentuk aktivitas manusia pasti berlangsung bersamaan terhadap
tempat dan waktu kejadian.
Manusia selama hidupnya tidak dapat dilepaskan dari unsur tempat dan
waktu. Hal ini dikarenakan perjalanan manusia sama dengan perjalanan waktu
itu sendiri pada suatu tempat dimana manusia tersebut hidup atau beraktivitas.
Dalam kaitannya dengan konsep ruang dan waktu , maka untuk memahami
sebuah peristiwa sejarah terdapat dua konsep berfikir yang dapat digunakan
dalam sejarah yaitu Konsep Berfikir Diakronik dan Sinkronik , walaupun
menggunakan sudut pandang yang berbeda namun keduanya harus tetap
berpegang pada prinsip prinsip Kronologis.

More Related Content

Similar to MENELUSURI MASA LAMPAU

manusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docx
manusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docxmanusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docx
manusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docxPutriPranata
 
Materi Sejarah 2.pptx
Materi Sejarah 2.pptxMateri Sejarah 2.pptx
Materi Sejarah 2.pptxFaisalAriij
 
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesiaSebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesiaestipramiati
 
Manusia dan sejarah
Manusia dan sejarahManusia dan sejarah
Manusia dan sejarahmunir ikhwan
 
BAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptx
BAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptxBAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptx
BAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptxBungYarso
 
Sejarah Sains Presentasi
Sejarah Sains PresentasiSejarah Sains Presentasi
Sejarah Sains PresentasiAbdul Jamil
 
Apa itu hidup dan kehidupan bahagian pertama
Apa itu hidup dan kehidupan   bahagian pertamaApa itu hidup dan kehidupan   bahagian pertama
Apa itu hidup dan kehidupan bahagian pertamaYagi Mohamad
 
Taksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdf
Taksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdfTaksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdf
Taksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdfherzanetti
 
Bagaimana sejarah dalam pandangan para tokoh
Bagaimana sejarah dalam pandangan para tokohBagaimana sejarah dalam pandangan para tokoh
Bagaimana sejarah dalam pandangan para tokohLiananda Indri Putri
 
Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan"
Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan" Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan"
Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan" Maruttha Puspita
 
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...Zukét Printing
 
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...Zukét Printing
 
PowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptxPowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptxEllaRosiyana
 
Periode, Kronologis dan Manfaat Belajar Sejarah
Periode, Kronologis dan Manfaat Belajar SejarahPeriode, Kronologis dan Manfaat Belajar Sejarah
Periode, Kronologis dan Manfaat Belajar SejarahChristina Dwi Rahayu
 

Similar to MENELUSURI MASA LAMPAU (20)

manusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docx
manusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docxmanusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docx
manusia, ruang dan waktu dalam sejarah.docx
 
Materi Sejarah 2.pptx
Materi Sejarah 2.pptxMateri Sejarah 2.pptx
Materi Sejarah 2.pptx
 
Praaksara
PraaksaraPraaksara
Praaksara
 
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesiaSebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
Sebelum mengenal tulisan dan terbentuknya kepulauan indonesia
 
BAB I2.docx
BAB I2.docxBAB I2.docx
BAB I2.docx
 
Manusia dan sejarah
Manusia dan sejarahManusia dan sejarah
Manusia dan sejarah
 
BAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptx
BAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptxBAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptx
BAHAN AJAR KELAS X GANJIL smk negeri 1 tanjay.pptx
 
Pengantar ilmu sejarah
Pengantar ilmu sejarahPengantar ilmu sejarah
Pengantar ilmu sejarah
 
Sejarah Sains Presentasi
Sejarah Sains PresentasiSejarah Sains Presentasi
Sejarah Sains Presentasi
 
Apa itu hidup dan kehidupan bahagian pertama
Apa itu hidup dan kehidupan   bahagian pertamaApa itu hidup dan kehidupan   bahagian pertama
Apa itu hidup dan kehidupan bahagian pertama
 
Manusia dan sejarah
Manusia dan sejarahManusia dan sejarah
Manusia dan sejarah
 
Guna sejarah 2 xcdsz
Guna sejarah 2 xcdszGuna sejarah 2 xcdsz
Guna sejarah 2 xcdsz
 
Taksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdf
Taksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdfTaksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdf
Taksonomi Ilmu Pengetahuan Kelompok 5.pdf
 
Bagaimana sejarah dalam pandangan para tokoh
Bagaimana sejarah dalam pandangan para tokohBagaimana sejarah dalam pandangan para tokoh
Bagaimana sejarah dalam pandangan para tokoh
 
Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1
 
Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan"
Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan" Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan"
Makalah konsep Geografi "nilai kegunaan"
 
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
 
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
Makhluk Manusia Teori Evolusi dan Sejarah Perkembangan Manusia Serta Klasifik...
 
PowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptxPowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptx
PowerPoint PR Sejarah Indo. 10A Ed. 2019.pptx
 
Periode, Kronologis dan Manfaat Belajar Sejarah
Periode, Kronologis dan Manfaat Belajar SejarahPeriode, Kronologis dan Manfaat Belajar Sejarah
Periode, Kronologis dan Manfaat Belajar Sejarah
 

Recently uploaded

PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 

Recently uploaded (20)

PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 

MENELUSURI MASA LAMPAU

  • 1. PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP SEJARAH SEJARAH KELAS X PETAKONSEP
  • 2. Kehidupan Manusia dalam Ruang dan Waktu Manusia Ruang Waktu Lokal Nasional Dunia Masa Lampau Masa Kini Masa Datang pengertian Sejarah HERODOTUS IBNU KHALDUN R. MOHAMMAD ALI
  • 3. KEHIDUPAN MANUSIA DALAM RUANG DAN WAKTU A. Tujuan Pembelajaran Setelah kalian tuntas mempelajari modul ini, kalian diharapkan mampu memahami pegertian sejarah serta menganalisis kehidupan manusia dalam ruang dan waktudalam sejarah secara kritis, kalianjuga mampu membuat laporan hasil kajian tentang keterkaitan antara Manusia, Ruang dan Waktu sesuai dengan pemahaman kalian. B. UraianMateri 1. PENGERTIANDANRUANG LINGKUPSEJARAH a. Pengertian Sejarah Secara etimologis, kata sejarah berasal dari bahasa Arab ‘syajaratun’ yang berartipohon.Kata syajaratun kemudian diserapdalam bahasaMelayu menjadi syajarah dan dalam bahasa Indonesia disebut sejarah. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memberi definisi sejarah sebagaiberikut : 1. Asal-usul, keturunan, atau silsilah 2. Kejadian atau peristiwa yang benar-benar terjadi pada masa lampau. Dalam bahasa Inggris sejarah disebut history. Kata ini berasal dari bahasa Yunani, istoria yang berarti informasi atau pecarian. Dalam bahasa Belanda, sejarah disebut geschiedenis yaitu tentang sesuatu yang telah terjadi. Sedangkan dalam bahasa Jerman sejarah disebut geschichte berarti sesuatu yang telah terjadi. Adapaun pengertian sejarah menurut beberapa tokoh adalah sebagai berikut : 1. Herodotus (484-425 M); the father of history (bapak ilmu sejarah) mendefinisikan sejarah tidak berkembang ke arah depan dengan tujuan pasti, melainkan bergerak seperti garis lingkaran yang tinggi rendahnya diakibatkan oleh keadaan manusia.
  • 4. 2. Ibnu khaldun (1332-1406) mendefinisikan sejarah sebagai catatan tentang manusia dan peradabannya dengan seluruh proses perubahan secara nyata dengan segala sebab dan akibatnya. 3. R. Mohhammad Ali; ilmu yang menyelidiki perkembangan- perkembangan mengenai peristiwa dan kejadian di masa lampau Jadi dapat kita simpulkan, sejarah adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari berbagai peristiwa atau kejadian penting yang benar-benar terjadi dalam kehidupan manusia. 2. Manusia, Ruang dan Waktu dalam Sejarah a. Konsep Manusia dalam Sejarah Tahukah kalian siapa saja tokoh-tokoh pada gambar di atas?. Mereka adalah : Socrates, seorang filsuf yunani, Sidarta Gautama, seorang agamawan dan Soekarno, Presiden Republik Indonesia. Mereka semua telah tiada, tetapi mengapa mereka masih dibicarakan sampai sekarang?. Tentunya hal tersebut tidak terlepas dari peran mereka yang tercatat dalam sejarah umat manusia. Dari tokoh-tokohini kalian bisa belajar bahwa manusialah yang memiliki peran penting dalam sejarah dan abadi sepanjang masa. Manusia, Terdapat banyak definisi menurut para ahli ternama tentang manusia namun definisi manusia itu sendiri bisa pahami secara bahasa bahwa manusia berasal dari kata “manu” (Sansekerta), “mens” (Latin), yang berarti berpikir, berakal budi atau makhluk yang berakal budi (mampu menguasai makhluk lain).Secara istilah manusia dapat diartikan sebuah konsep atau sebuah fakta, sebuah gagasan atau realitas, sebuah kelompok (genus) atau seorang individu. Dua filsuf pada Zaman Poros yang menyebarkan ajarannya di tiga belahan dunia yang berbeda tanpa mengenal satu sama lain. Namun ajaran mereka masih bertahan dan dipelajari hingga saat ini. Clementino_Inv314.jpg Macan Asia yang setiap Orasinya membara di penjuru dunia. Sumber : https://images.app.goo.gl/G RmjoCnwrx62wTtC7 Sumber :
  • 5. Manusia merupakan makhluk hidup ciptaan Tuhan dengan segala fungsidan potensinya yang tunduk kepada aturan hukum alam, mengalami kelahiran, pertumbuhan, perkembangan, mati, dan seterusnya, serta terkait dan berinteraksi dengan alam dan lingkungannya dalam sebuah hubungan timbal balik positif maupun negatif. Manusia adalah makhluk yang terbukti berteknologi tinggi. Ini karena manusia memiliki perbandingan massa otak dengan massa tubuh terbesar di antara semua makhluk yang ada di bumi. Manusia hidup, tumbuh, dan berkembang dalam lingkungan alam dan sosial budayanya. Dalam lingkungan alamnya, manusia hidup dalam sebuah ekosistem yakni suatu unit atau satuan fungsional dari makhluk-makhluk hidup dengan lingkungannya. Dalam hubungannya dengan lingkungan, manusia merupakan suatu oganisme hidup (living organism). Terbentuknya pribadi seseorang dipengaruhi oleh lingkungan bahkan secara ekstrim dapat dikatakan, setiap orang berasal dari satu lingkungan, baik lingkungan vertikal (genetika, tradisi), horizontal (geografik, fisik, sosial), maupun kesejarahan. Manusia dan sejarah tidak dapat dipisahkan, sejarah tanpa manusia adalah khayal. Manusia dan sejarah merupakan kesatuan dengan manusia sebagai subyek dan obyek sejarah. b. Konsep Ruang dalam Sejarah Ruang (dimensi spasial) adalah suatu tempat dimana terjadinya berbagai peristiwa alam ataupun peristiwa sosial serta peristiwa sajarah dalam proses perjalanan waktu. Berikut secara umum penjelasan konsep ruang dalam mempelajari sejarah: 1. Ruang adalah tampat terjadinya berbagai peristiwa-peristiwa dalam perjalan waktu. 2. Penelaahan suatu peristiwa dimana berdasarkan dimensi waktunya tidak bisa terlepaskan dari ruang waktu terjadinya peristiwa tersebut. 3. Saat waktu menitikberatkan terhadap aspek kapan peristiwa tersebut terjadi. Maka konsep ruang menitikberatkan terhadap aspek tempat dimana peristiwa tersebut terjadi. c. Konsep Waktu dalam Sejarah Waktu (dimensi temporal) mempunyai dua makna, ialah makna denotatif dan konotatif. Makna waktu secara denotatif ialah suatu satu-kesatuan, dimana detik, menit, jam, hari, minggu, bulan, tahun, abad, serta seterusnya. Pada umumnya, berikut konsep waktu dalam mempelajari sejarah yang ada.
  • 6. Oleh karena itu, konsep waktu dalam sejarah sangat esensial. Ada 4 konsep waktu dalam sejarah, yaitu perkembangan, kesinambungan, pengulangan, dan perubahan. 1. Perkembangan Masyarakat yang berkembang akan membawa bentuk baru yang lebih relevan dengan kondisi zaman. Perkembangan ini bertujuan untuk memperbarui segala sesuatu yang sudah dianggap tidak efektif bagi kelangsungan hidup masyarakat. Contohnya adalah demokrasi Amerika yang semakin berkembang akibat dari perkembangan struktur kota yang semakin kompleks. 2. Kesinambungan Kecenderungan masyarakat dalam mengadopsi cara-cara lama, menjadi dasar kesinambungan sejarah dari masa lalu. Meskipun ada beberapa poin yang berbeda, namun tidak merubah pola dan esensi dari sistem sebelumnya. Contohnya adalah sistem-sistem partai yang menyerupai sistem kerajaan masa sebelumnya, dalam lingkup yang hampir sama. 3. Pengulangan Peristiwa yang sama terulang kembali di masa berikutnya. Hal ini sering terjadi, sehingga muncul jargon "Sejarah terulang kembali". Contohnya pada peristiwa lengsernya presiden Soekarno dan Soeharto yang dilatarbelakangi aksi demonstrasi dari para mahasiswa. 4. Perubahan Peristiwa perubahan terjadi dalam masyarakat secara besar-besaran dalam kurun waktu yang singkat. Hal ini biasanya terjadi karena adanya pengaruh yang kuat dari luar. Masa Lampau Masa Kini Masa Datang Peristiwa sejarah dapat dijadikan pedoman hidup suatu bangsa agar lebih berhati-hati dalam bertindak dan mengambil keputusan. memahami setiap peristiwa sejarah, agar peristiwa sejarah tidak terulang lagi untuk yang kedua kalinya dalam peristiwa yang sama. penerus Generasi Peristiwa sejarah yang merupakan fakta yang abadi dan tidak pernah beubah-ubah.
  • 7. Kesimpulan : Empat konsep waktu dalam sejarah tersebut diperlukan untuk mendapatkan pemahaman yang baik terhadap sejarah. Perkembangan, kesinambungan, pengulangan, dan perubahan yang terjadi dalam masyarakat menjadi fokus perhatian dalam mempelajari sejarah. c. Pentingnya Waktu Dalam Sejarah Sejarah ialah sebagai suatu ilmu dimana kata sejarah berasal dari bahasa Arab “syajara” yang artinya ialah terjadi ataupun “syajaratun” (baca syajarah), dimana artinya pohon kayu itu tumbuh serta berkembang. Jadi pengertian sejarah secara etimologis, ialah tumbuh, hidup, serta berkembang dimana akan berlangsung terus tiada hentinya sepanjang masa atau usia. Sejarah merupakan sebuah Ilmu Pengetahuan dimana mengenai rangkaian kejadian yang berkualitas terhadap masyarakat manusia serta segala aspek didalamnya. Dimana proses gerak perkembangannya yang kontinyu dari awal sejarah hingga saat ini. Dimana berguna bagi pedoman sebuah kehidupan masyarakat manusia masa sekarang dan arah cita-cita masa depan. d. Keterkaitan Konsep Ruang dan Waktu Dalam Sejarah Proses terjadinya sebuah peristiwa serta perubahannya berlangsung didalam batas ruang dan waktu. Suatu kejadian bisa diamati berdasarkan dimensi ruang, dimensi waktu serta dimensi manusia. Berdasarkan dimensi ruang, suatu peristiwa mempunyai batas-batas tertentu. Berdasarkan dimensi manusia, manusia menjadi objek serta subjek dari peristiwa tersebut. Berikut keterkaitan konsep ruang dan waktu dalam mempelajari sebuah sejarah : 1. Konsep ruang dan waktu ialah sebagai unsur penting dimana tidak bisa dipisahkan dengan kehidupan manusia sebagai subjek atau palaku sejarah. 2. Segala bentuk aktivitas manusia pasti berlangsung bersamaan terhadap tempat dan waktu kejadian. Manusia selama hidupnya tidak dapat dilepaskan dari unsur tempat dan waktu. Hal ini dikarenakan perjalanan manusia sama dengan perjalanan waktu itu sendiri pada suatu tempat dimana manusia tersebut hidup atau beraktivitas. Dalam kaitannya dengan konsep ruang dan waktu , maka untuk memahami sebuah peristiwa sejarah terdapat dua konsep berfikir yang dapat digunakan dalam sejarah yaitu Konsep Berfikir Diakronik dan Sinkronik , walaupun menggunakan sudut pandang yang berbeda namun keduanya harus tetap berpegang pada prinsip prinsip Kronologis.