SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
1
MAKALAH
ANEKA PENDEKATAN DALAM STUDI ISLAM 1
Disusun guna memenuhi tugas mata kuliah:
Pengantar studi islam
Dosen Pengampu:
Ramdan Wagianto, M.H.
Disusun oleh:
M. Habiburrohman Romdhoni
Fatlala Nur Azizah
PROGRAM STUDI PERBANDINGAN MADHZAB
FAKULTAS SYARIAH
UNIVERSITAS ISLAM ZAINUL HASAN
GENGGONG KRAKSAAN PROBOLINGGO
2023
i
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum Wr.Wb.
Dengan menyebut Asma Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha penyayang. Segala puji
bagi Allah yang telah memberikan taufik dan Hidayah-Nya.
Sholawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Nabi Agung kita, suri tauladan
kita, yakni Nabi Muhammad SAW, keluarga dan para sahabatnya yang membawa kita dari
zama jahiliyah menuju zaman yang terang benderang yakni Addinul Islam.
Tidak lupa juga kami ucapkan terima kasih kepada dosen pembimbing yakni Bapak
Ramdan Wagianto, M.H. yang telah membimbing serta mengajarkan kami, dan mendukung
kami sehingga terselesaikan makalah yang berjudul ”Aneka Pendekatan Dalam Studi Islam
1 ” dan juga terima kasih yang sebesar-besarnya kami ucapkan kepada semua pihak yang telah
membantu kami sehingga terselesaikan makalah ini.
Ucapan terimakasih tak lupa kami ucapkan, sebagai wujud rasa Syukur dengan
tersusunnya makalah ini, yang telah dengan tulus dan ikhlas membantu baik secara moril
maupun materil, terutama kepada Dosen Pembina dan teman-teman sekalian.
Penyusun
ii
DAFTAR ISI
MAKALAH................................................................................................................................1
KATA PENGANTAR..................................................................................................................i
DAFTAR ISI ..............................................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN ............................................................................................................1
A. Latar belakang.............................................................................................................................1
BAB II PEMBAHASAN .............................................................................................................3
BAB III PENUTUP.....................................................................................................................7
A. Kesimpulan .................................................................................................................................7
DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................................8
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar belakang
Petunjuk-petunjuk agama mengenai berbagai kehidupan manusia, sebagaimanaterdapat di
dalam sumber ajarannya, Al-qur’an dan Hadits tampak amat ideal dan agung. Islam
mengajarkan kehidupan yang dinamis dan progresif, menghargai akal pikiran melalui
pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, bersikap seimbangdalam memenuhi
kebutuhan material dan spiritual, senantiasa mengembangkankepedulian sosial, menghargai
waktu, bersikap terbuka, demokratis, berorientasi padakualitas, egaliter, kemitraan, anti-
feodalistik, mencintai kebersihan, mengutamakan persaudaraan, berakhlak mulia dan bersikap
positif lainnya.Dewasa ini kehadiran agama semakin dituntut agar ikut terlibat secara aktif
didalam memecahkan berbagai masalah yang dihadapi umat manusia. Agama tidak bolehhanya
sekedar menjadi lambang kesalehan atau berhenti sekadar disampaikan dalamkhotbah,
melainkan secara konsepsional menunjukkan cara-cara yang paling efektifdalam memecahkan
masalah.Tuntutan terhadap agama yang demikian itu dapat dijawab mana kala pemahaman
agama yang selama ini banyak menggunakan pendekatan teologisdilengkapi dengan
pemahaman agama yang menggunakan pendekatan lain, yangsecara operasional konseptual,
dapat memberikan jawaban terhadap masalah yangtimbul.Dalam memahami agama banyak
pendekatan yang dilakukan. Hal demikian perlu dilakukan, karena pendekatan tersebut
kehadiran agama secara fungsional dapatdirasakan oleh penganutnya. Berbagai pendekatan
tersebut meliputi pendekatanteologis, normative, antropologis, sosiologis, psikologis, historis
dan pendekatan filosofis, serta pendekatan-pendekatan lainnya. Adapun yang dimaksud
dengan pendekatan disini adalah cara pandang atau paradigma yang terdapat dalam suatu
bidang ilmu yang selanjutnya digunakan dalam memahami agama. Pendekatan dalam studi
islam yaitu pendekatan filosofis dan sosiologis sangat menarik untuk dikaji. Sehingga pada
kesempatan kali ini penulis akan mengkaji pendekatan dalam studi Islam.
B. Rumusan Masalah
1. Apa pengertian pendekatan studi Islam?
2. Bagaimana pendekatan filosofis dalam studi Islam?
3. Bagaimana pendekatan sosiologis dalam studi Islam?
2
C. Tujuan
1. Untuk mengetahui pengertian pendekatan studi Islam?
2. Agar dapat memahami pendekatan filosofis dalam studi Islam?
3. Untuk mengetahui pendekatan sosiologis dalam studi Islam?
3
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pengertian Pendekatan Studi Islam
Dikutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pendekatan merupakan <proses
perbuatan, cara mendekati, usaha dalam rangka penelitian=. Secara terminologi yang di
ambil dari Mulyanto Sumardi <pendekatan selalu terkait dengan tujuan, metode dan teknik.=
Secara bahasa yang lebih mudah pendekatan merupakan cara pandang atau paradigma
yang terdapat dalam suatu bidang ilmu. Studi Islam adalah dan cara sistematis untuk
mempelajari dan memahami dan mengulas secara dalam tentang asal-usul atau apapun yang
ada kaitanya dengan agama Islam, baik ajarannya, historisnya ataupun praktik secara nyata
dalam kehidupan sehari-hari. Pendekatan studi islam secara singkat suatu cara seorang
penuntut ilmu untuk mempelajari dan mendalami islam secara luas dan menyeluruh agar
tidak tumbuh pola pikir yang sempit serta dapat memahami islam dengan sepenuhnya.
Dalam kamus besar bahasa Indonesia pendekatan adalah Pertama, proses perbuatan, cara
mendekati. Kedua, usaha dalam rangka aktivitas penelitian untuk mengadakan hubungan
dengan orang yang diteliti, metode – metode untuk mencapai pengertian tentang masalah
penelitian. Dalam bahasa Inggris pendekatan diistilahkan dengan “Approach”, dalam bahasa
Arab disebut dengan “Madkhal”.
Dalam proses pendidikan Islam pendekatan mempunyai kedudukan yang sangat penting dalam
upaya mencapai tujuan, karena ia menjadi sarana yang sangat bermakna bagi materi pelajaran
yang tersusun dalam kurikulum pendidikan, sehingga dapat dipahami atau diserap oleh anak
didik dan menjadi pengertian-pengertian yang fungsional terhadap tingkah lakunya.
Studi Islam atau di barat dikenal dengan istilah Islamic Studies, secara sederhana dapat
dikatakan sebagai usaha untuk mempelajari hal – hal yang berhubungan dengan agama Islam.
Dengan perkataan lain “usaha sadar dan sistematis untuk mengetahui dan memahami serta
membahas secara mendalam tentang seluk – beluk atau hal – hal yang berhubungan dengan
agama Islam, baik berhubungan dengan ajaran, sejarah maupun praktik – praktik
pelaksanaanya secara nyata dalam kehidupan sehari – hari, sepanjang sejarahnya”.
B. Pendekatan Filosofis Dalam Studi Islam
Islam datang sebagai pedoman kehidupan yang benar untuk semua pemeluknya. Dengan
demikian Islam adalah agama yang luas mencakup berbagai dimensi kehidupan umat. Untuk
4
dapat membaca Islam mampu hadir dalam setiap sendi kehidupan maka diperlukan pendekatan
yang tepat dalam memaknai Islam. Dengan berbagai pendekatan yang tepat akan tampak Islam
yang dinamis dalam memberikan solusi atas berbagai problematika kehidupan umat. Salah satu
pendekatan yang dapat digunakan untuk membaca Islam adalah pendekatan filosofis.
Pendekatan filosofis ini merupakan kajian Islam yang berusaha untuk sampai kepada
kesimpulan-kesimpulan yang universal dengan meneliti dari akar permasalahannya, metode ini
bersifat mendasar dengan cara radikal dan integral karena memperbincangkan sesuatu dari segi
esensi atau hakikat sesuatu. Dengan pendekatan filosofis ini diharapkan Islam bukan hanya
semacam tradisi dengan hanya kebenaran sosial sebagai ukuran kebenarannya, namun Islam
akan tampak kebenarannya secara hakikat. Implementasi pendekatan filosofis ini seperti
misalnya ajaran agama Islam mengajarkan agar melaksanakan sholat berjamaah dengan tujuan
antara lain agar seseorang dapat merasakan hikmahnya hidup secara berdampingan dengan
orang lain, dan lain sebagainya. Makna demikian dapat dijumpai melalui pendekatan yang
bersifat filosofis.
Pendekatan filosofis dalam studi agama berusaha mencari penjelasan dari konsep-konsep
ajaran agama dengan cara memeriksa dan menemukan system nalar yang dapat dipahami
manusia. Philosophy of religion mencakup keyakinan alternatif tentang Tuhan, varietas
pengalaman religius, interaksi antara sains dan agama, sifat dan ruang lingkup baik dan jahat,
dan perawatan agama lahir, sejarah, dan kematian. Bidang ini juga mencakup implikasi etis
dari komitmen agama, hubungan antara iman, akal, pengalaman dan tradisi, konsep yang ajaib,
suci wahyu, mistisisme, kekuasaan, dan keselamatan. Filsafat sebagai pendekatan agama pada
umumnya dapat dinyatakan memiliki empat cabang: Pertama, Logika, adalah seni argumen
rasional dan koheren. Logika merasuk ke seluruh proses berargumentasi dengan seseorang
menjadikannya lebih cermat dan meningkat proses tersebut. Kedua, Metafisika, terkait dengan
hal yang paling dasar, pertanyaan-pertanyaan fundamental tentang kehidupan, eksistensi, dan
watak ada (being) itu sendiri, secara literal metafisika berarti kehidupan, alam, dan segala hal.
Ketiga, Epistemologi, ini menitik beratkan pada apa yang dapat kita ketahui, dan bagaimana
kita mengetahui. Keempat, Etika, secara harfiah berarti studi tentang “perilaku” atau studi dan
penyelidikan tentang nilai-nilai yang dengannya kita hidup, yang mengatur cara kita hidup
dengan lainnya, dalam satu komunitas lokal, komunitas nasional, maupun komunitas global
internasional. Dalam studi filsafat kontemporer, setidaknya ada tiga jenis atau model yang
termasuk pendekatan yang digunakan dalam studi Islam (Islamic studies) saat ini yaitu :
Pendekatan Hermeneutika, Pendekatan Teologi-Filosofis, dan Pendekatan Tafsir Falsafi.
5
Pendekatan filsafat merupakan pendekatan dalam pemecahan suatu masalah dengan
mengungkap permasalahan secara bijaksana dan mendalam untuk mendapatkan hasil dari
permasalahan tersebut. Pendekatan Filsafat bersifat mendalam dalam arti pembahasan
dilakukan sampai ke akar permasalahan hingga tidak sanggup lagi dijangkau. Model
pendekatan filsafat selanjutnya dapat dijadikan untuk memahami ajaran-ajaran agama.
Metode dalam penelitian ini adalah penelitian kepustakaan yang diuraikan secara deskriptif
analisis. Pendekatan filsafat menjadi salah satu cara untuk memahami lebih dalam tentang studi
Islam. Filsafat dalam studi Islam memiliki peran penting dalam mengkaji isu-isu kontemporer
seputar Islam. Beberapa cabang dalam pendekatan filsafat diantaranya Epistemologi, Etika,
Logika, dan Metafisika.
C. Pendekatan Sosiologis Terhadap Studi Islam
Pendekatan sosiologis digunakan sebagai salah satu pendekatan dalam memahami
agama. Hal demikian dapat dimengerti, karena banyak bidang kajian agama baru dapat
dipahami secara proporsional dan tepat apabila menggunakan jasa bantuan dari ilmu
sosiologi. Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hidup bersama dalam masyarakat dan
menyelidiki ikatan-ikatan antara manusia yang menguasai hidupnya itu. Sosiologi mencoba
mengerti sifat dan maksud hidup bersama, cara terbentuk dan tumbuh serta berubahnya
perserikatan-perserikatan hidup itu serta pula kepercayaan, keyakinan yang memberi sifat
tersendiri kepada cara hidup bersama itu dalam tiap persekutuan hidup manusia.Sosiologi
adalah suatu ilmu yang menggambarkan tentang keadaan masyarakat lengkap dengan
struktur, lapisan serta berbagai gejala sosial lainnya yang saling berkaitan. Dengan ilmu
sosiologi suatu fenomena sosial dapat dianalisis dengan faktor-faktor yang mendorong
terjadinya hubungan, mobilitas sosial serta keyakinan-keyakinan yang mendasari
terjadinya proses tersebut. Melalui pendekatan sosiologis, agama dapat dipahami dengan
mudah karena agama itu sendiri diturunkan untuk kepentingan sosial. Dalam al-Qur‟an
misalnya, kita jumpai ayat-ayat berkenaan dengan hubungan manusia lainnya, sebab-sebab
yang menyebabkan kesengsaraan. Semua itu jelas baru dapat dijelaskan apabila yang
memahaminya mengetahui sejarah sosial pada saat ajaran agama itu diturunkan.1Contoh
dalam agama Islam dapat di jumpai peristiwa Nabi Yusuf yang dahulu budak lalu akhirnya
bisa jadi penguasa Mesir. Sebagai contoh untuk menjawab mengapa dalam
melaksanakan tugasnya, Musa harus dibantu oleh nabi Harun. Maka hal ini baru dapat
dijawab dan sekaligus dapat ditemukan hikmahnya dengan bantuan ilmu sosial. Tanpa
6
ilmu sosial peristiwa-peristiwa tersebut sulit dijelaskan dan sulit pula
dipahamimaksudnya. Disinilah letaknya sosiologi sebagai salah satu alat dalam memahami
ajaran agama.2Pentingnya pendekatan sosiologis dalam memahami agama dapat difahami
karena banyak sekali ajaran agama yang berkaitan dengan masalah sosial. Besarnya
perhatian agama terhadap masalah sosial ini, selanjutnya mendorong kaum agama memahami
ilmu sosial sebagai alat untuk memahami agamanya.
Secara etimologi, kata sosiologi berasal dari bahasa latin yang terdiri dari kata “socius”
yang berarti teman, dan “logos” yang berarti berkata atau berbicara tentang manusia
yang berteman atau bermasyarakat.3Secara terminologi, sosiologi adalah ilmu yang
mempelajari struktur sosial dan proses-proses sosial termasuk perubahan-perubahan sosial.
Adapun objek sosiologi adalah masyarakat yang dilihat dari sudut hubungan antara manusia
dan proses yang timbul dari hubungan manusia dalam masyarakat. Sedangkan tujuannya
adalah meningkatkan daya kemampuan manusia dalam menyesuaikan diri dengan lingkungan
hidupnya.Menurut Bouman mendefenisikan, sosiologi adalah ilmu tentang kehidupan
manusia dalam kelompok.4Sebagai suatu ilmu pengetahuan tentang kehidupan bersama yang
di dalamnya terkandung unsur-unsur hubungan antara orang perorangan dalam kelompok
dengan kelompok dan sifat-sifat dan perubahan yang terdapat dalam dan ide-ide sosial yang
tumbuh.Sedangkan studi sosiologi agama menurut Joachim Wach merumuskan secara
luas sebagai suatu studi tentang interelasidari agama dan masyarakat serta bentuk-bentuk
interaksi yang terjadi antar mereka. Dorongan-dorongan, gagasan dan kelembagaan
agama mempengaruhi dan juga sebaliknya dipengaruhi oleh kekuatan-kekuatan
sosial, organisasi dan stratifikasi sosial.Jadi dalam seorang sosiolog agama bertugas
meneliti tentang bagaimana tata cara masyarakat, kebudayaan dan pribadi-pribadi
mempengaruhi mereka. Kelompok-kelompok mempengaruhi terhadap agama, fungsi-
fungsi ibadat untuk masyarakat, tipologi dari lembaga-lembaga keagamaan dan
tanggapan-tanggapan agama terhadap tata dunia, serta langsung maupun tidak langsung
antara sistem-sistem religius dan masyarakat.
7
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Pendekatan filosofis dalam pengkajian Islam merupaka sebuah upaya dalam mengkaji
kebenaran daan nilai-nilai yang terkandung dalam ajaran Islam, dengan menggunakan
pendekatan filsafat, yaitu berpikir secara objektif, dan kritis untuk mengkaji ulang apa-apa
yang telah ada dalam ajaran agama dengan segenap kekuatan akal, sebagai metodologi untuk
memahami corak dan stratifikasi dalam suatu kelompok masyarakat, yaitu dalam dunia ilmu
pengetahuan, makna dari istilah pendekatan sama dengan metodologi, yaitu sudut pandang atau
cara melihat atau memperlakukan sesuatu yang menjadi perhatian.
8
DAFTAR PUSTAKA
Anwar, Rosihan, dkk. Pengantar Studi Islam, Bandung: Pustaka Setia, 2009
Hendropuspito. Sosiologi Agama, Yogyakarta: Kanisius, 1983
Ishomuddin. Pengantar Sosiologi Agama, Jakarta: PT. Ghalia Indonesia-UMM Press, 2002
Kahmad, Sosiologi Agama,Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2000
Nasution, Khoiruddin. Pengantar Studi Islam,Jogjakarta: Academia, 2010
Nata, Abuddin. Metodologi Studi Islam, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2002
Rakhmat, Jalaluddin. Islam Alternatif,Bandung: Mizan, 1986

More Related Content

Similar to Aneka Pendekatan dalam Studi Islam 1.docx

Pendekatan filsafat
Pendekatan filsafatPendekatan filsafat
Pendekatan filsafatAngga Wijaya
 
7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptx
7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptx7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptx
7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptxmiduwidang
 
UTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdf
UTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdfUTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdf
UTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdfHendroGunawan8
 
Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup filsafat pendidikan Islam
Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup  filsafat pendidikan Islam Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup  filsafat pendidikan Islam
Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup filsafat pendidikan Islam Ikram ishadila (202127050)
 
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docx
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docxpaper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docx
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docxALABDALI2
 
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdf
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdfpaper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdf
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdfirnayunita2
 
Berbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi IslamBerbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi IslamRendra Fahrurrozie
 
PENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docx
PENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docxPENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docx
PENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docxAvontur
 
Pendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptx
Pendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptxPendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptx
Pendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptxNurFatimahSholeh
 
Makalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Makalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islamMakalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Makalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islamShinta Ari Herdiana
 
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdf
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdfHadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdf
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdfZukét Printing
 
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.docx
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.docxHadist Pendekatan Pendidikan Islam.docx
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.docxZukét Printing
 
Metodologi study islam final
Metodologi study islam   finalMetodologi study islam   final
Metodologi study islam finalsolihin kadar
 
Makalah Metodologi Sutudi Islam
Makalah Metodologi Sutudi IslamMakalah Metodologi Sutudi Islam
Makalah Metodologi Sutudi IslamMuhammad Idris
 
metodologi studi islam
metodologi studi islam metodologi studi islam
metodologi studi islam Muhammad Idris
 
KONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptx
KONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptxKONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptx
KONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptxFauzanNgadiman
 
FKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docx
FKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docxFKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docx
FKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docxEkoSulastri
 
islam sebagai objek kajian dan penelitian
islam sebagai objek kajian dan penelitianislam sebagai objek kajian dan penelitian
islam sebagai objek kajian dan penelitianRoisMansur
 

Similar to Aneka Pendekatan dalam Studi Islam 1.docx (20)

Pendekatan filsafat
Pendekatan filsafatPendekatan filsafat
Pendekatan filsafat
 
7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptx
7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptx7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptx
7. Memahami Beberapa Pendekatan Studi Islam.pptx
 
UTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdf
UTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdfUTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdf
UTS_PENDIDIKAN AGAMA_HENDRO GUNAWAN_200401072103_IT-301.pdf
 
Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup filsafat pendidikan Islam
Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup  filsafat pendidikan Islam Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup  filsafat pendidikan Islam
Pengertian Tujuan dan Ruang Lingkup filsafat pendidikan Islam
 
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docx
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docxpaper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docx
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.docx
 
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdf
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdfpaper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdf
paper mk filsafat pendidikan kelompok 1.pdf
 
Berbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi IslamBerbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi Islam
 
Metode studi islam
Metode studi islamMetode studi islam
Metode studi islam
 
PENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docx
PENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docxPENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docx
PENELITIAN STUDI ISLAM DI SMK AL-MUNAWWIR.docx
 
Pendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptx
Pendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptxPendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptx
Pendekatan Dalam Studi_Islam (1).pptx
 
Makalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Makalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islamMakalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
Makalah pendekatan dan metode dalam pendidikan islam
 
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdf
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdfHadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdf
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.pdf
 
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.docx
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.docxHadist Pendekatan Pendidikan Islam.docx
Hadist Pendekatan Pendidikan Islam.docx
 
Metodologi study islam final
Metodologi study islam   finalMetodologi study islam   final
Metodologi study islam final
 
Makalah Metodologi Sutudi Islam
Makalah Metodologi Sutudi IslamMakalah Metodologi Sutudi Islam
Makalah Metodologi Sutudi Islam
 
metodologi studi islam
metodologi studi islam metodologi studi islam
metodologi studi islam
 
KONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptx
KONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptxKONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptx
KONSEP DASAR METODOLOGI STUDI ISLAM.pptx
 
studi islam.docx
studi islam.docxstudi islam.docx
studi islam.docx
 
FKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docx
FKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docxFKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docx
FKI tugas mandiri EKO SRI SULASTRI 2205056044.docx
 
islam sebagai objek kajian dan penelitian
islam sebagai objek kajian dan penelitianislam sebagai objek kajian dan penelitian
islam sebagai objek kajian dan penelitian
 

More from Zukét Printing

ASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptxASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptxZukét Printing
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdfPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdfZukét Printing
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docxPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docxZukét Printing
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdfMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdfZukét Printing
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docxMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docxZukét Printing
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdfManajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdfZukét Printing
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docxManajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docxZukét Printing
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdfHukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdfZukét Printing
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docxHukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docxZukét Printing
 
Gejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdfGejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdfZukét Printing
 
Gejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docxGejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docxZukét Printing
 
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdfKaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdfZukét Printing
 

More from Zukét Printing (20)

ASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptxASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
ASURANSI SYARIAH. ppt.pptx
 
Fiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdfFiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdf
 
Fiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.docFiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.doc
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdfPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.pdf
 
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docxPengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
Pengertian Huruf Muqathaah, Macam-Macam Huruf Muqathaah.docx
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdfMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.pdf
 
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docxMenyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
Menyusun Penilaian Media Pembelajaran.docx
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdfManajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
Manajemen Perpustakaan Sekolah.pdf
 
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docxManajemen Perpustakaan Sekolah.docx
Manajemen Perpustakaan Sekolah.docx
 
Fiqih Muamalah.pdf
Fiqih Muamalah.pdfFiqih Muamalah.pdf
Fiqih Muamalah.pdf
 
Fiqih Muamalah.docx
Fiqih Muamalah.docxFiqih Muamalah.docx
Fiqih Muamalah.docx
 
Fiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdfFiqih Janaiz.pdf
Fiqih Janaiz.pdf
 
Fiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.docFiqih Janaiz.doc
Fiqih Janaiz.doc
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdfHukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
Hukum Korporasi Dana Pensiun.pdf
 
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docxHukum Korporasi Dana Pensiun.docx
Hukum Korporasi Dana Pensiun.docx
 
Integral.docx
Integral.docxIntegral.docx
Integral.docx
 
Integral.pdf
Integral.pdfIntegral.pdf
Integral.pdf
 
Gejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdfGejala-Gejala Campuran.pdf
Gejala-Gejala Campuran.pdf
 
Gejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docxGejala-Gejala Campuran.docx
Gejala-Gejala Campuran.docx
 
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdfKaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
Kaidah - Kaidah Bahasa dalam Ushul Fiqih.pdf
 

Recently uploaded

Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxIKLASSENJAYA
 
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxSDN1Wayhalom
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfkaramitha
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxSyabilAfandi
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxresidentcardio13usk
 
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxPower Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxSitiRukmanah5
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaAnggrianiTulle
 

Recently uploaded (7)

Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
 
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
 
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
 
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxPower Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
 

Aneka Pendekatan dalam Studi Islam 1.docx

  • 1. 1 MAKALAH ANEKA PENDEKATAN DALAM STUDI ISLAM 1 Disusun guna memenuhi tugas mata kuliah: Pengantar studi islam Dosen Pengampu: Ramdan Wagianto, M.H. Disusun oleh: M. Habiburrohman Romdhoni Fatlala Nur Azizah PROGRAM STUDI PERBANDINGAN MADHZAB FAKULTAS SYARIAH UNIVERSITAS ISLAM ZAINUL HASAN GENGGONG KRAKSAAN PROBOLINGGO 2023
  • 2. i KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr.Wb. Dengan menyebut Asma Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha penyayang. Segala puji bagi Allah yang telah memberikan taufik dan Hidayah-Nya. Sholawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada Nabi Agung kita, suri tauladan kita, yakni Nabi Muhammad SAW, keluarga dan para sahabatnya yang membawa kita dari zama jahiliyah menuju zaman yang terang benderang yakni Addinul Islam. Tidak lupa juga kami ucapkan terima kasih kepada dosen pembimbing yakni Bapak Ramdan Wagianto, M.H. yang telah membimbing serta mengajarkan kami, dan mendukung kami sehingga terselesaikan makalah yang berjudul ”Aneka Pendekatan Dalam Studi Islam 1 ” dan juga terima kasih yang sebesar-besarnya kami ucapkan kepada semua pihak yang telah membantu kami sehingga terselesaikan makalah ini. Ucapan terimakasih tak lupa kami ucapkan, sebagai wujud rasa Syukur dengan tersusunnya makalah ini, yang telah dengan tulus dan ikhlas membantu baik secara moril maupun materil, terutama kepada Dosen Pembina dan teman-teman sekalian. Penyusun
  • 3. ii DAFTAR ISI MAKALAH................................................................................................................................1 KATA PENGANTAR..................................................................................................................i DAFTAR ISI ..............................................................................................................................ii BAB I PENDAHULUAN ............................................................................................................1 A. Latar belakang.............................................................................................................................1 BAB II PEMBAHASAN .............................................................................................................3 BAB III PENUTUP.....................................................................................................................7 A. Kesimpulan .................................................................................................................................7 DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................................8
  • 4. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang Petunjuk-petunjuk agama mengenai berbagai kehidupan manusia, sebagaimanaterdapat di dalam sumber ajarannya, Al-qur’an dan Hadits tampak amat ideal dan agung. Islam mengajarkan kehidupan yang dinamis dan progresif, menghargai akal pikiran melalui pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, bersikap seimbangdalam memenuhi kebutuhan material dan spiritual, senantiasa mengembangkankepedulian sosial, menghargai waktu, bersikap terbuka, demokratis, berorientasi padakualitas, egaliter, kemitraan, anti- feodalistik, mencintai kebersihan, mengutamakan persaudaraan, berakhlak mulia dan bersikap positif lainnya.Dewasa ini kehadiran agama semakin dituntut agar ikut terlibat secara aktif didalam memecahkan berbagai masalah yang dihadapi umat manusia. Agama tidak bolehhanya sekedar menjadi lambang kesalehan atau berhenti sekadar disampaikan dalamkhotbah, melainkan secara konsepsional menunjukkan cara-cara yang paling efektifdalam memecahkan masalah.Tuntutan terhadap agama yang demikian itu dapat dijawab mana kala pemahaman agama yang selama ini banyak menggunakan pendekatan teologisdilengkapi dengan pemahaman agama yang menggunakan pendekatan lain, yangsecara operasional konseptual, dapat memberikan jawaban terhadap masalah yangtimbul.Dalam memahami agama banyak pendekatan yang dilakukan. Hal demikian perlu dilakukan, karena pendekatan tersebut kehadiran agama secara fungsional dapatdirasakan oleh penganutnya. Berbagai pendekatan tersebut meliputi pendekatanteologis, normative, antropologis, sosiologis, psikologis, historis dan pendekatan filosofis, serta pendekatan-pendekatan lainnya. Adapun yang dimaksud dengan pendekatan disini adalah cara pandang atau paradigma yang terdapat dalam suatu bidang ilmu yang selanjutnya digunakan dalam memahami agama. Pendekatan dalam studi islam yaitu pendekatan filosofis dan sosiologis sangat menarik untuk dikaji. Sehingga pada kesempatan kali ini penulis akan mengkaji pendekatan dalam studi Islam. B. Rumusan Masalah 1. Apa pengertian pendekatan studi Islam? 2. Bagaimana pendekatan filosofis dalam studi Islam? 3. Bagaimana pendekatan sosiologis dalam studi Islam?
  • 5. 2 C. Tujuan 1. Untuk mengetahui pengertian pendekatan studi Islam? 2. Agar dapat memahami pendekatan filosofis dalam studi Islam? 3. Untuk mengetahui pendekatan sosiologis dalam studi Islam?
  • 6. 3 BAB II PEMBAHASAN A. Pengertian Pendekatan Studi Islam Dikutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pendekatan merupakan <proses perbuatan, cara mendekati, usaha dalam rangka penelitian=. Secara terminologi yang di ambil dari Mulyanto Sumardi <pendekatan selalu terkait dengan tujuan, metode dan teknik.= Secara bahasa yang lebih mudah pendekatan merupakan cara pandang atau paradigma yang terdapat dalam suatu bidang ilmu. Studi Islam adalah dan cara sistematis untuk mempelajari dan memahami dan mengulas secara dalam tentang asal-usul atau apapun yang ada kaitanya dengan agama Islam, baik ajarannya, historisnya ataupun praktik secara nyata dalam kehidupan sehari-hari. Pendekatan studi islam secara singkat suatu cara seorang penuntut ilmu untuk mempelajari dan mendalami islam secara luas dan menyeluruh agar tidak tumbuh pola pikir yang sempit serta dapat memahami islam dengan sepenuhnya. Dalam kamus besar bahasa Indonesia pendekatan adalah Pertama, proses perbuatan, cara mendekati. Kedua, usaha dalam rangka aktivitas penelitian untuk mengadakan hubungan dengan orang yang diteliti, metode – metode untuk mencapai pengertian tentang masalah penelitian. Dalam bahasa Inggris pendekatan diistilahkan dengan “Approach”, dalam bahasa Arab disebut dengan “Madkhal”. Dalam proses pendidikan Islam pendekatan mempunyai kedudukan yang sangat penting dalam upaya mencapai tujuan, karena ia menjadi sarana yang sangat bermakna bagi materi pelajaran yang tersusun dalam kurikulum pendidikan, sehingga dapat dipahami atau diserap oleh anak didik dan menjadi pengertian-pengertian yang fungsional terhadap tingkah lakunya. Studi Islam atau di barat dikenal dengan istilah Islamic Studies, secara sederhana dapat dikatakan sebagai usaha untuk mempelajari hal – hal yang berhubungan dengan agama Islam. Dengan perkataan lain “usaha sadar dan sistematis untuk mengetahui dan memahami serta membahas secara mendalam tentang seluk – beluk atau hal – hal yang berhubungan dengan agama Islam, baik berhubungan dengan ajaran, sejarah maupun praktik – praktik pelaksanaanya secara nyata dalam kehidupan sehari – hari, sepanjang sejarahnya”. B. Pendekatan Filosofis Dalam Studi Islam Islam datang sebagai pedoman kehidupan yang benar untuk semua pemeluknya. Dengan demikian Islam adalah agama yang luas mencakup berbagai dimensi kehidupan umat. Untuk
  • 7. 4 dapat membaca Islam mampu hadir dalam setiap sendi kehidupan maka diperlukan pendekatan yang tepat dalam memaknai Islam. Dengan berbagai pendekatan yang tepat akan tampak Islam yang dinamis dalam memberikan solusi atas berbagai problematika kehidupan umat. Salah satu pendekatan yang dapat digunakan untuk membaca Islam adalah pendekatan filosofis. Pendekatan filosofis ini merupakan kajian Islam yang berusaha untuk sampai kepada kesimpulan-kesimpulan yang universal dengan meneliti dari akar permasalahannya, metode ini bersifat mendasar dengan cara radikal dan integral karena memperbincangkan sesuatu dari segi esensi atau hakikat sesuatu. Dengan pendekatan filosofis ini diharapkan Islam bukan hanya semacam tradisi dengan hanya kebenaran sosial sebagai ukuran kebenarannya, namun Islam akan tampak kebenarannya secara hakikat. Implementasi pendekatan filosofis ini seperti misalnya ajaran agama Islam mengajarkan agar melaksanakan sholat berjamaah dengan tujuan antara lain agar seseorang dapat merasakan hikmahnya hidup secara berdampingan dengan orang lain, dan lain sebagainya. Makna demikian dapat dijumpai melalui pendekatan yang bersifat filosofis. Pendekatan filosofis dalam studi agama berusaha mencari penjelasan dari konsep-konsep ajaran agama dengan cara memeriksa dan menemukan system nalar yang dapat dipahami manusia. Philosophy of religion mencakup keyakinan alternatif tentang Tuhan, varietas pengalaman religius, interaksi antara sains dan agama, sifat dan ruang lingkup baik dan jahat, dan perawatan agama lahir, sejarah, dan kematian. Bidang ini juga mencakup implikasi etis dari komitmen agama, hubungan antara iman, akal, pengalaman dan tradisi, konsep yang ajaib, suci wahyu, mistisisme, kekuasaan, dan keselamatan. Filsafat sebagai pendekatan agama pada umumnya dapat dinyatakan memiliki empat cabang: Pertama, Logika, adalah seni argumen rasional dan koheren. Logika merasuk ke seluruh proses berargumentasi dengan seseorang menjadikannya lebih cermat dan meningkat proses tersebut. Kedua, Metafisika, terkait dengan hal yang paling dasar, pertanyaan-pertanyaan fundamental tentang kehidupan, eksistensi, dan watak ada (being) itu sendiri, secara literal metafisika berarti kehidupan, alam, dan segala hal. Ketiga, Epistemologi, ini menitik beratkan pada apa yang dapat kita ketahui, dan bagaimana kita mengetahui. Keempat, Etika, secara harfiah berarti studi tentang “perilaku” atau studi dan penyelidikan tentang nilai-nilai yang dengannya kita hidup, yang mengatur cara kita hidup dengan lainnya, dalam satu komunitas lokal, komunitas nasional, maupun komunitas global internasional. Dalam studi filsafat kontemporer, setidaknya ada tiga jenis atau model yang termasuk pendekatan yang digunakan dalam studi Islam (Islamic studies) saat ini yaitu : Pendekatan Hermeneutika, Pendekatan Teologi-Filosofis, dan Pendekatan Tafsir Falsafi.
  • 8. 5 Pendekatan filsafat merupakan pendekatan dalam pemecahan suatu masalah dengan mengungkap permasalahan secara bijaksana dan mendalam untuk mendapatkan hasil dari permasalahan tersebut. Pendekatan Filsafat bersifat mendalam dalam arti pembahasan dilakukan sampai ke akar permasalahan hingga tidak sanggup lagi dijangkau. Model pendekatan filsafat selanjutnya dapat dijadikan untuk memahami ajaran-ajaran agama. Metode dalam penelitian ini adalah penelitian kepustakaan yang diuraikan secara deskriptif analisis. Pendekatan filsafat menjadi salah satu cara untuk memahami lebih dalam tentang studi Islam. Filsafat dalam studi Islam memiliki peran penting dalam mengkaji isu-isu kontemporer seputar Islam. Beberapa cabang dalam pendekatan filsafat diantaranya Epistemologi, Etika, Logika, dan Metafisika. C. Pendekatan Sosiologis Terhadap Studi Islam Pendekatan sosiologis digunakan sebagai salah satu pendekatan dalam memahami agama. Hal demikian dapat dimengerti, karena banyak bidang kajian agama baru dapat dipahami secara proporsional dan tepat apabila menggunakan jasa bantuan dari ilmu sosiologi. Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hidup bersama dalam masyarakat dan menyelidiki ikatan-ikatan antara manusia yang menguasai hidupnya itu. Sosiologi mencoba mengerti sifat dan maksud hidup bersama, cara terbentuk dan tumbuh serta berubahnya perserikatan-perserikatan hidup itu serta pula kepercayaan, keyakinan yang memberi sifat tersendiri kepada cara hidup bersama itu dalam tiap persekutuan hidup manusia.Sosiologi adalah suatu ilmu yang menggambarkan tentang keadaan masyarakat lengkap dengan struktur, lapisan serta berbagai gejala sosial lainnya yang saling berkaitan. Dengan ilmu sosiologi suatu fenomena sosial dapat dianalisis dengan faktor-faktor yang mendorong terjadinya hubungan, mobilitas sosial serta keyakinan-keyakinan yang mendasari terjadinya proses tersebut. Melalui pendekatan sosiologis, agama dapat dipahami dengan mudah karena agama itu sendiri diturunkan untuk kepentingan sosial. Dalam al-Qur‟an misalnya, kita jumpai ayat-ayat berkenaan dengan hubungan manusia lainnya, sebab-sebab yang menyebabkan kesengsaraan. Semua itu jelas baru dapat dijelaskan apabila yang memahaminya mengetahui sejarah sosial pada saat ajaran agama itu diturunkan.1Contoh dalam agama Islam dapat di jumpai peristiwa Nabi Yusuf yang dahulu budak lalu akhirnya bisa jadi penguasa Mesir. Sebagai contoh untuk menjawab mengapa dalam melaksanakan tugasnya, Musa harus dibantu oleh nabi Harun. Maka hal ini baru dapat dijawab dan sekaligus dapat ditemukan hikmahnya dengan bantuan ilmu sosial. Tanpa
  • 9. 6 ilmu sosial peristiwa-peristiwa tersebut sulit dijelaskan dan sulit pula dipahamimaksudnya. Disinilah letaknya sosiologi sebagai salah satu alat dalam memahami ajaran agama.2Pentingnya pendekatan sosiologis dalam memahami agama dapat difahami karena banyak sekali ajaran agama yang berkaitan dengan masalah sosial. Besarnya perhatian agama terhadap masalah sosial ini, selanjutnya mendorong kaum agama memahami ilmu sosial sebagai alat untuk memahami agamanya. Secara etimologi, kata sosiologi berasal dari bahasa latin yang terdiri dari kata “socius” yang berarti teman, dan “logos” yang berarti berkata atau berbicara tentang manusia yang berteman atau bermasyarakat.3Secara terminologi, sosiologi adalah ilmu yang mempelajari struktur sosial dan proses-proses sosial termasuk perubahan-perubahan sosial. Adapun objek sosiologi adalah masyarakat yang dilihat dari sudut hubungan antara manusia dan proses yang timbul dari hubungan manusia dalam masyarakat. Sedangkan tujuannya adalah meningkatkan daya kemampuan manusia dalam menyesuaikan diri dengan lingkungan hidupnya.Menurut Bouman mendefenisikan, sosiologi adalah ilmu tentang kehidupan manusia dalam kelompok.4Sebagai suatu ilmu pengetahuan tentang kehidupan bersama yang di dalamnya terkandung unsur-unsur hubungan antara orang perorangan dalam kelompok dengan kelompok dan sifat-sifat dan perubahan yang terdapat dalam dan ide-ide sosial yang tumbuh.Sedangkan studi sosiologi agama menurut Joachim Wach merumuskan secara luas sebagai suatu studi tentang interelasidari agama dan masyarakat serta bentuk-bentuk interaksi yang terjadi antar mereka. Dorongan-dorongan, gagasan dan kelembagaan agama mempengaruhi dan juga sebaliknya dipengaruhi oleh kekuatan-kekuatan sosial, organisasi dan stratifikasi sosial.Jadi dalam seorang sosiolog agama bertugas meneliti tentang bagaimana tata cara masyarakat, kebudayaan dan pribadi-pribadi mempengaruhi mereka. Kelompok-kelompok mempengaruhi terhadap agama, fungsi- fungsi ibadat untuk masyarakat, tipologi dari lembaga-lembaga keagamaan dan tanggapan-tanggapan agama terhadap tata dunia, serta langsung maupun tidak langsung antara sistem-sistem religius dan masyarakat.
  • 10. 7 BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Pendekatan filosofis dalam pengkajian Islam merupaka sebuah upaya dalam mengkaji kebenaran daan nilai-nilai yang terkandung dalam ajaran Islam, dengan menggunakan pendekatan filsafat, yaitu berpikir secara objektif, dan kritis untuk mengkaji ulang apa-apa yang telah ada dalam ajaran agama dengan segenap kekuatan akal, sebagai metodologi untuk memahami corak dan stratifikasi dalam suatu kelompok masyarakat, yaitu dalam dunia ilmu pengetahuan, makna dari istilah pendekatan sama dengan metodologi, yaitu sudut pandang atau cara melihat atau memperlakukan sesuatu yang menjadi perhatian.
  • 11. 8 DAFTAR PUSTAKA Anwar, Rosihan, dkk. Pengantar Studi Islam, Bandung: Pustaka Setia, 2009 Hendropuspito. Sosiologi Agama, Yogyakarta: Kanisius, 1983 Ishomuddin. Pengantar Sosiologi Agama, Jakarta: PT. Ghalia Indonesia-UMM Press, 2002 Kahmad, Sosiologi Agama,Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2000 Nasution, Khoiruddin. Pengantar Studi Islam,Jogjakarta: Academia, 2010 Nata, Abuddin. Metodologi Studi Islam, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2002 Rakhmat, Jalaluddin. Islam Alternatif,Bandung: Mizan, 1986