SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
KAIDAH-KAIDAH AGAMA TENTANG KARIER DAN PEKERJAAN
Aspek Perkembangan : Landasan hidup religius
Bidang Bimbingan : Karier
Tujuan Layanan : Siswa memahami pentingnya peranan kaidah-kiadah agama dalam
karier dan pekerjaan
URAIAN MATERI
Bangsa Indonesia adalah bangsa yang percaya kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
meyakini satu agama yang dianutnya. Hal ini dijamin oleh Negara, seperti yang tercantum
dalam UUD 1945, pasal 29 ayat 2 yang berbunyi “Negara menjamin keemerdekaan tiap
warga negara untuk memeluk agamanya masing-masing dan untuk beribadat menurut agama
dan kepercayaannya itu”. Ini mencerminkan bahwa hak azasi setiap warga Negara Indonesia
diberi kebebasan untuk memilih satu agama yang dipercayai dan dianutnya untuk
melaksanakan kaidah-kaidah agama yang dianutnya. Kesadaran beragama merupakan
pengakuan atas kesamaan hak manusia untuk memilih, mempercayai dan untuk
melaksanakan ibadah, karena azaz kemanusiaan yang adil dan beradab.
Di Negara kita terdapat lima agama yang diakui keberadaan hidupnya di dalam
masyarakat yaitu :
1. Agama Islam
2. Agama Khatolik
3. Agama Hindu
4. Agama Budha
5. Agama Kristen
Kelima negara diatas dapat tumbuh dan berkembang di indonesia dengan baik, dan
saling toleransi. Pada waktu pemerintahan dipegang oleh presiden Abdul Rahman Wahid
Indonesia mengakui satu keyakinan gama baru yaitu agama konghucu. Disamping keenam
agama tersebut, pemerintah masih mengakui adanya alirn kepercayaan terhadap Tuhan Yang
Maha Esa.
Tiap-tiap agama mempunyai hari besar yang biasa dirayakannya, misalnya :
1. Agama Islam : Idul Fitri, Maulid Nabi Muhammad SAW, Idul Adha, dll.
2. Agama Khatolik : Natal, Minggu Palma, Kamis Putih, Jum’at Agung, Paskah.
3. Agama Hindu : Nyepi, Gulungan
4. Agama Budha : Waisak
5. Agama Kristen : Natal dan Paskah
6. Agama Konghucu : Imlek
Tuhan tidak manusia ketingkat kesuksesan apabila manusia itu sendiri tidak berusaha
untuk mengubah nasibnya. Kalimat tersebut merupakan semboyan yang sangat mulia.
Dengan demkian manusia diwajibkan untuk berfikir dan berusaha mengembangkan karier
demi masa depan. Keberhasilan itu tidak mungkin datang dengan sendirinya, tanpa manusia
berusaha untuk meraih kesuksesan.
Sebagai contoh : anak yang malas belajar, kurang pergaulan, tidak mau bertanya bila
mengalami kesulitan tidak mungkin anak tersebut akan sukses. Namun lain halnya bila si
anak rajin belajar, terampil, mudah bergaul dan tidak malu bertanya, anak tersebut akan
menemukan bakatnya dan dapat mengembangkannya sehingga kesuksesan akan mudah
diraihnya.
Apabila orang tua mempunyai dana yang cukup ikutilah kursus-kursus/les privat.
Contoh kursus sekarang yang banyak berkembang di masyarakat:
1. Bahasa Inggris
2. Matematika
3. Komputer dan lain-lain.
Untuk menambah wawasan dan ilmu pengetahuan yang lebih luas, seorang siswa
tidak hanya menerima pelajaran dari guru di dalam kelas, tetapi juga harus rajin dan
membiasakan diri membaca buku-buku, majalah, surat kabar di perpustakaan sekolah
maupun perpustakaan keliling.
Kita harus slalu ingat semboyan yang mengatakan, bahwa “perpustakaan adalah
gudangnya ilmu pengetahuan”. Banyak orang yang sukses bukan karena hanya mempunyai
pendidikan tinggi, tetapi karena mempunyai bakat, kemampuan, tekun, ulet, terampil dan
tidak mudah putus asa. Bila hal-hal tersebut di atas dilaksanakan sesuai dengan norma-norma
agama yang berlaku, senantiasa kesuksesan akan diraihnya karena berkat Tuhan Yang Maha
Esa.
KEGIATAN SISWA
Latihan Pemecahan Masalah
1. Berapa jumlah agama di Indonesia yang diakui oleh Negara? Sebutkan !
..........................................................................................................................................
2. Selain agama tersebut diatas, di Pulau Jawa berkembang suatu konsep aliran
kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa tetapi bukan merupakan agama.
Bagaimana pendapatmu tentang konsep aliran kepercayaan terhadap Tuhan Yang
Maha Esa?
..........................................................................................................................................
3. Bagaimana pelaksanaan ibadah/sembahyang di dalam keluargamu/rumhmu?
..........................................................................................................................................
4. Bagaimana pendapatmu bila didalam satu sekolah ada masjid, gereja, pure ada vihara
dan klenteng?
..........................................................................................................................................
5. Bagaimana wujud pengalaman ajaran dalam kehidupan sehari-hari?
..........................................................................................................................................
6. Bagaimana wujud pengalaman ajaran dalam kehidupan sehari-hari?
a. Wujud pengalam dalam keluarga
....................................................................................................................................
b. Wujud pengalam dalam sekolah
....................................................................................................................................
c. Wujud pengalaman dalam masyaarakat
....................................................................................................................................
7. Sebutkan 10 macam jenis pekerjaan yang ada disekitar lingkungan sekolah!
..........................................................................................................................................
8. Apakah nanti bila kamu selesai/tamat sekolah ingin menjadi Pgawai Negeri Sipil?
Jelaskan alasannya!
..........................................................................................................................................
9. Sebutkan lima jenis jabatan dalam Pegawai Negeri Sipil!
..........................................................................................................................................
10. Apakah kamu nanti setelah selesai/tamat pendidikan ingin menjadi wiraswasta?
Jelaskan alasannya!
..........................................................................................................................................
11. Apakah betul seorang yang tidak berusaha Tuhan tidak akan mengubah hidupnya?
Apa sebabnya?
..........................................................................................................................................
12. Jika kamu ingin bekerja nanti, tuliskan pekerjaan apa pilihanmu pada format dibawah
ini!
Pekerjaan yang saya inginkan
No. Jenis Pekerjaan Syarat Pendidikan Alasan-alasannya
1.
2.
3.
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
13. Agar kamu sukses dalam pekerjaanmu nanti, kamu harus memiliki ketrampilan apa?
Ketrampilan yang dapat menunjang pekerjaanku
No. Jenis Pekerjaan Cara Memilikinya Alasan-alasannya
1.
2.
3.
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
.....................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
..............................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
....................................
14. Apakah artinya “berakit-rakit kehulu bersenang-senang kemudian”?
..........................................................................................................................................
15. Sebutkan lima contoh jenis pekerjaan yang tidak sesuai dengan norma-norma agama!
..........................................................................................................................................

More Related Content

What's hot

KB 3 Sikap Terbuka dan Adil
KB 3 Sikap Terbuka dan AdilKB 3 Sikap Terbuka dan Adil
KB 3 Sikap Terbuka dan Adilpjj_kemenkes
 
Panduan Penyelesaian SKU Siaga
Panduan Penyelesaian SKU SiagaPanduan Penyelesaian SKU Siaga
Panduan Penyelesaian SKU Siagaastozone
 
Rpt (moral) thn 6 2016
Rpt (moral) thn 6 2016Rpt (moral) thn 6 2016
Rpt (moral) thn 6 2016Yusrina Abdul
 
KB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa
KB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan BangsaKB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa
KB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan Bangsapjj_kemenkes
 
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...Sun Ndary
 
KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018
KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018
KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018Tohir Haliwaza
 
Tugas individu kkn linggoasri
Tugas individu  kkn linggoasriTugas individu  kkn linggoasri
Tugas individu kkn linggoasrisaidani ahmad
 
Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]
Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]
Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]Randy Ikas
 
PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1
PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1
PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1Fasyah Tutor
 
Ppt ti nurul pai i
Ppt ti nurul pai iPpt ti nurul pai i
Ppt ti nurul pai iNurul_qoqom
 
tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)
tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)
tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)khomisah
 
Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan
Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan
Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan Purnawan Kristanto
 
K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]Randy Ikas
 

What's hot (17)

KB 3 Sikap Terbuka dan Adil
KB 3 Sikap Terbuka dan AdilKB 3 Sikap Terbuka dan Adil
KB 3 Sikap Terbuka dan Adil
 
Fikih mi.sd
Fikih mi.sdFikih mi.sd
Fikih mi.sd
 
Panduan Penyelesaian SKU Siaga
Panduan Penyelesaian SKU SiagaPanduan Penyelesaian SKU Siaga
Panduan Penyelesaian SKU Siaga
 
Rpt (moral) thn 6 2016
Rpt (moral) thn 6 2016Rpt (moral) thn 6 2016
Rpt (moral) thn 6 2016
 
RPL BIMBINGAN KELOMPOK (POP)
RPL BIMBINGAN KELOMPOK (POP)RPL BIMBINGAN KELOMPOK (POP)
RPL BIMBINGAN KELOMPOK (POP)
 
KB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa
KB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan BangsaKB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa
KB 1 Peranan Agama Dalam Mewujudkan Persatuan dan Kesatuan Bangsa
 
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
RPL Cara atau Tips dalam Belajar Merencanakan dan Mempersiapkan Masa Depan ya...
 
6. RPL BIMBINGAN KLASIKAL (POP)
6. RPL BIMBINGAN KLASIKAL (POP)6. RPL BIMBINGAN KLASIKAL (POP)
6. RPL BIMBINGAN KLASIKAL (POP)
 
KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018
KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018
KI & KD 2013 Bina Ibadah BHIS 2018
 
Tugas individu kkn linggoasri
Tugas individu  kkn linggoasriTugas individu  kkn linggoasri
Tugas individu kkn linggoasri
 
Rpl bimbingan kelompok
Rpl bimbingan kelompokRpl bimbingan kelompok
Rpl bimbingan kelompok
 
Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]
Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]
Bs agama kristen_sma kelas xi kurikulum 2013__[blogerkupang.com]
 
PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1
PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1
PENDIDIKAN MORAL TAHUN 1
 
Ppt ti nurul pai i
Ppt ti nurul pai iPpt ti nurul pai i
Ppt ti nurul pai i
 
tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)
tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)
tugas praktikum BK karir (belajar merencanakan masa depan)
 
Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan
Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan
Makalah Peran & strategi pelayanan gereja dalam dunia pendidikan
 
K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
K10 bg agama_kristen_sma kelas x kurikulum 2013_[blogerkupang.com]
 

Similar to Materi kaidah agama tentang karier

Implementasi sila pertama
Implementasi sila pertamaImplementasi sila pertama
Implementasi sila pertamaYABES HULU
 
KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA
KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA
KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA isffianisuki
 
9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esa
9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esa9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esa
9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esaAditia Lukman
 
Cara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik Kebidanan
Cara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik KebidananCara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik Kebidanan
Cara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik Kebidananpjj_kemenkes
 
Makalah pkn MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...
Makalah pkn  MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...Makalah pkn  MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...
Makalah pkn MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...risyanti ALENTA
 
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di IndonesiaKB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesiapjj_kemenkes
 
Bahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdf
Bahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdfBahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdf
Bahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdfBerkatLawolo1
 
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...rizkiwirsa
 
Psikoma ok
Psikoma okPsikoma ok
Psikoma okwindah6
 
Makalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdf
Makalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdfMakalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdf
Makalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdfYunia47
 
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.docx
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.docxJiwa Keagamaan Anak Indonesia.docx
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.docxZukét Printing
 
WUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docx
WUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docxWUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docx
WUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docxNurRahmaeda
 
KB 1 Kerukunan Antar Umat Beragama
KB 1 Kerukunan Antar Umat BeragamaKB 1 Kerukunan Antar Umat Beragama
KB 1 Kerukunan Antar Umat Beragamapjj_kemenkes
 
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdf
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdfJiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdf
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdfZukét Printing
 
Desy fajarwati lesmana e02213007
Desy fajarwati lesmana e02213007Desy fajarwati lesmana e02213007
Desy fajarwati lesmana e02213007agungkris4
 

Similar to Materi kaidah agama tentang karier (20)

Ketaqwaan pkn
Ketaqwaan pknKetaqwaan pkn
Ketaqwaan pkn
 
Implementasi sila pertama
Implementasi sila pertamaImplementasi sila pertama
Implementasi sila pertama
 
KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA
KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA
KRITIK TERHADAP KETUHANAN VERSI PANCASILA
 
9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esa
9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esa9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esa
9137527 makna-sila-ke-tuhanan-yang-maha-esa
 
Cara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik Kebidanan
Cara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik KebidananCara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik Kebidanan
Cara Pendekatan Sosial Budaya dalam Praktik Kebidanan
 
Patani matkul pancasila kel 7
Patani matkul pancasila kel 7Patani matkul pancasila kel 7
Patani matkul pancasila kel 7
 
Makalah pkn MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...
Makalah pkn  MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...Makalah pkn  MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...
Makalah pkn MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN HUKUM PENGANGKATAN ANAK MENUR...
 
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di IndonesiaKB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
KB 2 Kerukunan Beragama di Indonesia
 
Bahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdf
Bahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdfBahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdf
Bahan Ajar Modul 1 Menjadi Dewasa dalam Segala Aspek.pdf
 
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
Makalah PPKN tentang KEMERDEKAAN BERAGAMA DAN BERKEPERCAYAAN SERTA SISTEM PER...
 
Psikoma ok
Psikoma okPsikoma ok
Psikoma ok
 
Pp
PpPp
Pp
 
Makalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdf
Makalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdfMakalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdf
Makalah Agama Mendorong Menuntut Ilmu_Kelompok 5 (1).pdf
 
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.docx
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.docxJiwa Keagamaan Anak Indonesia.docx
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.docx
 
WUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docx
WUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docxWUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docx
WUJUD TOLERANSI DIKABUPATEN MAROS.docx
 
Presentation-agama2.pptx
Presentation-agama2.pptxPresentation-agama2.pptx
Presentation-agama2.pptx
 
Keselarasan pkn
Keselarasan pknKeselarasan pkn
Keselarasan pkn
 
KB 1 Kerukunan Antar Umat Beragama
KB 1 Kerukunan Antar Umat BeragamaKB 1 Kerukunan Antar Umat Beragama
KB 1 Kerukunan Antar Umat Beragama
 
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdf
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdfJiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdf
Jiwa Keagamaan Anak Indonesia.pdf
 
Desy fajarwati lesmana e02213007
Desy fajarwati lesmana e02213007Desy fajarwati lesmana e02213007
Desy fajarwati lesmana e02213007
 

Recently uploaded

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 

Recently uploaded (20)

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 

Materi kaidah agama tentang karier

  • 1. KAIDAH-KAIDAH AGAMA TENTANG KARIER DAN PEKERJAAN Aspek Perkembangan : Landasan hidup religius Bidang Bimbingan : Karier Tujuan Layanan : Siswa memahami pentingnya peranan kaidah-kiadah agama dalam karier dan pekerjaan URAIAN MATERI Bangsa Indonesia adalah bangsa yang percaya kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan meyakini satu agama yang dianutnya. Hal ini dijamin oleh Negara, seperti yang tercantum dalam UUD 1945, pasal 29 ayat 2 yang berbunyi “Negara menjamin keemerdekaan tiap warga negara untuk memeluk agamanya masing-masing dan untuk beribadat menurut agama dan kepercayaannya itu”. Ini mencerminkan bahwa hak azasi setiap warga Negara Indonesia diberi kebebasan untuk memilih satu agama yang dipercayai dan dianutnya untuk melaksanakan kaidah-kaidah agama yang dianutnya. Kesadaran beragama merupakan pengakuan atas kesamaan hak manusia untuk memilih, mempercayai dan untuk melaksanakan ibadah, karena azaz kemanusiaan yang adil dan beradab. Di Negara kita terdapat lima agama yang diakui keberadaan hidupnya di dalam masyarakat yaitu : 1. Agama Islam 2. Agama Khatolik 3. Agama Hindu 4. Agama Budha 5. Agama Kristen Kelima negara diatas dapat tumbuh dan berkembang di indonesia dengan baik, dan saling toleransi. Pada waktu pemerintahan dipegang oleh presiden Abdul Rahman Wahid Indonesia mengakui satu keyakinan gama baru yaitu agama konghucu. Disamping keenam agama tersebut, pemerintah masih mengakui adanya alirn kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa. Tiap-tiap agama mempunyai hari besar yang biasa dirayakannya, misalnya : 1. Agama Islam : Idul Fitri, Maulid Nabi Muhammad SAW, Idul Adha, dll. 2. Agama Khatolik : Natal, Minggu Palma, Kamis Putih, Jum’at Agung, Paskah. 3. Agama Hindu : Nyepi, Gulungan 4. Agama Budha : Waisak 5. Agama Kristen : Natal dan Paskah 6. Agama Konghucu : Imlek Tuhan tidak manusia ketingkat kesuksesan apabila manusia itu sendiri tidak berusaha untuk mengubah nasibnya. Kalimat tersebut merupakan semboyan yang sangat mulia. Dengan demkian manusia diwajibkan untuk berfikir dan berusaha mengembangkan karier
  • 2. demi masa depan. Keberhasilan itu tidak mungkin datang dengan sendirinya, tanpa manusia berusaha untuk meraih kesuksesan. Sebagai contoh : anak yang malas belajar, kurang pergaulan, tidak mau bertanya bila mengalami kesulitan tidak mungkin anak tersebut akan sukses. Namun lain halnya bila si anak rajin belajar, terampil, mudah bergaul dan tidak malu bertanya, anak tersebut akan menemukan bakatnya dan dapat mengembangkannya sehingga kesuksesan akan mudah diraihnya. Apabila orang tua mempunyai dana yang cukup ikutilah kursus-kursus/les privat. Contoh kursus sekarang yang banyak berkembang di masyarakat: 1. Bahasa Inggris 2. Matematika 3. Komputer dan lain-lain. Untuk menambah wawasan dan ilmu pengetahuan yang lebih luas, seorang siswa tidak hanya menerima pelajaran dari guru di dalam kelas, tetapi juga harus rajin dan membiasakan diri membaca buku-buku, majalah, surat kabar di perpustakaan sekolah maupun perpustakaan keliling. Kita harus slalu ingat semboyan yang mengatakan, bahwa “perpustakaan adalah gudangnya ilmu pengetahuan”. Banyak orang yang sukses bukan karena hanya mempunyai pendidikan tinggi, tetapi karena mempunyai bakat, kemampuan, tekun, ulet, terampil dan tidak mudah putus asa. Bila hal-hal tersebut di atas dilaksanakan sesuai dengan norma-norma agama yang berlaku, senantiasa kesuksesan akan diraihnya karena berkat Tuhan Yang Maha Esa. KEGIATAN SISWA Latihan Pemecahan Masalah 1. Berapa jumlah agama di Indonesia yang diakui oleh Negara? Sebutkan ! .......................................................................................................................................... 2. Selain agama tersebut diatas, di Pulau Jawa berkembang suatu konsep aliran kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa tetapi bukan merupakan agama. Bagaimana pendapatmu tentang konsep aliran kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa? .......................................................................................................................................... 3. Bagaimana pelaksanaan ibadah/sembahyang di dalam keluargamu/rumhmu? .......................................................................................................................................... 4. Bagaimana pendapatmu bila didalam satu sekolah ada masjid, gereja, pure ada vihara dan klenteng? .......................................................................................................................................... 5. Bagaimana wujud pengalaman ajaran dalam kehidupan sehari-hari? .......................................................................................................................................... 6. Bagaimana wujud pengalaman ajaran dalam kehidupan sehari-hari? a. Wujud pengalam dalam keluarga
  • 3. .................................................................................................................................... b. Wujud pengalam dalam sekolah .................................................................................................................................... c. Wujud pengalaman dalam masyaarakat .................................................................................................................................... 7. Sebutkan 10 macam jenis pekerjaan yang ada disekitar lingkungan sekolah! .......................................................................................................................................... 8. Apakah nanti bila kamu selesai/tamat sekolah ingin menjadi Pgawai Negeri Sipil? Jelaskan alasannya! .......................................................................................................................................... 9. Sebutkan lima jenis jabatan dalam Pegawai Negeri Sipil! .......................................................................................................................................... 10. Apakah kamu nanti setelah selesai/tamat pendidikan ingin menjadi wiraswasta? Jelaskan alasannya! .......................................................................................................................................... 11. Apakah betul seorang yang tidak berusaha Tuhan tidak akan mengubah hidupnya? Apa sebabnya? .......................................................................................................................................... 12. Jika kamu ingin bekerja nanti, tuliskan pekerjaan apa pilihanmu pada format dibawah ini! Pekerjaan yang saya inginkan No. Jenis Pekerjaan Syarat Pendidikan Alasan-alasannya 1. 2. 3. ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... 13. Agar kamu sukses dalam pekerjaanmu nanti, kamu harus memiliki ketrampilan apa? Ketrampilan yang dapat menunjang pekerjaanku No. Jenis Pekerjaan Cara Memilikinya Alasan-alasannya 1. 2. 3. ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... ..................................... .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .............................................. .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... .................................... ....................................
  • 4. 14. Apakah artinya “berakit-rakit kehulu bersenang-senang kemudian”? .......................................................................................................................................... 15. Sebutkan lima contoh jenis pekerjaan yang tidak sesuai dengan norma-norma agama! ..........................................................................................................................................