SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
KELOMPOK 7
1. NURWITA 17102038
2. SANDI EJA PUTRA 17102048
3. SINTIA DWI PRAHAYU 17102050
4. WAHYU ILAHI ?
A. KONSEP DASAR MODEL KOMUNIKASI
B. MODEL, BENTUK, DAN KLASIFIKASI KOMUNIKASI
INSTANSI PEMERIINTAHAN
C. TATA HUBUNGAN KOMUNIKASI ORGANISASI
PEMERINTAHAN
D. HUBUNGAN DAN KERJA SAMA INTERNASIONAL
A. KONSEP DASAR MODEL KOMUNIKASI
1. Batasan Model Komunikasi
Menurut arni (1992) model
komunikasi merupakan gambaran
sederhana dari proses komunikasi
yang memperlhatkan kaitan antara
satu komponen komunikasi dan
komponen lainnya
Menurut sereno dan mortensen
(Liliweri,2011), model komunikasi
merupakan deskripsi ideal mengenai
segala sesuatu yang dibutuhkan
untuk terjadinya komuniikasi..
2. Esensi Model Komunikasi Timbal Balik
Secara substansi , proses pemerintahan mengatur
hubungan antara diperintah dan dan yang
memerintah. Pihak yang memerintah adalah pihak
pemerintah, yang diperintah adalah rakyat.
Taliziduhu Ndraha dalam kybernologi (2003),
mendefinisikan komunikasi pemerintahan sebagai
proses timbal balik penyampaian informasi dan
pesan antara pemerintah dan yang diperintah.
Proses Komunikasi Pemerintahan
akan tersendat jika komunikasi
kepada rakyat bermasalah.
Taliziduhu Ndraha (2003)
berependapat, Hal yang
harus diprhatikan kuatnya
komunikasi pemerintahan
1. Pihak elite harus turun
kebawah dengan
menggunakan pendekatan
kualitaattif
2. Rakyat dapat
berkomunukais keatas
melalui wakil-wakilny yang
memiliki kemampuan tawar
menawar
3. Komitmen dari para wakil rakyat
yang seharsunya menjadi
pennyambung aspirasi rakyat tidak
berakar atau konsisten berakar pada
konstituennya
4. Adanya wakil rakyat
yang turun kebawah
menanyakan kebutuhan
mereka.
1. Fungsi Model Komunikasi
Gorden wiseman dan larry
Barker (Ardainto). Ada tiga
fungssi model komunikasi.
 Melukiskan proses
komunikasi
 Menunjukkan hubungan
visual
 Membantu menemukan
dan memperbaiki
kemacetan komunikasi
Duetsch (Mulyana, 2008)
menyebutkan ada 4 fungsi model
komunikasi.
 Mengorganisasikan yang tadinya
tidak teramati
 Heuristik yang menunujukkan
fakta-fakta metode baru yang tidak
diketahui
 Prediktif memungkinkan
peramalan dari sekedar tipe ya
atau tidak hingga yang kuantitatif
yang berkenaan dengan kapan dan
berapa banyak.
 Mengukur fenomena yang
diprediksi
2. Model-model Komunikasi
1. Model S-R
5. Model Gerbner
2. Model Aristoteles
6. Model Newcomb
4. Model Shannon
dan Weaver
7. Model Berlo
3. Model Lasswell
a. Model S-R
Model stimulus Respon adalah model komunikasi
dipengaruhin oleh disiplin psikologi, khususnya yang
beraliran behavioristik.
Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134)
Stimulus Respon
b. Model Aristoteles
Model ini merupakan model komunikasi paling klasik, yang
sering disebut model retoris. Komunikasi terjadi ketika
pemebicara menyampaikna pembicaaraannya kepada khalayak.
Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134)
Pembicara Pesan Pendengar
c. Model Lasswell
Model komunikasi ini merupakan ungkapan verbal, yaitu who, to
whom, and with whhat effect.
Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134)
Siapa
pembiacara
Efek
Ada
pesan
Saluran
medium
Siapa
audiaensi
d. Model Shannon dan Weaver
Model ini merupakan informasi sebagai pesan yang di transmisikan
dalam bentuk pesan kepada penerima.
Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134)
Information
source
Noise
source
destinationtransmitter signal Receiver
e. Model Gerbner
Model ini lebih kompleks daripada model sahnnon dan weaver
tetapi masih mennggunakan kerangka model proses linier.
f. Model Newcomb
Model ini memandang komunikasi dari persepektif psikologi
sosial. Komunikasi ini adalah cara lazim dan aktif yang
memungkinkan orang-orang mengorientasikan diri terhadap
lingkungan mereka.
g. Model Berlo
Model ini dekenla dengan model SMCR, yaitu source (sumber),
massage (pesan), channel (saluran), dan Reciever (penerima)
3. Bentuk/Klasifikasi Komunikasi
Instansi Pemerintahan
Komunikasi yang berlangsung
dalam intansi pemerintah,
menuurut soesanto (2001),
berupa komunikasi internal
dn komunikasi eksternal.
1. Komunikasi internal
Menurut L.G Wursanto (1987), komunikasi internal
adalah komunikasi yang berlangsung di dalam
lingkungan itu sendiri. Pada komunikasi internal
sendir terbagi atas 3 dimensi yaitu :
a. Komunikasi vertikal.
Menurut Effendy (2001), yaitu
komunikasi dari atas ke bawah,
dan dari bawah keatas.
b. Komunikasi horizontal.
Onong Uchjana Effendy (2001)
mengemukakan komunikasi
horizontal adalah komunikasi
secara mendatar, sesama
karyawan, antar anggota staf.
c. Komunkasi Diagonal.
I.G Wursanto (1987) menyatakan
bahwa komunikasi diagonal
adalah komunikas yang
beralngsung pada karyawan
yang berbeda kedudukan
2. Komunikasi Eksternal
Komunkikasi eksternal menurut Effendy (2001). Yaitu komunikasi
antara pimpinan organisasi dan khalayak di kuar organisasi.
 Komunikasi dari organisasi kepada
khalayak. Komunikasi ini pada
umumnya bersifat informatif.
Menurut effendy (2001) komunikasi
ini dapat melalui media, seperti
poster,brosur, konferensi, leaflet,
film dokumenter, pidato radio,
majalah organisasi, artikel surat
kabar dan majalah.
 Komunikasi dari khalayak kepada
organisasi. Komunikasi ini
merupakan umpan balik sebagai
efek darii kegiatan komunikasi
yang dilakukan oleh organisasi.
Contoh dari komunkasi ini
adalah opini publik
1. Klasifikasi Media
komunikasi
2. Media komunkasi internal
1. Klasifikasi media komunikasi
A. Media komunikasi eksternal
Media komunikasi ini menurut
sifatnya sebagai berikut,
Media cetak, media visual, media
auditif, media audio-visual.
Yang sering digunakan atau
umum adalah
1. pers.
2. Radio
3. Televisi
4. pameran
B. Media komunikasi internal
Media komunikasi ini digunakan
dalam komunkiasi internal.
Komunikasi internal dinamakan
komunikasi kantor yang
berlangsug di dalaam kantor
Baik tulisan maupun lisan
2. Model efektivitas komunikasi
Allen H. Center (I.G. Wursanto, 1987)
mengemukakan bahwa faktor-faktor
yang menyebabkan komunikasi efektif,
yaitu.
1. Credibility (kepercayaan)
2. Context (perhubungan
pertalian)
3. Content (Kepuasan)
4. Clarity (kejelasan)
5. Kesinambungan dan
konsistensi
6. Kemampuan pihak penerim
berita
7. Saluran pengiriman berita
C. Tata hubungan komunikasi organisasi
pemerintahan
1. Esensi tata hubungan komunikasi
Menurut william G.scott (1971), dalam
bukunya Human Relations in management,
tata hubungan adalah suatu proses yang
mencakup penyampaian dan penyalinan yang
cermat dari ide-ide dengan maksud untuk
menimbulkan tindakan-tindakan yang aka
mencapai tujuan organisasi..
2. Tujuan tata hubungan komunukasi
a. Menyediakan keterangan dan pengertian
yang diperlukan bagi usaha bersama dari
kelompok itu.
b. Mengusahakan sikap-sikap yang
diperlukan bagi tercapainya dorongan
kerja, kerja sama, dan kepuasan dalam
pekerjaan.
3. Model Tata Hubungan Komunikasi
Pemerintahan Dalam Konteks Kantor
a. Tata hubungan di dalam.
Tata hubungan kantor kedalam dapat
dibedakan menjadi dua macam, yaitu
sebagai berikut:
1. Hubungan tegak (vertikal), yaitu proses
menyampaikan suatu warta dari pihak
pimpina pegawai atau dari pihak bawahan
kepada pimpinan
2. Hubungan datar (horizontal), yaitu
hubungan antar para pejabat atau satuan
pada tingkat jenjang organisasi yang
kurang lebih sederjat.
b. Hubungan keluar dengan masyarakat
Setiap instansi pemerintah, perusahaan swasta,
atau lembaga sosial tentu mengadakan hubungan
dengan pihak lain. Bagi instansi pemerintah atau
lembaga sosial, hubungan dilakukan dengan para
pemakai jasanya dan rakyat pada umumnya. Cara
dan kegiatan yang bersangkutan dengan usaha
untuk memelihara hubungan sebaik-baiknya
dengan pihak luar disebut sebagai hubungan
masyarakat (public realtion)
D. Hubungan Dan Kerja Sama Internasional
1. Hubungan internasional
2. Kerja sama internasional
3. Kerja sama bilateral dan
multilateral indonesia
Istilah hubungan internasional , menurut Goldstein
(1999), secara umum dapat di defenisikan sebagai
hubungan yang terjadi antara pemerintahan di dunia.
Hubungan internasional dilakukan oleh aktor-aktor
internasional seperti individu, nation-state, ataupun
orgnisasi internasional yang sifatnya lintas batas
Ada 4 bentuk kerja sama internasional
A. Kerja Sama
Universal (Global)
B. Kerja Sama
Regional
D. Kerja Sama
Iedologis
C. Kerja Sama
Fungsional
A. Kerja sama bilateral merupakan
bentuk hubungan dua negara saling
mempengaruhi atau terjadinya
hubungan timbal balik yang
memanisfestasikan dalam bentuk
kerja sama. B. Kerja sama multilateral, dalam
peraturan presdien No. 7 Tahun
2005 dijelaskan bahwa multilateral
asalah hubungan yang dilakukan
oelh lebih dari dua negara yang
bersangkutan untuk mencapai
suatu mufakat
MODEL KOMUNIKASI TIMBAL BALIK: TATA HUBUNGAN KOMUNIKASI PEMERINTAH DAN KERJA SAMA INTTERNASIONAL

More Related Content

What's hot

Perkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di Indonesia
Perkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di IndonesiaPerkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di Indonesia
Perkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di IndonesiaSiti Sahati
 
Ideologi ideologi politik
Ideologi ideologi politikIdeologi ideologi politik
Ideologi ideologi politikdinnianggra
 
KEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSES
KEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSESKEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSES
KEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSESListiana Nurwati
 
pesan komunikasi politik
pesan komunikasi politikpesan komunikasi politik
pesan komunikasi politikSekar larasati
 
Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik
Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik
Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik Dadang Solihin
 
Konsep konsep politik
Konsep konsep politikKonsep konsep politik
Konsep konsep politikNina Muhaemin
 
Pengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikPengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikBaban Sarbana
 
Permasalahan pemilu di indonesia
Permasalahan pemilu di indonesiaPermasalahan pemilu di indonesia
Permasalahan pemilu di indonesiaElection Commision
 
Part 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-Government
Part 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-GovernmentPart 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-Government
Part 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-GovernmentLilis Rusliyawati
 
Perencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PAD
Perencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PADPerencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PAD
Perencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PADDadang Solihin
 
Reformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi Humas
Reformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi HumasReformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi Humas
Reformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi HumasDeddy Supriady Bratakusumah
 
BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER
BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER
BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER Pet-pet
 
Makalah PERENCANAAN PEMBANGUNAN
Makalah PERENCANAAN PEMBANGUNANMakalah PERENCANAAN PEMBANGUNAN
Makalah PERENCANAAN PEMBANGUNANMutiara Shifa
 
Sistem Administrasi Negara RI
Sistem Administrasi Negara RISistem Administrasi Negara RI
Sistem Administrasi Negara RISiti Sahati
 
Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...
Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...
Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...Dadang DjokoKaryanto
 
Kekuasaan, kewenangan dan legitimasi politik
Kekuasaan, kewenangan dan legitimasi politikKekuasaan, kewenangan dan legitimasi politik
Kekuasaan, kewenangan dan legitimasi politikWandi Suhardi
 
Konsep Dasar Teori Organisasi
Konsep Dasar Teori OrganisasiKonsep Dasar Teori Organisasi
Konsep Dasar Teori OrganisasiSiti Sahati
 

What's hot (20)

Perkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di Indonesia
Perkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di IndonesiaPerkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di Indonesia
Perkembangan Administrasi Pemerintah Daerah di Indonesia
 
Ideologi ideologi politik
Ideologi ideologi politikIdeologi ideologi politik
Ideologi ideologi politik
 
KEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSES
KEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSESKEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSES
KEBIJAKAN PUBLIK SEBAGAI PROSES
 
pesan komunikasi politik
pesan komunikasi politikpesan komunikasi politik
pesan komunikasi politik
 
Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik
Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik
Monitoring dan Evaluasi Kebijakan Publik
 
6 dimensi dalam administrasi publik pdf
6 dimensi dalam administrasi publik pdf6 dimensi dalam administrasi publik pdf
6 dimensi dalam administrasi publik pdf
 
Konsep konsep politik
Konsep konsep politikKonsep konsep politik
Konsep konsep politik
 
Pengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikPengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi Politik
 
Permasalahan pemilu di indonesia
Permasalahan pemilu di indonesiaPermasalahan pemilu di indonesia
Permasalahan pemilu di indonesia
 
Part 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-Government
Part 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-GovernmentPart 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-Government
Part 04 Konsep Transformasi, dan Tipe Relasi e-Government
 
Pamong praja 4
Pamong praja 4Pamong praja 4
Pamong praja 4
 
Perencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PAD
Perencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PADPerencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PAD
Perencanaan Strategis Pemerintah Daerah dalam Meningkatkan PAD
 
Reformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi Humas
Reformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi HumasReformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi Humas
Reformasi Birokrasi Kehumasan untuk Optimalisasi Peran dan Fungsi Humas
 
BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER
BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER
BIROKRASI RASIONAL MAX WEBER
 
Makalah PERENCANAAN PEMBANGUNAN
Makalah PERENCANAAN PEMBANGUNANMakalah PERENCANAAN PEMBANGUNAN
Makalah PERENCANAAN PEMBANGUNAN
 
Sistem Administrasi Negara RI
Sistem Administrasi Negara RISistem Administrasi Negara RI
Sistem Administrasi Negara RI
 
Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...
Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...
Makalah;FUNGSI PENGAWASAN DPRD TERHADAP PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH TENTANG ...
 
Kekuasaan, kewenangan dan legitimasi politik
Kekuasaan, kewenangan dan legitimasi politikKekuasaan, kewenangan dan legitimasi politik
Kekuasaan, kewenangan dan legitimasi politik
 
New public Service
New public ServiceNew public Service
New public Service
 
Konsep Dasar Teori Organisasi
Konsep Dasar Teori OrganisasiKonsep Dasar Teori Organisasi
Konsep Dasar Teori Organisasi
 

Similar to MODEL KOMUNIKASI TIMBAL BALIK: TATA HUBUNGAN KOMUNIKASI PEMERINTAH DAN KERJA SAMA INTTERNASIONAL

6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...Juliana Juliana
 
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...Juliana Juliana
 
Komunikasi dalam manajemen
Komunikasi dalam manajemenKomunikasi dalam manajemen
Komunikasi dalam manajemenrantipurnamasarI
 
komunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptx
komunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptxkomunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptx
komunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptxNur Farizan Ayoob
 
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahanKonsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahanRijlansyah Nanda
 
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahanKonsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahankacakgok
 
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...Resti Pujianti
 
Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)
Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)
Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)dulkarin26
 
Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01
Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01
Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01Fokgusta
 
Materi korespondensi
Materi korespondensiMateri korespondensi
Materi korespondensimiat khori'ah
 

Similar to MODEL KOMUNIKASI TIMBAL BALIK: TATA HUBUNGAN KOMUNIKASI PEMERINTAH DAN KERJA SAMA INTTERNASIONAL (20)

6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
6. kewirausahaan, juliana, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kepemim...
 
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...
Usaha, Juliana, Hapzi Ali, Komunikasi dan mengetahui model kepemimpinan, Univ...
 
Sap kelompok xv
Sap kelompok xvSap kelompok xv
Sap kelompok xv
 
Overview Ilmu Komunikasi
Overview Ilmu KomunikasiOverview Ilmu Komunikasi
Overview Ilmu Komunikasi
 
Komunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiKomunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasi
 
Komunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasiKomunikasi dalam organisasi
Komunikasi dalam organisasi
 
Komunikasi dalam manajemen
Komunikasi dalam manajemenKomunikasi dalam manajemen
Komunikasi dalam manajemen
 
komunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptx
komunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptxkomunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptx
komunikasidalamorganisasi-130129235704-phpapp01-converted.pptx
 
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahanKonsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
 
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahanKonsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
Konsep dasar komuikasi dan komunikasi organisasi pemerintahan
 
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
6. kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model ...
 
Rez
RezRez
Rez
 
Bab i pendahuluan
Bab i pendahuluanBab i pendahuluan
Bab i pendahuluan
 
komunikasi-kewirausahaan
komunikasi-kewirausahaankomunikasi-kewirausahaan
komunikasi-kewirausahaan
 
Pertemuan 1&2
Pertemuan 1&2Pertemuan 1&2
Pertemuan 1&2
 
Pertemuan 1&2
Pertemuan 1&2Pertemuan 1&2
Pertemuan 1&2
 
Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)
Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)
Komunikasi (Teori Organisasi Umum 2)
 
Komunikasi bisnis
Komunikasi bisnisKomunikasi bisnis
Komunikasi bisnis
 
Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01
Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01
Teoriorganisasi -100216005253-phpapp01
 
Materi korespondensi
Materi korespondensiMateri korespondensi
Materi korespondensi
 

Recently uploaded

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 

MODEL KOMUNIKASI TIMBAL BALIK: TATA HUBUNGAN KOMUNIKASI PEMERINTAH DAN KERJA SAMA INTTERNASIONAL

  • 1. KELOMPOK 7 1. NURWITA 17102038 2. SANDI EJA PUTRA 17102048 3. SINTIA DWI PRAHAYU 17102050 4. WAHYU ILAHI ?
  • 2.
  • 3. A. KONSEP DASAR MODEL KOMUNIKASI B. MODEL, BENTUK, DAN KLASIFIKASI KOMUNIKASI INSTANSI PEMERIINTAHAN C. TATA HUBUNGAN KOMUNIKASI ORGANISASI PEMERINTAHAN D. HUBUNGAN DAN KERJA SAMA INTERNASIONAL
  • 4. A. KONSEP DASAR MODEL KOMUNIKASI 1. Batasan Model Komunikasi Menurut arni (1992) model komunikasi merupakan gambaran sederhana dari proses komunikasi yang memperlhatkan kaitan antara satu komponen komunikasi dan komponen lainnya Menurut sereno dan mortensen (Liliweri,2011), model komunikasi merupakan deskripsi ideal mengenai segala sesuatu yang dibutuhkan untuk terjadinya komuniikasi..
  • 5. 2. Esensi Model Komunikasi Timbal Balik Secara substansi , proses pemerintahan mengatur hubungan antara diperintah dan dan yang memerintah. Pihak yang memerintah adalah pihak pemerintah, yang diperintah adalah rakyat. Taliziduhu Ndraha dalam kybernologi (2003), mendefinisikan komunikasi pemerintahan sebagai proses timbal balik penyampaian informasi dan pesan antara pemerintah dan yang diperintah. Proses Komunikasi Pemerintahan akan tersendat jika komunikasi kepada rakyat bermasalah.
  • 6. Taliziduhu Ndraha (2003) berependapat, Hal yang harus diprhatikan kuatnya komunikasi pemerintahan 1. Pihak elite harus turun kebawah dengan menggunakan pendekatan kualitaattif 2. Rakyat dapat berkomunukais keatas melalui wakil-wakilny yang memiliki kemampuan tawar menawar 3. Komitmen dari para wakil rakyat yang seharsunya menjadi pennyambung aspirasi rakyat tidak berakar atau konsisten berakar pada konstituennya 4. Adanya wakil rakyat yang turun kebawah menanyakan kebutuhan mereka.
  • 7. 1. Fungsi Model Komunikasi Gorden wiseman dan larry Barker (Ardainto). Ada tiga fungssi model komunikasi.  Melukiskan proses komunikasi  Menunjukkan hubungan visual  Membantu menemukan dan memperbaiki kemacetan komunikasi Duetsch (Mulyana, 2008) menyebutkan ada 4 fungsi model komunikasi.  Mengorganisasikan yang tadinya tidak teramati  Heuristik yang menunujukkan fakta-fakta metode baru yang tidak diketahui  Prediktif memungkinkan peramalan dari sekedar tipe ya atau tidak hingga yang kuantitatif yang berkenaan dengan kapan dan berapa banyak.  Mengukur fenomena yang diprediksi
  • 8. 2. Model-model Komunikasi 1. Model S-R 5. Model Gerbner 2. Model Aristoteles 6. Model Newcomb 4. Model Shannon dan Weaver 7. Model Berlo 3. Model Lasswell
  • 9. a. Model S-R Model stimulus Respon adalah model komunikasi dipengaruhin oleh disiplin psikologi, khususnya yang beraliran behavioristik. Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134) Stimulus Respon b. Model Aristoteles Model ini merupakan model komunikasi paling klasik, yang sering disebut model retoris. Komunikasi terjadi ketika pemebicara menyampaikna pembicaaraannya kepada khalayak. Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134) Pembicara Pesan Pendengar
  • 10. c. Model Lasswell Model komunikasi ini merupakan ungkapan verbal, yaitu who, to whom, and with whhat effect. Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134) Siapa pembiacara Efek Ada pesan Saluran medium Siapa audiaensi d. Model Shannon dan Weaver Model ini merupakan informasi sebagai pesan yang di transmisikan dalam bentuk pesan kepada penerima. Sumber : Deddy Mulyana (2005 :134) Information source Noise source destinationtransmitter signal Receiver
  • 11. e. Model Gerbner Model ini lebih kompleks daripada model sahnnon dan weaver tetapi masih mennggunakan kerangka model proses linier. f. Model Newcomb Model ini memandang komunikasi dari persepektif psikologi sosial. Komunikasi ini adalah cara lazim dan aktif yang memungkinkan orang-orang mengorientasikan diri terhadap lingkungan mereka. g. Model Berlo Model ini dekenla dengan model SMCR, yaitu source (sumber), massage (pesan), channel (saluran), dan Reciever (penerima)
  • 12. 3. Bentuk/Klasifikasi Komunikasi Instansi Pemerintahan Komunikasi yang berlangsung dalam intansi pemerintah, menuurut soesanto (2001), berupa komunikasi internal dn komunikasi eksternal. 1. Komunikasi internal Menurut L.G Wursanto (1987), komunikasi internal adalah komunikasi yang berlangsung di dalam lingkungan itu sendiri. Pada komunikasi internal sendir terbagi atas 3 dimensi yaitu : a. Komunikasi vertikal. Menurut Effendy (2001), yaitu komunikasi dari atas ke bawah, dan dari bawah keatas. b. Komunikasi horizontal. Onong Uchjana Effendy (2001) mengemukakan komunikasi horizontal adalah komunikasi secara mendatar, sesama karyawan, antar anggota staf. c. Komunkasi Diagonal. I.G Wursanto (1987) menyatakan bahwa komunikasi diagonal adalah komunikas yang beralngsung pada karyawan yang berbeda kedudukan
  • 13. 2. Komunikasi Eksternal Komunkikasi eksternal menurut Effendy (2001). Yaitu komunikasi antara pimpinan organisasi dan khalayak di kuar organisasi.  Komunikasi dari organisasi kepada khalayak. Komunikasi ini pada umumnya bersifat informatif. Menurut effendy (2001) komunikasi ini dapat melalui media, seperti poster,brosur, konferensi, leaflet, film dokumenter, pidato radio, majalah organisasi, artikel surat kabar dan majalah.  Komunikasi dari khalayak kepada organisasi. Komunikasi ini merupakan umpan balik sebagai efek darii kegiatan komunikasi yang dilakukan oleh organisasi. Contoh dari komunkasi ini adalah opini publik
  • 14. 1. Klasifikasi Media komunikasi 2. Media komunkasi internal
  • 15. 1. Klasifikasi media komunikasi A. Media komunikasi eksternal Media komunikasi ini menurut sifatnya sebagai berikut, Media cetak, media visual, media auditif, media audio-visual. Yang sering digunakan atau umum adalah 1. pers. 2. Radio 3. Televisi 4. pameran B. Media komunikasi internal Media komunikasi ini digunakan dalam komunkiasi internal. Komunikasi internal dinamakan komunikasi kantor yang berlangsug di dalaam kantor Baik tulisan maupun lisan
  • 16. 2. Model efektivitas komunikasi Allen H. Center (I.G. Wursanto, 1987) mengemukakan bahwa faktor-faktor yang menyebabkan komunikasi efektif, yaitu. 1. Credibility (kepercayaan) 2. Context (perhubungan pertalian) 3. Content (Kepuasan) 4. Clarity (kejelasan) 5. Kesinambungan dan konsistensi 6. Kemampuan pihak penerim berita 7. Saluran pengiriman berita
  • 17. C. Tata hubungan komunikasi organisasi pemerintahan 1. Esensi tata hubungan komunikasi Menurut william G.scott (1971), dalam bukunya Human Relations in management, tata hubungan adalah suatu proses yang mencakup penyampaian dan penyalinan yang cermat dari ide-ide dengan maksud untuk menimbulkan tindakan-tindakan yang aka mencapai tujuan organisasi.. 2. Tujuan tata hubungan komunukasi a. Menyediakan keterangan dan pengertian yang diperlukan bagi usaha bersama dari kelompok itu. b. Mengusahakan sikap-sikap yang diperlukan bagi tercapainya dorongan kerja, kerja sama, dan kepuasan dalam pekerjaan.
  • 18. 3. Model Tata Hubungan Komunikasi Pemerintahan Dalam Konteks Kantor a. Tata hubungan di dalam. Tata hubungan kantor kedalam dapat dibedakan menjadi dua macam, yaitu sebagai berikut: 1. Hubungan tegak (vertikal), yaitu proses menyampaikan suatu warta dari pihak pimpina pegawai atau dari pihak bawahan kepada pimpinan 2. Hubungan datar (horizontal), yaitu hubungan antar para pejabat atau satuan pada tingkat jenjang organisasi yang kurang lebih sederjat.
  • 19. b. Hubungan keluar dengan masyarakat Setiap instansi pemerintah, perusahaan swasta, atau lembaga sosial tentu mengadakan hubungan dengan pihak lain. Bagi instansi pemerintah atau lembaga sosial, hubungan dilakukan dengan para pemakai jasanya dan rakyat pada umumnya. Cara dan kegiatan yang bersangkutan dengan usaha untuk memelihara hubungan sebaik-baiknya dengan pihak luar disebut sebagai hubungan masyarakat (public realtion)
  • 20. D. Hubungan Dan Kerja Sama Internasional 1. Hubungan internasional 2. Kerja sama internasional 3. Kerja sama bilateral dan multilateral indonesia
  • 21. Istilah hubungan internasional , menurut Goldstein (1999), secara umum dapat di defenisikan sebagai hubungan yang terjadi antara pemerintahan di dunia. Hubungan internasional dilakukan oleh aktor-aktor internasional seperti individu, nation-state, ataupun orgnisasi internasional yang sifatnya lintas batas
  • 22. Ada 4 bentuk kerja sama internasional A. Kerja Sama Universal (Global) B. Kerja Sama Regional D. Kerja Sama Iedologis C. Kerja Sama Fungsional
  • 23. A. Kerja sama bilateral merupakan bentuk hubungan dua negara saling mempengaruhi atau terjadinya hubungan timbal balik yang memanisfestasikan dalam bentuk kerja sama. B. Kerja sama multilateral, dalam peraturan presdien No. 7 Tahun 2005 dijelaskan bahwa multilateral asalah hubungan yang dilakukan oelh lebih dari dua negara yang bersangkutan untuk mencapai suatu mufakat