SlideShare a Scribd company logo
1 of 53
Anatomi dan Fisiologi Tubuh
Manusia
By. Naning K Utami
Pengertian Anatomi
• Adalah Ilmu mengenai struktur tubuh.
• Anatomi berasal dari kata ana dan tome, yang
berarti memotong atau memisahkan.
• Anatomi adalah ilmu yang mempelajari
potongan struktur tubuh manusia tertentu
secara terpisah.
• Fisiologi adalah ilmu yang mempelajari fungsi
dari tubuh manusia.
Tingkat Struktur Organisasi Tubuh
Organisasi struktur tubuh manusia berkembang
dari tingkat terendah sampai tingkat tertinggi
dan lebih kompleks untuk membentuk
keseluruhan tubuh manusia. Ada 5 (lima)
tingkatan, yaitu:
a. Tingkat kimia atau atom
Seperti hidrogen, nitrogen, karbon dan natrium,
bergabung akan membentuk molekul seperti air dan
garam, makromolekul seperti karbohidrat, protein
dan lemak.
b. Tingkat Sel
Sel adalah merupakan unit dasar dari makhluk
hidup. Struktur seluler seperti nukleus, ribosom,
mitokondria dan lisosom, menjalankan fungsi-
fungsi pertahanan hidup sel.
c. Tingkat Jaringan
Jaringan merupakan sekelompok sel dengan
struktur yang sama dan melakukan fungsi yang
sama. Ada 4 (empat) jenis jaringan dasar, yaitu:
jaringan epitel, jaringan ikat, jaringan otot dan
jaringan saraf.
d. Tingkat organ
Organ merupakan dua jaringan atau lebih
yang bergabung untuk membentuk suatu
organ. Misalnya seperti, mata, ginjal, jantung
dll.
e. System organ
System organ merupakan gabungan dari
beberapa organ yang bekerja sama untuk
melakukan fungsi yang saling berkaitan.
Misalnya, system pencernakan, system
pernapasan dll
Bidang Struktural Tubuh Manusia
a. Bidang (seksio)
Adalah tubuh merupakan bidang imajiner yang
menembus tubuh untuk menunjukkan poin-poin
rujukan. Bidang struktural manusia adalah:
1. Bidang sagital membagi tubuh menjadi kiri dan
kanan.
a) Bidang midsagital membagi tubuh menjadi dua bagian
kanan dan kiri sama besar
b) Bidang parasagital membagi tubuh menjadi dua
bagian kanan dan kiri tidak sama besar
2. Bidang frontal (koronal) adalah salah
satu dibagian kanan bidang sagital.
Bidang ini membagi bagian tubuh atau
organ tubuh menjadi bagian depan dan
belakang.
3. Bidang tranversal (horizontal, potong
silang) membagi tubuh atau organ
menjadi bagian atas dan bawah
b. Posisi anatomis, yaitu:
1) Anterior adalah merupakan bagian depan tubuh.
2) Posterior adalah merupakan bagian belakang tubuh.
3) Superior adalah merupakan bagian yg mengarah ke
kepala atau bagian tertinggi tubuh
4) Inferior adalah bagian yg mengarah menjauhi kepala
atau mengarah kebagian bawah tubuh.
5) Medial adalah setiap struktur yg terdekat dg garis
tengah imajiner tubuh.
6) Lateral adalah merupakan bagian yg mengarah ke
samping atau menjauhi garis tengah imajener tubuh.
7) Proksimal adalah merupakan bagian tubuh yg
mengacu pada bagian suatu struktur yg
mendekati garis tengah imajuner tubuh.
8) Distal adalah merupakan bagian tubuh yg
mengacu pada bagian struktur yg menjauhi
garis tengah imajiner tubuh.
9) Superficial adalah merupakan manapun yg
dekat dg permukaan tubuh.
10)Dalam adalah merupakan bagian yg terletak
dibagian internal tubuh
ANATOMI TULANG KEPALA
By. Naning K Utami
1. Kalvaria ( Atap Tengkorak)
• Klavaria (atap tengkorak) terbentuk dari bagian-
bagian:
-. Os frontalis (tulang dahi)
-. Os parietalis (tulang ubun-ubun)
-. Os occupitalis (tulang kepala bagian belakang)
Tulang kalvaria terdiri atas :
-. lempeng tulang kortika
-. diploe.
Tulang kortika memberikan kekuatan pada lengkung
atap kranium.
Tulang diploe berperan meringankan kranium dan
memberi tempat untuk memproduksi sumsum darah
Tengkorak di lihat dari samping:
Tengkorak di lihat dari bawah:
Basis
2. Dasar Kranium
• Dasar kranium terdiri dari:
-. Os frontal yg membentuk dahi
-. Langit-langit rongga nasal
-. Langit-langit rongga orbita
-. Os parietalis yg membentuk sisi dan langit-langit
kranium
-. Os temporal yg membentuk dasar dan bagian sisi dari
kranium
-. Os etmoid yg merupakan struktur penyangga penting
dari rongga nasal dan berperan dalam pembentukan
orbita mata
-. Os stenoid yg membentuk dasar anterior kranium.
Dasar Kranium:
• Aspek Anterior terlihat:
-. Os frontale
-. Os zygomaticum
-. Orbita
-. Nasal
-. Maxilla
-. Mandibula
Fossa anterior, media, dan posterior
Cranium dari Anterior
• Aspek Lateral dibentuk oleh:
Tengkorak terdiri dari:
-. Os. Kranium
-. Os. Wajah
-. Os Kranium dibentuk oleh:
Fossa temporalis
Linea temporalis superior
Linea temporalis interior os parietalis
Arcus zygomaticus
Titik pterion
Processus mastoideus ossis temporalis
Meatus acusticus externus
Processus sipioideus ossis temporalis
-. Os Wajah dibentuk oleh:
Terletak dua bagian, yaitu: Bagian horizontal,
yakni carpus mandibulae dan bagian vertikal,
yakni ramus mandibulae.
• Aspek Superior dibentuk oleh:
-. Os frontale disebelah anterior.
-. Os parietalis dextra dan sinistra dan os occipitale di
sebelah posterior
-. Sutura coronalis, sutura sagitalis dan sutura
lamboidea.
Sutura:
• Sutura coronalis memisahkan os frontale dari
os parietale.
• Sutura sagitalis memisahkan kedua tulang
ubun-ubun.
• Sutura lamboidea memisahkan os parietale
dan os temporale dari os occipitale.
Anatomi Rongga Mulut
(Mandibula & Maxilla)
By. Naning K Utami
Anatomi Rongga Mulut:
• Rongga Mulut adalah jalan masuk untuk:
-. Sistem pencernaan
-. Sistem pernafasan
• Batas-batas lokasi:
-. Sebelah cranial (atas): berbatas dengan tepi
inferir nasal (hidung).
-. Sebelah latral (tepi) berbatas dengan plica
nasolibialis
-. Sebelah caudal (bawah): berbatas dengan mentum
(dagu)
• Bentuk rongga mulut sangat ditentukan oleh
beberapa hal, yaitu:
-. bibir atas dan bibir bawah
-. tulang rahang atas dan bawah
-. bentuk gigi incicivus
• Rima Oris dibatasi oleh:
-. Labium superior et inferior
• Vestibulum Oris dibatasi oleh:
-. bibir
-. pipi
• Cavitas Oris Proprius dibatasi oleh:
-. Arcus dentalis
-. Oropharynx
-. Palatum durum dan palatum molle
-. 2/3 bagian anterior lingua dan mukosa dari
facies inferior
-. Lateral lingua
Struktur Rongga Mulut dibentuk oleh:
1. Bibir 4. Langit-langit/Palatum
2. Pipi 5. Lidah
3. Gigi
Ad.1. Bibir
adalah lekukan jaringan lunak yang
mengelilingi bagian yg terbuka dari mulut.
Ad.2. Pipi
adalah area yg berada disamping mulut yg
terdiri dari otot.
Ad.3. Gigi
Gigi melekat pada gusi (gingiva), dan yg
tampak dari luar adalah bagian mahkota dari gigi.
Ad.4.Langit-langit/ palatum
Palatum merupakan atap dari cavitas oris
dan dasar dari cavitas nasi. Palatum durum
terletak 2/3 bagian anterior dan
Ad. 5. Lidah
MANDIBULA
Mandibula tampak dari
depan
Mandibula tampak dari dalam
Mandibula tampak dari samping:
Mandibula tampak keseluruhan dari samping:
MUSKULUS PADA WAJAH
MUSKULUS PADA KEPALA DAN LEHER
Otot Pengunyahan
ANATOMI TULANG KEPALA.pptx
ANATOMI TULANG KEPALA.pptx
ANATOMI TULANG KEPALA.pptx
ANATOMI TULANG KEPALA.pptx
ANATOMI TULANG KEPALA.pptx

More Related Content

Similar to ANATOMI TULANG KEPALA.pptx

Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Sulistia Rini
 
Memahami Tubuh Melalui Anatomi [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]
Memahami Tubuh Melalui Anatomi   [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]Memahami Tubuh Melalui Anatomi   [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]
Memahami Tubuh Melalui Anatomi [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]Zaki Fathurohman
 
1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.ppt1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.pptziaulfatwa2
 
Sistem Kerangka Tulang Tengkorak
Sistem Kerangka Tulang TengkorakSistem Kerangka Tulang Tengkorak
Sistem Kerangka Tulang TengkorakHetty Astri
 
1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.ppt1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.pptziaulfatwa2
 
Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada
Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada
Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada pjj_kemenkes
 
Makalah rangka tubuh manusia
Makalah rangka tubuh manusiaMakalah rangka tubuh manusia
Makalah rangka tubuh manusiailmanafia13
 
Makalah AnfisTulang dan Otot Tengkorak
Makalah AnfisTulang dan Otot TengkorakMakalah AnfisTulang dan Otot Tengkorak
Makalah AnfisTulang dan Otot TengkorakDian Setianingrum
 
Anatomi_Manusia_ppt.ppt
Anatomi_Manusia_ppt.pptAnatomi_Manusia_ppt.ppt
Anatomi_Manusia_ppt.pptElonMediakom
 
6.anatomi tulang, otot , syaraf kepala
6.anatomi tulang, otot , syaraf kepala6.anatomi tulang, otot , syaraf kepala
6.anatomi tulang, otot , syaraf kepalaasih gahayu
 
SISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptx
SISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptxSISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptx
SISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptxNabillaGezy
 
tugas kelompok materi Sistem gerak
tugas kelompok materi Sistem geraktugas kelompok materi Sistem gerak
tugas kelompok materi Sistem gerakNur An'nisa
 

Similar to ANATOMI TULANG KEPALA.pptx (20)

Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
 
Memahami Tubuh Melalui Anatomi [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]
Memahami Tubuh Melalui Anatomi   [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]Memahami Tubuh Melalui Anatomi   [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]
Memahami Tubuh Melalui Anatomi [Dalila Alifia & Nandira Siti aisyah]
 
Sistem rangka
Sistem rangkaSistem rangka
Sistem rangka
 
1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.ppt1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.ppt
 
Anatomi Fisiologi Muskuluskeletal
Anatomi Fisiologi MuskuluskeletalAnatomi Fisiologi Muskuluskeletal
Anatomi Fisiologi Muskuluskeletal
 
Sistem Gerak
Sistem Gerak Sistem Gerak
Sistem Gerak
 
Sistem Kerangka Tulang Tengkorak
Sistem Kerangka Tulang TengkorakSistem Kerangka Tulang Tengkorak
Sistem Kerangka Tulang Tengkorak
 
1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.ppt1. ANFIS DASAR.ppt
1. ANFIS DASAR.ppt
 
Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada
Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada
Sistem Kerangka Tengkorak dan Rangka Dada
 
Materi
MateriMateri
Materi
 
Makalah rangka tubuh manusia
Makalah rangka tubuh manusiaMakalah rangka tubuh manusia
Makalah rangka tubuh manusia
 
Makalah AnfisTulang dan Otot Tengkorak
Makalah AnfisTulang dan Otot TengkorakMakalah AnfisTulang dan Otot Tengkorak
Makalah AnfisTulang dan Otot Tengkorak
 
Anatomi_Manusia_ppt.ppt
Anatomi_Manusia_ppt.pptAnatomi_Manusia_ppt.ppt
Anatomi_Manusia_ppt.ppt
 
6.anatomi tulang, otot , syaraf kepala
6.anatomi tulang, otot , syaraf kepala6.anatomi tulang, otot , syaraf kepala
6.anatomi tulang, otot , syaraf kepala
 
Wa ode tri exis estetika
Wa ode tri exis estetikaWa ode tri exis estetika
Wa ode tri exis estetika
 
Wa ode tri exis estetika
Wa ode tri exis estetikaWa ode tri exis estetika
Wa ode tri exis estetika
 
SISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptx
SISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptxSISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptx
SISTEM RANGKA PADA REPTIL.pptx
 
Sistem gerak
Sistem gerakSistem gerak
Sistem gerak
 
tugas kelompok materi Sistem gerak
tugas kelompok materi Sistem geraktugas kelompok materi Sistem gerak
tugas kelompok materi Sistem gerak
 
SISTEM GERAK.pptx
SISTEM GERAK.pptxSISTEM GERAK.pptx
SISTEM GERAK.pptx
 

Recently uploaded

materi tentang sistem imun tubuh manusia
materi tentang sistem  imun tubuh manusiamateri tentang sistem  imun tubuh manusia
materi tentang sistem imun tubuh manusiastvitania08
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfhsetraining040
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANYayahKodariyah
 
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptika291990
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALMayangWulan3
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxawaldarmawan3
 
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfSWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfFatimaZalamatulInzan
 
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...AdekKhazelia
 
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3spenyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3smwk57khb29
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannandyyusrizal2
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxkaiba5
 
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikPPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikSavitriIndrasari1
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.pptDesiskaPricilia1
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikSyarifahNurulMaulida1
 
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosisAbses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosisRachmandiarRaras
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxrittafarmaraflesia
 
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxMPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxISKANDARSYAPARI
 

Recently uploaded (19)

materi tentang sistem imun tubuh manusia
materi tentang sistem  imun tubuh manusiamateri tentang sistem  imun tubuh manusia
materi tentang sistem imun tubuh manusia
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
 
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
 
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptxKDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
KDM NUTRISI, AKTUALISASI, REWARD DAN PUNISHMENT.pptx
 
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfSWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
 
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
 
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3spenyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
 
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikPPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
 
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretikobat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
obat sistem saraf pusat analgesik antipiretik
 
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosisAbses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
Abses paru - Diagnosis, tatalaksana, prognosis
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
 
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxMPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
 

ANATOMI TULANG KEPALA.pptx

  • 1. Anatomi dan Fisiologi Tubuh Manusia By. Naning K Utami
  • 2. Pengertian Anatomi • Adalah Ilmu mengenai struktur tubuh. • Anatomi berasal dari kata ana dan tome, yang berarti memotong atau memisahkan. • Anatomi adalah ilmu yang mempelajari potongan struktur tubuh manusia tertentu secara terpisah. • Fisiologi adalah ilmu yang mempelajari fungsi dari tubuh manusia.
  • 3. Tingkat Struktur Organisasi Tubuh Organisasi struktur tubuh manusia berkembang dari tingkat terendah sampai tingkat tertinggi dan lebih kompleks untuk membentuk keseluruhan tubuh manusia. Ada 5 (lima) tingkatan, yaitu: a. Tingkat kimia atau atom Seperti hidrogen, nitrogen, karbon dan natrium, bergabung akan membentuk molekul seperti air dan garam, makromolekul seperti karbohidrat, protein dan lemak.
  • 4. b. Tingkat Sel Sel adalah merupakan unit dasar dari makhluk hidup. Struktur seluler seperti nukleus, ribosom, mitokondria dan lisosom, menjalankan fungsi- fungsi pertahanan hidup sel. c. Tingkat Jaringan Jaringan merupakan sekelompok sel dengan struktur yang sama dan melakukan fungsi yang sama. Ada 4 (empat) jenis jaringan dasar, yaitu: jaringan epitel, jaringan ikat, jaringan otot dan jaringan saraf.
  • 5. d. Tingkat organ Organ merupakan dua jaringan atau lebih yang bergabung untuk membentuk suatu organ. Misalnya seperti, mata, ginjal, jantung dll. e. System organ System organ merupakan gabungan dari beberapa organ yang bekerja sama untuk melakukan fungsi yang saling berkaitan. Misalnya, system pencernakan, system pernapasan dll
  • 6. Bidang Struktural Tubuh Manusia a. Bidang (seksio) Adalah tubuh merupakan bidang imajiner yang menembus tubuh untuk menunjukkan poin-poin rujukan. Bidang struktural manusia adalah: 1. Bidang sagital membagi tubuh menjadi kiri dan kanan. a) Bidang midsagital membagi tubuh menjadi dua bagian kanan dan kiri sama besar b) Bidang parasagital membagi tubuh menjadi dua bagian kanan dan kiri tidak sama besar
  • 7. 2. Bidang frontal (koronal) adalah salah satu dibagian kanan bidang sagital. Bidang ini membagi bagian tubuh atau organ tubuh menjadi bagian depan dan belakang. 3. Bidang tranversal (horizontal, potong silang) membagi tubuh atau organ menjadi bagian atas dan bawah
  • 8. b. Posisi anatomis, yaitu: 1) Anterior adalah merupakan bagian depan tubuh. 2) Posterior adalah merupakan bagian belakang tubuh. 3) Superior adalah merupakan bagian yg mengarah ke kepala atau bagian tertinggi tubuh 4) Inferior adalah bagian yg mengarah menjauhi kepala atau mengarah kebagian bawah tubuh. 5) Medial adalah setiap struktur yg terdekat dg garis tengah imajiner tubuh. 6) Lateral adalah merupakan bagian yg mengarah ke samping atau menjauhi garis tengah imajener tubuh.
  • 9. 7) Proksimal adalah merupakan bagian tubuh yg mengacu pada bagian suatu struktur yg mendekati garis tengah imajuner tubuh. 8) Distal adalah merupakan bagian tubuh yg mengacu pada bagian struktur yg menjauhi garis tengah imajiner tubuh. 9) Superficial adalah merupakan manapun yg dekat dg permukaan tubuh. 10)Dalam adalah merupakan bagian yg terletak dibagian internal tubuh
  • 10. ANATOMI TULANG KEPALA By. Naning K Utami
  • 11. 1. Kalvaria ( Atap Tengkorak) • Klavaria (atap tengkorak) terbentuk dari bagian- bagian: -. Os frontalis (tulang dahi) -. Os parietalis (tulang ubun-ubun) -. Os occupitalis (tulang kepala bagian belakang) Tulang kalvaria terdiri atas : -. lempeng tulang kortika -. diploe. Tulang kortika memberikan kekuatan pada lengkung atap kranium. Tulang diploe berperan meringankan kranium dan memberi tempat untuk memproduksi sumsum darah
  • 12. Tengkorak di lihat dari samping:
  • 13. Tengkorak di lihat dari bawah:
  • 14. Basis
  • 15. 2. Dasar Kranium • Dasar kranium terdiri dari: -. Os frontal yg membentuk dahi -. Langit-langit rongga nasal -. Langit-langit rongga orbita -. Os parietalis yg membentuk sisi dan langit-langit kranium -. Os temporal yg membentuk dasar dan bagian sisi dari kranium -. Os etmoid yg merupakan struktur penyangga penting dari rongga nasal dan berperan dalam pembentukan orbita mata -. Os stenoid yg membentuk dasar anterior kranium.
  • 16. Dasar Kranium: • Aspek Anterior terlihat: -. Os frontale -. Os zygomaticum -. Orbita -. Nasal -. Maxilla -. Mandibula
  • 17. Fossa anterior, media, dan posterior
  • 19. • Aspek Lateral dibentuk oleh: Tengkorak terdiri dari: -. Os. Kranium -. Os. Wajah -. Os Kranium dibentuk oleh: Fossa temporalis Linea temporalis superior Linea temporalis interior os parietalis Arcus zygomaticus Titik pterion Processus mastoideus ossis temporalis Meatus acusticus externus Processus sipioideus ossis temporalis
  • 20. -. Os Wajah dibentuk oleh: Terletak dua bagian, yaitu: Bagian horizontal, yakni carpus mandibulae dan bagian vertikal, yakni ramus mandibulae. • Aspek Superior dibentuk oleh: -. Os frontale disebelah anterior. -. Os parietalis dextra dan sinistra dan os occipitale di sebelah posterior -. Sutura coronalis, sutura sagitalis dan sutura lamboidea.
  • 21. Sutura: • Sutura coronalis memisahkan os frontale dari os parietale. • Sutura sagitalis memisahkan kedua tulang ubun-ubun. • Sutura lamboidea memisahkan os parietale dan os temporale dari os occipitale.
  • 22. Anatomi Rongga Mulut (Mandibula & Maxilla) By. Naning K Utami
  • 23. Anatomi Rongga Mulut: • Rongga Mulut adalah jalan masuk untuk: -. Sistem pencernaan -. Sistem pernafasan • Batas-batas lokasi: -. Sebelah cranial (atas): berbatas dengan tepi inferir nasal (hidung). -. Sebelah latral (tepi) berbatas dengan plica nasolibialis -. Sebelah caudal (bawah): berbatas dengan mentum (dagu)
  • 24. • Bentuk rongga mulut sangat ditentukan oleh beberapa hal, yaitu: -. bibir atas dan bibir bawah -. tulang rahang atas dan bawah -. bentuk gigi incicivus • Rima Oris dibatasi oleh: -. Labium superior et inferior • Vestibulum Oris dibatasi oleh: -. bibir -. pipi
  • 25. • Cavitas Oris Proprius dibatasi oleh: -. Arcus dentalis -. Oropharynx -. Palatum durum dan palatum molle -. 2/3 bagian anterior lingua dan mukosa dari facies inferior -. Lateral lingua
  • 26. Struktur Rongga Mulut dibentuk oleh: 1. Bibir 4. Langit-langit/Palatum 2. Pipi 5. Lidah 3. Gigi Ad.1. Bibir adalah lekukan jaringan lunak yang mengelilingi bagian yg terbuka dari mulut. Ad.2. Pipi adalah area yg berada disamping mulut yg terdiri dari otot. Ad.3. Gigi Gigi melekat pada gusi (gingiva), dan yg tampak dari luar adalah bagian mahkota dari gigi.
  • 27. Ad.4.Langit-langit/ palatum Palatum merupakan atap dari cavitas oris dan dasar dari cavitas nasi. Palatum durum terletak 2/3 bagian anterior dan Ad. 5. Lidah
  • 33. MUSKULUS PADA KEPALA DAN LEHER
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37.
  • 38.
  • 39.
  • 40.
  • 41.
  • 42.
  • 43.
  • 44.
  • 45.
  • 46.
  • 47.