SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
STRUKTUR DAN FUNGSI
ANATOMI TUBUH MANUSIA
A. Posisi Anatomi, arah dalam anatomi, dan
bidang anatomi
B. Sistem gerak pada manusia
C. Sistem peredaran darah (sirkulasi)
D. Sistem pencernaan
E. Sistem pernapasan
F. Sistem Hormon
G. Sistem indera
 1. Posisi anatomi merupakan kondisi ketika
manusia berdiri tegak, kaki sedikit terbuka, posisi
kedua telapak tangan terbuka kedepan dengan ibu
jari mengarah keluar tubuh dan kelingking
mengarah kedalam tubuh. Posisi ini digunakan
sebagai acuan dasar untuk menjelaskan letak atau
arah berbagai struktur tubuh.
 2. arah dalam anatomi
 Istilah arah dalam anatomi dapat menjelaskan
hubungan suatu struktur tubuh terhadap struktur
tubuh lainnya.
POSISI ANATOMI, ARAH DALAM ANATOMI, DAN
BIDANG ANATOMI
 Beberapa istilah arah dalam anatomi
Istilah Definisi Contoh
Superior Mengarah ke kepala atau bagian
lebih tingggi
Kepala merupakan bagian superior
terhadap abdomen
Inferior Menjauhi kepala atau bagian lebih
bawah
Leher merupakan bagian inferior
terhadap hidung.
Ventral (anterior) Bagian depan tubuh Hidung merupakan bagian anterior
terhadap keseluruhan wajah
Dorsal (posterior) Bagian belakang tubuh Bokong merupakan bagian
posterior terhadap abdomen
medial Mendekati garis tengan imajiner
tubuh
Jantung merupakan bagian medial
terhadap lengan
Lateral Menjauhi garis tengan imajiner
tubuh
Lengan merupakan bagian lateral
terhadap dada
proksiaml Mendekati asal dari bagian tubuh Siku merupakan bagian proksimal
terhadap pergelangan tangan
Distal Menjauhi asal dari bagian tubuh Lutut merupakan bagian distal
terhadap paha
 3. Bidang anatom
Bidang anatomi merupakan bidang imajiner yang melalui
tubuh dalam posisi anatomi. Secara umum, bidang anatomi dapat
dibedakan menjadi empat, yaitu sebagai berikut.
a. Bidang median merupakan bidang yng membagi tempat tubuh
menjadi bagian kanan ddan kiri.
b. Bidang sagital merupakan bidang yang membagi tubuh
menjadi dua bagian dari titik tertentu (tidak membagi tepat dua
bagian). Bidang ini sejajar dengan bidang median.
c. Bidang horizontal merupakan boidany yang terletak melintang
melalui tubuh. Bidang ini membagi tubuh menjadi bagian
atas(superior) dan bawah(inferior).
d. Bidang koronal merupakan bidang vertikal yang melalui tubuh,
letaknya tegak lurus terhadap bidang median atau sagital.
Bidangg ini membagi tubuh menjadi bagian depan ( frontal)
dan belakang (dorsal).
B. SISTEM GERAK PADA MANUSIA
1. Rangka
Gerak adalah hasil interaksi antara tulang, otot, dan
persendian tulang. Alat gerak pada manusia meliputi alat
gerak pasif berupa tulang dan alat gerak aktif berupa otot.
Alat gerak pasif manusia yang berupa tulang terdiri atas
tulang rawan dan tulang keras. Semua tulang ini akan
bersama –sama menyusun rangka yang dikelompokkan
menjadi dua bagian, yaitu
a. rangka aksial atau sumbu (tulang tengkorak, ruas tulang
belakang, tulang dada, tulang rusuk, gelang bahu, dan
gelang panggul).
b. Rangka apendikular ( tulang anggota gerak atas dan
bawah).
 Kerangka manusia tersusun dari tulang-tulang, baik tulang
yang panjang maupun pendek. Tulang memiliki beberapa
variasi bentuk, yaitu pipih, pendek, pipa, dan tidak
beraturan. Selain itu tulanjugga dibedakan menjadi dua
jenis, yaitu tulang rawan (kartilago) dan tulang keras
(osteon).
 Tulang – tulang membentuk rangka dalam ( endoskleton)
yang berfungsi sebagai berikut
a. Memberi bentuk pada tubuuh
b. Sebagai alat gerak pasif
c. Melindungi organ tubuh dalam
d. Tempat meletaknya otot rangka
e. Menunjang tegaknya tubuh
f. Tempat pembentukan sel-sel darah
g. Tempat penyimpanan mineral, terutama kalsium.
NAMA NAMA TULANG DAN PENYUSUNNYA
Kelompok rangka Nama Tulang Tulang penyusun Jumlah
Aksial
Rangka pelindung
Tualang ubun-ubun 2
Tualang pelipis 2
Tulang dahi 1
Tulang kepala belakang 1
Tulang tapis 1
Tulang baji 1
Tulang-tulang wajah
Tualang rahan atas 2
Tulang pipi 2
Tlang rahan bawah 1
Tulang hidung 2
Tlang langit-langit 2
Tulang kongka nasal inferior 2
Tulang air mata 2
Tulang mata bajak 1
Kelompok rangka Nama Tulang Tulang penyusun Jumlah
Aksial
Ruas-ruas tulang
belakan
Tulang keher 7
Tulang punggung 12
Tulang pinggang 5
Tulang kelangkang 5
Tulang ekor 3
Tulang pendengaran
Tulang martil 2
Tulang landasan 2
Tulang sanggurdi 2
Tulang gelang bahu
Tulang selangka 2
Tulang belikat 2
Kelompok rangka
Tulang anggota
gerak atas
Tulang pergelangan tangan 2
Tulang anggota
gerak atas
Tulang lengan atas 2
Apendikular
Tulang pengumpil 2
Tulang hasta 2
Tulang pergelangan tangan 16
Tulang telapak tangan 10
Tulang jari tangan 28
Tulanganggota
gerak bawah
Tulng paha 2
Tulang kering 2
Tulang betis 2
Tulang tempurung lutut 2
Tulang pergelangan kaki 14
tulang telapak kaki 0
Tulang jari kaki 28

More Related Content

What's hot (20)

Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8
 
Anatomi Fisiologi Muskuluskeletal
Anatomi Fisiologi MuskuluskeletalAnatomi Fisiologi Muskuluskeletal
Anatomi Fisiologi Muskuluskeletal
 
Sistem Rangka Manusia dan Hewan
Sistem Rangka Manusia dan HewanSistem Rangka Manusia dan Hewan
Sistem Rangka Manusia dan Hewan
 
Anatomi dasar
Anatomi dasarAnatomi dasar
Anatomi dasar
 
Bab 2 sistem gerak pada manusia
Bab 2 sistem gerak pada manusiaBab 2 sistem gerak pada manusia
Bab 2 sistem gerak pada manusia
 
Sistem Gerak Manusia
Sistem Gerak ManusiaSistem Gerak Manusia
Sistem Gerak Manusia
 
Sistem Rangka
Sistem RangkaSistem Rangka
Sistem Rangka
 
Ppt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPpt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismon
 
Sistem gerak eko puek
Sistem gerak eko puekSistem gerak eko puek
Sistem gerak eko puek
 
Bab 2. sistem gerak manusia
Bab 2. sistem gerak manusiaBab 2. sistem gerak manusia
Bab 2. sistem gerak manusia
 
Dasar dan istilah anatomi
Dasar dan istilah anatomiDasar dan istilah anatomi
Dasar dan istilah anatomi
 
Sistem Gerak Pada Manusia
Sistem Gerak Pada ManusiaSistem Gerak Pada Manusia
Sistem Gerak Pada Manusia
 
Alat gerak manusia
Alat gerak manusiaAlat gerak manusia
Alat gerak manusia
 
Rangka dan sendi
Rangka dan sendiRangka dan sendi
Rangka dan sendi
 
SISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIASISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIA
 
Sistem rangka
Sistem rangkaSistem rangka
Sistem rangka
 
Rangka manusia
Rangka manusiaRangka manusia
Rangka manusia
 
Juliani.ppt1.3 a
Juliani.ppt1.3 aJuliani.ppt1.3 a
Juliani.ppt1.3 a
 
Organ Gerak Hewan dan Manusia
Organ Gerak Hewan dan Manusia Organ Gerak Hewan dan Manusia
Organ Gerak Hewan dan Manusia
 
Sistem Gerak
Sistem Gerak Sistem Gerak
Sistem Gerak
 

Similar to ANATOMY

Bab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansaBab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansanindyaaypra
 
Sistem gerak pada manusia ipa smp
Sistem gerak pada manusia ipa smpSistem gerak pada manusia ipa smp
Sistem gerak pada manusia ipa smpEco Lalanduts
 
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPASISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPADeybi Wasida
 
Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1
Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1
Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1fkunila2013
 
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk HidupModul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk HidupUNESA
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaTitik Kadarsih
 
Sistem Gerak Pada Manusia.ppt
Sistem Gerak Pada Manusia.pptSistem Gerak Pada Manusia.ppt
Sistem Gerak Pada Manusia.pptmayadarius1
 
Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi alainbagus
 
Anfis tulang
Anfis tulangAnfis tulang
Anfis tulangVina W
 
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siapRpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siapRenni Charlote
 
Ppt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPpt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPoetra Chebhungsu
 
Bab 4 sistem gerak
Bab 4 sistem gerakBab 4 sistem gerak
Bab 4 sistem gerakMURDJOKO
 
Sistema skeletal dan sendi
Sistema skeletal dan sendiSistema skeletal dan sendi
Sistema skeletal dan sendiTotoSiswantoro
 
Patofisiologi sistem gerak
Patofisiologi sistem gerakPatofisiologi sistem gerak
Patofisiologi sistem gerakAmalia Annisa
 
Sistem Gerak pada Manusia
Sistem Gerak pada ManusiaSistem Gerak pada Manusia
Sistem Gerak pada ManusiaWulung Gono
 

Similar to ANATOMY (20)

osteologi 1.pdf
osteologi 1.pdfosteologi 1.pdf
osteologi 1.pdf
 
Kerangka Manusia
Kerangka ManusiaKerangka Manusia
Kerangka Manusia
 
Bab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansaBab 3 sistem gerak manusia smansa
Bab 3 sistem gerak manusia smansa
 
Sistem gerak pada manusia ipa smp
Sistem gerak pada manusia ipa smpSistem gerak pada manusia ipa smp
Sistem gerak pada manusia ipa smp
 
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPASISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
 
Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1
Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1
Nomenklatur dlm bidang anatomi part 1
 
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk HidupModul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
Modul Pembelajaran: Sistem Gerak Makhluk Hidup
 
Sistem Gerak Pada Manusia
Sistem Gerak Pada ManusiaSistem Gerak Pada Manusia
Sistem Gerak Pada Manusia
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 
Sistem Gerak Pada Manusia.ppt
Sistem Gerak Pada Manusia.pptSistem Gerak Pada Manusia.ppt
Sistem Gerak Pada Manusia.ppt
 
Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi
 
Anfis tulang
Anfis tulangAnfis tulang
Anfis tulang
 
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siapRpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
 
Ppt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismonPpt sistem gerak eko patrismon
Ppt sistem gerak eko patrismon
 
Bab 4 sistem gerak
Bab 4 sistem gerakBab 4 sistem gerak
Bab 4 sistem gerak
 
Sistem gerak2
Sistem gerak2Sistem gerak2
Sistem gerak2
 
Sistema skeletal dan sendi
Sistema skeletal dan sendiSistema skeletal dan sendi
Sistema skeletal dan sendi
 
Patofisiologi sistem gerak
Patofisiologi sistem gerakPatofisiologi sistem gerak
Patofisiologi sistem gerak
 
SISTEM GERAK.pptx
SISTEM GERAK.pptxSISTEM GERAK.pptx
SISTEM GERAK.pptx
 
Sistem Gerak pada Manusia
Sistem Gerak pada ManusiaSistem Gerak pada Manusia
Sistem Gerak pada Manusia
 

ANATOMY

  • 1. STRUKTUR DAN FUNGSI ANATOMI TUBUH MANUSIA A. Posisi Anatomi, arah dalam anatomi, dan bidang anatomi B. Sistem gerak pada manusia C. Sistem peredaran darah (sirkulasi) D. Sistem pencernaan E. Sistem pernapasan F. Sistem Hormon G. Sistem indera
  • 2.  1. Posisi anatomi merupakan kondisi ketika manusia berdiri tegak, kaki sedikit terbuka, posisi kedua telapak tangan terbuka kedepan dengan ibu jari mengarah keluar tubuh dan kelingking mengarah kedalam tubuh. Posisi ini digunakan sebagai acuan dasar untuk menjelaskan letak atau arah berbagai struktur tubuh.  2. arah dalam anatomi  Istilah arah dalam anatomi dapat menjelaskan hubungan suatu struktur tubuh terhadap struktur tubuh lainnya. POSISI ANATOMI, ARAH DALAM ANATOMI, DAN BIDANG ANATOMI
  • 3.  Beberapa istilah arah dalam anatomi Istilah Definisi Contoh Superior Mengarah ke kepala atau bagian lebih tingggi Kepala merupakan bagian superior terhadap abdomen Inferior Menjauhi kepala atau bagian lebih bawah Leher merupakan bagian inferior terhadap hidung. Ventral (anterior) Bagian depan tubuh Hidung merupakan bagian anterior terhadap keseluruhan wajah Dorsal (posterior) Bagian belakang tubuh Bokong merupakan bagian posterior terhadap abdomen medial Mendekati garis tengan imajiner tubuh Jantung merupakan bagian medial terhadap lengan Lateral Menjauhi garis tengan imajiner tubuh Lengan merupakan bagian lateral terhadap dada proksiaml Mendekati asal dari bagian tubuh Siku merupakan bagian proksimal terhadap pergelangan tangan Distal Menjauhi asal dari bagian tubuh Lutut merupakan bagian distal terhadap paha
  • 4.  3. Bidang anatom Bidang anatomi merupakan bidang imajiner yang melalui tubuh dalam posisi anatomi. Secara umum, bidang anatomi dapat dibedakan menjadi empat, yaitu sebagai berikut. a. Bidang median merupakan bidang yng membagi tempat tubuh menjadi bagian kanan ddan kiri. b. Bidang sagital merupakan bidang yang membagi tubuh menjadi dua bagian dari titik tertentu (tidak membagi tepat dua bagian). Bidang ini sejajar dengan bidang median. c. Bidang horizontal merupakan boidany yang terletak melintang melalui tubuh. Bidang ini membagi tubuh menjadi bagian atas(superior) dan bawah(inferior). d. Bidang koronal merupakan bidang vertikal yang melalui tubuh, letaknya tegak lurus terhadap bidang median atau sagital. Bidangg ini membagi tubuh menjadi bagian depan ( frontal) dan belakang (dorsal).
  • 5. B. SISTEM GERAK PADA MANUSIA 1. Rangka Gerak adalah hasil interaksi antara tulang, otot, dan persendian tulang. Alat gerak pada manusia meliputi alat gerak pasif berupa tulang dan alat gerak aktif berupa otot. Alat gerak pasif manusia yang berupa tulang terdiri atas tulang rawan dan tulang keras. Semua tulang ini akan bersama –sama menyusun rangka yang dikelompokkan menjadi dua bagian, yaitu a. rangka aksial atau sumbu (tulang tengkorak, ruas tulang belakang, tulang dada, tulang rusuk, gelang bahu, dan gelang panggul). b. Rangka apendikular ( tulang anggota gerak atas dan bawah).
  • 6.  Kerangka manusia tersusun dari tulang-tulang, baik tulang yang panjang maupun pendek. Tulang memiliki beberapa variasi bentuk, yaitu pipih, pendek, pipa, dan tidak beraturan. Selain itu tulanjugga dibedakan menjadi dua jenis, yaitu tulang rawan (kartilago) dan tulang keras (osteon).  Tulang – tulang membentuk rangka dalam ( endoskleton) yang berfungsi sebagai berikut a. Memberi bentuk pada tubuuh b. Sebagai alat gerak pasif c. Melindungi organ tubuh dalam d. Tempat meletaknya otot rangka e. Menunjang tegaknya tubuh f. Tempat pembentukan sel-sel darah g. Tempat penyimpanan mineral, terutama kalsium.
  • 7. NAMA NAMA TULANG DAN PENYUSUNNYA Kelompok rangka Nama Tulang Tulang penyusun Jumlah Aksial Rangka pelindung Tualang ubun-ubun 2 Tualang pelipis 2 Tulang dahi 1 Tulang kepala belakang 1 Tulang tapis 1 Tulang baji 1 Tulang-tulang wajah Tualang rahan atas 2 Tulang pipi 2 Tlang rahan bawah 1 Tulang hidung 2 Tlang langit-langit 2 Tulang kongka nasal inferior 2 Tulang air mata 2 Tulang mata bajak 1
  • 8. Kelompok rangka Nama Tulang Tulang penyusun Jumlah Aksial Ruas-ruas tulang belakan Tulang keher 7 Tulang punggung 12 Tulang pinggang 5 Tulang kelangkang 5 Tulang ekor 3 Tulang pendengaran Tulang martil 2 Tulang landasan 2 Tulang sanggurdi 2 Tulang gelang bahu Tulang selangka 2 Tulang belikat 2
  • 9. Kelompok rangka Tulang anggota gerak atas Tulang pergelangan tangan 2 Tulang anggota gerak atas Tulang lengan atas 2 Apendikular Tulang pengumpil 2 Tulang hasta 2 Tulang pergelangan tangan 16 Tulang telapak tangan 10 Tulang jari tangan 28 Tulanganggota gerak bawah Tulng paha 2 Tulang kering 2 Tulang betis 2 Tulang tempurung lutut 2 Tulang pergelangan kaki 14 tulang telapak kaki 0 Tulang jari kaki 28