SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
lmu Tauhid
Pertemuan Kedua
AndriAzis Putra
PJJPAI IAIN SNJCirebon
1
“Jangan pernah puas dengan
kisah-kisah tentangkehidupan
oranglain.T
emukanlah kisahmu
sendiri"
Jalaluddin Rumi
Defenisi Ilmu
• Kata ilmu diserap dari Bahasa
Arab ’alima – ya’lamu – ‘ilman
yang memiliki arti benar-benar
mengetahui;
• Ilmu secara etimologis maupun
terminologis berbeda dengan
pengetahuan;
• Ilmu adalah pengetahuanyang
telah dipastikan dan telah
divalidasi formulanya;
Tentang Ilmu dan
Pengetahuan
• ILMU:Sebuah batu unik ditemukandan diidentifikasi
para ahli sebagai meteorit bernama Maryborough
berusia 4,6 miliar tahun. Beratnya mencapai 17
kilogram dan setelah dipotong kecil ditemukan besi
berpersentasetinggimembuatnyamenjadi H5
ordinary chondrite. Setelah meteorit dibuka, terlihat
adanya tetesan mineral logam kecil mengkristal di
seluruh bagiannya yang disebutsebagaichondrules.
• PENGET
AHUAN:Johnmenemukansebuah batu
yang berwarna seperti emas di belakang rumahnya.
Batu ini diletakkannya dilemari display ruang
tamunya.
DefenisiTauhid
• Tauhidterambil dari lafaz wahhada – yuwahhidu –
tauhiidan;
• Secara etimilogis asal kata tauhid bersifat aktif
yaitu mengandung makna mengupayakan atau
melakukan,
• T
auhid dapatdimaknaimengesakan atau
menunggalkan.
• Dalam konteksIslam, tauhid adalah upaya seorang
hamba untuk mengesakanAllah;
• Setiap Muslim harus mengucapkan dan meyakini
syahadatain.
Tentang Ilmu Tauhid
• Ilmu tauhid dan Pengetahuantentangkonsep
tauhid akan berbeda;
• PengetahuantentangTauhid dapat diterima oleh
seorang anak atau orang-orang yang tidak
mendapatkanPendidikan formal;
• Sementara Ilmu Tauhid harus dalam bentuk
formulasidengan rumus-rumustertentuyang
dapatdiukursehingga juga memungkinkan
diajarkan.
Tujuandariadanya
Ilmu Tauhid
• Tauhid sebagai bagian dari ilmu Ushuluddin
(teologi Islam) disebutkan pertama kali
diajarkan oleh SahabatAli R.A.;
• Perkataan Ali R.A., menyebutkan bahwa T
uhan
Yang Maha Esa memutlakkan ketidakserupaan
Allah dengan siapa atau apapun dan jauh dari
pembilangan serta tidak dapat dibagi atau
dipecah bahkan dalam imajinasi sekalipun;
• Tujuan utama dari adanya tauhid adalah
menghindarkan manusia dari meyakini
kebenaran sebagai sesuatu yang terbagi-bagi.
• Dengan demikian metode utama dari Ilmu
tauhid adalah tanzih atau menyucikan Allah dari
tempelan zat selain-Nya.
RefleksiPembelajaran
• Ilmu Tauhid membutuhkan upaya pengesaan sebagai
prasyarat;
• Setiap orang yang hendak mempelajari ilmu tauhid
telah memiliki atau menerima konsepsi utama tauhid
yaitu Allah Maha Esa dimulai dengan pengucapan
syahadat;
• Sebagai bagian dari teologi Islam, Ilmu Tauhid
bertujuan untuk menegaskan, memformulasi, dan
memastikan struktur keyakinan paling dasar dalam
ajaran Islam yaitu mengesakan (tauhid) dan
memastikan tidak ada keserupaan atau kemelekatan
antara Allah dan makhluk-Nya (tanzih).
,

More Related Content

Similar to MTI_390000907_270923105041.pptx

Paradigma Ilmu dalam Islam.pptx
Paradigma Ilmu dalam  Islam.pptxParadigma Ilmu dalam  Islam.pptx
Paradigma Ilmu dalam Islam.pptxssuser9df8d0
 
al kindi ...pptx
al kindi ...pptxal kindi ...pptx
al kindi ...pptxMahfudinAgs
 
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptxTugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptxFauziaIndahningsih
 
Pengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalamPengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalamKhairul Iksan
 
Kelompok 4 filsafat islam
Kelompok 4 filsafat islamKelompok 4 filsafat islam
Kelompok 4 filsafat islamDewi_Sejarah
 
Nota pendidikan islam
Nota pendidikan islamNota pendidikan islam
Nota pendidikan islamAfshan Mbo
 
PRESENTASI STRUKTUR PAI.pptx
PRESENTASI STRUKTUR PAI.pptxPRESENTASI STRUKTUR PAI.pptx
PRESENTASI STRUKTUR PAI.pptxssuser4c4874
 
Kelompok 3 keutamaan menuntut ilmu
Kelompok 3 keutamaan menuntut ilmuKelompok 3 keutamaan menuntut ilmu
Kelompok 3 keutamaan menuntut ilmuyu guntara
 
8 ipteks dan peradaban islam
8 ipteks dan peradaban islam8 ipteks dan peradaban islam
8 ipteks dan peradaban islamayub99
 
2 Filsafat.pptx
2 Filsafat.pptx2 Filsafat.pptx
2 Filsafat.pptxagunk4
 
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptxTugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptxDimas Tyas
 
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptxTugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptxDimas Tyas
 
Pengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalamPengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalamiwan Alit
 
Pendidikan dan peranan lelaki
Pendidikan dan peranan lelakiPendidikan dan peranan lelaki
Pendidikan dan peranan lelakiAqil Salahuddin
 
Tugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdf
Tugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdfTugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdf
Tugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdfSHAHIBATULIZARI
 
Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072
Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072
Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072Khirulnizam Abd Rahman
 

Similar to MTI_390000907_270923105041.pptx (20)

Paradigma Ilmu dalam Islam.pptx
Paradigma Ilmu dalam  Islam.pptxParadigma Ilmu dalam  Islam.pptx
Paradigma Ilmu dalam Islam.pptx
 
EPISTIMOLOGI
EPISTIMOLOGIEPISTIMOLOGI
EPISTIMOLOGI
 
al kindi ...pptx
al kindi ...pptxal kindi ...pptx
al kindi ...pptx
 
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptxTugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
Tugas Akhir Filsafat Kelompok 6.pptx
 
Pengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalamPengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalam
 
Kelompok 4 filsafat islam
Kelompok 4 filsafat islamKelompok 4 filsafat islam
Kelompok 4 filsafat islam
 
Nota pendidikan islam
Nota pendidikan islamNota pendidikan islam
Nota pendidikan islam
 
2. ilmu kalam
2. ilmu kalam2. ilmu kalam
2. ilmu kalam
 
PRESENTASI STRUKTUR PAI.pptx
PRESENTASI STRUKTUR PAI.pptxPRESENTASI STRUKTUR PAI.pptx
PRESENTASI STRUKTUR PAI.pptx
 
Kelompok 3 keutamaan menuntut ilmu
Kelompok 3 keutamaan menuntut ilmuKelompok 3 keutamaan menuntut ilmu
Kelompok 3 keutamaan menuntut ilmu
 
2.1 pengertian falsafah (pengenalan)
2.1 pengertian  falsafah (pengenalan)2.1 pengertian  falsafah (pengenalan)
2.1 pengertian falsafah (pengenalan)
 
8 ipteks dan peradaban islam
8 ipteks dan peradaban islam8 ipteks dan peradaban islam
8 ipteks dan peradaban islam
 
2 Filsafat.pptx
2 Filsafat.pptx2 Filsafat.pptx
2 Filsafat.pptx
 
Sumber ilmu
Sumber ilmuSumber ilmu
Sumber ilmu
 
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptxTugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
 
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptxTugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu (S).pptx
 
Pengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalamPengertian ilmu-kalam
Pengertian ilmu-kalam
 
Pendidikan dan peranan lelaki
Pendidikan dan peranan lelakiPendidikan dan peranan lelaki
Pendidikan dan peranan lelaki
 
Tugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdf
Tugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdfTugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdf
Tugas Ringkasan Kitab Ta'lim Muta'alim.pdf
 
Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072
Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072
Topik 2 Sejarah Perkembanggan Ilmu NBWU1072
 

Recently uploaded

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 

Recently uploaded (20)

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 

MTI_390000907_270923105041.pptx

  • 1. lmu Tauhid Pertemuan Kedua AndriAzis Putra PJJPAI IAIN SNJCirebon 1
  • 2. “Jangan pernah puas dengan kisah-kisah tentangkehidupan oranglain.T emukanlah kisahmu sendiri" Jalaluddin Rumi
  • 3. Defenisi Ilmu • Kata ilmu diserap dari Bahasa Arab ’alima – ya’lamu – ‘ilman yang memiliki arti benar-benar mengetahui; • Ilmu secara etimologis maupun terminologis berbeda dengan pengetahuan; • Ilmu adalah pengetahuanyang telah dipastikan dan telah divalidasi formulanya;
  • 4. Tentang Ilmu dan Pengetahuan • ILMU:Sebuah batu unik ditemukandan diidentifikasi para ahli sebagai meteorit bernama Maryborough berusia 4,6 miliar tahun. Beratnya mencapai 17 kilogram dan setelah dipotong kecil ditemukan besi berpersentasetinggimembuatnyamenjadi H5 ordinary chondrite. Setelah meteorit dibuka, terlihat adanya tetesan mineral logam kecil mengkristal di seluruh bagiannya yang disebutsebagaichondrules. • PENGET AHUAN:Johnmenemukansebuah batu yang berwarna seperti emas di belakang rumahnya. Batu ini diletakkannya dilemari display ruang tamunya.
  • 5. DefenisiTauhid • Tauhidterambil dari lafaz wahhada – yuwahhidu – tauhiidan; • Secara etimilogis asal kata tauhid bersifat aktif yaitu mengandung makna mengupayakan atau melakukan, • T auhid dapatdimaknaimengesakan atau menunggalkan. • Dalam konteksIslam, tauhid adalah upaya seorang hamba untuk mengesakanAllah; • Setiap Muslim harus mengucapkan dan meyakini syahadatain.
  • 6. Tentang Ilmu Tauhid • Ilmu tauhid dan Pengetahuantentangkonsep tauhid akan berbeda; • PengetahuantentangTauhid dapat diterima oleh seorang anak atau orang-orang yang tidak mendapatkanPendidikan formal; • Sementara Ilmu Tauhid harus dalam bentuk formulasidengan rumus-rumustertentuyang dapatdiukursehingga juga memungkinkan diajarkan.
  • 7. Tujuandariadanya Ilmu Tauhid • Tauhid sebagai bagian dari ilmu Ushuluddin (teologi Islam) disebutkan pertama kali diajarkan oleh SahabatAli R.A.; • Perkataan Ali R.A., menyebutkan bahwa T uhan Yang Maha Esa memutlakkan ketidakserupaan Allah dengan siapa atau apapun dan jauh dari pembilangan serta tidak dapat dibagi atau dipecah bahkan dalam imajinasi sekalipun; • Tujuan utama dari adanya tauhid adalah menghindarkan manusia dari meyakini kebenaran sebagai sesuatu yang terbagi-bagi. • Dengan demikian metode utama dari Ilmu tauhid adalah tanzih atau menyucikan Allah dari tempelan zat selain-Nya.
  • 8. RefleksiPembelajaran • Ilmu Tauhid membutuhkan upaya pengesaan sebagai prasyarat; • Setiap orang yang hendak mempelajari ilmu tauhid telah memiliki atau menerima konsepsi utama tauhid yaitu Allah Maha Esa dimulai dengan pengucapan syahadat; • Sebagai bagian dari teologi Islam, Ilmu Tauhid bertujuan untuk menegaskan, memformulasi, dan memastikan struktur keyakinan paling dasar dalam ajaran Islam yaitu mengesakan (tauhid) dan memastikan tidak ada keserupaan atau kemelekatan antara Allah dan makhluk-Nya (tanzih).
  • 9. ,