SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
Modul
Jenis-jenis Hewan
Berdasarkan Makanannya
Dosen Pengampu :
Dra.Simpun, M.Pd
Di Susun Oleh :
Fitri Ismar Setiyani
193010212017
UNIVERSITAS PALANGKA RAYA
Belajar Sambil
Bermain
i
Pendidikan guru sekolah dasar
Kata Pengantar
Puji syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas
berkat, rahmat, dan karunia-Nya, penyusun dapat menyelesaikan modul dengan
judul jenis-jenis hewan berdasarkan makanannya. Buku ini disusun sebagai salah
satu referensi dalam pelaksanaan kegiatan belajar mengajar mata pelajaran ilmu
pengetahuan alam serta sebagai bahan bacaan untuk menambah pengetahuan
umum.
Dalam modul oini dilengkapi dengan tugas evaluasi yang dapat menambah
pengetahuan peserta didik. Gambar yang disajikan bertujuan untuk mempermudah
pembaca dalam memahami isi modul ini.
Palangka Raya, 26 Oktober 2021
Penyusun
Belajar Sambil
Bermain
ii
Pendidikan guru sekolah dasar
Daftar Isi
Kata Pengantar ...................................................................................................... i
Daftar Isi ................................................................................................................ ii
PENDAHULUAN.................................................................................................. 1
A. Standar Kompetensi............................................................................... 2
B. Kompetensi Dasar .................................................................................. 2
C. Indikator.................................................................................................. 2
D. Tujuan Pembelajaran ............................................................................ 2
E. Materi ...................................................................................................... 2
PEMBAHASAN .................................................................................................... 3
1. Herbivora.................................................................................................... 3
2. Karnivora.................................................................................................... 4
3. Omnivora .................................................................................................... 5
TES EVALUASI FORMATIF............................................................................. 6
PENUTUP.............................................................................................................. 7
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................ 8
Belajar Sambil
Bermain
1
Pendidikan guru sekolah dasar
PENDAHULUAN
Hallo adik-adik semua
Ka fitri ingin memperkenalkan kepada kalian jenis-jenis hewan berdasarkan
makanannya, ada yang sudah tau belum?
Jika belum yukk kita belajar bersama! Sebelumnya masuk pembahasan kita
bernyanyi dulu yukk kakak punya lagu dengan judul "jenis-jenis hewan" yang
dinyanyikan dengan instrumen lagu "kring kring kring bunyi sepeda"
Gimana adik-adik sangat mudah bukan lagunya? lagu ini bisa adik-adik gunakan
untuk bernyanyi sambil belajar loh
Ada yang tau tidak ada berapa jenis hewan yang digolongkan berdasarkan jenis
makanannya? iya bener sekali ada 3 hewan yaa, ada herbivora, karnivora dan
omnivora.
Yukk mari kita bahas bersama!
Jenis-Jenis Hewan
Mo mo mo ada sapi, ada di tanah lapang yang suka makan
rumput namanya Herbivora
Aum aum aum suara singa, di tengah-tengah hutan yang suka
makan daging namanya Karnivora
Cit cit cit suara tikus, ada diatap rumah suka makan apapun
disebut Omnivor
1
Belajar Sambil
Bermain
2
Pendidikan guru sekolah dasar
A. Standar Kompetensi
3. Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makanannya
B. Kompetensi Dasar
3.1 Mengidentifikasi jenis makanan hewan
C. Indikator
3.1.1 Menjelaskan jenis makanan hewan yang dipelihara.
3.1.2 Menyebutkan 3 jenis hewan berdasarkan makananya.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui pengamatan langsung siswa dapat menjelaskan jenis makanan
hewan yang dipelihara dengan benar.
2. Melalui metode inquiry siswa dapat menyebutkan jenis hewan dengan
makanannya dengan benar.
E. Materi
1. Jenis makanan hewan
2. Penggolongan hewan
3. Ciri-ciri hewan berdasarkan makanannya
Belajar Sambil
Bermain
3
Pendidikan guru sekolah dasar
PEMBAHASAN
Jenis-Jenis Hewan Berdasarkan Makanannya
1. Herbivora
Hewan Herbivora adalah jenis hewan yang suka makan rumput atau
tumbuhan , Pada umumnya, hewan hewan yang termasuk kedalam golongan
herbivora banyak hidup di tempat-tempat seperti padang rumput, hutan dan juga
persawahan. Selain itu, hewan herbivora juga hidup dengan cara berkelompok
dengan sesama jenisnya, sebagian juga berkeluarga seperti gajah dengan anak
anaknya, sapi dengan anak-anaknya. biasanya hewan herbivora ini sering sekali
dimangsa atau dijadikan makanan oleh hewan karnivora. Contoh hewan
herbivora: sapi, gajah, kelinci, kambing, panda, rusa, unta.
Ciri-Ciri Hewan Herbivora :
 Makanan utama hewan ini adalah rumput ataupun tumbuh tumbuhan
seperti sayuran pun mereka mau memakannya.
 Berkembang biak secara vivipar atau beranak.
 Termasuk kedalam mamalia atau hewan menyusui
 Sebagian besar hewan herbivora hidup di darat
 Termasuk kedalam golongan hewan yang berdarah panas.
 Memiliki gigi geraham yang lebar
2
Belajar Sambil
Bermain
4
Pendidikan guru sekolah dasar
 Sebagian besar hewan herbivora memiliki 4 kaki.
 Termasuk hewan yang memiliki tulang belakang.
 Memiliki banyak manfaat bagi manusia.
 Kebanyakan adalah mangsa bagi hewan karnivora.
2. Karnivora
Hewan Karnivora adalah jenis hewan yang suka memakan daging , hewan
karnivora ada dua jenis yaitu karnivora besar dan karnivora kecil.
karnivora besar contohnya harimau, singa, hiu, buaya, mereka semua
memerlukan gigi taring yang besar dan gigi geraham yang tajam untuk
memotong dan merobek makanannya.
karnovora kecil contohnya katak, burung seperti robin dan laba-laba.
Ciri-Ciri Hewan Karnivora
 Makanan utamanya daging.
 Sebagian hewan karnivora masuk kedalam hewan menyusui atau
mamalia.
 Termasuk kedalam hewan buas, meskipun ada juga yang tidak (seperti
kucing).
 Memiliki kuku dan taring yang tajam, berguna untuk mengoyak ngoyak
daging mangsanya.
 Memiliki kemampuan dalam berburu mangsa.
Belajar Sambil
Bermain
5
Pendidikan guru sekolah dasar
 Sebagian besar nya hidup di darat.
 Memiliki gerakan yang cepat
 Sebagian besar hewan karnivora memiliki tulang belakang (vertebrata).
 Penglihatan dan pendengarannya tajam.
3. Omnivora
Hewan Omnivora adalah jenis hewan yang suka makan segala atau yang
suka makan daging dan tumbuhan. hewan omnivora akan mengonsumsi segala
jenis makanan apa pun yang tersedia di lingkungannya, termasuk daging, buah,
sayuran, biji-bijian, bahkan serangga dan hewan-hewan kecil contoh hewan
omnivora adalah tikus, beruang. sipanse, rubah, anjing, babi.
hewan omnivora memiliki gigi geraham dibelakang untuk menggiling makanan.
Ciri-Ciri Hewan Omnivora
 Memakan tumbuh tumbuhan dan daging.
 Mempunyai pencernaan yang kompleks
 Mempunyai gigi yang tajam pada bagian depannya
 Mempunyai gigi datar pada bagian belakang
 Sebagian besar bukan merupakan hewan mamalia dan sebagian yang lain
adalah mamalia
 Sebagian besar berkembang biak secara bertelur dan sebagiannya beranak.
Belajar Sambil
Bermain
6
Pendidikan guru sekolah dasar
TES EVALUASI FORMATIF
Tugas!
1. Coba jelaskan pengertian dari hewan Herbivora, Karnivora dan Omnivora
dan berikan masing-masing 2 contoh!
2. Apakah kalian mempunyai hewan peliharaan? Tolong jelaskan jenis
makanan yang di makan oleh hewan peliharaan kalian!
3. Sebutkan ciri-ciri dari hewan Herbivora!
4. Sebutkan ciri-ciri dari hewan Karnivora !
5. Sebutakan ciri-ciri dari hewan Omnivora!
6. Berilah 4 contoh hewan pemakan daging!
7. Walaupun mempunyai gigi taring yang tajam, beruang bukan digolongkan
sebagai karnivora, tetapi sebagai omnivora, mengapa begitu?
8. Berdasarkan jenis makanannya hewan dikelompokkan menjadi berapa?
9. Sebutkan 3 hewan herbivora yang ada dilingkungan mu!
10. Burung pelikan dan ikan hiu tergolong hewan karnivor. Apa perbedaannya?
Jelaskan menurut pendapatmu!
Belajar Sambil
Bermain
7
Pendidikan guru sekolah dasar
PENUTUP
Berdasarkan materi diatas dapat disimpulkan bahwa ada 3 jenis hewan
yang digolongkan berdasarkan jenis makanannya yaitu hewan herbivora,
karnivora dan omnivora.
Hewan-hewan ini hidup berdasarkan ekosistemnya masing-masing. Hewan
Herbivora adalah jenis hewan yang suka makan rumput atau tumbuhan. Hewan
Karnivora adalah jenis hewan yang suka memakan daging , hewan karnivora ada
dua jenis yaitu karnivora besar dan karnivora kecil. Hewan Omnivora adalah jenis
hewan yang suka makan segala atau yang suka makan daging dan tumbuhan.
Dengan modul ini diharapkan peserta didik dapat memahami materi yang telah
disajikan.
3
Belajar Sambil
Bermain
8
Pendidikan guru sekolah dasar
DAFTAR PUSTAKA
Ismar fitri.2021.jenis-jenis hewan berdasakan makananya.pelangka raya:
blogger.com
https://berbagiilmufitriismar.blogspot.com/2021/10/jenis-jenis-hewan-
berdasarkan-makanannya.html
4

More Related Content

What's hot

Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guruAlby Alyubi
 
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1WienDa Fae
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranMuhammad Imam BW
 
PPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSP
PPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSPPPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSP
PPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSPLutviani Nurdiana
 
Tt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematika
Tt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematikaTt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematika
Tt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematikaAgoesSampodoo1
 
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdfKurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdfAPRILIANYUNTIARI
 
02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptx
02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptx02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptx
02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptxMarsi Bani
 
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTSumirosidah5
 
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptxModul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptxachmadzakki2
 
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.Grace Ginting
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdfLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdfWahyuNurSaputra1
 
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]siti nur alifah
 
Husna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docxHusna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docxAsmaulHusna660274
 
ppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulis
ppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulisppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulis
ppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulisTazwiniHst1
 
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4ANastiti Rahajeng
 
KEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAAN
KEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAANKEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAAN
KEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAANFAJAR MENTARI
 
Pengertian dan Tujuan Perencanaan Pembelajaran
Pengertian dan Tujuan Perencanaan PembelajaranPengertian dan Tujuan Perencanaan Pembelajaran
Pengertian dan Tujuan Perencanaan PembelajaranMusafirCinta7
 
Contoh RPP menggunakan Framework UbD
Contoh RPP menggunakan Framework UbDContoh RPP menggunakan Framework UbD
Contoh RPP menggunakan Framework UbDUwes Chaeruman
 

What's hot (20)

Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
 
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
 
PPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSP
PPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSPPPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSP
PPT TELAAH KURIKULUM 1952 DAN KTSP
 
Tt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematika
Tt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematikaTt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematika
Tt2 pdgk4406 tugas tutorial 2 matematika
 
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdfKurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
 
Rpp kelas 4 ipa
Rpp kelas 4 ipaRpp kelas 4 ipa
Rpp kelas 4 ipa
 
02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptx
02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptx02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptx
02-Desain Pembelajaran PPG-Kategori 1-2022-(versi1).pptx
 
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTS
 
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptxModul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
Modul 5- Pendidikan Bahasa Indonesia di SD.pptx
 
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
PENDEKATAN dalam PENGEMBANGAN KURIKULUM.
 
TEST DIAGNOSTIK
TEST DIAGNOSTIKTEST DIAGNOSTIK
TEST DIAGNOSTIK
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdfLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdf
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah (Literasi, Wawancara, dan Analisis).pdf
 
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
Keterkaitan p kn dengan ips dan mata pelajaran lainnya (kelompok 3) [autosaved]
 
Husna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docxHusna Laporan Observasi PLP 1.docx
Husna Laporan Observasi PLP 1.docx
 
ppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulis
ppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulisppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulis
ppt pembelajaran bahasa indonesia dengan fokus menulis
 
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
 
KEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAAN
KEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAANKEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAAN
KEGIATAN REMEDIAL DAN KEGIATAN PENGAYAAN
 
Pengertian dan Tujuan Perencanaan Pembelajaran
Pengertian dan Tujuan Perencanaan PembelajaranPengertian dan Tujuan Perencanaan Pembelajaran
Pengertian dan Tujuan Perencanaan Pembelajaran
 
Contoh RPP menggunakan Framework UbD
Contoh RPP menggunakan Framework UbDContoh RPP menggunakan Framework UbD
Contoh RPP menggunakan Framework UbD
 

Similar to Modul pembelajaran fitri ismar

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.docRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.docFranciscusSaviriusEr
 
Makalah Kajian Biologi
Makalah Kajian BiologiMakalah Kajian Biologi
Makalah Kajian Biologiayangbela11
 
Makalah Kajian Biologi
Makalah Kajian BiologiMakalah Kajian Biologi
Makalah Kajian Biologiayangbela11
 
Penggolongan hewan
Penggolongan hewanPenggolongan hewan
Penggolongan hewantengahari
 
Penggolongan hewan
Penggolongan hewanPenggolongan hewan
Penggolongan hewantengahari
 
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdf
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdfppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdf
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdfAimKayimMakareem
 
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptx
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptxppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptx
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptxSDN2RASAUJAYASEKOLAH
 
Media pembelajaran IPA kls IV
Media pembelajaran IPA kls IVMedia pembelajaran IPA kls IV
Media pembelajaran IPA kls IVasru khan
 
Game Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptx
Game Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptxGame Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptx
Game Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptxMeliaGitaAndreani
 
Game Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptx
Game Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptxGame Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptx
Game Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptxMeliaGitaAndreani
 
Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)Martha Alfiani
 

Similar to Modul pembelajaran fitri ismar (20)

ipa
ipaipa
ipa
 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.docRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.doc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.doc
 
Ppt ICT hewan
Ppt ICT hewanPpt ICT hewan
Ppt ICT hewan
 
Makalah Kajian Biologi
Makalah Kajian BiologiMakalah Kajian Biologi
Makalah Kajian Biologi
 
Makalah Kajian Biologi
Makalah Kajian BiologiMakalah Kajian Biologi
Makalah Kajian Biologi
 
Penggolongan hewan
Penggolongan hewanPenggolongan hewan
Penggolongan hewan
 
Penggolongan hewan
Penggolongan hewanPenggolongan hewan
Penggolongan hewan
 
Rpp ipa kelas 5
Rpp ipa kelas 5Rpp ipa kelas 5
Rpp ipa kelas 5
 
Rpp ipa kelas 5
Rpp ipa kelas 5Rpp ipa kelas 5
Rpp ipa kelas 5
 
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdf
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdfppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdf
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pdf
 
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptx
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptxppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptx
ppt penggolongan hewan berdasarkan jenis makanan.pptx
 
Media pembelajaran IPA kls IV
Media pembelajaran IPA kls IVMedia pembelajaran IPA kls IV
Media pembelajaran IPA kls IV
 
Makalah sisver revisi 2013
Makalah sisver revisi 2013Makalah sisver revisi 2013
Makalah sisver revisi 2013
 
Adaptasi makhluk hidup
Adaptasi makhluk hidupAdaptasi makhluk hidup
Adaptasi makhluk hidup
 
carnivora dan proboscidea
carnivora dan proboscidea carnivora dan proboscidea
carnivora dan proboscidea
 
Game Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptx
Game Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptxGame Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptx
Game Power Point_Penggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanannya.pptx
 
Game Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptx
Game Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptxGame Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptx
Game Power Point_enggolongan Hewan Berdasarkan Jenis Makanann.pptx
 
Game Melia.pptx
Game Melia.pptxGame Melia.pptx
Game Melia.pptx
 
Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)Buku martha alfiani(1113016100001)
Buku martha alfiani(1113016100001)
 
Tugas next 4
Tugas next 4Tugas next 4
Tugas next 4
 

Recently uploaded

contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 

Recently uploaded (20)

contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 

Modul pembelajaran fitri ismar

  • 1. Modul Jenis-jenis Hewan Berdasarkan Makanannya Dosen Pengampu : Dra.Simpun, M.Pd Di Susun Oleh : Fitri Ismar Setiyani 193010212017 UNIVERSITAS PALANGKA RAYA
  • 2. Belajar Sambil Bermain i Pendidikan guru sekolah dasar Kata Pengantar Puji syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat, rahmat, dan karunia-Nya, penyusun dapat menyelesaikan modul dengan judul jenis-jenis hewan berdasarkan makanannya. Buku ini disusun sebagai salah satu referensi dalam pelaksanaan kegiatan belajar mengajar mata pelajaran ilmu pengetahuan alam serta sebagai bahan bacaan untuk menambah pengetahuan umum. Dalam modul oini dilengkapi dengan tugas evaluasi yang dapat menambah pengetahuan peserta didik. Gambar yang disajikan bertujuan untuk mempermudah pembaca dalam memahami isi modul ini. Palangka Raya, 26 Oktober 2021 Penyusun
  • 3. Belajar Sambil Bermain ii Pendidikan guru sekolah dasar Daftar Isi Kata Pengantar ...................................................................................................... i Daftar Isi ................................................................................................................ ii PENDAHULUAN.................................................................................................. 1 A. Standar Kompetensi............................................................................... 2 B. Kompetensi Dasar .................................................................................. 2 C. Indikator.................................................................................................. 2 D. Tujuan Pembelajaran ............................................................................ 2 E. Materi ...................................................................................................... 2 PEMBAHASAN .................................................................................................... 3 1. Herbivora.................................................................................................... 3 2. Karnivora.................................................................................................... 4 3. Omnivora .................................................................................................... 5 TES EVALUASI FORMATIF............................................................................. 6 PENUTUP.............................................................................................................. 7 DAFTAR PUSTAKA............................................................................................ 8
  • 4. Belajar Sambil Bermain 1 Pendidikan guru sekolah dasar PENDAHULUAN Hallo adik-adik semua Ka fitri ingin memperkenalkan kepada kalian jenis-jenis hewan berdasarkan makanannya, ada yang sudah tau belum? Jika belum yukk kita belajar bersama! Sebelumnya masuk pembahasan kita bernyanyi dulu yukk kakak punya lagu dengan judul "jenis-jenis hewan" yang dinyanyikan dengan instrumen lagu "kring kring kring bunyi sepeda" Gimana adik-adik sangat mudah bukan lagunya? lagu ini bisa adik-adik gunakan untuk bernyanyi sambil belajar loh Ada yang tau tidak ada berapa jenis hewan yang digolongkan berdasarkan jenis makanannya? iya bener sekali ada 3 hewan yaa, ada herbivora, karnivora dan omnivora. Yukk mari kita bahas bersama! Jenis-Jenis Hewan Mo mo mo ada sapi, ada di tanah lapang yang suka makan rumput namanya Herbivora Aum aum aum suara singa, di tengah-tengah hutan yang suka makan daging namanya Karnivora Cit cit cit suara tikus, ada diatap rumah suka makan apapun disebut Omnivor 1
  • 5. Belajar Sambil Bermain 2 Pendidikan guru sekolah dasar A. Standar Kompetensi 3. Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makanannya B. Kompetensi Dasar 3.1 Mengidentifikasi jenis makanan hewan C. Indikator 3.1.1 Menjelaskan jenis makanan hewan yang dipelihara. 3.1.2 Menyebutkan 3 jenis hewan berdasarkan makananya. D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui pengamatan langsung siswa dapat menjelaskan jenis makanan hewan yang dipelihara dengan benar. 2. Melalui metode inquiry siswa dapat menyebutkan jenis hewan dengan makanannya dengan benar. E. Materi 1. Jenis makanan hewan 2. Penggolongan hewan 3. Ciri-ciri hewan berdasarkan makanannya
  • 6. Belajar Sambil Bermain 3 Pendidikan guru sekolah dasar PEMBAHASAN Jenis-Jenis Hewan Berdasarkan Makanannya 1. Herbivora Hewan Herbivora adalah jenis hewan yang suka makan rumput atau tumbuhan , Pada umumnya, hewan hewan yang termasuk kedalam golongan herbivora banyak hidup di tempat-tempat seperti padang rumput, hutan dan juga persawahan. Selain itu, hewan herbivora juga hidup dengan cara berkelompok dengan sesama jenisnya, sebagian juga berkeluarga seperti gajah dengan anak anaknya, sapi dengan anak-anaknya. biasanya hewan herbivora ini sering sekali dimangsa atau dijadikan makanan oleh hewan karnivora. Contoh hewan herbivora: sapi, gajah, kelinci, kambing, panda, rusa, unta. Ciri-Ciri Hewan Herbivora :  Makanan utama hewan ini adalah rumput ataupun tumbuh tumbuhan seperti sayuran pun mereka mau memakannya.  Berkembang biak secara vivipar atau beranak.  Termasuk kedalam mamalia atau hewan menyusui  Sebagian besar hewan herbivora hidup di darat  Termasuk kedalam golongan hewan yang berdarah panas.  Memiliki gigi geraham yang lebar 2
  • 7. Belajar Sambil Bermain 4 Pendidikan guru sekolah dasar  Sebagian besar hewan herbivora memiliki 4 kaki.  Termasuk hewan yang memiliki tulang belakang.  Memiliki banyak manfaat bagi manusia.  Kebanyakan adalah mangsa bagi hewan karnivora. 2. Karnivora Hewan Karnivora adalah jenis hewan yang suka memakan daging , hewan karnivora ada dua jenis yaitu karnivora besar dan karnivora kecil. karnivora besar contohnya harimau, singa, hiu, buaya, mereka semua memerlukan gigi taring yang besar dan gigi geraham yang tajam untuk memotong dan merobek makanannya. karnovora kecil contohnya katak, burung seperti robin dan laba-laba. Ciri-Ciri Hewan Karnivora  Makanan utamanya daging.  Sebagian hewan karnivora masuk kedalam hewan menyusui atau mamalia.  Termasuk kedalam hewan buas, meskipun ada juga yang tidak (seperti kucing).  Memiliki kuku dan taring yang tajam, berguna untuk mengoyak ngoyak daging mangsanya.  Memiliki kemampuan dalam berburu mangsa.
  • 8. Belajar Sambil Bermain 5 Pendidikan guru sekolah dasar  Sebagian besar nya hidup di darat.  Memiliki gerakan yang cepat  Sebagian besar hewan karnivora memiliki tulang belakang (vertebrata).  Penglihatan dan pendengarannya tajam. 3. Omnivora Hewan Omnivora adalah jenis hewan yang suka makan segala atau yang suka makan daging dan tumbuhan. hewan omnivora akan mengonsumsi segala jenis makanan apa pun yang tersedia di lingkungannya, termasuk daging, buah, sayuran, biji-bijian, bahkan serangga dan hewan-hewan kecil contoh hewan omnivora adalah tikus, beruang. sipanse, rubah, anjing, babi. hewan omnivora memiliki gigi geraham dibelakang untuk menggiling makanan. Ciri-Ciri Hewan Omnivora  Memakan tumbuh tumbuhan dan daging.  Mempunyai pencernaan yang kompleks  Mempunyai gigi yang tajam pada bagian depannya  Mempunyai gigi datar pada bagian belakang  Sebagian besar bukan merupakan hewan mamalia dan sebagian yang lain adalah mamalia  Sebagian besar berkembang biak secara bertelur dan sebagiannya beranak.
  • 9. Belajar Sambil Bermain 6 Pendidikan guru sekolah dasar TES EVALUASI FORMATIF Tugas! 1. Coba jelaskan pengertian dari hewan Herbivora, Karnivora dan Omnivora dan berikan masing-masing 2 contoh! 2. Apakah kalian mempunyai hewan peliharaan? Tolong jelaskan jenis makanan yang di makan oleh hewan peliharaan kalian! 3. Sebutkan ciri-ciri dari hewan Herbivora! 4. Sebutkan ciri-ciri dari hewan Karnivora ! 5. Sebutakan ciri-ciri dari hewan Omnivora! 6. Berilah 4 contoh hewan pemakan daging! 7. Walaupun mempunyai gigi taring yang tajam, beruang bukan digolongkan sebagai karnivora, tetapi sebagai omnivora, mengapa begitu? 8. Berdasarkan jenis makanannya hewan dikelompokkan menjadi berapa? 9. Sebutkan 3 hewan herbivora yang ada dilingkungan mu! 10. Burung pelikan dan ikan hiu tergolong hewan karnivor. Apa perbedaannya? Jelaskan menurut pendapatmu!
  • 10. Belajar Sambil Bermain 7 Pendidikan guru sekolah dasar PENUTUP Berdasarkan materi diatas dapat disimpulkan bahwa ada 3 jenis hewan yang digolongkan berdasarkan jenis makanannya yaitu hewan herbivora, karnivora dan omnivora. Hewan-hewan ini hidup berdasarkan ekosistemnya masing-masing. Hewan Herbivora adalah jenis hewan yang suka makan rumput atau tumbuhan. Hewan Karnivora adalah jenis hewan yang suka memakan daging , hewan karnivora ada dua jenis yaitu karnivora besar dan karnivora kecil. Hewan Omnivora adalah jenis hewan yang suka makan segala atau yang suka makan daging dan tumbuhan. Dengan modul ini diharapkan peserta didik dapat memahami materi yang telah disajikan. 3
  • 11. Belajar Sambil Bermain 8 Pendidikan guru sekolah dasar DAFTAR PUSTAKA Ismar fitri.2021.jenis-jenis hewan berdasakan makananya.pelangka raya: blogger.com https://berbagiilmufitriismar.blogspot.com/2021/10/jenis-jenis-hewan- berdasarkan-makanannya.html 4